Kategori: Industri Kreatif PROPOSAL PROGRAM KOMPETISI BISNIS MAHASISWA INDONESIA JUDUL USAHA: Disusulkan Oleh: Gesty Syahfitri NIM. 1604015032/ANGKATAN 2016 Aprillia Feby Farah Liza NIM. 1704015278/ANGKATAN 2017 JURUSAN FARMASI FAKULTAS FARMASI DAN SAINS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA JAKARTA 2020 DAFTAR ISI Halaman Muka ..................................................................................................................... i Lembar Pengesahan ............................................................................................................ ii Daftar Isi ............................................................................................................................ iii Daftar Lampiran ................................................................................................................. iv Daftar Tabel ........................................................................................................................ v Daftar Gambar ................................................................................................................... vi Ringkasan.......................................................................................................................... vii BAB I DESKRIPSI USAHA .............................................................................................. 1 1.1. Latar Belakang ....................................................................................................... 1 1.2. Rumusan Masalah .................................................................................................. 1 1.3. Tujuan Kegiatan ........................................................................................... 1 1.4. Manfaat Program .......................................................................................... 2 1.5. Luaran Yang Diharapkan ....................................................................................... 2 BAB II PRODUK/JASA ..................................................................................................... 3 2.1. Gambaran Umum ................................................................................................... 3 2.2. Proses Produksi ...................................................................................................... 3 BAB III PEMASARAN ...................................................................................................... 4 3.1. Strategi Pemasaran ................................................................................................. 4 3.2. Peluang................................................................................................................... 4 3.3. SWOT Analysis ..................................................................................................... 4 BAB IV MANAJEMEN DAN ORGANISASI .................................................................. 6 BAB V PEMODALAN ...................................................................................................... 7 BAB VI KEUANGAN DAN RENCANA PENDANAAN ................................................ 8 BAB VII DESKRIPSI RENCANA KEGIATAN PROGRAM KOMPETISI BISNIS MAHASISWA INDONESIA ........................................................................................... 