3.1 Alat Dan Bahan 3.1.1 Alat 3.1.2 Bahan

advertisement
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
BAB III
ANALISIS KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM
3.1
3.1.1
Alat Dan Bahan
Alat
1. Perangkat keras yang digunakan untuk pembuatan aplikasi ini adalah:
(a) Komputer dengan spesifikasi :
R
i. Prosesor Inteli5
4670
ii. Memori RAM 8GB
iii. Harddisk 1TB
iv. Sistem operasi Arch Linux
(b) Laptop dengan spesifikasi :
i. Prosesor Intel
ii. Memori RAM 2GB
iii. Harddisk 500GB
R
iv. Sistem operasi Windows8.1
2. Perangkat lunak yang digunakan pada pembuatan aplikasi ini adalah:
(a) TypeSafe Activator.
(b) IntellijIDEA 14.x
(c) Emacs.
(d) Peramban Mozilla Firefox, Google Chrome, w3m, links, Midori.
(e) Postgresql 9.4.x
3.1.2
Bahan
1. Data Barang yang terdiri dari
(a) ID barang
(b) Nama barang
commit to user
16
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
17
(c) Harga barang
2. Data Transaksi yang terdiri dari
(a) No transaksi
(b) ID transaksi
(c) ID Barang
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
18
3.2
Metodologi Penelitian
Metodologi penelitian yang digunakan untuk membuat tugas akhir ini dapat dilihat pada Gambar 3.1.
Gambar 3.1: Metodologi Penelitian
Sedangkan untuk penjelasannya sebagai berikut.
1. Persiapan
Pada tahap ini, penulis melakukan studi pustaka mengenai algoritma yang
akan diterapkan. Selain itu, penulis juga melakukan wawancara kepada rekan
penulis yang sudah menerapkan algoritma ini, walau cakupan yang berbeda.
2. Analisis dan Desain
Tahap ini, penulis menentukan
mengenai
Software requirements specification
commit
to user
sistem. Setelah SRS ditentukan, penulis mulai menyusun mengenai diagram
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
19
diagram yang dibutuhkan. Diagram yang telah dibuat antara lain adalah: usecase, activity, sequence, class, dan entity-relationship. Setelah membuat diagram diagram yang dibutuhkan, penulis menentukan penyusunan layout pada
sistem.
3. Implementasi
Tahap ini, penulis membuat penerapan mengenai penataan layout, basis data,
dan sistem secara keseluruhan.
4. Penulisan Laporan
Tahap ini, penulis menyusun dokumentasi penelitian Tugas Akhir ini.
3.3
Perancangan Sistem
Sistem yang dibuat adalah aplikasi yang bertujuan untuk menentukan association rule atau nilai keterkaitan antar beberapa barang yang terjual menggunakan algoritma apriori. Association rule tadi digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam
menentukan paket barang yang akan dijual.
3.3.1
Analisis Kebutuhan Fungsional
Analisis kebutuhan fungsional digunakan untuk menentukan proses-proses pada
sistem yang dilakukan oleh aktor yang memilik akses terhadap proses sistem. Kebutuhan fungsioanl sistem dapat dihat pada Tabel 3.1
Tabel 3.1: Kebutuhan Fungsional Sistem
No
Kode
Judul
Aktor
1
APR001
Input data minimum konfidensi & support
Pengguna
2
APR002
Unggah data barang
Pengguna
3
APR003
Unggah data transaksi
Pengguna
4
APR004
Ubah data minimum konfidensi & support
Pengguna
5
APR005
Menampilkan association rule yang dihasilkan
Pengguna
3.3.2
Analisis Kebutuhan Non-Fungsional
commit
to user
Analisis kebutuhan non-fungsional
untuk
sistem ini adalah sebagai berikut.
