PERAN FILSAFAT ILMU BAGI PENGEMBANGAN PSIKOLOGI (SUATU TINJAUAN MENURUT ALIRAN PSIKOLOGI MODERN) Anna Febrianty Setianingtyas* Abstrak: Tulisan ini menekankan pada topik Peranan Filsafat Ilmu Dalam Perkembangan Psikologi. Pengulasan topik didasarkan pada penganalisaan pemahaman terhadap landasan filosofik yang digunakan dalam perkembangan Psikologi. Awal pembahasan dalam tulisan ini dimulai dengan sejarah psikologi sebagai bagian dari ilmu filsafat. Dalam perkembangannya, psikologi kemudian memisahkan diri dari filsafat. Sekalipun demikian, perkembangan psikologi dari dulu hingga kini tetap tidak terlepas dari pengaruh filsafat. Perkembangan psikologi sejak berinduk pada filsafat hingga perkembangannya kini memunculkan banyak aliran. Pembuka pintu bagi kemunculan banyak aliran dalam dunia Psikologi dimulai dengan jasa Wilhelm Wundt yang terkenal dengan strukturalismenya. Aliran-aliran psikologi modern yang kemudian muncul adalah behaviorisme dengan tokohnya John Watson, Gestalt dengan tokohnya Max Wertheimer, humanisme dengan tokohnya Maslow, kognitif dengan tokohnya George Miller, dan psikoanalitik dengan tokohnya Freud. Aktualitas filsafat ilmu dalam perkembangan psikologi sejak awal hingga kini diletakkan penulis pada landasan filosofik, dalam kaitannya pada perkembangan psikologi secara umum, khususnya masing-masing aliran psikologi, serta beberapa bentuk terapan psikologi. Benang merah yang tampil adalah perkembangan psikologi dari awal hingga kini tetap diwarnai filsafat ilmu, terutama dalam penelusuran bidang-bidang kajian psikologi yang lebih baru. Kata kunci : filsafat ilmu, aliran-aliran psikologi, terapan psikologi. PENDAHULUAN Filsafat ilmu saat ini mendapat perhatian yang sangat besar dari para ilmuwan. Perkembangannya yang demikian pesat membuat individu semakin kritis terhadap metode-metode dari ilmu tersebut. Bukan hanya bidang ilmu psikologi saja yang dalam sejarah perkembangannya banyak dipengaruhi pola-pola dan upayanya manusia ingin memperoleh jawaban yang dirasakan paling sesuai dengan jiwanya walaupun jawaban itu pada akhirnya sering berada dalam kawasan spekulatif dan non empirik (Wibisono, 2001). Berpangkal dari pertanyaan tentang suatu fenomena yang muncul dalam kehidupan sehari-hari pemikiran dari filsafat akan tetapi juga dari bidang ilmu lainnya yang saling terkait. dimulailah filsafat itu. Pengalaman hidup menjadi sumber inspirasi dari pertanyaan-pertanyaan tersebut. Keterlibatan umat manusia dengan dunia filsafat sudah ada sejak manusia mulai bertanya dan Sumber-sumber pertanyaan tersebut memang terkesan sederhana memang apabila diamati dengan benar dan mengagumi apa arti makna sesuatu beserta asal mulanya yang ultimate. Setelah itu dengan segala cara cermat maka semua ilmu pengetahuan berasalah sari pertanyaan yang berkenaan dengan fenomena yang muncul dari pengalaman kehidupan. * ......................................................................... Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 87 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Thales (624 – 546 SM) orang Yunani pertama yang menggunakan akal secara serius dalam 1. mempersoalkan sesuatu masalah yang digelari Bapak Filsafat (tafsir, 1993). Pertanyaan yang diajukan beliau sebanarnya terkesan sederhana yaitu apakah sebenarnya bahan alam semestra itu? Beliau sendiri menjawab air. Setelah itu rangsangan pertanyaanpertanyaan banru muncul. Semakin lama persoalan yang dipikirkan oleh manusia semakin luas dan 2. Bidang ontology mempermasalahkan a. Apakah hakikat yang ada (being, sein) b. Apakah yang ada itu sesuatu yang tetap, abadi atau terus menerus berubah c. Apakah yang ada itu sesuatu yang abstrakuniversal atau yang konkrit individual. Bidang epistemoligo mempermasalahkan : a. semakin rumit juga pemecahannya. Pertanyaanpertanyaan yang muncul semakin kompleks seiring mencapai pengetahuan, kebenaran atau kenyataan (akal, akal budi, atau kombinasinya). berkembangnya jaman. Setiap era memiliki para ahli pemikir yang memiliki konstribusi besar terhadap pemecahan masalah yang muncul di zamannya. Sama halnya dengan perkembangan cabang ilmu psikologi. Akar dari psikologi modern dapat ditelusuri keabad kelima dan keempat sebelum masehi. Para ahli filsafat Yunani seperti Socrates, Plato, dan Aristoteles mengajukan suatu pertanyaan dasar tentang kehidupan mental (Atkinson, et al. 1983). Pertanyaan dasar tersebut sampai sekarang masih menjadi kajian yang sepertinya tidak akan pernah berakhir. Pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan tubuh (body) dan pikiran (mind) atau psyche muncul lebih dari dua ribu tahun yang lalu hingga kini. Peristiwa penting dalam sejarah psikologi melibatkan banyak ahli filsafat terkenal Dario abad tujuh belas dan delapan belas seperti Locke, Hobbes, Kant, dan Hume (Sarwono, 1983). Pada dasarnya filsafat dapat dibagi menjadi tiga garis besar yaitu teori pengetahuan (epostemologi), teori hakikat (ontology), dan teori nilai (aksiologi), (tafsir, 1993). Menurut Wibisono (2001) ketiga bidang filsafat tersebut secara terperinci dapat dibagi lagi berdasarkan pembahasannya yaitu : 88 Apakah sarananya dan bagaimana caranya untuk mempergunakan sarana itu guna b. 3. Apakah tolak ukur bagi sesuatu yang dinyatakan sebagai yang benar dan yang nyata yang terus menerus dicari oleh ilmu pengatahuan. Bidang aksiologi mempermasalahkan : a. Nilai dan norma b. Apa makna dan tujuan hidup ini dan nilainilai mana yang secara imperatif harus dipenuhi. Dengan perbedaan tersebut filsafat mencoba menunjukkan bagaimana upaya manusia yang tidak pernah menyerah untuk menentukan kebenaran atau kenyataan secara kritis, mendasar dan integral karena itu dalam filsafat proses yang dilalui merupakan suatu refleksi, kontemplasi, abstraksi, dialog, evaluasi menuju suatu sintesa permasalahan. Penegasan tersebut dapat dipahami karena ilmu pengetahuan dalam penerapannya mengenakan ukuran. Ukuran pertama adalah dimensi fenomenal yaitu ilmu pengetahuan menampakkan diri sebagai masyarakat sebagai proses dan sebagai produk. Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Kaidah yang melandasinya adalah universalisme, komunalisme, dis-interestedness dan skepsisme yang diantaranya adalah: (a) kerajinan, (b) kebenaran pertama, (c) pengetahuan yang luas, (d) kebajikan terarah dan teratur. Ukuran kedua adalah dimensi strukturalnya yaitu bahwa ilmu pengetahuan harus terstruktur atas komponen-komponen, objek sasaran yang hendak diteliti yang sedang diteliti atau intektual, (e) pertimbangan yang sehat, (f) kecerdikan dalam memutuskan hal-hal praktis (Mudhofir, 2001). dipertanyakan tanpa mengenal titik henti atas darar motif dan tata cara tertentu, sedang hasil temuannya diletakkan dalam satu kesatuan system. Sebagai bahan pertimbangan, alangkah baiknya kalau kita juga sedikit mengetahui mengenai pengertian filsafat dari beberapa filsuf yaitu (Rapar, 1996): 1. Filsafat adalah ilmu pengetahuan yang berusaha meraih kebenaran yang asli dan murni. PENGENALAN SECARA UMUM FILSAFAT DAN FILSAFAT ILMU Selain itu, ia juga mengatakan bahwa filsafat adalah penyelidikan tentang sebab-sebab dan asas-asas yang paling akhir dari segala sesuatu yang ada. Filsafat Filsafat sebagai bagian dari kebudayaan manusia yang amat menakjubkan, lahir di Yunani dan dikembangkan sejak awal abad ke-6 SM (Rapar, 1996). Filsafat merupakan ilmu pengetahuan yang paling luas cakupannya, oleh karena itu titik tolak untuk memahami dan mengerti filsafat adalah meninjau dari segi etimologi. Filsafat secara etimologis berasal dari bahasa Yunani yaitu Philosophia, Philos artinya suka, cinta atau kecenderungan pada sesuatu, sedangkan Sophia berarti kebijaksanaan. Dengan demikian secara sederhana filsafat dapat diartikan cinta atau kecenderungan pada kebijaksanaan (Muntansyir & Munir, 2002). 2. Aristoteles Filsafat adalah ilmu pengetahuan yang senantiasa berupaya mencari prinsip-prinsip dan penyebab-penyebab dari realitas yang ada. Ia pun mengatakan bahwa filsafat adalah ilmu pengetahuan yang berupaya mempelajari “peri ada selaku peri ada” (being as being) atau “peri ada sebagaimana adanya” (being as such). 3. Rene Descartes Merupakan filsuf Perancis yang terkenal dengan argumennya cogito ergo sum (saya berpikir maka saya ada), mengatakan bahwa filsafat adalah himpunan dari segala pengetahuan yang pangkal penyelidikannya adalah mengenai Tuhan, alam dan manusia. Menurut sejarah, Pythagoras (572-497 SM) adalah orang yang pertama kali memakai kata philosophia. Ketika beliau ditanya apakah ia sebagai seorang yang bijaksana, maka pythagoras dengan rendah hati menyebut dirinya sebagai philosophos, Plato 4. William James yakni pencinta kebijaksanaan (lover of wisdom). Banyak sumber yang menegaskan bahwa sophia Filsuf Amerika yang terkenal sebagai tokoh pragmatisme dan pluralisme mengatakan mengandung arti yang lebih luas dari kebijaksanaan, bahwa filsafat adalah suatu upaya yang luar biasa hebat untuk berpikir yang jelas dan terang. Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 89 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... 