10 ii DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota Pelaksana ..............................................11 Lampiran 2. Justifikasi Anggaran ..........................................................................16 Lampiran 3. Gambar Produk ..................................................................................22 iii DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Struktur Organisasi dan Pembagian Tugas ..............................................6 Tabel 5.1 Daftar Asset..............................................................................................7 Tabel 6.1 Neraca Keuangan .....................................................................................8 Tabel 6.2 Ringkasan Anggaran Biaya KBMI ..........................................................8 Tabel 7.1 Jadwal Kegiatan .....................................................................................10 iv DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Alur Produksi ....................................................................................... 3 v RINGKASAN Tas kayu dan kulit adalah tas yang berbahan dasar dengan menggunakan limbah kayu yang berasal dari limbah pembuatan kusen maupun mebel, penggunaan kayu dalam produk tas ini akan memberikan nilai estetika yang akan menjadi kekuatan dalam nilai jual produk ini. Karena nilai estetika akan meningkatkan kepercayaan diri konsumen saat memakainya. Serta bahan kulit yang digunakan akan menjadikan produk kami terserap oleh pasar dengan baik. Karena produk yang berbahan baku kulit selalu diminati oleh masyarakat. Strategi pemasaran yang akan dilakukan dalam usaha ini menggunakan strategi pemasaran dan bauran (Marketing Mix) yang merupakan kumpulan alat pemasaran taktis terkendali, yaitu 4p : product, price, place, dan promotion. Dalam memperlancar pemasaran, ada beberapa alternatif yang akan di lakukan untuk mempromosikan usaha tas kayu dan kulit, yaitu dengan menggunakan media online seperti memasarkannya melalui media social diantaranya Facebook ads, Instagram ads, dan onlineshop seperti tokopedia serta melalui media cetak seperti pamphlet. Dalam membangun brand image usaha akan dilakukan dengan cara mengkuti bazaar, acara acara anak muda, dan turun langsung kelapangan melalui acara car free day. Kata Kunci : tas, kayu, kulit sintetis, inovatif. vi 1 BAB 1 DESKRIPSI USAHA 1.1. Latar Belakang Tas, benda yang satu ini memang sudah sangat banyak dan beraneka ragam serta dalam pengembangannya banyak sekali inovasi yang telah dilakukan mulai dari yang berbahan baku kain sampai dengan plastik. Juga tas yang berbahan baku kayu dan kulit, yang mana belum banyak produsen yang memproduksinya. Melihat potensi pasar dari tas berbahan kayu dan kulit ini sangat baik dan bagus, maka produk yang tepat dalam meraih potensi pasar ini dengan cara memproduksi tas berbahan kayu dan kulit, terutama nilai estetika dari kayu tersebut akan menambah nilai jual tas ini. Kayu yang digunakan sebagai bahan baku dalam memproduksi tas ini adalah limbah kayu meranti yang berasal dari sisa pembuatan kusen ataupun mebel. Kayu meranti ini tergolong kayu keras berbobot ringan sampai berat-sedang. Serta kayu meranti ini cukup mudah didapat disekitar lokasi usaha, dan memang memiliki koneksi untuk mendapatkan limbah kayu ini. Bahan baku utama selain kayu adalah kulit. Produksi yang dilakukan saat ini masih menggunakan kulit imitasi ataupun sintetis, yang mana bahan baku ini mudah didapat serta harga beli yang jauh lebih murah dibandingkan kulit asli. Produksi tas dengan kulit asli akan sangat membutuhkan biaya tidak sedikit. 1.2. Rumusan Masalah Permasalahan yang menjadi latar belakang proposal ini adalah : 1. Apa kelebihan produk Tas Kayu dibandingkan dengan Tas biasa pada umumnya? 