Uploaded by User37581

soal ngajar pertemuan 5

advertisement
1. Pengelompokan organisme dapat didasarkan pada Keaneka ragaman tingkat Gen dan
tingkat spesies. Tanaman berikut yang menunjukkan keanekaragaman tingkat gen adalah…
A. melon, mentimun, semangka
B. jahe, srikaya, mangga
C. jahe, temuireng, temulawak
D. bunga mawar, bunga melati,bunga kenanga
E. kelapa gading, kelapa hybrid, kelapa hijau
2. Bentuk kromosom disebut akrosentik bila letak sentromer .......
A . ditengah-tengah
B . agak jauh dari ujung
C . mendekati ujung
D . paling ujung
E . di kedua ujung
3. Perhatikan jenis hewan berikut:
(1) Cumi-cumi
(2) Ikan Buntal
(3) Bekicot
(4) Gurita
(5) Kerang
Dari jenis-jenis hewan tersebut yang termasuk kelas cephalopoda ialah:
A) 1 dan 2
B) 3 dan 4
C) 2 dan 5
D) 1 dan 4
E) 3 dan 5
4. Sisi mengalami sakit kepala selama 4 hari, kemudian periksa ke dokter dan diukur
tekanan darahnya. Hasilnya tekanan darah Sisi 160/90mmHg. Berdasarkan data tersebut
menunjukkan bahwa Sisi mengalami …
A.Anemia
B.Leukemia
C.Hipotensi
D.Hipertensi
E. Sklerosis
5. Gas CO yang masuk ke dalam sistem pemapasan kita dapat menyebabkan kematian
karena…
A) Gagalnya pengangkutan oksigen oleh hemoglobin
B) Melemahnya otot diafragma sehingga meluasnya alveolus
C) Karena banyaknya gas CO sehingga paru-paru membesar tidak dapat berkontraksi
D) Penyempitan saluran pernapasan karena alergi gas CO
E) Racun gas CO menyebabkan jantungg tidak dapat berkontraksi
6. Perhatikan hal-hal berikut ini:
(1) Berhabitat di tempat yang lembab dan basah
(2) Mengalami metagenesis
(3) Sudah mempunyai jaringan pengangkut
(4) Belum berkormus
Yang merupakan ciri Bryophyta adalah:
A) 1, 2 dan 4
B) 1, 2, 3 dan 4
C) 3 dan 4
D) 2, 3 dan 4
E) 1, 2 dan 3
7. Tumpahan minyak di lautan akibat kebocoran kapal tanker dapat menyebabkan
permukaan laut tertutup minyak. Kondisi ini dapat menghalangi fotosintesis plankton,
selanjutnya menyebabkan rantai makanan terputus. Apakah memungkinkan terjadinya
evolusi dalam ekosistem dalam jangka waktu lama?
A) Ya, perubahan lingkungan mempengaruhi perubahan cara adaptasi individu
B) Ya, perubahan lingkungan dapat mempercepat kejadian mutasi.
C) Ya, fotosintesis plankton tergeser menjadi kemosintesis.
D) Tidak, perubahan lingkungan tidak mempengaruhi cara adaptasi individu
E) Tidak, perubahan lingkungan tidak menyebabkan mutasi
8. Gagasan awal mengenai sel terjadi pada abad ke XVII saat seorang ahli memeriksa gabus
di bawah kaca pembesar. Ahli tersebut yaitu…
A. Felix Dujrain
B. Henri Dutrochet
C. Robert Hooke
D. Rudlof Virchow
E. Johannes Purkinje
9. Pencemaran lingkungan dapat ditimbulkan olehberbagai polutan, salah satu
diantaranyaialah pemupukan kotoran dari peternakan. Caramengatasi polutan tersebut
sehinggamenjadi bermanfaat bagi manusia adalah .......
A . memanfaatkan untuk industri kertas
B . mengolah menjadi makanan lemak
C . memproses sebagai bahan campuran industri kayulapis
D . mengeringkan dan memadatkan sebagai bahanbakar
E . menampung dan memproses menjadi biogas
10. Berikut adalah beberapa jenis hormon yangdihasilkan oleh hewan mamalia :
1. andrenalin 3. estrogen 5. progesteron 7. prolaktin2. insulin 4. tiroksin 6. testosteron 8.
Gastrin Manakah diantara hormon-hormon itu yang berperandalam kegiatan reproduksi…
A . 1, 3, 4
B . 2, 5, 7
C . 3, 6, 8
D . 4, 6, 8
E . 3, 5, 6
Download