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
20
1. Pengguna dapat masuk ke dalam sistem.
2. Sistem hanya bisa diakses pada jaringan lokal.
3.3.3
Perancangan Sistem dan Basis Data
Perancangan sistem untuk pembuatan aplikasi ini antara lain sebagai berikut:
3.3.3.1
Use Case
Berdasarkan kebutuhan fungsional dari aplikasi ini, maka dibuat use-case diagram seperti Gambar 3.2
Gambar 3.2: Diagram use case Aplikasi web penentu bundel produk penjualan .
Pada gambar diatas, use case yang ada merupakan
3.3.3.2
Activity
Diagram activity berikut menggambarkan alur dari Aplikasi web penentu bundel
produk penjualan yang memuat urutan proses dari kondisi awal hingga kondisi akhir
dari sebuah proses.
1. Mengatur min. confidence, min. support dan jumlah barang pada bundle
Gambar 3.3 merupakan diagram aktivitas untuk pengaturan min. confidence,
min. support. Sedangkan untuk
Tabel
3.2 merupakan penjelasan untuk diacommit
to user
gram aktivitas berikut.
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
21
Gambar 3.3: Diagram activity untuk usecase pengaturan.
Tabel 3.2: Deskripsi Use Case Pengaturan
Nama use case
Tingkat Pentingnya
Pengaturan min. confidence, min. support dan jumlah bundle pada paket
Tinggi
Pemegang kepentingan
1. Pengguna
Deskripsi singkat
Pengguna memasukkan pengaturan jumlah bundle pada
paket dan nilai minimum confidence dan support agar sistem mampu melakukan penghitungan.
Pengguna ingin mengatur tingkat konfidensi dan support
sesuai dengan jumlah yang diinginkan.
Asosiasi
Pengguna
Include
commit to user
Extend
-
Pemicu
Hubungan
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
22
Generalisasi
Alir kejadian Normal
Anak alir
-
(1.) Pengguna memilih tombol home pada laman di peramban.
(2.) Pengguna memasukkan 3 nilai pada borang yang telah
disediakan yang masing masing bernilai integer.
(3.) Pengguna menekan tombol Save pada borang.
(4.) Pengaturan tersimpan.
-
Alir alternatif / Pengecualian
2 Nilai masukan tidak memenuhi syarat.
2. Mengunggah data barang.
Gambar 3.4 merupakan diagram aktivitas untuk pengunggahan data barang.
Sedangkan untuk Tabel 3.3 merupakan penjelasan untuk diagram aktivitas
berikut.
Gambar 3.4: Diagram activity untuk pengunggahan data barang.
Tabel 3.3: Deskripsi usecase pengunggahan data barang.
Nama use case
Pengunggahan data barang
Tingkat Pentingnya
Penting
commit to user
1. Pengguna
Pemegang kepentingan
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
23
Deskripsi singkat
Pemicu
Hubungan
Alir kejadian Normal
Anak alir
Pengguna mengunggah berkas dengan jenis xls atau xlsx
yang berisi data barang. Baik jenis maupun harga.
Pengguna ingin mengunggah data dari komputer ke server,
sehingga data bisa diolah
Asosiasi
Pengguna
Include
Extend
Generalisasi (1.) Pengguna memilih tombol Barang pada laman di
peramban.
(2.) Pengguna menekan tombol Unggah pada laman yang
ditampilkan.
(3.) Pengguna memilih berkas yang akan diunggah.
(4.) Pengguna memilih menekan tombol Unggah pada borang.
(5.) Apabila berkas yang diunggah tidak valid, maka kembali pada laman pemilihan berkas
(6.) Berkas terunggah dan data tersimpan pada basis data.
-
Alir alternatif / Pengecualian
4 Berkas yang diunggah bukan berupa berkas dengan jenis
xlsx atau xls
4 Berkas yang diunggah tidak mempunyai format pengaturan sesuai yang ditentukan.
3. Mengunggah data transaksi.
Gambar 3.5 merupakan diagram aktivitas untuk pengunggahan data transaksi.
Sedangkan untuk Tabel 3.4 merupakan penjelasan untuk diagram aktivitas
berikut.
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
24
Gambar 3.5: Diagram activity untuk pengunggahan data transaksi.
