evaluasi diri kinerja penelitian universitas negeri

advertisement
LEMBAGA PENELITIAN
UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO
MANADO, JANUARI 2012

Selaras dengan visi UNG maka visi
LEMLIT adalah mewujudkan lembaga
penelitian yang mempunyai kapasitas
dan sumberdaya keilmuan yang handal
(cerdas, trampil, berkarakter) dan berdaya saing, ditunjang oleh potensi, pranata dan produktivitas yang tinggi untuk
mampu memberikan kontribusi positif
bagi pembangunan nasional baik secara
kuantitatif maupun kualitatif.




Mendinamisir pelaksanaan penelitian di bidang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni dan budaya
(IPTEKS-Bud) yang inovatif, professional dan
kompetitif. (DINAMISASI PENELITIAN).
Penyediaan pelayanan administrasi, data & informasi penelitian melalui Sistem Manajemen Informasi guna mewujudkan pelayanan prima.
(SERVICE EXCELLENT)
Melakukan inovasi-inovasi penelitian dalam kerangka menumbuhkan semangat dan aktivitas
penelitian menjadi perilaku dan budaya akademik
bagi civitas akademika Universitas Negeri Gorontalo (INOVASI PENELITIAN).
Penguatan jejaring kerja sama dengan pihak pemerintah, swasta, dan stake holder untuk pelaksanaan penelitian (NET WORKING).
1.
2.
3.
4.
5.
Peningkatan kapasitas kelembagaan.
Pemantapan infrastruktur penelitian.
Peningkatan efisiensi dan efektivitas
manajemen penelitian.
Peningkatan produktivitas penelitian.
Pengendalian dan peningkatan mutu
hasil penelitian.
1. Pemantapan Program Umum Penelitian
2. Peningkatan dan Pengembangan Layanan
Penelitian
3. Pelaksanaan dan efektivitas Penataran &
Peningkatan Kualitas Tenaga Peneliti
4. Melaksanakan Seminar dan Lokakarya
Penyebarluasan Hasil Penelitian.
5. Pemantapan Program Publikasi Ilmiah
6. Pengembangan dan Koleksi Pustaka
Penelitian.




