PKU NO 30 - BEM KM FKM

advertisement
PERATURAN KETUA UMUM
KELUARGA MAHASISWA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS ANDALAS
NOMOR 30 TAHUN 2015
TENTANG
PEMBENTUKAN BADAN PEMILIHAN UMUM (BPU) KM FKM
UNIVERSITAS ANDALAS
PERIODE 2015-2016
DENGAN RAHMAT ALLAH YANG MAHA ESA
KETUA UMUM KELUARGA MAHASISWA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS ANDALAS,
Menimbang
:
a.
bahwa Pemilihan umum adalah sarana pelaksanaan kedaulatan warga negara
dalam Negara Bagian Keluarga Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Andalas;
b.
bahwa
untuk mnyelenggarakan pemilihan umum di KM FKM Unand
membutuhkan Badan Pemilihan Umum;
c.
bahwa pembentukan Badan Pemilihan Umum merupakan hak Ketua Umum
KM FKM Unand sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Negara
Bagian Keluarga Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas
Andalas;
d.
bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a,b dan
huruf c perlu dibentuk Peraturan Ketua Umum Keluarga Mahasiswa Fakultas
Kesehatan Masyarakat Universitas Andalas Periode 2015-2016 tentang
PEMBENTUKAN BADAN PEMILIHAN UMUM KM FKM UNAND periode
2015-2016.
Mengingat
:
Pasal 7 Undang-undang Negara Bagian Keluarga Mahasiswa Fakultas Kesehatan
Masyarakat Universitas Andalas;
MEMUTUSKAN:
Menetapkan
:
PERATURAN KETUA UMUM KELUARGA MAHASISWA FAKULTAS
KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS ANDALAS PERIODE 2015-2016
TENTANG PEMBENTUKAN BADAN PEMILIHAN UMUM KM FKM UNAND
PERIODE 2015-2016.
Pasal 1
(1) Badan Pemilihan Umum adalah badan khusus otonom yang bertugas menjalanan tugas yang
dilimpahkan oleh lembaga Negara;
(2) Badan Pemilihan Umum adalah badan otonom Negara yang dalam peaksanaan
wewenangnya bebas dari campur tangan kekuasaan lain;
(3) Badan Pemilihan Umum tunduk terhadap peraturan UUD dan perundang-undangan yang
berlaku di Negara Bagian KM FKM Unand.
Pasal 2
(1) Membentuk Badan Pemilihan Umum dalam rangka penyelenggaraan pemilihan umum;
(2) Menugaskan Badan Pemilihan Umum untuk menjalankan tugas sebagai penyelenggara
pemilihan umum di KM FKM Unand;
(3) Nama-nama yang terpilih menjadi Badan Pemilihan Umum sebagaimana yang dijelaskan
pada ayat (2) tercantum dalam Lampiran Peraturan Ketua Umum KM FKM Unand ini.
Pasal 3
Peraturan Ketua Umum ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Agar setiap orang
mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Ketua Umum ini dengan
penempatannya dalam Lembaran Negara KM FKM Unand
Disahkan di
: Padang
Tanggal
: 4 Desember 2015
KETUA UMUM KELUARGA MAHASISWA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS ANDALAS 2015-2016,
GUSTI FAUZI
Diundangkan di
: Padang
Tanggal
: 4 DESEMBER 2015
KOORDINATOR DEPARTEMEN KASTRAT,
SISKA
LEMBARAN NEGARA KELUARGA MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN
MASYARAKAT UNIVERSITAS ANDALAS TAHUN 2015 NOMOR 37.
LAMPIRAN :
PERATURAN KETUA UMUM KELUARGA MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN
MASYARAKAT UNIVERSITAS ANDALAS
NOMOR
: 30 TAHUN 2015
TANGGAL
: 4 DESEMBER 2015
BADAN PEMILIHAN UMUM ( BPU) KM FKM
UNIVERSITAS ANDALAS
PERIODE 2015-2016
Anamira
Annisa
Dian Yosa Firodhika
Mia Ratika
Riska Helfina
Panji Maulana
Download