Petunjuk dan SPU

advertisement
Petunjuk :
1.
2.
Periksalah terlebih dahulu soal dan lembar jawaban
Isilah Biodata anda pada lembar Jawaban. Tulis dengan huruf cetak
dan jangan disingkat!
3. Peserta dilarang membawa :
a. Segala macam buku, catatan, dan kertas walaupun kertas kosong
(kecuali yang telah disediakan panitia )
b. Segala macam peralatan elektronik seperti ponsel, handy talkie
dsb
4. Peserta diperkenankan memakai alat hitung seperti kalkulator
bukan alfalink
5. Tidak diperkenankan saling meminjam alat hitung dan alat tulis
antar peserta
6. Gunakan pensil 2B atau bolpoin untuk menghitamkan bulatan pada
lembar jawaban yang disediakan
7. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum menjawabnya
8. Laporkan pada pengawas lomba, jika terdapat tulisan yang kurang
jelas atau jumlah soal kurang
9. Jumlah soal sebanyak 30 pilihan ganda dan 10 Essay
10. Penilaian diatur sebagai berikut :
Untuk pilihan ganda :
a. benar bernilai +4
b. salah bernilai -1
c. tidak dijawab bernilai 0
Untuk Essay nilai maksimum adalah 200, masing-masing soal benar
mempunyai bobot nilai yang berbeda, salah dan tidak diisi bernilai
0.
11. Waktu yang disediakan: 120 menit
12. Peserta tidak diizinkan berdiskusi atau menyontek selama babak ini
berlangsung
13. Pelanggaran untuk point 12 akan didiskualifikasi
14. Periksalah pekerjaan sebelum diserahkan kepada pengawas
15. Soal ujian bisa dibawa pulang
16. Berdoalah sebelum mengerjakan.
17. Tetapan dan rumus berguna
Tetapan Avogadro
NA = 6,022x1023 partikel.mol–1
R = 8,314 J.K-1.mol-1 = 8,314 x107 erg. Mol-1.K-1
Tetapan gas universal, R
= 1,987 cal.mol-1.K-1 = 0,082054 L.atm.mol-1.K-1
Tekanan gas
1 atmosfir =760 mm Hg =760 torr
Persamaan gas Ideal
PV = nRT
Tekanan Osmosa pada larutan
p = c RT
Persamaan Arrhenius
 E
A
kA
e
x
p
 atau, k = A.e-Ea/RT
T
 R
Energi Gibbs untuk fasa
terkondensasi pada tekanan p
G = pV + tetapan
Hubungan antara tetapan
kesetimbangan dan energi Gibbs
Go = -RT ln K
Energi Gibbs pada temperatur
konstan

G

H
T

S
Isotherm reaksi kimia
G = G + RT∙ln Q
Go = - nFEo
Persamaan Nernst pada 298K,
,
0592
o 0
E

E

log
Q
n
Faraday
1 F = 96450 C/mol e-
Muatan elektron
1,6022 x 10-19 C
Download