Web Site www.lemlit.ung.ac.id
Layanan Jurnal On-line Universitas Negeri
Gorontalo berbasis Web. dapat diakses
melalui internet pada alamat: http://e-
journal.ung.ac.id.
Layanan Hotspot Free Internet di area Gedung
Lemlit.
Panduan-panduan penelitian baik yang
didanai oleh PNBP maupun Dit. Penelitian dan
Pengabdian Masyarakat (Litabmas) DIKTI.
 Pusat
Studi Lingkungan dan
Kependudukan.
 Pusat Studi Wanita.
 Pusat Studi Riset, Tekonologi
dan Publikasi Ilmiah.
Fakultas Ilmu Pendidikan
 Pusat Studi Pendidikan Luar Sekolah yang berkolaborasi dengan
LPTK.
Fakultas Ilmu Sosial
 Pusat Studi Ilmu Sosial
Fakultas Sastra dan Budaya
 Pusat Kajian Kebudayaan Melayu dan Gorontalo
Fakultas Pertanian
 Pusat Studi Perikanan Teluk dan Laut
 Pusat Kajian Pertanian Tropis
 Pusat Kajian Agribisnis dan Lingkungan Peternakan
 Pusat Studi Peternakan dan Kesehatan Hewan
 Pusat Studi Perencanaan dan Pengembangan Sistem Pertanian
Hulu (PSP2SPH)
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
 Lembaga Penelitian Pengkajian Ekonomi dan bisnis (LP2EB)
 Pusat Pengkajian Usaha Mikro Kecil, Menengah dan Koperasi
(P3UMKMK)
Tahun 2009
No
FAKULTAS
Tahun 2010
Tahun 2011
S1
S2
S3
S1
S2
S3
S1
S2
S3
1
MIPA
28
65
17
22
70
16
-
16
5
2
Ilmu Pendidikan
20
47
6
13
54
6
1
12
1
3
Ilmu Sosial
4
41
1
3
40
4
-
4
5
4
Sastra Budaya
37
45
5
23
58
5
-
7
1
5
Teknik
52
51
-
39
64
-
1
32
-
6
Pertanian
26
48
7
18
57
7
1
22
1
7
Ilmu Kesehatan dan
Keolahragaan
23
25
1
22
26
1
2
5
-
8
Ekonomi dan Bisnis
30
57
3
14
64
6
-
18
1
220
373
40
154
433
45
5
116
14
TOTAL UNG
TAHUN
No
FAKULTAS
2009
2010
2011
1
F. MIPA
8
9
9
2
F. Ilmu Pendidikan
3
4
4
3
F. Ilmu Sosial
1
2
3
4
F. Sastra Budaya
4
3
2
5
F. Teknik
-
-
-
6
F. Pertanian
2
2
2
7
F. Ilmu Kesehatan dan
Keolahragaan
F. Ekonomi dan Bisnis
1
1
1
1
2
2
20
23
23
8
TOTAL UNG
TAHUN
No
DANA
2009
2010
2011
1 Dana Penelitian
114.500
156.000
614.290.000
PNBP
2 Total Dana PNBP 33.181.948 676.307.000 1.436.557.000
Tahun 2009
No
Fakultas
Tahun 2010
Tahun 2011
Jumlah
%
Jumlah
%
Jumlah
%
1
F. MIPA
17
14,78
7
5,98
10
9,3
2
F. Ilmu Pendidikan
3
3,94
2
2,59
5
6,8
3
F. Ilmu Sosial
4
8,51
3
6,12
5
10,4
4
F. Sastra Budaya
2
2,19
5
5,62
4
4,5
5
F. Teknik
8
7,77
7
6,79
16
15,5
6
F. Pertanian
13
15,66
7
8,33
14
17,1
7
F. Ilmu Kesehatan dan
Keolahragaan
3
6,0
5
10
2
3,8
8
F. Ekonomi dan Bisnis
6
6,59
6
6,97
8
9,3
Dosen UNG
56
8,57
42
6,41
64
10,02







Membuat panduan penelitian yang dilengkapi
SOP dan Penjaminan Mutu Penelitian.
Meningkatkan alokasi dana hibah penelitian
yang dibiayai oleh PNBP UNG.
Memantapkan pelaksanaan pelatihan metodologi
penelitian dan melakukan klinik proposal.
Melakukan evaluasi proposal penelitian yang
diajukan baik mandiri maupun hibah & melibatkan reviewer eksternal dalam seleksi proposal.
Pelatihan Hak Kekayaan Intelektual
Merevitalisasi pusat-pusat studi yang ada serta
mengembangkan pusat studi unggulan daerah.
Melakukan sosialisasi ketersediaan SDM peneliti
pada Pemerintah Daerah.
TAHUN
No
DANA
2009
2010
2011
1 Dana Penelitian
114.500
156.000
614.290.000
PNBP
2 Total Dana PNBP 33.181.948 676.307.000 1.436.557.000







Memantapkan peningkatan kinerja lemlit dari klaster
BINAAN menjadi klaster MADYA
Membuka jaringan kerjasama dg berbagai pihak dlm
pelaksanaan penelitian secara internal dan eksternal;
Peningkatan kualitas dan kuantitas hasil penelitian
dosen/tenaga peneliti;
Memantapkan layanan administrasi melalui penyediaan panduan penelitian, profil, leaflet dan SIM
Penelitian secara online dan Website
Implementasi hasil penelitian melalui publikasi
ilmiah pada jurnal-jurnal penelitian yang disediakan
oleh Lemlit, jurnal nasional dan internasional;
Peningkatan hubungan kerjasama yang sinergis
antara unsur-unsur kelembagaan secara internal dan
eksternal;
Peningkatan dan pemeliharaan sarana dan prasarana
perkantoran Lemlit UNG;
Download