Tabel 3.4: Deskripsi usecase pengunggahan data transaksi.
Nama use case
Pengunggahan data transaksi
Tingkat Pentingnya
Penting
Pemegang kepentingan
1. Pengguna
Deskripsi singkat
Pengguna mengunggah berkas dengan jenis xls atau xlsx
yang berisi data transaksi yang berisi urutan nomor
transaksi dan barang yang dibeli.
Pengguna ingin mengunggah data dari komputer ke server,
sehingga data bisa diolah
Asosiasi
Pengguna
Include
Extend
Generalisasi -
Pemicu
Hubungan
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
25
Alir kejadian Normal
Anak alir
(1.) Pengguna memilih tombol Transaksi pada laman
di peramban.
(2.) Pengguna menekan tombol Unggah pada laman yang
ditampilkan.
(3.) Pengguna memilih berkas yang akan diunggah.
(4.) Pengguna memilih menekan tombol Unggah pada borang.
(5.) Apabila berkas yang diunggah tidak valid, maka kembali pada laman pemilihan berkas
(6.) Berkas terunggah dan data tersimpan pada basis data.
-
Alir alternatif / Pengecualian
4 Berkas yang diunggah bukan berupa berkas dengan jenis
xlsx atau xls
4 Berkas yang diunggah tidak mempunyai format pengaturan sesuai yang ditentukan.
4. Mengubah data min. confidence, min. support dan jumlah barang. pada bundle.
Gambar 3.6 merupakan diagram aktivitas untuk pengubahan data min. confidence, min. support dan jumlah barang. pada bundle. Sedangkan untuk
Tabel 3.5 merupakan penjelasan untuk diagram aktivitas berikut.
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
26
Gambar 3.6: Diagram activity untuk pengubahan min. confidence, min. support dan jumlah barang
pada bundle.
Tabel 3.5: Deskripsi usecase pengubahan nilai.
Nama use case
Tingkat Pentingnya
Pengubahan nilai min. confidence, min. support dan jumlah
barang pada bundle
Penting
Pemegang kepentingan
1. Pengguna
Deskripsi singkat
Pengguna mengubah pengaturan nilai min. confidence, min.
support dan jumlah barang pada bundle yang sudah diatur
sebelumnya.
Pengguna ingin melakukan pengubahan nilai min. confidence, min. support dan jumlah barang pada bundle yang
sudah diatur sebelumnya
Asosiasi
Pengguna
commit to user
Include
-
Pemicu
Hubungan
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
27
Extend
Generalisasi
Alir kejadian Normal
Anak alir
Tabel 3.2
-
(1.) Pengguna memilih tombol Home pada laman di peramban.
(2.) Pengguna menekan tombol Hapus pada tabel di laman
yang ditampilkan.
(3.) Pengguna memasukkan nilai min. confidence, min. support dan jumlah barang pada bundle yang diinginkan pada
borang.
(4.) Pengguna menekan tombol Simpan pada borang.
-
Alir alternatif / Pengecualian
3 Nilai yang dimasukkan pengguna tidak memenuhi persyaratan.
5. Menampilkan hasil penghitungan.
Gambar 3.7 merupakan diagram aktivitas untuk menampilkan hasil penghitungan. Sedangkan untuk Tabel 3.6 merupakan penjelasan untuk diagram
aktivitas berikut.
Gambar 3.7: Diagram activity untuk penampilan hasil penghitungan.
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
28
Tabel 3.6: Deskripsi usecase penampilan hasil penghitungan.
Nama use case
Menampilkan hasil penghitungan
Tingkat Pentingnya
Penting
Pemegang kepentingan
1. Pengguna
Deskripsi singkat
Sistem menampilkan hasil penghitungan berdasarkan nilai yang sudah ditentukan oleh pengguna pada tahapan di
Tabel 3.2 menggunakan data dari tahapan Tabel 3.3 dan
Tabel 3.4
Pengguna ingin mendapatkan hasil penghitungan
Pemicu
Hubungan
Asosiasi
Include
Extend
Generalisasi
Alir kejadian Normal
(1.) Pengguna menekan tombol Apriori pada panel navigasi di peramban.