2. Bagaimana cara menumbuhkan demand terhadap produk Tas Kayu? 3. Bagaimana menghasilkan produk tas inovatif yang berkelanjutan ? 1.3. Tujuan Kegiatan Tujuannya dilaksanakan kegiatan ini adalah untuk: 1. Menghasilkan profit yang besar guna memenuhi biaya pendidikan serta kebutuhan lainnya. 2. Membuat tas yang berbeda dari tas pada umumnya 3. Menyediakan produk yang antimainstream untuk orang-orang yang menyukai barang-barang yang antimainstream 2 1.4. 1.5. Manfaat Program Kegiatan ini memiliki kegunaan yang baik dan efisien diantaranya : 1. Kegiatan ini dapat mengasah keterampilan berwirausaha mahasiswa. 2. Kegiatan ini dapat melatih kemampuan bekerja sama di dalam tim. 3. Kegiatan ini dapat meningkatkan kemampuan manajemen waktu dan keuangan mahasiswa. 4. Kegiatan ini dapat mengembangan inovasi produk baru. 5. Kegiatan ini dapat mengenalkan dan memasarkan sebuah produk. Luaran Yang Diharapkan Produk tas kayu ini diharapkan dapat diterima masyarakat dan sesuai dengan selera masyarakat. Dikarenakan antusias masyarakat Indonesia terhadap produk baru sangat tinggi. Dan juga selain nilai fashion dari model tas kayu ini, kami berharap walaupun tas ini terbuat dari kayu tetapi konsumen tetap nyaman memakai tas kayu tersebut. 3 BAB II PRODUKSI/JASA 2.1. Gambaran Umum Proses pembuatan produk tas yang dilakukan dari memotong kayu dan kulit sampai penyatuan kayu dan kulit, serta pemasangan aksesoris pada tas. Produk ini bisa dipasarkan dengan mengikuti event bazar, memberikan kartu nama, memasarkannya melalui media sosial serta memakai produk ke kampus. Produk yang kami buat ini dibuat dengan full handmade, sehingga menarik serta mempunyai ciri khas tersendiri disetiap produknya. Ciri khas tersebut dari bahan baku yang kita gunakan yaitu kayu dan kulit sintetis. Dan karena full handmade produk tas ini memiliki nilai estetika dan nilai fungsional yang tinggi. 2.2. Proses Produksi Design Tas Finishing kayu Pembuatan Pola Pemotongan kayu sesuai pola Pemotongan bahan kulit sesuai pola Menjahit bahan kulit Gambar 2.1 alur produksi Penyatuan bahan kayu dan kulit Finishing tas (pemberian leather care) Pengiriman 4 BAB III PEMASARAN 3.1. Strategi Pemasaran Strategi pemasaran yang akan dilakukan dalam usaha tas ini menggunakan analisa marketing mix (bauran pemasaran) 4P yaitu: mengenai kebijakan product, price, promotion dan place. a. Product : Usaha ini bergerak dibidang fashion berupa tas yang terbuat dari kulit dan kayu yang akan disebarkan baik dalam maupun luar negeri. Dengan penggunannya yang menambah nilai kepercayaan diri pengguna serta memiliki nilai estetika diharapkan dapat di terima pasar. b. Price : Kebijakan harga yang dipakai dengan metode cost plus pricing dengan mark up 37% - 50% c. Promotion :Untuk meningkatkan hasil penjualan maka perlu dilakukan promosi beberapa media untuk promosi diantaranya, media sosial seperti Instagram ads dan Facebook ads, dan online shop seperti tokopedia, lazada, blibli.com d. Place : tempat penjualan melalui website, media social online shop serta bazar yang akan diikuti. 3.2. Peluang Belum banyaknya produk tas yang terbuat dari bahan baku kulit dan kayu ini sehingga besar peluang dalam meraup konsumen serta profit yang diharapkan. Produk tas ini sangat besar peluangnya dikarenakan belum banyaknya persaingan serta demand konsumen terhadap produk yang memiliki nilai estetika dan unik. Karena produk tas maka peluang pasar akan selalu ada sebab pasar fashion selalu berkembang. 