Bab2 PerkembanganKomputer 2.1 Generasi Pertama (1939-1954) - TabungHampa 1937 - John V. Atanasoff merancang komputer elektronik digital pertama. 1939 - Atanasoff dan Clifford Berry mendemonstrasikanprototipe ABC pada bulanNovember. 1941-KonradZusediJermanmembuatZ3secararahasia. 1943 - Di inggris, Colosus dirancang secara rahasia di Bletchley Park untuk memecahkan pesan milikJerman. 1944 - Howard Aiken mengembangkan komputer mekanis Harvard Mark I untuk AngkatanLaut. 1945 - John W. Mauchly dan J. Presper Eckert membangun ENIAC Universitas Pensilvania untuk Angkatan DaratAS. 1946 - Mauchly dan Eckert mendirikan perusahaan Electronic Control Co., menerima dana dari National Bureau of Standards untuk membuat komputer seperti ENIAC dengan input/output magnetic tape, mengganti nama dengan UNIVAC pada 1947 tapi bangkrut, pada Desember 1947 didirikan perusahaan baru EckertMauchly Computer Corporation(EMCC). 1948 - Howard Aiken mengembangkan komputer elektronik Harvard Mark III dengan 5000tabung. 20 Pengenalan Teknologi Komputer dan Informasi 1948 - Universitas Manchester di Inggris mengembangkan komputer eletronik SSEM Baby dengan memoriCRT. 1949 - Mauchly dan Eckert pada bulan Maret berhasil mencoba BINAC yang merupakan komputer dengan program yang tersimpan.InidibuatuntukPerusahaanNorthrop,denganmercury delay line memory dan magentic tape drive yang masih primitif; Remington Rand membeli EMCC Februari 1950 dan menyediakan dana untuk menyelesaikanUNIVAC. 1950- Commander William C. Norris memimpin Engineering Research Associates untuk membangun Atlas, didasarkan pada komputer untuk memecahkan kode yang digunakan oleh Angkatan Laut pada perang dunia ke 2; Atlas mempunyai panjang 38feet,lebar20feet,danmenggunakan2700tabunghampa. 1951 - S. A. Lebedev membuat komputer MESM diRusia. 1951 - Remington Rand berhasil menguji UNIVAC 30 Maret 1951, dan mengumumkan ke publik tentang penjualannya ke Census Bureau pada 14 Juni 1951, ini merupakan komputer komersial pertama yang menggunakan sistem penyimpanan magnetic tape, yaitu delapan drive UNISERVO yang terpisah dari CPU. Masingmasing drive berukuran 6 feet kali 3 feet, menggunakanperunggu sepanjang 1200 feet dan tebal 1/2-inci, merekam data pada delapan channel dengan kecepatan 100 inci per detik dengan laju transfer 7,200 karater per detik. Sistem UNIVAC secara keseluruhan berbobot 29,000 pound, termasuk 5200 tabung hampa, dan UNIPRINTER dengan tape drive logam menempel. Setelah itu, mesin punched card-to-tape ditambahkan untuk membacaIBM80-columndanRemingtonRand90-columncards. 1952 - Remington Rand membeli ERA pada Desember 1951 dan menggabungkan produk UNIVAC pada 1952, komputer ERA 1101 menjadi UNIVAC 1101. UNIVAC I digunakan pada November untuk menghitung pemilihan Presiden dan berhasil memperkirakan pemenangnya, meskipun tidak dipercaya oleh jaringan televisi yang menolak untuk menggunakanprediksi. Bab2PerkembanganKomputer 21 1954 - Sistem peringatan pesawat terbang SAGE merupakan komputer tabung hampa terbesar yang pernah dibuat. Di mulai pada tahun 1954 di MIT's Lincoln Lab dengan dana dari angkatan Udara.23DirectionCenterspertamasudahonlinepadaNovember 1956, dan yang terakhir pada tahun 1962. Masing-masing Center mempunyai dua komputer dengan 55.000 tabung yang dibuat oleh IBM, MIT, dan Bell Labs. Komputer seberat 275 ton dikenal dengan "Clyde" didasarkan pada Jay Forrester's Whirlwind I dan mempunyai memori dengan inti magnetik, drum magnetik dan penyimpan magnetik tape. Center-center itu dihubungkan dengan jaringan dan memulai pengembangan modem dan graphics display. Gambar 2.1 Komputer Atanasoff-Berry 1939, dari IEEE Gambar 2.2 Magnetic drum memory Komputer Atanasoff-Berry 1939, dari Smithsonian NMAH 22 Pengenalan Teknologi Komputer dan Informasi Gambar 2.3 Whirlwind core memory 1951, dari IEEE Gambar 2.4 Bug komputer pertama 1945, dari IEEE Gambar 2.5 UNIVAC 1951, dari Smithsonian NMAH Bab2PerkembanganKomputer 23 Gambar 2.6 UNIVAC I. 1955, dari Smithsonian UNIVAC I pada tahun 1951 adalah komputer bisnis pertama yang dibuat di AS. “Banyak orang melihat komputer pertama kali di televisi ketika UNIVAC I memperkirakan hasil pemilihan presiden 1952.” 24 Pengenalan Teknologi Komputer dan Informasi Gambar 2.7 Komputer Bendix G-15 Bendix G-15 pada tahun 1956, berharga $60,000, digunakan untuk ilmu pengetahuan dan industri tapi juga digunakan oleh pengguna tunggal, dibuat beberapa ratus buah – menggunakan tape drive dan terminal key punch. Bab2PerkembanganKomputer 25 Gambar 2.8 Komputer IBM 650 IBM 650 yang “menjadi komputer ukuran menengah yang paling populerdiAmerikapadatahun50an”–hargasewa$5000perbulan– 1500 diinstall – dapat membaca punched card atau magnetic tape – menggunakanunitmemoriutamaberbentukdrummagneticberputar yang dapat menyimpan 4000 words, dari SmithsonianNMAH.