Uploaded by yennyponni

Sistem Managemen Pertanian Terintegrasi

advertisement
Analisis Pelaksanaan Program Sistem Pertanian
Terintegrasi (SIMANTRI) Terhadap Eksistensi
Pertanian Di Kecamatan Gerokgak Kabupaten
Buleleng
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Aveline Chrisma Perdana
Yulius Deni Kurniato
Yofas Efrgrius Artono
Maksima
Yenny Debora Ponni
Santhi Kumala Dewi
171434005
171434037
171434041
171434049
171434073
181434061
Jurnal Acuan
Hayati, L.N, I Ketut Suratha, & I Putu
Sriartha. (2017). Analisis Pelaksanaan
Program Sistem Pertanian Terintegrasi
(SIMANTRI) Terhadap Eksistensi Pertanian
Di
Kecamatan
Gerokgak
Kabupaten
Buleleng.Jurnal
Pendidikan
Geografi
Undiksha. 5 (2).
Latar Belakang
Pendahuluan
Lahan pertanian mengalami penyusutan akibat dari
meningkatnya alih fungsi lahan. Program SIMANTRI merupakan
solusi yang tepat untuk mengatasi hal tersebut.
Rumusan Masalah
Masih adanya pemberitaan di media masa mengenai
program SIMANTRI yang tidak berjalan ataupun kurang
tepat sasaran sehingga diperlukan suatu analisis
terhadap pelaksanaan program SIMANTRI.
Tujuan
Tercapainya pelaksanaan program SIMANTRI yang optimal,
berkelanjutan, dan berdampak positif terhadap
kesejahteraan masyarakat.
Metode Penelitian
● Rancangan
deskriptif korelasional
● Pendekatan
keruangan
● Populasi
seluruh gapoktan SIMANTRI
● Teknik pengumpulan data
observasi, wawancara, quisioner, studi
pustaka, & pencatatan dokumen
● Analisis data
Product Moment
Alur Sistem Manajemen Pertanian Terintegrasi
(SIMANTRI)
Pelaksanaan Sistem Manajemen Pertanian Terintegrasi
(SIMANTRI)
Pelaksanaan program SIMANTRI
merupakan semua aktivitas,
adanya aksi, tindakan, atau
mekanisme dalam program
simantri.
Pelaksanaan program SIMANTRI di
Kecamatan Gerokgak secara kelompok
sudah tergolong cukup baik namun
memiliki hasil yang berbeda-beda.
Kegiatan melibatkan beberapa
unsur dengan usaha yang
didukung
oleh
alat-alat
penununjang.
Hal tersebut dipengaruhi jadwal kegiatan,
penguasaan alat simantri, pemeliharaan
ternak.
Eksistensi Pertanian di Kecamata Gerokgak
Kabupaten Buleleng
○ Diukur dengan 2 indikator yaitu, luas
lahan tanaman dan hasil produksi.
○ Dengan program SIMANTRI yang
telah dilakukan kurang lebih 4-5
tahun selalu mengalami
peningkatan.
Hubungan Pelaksanaan Program dengan Eksistensi
Pertanian
Pelaksanaan program SIMANTRI memiliki pengaruh positif
terhadap para petani dalam hal peningkatan eksistensi
pertanian yang berorientasi pada produktivitas hasil tanaman
pangan serta peternakan sehingga mampu mendongkrak
kualitas hidup masyarakat sebagai pelaku usaha. Pelaksanaan
SIMANTRI mampu menghasilkan pupuk sebagai hasil sampingan
yang dapat digunakan untuk kebutuhan hara tanaman
sehingga dapat meminimalisir biaya produksi. Selain itu, juga
dihasilkan biogas yang dapat mengurangi pengeluaran
masyarakat.
Kesimpulan
● Pelaksanaan SIMANTRI di Kecamatan Gerokak sudah
baik.
● Peningkatan eksistensi yaitu peningkatan
produktivitas pembuatan pupuk organik, biogas dan
biopestisida.
● Adanya pengaruh positif terhadap eksistensi
pertanian di Kecamatan Gerokgak.
“Tantangan global menuntut hadirnya
pertanian berkelanjutan di banyak negara
termasuk Indonesia. Pertanian masa depan
tuntut presisi dan terintegrasi”
-Syakir, mantan Kepala Badan Litbang
Pertanian Kementan (Balitbangtan)
periode 2015 - 2018.
Download