Uploaded by User47867

4. SPO Penandaan Lokasi Operasi

advertisement
PROSEDUR
PENANDAAN LOKASI OPERASI
Nomor Dokumen
BLUD RSUD
Dr. H. YULIDDIN AWAY
TAPAKTUAN
Nomor Revisi
0
Halaman
1/2
Ditetapkan
Direktur,
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
(S P O)
Tgl diterbitkan :
24 Februari 2020
dr. Erizaldi, M.Kes, SpOG
NIP 19750511 200212 1 002
PENGERTIAN
TUJUAN
KEBIJAKAN
PROSEDUR
Prosedur penandaan lokasi operasi pada pasien untuk semua kasus
termasuk insisi, multipel struktur, dan multipel level oleh operator
yang akan melakukan tindakan.
1. Untuk memastikan tepat lokasi/ bagian tubuh pasien yang akan
dioperasi, sehingga terhindar dari resiko salah lokasi operasi.
2. Pasien dan atau keluarga memahami lokasi bagian tubuh yang
akan dioperasi
Surat Keputusan Direktur BLUD RSUD dr. H Yuliddin Away Nomor
445/560/2020 tentang Pelaksanaan Penandaan Lokasi Operasi atau
Tindakan di BLUD RSUD dr. H. Yuliddin Away Tapaktuan
1. Ucapkan salam, “Assalamualaikum, selamat pagi/ siang/ sore
Bapak/ Ibu”, perkenalkan diri, “Saya.. (nama)”, jelaskan profesi/
unit kerja.
2. Jelaskan tugas yang akan dilakukan.
3. Pastikan identitas pasien pada gelang pasien, tanyakan nama
sesuai KTP dan tanggal lahir.
4. Jelaskan materi tentang penandaan lokasi operasi pada pasien dan
atau keluarga pasien.
5. Berikan tanda lokasi operasi berupa tanda berbentuk bulat (O)
dengan menggunakan spidol berwarna hitam yang tidak mudah
luntur dan mudah dikenali dengan melibatkan pasien dan atau
keluarga pasien pada saat dilakukan penandaan lokasi operasi
tersebut.
6. Isi Form Penandaan sesuai/ identik dengan penandaan yang
dilakukan pada pasien.
7. Lakukan verifikasi pada pasien dan atau keluarga bahwa mereka
telah memahami dan mengetahui lokasi yang akan dilakukan
operasi
8. Ucapkan terimakasih, dan semoga semuanya dapat berjalan
dengan baik.
PROSEDUR
PENANDAAN LOKASI OPERASI
Nomor Dokumen
BLUD RSUD
Dr. H. YULIDDIN AWAY
TAPAKTUAN
UNIT TERKAIT
1.
2.
3.
4.
Revisi ke :
0
Dokter Bedah/DPJP Bedah/Operator
Perawat Ruangan Bedah
Pasien
Keluarga Pasien
Halaman
2/2
Download