Uploaded by User71534

1 Organisasi dan Marketing

advertisement
Teori Dasar Organisasi dan
Manajemen
PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP ORGANISASI
⚫ PENGERTIAN ORGANISASI
⚫ Menurut James D. Money (1997), organisasi
merupakan setiap kerja sama manusia untuk
mencapai tujuan bersama.
⚫ Menurut Dwight Waldo (1953), organisasi
adalah struktur antarhubungan pribadi yang
berdasarkan atas wewenang format dan
kebiasaan-kebiasaan di dalam suatu sistem
administrasi.
⚫ Perilaku Organisasi
Menurut Gibson (1985) Perilaku
Organisasi adalah perubahan tentang individu dan
kelompok dalam lingkungan organisasi
⚫ Organisasi sebagai Suatu Sistem, suatu
organisasi terdiri dari sekelompok orang dan setiap
orang bekerja secara bebas, tetapi terkait dan terikat
dalam aktivitas bersama secara efektif dan efisien
guna mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan
⚫ Struktur Organisasi, ialah pola formal tentang
bagaimana orang dan pekerjaan dikelompokkan.
Struktur sering digambarkan dengan suatu bagan
organisasi
⚫ Ruang Lingkup, menurut Gibson (1985) ruang lingkup
perilaku organisasi meliputi: perilaku dan perbedaan
individu; imbalan; hukuman dll. Sedangkan ruang
lingkup struktur organisasi meliputi: desain organisasi
dan desain pekerjaan. Ruang lingkup proses organisasi
meliputi: komunikasi, pengambilan keputusan, evaluasi
prestasi kerja, sosialisasi/karir.
ORGANISASI FORMAL DAN INFORMAL
⚫ Organisasi Formal, adalah organisasi yang diatur
secara resmi atau suatu organisasi yang memiliki
struktur yang jelas
⚫ Organisasi Informal, adalah organisasi yang bersifat
pribadi (bersifat tidak resmi)
TEORI ORGANISASI
⚫ Teori Organisasi Klasik ; Teori Birokasi,
Teori Administrasi, Manajemen Ilmiah
⚫ Teori Organisasi Neoklasik ; Teori ini dikenal
sebagai teori atau aliran hubungan manusia (the
human relations movement).
⚫ Teori Organisasi Modern ; Teori organisasi
modern menekankan pada perpaduan dan
perancangan (desain)
ASAS, FUNGSI, DAN TIPE ORGANISASI
⚫ ASAS : Pembagian kerja, Asas kesatuan
komando, Pendelagasian wewenang dan
tanggung jawab, Koordinasi, Asas
Perkecualian, Rentang Kendali
⚫ Fungsi Organisasi : Fungsi Lini, Fungsi
pelayanan (Auxiliary), Fungsi Staff
⚫ Tipe Organisasi : Organisasi Garis, Organisasi
Garis dan Staff, Organisasi fungsional
MANAJEMEN
PENGERTIAN MANAJEMEN :
⚫ Menurut John F. Mee. (1962)
⚫ Menurut Skinner & Ivancevich (1992)
TUJUAN PERUSAHAAN : Tujuan perusahaan
dapat dibedakan menjadi dua, yaitu sasaran
(objectives) dan tujuan (goals)
FUNGSI MANAJEMEN
⚫ Perencanaan (planning)
⚫ Pengorganisasian (organizing)
⚫ Pengerjaan (staffing)
⚫ Pengarahan (directing)
⚫ Pengendalian (controlling)
PERAN MANAJEMEN
⚫ Antar perseorangan (interpersonal)
⚫ Peran infromasional
⚫ Peran pengambilan keputusan
⚫ KETERAMPILAN MANAJEMEN, Keterampilan manajemen
merupakan kemampuan untuk menggunakan pengetahuan,
perilaku, dan bakat untuk menyelesaikan semua tugas.
⚫ MANAJEMEN BERDASARKAN SASARAN, ( John W.
Humbie, 1977) suatu sistem dinamis yang berusaha
mengintegrasikan kebutuhan perusahaan untuk menjelaskan
dana mencapai tujuan keutungan dan pertumbuhannya dengan
kebutuhan manajer untuk membuktikan dan mengembangkan
dirinya sendiri.
⚫ MANAJEMEN INTERNASIONAL, sifat yang diperlukan
manajemen intenasional adalah fleksibel, artinya mampu
menyesuaikan dengan lingkungan dan kemauan untuk belajar,
mendengarkan, dan mencoba gagasan baru
Download