Kepribadian_Konsep_Diri_dan_Gaya_Hidup_(Lilik_Noor_Yuliati)

advertisement
Kepribadian, Konsep Diri
& Gaya Hidup
Disusun oleh
Ir. Lilik Noor Yuliati, MFSA
Departemen IKK-FEMA IPB 2007
Looking Ahead
Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa
dapat :
1. Menjelaskan definisi tentang kepribadian, teori –teori
kepribadian (Psikoanalitis, Ciri/Sifat Bawaan), cara
pengukuran kepribadian.
2. Menjelaskan definisi tentang konsep diri, cara
pengukurannya
3. Menjelaskan definisi hidup gaya dan cara pengukurannya
(AOI, VALS II, LOV)
4. Menjelaskan implikasi manajerial dengan memahami
kepribadian, konsep diri dan gaya hidup.
Kepribadian, Konsep diri &
Gaya Hidup
Pemahaman konsep kepribadian, konsep diri
dan gaya hidup dapat digunakan untuk :
–
–
–
Membantu memprediksi segmen target
perusahaan
Membuat pesan promosi yang secara
optimal akan menarik kebutuhan dan
keinginan kelompok
Memposisikan sebuah merek berdasarkan
karakteristik perbedaan individu yang
dominan dari pasar target
Kepribadian. . .
. . . Didefinisikan sebagai “pola perilaku
khusus termasuk pikiran dan emosi, yang
mengkarakteristikkan setiap adaptasi
individu terhadap situasi kehidupannya.”
– Tujuan : untuk mengidentifikasi variabelvariabel kepribadian yang membedakan
sekelompok besar orang dengan
kelompok lainnya.
Untuk melihat file
lengkapnya silahkan
menghubungi kami di
www.mb.ipb.ac.id
Download