√√KUESIONER PENELITIAN Kepada Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i Responden Penelitian di CV Javaco Dengan hormat, Peneliti mahasiswi Program Studi Manajemen, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mahardhika: Nama : Dwi Marga Andini NIM : 15210289 Sedang melakukan penelitian dalam rangka penyusunan skripsi sebagai syarat kelulusan sarjana, dengan judul “Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Motivasi Karyawan di CV. Javaco”. Untuk itu peneliti melakukan penyebaran angket kuesioner guna mengumpulkan data yang diperlukan dalam penelitian tersebut. Sehubungan dengan hal diatas peneliti mohon Bapak/Ibu/Saudara/i, bersedia meluangkan waktu dan berkenan memberikan jawaban pada angket yang telah disediakan. Jawaban Bapak/Ibu/Saudara/i, merupakan informasi yang sangat berarti, oleh karena itu kelengkapan pengisian angket dan kejujuran dalam menjawab pertanyaan atau pernyataan sangat peneliti harapkan. Perlu diketahui, angket kuesioner yang telah Bapak/Ibu/Saudara/i isi, hanya akan digunakan untuk penelitian dan tidak akan digunakan untuk keperluan lainnya. Akhir kata, peneliti mengucapkan terima kasih kepada Bapak/Ibu/Saudara/i yang telah bersedia membantu dalam pengisian angket kuesioner ini. Hormat Saya, Peneliti Dwi Marga Andini NIM: 15210289 I. PETUNJUK PENGISIAN Sebelum Bapak/Ibu/Sdr/i mengisi kuesioner ini ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, yaitu sebagai berikut: 1. Bacalah dengan cermat setiap butir pernyataan dalam kuesioner ini. 2. Pilihlah jawaban yang paling sesuai dengan keadaan Bapak/Ibu/Sdr/i. 3. Berilah tanda centang (√) pada kolom yang sesuai dengan pilihan. 4. Tidak ada jawaban yang benar atau salah dalam kuesioner ini. 5. Keterangan Jawaban: Sangat Tidak Setuju (STS) 6. =1 Tidak Setuju (TS) =2 Netral (N) =3 Setuju (S) =4 Sangat Setuju (SS) =5 Selamat mengerjakan! Data Responden II. Nama (Tidak Wajib): …………………………………………………………………………………. Jenis kelamin: Laki laki Perempuan Usia: Usia 31 – 40 tahun 20-30tahun Status: Belum menikah Sudah menikah Pendidikan: SMA DIII S1 Lama bekerja: < 5 tahun 5 – 10 tahun > 10 tahun A. No Instrumen Variabel Lingkungan Kerja (X1) Pernyataan Penerangan/cahaya di tempat kerja 1 Pencahayaan (penerangan) pada ruangan kerja sudah memadai. 2 Pencahayaan di tempat kerja membantu saya dalam menyelesaikan pekerjaan. Sirkulasi udara ditempat kerja 3 Sirkulasi udara di tempat kerja membuat saya bernafas dengan oksigen yang cukup. 4 Ventilasi udara di tempat kerja cukup baik. Kebisingan di tempat kerja 5 Tempat kerja saya jauh dari kebisingan. 6 Saya dapat berkonsentrasii dengan baik karena jauh dari kebisingan Bau tidak sedap di tempat kerja 7 Tempat kerja saya tidak terdapat baubauan yang tidak sedap. 8 Pengharum ruangan terdapat di tempat kerja saya untuk mengatasi bau tidak sedap. Keamanan di tempat kerja 9 Keamanan di tempat kerja sudah mampu membuat saya bekerja dengan nyaman 10 Satuan keamanan di tempat kerja saya sudah bekerja dengan baik sehingga saya merasa aman. STS (1) TS (2) Skala N S (3) (4) SS (5) B. No Instrumen Variabel Stres Kerja (X2) Pernyataan STS (1) TS (2) Skala N S (3) (4) SS (5) Skala N (3) SS (5) Kondisi Pekerjaan 1 Dalam bekerja, saya selalu dikejar waktu untuk menyelesaikan pekerjaan dengan baik Stres karena peran 2 Peran yang saya terima di perusahaan ini sering bertentangan satu sama lain. Faktor interpersonal 3 Di perusahaan ini ada hubungan yang tidak baik antara atasan dan karyawan Perkembangan karier 4 Saya merasa takut akan tidak dipakai lagi atau pensiun dini Struktur Organisasi 5 Saya merasa tidak mempunyai peranan dalam setiap pengambilan keputusan Atasan yang menyangkut perusahaan Tampilan rumah-pekerjaan 6 C. No Saya mempunyai beban kerja berlebihan. Instrumen Variabel Kinerja Karyawan (Y) Pernyataan Quality 1. Saya bekerja terus menerus selama waktu yang telah ditentukan 2. Saya bersungguh-sungguh setiap melakukan pekerjaan Quantity 3. Tingkat pencapaian volume kerja yang saya hasilkan telah sesuai dengan harapan perusahaan 4. Kuantitas kerja yang diberikan sudah sesuai dengan kemampuan yang STS (1) TS (2) S (4) saya miliki. Timelines 5. Saya mencari cara lain agar pekerjaan selesai tepat waktu ketika saya mengalami kebuntuan dalam proses penyelesaian pekerjaan. 6. Saya mengerjakan suatu pekerjaan dengan cekatan dan tidak menundanunda. Cost-effectiveness 7. Saya dapat memaksimalkan fasilitas perusahaan dalam menyelesaikan pekerjaan 8. Saya merasa fasilitas perusahaan membantu saya dalam menyelesaikan setiap pekerjaan Need for supervision 9. Saya dapat menyelesaikan permasalahan tanpa meminta bantuan dari atasan 10. Saya berusaha menyelesaikan tanggung jawab pekerjaan dengan mandiri Interpersonal impact 11. Saya menyukai kerja sama tim 12. Saya menyukai bekerja dalam kondisi yang baik D. No Instrumen Variabel Motivasi Karyawan (Z) Pernyataan STS (1) Kebutuhan Fisiologis 1 Karyawan diberikan libur atau cuti sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 2 Perusahaan menyediakan sarana dan prasarana yang mendukung semua aktivitas kegiatan kerja. Kebutuhan Rasa Aman 3 Perusahaan memberikan keamanan berupa kecelakaan kerja. jaminan asuransi 4 Perusahaan cukup bukti untuk memberikan sanksi bila karyawan melakukan kesalahan dalam Skala TS N S (2) (3) (4) SS (5) melakukan tugas. Kebutuhan Sosial atau Rasa Memiliki 5 Perusahaan memberikan rekreasi kepada karyawan pada setiap episode tertentu agar timbul rasa kekeluargaan, persahabatan dan kasih sayang. 6 Rekan kerja selalu saling membantu bila terjadi masalah. Kebutuhan Harga Diri 7 Pimpinan memberikan bonus untuk karyawan yang berprestasi. 8 Pendapat saya selalu dihargai oleh pimpinan. Aktualisasi diri 9 Saran dan kritik yang diberikan olehpimpinan membuat saya lebih maju. 10 Perasaan pemenuhan diri (tercapainya apa-apa yang diharapkan) yang diperoleh dari pekerjaan (posisi) atau kedudukan sekarang.