(2.) Pengguna menekan tombol Hitung pada tabel yang ditampilkan.
(3.) Sistem akan menampilkan hasil penghitungan yang
memenuhi kriteria.
-
Anak alir
Pengguna
-
Alir alternatif / Pengecualian
3 Persyaratan tidak lengkap.
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
29
3.3.3.3
ERD
Diagram relasi pada Aplikasi web penentu bundel produk penjualan dapat dilihat pada Gambar 3.8 Sebagaimana pada gambar, terdapat 12 tabel dan satu relasi.
Gambar 3.8: Diagram relasi Aplikasi web penentu bundel produk penjualan
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
30
3.3.3.4
Rancangan Basis Data
1. asosrule
Tabel asosrule (Tabel 3.7) digunakan untuk menyimpan data hasil penghitungan sistem. Tabel ini mempunyai satu kolom indeks, yaitu kolom daftar.
Tabel 3.7: Tabel Asosrule
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
Nilai
valid
daftar
integer[]
rule
hstore
konfid
double
precision
daftar
barang
rule
pembelian
Konfidensi 0.00
1.00
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
Unik Indeks
Tidak
Berisi daftar barang
yang dibeli
Berisi
Tidak
-
Tidak
Berisi nilai konfidensi hasil penghitungan algoritma
2. barang
Tabel barang (Tabel 3.8) digunakan untuk menyimpan data barang yang digunakan pada sistem. Tabel ini mempunyai satu kolom indeks yaitu kolom
idbarang.
Tabel 3.8: Tabel Barang
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
idbarang
integer
id
barang
nama
barang
harga
barang
nabarang varchar
(254)
habarang integer
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
Unik Indeks
Tidak
Merupakan no id
dari barang
Berisi nama barang
Tidak
Tidak
commit to user
Berisi harga
barang
dari
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
31
3. itemset
Tabel barang (Tabel 3.9) digunakan untuk menyimpan data koleksi yang
merupakan hasil sementara penghitungan yang dilakukan oleh sistem. Tabel
ini tidak mempunyai kolom indeks.
Tabel 3.9: Tabel Itemset
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
daftar
integer[]
koleksi
support
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
daftar id
barang
Tidak
integer
koleksi
barang
Tidak
integer
support
barang
Tidak
Merupakan
set
atau kumpulan dari
barang
Merupakan jumlah
anggota pada kolom
daftar
Berisi
kejadian
pembelian
pada
kelompok
barang
pada kolom daftar
4. logininfo
Tabel barang (Tabel 3.10) digunakan untuk menyimpan data informasi login.
Tabel ini tidak mempunyai kolom indeks.
Tabel 3.10: Tabel Login Info
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
id
bigint
providerID varchar
(254)
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
no identitas
Tidak
Identitas
Provider
Tidak
Merupakan id pengguna yang masuk
kedalam sistem
Merupakan nomor
identitas penyedia
layanan masuk /
otentikasi
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
32
providerKeyvarchar
(254)
Kunci
Provider
Tidak
Merupakan
kunci
unik dari penyedia
layanan masuk /
otentikasi
5. oauth1info
Tabel barang (Tabel 3.11) digunakan untuk menyimpan data informasi penyedia layanan OAuth versi 1. Tabel ini tidak mempunyai kolom indeks.
Tabel 3.11: Tabel Info OAuth1
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
id
bigint
token
varchar
(254)
varchar
(254)
secret
loginInfoIDbigint
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
no identitas
Tidak
Token
rahasia
Kata
sandi
Tidak
ID Informasi
Login
Tidak
Merupakan id pengguna yang masuk
kedalam sistem
Token rahasia dari id
OpenAuth versi 1.
Kata sandi yang ada
pada pengaturan sistem.
No. Identitas yang
digunakan
untuk
masuk.
