noer bahry noor SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Teknologi Informasi Hari Ini Konsep dan Aplikasi 1. Sistem informasi pelayanan kes. yg efektif harus menyediakan segala informasi tentang klinis dan administrasi 2. Mereka dapat memproses informasi itu dalam membuat keputusan strategis yang efektif Teknologi Informasi Hari Ini Konsep dan Aplikasi 3. Informasi itu dapat juga dijadikan sebagai arsip pasien, data sentral pasien, dan data sharing 4. Yang sangat penting dalam pembuatan keputusan yaitu informasi dan manajemen merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan Kategori Sistem Informasi 1. Clinical 2. Administratif 3. Strategi decision support 4. Electronic Networking Sejarah Perkembangan 1. Penggunaan komputer pada pelayanan kesehatan dimulai tahun 1860 an pd daftar gaji karyawan dan sistem akuntansi pasien 2. Tahan 1970 an semakin maju sampai pd pengaturan organisasi, klinik, praktek dokter, fasilitas jangka panjang. Sejarah Perkembangan 3. Revolusi tahun 1980 an pada pengembangan komputer sehingga sistem komputer ini dapat dihubungkan dg sistem yang lebih besar pd berbagai informasi 4. Tahun 1990 an perubahan terjadi sangat dramatis dalam pelayanan kesehatan dg adanya market driven healthcare Metode Pembayaran Pelayanan Kesehatan Untuk pembayaran untuk jasa pelayanan telah banyak terjadi perubahan dari sistem fee-for-service yang tradisional menjadi asuransi kesehatan. Sehingga mampu mengurangi beban pada saat mendapat pelayanan kesehatan Kartu Laporan Tujuan dari laporan formal mutu pelayanan kesehatan adalah untuk menilai mutu dan efisien pelayanan kesehatan terhadap masyarakat dan mendistribusikan hasilnya. Hasil informasi terhadap konsep pengukuran telah dilaporkan 31 rumah sakit yang mencakup sebagai berikut : Kartu Laporan 1. Patient satisfaction 2. In-Hospital mortality 3. Length of stay for different procedures 4. Hospital acquired complication 5. Severity adjusted outcomes for medical, surgical and obstetrical patients. (Rosenthal dan Harper 1994 Perubahan sistem prioritas di dalam formasi organisasi pelayanan kesehatan meliputi : 1. Pengembangan sistem arsip pasien secara terkomputerisasi 2. Sistem rawat inap ke sistem rawat jalan 3. Pengembangan jaringan elektronik dengan sistem yang terintegrasi 4. Pengembangan decision-support BERSAMBUNG