5. metode pemikiran yang dilakukan oleh ilmuilmu khusus. R.F Beerling Filsafat adalah mengajukan pertanyaan tentang kenyataan seluruhnya atau tentang hakikat, asas, prinsip dari kenyataan. Beerling c. Banyak persoalan abadi (perennial juga mengatakan bahwa filsafat adalah suatu usaha untuk mencapai radix atau akar kenyataan problem) yang dihadapi manusia dan para filsuf berusaha memikirkan dan dunia wujud, juga akar pengetahuan tentang diri sendiri. menjawabnya. Beberapa pertanyaan yang diajukan pada masa lampau telah dijawab Pemahaman tentang filsafat dapat kita lihat secara memuaskan. Misalanya pertanyaan mengenai ide-ide bawaan (innate idea) telah dari berbagai sisi diantaranya adalah (Mudhofir, 2001): a. dijawab oleh John Lock pada abad ke-17. Namun masih banyak pertanyaan lain yang Filsafat Sebagai Suatu Sikap Filsafat adalah suatu sikap terhadap kehidupan dan alam semesta. Apabila seseorang dalam keadaan krisi atau menghadapi problem yang sulit, maka problem-problem tersebut harus ditinjau secara luas, tenang dan mendalam. Tanggapan semacam itu menumbuhkan sikap ketenangan, keseimbangan pribadi, mengendalikan diri dan tidak emosional. Sikap dewasa secara filsafat adalah sikap menyelidiki secara kritis, terbuka, toleran dan selalu bersedia meninjau sesuatu problem dari semua sudut pandang. b. Filsafat Sebagai Suatu Metode Filsafat sebagai metode artinya berfikir secara reflektif (mendalam), penyelidikan yang menggunakan alasan, berfikir secara hati-hati dan teliti. Filsafat berusaha memikirkan seluruh pengalaman manusia secara mendalam dan jelas. Metode Fisafat Sebagai Kelompok Persoalan dijawab sementara. Disamping itu juga masih banyak problem-problem yang jawabannya masih diperdebatkan ataupun diseminarkan sampai hari ini, dan bahkan masih ada yang belum terpecahkan. d. Filsafat Sebagai Sekelompok Teori atau Sistem Pemikiran Sejarah filsafat ditandai dengan pemunculan teori-teori atau sistem-sistem pemikiran yang terlekat pada nama-nama filsuf besar seperti Socrates, Plato, Aristoteles, Thomas Aquinas, Spinoza, Hegel, Karl Marx, Auguste Compte, dan lain-lain. Teori atau sistem filsafati itu dimunculkan oleh masing-masing filsuf untuk menjawab masalah-masalah. Besarnya subyektifitas seorang filsuf dalam menjawab masalah-masalah itu menjadikan kita sulit untuk menentukan teori atau sistem pemikiran yang baku dalam filsafat. berfikir semacam ini bersifat inclusive (mencakup secara luas) dan synoptic (secara garis besar), oleh karena itu berbeda dengan 90 Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... e. Fisafat sebagai Analisa Logis tentang Bahasa dan Penjelasan Makna Istilah dengan cara ini dapat diperoleh beberapa kesimpulan umum tentang sifat-sifat dasar Kebanyakan filsuf memakai metode analisis untuk menjelaskan arti suatu istilah alam semesta, kedudukan manusia didalamnya serta pandangan-pandangan kedepan. dan pemakaian bahasa. Beberapa filsuf mengatakan bahwa analisis tentang arti bahasa merupakan tugas pokok filsafat dan tugas analisis konsep sebagai satu-satunya fungsi filsafat. Para filsuf analitika berpendapat bahwa tujuan filsafat adalah menyingkirkan kekaburan-kekaburan dengan cara menjelaskan arti istilah atau ungkapan yang dipakai dalam ilmu pengetahuan dan dipakai dalam kehidupan sehari-hari. Mereka berpendirian bahwa bahasa merupakan laboratorium para filsuf, yaitu tempat menyemai dan mengembangkan ide-ide. f. Menurut Muntansyir & Munir (2002) menyatakan bahwa ada beberapa definisi filsafat yang telah diklasifikasikan berdasarkan watak dan fungsinya yaitu: 1. kepercayaan terhadap kehidupan dan alam yang biasanya diterima secara tidak kritis (arti formal). 2. Filsafat adalah suatu proses kritik atau pemikiran terhadap kepercayaan dan sikap yang sangat kita junjung tinggi (arti formal). 3. filsafat adalah usaha untuk mendapatkan gambaran keseluruhan. Artinya filsafat berusaha untuk mengkombinasikan hasil bermacammacam sains dan pengalaman kemanusiaan sehingga menjadi pandangan yang konsisten tentang alam (arti spekulatif). 4. Filsafat adalah analisis logis dari bahasa serta penjelasan tentang arti kata dan Fisafat Merupakan Usaha Untuk Memperoleh Pandangan yang Menyeluruh Filsafat mencoba menggabungkan kesimpulan-kesimpulan dari berbagai ilmu dan pengalaman manusia menjadi suatu pandangan dunia yang konsisten. Para filsuf berhasrat meninjau kehidupan tidak dengan sudut pandang yang khusus sebagaimana dilakukan oleh ilmuan. Para filsuf memakai pandangan secara menyeluruh terhadap kehidupan sebagai suatu totalitas. Menurut para ahli filsafat spekulatif dengan salah satu tokohnya adalah C.D. Broad menyatakan bahwa tujuan filsafat adalah mengambil alih hasil-hasil pengalaman manusia dalam bidang keagamaan, etika dan ilmu Filsafat adalah sekumpulan sikap dan konsep. Corak filsafat yang demikian ini dinamakan juga logo sentrisme. 5. Filsafat adalah sekumpulan problema yang langsung, yang mendapat perhatian dari manusia dan yang dicarikan jawabannya oleh ahli-ahli filsafat. pengetahuan, kemudian hasil-hasil tersebut direnungkan secara menyeluruh. Diharapkan Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 91 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Filsafat Ilmu Filsafat ilmu sebenarnya baru dikenal pada awal abad ke-20 dimana Francis Bacon sebagai peletak dasar filsafat ilmu dalam khasanah bidang filsafat secara umum. Ada berbagai definisi mengenai filsafat ilmu yang telah dihimpun oleh The Liang Gie (dalam Muntansyir & Munir, 2002) yang dianggap cukup represantatif yaitu: 1. Robert Ackermann menyatakan bahwa filsafat ilmu adalah sebuah tinjauan kritis tentang pendapat-pendapat ilmiah dewasa ini yang dibandingkan dengan pendapat-pendapat terdahulu yang telah dibuktikan. 2. 3. 4. Lewis White Beck menyatakan bahwa filsafat ilmu itu mempertanyakan dan menilai metodemetode pemikiran ilmiah, serta mencoba menetapkan nilai dan pentingnya usaha ilmiah sebagai suatu keseluruhan. Cornelius Benjamin menyatkan bahwa filsafat ilmu merupakan cabang pengetahuan filsafati yang menelaah sistematis mengenai sifat dasar ilmu, metode-metodenya, konsep-konsepnya, dan praanggapan-praanggapannya, serta letaknya dalam kerangka umum dari cabang pengetahuan intelektual. May Brodbeck menyatakan bahwa filsafat ilmu itu sebagai analisis yang netral secara etis dan filsafati, pelukisan, dan penjelasan mengenai landasan-landasan ilmu. Menurut Suriasumantri (1995) menyatakan bahwa filsafat ilmu merupakan bagian dari epistemologi (filsafat pengetahuan) yang secara spesifik mengkaji hakikat ilmu (pengetahuan ilmiah). Lebih lanjut beliau mengatakan bahwa filsafat ilmu merupakan telaah secara filsafat yang ingin menjawab beberapa pertanyaan mengenai hakikat ilmu itu diantaranya yaitu: 92 Obyek apa yang ditelaah ilmu? Bagaimana ujud yang hakiki dari obyek tersebut? Bagaimana hubungan antara obyek tadi dengan daya tangkap manusia (seperti berpikir, merasa dan mengindera) yang membuahkan pengetahuan? (Pertanyaan ini yang disebut sebagai landasan ontologis). Bagaimana proses yang memungkinkan ditimbanya pengetahuan yang berupa ilmu? Bagaimana prosedurnya? Hal-hal apa yang harus diperhatikan agar kita mendapatkan pengetahuan yang benar? Apa yang disebut kebenaran itu sendir? Apa kriterianya? Cara/teknik/sarana apa yang membantu kita mendapatkan pengetahuan yang berupa ilmu? (Pertanyaan ini disebut sebagai landasan epistemologi). Untuk apa pengetahuan yang berupa ilmu itu dipergunakan? Bagaimana kaitan antara cara penggunaan tersebut dengan kaidah-kaidah moral? Bagaimana penentuan obyek yang ditelaah berdasarkan pilihan-pilihan moral? Bagaimana kaitan antara teknik prosedural yang merupakan operasionalisasi metode ilmiah dengan norma-norma moral/profesional? (Pertanyaan ini disebut sebagai landasan aksiologis). Menurut Poespoprodjo (1997) filsafat ilmu adalah filsafat. Filsafat adalah refleksi yang mengakar terhadap prinsip-prinsip. Maka filsafat ilmu adalah refleksi yang mengakar terhadap prinsip-prinsip ilmu. Lebih lanjut beliau mengatakan bahwa filsafat ilmu bukan bahan hafalan. Filsafat ilmu adalah usaha terus menerus untuk memperoleh pandangan yang mendalam dan mendasar tentang ilmu. Filsafat ilmu ialah penyelidikan tentang ciriciri pengetahuan ilmiah dengan cara-cara tertentu untuk memperolehnya. Dengan kata lain, filsafat ilmu sesungguhnya merupakan suatu penyelidikan lanjutan, karena apabila para penyelenggara pelbagai Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... ilmu melakukan penyelidikan terhadap objek-objek serta masalah-masalah yang berjenis khusus dari lanjut ke ethik obyektif universal (realisme), kemudian berkembang lebih lanjut ke ethik masing-masing ilmu itu mandiri, maka orang pun dapat melakukan (Beerling., et al, 1985). asimetris karena multiple membership (postmodernisme). 