Uploaded by Refi Ajeid Syuhada

Kecepatan dan Percepatan

advertisement
KECEPATAN &
PERCEPATAN
MUH AMIN
FT UNIMUS
WWW.MUH-AMIN.COM
GERAK PARTIKEL
Rectangular
Coordinates
X,y,z
Cartesian
Coordinates
WWW.MUH-AMIN.COM
Cylindrical
Coordinates
r,Ө,z
Spherical
Coordinates
R,Ө,Φ
GERAK LINIER
t + Δt
s + Δs
WWW.MUH-AMIN.COM
KECEPATAN & PERCEPATAN
WWW.MUH-AMIN.COM
s,v,a,t
slope
WWW.MUH-AMIN.COM
WWW.MUH-AMIN.COM
PERCEPATAN KONSTAN (a=c)
S=S0 ; V=Vo ; t=0
WWW.MUH-AMIN.COM
PERCEPATAN SEBAGAI FUNGSI WAKTU
 a=f(t)
WWW.MUH-AMIN.COM
PERCEPATAN SEBAGAI FUNGSI KECEPATAN
 a=f(v)
WWW.MUH-AMIN.COM
PERCEPATAN SEBAGAI FUNGSI JARAK
 a=f(s)
V = ds/dt
WWW.MUH-AMIN.COM
KECEPATAN  FUNGSI DARI WAKTU
ASUMSI
WWW.MUH-AMIN.COM
POSISI  FUNGSI DARI WAKTU
ASUMSI
WWW.MUH-AMIN.COM
KECEPATAN  FUNGSI DARI POSISI
ASUMSI
WWW.MUH-AMIN.COM
SOAL
WWW.MUH-AMIN.COM
SOAL
Sebuah partikel bergerak menurut persamaan s = 2t3 – 24t + 6, dimana: s=jarak
(meter) dan t= waktu (detik).
Tentukan:
◦ Kapankah partikel mencapai kecepatan 72 m/s yang dihitung dari posisi awal (t=0)
◦ Percepatan partikel pada saat partikel mencapai kecepatan 30 m/s
◦ Jarak yang ditempuh partikel pada interval dari t=1 detik sampai dengan t=4
detik.
WWW.MUH-AMIN.COM
WWW.MUH-AMIN.COM
SOAL
Sebuah partikel berpindah menurut sumbu x dengan kecepatan 50 ft/sec pada saat t=0.
Selama 4 detik dari posisi awal tidak ada percepatan, dan setelah itu mengalami perlambatan
konstan sebesar 10 ft/sec2.
Tentukan:
◦ Kecepatan dan jarak pada t=8 sec dan t=12 sec.
◦ Persamaan Posisi
WWW.MUH-AMIN.COM
SOAL
Sebuah peluru meledak kearah vertical dengan kecepatan 60 m/detik dengan
ketahanan fluida yang dilewatinya sebesar 0,4 v2.
Carilah kecepatan dan posisi setelah 4 detik diledakkan?
WWW.MUH-AMIN.COM
SOAL
Sebuah roket naik secara vertikel dengan kecepatan 75 m/s. Setelah pada jarak 40 m dari tanah, roket
mengalami keruskan total mesin (mati). Tentukan:
Tinggi maksimal yang ditempuh roket?
Kecepatan jatuh roket?
WWW.MUH-AMIN.COM
TUGAS 1
Sebuah mobil berjalan dengan kecepatan 35 m/s. Jika pedal rem mobil diinjak
selama 15 s dapat mengurangi kecepatan mobil hingga 10 m/s, tentukan
perlambatan konstan mobil tersebut?
Mobil A mulai berjalan dari posisi berhenti pada t=0 dan berjalan lurus dengan
percepatan konstan 6 ft/s2 hingga mencapai kecepatan 80 ft/s. Dan kecepatan
tersebut dipertahankan. Pada saat t=0, Mobil B berjarak 6000 ft berjalan menuju A
dengan kecepatan konstan 60 ft/s. Carilah jarak perjalanan Mobil A ketika
berpapasan dengan Mobil B?
WWW.MUH-AMIN.COM
REFERENSI
Meriam J.L and Kraige L.G, 2012, Engineering Mechanics DYNAMICS
(Volume 2), John Willey & Sons.
Hibbeler R.C, 2010, Engineering Mechanics DYNAMIC, Pearson Prentice
Hall, ISBN – 10: 0-13-607791-9
WWW.MUH-AMIN.COM
Download