KLIMATOLOGI

advertisement
AGROKLIMATOLOGI
Irwan Taslapratama, B.Sc., M.Sc., Ph.D
Silabus
Silabus
1. PENDAHULUAN
• -Pengertian
• -Ruang Lingkup Klimatologi
• -Ruang Lingkup Agroklimatologi
2. -Pengertian Iklim dan Cuaca
• -Klasisfikasi Iklim dan cuaca
• -Peranan Iklim dan cuaca dalam Pertanian
Silabus (lanjutan)
3. Atmosfera
• -Defenisi, fungsi dan pembagian atmosfera
4. Radiasi Matahari dan Bumi
• -Defenisi dan fungsi radiasi matahari dan bumi
• - Konsep radiasi matahari dan bumi
• - Proses-proses dalam radiasi matahari dan
bumi
5. Angin
• -Defenisi angin
• -Pembagian angin
• -Fungsi angin
• -Proses pembentukan
6. Suhu, Kelembaban dan Tekanan Udara
7. Presentasi kelompok dan Diskusi
8. Mid Exam/UTS
9. Pembentukan Awan dan Hujan
• -Klasifikasi awan
• -Proses Pembentukan awan dan hujan
10. Lanjutan Pembentukan awan dan Hujan
• - Limpasan (Runoff)
• -Faktor-faktor yang mempengaruhi Runoff
• -Analisa Limpasan Curah Hujan
11. Modifikasi cuaca
• -Sejarah modifikasi cuaca
• -Tujuan modifikasi cuaca
• -hujan buatan
• -Teknologi modifikasi cuaca
12. Klasifikasi Iklim
• -Klasifikasi Koeppen
• -Klasifikasi Thornthwaite
13. Iklim di Indonesia
14. Pengaruh Iklim Terhadap Pertanian dan
Peternakan
15. Presentasi Makalah
16. Final Exam (UAS)
Ruang Lingkup Klimatologi
• Atmosfera, daratan dan perairan menyediakan
bahan penunjang bagi makhluk hidup di bumi.
• Sumber energi dari Matahari
• 3 fase pada susunan bola bumi: atmosfer
(kumpulan gas), hidrosfer (air) Lautan dan
litosfer (zat padat)
daratan
• Perbedaan antara aspek cuaca dan aspek iklim
dibumi terletak dalam hal lingkup ruang dan
waktu
Unsur-unsur Cuaca dan Iklim
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Radiasi surya
Lama penyinaran surya
Suhu udara
Kelembaban udara
Tekanan udara
Kecepatan dan arah angin
Penutupan awan
Presipitasi
Evaporasi/evapotranspirasi
Cuaca (Weather)
 Cuaca adalah nilai sesaat dari atmosfer, serta
perubahan dalam jangka pendek (kurang dari satu jam
hingga 24 jam) di suatu tempat tertentu di bumi
 Weather is the current atmospheric conditions,
including temperature, rainfall, wind, and humidity at a
given place.
 If you stand outside, you can see that it's raining or
windy, or sunny or cloudy. You can tell how hot it is by
taking a temperature reading.
 Weather is what's happening right now or is likely to
happen tomorrow or in the very near future.
Akibat Keserakahan manusia
Pernyataan Cuaca
• Kuantitatif, umumnya digunakan untuk ilmiah
• Kualitatif, untuk masyarakat awam
• Cuaca dicatat terus secara rutin untuk hasilkan
seri data cuaca yang selanjutnya digunakan
untuk tentukan iklim
Iklim (Climate)
• Cuaca berubah-ubah setiap hari
• Setelah satu tahun terbentuk pola siklus
tertentu
• Setelah beberapa tahun exp 30 tahun
terbentuk sifat atmosfer/iklim
• Rata-rata data cuaca selanjutnya disebut data
iklim
Iklim (Climate)
• Iklim adalah sintesis atau kesimpulan dari
perubahan nilai unsur-unsur cuaca dalam
jangka panjang di suatu tempat atau wilayah.
• Sintesis maksudnya nilai statistik yang meliputi
rata-rata, maksimum, minimum, frekuensi
kejadian dsb di suatu tempat atau wilayah
Data Cuaca dan Iklim
Terdiri dari dua jenis:
 Discontinue
Radiasi dan lama peninaran surya, presipitasi (curah
hujan, embun dan salju) dan penguapan. Biasanya
penyajian data analisis bentuk nilai akumulasi dan
grafiknya dalam bentuk histogram
 Continue
Suhu, kelembaban dan tekanan udara serta kecepatan
angin. Biasanya penyajian data dalam bentuk angka
rata-rata (instantaneous) dan grafiknya dalam bentuk
garis/kurva
Manfaat info cuaca dan iklim
1) Meningkatkan kewaspadaan terhadap akibat
negatif yang dapat ditimbulkan oleh cuaca/iklim
yang ekstrim exp: banjir, angin kencang dll
2) Menyesuaikan kegiatan/diri dengan cuaca/iklim
agar tidak terjadi hal2 yang tida diinginkan
3) Menyelenggarakan kegiatan dan usaha di bidang
teknik, sosial dan ekonomi dengan menerapkan
teknologi pemanfaatan sumber daya cuaca dan
iklim
Isu Global: Pemanasan Bumi



Penyebab: meningkatnya gas
CO2 dari emisi kendaraan,
industri
Dampak:
 Perubahan iklim, musim
tidak teratur
 Meningkatnya muka air
laut (7 inci per abad)
Negara di dunia sepakat
menurunkan emisi CO2
sebanyak 25 - 30% pd tahun
2000.
Es Kutub Meleleh



Pulau es Larsen B di Antartika, tebal es 200m, luas 3250
km², terbelah dari Peninsula Antartika dlm waktu sebulan
akibat peningkatan suhu
Dalam 50 tahun terakhir suhu di Peninsula Antartika
meningkat 2,5 0C
Kesimpulan peneliti: suhu planet bumi akan naik 1,0 –
2,5 0C pada tahun 2040
Isu Global: Penipisan Ozon




Lapisan ozon: 22 sampai 25
km dari bumi, melindungi
bumi dari sinar ultra violet
Mei 1985: temuan pertama
penu-runan kadar ozon
dalam stratosfer di kutub
selatan oleh peneliti Inggris
Penyebab: Gas CFC.
Sumber: AC, kulkas,
hairspray
Sinar ultra violet dapat
membu-nuh jasad renik,
mengerdilkan tanaman &
menyebabkan kanker kulit,
katarak mata.
Download