2. theories (positivisme) ke confirmatory theories dan theories of explanation (postpositivisme) dan FILSAFAT ILMU DAN SUMBANGSIH-NYA DALAM PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN lebih lanjut ke theories of explanation (postmodernisme). Yang pertama berupaya mendeskripsikan relasi normatif antara hipotesis dengan evidensi, sedangkan yang kedua berupaya Filsafat Ilmu Dalam Perkembangannya Dari tahun 1960-1995 filsafat ilmu berkembang sangat pesat. Sementara beberapa ahli menunjuk peristiwa tersebut sebagai indikator matinya positivisme logik. Perkembangan tersebut sebenarnya lebih menumbuhkan upaya telaah dari pengukuran kuantitatif ke meta-science. Pada era mutakhir sampai tahun-tahun sekarang, filsafat ilmu berkembang dalam konteks postmodernisme dimana konstruk, struktur dan paradigma menjadi berkembang dan berkelakjutan. Perkembangannya selalu terjadi rekonstruksi berkelanjutan, dekonstruksi, berkembang pemikiran poststruktural dan postparadigmatik, dan logika standar berkembang menjadi nonstandard logic (Muhadjir, 2001). Muhadjir (2001) memberikan penjabaran mengenai filsafat dan perkembangannya dalam beberapa area ilmu pengetahuan yaitu: 1. Filsafat ilmu-ilmu sosial berkembang dalam tiga ragam yaitu: metaideologi, metaphisik, dan metodologi disiplin ilmu mensucikan batin manusia. Arti meta telah mengalami perkembangan dari yang transeden (spekulatif) keteori (positivistik) dan sekarang berkembang ke ethik (metaphisik). Sedangkan arti normatif yang moral (spekulatif) telah berkembang kearti obligatif (positivistik), dan berkembang lebih Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Filsafat science tumbuh dari confirmatory menjelaskan bagaimana phenomena kecil atau besar secara sederhana. 3. Filsafat teknologi telah bergeser dari means endsmeans end menjadi means secara berkelanjutan. Temuan personal computer menumbuhkan pertanyaan “apa lagi pekerjaan perpustakaan yang dapat dikerjakan”. Teknologi bukan lagi dilihat sebagai ends melainkan dilihat sebagai kepanjangan ide manusia. 4. Filsafat seni atau filsafat esthetik mutakhir mendudukkan produk seni atau keindahan sebagai salah satu tripartit kebudayaan. Dua lainnya adalah produk domein kognitif dan produk alasan praktis. Produk domein kognitif murni tampil memenuhi kriteria: nyata, benar dan logis. Bila etik dimasukkan maka perlu ditambah koheren dengan moral. Produk alasan praktis tampil memenuhi kriteria: operasional, efisien dan produktif. Bila etik dimasukkan maka perlu ditambah: human, tidak mengeksploitasi orang lain, atau lebih diekstensikan lagi menjadi tidak merusak lingkungan. Produk seni tampil memenuhi kriteria: kreatif, indah dan harmonis. Bila etik dimasukkan, perlu ditambah dengan mensucikan batin manusia. 93 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Sebagian ahli filsafat berpandangan bahwa perhatian yang besar terhadap peran dan fungsi filsafat ilmu mulai mengedepan tatkala ilmu pengetahuan dan teknologi (Iptek) mengalami kemajuan yang sangat pesat. Kekhawatiran mulai timbul dikalangan para ilmuan dan filsuf, termasuk juga kalangan agamawan, dimana mereka beranggapan bahwa kemajuan Iptek dapat mengancam eksistensi umat manusia bahkan alam beserta isinya (Mustansyir & Munir, 2002). Menurut Koento Wibisono Siswomihardjo (2001) menyatakan bahwa sekarang terasa adanya kekaburan mengenai batas-batas antara cabang ilmu yang satu dengan yang lain, sehingga interdependensi dan interrelasi ilmu menjadi terasa pula. Oleh karena itu menurut beliau dibutuhkan suatu Overview untuk meletakkan jaringan interaksi untuk saling menyapa menuju hakikat ilmu yang integral dan integratif. Tanggung jawab dan integritas seorang ilmuan kini sedang diuji. Semenjak Immanuel Kant (1724-1804 dalam Siswomihardjo, 2001) menyatakan bahwa filsafat merupakan disiplin ilmu yang mampu menunjukkan batas-batas dan ruang lingkup pengetahuan manusia secara tepat, maka semenjak itu pula refleksi filsafat mengenai pengetahuan manusia menjadi menarik perhatian. Lahirlah diabad ke-18 cabang filsafat yang disebut sebagai filsafat pengetahuan dimana logika, filsafat bahasa, matematika, metodologi, merupakan komponen-komponen pendukungnya. Melalui cabang filsafat ini diterangkan sumber dan sarana serta caracara untuk menggunakan sarana itu guna mencapai pengetahuan ilmiah. Dengan mendasarkan diri atas sumber-sumber atau sarana-sarana tertentu seperti panca indera, akal, akal budi, dan intuisi maka berkembanglah berbagai macam school of thought yaitu empirisme (John Lock), rasionalisme (Descartes), kritisme (Immanuel 94 Kant), positifisme (Auguste Comte), fenomenologi (Husserl), konstruktivisme (Feyerabend) dan lain sebagainya yang muncul sebagai pembaharuan. Lahirnya filsafat ilmu karena pengetahuan ilmiah atau ilmu merupakan a higher level of knowledge sebagai penerusan pengembangan filsafat pengetahuan (Siswomhardjo, 2001). Tahap, Ciri - ciri dan Perkembangan Ilmu Pengetahuan Perkembangan ilmu pengetahuan tidaklah berlangsung secara mendadak, melainkan terjadi secara bertahap dan evolutif. Berbagai krisis yang ditimbulkan oleh perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada umumnya didorong oleh pemecahan masalah kemanusiaan yang sektoral. Oleh karena itu untuk memahami sejarah perkembangan ilmu, harus dilakukan berbagai klasifikasi secara periodik. Setiap periode menampilkan ciri khas tertentu dalam perkembangan ilmu pengetahuan seperti yang akan dijelaskan dibawah ini (Mustansyir, 2001Mustansyir & Munir, 2002:): 1. Zaman Pra Yunani Kuno (Abad 15-7 SM) Pada masa ini manusia menggunakan batu sebagai peralatan, karena ditemukan alat-alat yang bentuknya mirip satu sama lain (misalnya kapak sebagai alat pemotong dan pembelah). Benda-benda tersebut merupakan bukti bahwa manusia sebagai makhluk berbudaya yang mampu berkreasi untuk mengatasi tantangan alam. Benda-benda yang dipergunakan manusia itu mengalami perbaikan dan terus mengalami kemajuan, karena manusia melakukan dan mengalami proses trial and error, uji coba yang memakan waktu yang lama. Melalui proses trial and error ini pula manusia mulai melakukan Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... seleksi terhadap alat-alat yang dipergunakan, sehingga manusia menemukan bahan (materi) yang dianggap baik atau kuat untuk membuat peralatan-peralatan tertentu. Evolusi ilmu pengetahuan dapat dirunut melalui sejarah perkembangan pemikiran yang terjadi di Yunani, Babilonia, Mesir, Cina, Timur Tengah (peradaban Islam) dan Eropa. Disini ada keterkaitan dan saling pengaruh antara perkembangan pemikiran disatu wilayah dengan wilayah yang lainnya. Warisan pengetahuan berdasarkan know how yang dilandasi pengalaman empirik merupakan salah satu ciri pada zaman ini. Pada masa ini pula, kemampuan berhitung ditempuh dengan cara one-to one correspondency atau mapping process. Secara ringkas pada zaman pra Yunani Kuno ditandai oleh lima kemampuan sebagai berikut: pertama, know how dalam kehidupan sehari-hari yang didasarkan pada pengalaman; kedua, pengetahuan yang berdasarkan pengalaman itu diterima sebagai fakta dengan sikap receptive mind, keterangan masih dihubungkan dengan kekuatan magis; ketiga, kemampuan menemukan abjad dan system bilangan alam sudah menampakkan perkembangan pemikiran manusia ketingkat abstraksi; keempat, kemampuan menulis, berhitung, menyusun kalender yang didasarkan atas sintesa terhadap hasil abstraksi yang dilakukan; kelima, kemampuan meramalkan suatu peristiwa atas dasar peristiwa-peristiwa sebelumnya yang pernah terjadi, misalnya gerhana bulan dan matahari. 2. Zaman Yunani Kuno (Abad 7-2 SM) Zaman Yunani Kuno dipandang sebagai zaman keemasan Filsafat, karena pada masa ini orang memiliki kebebasan untuk mengungkapkan ide-ide atau pendapatnya. Ciri yang menonjol dari filsafat Yunani Kuno diawal kelahirannya adalah ditunjukkannya perhatian terutama pada pengamatan gejala kosmik dan fisik sebagai ikhtiar guna menemukan sesuatu asal mula (arche) yang merupakan unsure awal terjadinya segala gejala (Mustansyir & Munir, 2002). Filsuf dan beberapa pemikirannya yang telah memberikan sumbangsih dalam pengembangan ilmu pengetahuan antara lain adalah: a. Thales (640-550 SM) Menyimpulkan bahwa air merupakan arche (asal mula) dari segala sesuatu, hal ini didukung oleh kenyataan bahwa air meresapi seluruh benda-benda dijagad raya ini (Mustansyir & Munir, 2002). Menurut Mustansyir ada tiga alas an munculnya persoalan tentang alam semesta ini yaitu: pertama, persoalan mengenai alam semesta yang terus menerus dipandang sebagai persoalan abadi (parennial problems) yang disebut juga sebagai pertanyaan yang signifikan (a significant question); kedua, pertanyaan yang diajukan Thales menimbulkan suatu konsep baru, yaitu suatu hal tidak begitu saja ada, melainkan terjadi dari sesuatu. Hal inilah yang menimbulkan suatu konsep tentang perkembangan, suatu evolusi, genesis; ketiga, pertanyaan demikian hanya dapat timbul dalam pemikiran kalangan tertentu (masyarakat Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 95 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... intelektual yang berpikir lebih maju), bukan masyarakat awam (Mustansyir, 2001:). b. e. (540-475 SM) Anaximander (611-545 SM) Pertanyaan kedua filfuf ini tidak lagi tentang apakah asal-usul dan kejadian alam semesta, tetapi apakah realitas itu berubah, tidak Anaximander meyakini bahwa asal mula dari segala sesuatu adalah aperion yaitu sesuatu yang tidak terbatas (Mustansyir & Munir, 2002). c. d. Anaximenes (588-524 SM) sesuatu yang tetap. Ungkapan dari Herakleitos yang terkenal adalah panta rhei khai uden menei (semuanya mengalir dan tidak ada sesuatu pun yang tinggal mantap. Sedangkan Parmenides Anaximenes mengatakan bahwa asal mula segala sesuatu itu adalah udara, keyakinan ini didukung oleh kenyataan berpandangan sebaliknya, ia menegaskan bahwa realitas itu tetap, tidak berubah. Kedua tokoh ini dalam sejarah filsafat menjadi cikal bakal debat bahwa udara merupakan unsur vital kehidupan (Mustansyir & Munir, 2002). metafisika tentang “Pluralisme” dan “Monisme”, dalam bidang epistemology antara “empirisme” dan “rasionalisme”. Herakleitos mewakili Pluralisme dan Empirisme, sedangkan Parmenides mewakili Monisme dan Rasionalisme. Pythagoras (580-500 SM) Pythagoras menyatakan bahwa asas segala sesuatu dapat diterangkan atas dasar bilangan-bilangan (Mustansyir & Munir, 2002). Pythogaras lebih dikenal dengan penemuannya tentang ilmu ukur dan aritmatik antara lain (Mustansyir, 2001:: - Hukum atau dalil Pythagoras yaitu: a2 + b2 = c2, yang berlaku bagi setiap segitiga siku-siku dengan sisi a dan sisi b serta hypotenusa c, sedangkan jumlah sudut dari suatu segitiga siku-siku = 1800. - Teori tentang bilangan yaitu: pembagian antara bilangan genap dengan bilangan ganjil, primer numbers (bilangan yang hanya dapat dibagi dengan angka satu dan bilangan itu sendiri) dan composite number, serta hubungan antara kuadrat natural numbers dengan jumlah ganjil. 