Tidak
6. oauth2info
Tabel barang (Tabel 3.12) digunakan untuk menyimpan data informasi penyedia layanan OAuth versi 2. Tabel ini tidak mempunyai kolom indeks.
Tabel 3.12: Tabel Info OAuth2
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
Nilai
valid
Kolom
indeks
commit to user
Boleh
null
Deskripsi
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
33
id
bigint
no identitas
Tidak
accesstokenvarchar
(254)
Token
rahasia
Tidak
tokentype varchar
(254)
expiresin integer
Tipe token
Kadaluarsa
dalam
Ya
refreshtokenvarchar
(254)
logininfoid bigint
Penyegaran
token
ID Informasi
Login
Ya
Ya
Tidak
Merupakan id pengguna yang masuk
kedalam sistem
Token akses rahasia dari id OpenAuth
versi 2.
Tipe token yang digunakan masuk.
Waktu yang dibutuhkan agar akun
kadaluarsa
masa
login.
Tipe token yang digunakan masuk.
No. Identitas yang
digunakan
untuk
masuk.
7. passwordinfo
Tabel barang (Tabel 3.14) digunakan untuk menyimpan data informasi kata
sandi yang digunakan untuk masuk ke sistem. Tabel ini tidak mempunyai
kolom indeks.
Tabel 3.13: Tabel Info Password
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
hasher
varchar
(254)
password varchar
(254)
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
Algoritma
hash
Tidak
Kata
sandi
Tidak
Merupakan
algoritma hash yang
digunakan
untuk
menyembunyikan
sandi.
merupakan
hasil
penyandian dari kata
sandi.
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
34
salt
varchar
(254)
loginInfoIDbigint
Tambahan
kata
sandi
Ya
ID Informasi
Login
Tidak
Merupakan string
tambahan
yang
digunakan
saat
hashing
No. Identitas yang
digunakan
untuk
masuk.
8. play evolutions
Tabel barang (Tabel 3.14) digunakan untuk menyimpan data dan catatan eksekusi evolutions ke basis data. Tabel ini tidak mempunyai kolom indeks.
Tabel 3.14: Tabel Play Evolutions
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
id
integer
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
no identitas
Tidak
Merupakan nomor
identitas eksekusi
evolution
dari
framework.
varchar
Token
(254)
rahasia
applied at timestamp Waktu
eksekusi
Tidak
apply scripttext
Skrip
yang diterapkan
Skrip
ulang
Ya
Status
Ya
hash
revert scripttext
state
varchar
(254)
Tidak
Ya
commit to user
Waktu pengeksekusian evolution dari
framework.
Skrip yang diterapkan oleh evolution.
Skrip yang diterapkan oleh evolution
saat terjadi perubahan ddl.
Apakah skrip sudah
diterapkan
atau
belum.
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
35
last problemtext
Masalah
terakhir
Ya
Masalah yang terjadi
saat diterapkannya
skrip pada kolom
applys cript.
9. supkon
Tabel barang (Tabel 3.15) digunakan untuk menyimpan data support dan confidence. Tabel ini tidak mempunyai kolom indeks.
Tabel 3.15: Tabel Support & Konfidensi
Nama
Kolom
Tipe
Nama
Deskriptif
id
integer
bundle
integer
support
integer
konfidensi double
precision
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
no identitas
Tidak
Jumlah
bundle
support
Tidak
Konfidensi
Tidak
Merupakan
id
support dan konfidensi yang masuk
kedalam sistem
Jumlah barang pada
bundle.
Jumlah
kejadian
minimum pembelian
barang.
Nilai
konfidensi
minimum
agar
barang dimasukkan
ke penghitungan.
Tidak
10. transaksi
Tabel barang (Tabel 3.16) digunakan untuk menyimpan data transaksi yang
akan digunakan pada penghitungan oleh sistem. Tabel ini memiliki satu
kolom indeks, yaitu no.
