4 pilar gereja

advertisement
4 PILAR GEREJA
MEMBANGUN
JEMAAT
RD RUDY HARTONO
SEBUAH AMANAH…
• MATIUS 28:16-20…PERGILAH…BAPTISLAH…AJARLAH. DAN
KETAHUILAH AKU MENYERTAI KAMU SAMPAI
AKHIR JAMAN.
• AKHIR JAMAN = SITUASI KITA YANG
MENANTANG, SERBA TIDAK JELAS APA YANG
DIHADAPI KEMUDIAN HARI.
• TETAPI YESUS BERKATA: SENANTIASA
MENYERTAI SAMPAI AKHIR JAMAN.
KATEKESE
KITAB SUCI
4 PILAR
GEREJA
LITURGI
KARYA SOSIAL
HIDUP, Edisi No. 27 Tanggal 1 Juli 2012
Katekese Penting, Hanya di Bibir
HIDUPKATOLIK.com - Perhatian Gereja, baik hirarki maupun umat, tentang
pentingnya katekese rendah. Selalu dikatakan bahwa katekese menentukan
maju dan mundurnya Gereja, namun kenyataannya hanya ungkapan di bibir.
Demikian dikatakan Herman Joseph Suhardiyanto SJ, Ketua Program Studi
Ilmu Pendidikan Kekhususan Pendidikan Agama Katolik Universitas Sanata
Dharma (IPPAK-USD) Yogyakarta
• TIDAK ADA GEREJA TANPA
PEWARTAAN
• ARDAS : KATEKESE YANG HIDUP
DAN MEMERDEKAKAN
• KETEKESE DI ERA DIGITAL
• KATEKESE BERJENJANG DAN
BERKESINAMBUNGAN
• PERLU TATA KELOLA PEWARTAAN
SEBUAH PERAYAAN
IMAN SEBAGAI
UNGKAPAN IMAN
LITURGI
DIPERLUKAN CITA
RASA SEBAGAI
KONTEKSTUALISASI
(MGR. SUHARYO)
LITURGI YANG
HIDUP DAN
MEMERDEKAKAN
MEMBACA KITA SUCI MENGENAL
ALLAH, TIDAK BACA KITAB SUCI
TIDAK MENGENAL ALLAH
EVANGELISASI ADALAH
KEHARUSAN (ST. PAULUS)
KITAB
SUCI
PESAN KRISTUS “WARTAKANLAH
INJIL KEPENJURU DUNIA”
KITAB SUCI ADALAH PILAR
UTAMA DALAM HIDUP MANUSIA
KARENA KITAB SUCI ADALAH
FIRMAN ALLAH YANG HIDUP DAN
JEMBATAN KITA MENUJU SURGA
KARYA
SOSIAL
KARYA SOSIAL
GEREJA ADALAH
AMANAT YESUS
“KASIHILAH
SESAMA MU
MANUSIA SEPERTI
KAMU MENGASIHI
DIRI MU SENDIRI”
SABDA DAN KARYA
YESUS UNTUK
SEMUA ORANG,
TERUTAMA ORANG
KECIL, TERTINDAS
DAN BERDOSA
GEREJA SEHATI
DENGAN KRISTUS
”PREFERENTIAL
OPTION TO THE
POOR”
GERAKAN DAN
PEMBERDAYAAN
SEBAGAI WUJUD
KONGKRIT KARYA
BELARASA KASIH
TUHAN
Alur
Pemikiran
Kitab Suci,
Dasar Iman
Katekese
“Pengajaran
Iman”
Karya Sosial
Liturgi,
Perayaan Iman
sumber hidup
JENJANG-JENJANG PENDAMPINGAN
PIUD
PIR
PIA
PIOD
PIOM
PIUL
ARAH FORMATIO IMAN
Pengetahuan Iman
Tradisi Katolik
Aspek
Formatio Iman
Moral Katolik
Menjemaat dan
Memasyarakat
Download