96 Herakleitos (540-475 SM) dan Parmenides - Pembentukan benda berdasarkan segitiga, segiempat, segilima, dan sebagainya. - Hubungan antara nada dengan panjang dawai. f. Demokritos (460-370 SM) Ia dikenal sebagai bapak Atom pertama, karena dialah yang memperkenalakan konsep atom. Ia menegaskan bahwa relitas terdiri dari banyak unsur yang disebutnya dengan atom (atomos, dari a = tidak, dan tomos = terbagi). Atom-atom itu sama sekali tidak mempunyai kualitas dan jumlahnya tidak terhingga. Pandangannya merupakan cikal bakal perkembangan ilmu fisika, kimia dan biologi (Mustansyir & Munir, 2002). Pemikiran Demokritos tentang teori atom ini mengandung sifat-sifat sebagai: konsep materialitis-monistik, konsep dinamika perkembangan (developmental dynamics), konsep yang bersifat murni alamiah (pure natural), bersifat kebetulan (by change) (untuk lebih jelasnya dapat dilihat dalam Mustansyir, 2001). Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... g. i. Socrates (470-399 SM) Aristoteles (384-322 SM) Metode Sokrates dikenal sebagai Ia mengatakan bahwa tugas utama Maieutike Tekhne (ilmu/seni kebidanan) yaitu suatu metode dialektika (bercakap- ilmu pengetahuan adalah mencari penyebabpenyebab obyek yang diselidiki. Aristoteles berpendapat bahwa tiap-tiap kejadian mempunyai empat sebab yang semuanya cakap) untuk melahirkan kebenaran. Disebut demikian karena dialog atau wawancara harus disebut apabila manusia hendak memahami proses kejadian segala sesuatu yaitu penyebab material (material cause), mempunyai peranan hakiki dalam filsafat Sokrates. Sokrates sendiri tidak menyampaikan pengetahuan, tetapi dengan pertanyaan-pertanyaan ia membidani penyebab formal (formal cause), penyebab efisien (efisien cause), dan penyebab final (final cause)(Lihat dalam Mustansyir & Munir, 2002: hal.). Sedangkan ajaran Aristoteles dapat diklasifikasikan ke dalam tiga bidang yaitu: metafisika, logika dan biologi (lihat Mustansyir, 2001). pengetahuan yang terdapat dalam jiwa orang lain (Mustansyir, 2001; Mustansyir & Munir, 2002). h. Plato (428-348 SM) Plato dikenal sebagai filsuf Dualisme, artinya ia mengakui adanya dua kenyataan yang terpisah dan berdiri sendiri yaitu dunia ide dan dunia bayangan (inderawi). Dunia ide adalah dunia yang tetap dan abadi, didalamnya tidak ada perubahan. Sedangkan dunia bayangan (inderawi) adalah dunia yang berubah, yang mencakup benda-benda jasmani yang disajikan kepada indera. Bertitik tolak dari pandangannya ini, Plato mengajarkan adanya dua bentuk pengenalan. Di satu pihak ada pengenalan idea-idea yang merupakan pengenalan dalam arti yang sebenarnya. Pengenalan ini mempunyai sifat-sifat yang sama seperti obyek-obyek yang menjadi arah pengenalan yang sifatnya teguh, jelas dan tidak berubah. Dipihak lain ada pengenalan tentang benda-benda jasmani. Pengenalan ini mempunyai sifatsifat tidak tetap, selalu berubah (Mustansyir & Munir, 2002). 3. Zaman Pertengahan (Abad 2-14 M) Zaman Pertengahan (middle age) ditandai dengan tampilnya para theolog dilapangan ilmu pengetahuan, sehingga aktivitas ilmiah terkait dengan aktivitas keagamaan atau dengan kata lain, kegiatan ilmiah diarahkan untuk mendukung kebenaran agama. Filsafat zaman pertengahan biasanya dipandang terlampau seragam, dan lebih dari itu dipandang seakan-akan tidak penting bagi sejarah pemikiran sebenarnya. Filsuf Barat yang cukup terkenal pada zaman ini adalah Agustinus (354-430) yang pemikirannya cukup dipengaruhi oleh filsafat Plato dan Thomas Aquinas (11251274) yang pemikirannya cukup dipengaruhi oleh Aristoteles (mengenai kedua filsuf tersebut lihat dalam Mustansyir & Munir, 2002: hal. 67-69). Pada zaman ini pula Eropa berada dalam masa kegelapan (dark age), sedangkan peradaban dunia Islam berada pada zaman keemasan (golden age). Menurut Ali Kettani (1984: 85 Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 97 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... dalam Mustansyir, 2001) ada lima ciri yang menandai kemajuan peradaban Islam pada masa pemikiran abad pertengahan yang dogmatis, sehingga melahirkan suatu perubahan yang itu yaitu: (1) universalisme, (2) toleransi, (3) pasar yang bertaraf internasional, (4) penghargaan terhadap ilmu dan ilmuan, (5) tujuan dan sarana ilmu yang bersifat islami. revolusioner dalam pemikiran manusia dan membentuk suatu pola pemikiran baru dalam filsafat (Mustansyir & Munir, 2002). Beberapa pemikir Islam yang cukup memberikan sumbangsih terhadap pengembangan ilmu pengetahuan diantaranya Ilmu pengetahuan yang berkembang pesat pada zaman ini adalah bidang astronomi, tokohtokohnya antara lain adalah (Mustansyir, 2001): a. adalah: Al-Khawarizmi (825 M) sebagai penyusun aljabar (arithmetics), Omar Khayam (1043-1132) sebagai seorang penyair, ahli perbintangan dan ahli matematika. Dalam ilmu kedokteran muncul Al-Razi (850-923), Ibnu Sina (980-1037), Rhazas, Abu’l Qasim, Ibnu Rushd (1126-1198) dan Al Idris (1100-1166) yang membuat 70 peta kerajaan Sicilia (untuk lebih jelasnya dapat dibaca pada Mustansyir, 2001: hal. 74-76). Ia berpendapat bahwa pengalaman (empirik) menjadi landasan utama bagi awal dan ujian akhir bagi semua ilmu pengetahuan. b. Zaman Renaissance ( Abad 14-17 M) pengetahuan dan teknologi. Pada zaman ini berbagai gerakan bersatu untuk menentang pola Tycho Brahe (1546-1601) Ia tertarik pada sistem astronomi baru yang diperkenalkan oleh Copernicus. Ia membuat alat-alat berukuran besar untuk mengamati benda-benda angkasa secara lebih teliti. Penemuan ini membuktikan bahwa benda-benda angkasa tidak menempel pada crystalline spheres, melainkan datang dari tempat yang Zaman Renaissance ditandai sebagai era kebangkitan kembali pemikiran yang bebas dari dogma-dogma agama. Renaissance ialah zaman peralihan ketika kebudayaan abad Tengah mulai berubah menjadi suatu kebudayaan modern. Manusia pada zaman Renaissance adalah manusia yang merindukan pemikiran bebas. Manusia ingin mencapai kemajuan atas hasil usaha sendiri, tidak didasarkan atas campur tangan ilahi (Mustansyir, 2001: hal. 76). Renaissance adalah zaman yang sangat menaruh perhatian dalam bidang seni lukis, patung, arsitektur, musik, sastra, filsafat, ilmu Copernicus (1473-1543) Ia mengajukan pendapat bahwa bumi dan planet semuanya mengelilingi matahari, sehingga matahari menjadi pusat (heliosentrisme). c. 4. Roger Bacon (1214-1219) sebelumnya tidak dapat dilihat untuk kemudian menghilang lagi. d. Johannes Keppler (1571-1630) Kepler menemukan tiga buah hukum yang melengkapi penyelidikan Brahe yaitu: (1) bahwa gerak benda angkasa itu ternyata bukan bergerak mengikuti lintasan circle seperti yang dikemukakan oleh Brahe, namun gerak itu mengikuti lintasan elips. 98 Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Orbit semua planet berbentuk elips; (2) dalam waktu yang sama, garis penghubung b. sebanyak enam kali tidak hanya menjadi ajang peperangan fisik, namun juga antara planet dan matahari selalu melintasi bidang yang luasnya sama; (3) dalam perhitungan matematik terbukti bahwa bila jarak rata-rata dua planet A dan B dengan matahari adalah X dan Y, sedangkan waktu untuk melintasi orbit masing-masing adalah P dan Q, maka P2 : Q2 = X3 : Y3. e. menjadikan para tentara atau serdadu Eropa yang berasal dari berbagai negara itu menyadari kemajuan negara-negara Islam, sehingga mereka menyebarkan pengalaman mereka di negaranya masing-masing. c. Ia menyimpulkan bahwa planet-planet 5. Zaman Modern (Abad 17-19 M) Zaman modern ditandai dengan berbagai penemuan dalam bidang ilmiah. Perkembangan ilmu pengetahuan menurut Slamet Iman Santoso (1977 dalam Mustansyir, 2001) sebenarnya mempunyai tiga sumber yaitu: a. Hubungan antara kerajaan Islam di Semenanjung Iberia dangan negara-negara Perancis. Para Pendeta di Perancis banyak yang belajar di Spanyol, kemudian mereka inilah yang menyebarkan Ilmu Pengetahuan yang diperolehnya itu dilembaga-lembaga Pada tahun 1453 Istambul jatuh ketangan bangsa Turki, sehingga para pendeta atau sarjana mengungsi ke Itali atau negara- Galileo Galilei (1546-1642) tidaklah memancarkan cahaya sendiri, melainkan hanya memantulkan cahaya dari matahari. Ia juga menemukan bahwa permukaan bulan sama sekali tidak datar, melainkan penuh dengan gunung-gunung. Beberapa pokok penemuan Galileo di luar bidang astronom yang ditulis dalam karyanya yang berjudul De Motu dapat dilihat ringkasannya dalam Mustansyir, (2001). Perang Salib (1100-1300) yang terulang negara lain. Mereka ini yang menjadi pionirpionir bagi perkembangan ilmu di Eropa. Beberapa aliran filsafat yang cukup mewarnai wacana filsafat pada zaman ini, secara garis besar dapat dipaparkan untuk memenuhi khasanah pengetahuan kita, diantaranya adalah (Mustansyir, 2002): a. Rasionalisme Aliran ini berpendapat bahwa sumber pengetahuan yang memadai dan dapat dipercaya adalah akal (rasio). Hanya pengetahuan yang diperoleh melalui akallah yang memenuhi syarat yang dituntut oleh sifat umum dan harus mutlak, yaitu syarat yang dituntut oleh semua pengetahuan ilmiah. Sedangkan pengalaman hanya dapat dipakai untuk mengukuhkan kebenaran pengetahuan yang telah diperoleh melalui akal. Tokoh-tokoh aliran filsafat rasionalisme adalah Descartes, Spinoza dan Leibniz. pendidikan di Perancis. Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 99 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... b. Empirisme d. Idealisme Para penganut aliran empirisme dalam penganut empirisme metode ilmu pengetahuan itu bukanlah bersifat a priori, tetapi a suatu hubungan yang seimbang, yang satu dengan yang lainnya tidak terpisahkan. Pengetahuan rasional (analitis a priori) adalah pengetahuan yang bersifat universal, tapi tidak memberikan informasi baru. Sebaliknya pengetahuan empiris (sintetis a posteriori) dapat memberikan informasi baru, tetapi kebenarannya tidak universal. Tokoh yang cukup berjasa dalam aliran ini adalah Immanuel Kant. 100 yang tepat tentang hakikat sesuatu yang berada diluar pikiran (Mudhofir, 2001). Tokohnya adalah Fichte, Scelling dan Hegel. e. Positivisme Positivisme menyatakan bahwa kepercayaan-kepercayaan yang dogmatis harus digantikan dengan pengetahuan faktawi. Apapun yang berada diluar dunia pengalaman tidak perlu diperhatikan. Manusia harus menaruh perhatian pada dunia ini. Sikap negatif positivisme terhadap kenyataan yang diluar pengalaman telah mempengaruhi berbagai bentuk pemikiran modern, diantaranya: pragmatisme, instrumentalisme, naturalisme ilmiah dan behaviorisme (Mudhofir, 2001). Kritisme Kritisme adalah sebuah teori pengetahuan yang berusaha untuk mempersatukan kedua macam unsur dalam filsafat rasionalisme dan empirisme dalam bahwa Pengetahuan tidak menggambarkan kebenaran yang sesungguhnya atau pengetahuan tidak memberikan gambaran poteriori. Yang dimaksud dengan metode a posteriori ialah metode yang berdasarkan atas hal-hal yang datang atau terjadinya atau adanya kemudian. Bagi penganut empirisme c. berpendiran pengetahuan adalah proses-proses mental ataupun proses-proses psikologis yang sifatnya subyektif. Pengetahuan merupakan gambaran subyektif tentang kenyataan. berfilsafat bertolak belakang dengan para penganut aliran rasionalisme. Menurut sumber pengetahuan yang memadai itu adalah pengalaman, yang dimaksud pengalaman disini adalah pengalaman lahir yang menyangkut dunia dan pengalaman batin yang menyangkut pribadi manusia. Sedangkan akal manusia hanya berfungsi dan bertugas untuk mengatur dan mengelolah bahan-bahan atau data yang diperoleh dari pengalaman. Pelopor aliran filsafat Empirisme ini adalah Francis Bacon, kemudian tokoh-tokoh yang lainnya adalah Thomas Hobbes, John Locke dan David Hume. Idealisme f. Marxisme Filsafat Marx adalah perpaduan antara metode dialektika Hegel dan filsafat Materialisme Feuerbach. Menurut aliran ini filsafat abstrak harus ditinggalkan, karena teori, interpretasi, spekulasi dan sebagainya tidak menghasilkan perubahan dalam masyarakat. Tokoh pelopornya adalah Karl Marx yang menghubungkan antara filsafat dan ekonomi. Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... 6. Zaman Kontemporer (Abad 20 dan seterusnya) sudah dekat dengan maksud bahwa akan hilang konsep “manusia” sebagai suatu kategori Tema yang menguasai refleksi filosofis dalam abad 20 ini adalah pemikiran tentang istimewa dlam pemikiran kita, kemudian tokoh pragmatisme adalah William James (1842-1910) yang menganggap alirannya sebagai kelanjutan bahasa. Pada masa ini tugas filsafat bukanlah membuat pernyataan-pernyataan tentang sesuatu dari empirisme Inggris akan tetapi bukan upaya untuk menyusun kenyataan berdasar atas fakta- yang khusus sebagaimana yang diperbuat para filsuf sebelumnya, melainkan memecahkan persoalan yang timbul akibat ketidakpahaman terhadap bahasa logika (Mustansyir & Munir, fakta lepas sebagai hasil pengamatan, kemudian yang terakhir adalah aliran postmodernisme sebagai trend dari suatu pemikiran yang sangat popular pada penghujung abad 20, tokohnya 2002). adalah Francois Lyotard (1924) yang menurutnya modernitas ditandai oleh kisah-kisah besar yang Perkembangan filsafat abad 20 juga ditandai olehmunculnya berbagai aliran filsafat, dan kebanyakan dari aliran itu merupakan kelanjutan dari aliran-aliran filsafat yang telah berkembang pada abad modern seperti: neothomisme, neo-kantianisme, neo-hegelianisme, neo-marxisme, neo-positivisme dan sebagainya. Namun demikian ada juga aliran filsafat yang baru dengan ciri dan corak yang lain sama sekali seperti: fenomenologi, eksistensialisme, pragmatisme, strukturalisme dan postmodernisme (Mustansyir & Munir, 2002). Tokoh-tokohnya diantaranya adalah Russell dan Wittgenstein dengan metode analisa bahasa dengan memilih sikap atau keyakinan ontologis sebagai alternatif terbaik dalam aktivitas berfilsafat, Edmund Husserl (18591938) selaku pendiri aliran fenomenologi yaitu ilmu pengetahuan (logos) tentang apa yang tampak (Phainomenon), Jean Paul Sartre (19051980) sebagai salah seorang tokoh eksistensialisme yang membedakan rasio dialektis dengan rasio analitis, Michel Foucault (1926-1984) sebagai salah satu tokoh yang cukup berpengaruh pada aliran filsafat strukturalisme yang menyatakan bahwa kesudahan “manusia” Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 mempunyai fungsi mengarahkan serta menjiwai masyarakat modern, mirip dengan mitos-mitos yang mendasari masyarakat primitif dulu (lihat Mustansyir & Munir, 2002). BIDANG GARAPAN FILSAFAT ILMU Bidang garapan filsafat ilmu terutama diarahkan pada komponen-komponen yang menjadi tiang penyanggah bagi eksistensi ilmu, yaitu: ontologi, epistemologi dan aksiologi. Ketiga bidang garapan filsafat ilmu tersebut untuk lebih jelasnya akan dipaparkan dibawah ini: 1. Ontologi Menurut Koento Wibosono Siswomihardjo (2001:) menyatakan bahwa ontogi ilmu meliputi apa hakikat ilmu itu, apa hakikat kebenaran dan kenyataan yang inheren dengan pengetahuan ilmiah, yang tidak lepas dari persepsi filsafat tentang apa dan bagaimana (yang) “ada” itu (being sein, het zijn). Paham monisme yang terpecah menjadi idealisme atau spiritualisme, paham dualisme, pluralisme dengan berbagai nuansanya, merupakan paham 101 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... ontologik yang pada akhirnya menentukan pendapat bahkan keyakinan kita masing-masing metafisika tetap mungkin kalau kedudukannya diubah, misalnya menjadi metafisika ilmu, mengenai apa dan bagaimana (yang) ada sebagaimana manifestasi kebenaran yang kita cari. metafisika moral, metafisika agama, dan lain sebagainya (Siswanto, 1998:). Metafisika itu sendiri sebenarnya berusaha memfokuskan diri pada prinsip dasar yang Menurut Christian Wolf bahwa Ontologi merupakan bagian dari metafisika atau tepatnya terletak pada berbagai pertanyaan atau yang diasumsikan melalui berbagai pendekatan intektual. Setiap prinsip dinamakan “pertama”, sebab prinsip-prinsip itu tidak dapat dirumuskan adalah metafisika umum yang membicarakan tentang hal yang “ada” (being). Metafisika adalah cabang filsafat yang membahas persoalan tentang keberadaan (being) atau eksistensi (existence). kedalam istilah lain atau melalui hal lain yang mendahuluinya. Sebagai contoh: istilah Prinsip Pertama yang dipergunakan Aristoteles merupakan penjelasan mengenai alam semesta yakni “penggerak yang tidak digerakkan”, dikatakan menjadi sebab dari segala gerak tanpa dirinya digerakkan oleh hal ada yang lain (Mustansyir & Munir, 2002). Kebanyakan orang menyangsikan sifat keilmiahan metafisika ini, karena sedemikian abstraknya obyek yang dipelajari. Klasifikasi metafisika yang diberikan oleh Wolf adalah sebagai berikut (Mustansyir & Munir, 2002): a. b. Metafisika Umum (Ontologi), yang membicarakan tentang hal “ada” (being). Metafisika Khusus: - Psikologi: membicarakan tentang hakikat manusia. - Kosmologi: membicarakan tentang hakikat atau asal usul alam semesta. - Theologi: membicarakan tentang hakikat keberadaan Tuhan. Pertanyaan Immanuel Kant yang dilontarkan sekitar abad ke-18 dalam karyanya besarnya “Kritik Atas Rasio” (apakah metafisika mungkin?), sampai saat ini masih menggelisahkan orang. Kant berpendapat bahwa kalau definisi tradisonal metafisika yakni sebagai ilmu yang menyelediki tentang “yang ada sebagai yang ada” tetap dipertahankan, maka metafisika jelas tidak mungkin. Menurut Kant, hal ini disebabkan proporsi-proporsi metafisika tidak sintetis a priori dan secara metodologis sulit dipertanggungjawabkan. Lebih lanjut Kant mengatakan bahwa bagaimana pun juga 102 2. Epistemologi Menurut Koento Wibosono Siswomihardjo (2001) menyatakan bahwa Epistemologi ilmu meliputi sumber, sarana, dan tatacara menggunakan sarana tersebut untuk mencapai pengetahuan (ilmiah). Akal, akal budi, pengalaman, atau kombinasi antara pengalaman dan akal, intuisi merupakan sarana yang dimaksud dalam epistemologi, sehingga dikenal adanya model-model epistemologik seperti: rasionalisme, empirisme, kritisme atau rasionalisme kritis, positivisme, fenomenologi dengan berbagai variasinya. Ditunjukkan pula bagaimana kelebihan kelebihan dan kelemahan sesuatu model epistemologik beserta