3.3. SWOT Analysis a. Strength 1. Full handmade 2. Model tas elegant dan sesuai dengan minat konsumen 3. Design pada kayu. 4. Mengukir nama pelanggan pada produk yang dipesan. 5. Keramahan yang digunakan. b. Weakness 1. Kurangnya efektifitas dalam pembuatan produk 2. Keterbatasan dalam pembelian bahan baku serta aksesoris yang digunakan 3. Biaya gaji tenaga kerja 4. Belum memiliki tenaga kerja yang memadai 5 5. Proses pembuatan masih dilakukan sendiri. c. Opportunity 1. Belum banyaknya persaingan 2. Demand konsumen terhadap produk yang memiliki nilai estetika dan unik. 3. Tas selalu memiliki peluang pasar yang baik sebab pasar fashion selalu berkembang. 4. Produk tas yang terbuat dari bahan baku kulit dan kayu ini besar peluang dalam meraup konsumen serta profit yang diharapkan. d. Threat 1. Adanya produk yang serupa dengan harga yang lebih murah. 2. Kurangnya minat beli di lingkungan mahasiswa UHAMKA. 3. Kesibukkan dari masing-masing anggota tim. 6 BAB IV MANAJEMEN DAN ORGANISASI No. Nama/NIM Prodi Bidang Ilmu Perbankan Syariah Alokasi Waktu (jam/minggu) 20 jam/minggu 1 S1Muhammad Sahrul Mubarak/1507025055 Perbankan Syariah 2 Hikmatur Rizqoh/1507025029 S1Perbankan Syariah Perbankan Syariah 16 jam/minggu 3 Nita Atriana/1507025058 S1Perbankan Syariah Perbankan Syariah 16 jam/minggu 4 Diajeng Rahayu/1507015035 S1Pendidikan Pendidikan Agama Agama Islam Islam 16 jam/minggu Tabel 4.1 Struktur Organisasi dan Pembagian Tugas Uraian Tugas 1. Merencanakan serta merancang usaha. 2. Memproses kayu 3. Perakitan bahan baku 4. Mencari design tas 1. Administrasi dan akuntan 2. Pemotongan bahan baku kulit. 3. Menjahit kulit 1. Admin didalam medsos 2. Mencatat pesanan serta stock bahan baku 3. Menjahit kulit. 1. Membuat rencana promosi produk 2. Mencari info tentang trend produk tas. 3. Menjahit produk 7 BAB V PEMODALAN 5.1. Daftar Asset Usaha ini kami kelola dengan system backup satu sama lain, dalam hal ini semua anggota penting yang ada dalam struktur mempunyai tugas dan kewajiban masing-masing. Dan dalam penanaman modal setiap anggota diberikan kebebasan dalam menanamkan modal kedalam usaha ini. Daftar asset yang dimiliki saat ini Komponen Mesin serut modern Mesin amplas maktec Penggaris besi siku Stiching Hole 2 lubang Gergaji kayu Alat ukir Jig saw Makita bv4300 Kulit imitasi Kain suede Aksesoris Lem aibon Leather care Paku Jarum Benang sol Amplas Pernis Produk jadi Justifikasi Pemakaian Asset Kuantitas 1 unit Harga Satuan (Rp) 325.000 Jumlah (Rp) 325.000 Asset 1 unit 622.000 622.000 Asset 1 unit 20.000 20.000 Asset 1 unit 50.000 50.000 Asset Asset Asset 1 unit 1 set 1 unit 65.000 90.000 2.500.000 65.000 90.000 2.500.000 60.000 30.000 10.000 30.000 90.000 30.000 25.000 20.000 30.000 9.000 1.000 5.000 10.000 9.000 4.000 10.000 10.000 35.000 35.000 55.800 111.600 4.046.600 Bahan baku 1,5 meter Bahan baku 1 meter Bahan baku 1 set Bahan baku 2 pcs Bahan 1 pcs pelengkap Bahan baku 1 pack Asset 4 pcs Bahan baku 2 pcs Bahan 1 meter pelengkap Bahan 1 pcs pelengkap Produk jadi 2 unit SUB TOTAL (Rp) Tabel 5.1 Daftar Asset 8 BAB VI KEUANGAN DAN RENCANA PENDANAAN 6.1 Posisi Keuangan Usaha Aktiva Lancar Kas Persediaan barang Persediaan barang jadi Persediaan dalam proses Persediaan bahan baku Persediaan bahan pembantu Total Persediaan Passiva 30,000.00 Hutang Lancar Hutang dagang Hutang jatuh tempo Hutang bank Total Hutang Lancar Hutang Jangka Panjang Rp 370,600.00 Investasi Pihak Ketiga Total Hutang Jangka Panjang Rp 400,600.00 Total Hutang Rp Rp 111,600.00 Rp Rp 184,000.00 Rp 75,000.00 Total Aktiva Lancar Aktiva Tetap Peralatan Akum.peny peralatan Total Aktiva Tetap Total Aktiva Le Favole Neraca 30 Mei 2017 Rp 3,676,000.00 Rp - Modal Modal pemilik Laba Tahun Berjalan Rp 3,676,000.00 Total Modal Rp 4,076,600.00 Total Passiva + Modal Rp Rp Rp Rp - Rp Rp - Rp 3,955,000.00 Rp 121,600.00 Rp 4,076,600.00 Rp 4,076,600.00 6.2 Perencanaa Keuangan Jenis Pengeluaran Peralatan dan Investasi Biaya Tetap Biaya Variabel TOTAL BIAYA - - Tabel 6.1 Neraca Keuangan No. 1. 