Tabel 3.16: Tabel Transaksi
Nama
Kolom
Tipe
Nama commit
Nilai to user
Kolom
Deskrip- valid
indeks
tif
Boleh
null
Deskripsi
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
36
no
integer
idtrans
integer
idbarang
integer
No
Transaksi
Id
Transaksi
ID
Barang
Unik Indeks
Tidak
No transaksi
Tidak
Berisi nomor identitas dari transaksi
Merupakan foreign
key dari ID barang.
Tidak
11. userlogininfo
Tabel barang (Tabel 3.17) digunakan untuk menyimpan data login pengguna
pada sistem. Tabel ini tidak memiliki kolom indeks.
Tabel 3.17: Tabel User Login Info
Nama
Kolom
Tipe
userID
varchar
(254)
loginInfoIDbigint
Nama
Deskriptif
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
ID User
Tidak
No Identitas Login Info
Tidak
Identitas Pengguna
Pada sistem.
Berisi nomor identitas dari login pengguna.
12. useruser
Tabel barang (Tabel 3.18) digunakan untuk menyimpan data pengguna pada
sistem. Tabel ini memiliki satu kolom indeks yaitu userID.
Tabel 3.18: Tabel Useruser
Nama
Kolom
userID
Tipe
varchar
(254)
username varchar
(254)
Nama
Deskriptif
Nilai
valid
Kolom
indeks
Boleh
null
Deskripsi
ID User
Tidak
Nama
Pengguna
Tidak
Identitas Pengguna
Pada sistem.
Berisi nama atau
identitas dari login
pengguna.
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
37
3.3.3.5
Sequence
1. Pengaturan min. confidence, min. support dan jumlah barang pada bundle.
Diagram sequence pengaturan min. confidence, min. support dan jumlah
barang pada bundle dapat dilihat pada Gambar 3.9
Gambar 3.9: Diagram sequence pengaturan min. confidence, min. support dan jumlah barang pada
bundle.
Pada gambar diatas, alur yang terjadi adalah sistem akan menampilkan borang pengaturan data min. support dan konfidensi yang pada nantinya akan
disimpan pada basis data.
2. Pengunggahan data barang.
Diagram sequence pengunggahan data barang dapat dilihat pada Gambar 3.10
Gambar 3.10: Diagram sequence pengunggahan data barang
Pada gambar diatas, alur yang
terjadi
adalah ketika pengguna memilih uncommit
to user
tuk mengunggah data barang, sistem akan menampilkan sebuah borang yang
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
38
pada nantinya akan mempunyai nilai kembalian berupa berkas. Selanjutnya,
sistem akan mengubah nilai kembalian tadi menjadi tipe data yang akan disimpan ke basis data.
3. Pengunggahan data transaksi.
Diagram sequence pengunggahan data transaksi dapat dilihat pada Gambar 3.11
Gambar 3.11: Diagram sequence pengunggahan data transaksi
Pada gambar diatas, alur yang terjadi adalah ketika pengguna memilih untuk
mengunggah data transaksi, sistem akan menampilkan sebuah borang yang
pada nantinya akan mempunyai nilai kembalian berupa berkas. Selanjutnya,
sistem akan mengubah nilai kembalian tadi menjadi tipe data yang akan disimpan ke basis data.
4. Pengubahan data min. confidence, min. support dan jumlah barang.
Diagram sequence pengubahan data min. confidence, min. support dan jumlah
barang dapat dilihat pada Gambar 3.12
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
39
Gambar 3.12: Diagram sequence pengubahan pengaturan
Pada gambar diatas, alur yang terjadi adalah ketika pengguna ingin mengubah
nilai min. support dan konfidensi, sistem akan melakukan penghapusan data
min. support dan konfidensi. Selanjutnya, sistem akan melanjutkan dengan
alur pengaturan nilai min. support dan konfidensi.