tolok Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... ukurnya bagi pengetahuan (ilmiah) itu seperti teori koherensi, korespondensi, pragmatis, dan kriteria, dan status metafisik dari nilai. Dalam pemikiran filsafat Yunani, studi tentang nilai ini teori intersubyektif. mengedepankan pemikiran Plato mengenai idea tentang kebaikan, atau yang lebih dikenal dengan summum Bonum (kebaikan tertinggi) (Mustansyir & Munir, 2002:) Menurut Suriasumantri (1995) bahwa masalah dalam kajian filsafati tersebut adalah epistemologi, dan landasan epistemologi ilmu disebut sebagai metode ilmiah. Lebih lanjut beliau mengatakan bahwa persoalan utama yang dihadapi oleh tiap epistemologi pengetahuan Menurut Koento Wibosono Siswomihardjo (2001) mengatakan bahwa aksiologi ilmu meliputi nilai-nilai (values) yang pada dasarnya adalah bagaimana mendapatkan pengetahuan yang benar dengan bersifat normatif dalam pemberian makna terhadap kebenaran atau kenyataan sebagaimana memperhitungkan aspek ontologi dan aksiologi masing-masing. Demikian juga dengan masalah yang dihadapi epistemologi keilmuan yakni bagaimana menyusun pengetahuan yang benar untuk menjawab pemasalahan mengenai dunia empiris yang akan digunakan sebagai alat untuk meramalkan dan mengontrol gejala alam. kita jumpai dalam kehidupan kita yang menjelajahi berbagai kawasan, seperti kawasan Persoalan-persoalan penting yang dikaji dalam epistemologi berkisar pada masalah: asal usul pengetahuan, peran pengalaman dan akal dalam pengetahuan, hubungan antara pengetahuan dengan keniscayaan, hubungan antara pengetahuan dengan kebenaran, kemungkinan skeptisme universal, dan bentukbentuk perubahan pengetahuan yang berasal dari konseptualisasi baru mengenai dunia. Semua persoalan-persoalan tersebut diatas terkait dengan pesoalan-persolan penting filsafat lainnya seperti: kodrat kebenaran, kodrat pengalaman dan makna (Mustansyir & Munir, 2002). sosial, kawasan simbolik atau pun fisik material. Lebih lanjut beliau katakan bahwa nilai-nilai juga ditunjukkan oleh aksiologi ini sebagai suatu conditio sine qua non yang wajib dipatuhi dalam kegiatan kita, baik dalam melakukan penelitian maupun didalam menerapkan ilmu. Thomas Aquinas membangun pemikiran tentang nilai dengan mengidentifikasi filsafat Aristoteles tentang nilai tertinggi dengan penyebab final (causa prima)dlam diri Tuhan sebagai keberadaan kehidupan, keabadian dan kebaikan tertinggi. Sedangkan Spinoza memandang nilai yang didasarkan pada metafisik, berbagai nilai diselidi secara terpisah dari ilmu pengetahuan. Runes sendiri menyatakan bahwa ada empat faktor yang merupakan problem utama dari aksiologi yaitu (Mustansyir & Munir, 2002): a. 3. Aksiologi Istilah aksiologi berasal dari kata axios dan logos. Axios berarti nilai atau sesuatu yang berharga, sedangkan logos berarti akal. Axiology berarti teori nilai, penyelidikan mengenai kodrat, Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Kodrat nilai berupa problem mengenai: apakah nilai itu berasal dari keinginan, kesenangan, kepentingan, preferensi, keinginan rasio murni, pemahaman mengenai kualitas tersier, pengalaman sinoptik kesatuan kepribadian, berbagai 103 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... pengalaman yang mendorong semangat hidup, relasi benda-benda sebagai sarana untuk mencapai tujuan atau konsekuensi yang sungguh-sungguh dapat dijangkau. b. c. Jenis-jenis nilai menyangkut perbedaan pandangan antara nilai intrinsik, ukuran Pengertian ini tentunya membuat beberapa ahli kurang sependapat bahwa pengertian psikologi itu benar-benar sama dengan ilmu jiwa. Hal ini dikemukakan oleh Gerungan (1966 dalam Walgito, 2001) sebagai berikut: Arti kedua istilah tersebut menurut isinya untuk kebijaksanaan nilai itu sendiri, nilainilai instrumental yang menjadi penyebab (baik barang-barang ekonomis atau peristiwa-peristiwa alamiah) mengenai nilai- sebenarnya sama, sebab kata psychology itu mengandung kata psyche, yang dalam bahasa Yunani berarti Jiwa dan kata logos yang dapat diterjemahkan dengan kata ilmu, sehingga istilah ilmu jiwa itu nilai instrinsik. merupakan terjemahan belaka dari istilah psychology. Walaupun demikian, kami pergunakan kedua istilah dengan berganti-ganti dan dengan kesadaran adanya perbedaan yang jelas dalam artinya sebagai berikut: Kriteria nilai artinya ukuran untuk menguji nilai yang dipengaruhi sekaligus oleh teori psikologi dan logika. Status metafisik nilai mempersoalkan tentang bagaimana hubungan antara nilai terhadap fakta-fakta yang diselidiki melalui ilmu-ilmu kealaman, kenyataan terhadap keharusan, pengalaman manusia tentang nilai pada realitas kebebasan manusia. 1. Ilmu jiwa itu merupakan istilah bahasa Indonesia sehari-hari dan yang dikenal tiap-tiap orang, sehingga kami pun menggunakannya dalam artinya yang luas dan telah lazim dipahami orang. Sedangkan kata psychology itu merupakan istilah scientific, sehingga kami pergunakan untuk menunjukkan kepeda pengetahuan ilmu jiwa yang bercorak ilmiah tertentu. PENGEMBANGAN FILSAFAT ILMU DALAM PENELITIAN PSIKOLOGI UNTUK MENCIPTAKAN SARJANA-SARJANA PSIKOLOGI YANG ANDAL DAN BERKUALITAS 2. Ilmu jiwa kami pergunakan dalam arti yang lebih luas daripada istilah psychology. Ilmu jiwa meliputi juga khayalan dan spekulasi mengenai jiwa itu. Psychology meliputi ilmu pengetahuan mengenai jiwa yang diperoleh secara sistematis dengan metode-metode ilmiah yang memenuhi syarat-syarat seperti yang dimufakati sarjanasarjana psychology pada jaman sekarang ini. d. Pengenalan Psikologi Sebagai Tinjauan Historis Apa yang dimaksud dengan psikologi merupakan pertanyaan yang cukup mendasar. Ditinjau dari segi ilmu bahasa, perkataan psikologi merupakan naturalisasi dari kata psychology. Psikologi berasal dari kata psyche yang diartikan dengan jiwa, dan perkataan logos yang diartikan ilmu atau ilmu pengetahuan (science). Sehingga psikologi dapat diartikan sebagai ilmu pengetahuan mengenai jiwa atau ilmu jiwa (Diahsari, 2001; Walgito, 2001:). 104 Istilah ilmu jiwa menunjukkan kepada ilmu jiwa pada umumnya, sedangkan istilah psychology menunjukkan ilmu jiwa yang ilmiah menurut norma-norma ilmiah modern. Dengan demikian kiranya agak jelas, bahwa apa saja yang kami sebut ilmu jiwa itu belum tentu psychology, tetapi psychology itu senantiasa juga ilmu jiwa. Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Psikologi sebagai suatu ilmu merupakan ilmu yang relatif masih muda dibanding dengan ilmu-ilmu Dari pengertian-pengertian tersebut diatas, dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa psikologi yang lain. Psikologi sebenarnya baru berkembang sekitar akhir abad ke-19 sebagai anak kandung dari fisafat dan fisiologi eksperimental (Hall & Lindzey, 1993). Psikologi merupakan salah satu macam ilmu merupakan ilmu tentang perilaku atau aktivitasaktivitas, dan perilaku atau aktivitas-aktivitas tersebut merupakan manifestasi dari kehidupan kejiwaan dan aktivitas dalam arti yang luas seperti: aktivitas dari berbagai macam ilmu yang ada. Sebagai suatu ilmu, psikologi mempunyai: (1) obyek tertentu, (2) metode penyelidikan tertentu, (3) sistematika yang motorik, kognitif dan emosional. teratur sebagai hasil pendekatan terhadap obyeknya, (4) sejarah tertentu (Walgito, 2001: hal. 4). Untuk memberikan gambaran yang lebih jelas tentang apa pengertian dari psikologi itu, maka Bimo Walgito (2001) merangkum beberapa pendapat dari beberapa ahli mengenai pengertian dari psikologi tersebut, diantaranya adalah: 1. Menurut Wundt menyatakan bahwa yang dimaksud dengan psikologi adalah the science of human consciousness. Dari pengertian tersebut tersirat bahwa pengertian psikologi terbatas pada manusia, dan membatasi pada hal-hal yang disadari saja. 2. Sartain, dkk menyatakan bahwa psikologi merupakan the science of human behavior. Akan tetapi penelitian Sartain, dkk tidak membatasi penelitiannya pada manusia saja, akan tetapi penelitiannya juga diarahkan pada hewan untuk mengetahui perilaku manusia. 3. 4. Morgan, dkk menyatakan bahwa psikologi merupakan the science of human and animal behavior, namun pengetrapan ilmu itu adalah pada manusia. Branca memandang bahwa psikologi itu merupakan ilmu perilaku (the scince of behavior). Pertautan antara Psikologi dan Filsafat Ilmu Fisafat sebagai suatu bidang pengetahuan telah berusia lama. Berabad-abad sebelum Masehi, Tiongkok dan India menunjukkan kemampuan kebudayaannya yang besar, semua itu mencerminkan keunggulan pemikiran kefilsafatan yang ada. Kemudian lahirlah kebudayaan Yunani Kuno menyusul kebesaran Asia, ia tampil dalam kompetensinya sebagai akar-akar kebudayaan barat. Ahli pikir seperti Plato, Aristoteles dan Pythagoras adalah tokoh-tokoh filsafat yang bertahan lama sebagai idola dalam perspektif filsafat barat klasik. Beberapa asas pemikiran mereka pun sampai sekarang masih senantiasa mengisi agenda perkualiahan para mahasiswa-mahasiswa ilmu sosial utamanya psikologi. Pada kenyataannya, filsafat yang diperbincangkan sering diwarnai oleh perdebatan yang cukup alot utamanya kedua kelompok yaitu filsafat kritis dan fisafat spekulatif (psikologi metafisik). Filsafat spekulatif secara khusus membahas tentang jiwa manusia. Dalam perkembangannya, aliran ini lepas dari kandungan filsafat dan mentransformasikan diri kedalam psikologi. Namun keterpisahan ilmu psikologi dari filsafat bukan berarti tidak ada korelasi antara keduanya, seperti psikologi dengan filsafat psikologi dalam artian filsafat ilmu (Sutrisno, 1994). Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 105 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Dalam perbincangan psikologi metafisik dijelaskan apa dan siapa manusia dalam konsentrasi telaah akan jiwa. Dengan kata lain akan bisa dimengerti apakah hakekat jiwa manusia itu. Banyak teori filsafat menerangkan hal itu, seperti: Filsafat Plato yang mengatakan bahwa jiwa tidak ada hubungannya dengan badan, jiwa memiliki kehidupan sendiri dalam alam diatas keindraan; Filsafat Aristoteles yang membedakan banyak jiwa yaitu: jiwa vegetatif, jiwa animal dan jiwa yang berfikir; Filsafat Descartes yang melihat badan dan jiwa (hal fisis dan hal psikis) sebagai dua substansi yang mempunya sifat heterogen. Sifat utama dari badan adalah sifat ruang dan sifat utama dari jiwa adalah fikir (Kohnstamm & Palland, 1984). Hal senada juga disampaikan oleh Prof. Louis O. Kattsoff (dalam Sutrisno, 1994) meliputi: (1) teori yang memandang jiwa sebagai substansi yang terpisah dengan substansi yang lain, (2) teori yang memandang jiwa sebagai pemeran atau pelaku dalam proses kegiatan-kegiatan, (3) teori yang memandang jiwa sebagai proses itu sendiri secara organis, (4) teori yang menyintesakan jiwa dengan tingkah laku. Rene Descartes di abad ke-16 yang memandang jiwa sebagai substansi tersendiri lain dari badan, yang menurutnya hakekat jiwa adalah pemikiran, sementara hakekat badan adalah keluasan. Sedangkan James B. Pratt (dalam Sutrisno, 1994) menegaskan bahwa hubungan antara jiwa dan badan itu amatlah rumit dan berbeli-belit, karena cukup sukar untuk menjelaskan apa dan siapa manusia dari segi eksplanasi akan jiwa. Penjelasan James B. Pratt itulah yang mempengaruhi psikologi dalam perkembangannya sebagai ilmu, dimana tidak lagi dirumuskan sebagai ilmu jiwa, akan tetapi lebih sebagai penyelidikan mengenai tingkah laku. 106 Sesuai dengan perkembangan penelitian dari waktu ke waktu, psikologi mengalami penyempurnaan. Berbagai penelitan telah dilakukan oleh para ahli untuk mengetahui sejauh mana peranan psikologi dalam khasanah kajian keilmuan. Demikian pula halnya dengan filsafat ilmu, yang mengarahkan pandangannya pada startegi pengembangan ilmu yang menyangkut etik dan heuristik, bahkan sampai pada dimensi kebudayaan untuk menangkap tidak saja kegunaan atau kemanfaatan ilmu, tetapi juga arti maknanya bagi kehidupan umat manusia. Kajiankajian psikologi yang membahas tentang sikap dan perilaku manusia, cukup dihiasi oleh pengaruhpengaruh pandangan pemikir filsafat yang tidak lain juga telah mempengaruhi telaah keilmuan dari filsafat ilmu. Sebagai contoh obyek kajian dalam filsafat ilmu yaitu ontologi, epistemologi, dan aksiologi juga banyak dibicarakan dalam kajian ilmu psikologi. Seperti model-model epistemologi dalam filsafat ilmu (rasionalisme, empirisme, kritisme, positifisme, dan fenomenologi) juga banyak dibahas dalam aliranaliran psikologi yang cukup berpengaruh dalam arah pemikiran para ahli dalam bidang kajian keilmuannya. PERSPEKTIF DAN METODE-METODE YANG DIGUNAKAN DALAM KAJIAN PSIKOLOGI Perspektif Psikologi Akar dari psikologi modern dapat ditelusuri pada abad ke-5 dan ke-4 SM. Para ahli filsafat Yunani yang terkenal, seperti Socrates, Plato dan Aristoteles mengajukan suatu pertanyaan dasar tentang kehidupan mental. Contohnya: apakah orang merasakan realita secara benar? Apakah kesadaran itu? Apakah orang secara bawaan rasional atau irrasional? Apakah orang mampu memilih secara Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... bebas? Pertanyaan-pertanyaan tersebut berhadapan dengan sifat proses pikiran (mind) dan mental yang b. Pendekatan merupakan prakursor untuk perspektif kognitif. adalah bahwa pikiran dan perilaku, seperti planet atau zat kimia atau organ manusia dapat menjadi subyek manusia, pikiran dan perilaku mereka dapat dianalisis menjadi komponen-komponen yang lebih dasar. Behaviorisme telah membantu membentuk perjalanan psikologi selama separuh pertama abad ini. Salah satu cabang dari behaviorisme adalah psikologi Stimulus-Respons (S-R) mempelajari stimuli yang relevan di lingkungan, respons yang ditimbulkan oleh stimuli tersebut, dan hadiah atau hukuman yang terjadi setelah respons tersebut. Kelahiran psikologi melibatkan percampuran pertanyaan filosofi dan metode fisiologi, tetapi pendekatan tersebut cukup berbeda satu sama lainnya dan muncul sebagai perspektif kognitif dan biologis dari psikologi (Atkinson, et al., 1996). c. Menurut perspektif ini bahwa pada dasarnya semua peistiwa psikologis berkaitan dengan otak dan sistem saraf. Pendekatan biologis untuk mempelajari manusia dan spesis lain berupaya mengkaitkan perilaku yang terlihat terhadap peristiwa listrik dan kimiawi yang terjadi didalam tubuh, terutama didalam otak dan juga menghasilkan perkembangan dalam penelitian belajar dan memori. Perspektif biologis juga mencapai keberhasilan dalam mempelajari motivasi dan emosi, terutama pada spesis lain, hal tersebut cukup memberikan beberapa penjelasan mengenai kontribusi biologi pada motif dan emosi manusia. Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Perspektif Kognitif Penelitian modern tentang kognisi didasarkan pada asumsi bahwa: (1) hanya dengan mempelajari proses mental kita dapat sepenuhnya memahami apa yang dilakukan oleh suatu organisme, (2) kita dapat mempelajari proses mental secara obyektif dengan memfokuskan pada perilaku spesifik, sama seperti yang dilakukan oleh ahli perilaku, tetapi mengintepretasikannya dalam kaitan proses Perspektif Biologis sistem saraf. Pendekatan ini mencoba menentukan proses neurobiologi yang mendasari perilaku dan proses mental. Perspektif biologis memberikan masalah utama dalam psikologi pertama kali diajukan oleh seorang ahli psikologi Amerika, John B. Watson pada awal tahun 1990-an. analisis ilmiah. Artinya, dengan secara sistematis memvariasikan situasi yang dipresentasikan pada a. perilaku kontribusi pada ahli psikologi untuk mempelajari individu dengan melihat pada perilakunya ketimbang otak dan sistem sarafnya. Pandangan bahwa perilaku harus menjadi satu-satunya Menjelang abad ke-20, psikologi lmiah mulai dilahirkan. Gagasan mendasar dibalik kelahirannya Beberapa perspektif psikologi secara garis besar akan dijelaskan dibawah ini (Atkinson, et al., 1996: hal. 22-29): Perspektif Perilaku mental dasar. Analisis kognitif juga dapat digunakan dalam penelitian obesitas dan agresi. d. Perspektif Psikoanalitik Konsep psikoanalitik tentang perilaku manusia dikembangkan oleh Sigmund Freud di Eropa. Freud mengkombinasikan antara kognisi kesadaran, persepsi, dan memori dengan gagasan tentang instink yang didasarkan secara biologis untuk menghasilkan teori baru tentang perilaku 107 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... manusia. Asumsi dasar teori Freud adalah bahwa sebagian besar perilaku manusia berasal dari b. Dilakukan dilapangan tanpa ada campur proses bawah sadar. Dengan proses bawah sadar dimaksudkan bahwa keyakinan, rasa takut, dan keinginan yang tidak disadari dalam diri seseorang tetap mempengaruhi perilakunya. f. tangan peneliti. Peneliti hanya memilih kapan waktu yang tepat, apakah pagi, siang, sore atau pada saat musim tertentu. Lokasi observasi juga tinggal ditentukan, kemudian peneliti hanya Perspektif Fenomenologi bertugas mengamati saja situasi yang terjadi dilapangan (Diahsari, 2001). Atkinson (1996) membagi observasi tersebut kedalam tiga bagian Perspektif fenomenologi memfokuskan hampir sepenuhnya pada pengalaman subyektif. Perspektif ini berhubungan dengan pandangan pribadi seseorang individu terhadap sust peristiwa fenomenologi individual. Ahli psikologi fenomenologi lebih berkeinginan menjelaskan kehidupan dalam diri dan pengalaman individual ketimbang dengan mengembangkan teori atau memperkirakan perilaku. Sebagian teori fenomenologikal dinamakan humanistik karena mereka menekankan kualitas yang membedakan manusia dari hewan, sebagai contoh adalah dorongan kearah aktualisasi diri. Metode Observasi yaitu: observasi langsung, metode survei dan riwayat kasus) c. Metode Korelasional Metode korelasional digunakan untuk menentukan apakah suatu variabel yang tidak dapat kita kendalikan adalah berhubungan (berkorelasi) dengan variabel lain yang dimaksud. Atkinson (1996) melihat beberapa hal dalam metode korelasional tersebut yaitu: perbedaan yang terjadi secara alami, koofisien korelasi dan hubungan sebab akibat. Metode-Metode Dalam Psikologi Beberapa metode yang sering digunakan dalam Psikologi antara lain adalah (Sarwono, 1995, dalam Diahsari, 2001:; Atkinson, et al., 1996:): a. Metode Ekperimental Biasanya dilakukan dilakukan dilaboratorium dengan membuat perubahan tertentu pada situasi seperti yang diinginkan.disini seorang peneliti dapat mengendalikan variabel tertentu (variabel bebas) untuk melihat akibatnya terhadap variabel tergantung (Diahsari, 2001). Atkinson (1996:) sendiri membagi metode eksperimental ini kedalam beberapa hal yaitu: kontrol variabel, rancangan eksperimen, dan pengukuran. 