Uploaded by User33132

soal energi

advertisement
Seekor burung sedang melayang terbang pada ketinggian 10 m di atas
tanah dengan kecepatan konstan sebesar 6 m/s. Jika massa burung
adalah 2 kg dan percepatan gravitasi bumi adalah 10 m/s2, tentukan :
a) Energi kinetik burung
b) Energi potensial burung
c) Energi mekanik burung
Seekor burung sedang melayang terbang pada ketinggian 20 m di atas
tanah dengan kecepatan konstan sebesar 5 m/s. Jika massa burung
adalah 3 kg dan percepatan gravitasi bumi adalah 10 m/s2, tentukan :
a) Energi kinetik burung
b) Energi potensial burung
c) Energi mekanik burung
Sebuah bola dengan massa 2 kg, terletak di atas lemari dengan
ketinggian 5 m menggelinding dengan kecepatan 2 m/s. Jika percepatan
gravitasi bumi = 10 m/s2. Tentukan :
a) Energi kinetik bola
b) Energi potensial bola
c) Energi mekanik bola
Sebuah bola dengan massa 2 kg, terletak di atas lemari dengan
ketinggian 8 m menggelinding dengan kecepatan 4 m/s. Jika percepatan
gravitasi bumi = 10 m/s2. Tentukan :
a) Energi kinetik bola
b) Energi potensial bola
c) Energi mekanik bola
Download