STP susu Dancow - Blog UB

advertisement
Manajemen Pemasaran
STP Method ( Segmenting, Targeting and Positioning ) of
Susu Dancow - Nestle
Dosen Pengampu : Ika Atsari Dewi,STP,MP
OLEH:
ALAM SURYA GEMILANG (125100318113038)
Fakultas Teknologi Pertanian
Teknologi Industri Pertanian
Universitas Brawijaya Kampus IV Kediri
2013
Nestlé Research Center
Nestle Research Center di Lausanne, Switzerland, didukung lebih dari 1000 ilmuwan dan doktor
dari berbagai disiplin ilmu yang bekerja sama untuk satu tujuan. Menghasilkan susu
pertumbuhan terbaik untuk buah hati Anda. Di usia 1-5 tahun, anak melalui tahap
pertumbuhan sebagai berikut


Pertumbuhan otak dan kepala hampir 95% dari ukuran orang dewasa
Pertumbuhan jaringan limfa yang berkaitan dengan fungsi kekebalan tubuh belum
sempurna
Grafik pertumbuhan fisik di bawah ini memberi gambaran menyeluruh
Sesuai usia tumbuh kembangnya, buah hati Anda harus mendapatkan nutrisi yang
terbaik. Oleh karena itu, kami memastikan tiap tetes DANCOW memberikan manfaat
bagi pertumbuhan optimalnya.
STP adalah singkatan dari Segmentation, Targeting dan Positioning.
Segmentation adalah upaya memetakan atau pasar dengan memilah-milahkan konsumen
sesuai persamaan di antara mereka. Pemilahan ini bisa berdasarkan usia, tempat tinggal,
penghasilan, gaya hidup, atau bagaimana cara mereka mengkonsumsi produk.
Targeting yaitu setelah memetakan pasar, tahap targeting seperti namanya adalah membidik
kelompok konsumen mana yang akan kita sasar.
Positioning adalah bagaimana kita menjelaskan posisi produk kepada konsumen. Apa beda
produk kita dibandingkan kompetitor dan apa saja keunggulannya.
Analisis Segmenting, Targetting & Positioning (Stp) Pada Produk Susu Dancow
Segmentasi Susu Dancow
Segmentasi demografis pada susu Dancow untuk anak yang menginjak usia satu tahun
yaitu varian produk Dancow 1+, Dancow 3+, dan Dancow 5+. Sedangkan untuk remaja
yaitu varian Dancow fullcream atau Dancow instant.
 Segmentasi Geografis pada susu “Dancow” yaitu di seluruh kota di Indonesia.
 Segmentasi Psikologis pada susu Dancow diposisikan sebagai susu untuk masa
pertumbuhan balita,anak-anak dan remaja untuk kebutuhan fisik dan otak.
 Segmentasi Perilaku pada susu Dancow disesuaikan dengan perilaku yaitu pelanggan
menengah, menengah ke bawah atau menengah keatas untuk memenuhi nutrisi
kebutuhan fisik dan otaknya.

Targetting Susu Dancow



Sasaran pemasaran susu Dancow yaitu balita,anak-anak dan remaja.
Sasaran pendistribusiannya banyak dilakukan di pasar tradisional dan supermarket.
Melakukan program komunikasi ke kota-kota di Indonesia agar konsumen dapat
mencoba dan mengetahui produk susu Dancow.
Positioning Susu Dancow
Susu Dancow saat ini menjadi market leader.
Susu Dancow mampu menjawab kebutuhan para ibu dalam memenuhi kebutuhan
nutrisi bagi anak-anaknya selama periode emas pertumbuhan.
 Dancow merupakan susu bubuk berkualitas dan bergizi yang mengandung growth plus
formula serta diperkaya Vitamin A, B1, B3, B6, B9, C, D, E, K, Calcium, Iron, Biotin dan
Zinc.


Download