108 MENCIPTAKAN SARJANA PSIKOLOGI YANG ANDAL DAN BERKUALITAS MELALUI SARANA BERPIKIR ILMIAH Berpikir merupakan ciri utama bagi manusia dan untuk membedakannya dengan makhluk lain. Dasar berfikir dari manusia ini dapat mengubah keadaan alam sejauh akal dapat memikirkannya. Berfikir disebut juga sebagai proses bekerjanya akal, manusia dapat berfikir karena manusia berakal. Oleh karena itu akal merupakan intinya dari berfikir. Sarana ilmiah pada dasarnya merupakan alat yang membantu kegiatan ilmiah dalam berbagai langkah yang harus ditempuh. Oleh karena itu sebelum mempelajari sarana-sarana berfikir ilmiah, Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... seyogyanya harus telah menguasai langkah-langkah dalam kegiatan ilmiah. Bagi sarjana psikologi, untuk menjadi seorang ilmuan yang handal dan berkualitas harus menempuh jalan ini, karena dengan jalan ini maka seorang ilmuan akan sampai pada hakikat sarana yang sebenarnya bagi suatu ilmu. Sarana berfikir ilmiah mutlak perlu dipelajari dan dikuasai bagi sarjana-sarjana psikologi yang ingin menjadi ilmuan, karena sarana berpikir ilmiah merupakan alat bagi cabang-cabang pengetahuan untuk mengembangkan materi pengetahuannya mengenai psikologi berdasarkan metode-metode ilmiah. Sarana berpikir ilmiah menurut Bakry (2001) pada dasarnya ada tiga yaitu: (1) bahasa ilmiah, (2) logika dan matematika, (3) logika dan statistika. Bahasa ilmiah berfungsi sebagai alat komunikasi untuk menyampaikan jalan pikiran seluruh proses berpikir ilmiah. Logika dan matematika mempunyai peranan penting dalam berpikir deduktif sehingga mudah diikuti dan dilacak kembali kebenarannya. Sedangkan logika dan statistika mempunyai peranan penting dalam berpikir induktif untuk mencari konsep-konsep yang berlaku umum. Metode ilmiah merupakan suatu prosedur yang mencakup berbagai tindakan pikiran, pola kerja, cara teknis dan tata langkah untuk memperoleh pengetahuan baru atau mengembangkan pengetahuan yang telah ada. Metode secara etimologis berasal dari kata Yunani yaitu meta yang berarti sesudah dan hodos yang berarti jalan. Jadi metode berarti langkahlangkah yang diambil, menurut urutan tertentu, untuk mencapai pengetahuan yang benar yaitu sesuatu tatacara, teknik, atau jalan yang telah dirancang dan dipakai dalam proses memperoleh pengetahuan jenis apapun, baik pengetahuan humanistik dan historis, ataupun pengetahuan filsafat dan ilmiah (Bakker, 1988, dalam Soeprapto, 2001). Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Pemikiran ilmiah merupakan suatu jenis pemikiran khusus yang mencakup sekumpulan asumsi dan kepercayaan, asas dan sudut tinjauan, ajaran dan arah serta ciri-ciri tersendiri. Menurut Conant bahwa cara berpikir yang ilmiah menuntut kebiasaan menghadapi kenyataan dengan tidak berprasangka oleh konsepsi-konsepsi sebelumnya. Pengamatan cermat dan ketergantungan pada eksperimeneksperimen adalah asas-asas penuntun. Sudut-sudut tinjauan dalam berpikir ilmiah ialah dari segi kuantitatif saja atau tinjauan abstrak ataupun pandangan mekanis atomistik terhadap suatu kebulatan (Gie, 1984) yang dalam psikologi paham ini dianut oleh psikologi gestalt. Pemikirin ilmiah juga merupakan pemikiran yang teratur, tertib dan metodis yang mempunyai dua ciri utama yaitu arah dan kontrol. Hubunganhubungan dalam pemikiran ilmiah tidaklah sematamata asosiatif saja, melainkan terutama bersifat logis. Sebagai akibat selanjutnya, pemikiran ilmiah memberikan arah-arah tertentu kepada pandangan hidup manusia seperti: semangat optimisme dan orientasi kearah kemajuan atau masa depan dan bukannya pada masa lampau. Pada akhirnya pemikiran ilmiah itu terarah kepada suatu tujuan utama yang dikenal sebagai pengendalian atas alam (the control of nature) (Gie, 1989). Berpangkal pada hasrat kognitif dan kebutuhan intelektual, manusia melakukan rangkaian pemikiran dan kegiatan rasional yang kemudian melahirkan ilmu. Menurut Bernard Barber (dalam Gie, 1984) menyatakan bahwa benih ilmu dalam masyarakat manusia terletak di dalam usaha manusia yang tak henti-hentinya dan asli pembawaannya untuk memahami dan menguasai dunia tempat ia hidup dengan menggunakan pemikiran dan aktivitas rasional. Pemikiran rasional ialah pem,ikiran yang 109 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... mematuhi kaidah-kaidah logika, baik logika tradisional maupun logika modern. 4. karena filsafat ilmu sebagai anak dari filsafat telah memberikan arah, petunjuk dan bahkan melahirkan suatu kegiatan-kegiatan yang bersifat ilmiah. Menurut Poespoprodjo (1997) menyatakan bahwa ilmu dan terapannya yang disebut teknologi, akan terus maju dan bukan mustahil kita akan terbutakan oleh prestasi-prestasinya yang hebat, dan tidak tahu kemana juntrungnya kita sebagai manusia Peranan filsafat ilmu memang begitu besar dalam mewarnai perkembangan ilmu pengetahuan, ini akan dibawa. Oleh karena itu filsafat ilmu dipandang perlu mendapatkan tempat yang Filsafat ilmu harus mendapatkan ruang dan tempat dalam kurikulum universitas, karena filsafat ilmu merupakan syarat mutlak praktek meyakinkan dalam kurikulum universiter bukan untuk melahirkan dagangan, akan tetapi karena ia dan pengolahan ilmu yang semestinya bagi masyarakat ilmuan. merupakan syarat mutlak praktek dan pengelolaan ilmu yang semestinya, dan defacto merupakan satu kondisi penting bagi realisasi masyarakat ilmuan. KESIMPULAN 1. 2. 3. Filsafat merupakan induk dari segala ilmu pengetahuan yang menghasilkan berbagai disiplin ilmu yaitu diantaranya filsafat ilmu dan psikologi. Oleh karena itu filsafat ilmu dan psikologi tidak bisa begitu saja lepas dari pengaruh-pengaruh pemikiran filsafati. Dalam Pengembangan ilmu psikologi harus berbangkal pada metode ilmiah dan pemikiran ilmiah agar dapat menghasilkan psikolog-psikolog yang profesional dan handal dalam bidangnya. 5. DAFTAR PUSTAKA Atkinson, R.L., et al. 1996. Pengantar Psikologi, Jilid Satu, Edisi Kesebelas, dialih bahasakan oleh Dr. Widjaja Kusuma dengan judul asli “Introduction to Psichology, 11th.ed., Batam: Penerbit Interaksara. Bakry, N. Ms. 2001. Sarana Berpikir Ilmiah, dalam dalam Filsafat Ilmu Sebagai Dasar Pengembangan Ilmu Pengetahuan, yang disusun oleh Tim Dosen Filsafat Ilmu, Fakultas Filsafat UGM, Yogyakarta: Penerbit LIBERTY. Beerling., et al. 1985. Pengantar Filsafat Ilmu Pengetahuan, Jakarta: Penerbit PT. Gramedia. Para sarjana-sarjana utamanya sarjana psikologi yang mendalami atau mengerti tentang filsafat ilmu Diahsari, E.Y. 2001. Pengantar Psikologi diharapkan dapat lebih kritis dalam merumuskan oleh Lembaga Penerbitan Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta. dan memahami konteks suatu masalah, karena itulah tujuan dari filsafat ilmu yang sebenarnya. Hal itu diharapkan dapat menghasilkan dalil-dalil, konsep-konsep, hipotesisi-heipotesis dan teori-teori Lingkungan, diterbitkan untuk kalangan terbatas Gie, L.T. 1984. Konsepsi Tentang Ilmu, diterbitkan oleh Yayasan Studi Ilmu dan Teknologi. baru dalam pengembangan ilmu psikologi dimasa yang akan datang. 110 Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 Peran Filsafat Ilmu Bagi Pengembangan Psikologi ....... Hall, C.S & Lindsey, G. 1993. Teori-Teori Psikodinamik (Klinis); Psikologi Kepribadian 1, Rapar, J.H. 1996. Pengantar Filsafat, Yogyakarta: Penerbit KANISIUS. diterjemahkan oleh Yustinus yang disunting oleh A. Supratiknya dengan judul asli “Theory Of Personality”, Yogyakarta: Penerbit KANISIUS. Siswanto, J. 1998. Sistem-Sistem Metafisika Barat dari Aristoteles Sampai Derrida, Yogyakarta: Joesoef, D. 1986. Pancasila, Kebudayaan dan Ilmu Pengetahuan, dalam Makalah Kunci yang Siswomihardjo, K.W. 2001. Ilmu Pengetahuan Disampaikan Dalam Forum Seminar Nasional, dengan judul Pancasila Sebagai Orientasi Pengembangan Ilmu, Diselenggarakan Oleh Fakultas Filsafat UGM Pada Tanggal 3-4 September 1986. Kohnstamm & Palland, B.G. 1984. Sejarah Ilmu Jiwa, yang disadur oleh F.S. Juntak, Penerbit CV. Jemmars. Mudhofir, A. 2001. Pengenalan Filsafat, dalam Filsafat Ilmu Sebagai Dasar Pengembangan Ilmu Pengetahuan, yang disusun oleh Tim Dosen Filsafat Ilmu, Fakultas Filsafat UGM, Yogyakarta: Penerbit LIBERTY. Mustansyir, R. 2001. Sejarah Perkembangan Ilmu, dalam Filsafat Ilmu Sebagai Dasar Pengembangan Ilmu Pengetahuan, yang disusun oleh Tim Dosen Filsafat Ilmu, Fakultas Filsafat UGM, Yogyakarta: Penerbit LIBERTY. Mustansyir, R & Munir, M. 2002. Filsafat Ilmu, Yogyakarta: Penerbit Pustaka Pelajar. Poespoprodjo, W. 1997. Aktualisasi Filsafat Ilmu – Ke Arah Kemasakan Praktek dan Pengelolaan Ilmu, dalam Baharuddin Salam: Logika Materiil Penerbit PUSTAKA PELAJAR. Sebuah Sketsa Umum Mengenai Kelahiran dan Perkembangannya Sebagai Pengantar Untuk Memahami Filsafat Ilmu, dalam Filsafat Ilmu Sebagai Dasar Pengembangan Ilmu Pengetahuan, yang disusun oleh Tim Dosen Filsafat Ilmu, Fakultas Filsafat UGM, Yogyakarta: Penerbit LIBERTY. Soeprapto, S. 2001. Metode Ilmiah, dalam dalam Filsafat Ilmu Sebagai Dasar Pengembangan Ilmu Pengetahuan, yang disusun oleh Tim Dosen Filsafat Ilmu, Fakultas Filsafat UGM, Yogyakarta: Penerbit LIBERTY. Suriasumantri, J.S. 1995. Filsafat Ilmu Sebuah Pengantar Populer, Jakarta: Penerbit Pustaka Sinar Harapan. Sutrisno, S. 1994. Antara Filsafat dan Psikologi, dalam Majalah Basis, Februari-1994-XLIII-No. 2 Van Melsen, A.G.M. 1985. Ilmu Pengetahuan dan Tanggung Jawab Kita, dengan judul asli Wetenschap en Verantwoordelijkheid (1968) yang diterjemahkan oleh Dr. K. Bertens, Jakarta: Penerbit PT. Gramedia. Walgito, B. 2001. Psikologi Sosial (Suatu Pengantar), Yogyakarta: Penerbit ANDI. (Filsafat Ilmu Pengetahuan), Jakarta: Penerbit PT. RINEKA CIPTA. Magistra No. 86 Th. XXV Desember 2013 ISSN 0215-9511 111