5. Penampilan hasil penghitungan.
Diagram sequence penampilan hasil penghitungan dapat dilihat pada Gambar 3.13
Gambar 3.13: Diagram sequence penampilan hasil penghitungan
Pada gambar diatas, alur yang terjadi adalah ketika pengguna ingin mendapatkan hasil penghitungan association rule dari data yang sudah diunggah adalah sistem akan melakukan penghitungan dan menampilkan hasilnya
commit to user
kepada pengguna.
perpustakaan.uns.ac.id
3.3.3.6
digilib.uns.ac.id
Class
Diagram class untuk Aplikasi web penentu bundel produk penjualan akan disajikan dalam beberapa package. Antara lain:
1. Package apriori
Pada package ini, ada dua kelas yang dibuat. Antara lain, kelas Excel dan Apriori. Untuk kelas Excel, kelas ini menangani
pengubahan berkas .xls dan .xlsx menjadi data yang akan dimasukkan ke basis data. Sedangkan untuk kelas Apriori, kelas ini
menangani penghitungan data dari basis data menjadi kelompok barang yang disarankan kepada pengguna. Sedangkan gambar
bisa dilihat pada Gambar 3.14
Gambar 3.14: Diagram class untuk package apriori
40
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
2. Package controllers
Pada package ini, ada enam kelas yang dibuat. Antara lain, kelas ApplicationController, AprioriController, BarangController,
CredentialController, SignUpController, dan TransaksiController. Tiap kelas mempunyai kewajiban untuk menangani fungsionalitas pada nama kelas tersebut. Untuk kelas BarangController, kelas ini bertugas untuk menerjemahkan kejadian pada sistem
menjadi permintaan layanan kepada model atau views yang berhubungan dengan data barang. Sedangkan gambar bisa dilihat
pada Gambar 3.15
Gambar 3.15: Diagram class untuk package controllers
41
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
3. Package models
Untuk package ini, beberapa sub-package, kelas, trait, dan singleton object yang dibuat. Untuk sub-package, penulis membagi
menjadi tiga. Antara lain daos, daoapriori, dan services. Sedangkan untuk trait dan singleton object, ada beberapa kelas yang
ada pada sistem. Untuk lebih jelasnya bisa dilihat pada Gambar 3.15
Gambar 3.16: Diagram class untuk package models
42
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
4. Package models.daoapriori
Package ini secara umum merupakan paket yang menaungi kelas-kelas yang bertugas untuk penyimpanan data, khususnya untuk
penyimpanan data untuk penghitungan yang dilakukan oleh sistem menggunakan algoritma Apriori. Terdapat beberapa singleton
object, trait, sub-package, dan case class yang digunakan untuk menentukan jenis data, tabel pada basis data, dan perilaku dari
representasi basis data pada sistem. Gambar 3.17 merupakan diagram kelas untuk paket ini.
commit to user
43
Gambar 3.17: Diagram class untuk package daoapriori
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
5. Package models.daoapriori.apriori
Package ini secara umum merupakan paket yang menaungi kelas-kelas yang bertugas untuk penyimpanan data, khususnya untuk
penyimpanan data untuk penghitungan yang dilakukan oleh sistem menggunakan algoritma Apriori. Terdapat beberapa case
class yang digunakan untuk menentukan jenis data, tabel pada basis data, dan perilaku dari representasi basis data pada sistem.
Gambar 3.18 merupakan diagram kelas untuk paket ini.
Gambar 3.18: Diagram class untuk package models.daoapriori.apriori
44
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
6. Package models.daoapriori.barang
Package ini secara umum merupakan paket yang menaungi kelas-kelas yang bertugas untuk penyimpanan data, khususnya untuk
penyimpanan data untuk penghitungan yang dilakukan oleh sistem menggunakan algoritma Apriori. Terdapat beberapa case
class yang digunakan untuk menentukan jenis data, tabel pada basis data, dan perilaku dari representasi basis data pada sistem.
Gambar 3.19 merupakan diagram kelas untuk paket ini.
Gambar 3.19: Diagram class untuk package models.daoapriori.barang
45
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
7. Package models.daoapriori.transaksi
Package ini secara umum merupakan paket yang menaungi kelas-kelas yang bertugas untuk penyimpanan data, khususnya untuk
penyimpanan data untuk penghitungan yang dilakukan oleh sistem menggunakan algoritma Apriori. Terdapat beberapa case
class yang digunakan untuk menentukan jenis data, tabel pada basis data, dan perilaku dari representasi basis data pada sistem.
