Sistem komunikasi intrapersonal

advertisement
Sistem Komunikasi
Intrapersonal
Sensasi
Sensasi berasal dari kata sense, artinya
alat indera. Sensasi adalah proses
menangkap stimuli melalui alat indera.
 Proses sensasi terjadi pada saat alat
indera merubah informasi menjadi impuls
saraf yang dimengerti oleh otak.






alat indera :
penglihatan, pendengaran, penciuman, peraba, perasa,
kinestesis (posisi tubuh & anggota tubuh) dan
vestibular(keseimbangan).
Perbedaan sensasi dapat disebabkan oleh
faktor personal
kapasitas alat indera
perbedaan pengalaman
lingkungan
faktor situasional
intensitas stimuli
Persepsi
Persepsi adalah proses memberi makna
pada sensasi.
 Persepsi mengubah sensasi menjadi
informasi.
 Faktor yang mempengaruhi sensasi
adalah perhatian.
 Perhatian adalah memsatkan diri hanya
pada salah satu indera dan mengabaikan
masukan dari indera-indera lainnya.















Faktor eksternal yang mempengaruhi perhatian :
intensitas stimuli
gerakan stimuli
novelty
perulangan
Faktor internal yang mempengaruhi perhatia :
faktor biologis
faktor sosiopsikologis
secara lebih lengkap,fartor yang mempengaruhi persepsi :
Faktor personal
kebutuhan atau motif
sikap,nilai preferensi dan keyakinan
tujuan
kapabilitas
kegunaan
gaya komunikasi
pengalaman dan kebiasaan
Faktor stimuli
 karakteristik stimuli
 pengorganisasian pesan
 novelty
 mode (bagaimana stimuli diserap oleh panca
indera)
 asal mula informasi
Faktor media
Faktor lingkungan (situasi komunikasi)
Memori
Proses menyimpan dan memanggil
informasi.
Recall yaitu kemampuan memanggil atau
mengeluarkan kembali informasi dari
memori.
Proses dalam memori :
 encoding/perekaman
 storage/penyimpanan
 retrival/mengingat kembali
Jenis memori menurut jangka waktu
penggunaan :
 short term memory
 long term memory
Jenis memori dari bentuk informasi yang
disimpan :
 memori semantik : pengetahuan umum
 memori episodik : informasi bersifat
personal, termasuk authobiographical
memory (memori tentang diri sendiri)
Dalam komunikasi terjadi proses seleksi,
yaitu
 seleksi perhatian (selective attention)
 seleksi persepsi (selective perception)
 seleksi memori (selective memory atau
retention)
Download