Uploaded by ita_nk

Ulangan Harian 9-1 ganjil

advertisement
ULANGAN HARIAN IPA KELAS 9
SEMESTER GANJIL TAHUN 2016/2017
Nama
Kelas
Tanggal
: ___________________
: ___________________
: ___________________
Selamat Bekerja
Pilihlah Satu Jawaban yang Tepat!
1. Berikut adalah sampah metabolism tubuh :
1) CO2
3) Keringat
2) Empedu 4) Urin
Organ-organ yang berfungsi mengekskresikan sisasisa metabolism tersebut secara berurutan adalah …
a. Hati, paru-paru, ginjal, kulit
b. Kulit, hati, paru-paru, ginjal
c. Paru-paru, hati, kulit, ginjal
d. Kulit, paru-paru, hati, ginjal,
2. Perhatikan gambar irisan ginjal berikut!
Sumsum ginjal dan ureter secara urut ditunjukkan
oleh huruf …
A
B
C
D
a.
b.
c.
d.
A dan C
B dan C
B dan D
A dan D
3. Proses filtrasi terjadi pada bagian ginjal yang
bernomor...
a. A
b. B
c. C
d. D
4. Fungsi bagian D adalah ...
a. Mengalirkan urine menuju kantung kemih
b. Menyaring darah menghasilkan urine
c. Penyerapan kembali zat yang masih berguna
d. Menambahkan volume cairan pada urine
5. Cadangan lemak terdapat pada bagian kulit …
a. Hipodermis
c. Dermis
b. Epidermis
d. Lapisan Malphigi
6. Paru-paru merupakan organ ekskresi yang berfungsi
mengeluarkan …
a. Urea dan uap air c. Urea dan CO2
b. Bilirubin dan Urea
d. CO2 dan uap air
7. Fungsi sistem ekskresi pada tubuh manusia adalah
untuk …
a. Mengangkut hormon yang diperlukan oleh
tubuh
b. Mengeluarkan zat sisa metabolisme dari dalam
tubuh
c. Mengangkut sari-sari makanan dalam darah
d. Mengangkut vitamin yang diperlukan tubuh
8. Pigmen melanin dapat menyebabkan perbedaan
warna kulit. Pigmen melanin terdapat pada lapisan
kulit yaitu…
a. Epidermis
c. Hipodermis
b. Dermis
d. Kulit jangat
9. Pada proses pembentukan urin, tahap filtrasi
menghasilkan …
a. Urin Primer
c. Urin sekunder
b. Darah
d. Urin
10. Perhatikan gambar penampang kulit di bawah!
Bagian yang berfungsi mengeluarkan keringat
ditunjukkan oleh nomor…
1
a.
b.
c.
d.
1
2
3
4
2
3
4
11. Adanya endapan garam kalsium didalam rongga
ginjal dapat menimbulkan gangguan yang disebut ...
a. Glukosuria
c. Batu ginjal
b. Gagal ginjal
d. Nefritis
12. Organ reproduksi pria yang berfungsi memproduksi
sperma adalah …
a. Testis
c. Epididimis
b. Klitoris
d. Vesikula seminalis
13. Pernyataan yang sesuai dengan pengertian fertilisasi
yang benar adalah …
a. Bertemunya sperma dengan ovum
b. Terjadinya zigot dalam tuba falopii
c. Lepasnya ovum dari ovarium
d. Keluarnya zigot dari vagina
14. Lapisan endometrium pada dinding uterus setiap
bulan selalu luruh bersama sel telur yang tidak
dibuahi, maka terjadilah…
a. Fertilisasi
c. Ovulasi
b. Menstruasi
d. Menopause
15. Dari hasil fertilisasi dihasilkan zigot. Fertilisasi
berlangsung di dalam …
a. Vagina
c. Tuba Falopii
b. Ovarium
d. Uterus
1
16. Perhatikan gambar di bawah ini!
22. Bagian
yang
menerima
rangsang
dan
meneruskannya ke badan sel saraf adalah nomor …
a. 1
b. 2
c. 4
d. 5
2
1
3
5
4
Bagian yang berfungsi memproduksi ovum adalah
nomor…
a. 1
b. 2
c. 4
d. 5
17. Fertilisasi terjadi pada bagian nomor…
b. 1
b. 2
c. 4
d. 5
18. Gejala yang timbul pada penderita Gonorhoe adalah
…
a. Nyeri tulang dan sendi
b. Ruam pada telapak kaki
c. Gatal atau sakit di sekitar alat kelamin
d. Keluar nanah pada saluran kelamin
19. Penderita AIDS secara umum mengalami penurunan
…
a. Fungsi jantung
b. System kekebalan tubuh
c. Fungsi alat reproduksi
d. System saraf
20. Perhatikan tabel berikut!
Nama Penyakit
Penyebab
1 Gonorhoe
a. Candida albicans
2 Sifilis
b. Trichomonas vaginalis
3 Herpes Genitaliis
c. Treponema paliidum
4 Keputihan
d. Neisseria gonorrhoe
Hubungan yang benar antara penyakit dengan
penyebabnya ditunjukkan olleh nomor..
a. 1 - b
c. 3 - a
b. 2 - c
d. 4 - d
Perhatikan gambar di bawah ini!
23. Bagian yang bernomor 3 adalah …
1
a. Otak Besar
b. Otak Tengah
c. Otak Kecil
2
d. Sumsum tulang
belakang
4
3
24. Bagian sistem saraf pusat yang mengatur ingatan
seseorang adalah …
a. Otak tengah
c. Otak kecil
b. Sumsum lanjutan
d. Otak Besar
25. Otak kecil memiliki fungsi …
a. Pengatur gerakan napas
b. Pusat kesadaran
c. Pusat kemauan
d. Pengatur keseimbangan tubuh
26. Fungsi dari sumsum tulang belakang diantaranya
adalah …
a. Pusat kesadaran dan kemauan
b. Pusat gerak refleks
c. Pengatur keseimbangan tubuh
d. Pengatur gerak bola mata
27. Sumsum lanjutan terletak di depan otak kecil dan di
bawah otak besar, dan berfungsi untuk …
a. Mengatur gerak pernapasan
b. Mengatur keseimbangan tubuh
c. Pusat kesadaran
d. Susunan pusat gerak refleks
28. 1) Reseptor
4) Otak
2) Saraf sensorik
5) Sumsum tulang belakang
3) Saraf Motorik
6) Efektor
Urutan rangsang yang menunjukkan terjadinya
gerak refleks adalah …
a. 1 – 2 – 5 – 3 – 6
c. 6 – 2 – 4 – 3 – 1
b. 1 – 2 – 4 – 3 – 6
d. 1 – 3 – 5 – 2 – 6
29. Bagian mata yang berfungsi sebagai layar (untuk
menangkap bayangan) adalah …
a. Bintik buta
c. Lensa mata
b. Retina
d. Iris
30. Pada gambar disamping, bagian lidah yang peka
terhadap rasa asin adalah
nomor …
21. Dendrit, badan sel, dan akson berturut-turut
ditunjukkan oleh nomor …
a. 1, 2, 5
c. 2, 3, 5
b. 1, 3, 6
d. 1, 4, 5
a.
b.
c.
d.
1
2
3
4
1
2
3
4
2
Download