Gambar 3.20 merupakan diagram kelas untuk paket ini.
Gambar 3.20: Diagram class untuk package models.daoapriori.transaksi
46
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
47
8 Package models.daos
Package ini secara umum merupakan paket yang menaungi kelas-kelas yang
bertugas untuk penyimpanan data, khususnya untuk penyimpanan data untuk
otentikasi sistem. Gambar 3.21 merupakan diagram kelas untuk paket ini.
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
48
Gambar 3.21: Diagram class untuk package models.daos
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
9 Package models.services
Package ini kurang lebih merupakan penerapan untuk paket models.daos. Gambar 3.22 merupakan diagram kelas untuk paket ini.
Gambar 3.22: Diagram class untuk package models.services
49
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
10 Package utils.di
Package ini digunakan untuk pengaturan otentikasi sistem. Gambar 3.23 merupakan diagram kelas untuk paket ini.
Gambar 3.23: Diagram class untuk package utils.di
50
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
3.3.4
digilib.uns.ac.id
Perancangan Antar Muka
1. Laman Muka
Pada laman muka, terdapat navigation bar yang berisi tautan untuk masuk, daftar dan laman utama. Selain itu, terdapat borang
yang berisi kolom username dan password pengguna sehingga dapat masuk.
commit to user
51
Gambar 3.24: Desain laman muka saat login
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
2. Laman Beranda
Pada laman beranda, terdapat navigation bar yang berisi tautan untuk laman muka, barang, transaksi, apriori, dan tautan untuk
keluar dari sistem. Selain itu, terdapat borang yang berisi kolom untuk nilai support, jumlah barang pada bundle, dan nilai
confidence.
Gambar 3.25: Desain laman muka setelah login
52
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
Bila pengguna menyimpan nilai pengaturan, maka laman yang ditampilkan berisi nilai pengaturan seperti pada Gambar 3.26
Gambar 3.26: Desain laman muka setelah pengaturan terisi
53
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
3. Laman Barang
Pada laman barang, terdapat navigation bar yang berisi tautan untuk laman muka, barang, transaksi, apriori, dan tautan untuk
keluar dari sistem. Untuk bagian utama, terdapat tabel yang berisi daftar barang yang telah diunggah oleh pengguna. Selain itu,
terdapat tombol yang berisi tautan untuk pengunggahan data barang.
Gambar 3.27: Desain laman barang
54
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
4. Laman Transaksi
Pada laman transaksi, terdapat navigation bar yang berisi tautan untuk laman muka, barang, transaksi, apriori, dan tautan untuk
keluar dari sistem. Untuk bagian utama, terdapat tabel yang berisi daftar transaksi yang telah diunggah oleh pengguna. Selain itu,
terdapat tombol yang berisi tautan untuk pengunggahan data transaksi.
Gambar 3.28: Desain laman transaksi
55
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
5. Laman Apriori
Pada laman apriori, terdapat navigation bar yang berisi tautan untuk laman muka, barang, transaksi, apriori, dan tautan untuk
keluar dari sistem. Untuk bagian utama, terdapat tabel yang berisi daftar rule yang telah dihasilkan oleh sistem.
Gambar 3.29: Desain laman hasil akhir
56
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
57
3.4
Cara Analisis
Dalam melakukan analisis, yang penulis lakukan adalah mengembangkan aplikasi Play!Framework yang dimulai dengan melakukan pengembangan secara incremental. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
1. Instalasi Play!Framework
2. Pembuatan layout aplikasi.
3. Penerjemahan diagram relasional ke package Model.
4. Input data minimum konfidensi & support.
5. Pengubahan data minimum konfidensi & support.
6. Fungsi unggah data barang dan transaksi.
7. Fungsi penghitungan menggunakan algoritma apriori.
commit to user
Download