Uploaded by User66167

SHELLA SHERINA 5180911040 KELAS C DAI

advertisement
Biografi
Yu Sing
nama
tempat/tgl lahir
alamat studio
: yu sing
: bandung, 5 juli 1976
: jl. tipar timur rt/rw 04/01,
desa laksana mekar, kec.
padalarang, kab. bandung barat.
e-mail
: [email protected],
blog karya
[email protected]
: www.rumah-yusing.blogspot.com
www.coroflot.com/yusing
Lulus dari
S1 Teknik
arsitektur
ITB
1999
“
Arsitek untuk semua
Mendirikan
Studio
Genesis
Setelah lulus
kuliah
Tahun1999
Genesis
berubah
nama jadi
Akanoma
Juli 2011
Yu Sing sangat berkomitmen akan bidang arsitertur, lingkungan dan sosial.
Salah satu inspirator Yu Sing adalah Yusuf Bilyarta Mangunw ijaya atau lebih dikenal Romo Mangun. Yu Sing
berpandangan bahwa arsitektur itu untuk semua kalangan, dengan konteks budaya, potensi, dan persoalan di
Indonesia.
1
Peran Yu Sing terhadap
Perjalanan Sejarah Arsitektur
Indonesia
Pandangan Yu Sing terhadap arsitektur
adalah untuk semua, dengan konteks
budaya, potensi, dan persoalan di
Indonesia. Tidak hanya sekedar pandangan
Ia membuktikan tekadnya dengan mulai
membantu desain rumah murah dengan
jasa desain murah, agar kalangan
menengah ke bawah juga dapat menikmati
rumah yang didesain dengan baik. Ia juga
merilis buku karya pertamanya yaitu buku
mimpi rumah murah yang diterbitkan
Transmedia Pustaka. Karakter desainnya,
terutama untuk karya rumah tinggal,
memperlihatkan elemen dari budaya local
tempat bangunan berada.
Konsep Desain Yu sin
• Karya karya dari yu
sing sendiri selalu
mengambil nilai nilai
kearifan lokal,
• selain itu sebisa
mungkin menggunakan
material local ataupun
material bekas yang
dapat mudah dicari.
• Penggunaan efisiensi
ruang dan struktur
“
Karya Yu Sing
Menara Phinisi UNM
UNM mengutamakan kearifan lokal
sebagai sumber inspirasi, yaitu
• makna Logo UNM
• Rumah Tradisional Makassar
• falsafah hidup masyarakat
Sulawesi Selatan ( Sulapa Eppa /
empat persegi)
• maha karya Perahu Pinisi
sebagai simbol kejayaan ,
kebanggaan, dan keagungan.
2
Karya Fenomenal Yu Sing
Menara Phinisi UNM
•
•
•
•
Nama : Menara Phinisi Universitas Negeri Makassar
Lokasi : Jl Andi Pangerang Pettarani Makassar
Arsitek : Yu Sing
Fungsi : Gedung pusat pelayanan akademik UNM
Memaksimalkan system Hemat Energi dari system
tata lahan, Bangunan yang terbelah-belah untuk
cahaya, sirip secondary skin dan kaca reflector untuk
mengurangi radiasi, serta kanopi photovoltaic dan
kincir angin vertical sebagai sumber energi listrik
Tampak
Menara pinisi didesian sebagai ikon baru bagi UNM, Kota
Makasar, dan sekaligus Sulawesi Selatan, dengan
mengutamakan kearifan local sebagai sumber inspirasi
• makna Logo UNM
• Rumah Tradisional Makassar
• falsafah hidup masyarakat Sulawesi
Selatan (Sulapa Eppa / empat persegi)
• maha karya Perahu Pinisi sebagai simbol
kejayaan, kebanggaan, dan keagungan.
Memaksimalkan lansekap untuk mendukung proses
belajar dan sosialisasi. Seluruh lahan di sekeliling
bangunan dimanfaatkan jadi bagian dari bangunan dan
meningkatkan kualitas ruang di kompleks kampus
3
Potongan
3
Reinterpretasi
Rumah Bentang
•
•
•
•
Penataan ruangnya pun diadaptasi dari rumah bentang Dayak, Kalimantan. Dengan
peletakan ruang dari depan berturut-turut dari ruang servis. Ruang semi privat, dan
ruang privat di bagian belakang. Lalu ruang-ruang lantai didesain transparan yang
berbatasan langsung dengan taman hutan kecil.
Nama : Rumah pak Heru (rumah bentang)
Lokasi : Kalimantan
Arsitek : Yu Sing
Fungsi : Rumah tinggal
Rumah yang terinspirasi oleh rumah panjang (bentang),
suku Dayak, kalimantan.
“
Dengan memanfaatkan iklim tropis yang diaplikasikan
kedalam bangunan membuat rumah jadi ramah
lingkungan, Struktur rumah pun menggunakan kayu
ulin bekas sehingga mampu bertahan hingga ratusan
tahun dan tentunya lebih hemat.
Sisi kiri merupakan bangunan kantor yang fasadnya
mentransformasi motif dayak akar betaut, yang maknanya
persatuan dan kesatuan umat manusia. Lalu terlihat jelas
fungsi detail arsitekturnya pada tampak depan rumah.
4
Download