2. 3. Rp Biaya (Rp) 13.607.000 8.070.000 18.285.000 39.962.000 Tabel 6.2 Ringkasan Anggaran Biaya KBMI Penerimaan pendapatan Produksi seminggu = 15 tas dan 25 Pouch Produksi sebulan = 45 tas dan 100 Pouch Harga yang ditawarkan kepada konsumen dengan kisaran harga Rp 150.000 - Rp 200.000 untuk tas dan Rp 35.000 untuk Pouch. Hasil penjualan perbulan = penjualan Tas : 45 X Rp.175.000 = Rp 7.875.000 Penjualan Pouch : 100 X Rp.35.000 = Rp 3.500.000 Total pendapatan sebulan = Rp 11.375.000 Keuntungan Usaha Pendapatan- total biaya = (5 X 11.375.000) – 39.962.000 = Rp 16.913.000 Analisa kelayakan Usaha Break Event Point (BEP) 9 BEP = Biaya Produksi : Harga Jual Produk = 26.355.000 : 175.000 = 150 unit Artinya, akan mencapai titik impas apabila produk yang terjual sebanyak 150 unit. Benefit Cost Ratio (B/C) B/C = Penerimaan Pendapatan : Total Biaya = 56.875.000 : 39.962.000 = 1,4 Artinya, Nilai B/C lebih dari (>) satu yang menandakan usaha ini layak dijalankan karena menghasilkan keuntungan. Payback Period (PP) PP = Total Investasi : Profit = 39.962.000 : 16.913.000 = 2,4 Artinya, total investasi akan kembali setelah jangka waktu 2,4 kali periode produksi 10 BAB VII DESKRIPSI RENCANA KEGIATAN PROGRAM KOMPETISI BISNIS MAHASISWA INDONESIA Bulan ke-1 No. Kegiatan 1. 2. 3. 4. 5. Promosi Persiapan Alat dan Bahan Produksi Produk Pemasaran Evaluasi Perkembangan Usaha Evaluasi Kegiatan Laporan Pertanggungjawaban 6. 7. Bulan ke-2 Tabel 7.1 Jadwal Kegiatan Bulan ke-3 Bulan ke-4 Bulan ke-5 11 Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota Biodata Ketua Pelaksana A. Identitas Diri 1 2 3 4 5 6 7 Nama Lengkap Jenis Kelamin Program Studi NIM Tempat dan Tanggal Lahir E-mail No Telepon/HP Muhammad Sahrul Mubarak Laki-Laki Perbankasn Syariah 1507025055 Jakarta, 5 Januari 1994 [email protected] 087883872135 B. Riwayat Pendidikan Nama Institusi Jurusan Tahun MasukLulus SD SDN 01 Kemanggisan 2000-2006 SMP SMA SMPN 88 Jak-Bar SMKN 19 Jak-Pus 2006-2009 Akuntansi 2009-2012 C. Usaha/Jenis Kegiatan Kewirausahaan Yang Pernah Diikuti No. Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat 1 D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya) No. 1 Nama Pertemuan Ilmiah/Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat 12 13 Biodata Anggota Pelaksana 1 A. Identitas Diri 1 2 3 4 5 6 7 Nama Lengkap Jenis Kelamin Program Studi NIM Tempat dan Tanggal Lahir E-mail No Telepon/HP Hikmatur Rizqoh Perempuan Perbankan Syariah 1507025029 Bangkalan, 02 Februari 1997 [email protected] 087883774915 B. Riwayat Pendidikan Nama Institusi Jurusan Tahun MasukLulus SD SDN 14 Pagi 2006-2011 SMP YPUI 2011-2013 SMA SMKN 15 Jakarta Akuntansi 2013-2015 C. Usah/Kegiatan Kewirausahaan Yang Pernah Diikuti No. Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat 1 D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya) No. 1 Nama Pertemuan Ilmiah/Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat 14 15 16 17 Biodata Dosen Pembimbing A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap 2. Jenis Kelamin 3. Program Studi 4. NIDN 5. Tempat dan Tanggal Lahir 6. E-mail 7. No Telepon/HP Fajar Mujaddid SE, MM Laki-laki Perbankan Syariah 0323018405 Jakarta 23 Januari 1984 [email protected] 082298181006 B. Riwayat Pendidikan Nama Institusi Jurusan Tahun MasukLulus S1 UIN Syarif Hidayatullah Ekonomi Manajemen S2 Universitas Bina Nusantara Marketing Manajemen 2005-2009 2009-2011 S3 C. Usaha/Kegiatan Kewirausahaan Yang Pernah Diikuti No. Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat 1. D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya) No. 1. Nama Pertemuan Ilmiah/Seminar Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat 18 19 Lampiran 2. Justifikasi Anggaran 1. Peralatan dan Investasi Material Justifikasi Kuantitas Pemakaian Bor Tangan Makita Asset 1 unit Pembolong sabuk Asset 2 unit Dudukan Bor Tangan Asset 1 unit Mesin jahit Asset 1 unit Alat cat pinggir kulit Asset 2 unit Press Embossing Asset 1 unit Table Saw Stanley Asset 1 unit Compressor Asset 1 unit Scroll Saw Asset 1 unit Meteran Kain Asset 1 unit Besi Logo Asset 1 unit Papan Pemotong Asset 1 unit Bor Ukir Mini Mollar Asset 1 unit Gunting Asset 3 pcs Solder Wood Burning Asset 1 unit Stiching Pony Asset 1 pcs Reguler Groover Creaser Asset 1 pcs Beveler Wood Roller Joiner Asset 1 pcs (Besar) Corner Round Punch Asset 1 pcs Asset Stitching Punch 2 set Asset Snap Eylet Setter Kit 1 pcs Jarum Set Asset 3 set SUB TOTAL (Rp) 2. Biaya Operasional a. Biaya Tetap Komponen Perjalanan ke supplier Perjalanan Beli Alat Justifikasi Pemakaian Untuk membeli bahan baku Untuk membeli Kuantitas 2 orang Ekspedisi Harga Satuan (Rp) 800.000 95.000 225.000 3.500.000 75.000 1.800.000 3.000.000 669.000 1.825.000 5.000 100.000 75.000 298.000 20.000 235.000 175.000 Jumlah (Rp) 135.000 135.000 100.000 100.000 350.000 240.000 125.000 20.000 350.000 480.000 125.000 60.000 13.607.000 Harga Satuan (Rp) 150.000 Jumlah (Rp) 300.000 200.000 200.000 800.000 190.000 225.000 3.500.000 150.000 1.800.000 3.000.000 669.000 1.825.000 5.000 100.000 75.000 298.000 60.000 235.000 175.000 20 Kartu Nama X-Banner Biaya Administrasi Gaji Pegawai Listrik Kuota Internet Biaya Promosi b. Biaya Variable Komponen Kayu Kulit sintetis Lem Aibon Benang Jahit Biasa Benang serafil Paku Jarum Kain Suede Leather Care Packaging Cat Kulit Mata Bor 1”-2” Amplas peralatan penunjang Untuk Pemasaran Untuk Pemasaran Untuk Menunjang Pemesanan 1 box 50.000 50.000 2 pcs 60.000 120.000 100.000 100.000 1.000.000 200.000 60.000 1.000.000 5.000.000 1.000.000 300.000 1.000.000 8.070.000 Harga Satuan (Rp) 200.000 60.000 245.000 Jumlah (Rp) 200.000 4.800.000 735.000 20 pcs 6.000 120.000 10 pcs 90.000 900.000 25 box 9.000 225.000 1 pack 12.000 12.000 80 meter 31.000 2.480.000 10 pcs 30.000 300.000 100 pcs 6.000 600.000 2 pcs 70.000 140.000 3 pcs 5.000 15.000 3 roll 245.000 735.000 - 1 orang 5 bulan 5 bulan SUB TOTAL (Rp) Justifikasi Pemakaian Bahan Baku Bahan Baku Bahan pelengkap Bahan Pelengkap Bahan pelengkap Bahan pelengkap Bahan pelengkap Bahan pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap BahanPeleng kap Bahan Kuantitas 1 box 80 meter 3 pcs 21 Lem Kayu 500g Ring D 4 cm Ring D 2cm Pengait Kait Ring Jalan 2cm Ring Jalan 4 cm Keling Rivet Piramida Ring Gesper 2 cm Ring Gesper 4 cm Pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap Bahan Pelengkap 12 pcs 69.000 828.000 3 pack 300.000 900.000 3 pack 275.000 825.000 3 pack 175.000 525.000 3 pack 235.000 705.000 3 pack 250.000 750.000 3 pack 350.000 1.050.000 Bahan 3 pack Pelengkap Bahan 3 pack Pelengkap SUB TOTAL (Rp) 230.000 690.000 250.000 750.000 18.285.000 22 Lampiran 3. Gambar Produk 23