Aplikasi Database Divisi Human Resource Department

advertisement
Aplikasi Database Divisi Human Resource Department Perusahaan....
ISSN 2356 - 4393
Aplikasi Database Divisi Human Resource
Department Perusahaan Manufacture Pre-Server
dengan Menggunakan Java Spring Framework
Nuraini Purwandari
Sistem Informasi, Institute Teknologi dan Bisnis Kalbis, Jakarta
Jalan Pulomas Selatan Kav.22 Jakarta Timur 13210
Email: [email protected]
Abstract: ERP (Enterprise Resource Planning) is a system that is built to integrate all departments and
functions that exist in a company into an integrated computer system. Almost all business applications
using databases and a technology called Object Relational Mapping (ORM). In the application of
ORM technology into applications that use Java framework called Spring. Human resources is an
important asset in a company that can help to achieve organizational goals. It is necessary to proper
human resource management. The purpose of this research is to make the application using the java
spring framework for HRD division Pre server Manufacture Company. The results of this study is an
application that is able to overcome the problems and provide information systems so that business
processes become more effective and efficient included in the data processing and human resources
information.
Keywords: Enterprise Resource Planning, object relational mapping, human resource department,
Java spring
Abstrak: ERP (Enterprise resource planning) merupakan suatu sistem yang dibangun untuk
menyatukan seluruh departemen dan fungsi yang ada pada sebuah perusahaan kedalam sebuah sistem
komputer terpadu. Hampir semua aplikasi bisnis menggunakan database dan suatu teknologi yang
bernama Object Relational Mapping (ORM). Dalam penerapan teknologi ORM kedalam aplikasi
maka digunakan framework yang bernama Java Spring. Sumber daya manusia (SDM) merupakan aset
penting dalam sebuah perusahaan yang dapat membantu untuk mencapai tujuan organisasinya. Maka
perlu dilakukan Manajemen SDM yang tepat dan efektif oleh perusahaan agar dapat membuat kinerja
aset mereka menjadi maksimal. Tujuan penelitian ini adalah membuat aplikasi dengan menggunakan
java spring framework untuk divisi HRD Perusahaan Manufacture Pre-server. Hasil dari penelitian
ini adalah sebuah aplikasi yang mampu mengatasi permasalahan dan menyediakan sistem informasi
sehingga proses bisnis menjadi lebih efektif dan efisien termasuk dalam pengolahan data dan informasi
SDM.
Kata kunci: Enterprise Resource Planning, object relational mapping, human resource department,
Java spring
I. PENDAHULUAN
Sejalan dengan perkembangan teknologi informasi
pada era globalisasi sekarang ini, maka dengan cepat
dapat merubah suatu tatanan globalisasi. Perubahan
ini mengakibatkan timbulnya persaingan antara
bidang industri. Perusahaan yang dapat maju dan tetap
bisa bertahan, sebuah perusahaan harus dapat dengan
sigap menyikapi kondisi ini dengan baik. Sistem
manajemen perusahaan harus rapi dan baik sehingga
mampu mengelola perusahaan dengan efektif
dan efisien. ERP (Enterprise Resource Planning)
software, merupakan suatu system yang dibangun
untuk menyatukan seluruh departemen dan fungsi
yang ada pada sebuah perusahaan kedalam sebuah
sistem komputer terpadu yang dapat mengakomodasi
seluruh kebutuhan spesifik dari departemen yang
berbeda. Sunggguh pekerjaan besar, membangun
sebuah program komputer yang dapat melayani
kebutuhan orang-orang dibagian keuangan sebaik
pelayanannya kepada orang-orang HRD atau kepada
orang-orang gudang. Setiap departement-departemen
itu secara khusus memiliki sistem komputernya
sendiri yang sudah dirasakan optimum untuk
63
Kalbiscentia,Volume 2 No.1 Februari 2015
keperluan kerja departemen masing-masing. Akan
tetapi ERP mengkombinasikan semuanya menjadi
satu kesatuan program komputer yang terpadu yang
berjalan diatas database tunggal sehingga berbagai
departemen itu dapat secara mudah saling berbagi
informasi dan berkomunikasi satu dengan lainnya.
Adanya database yang terpisah-pisah menjadi
sebuah kendala karena seringkali selisih sehingga
membutuhkan waktu untuk memverifikasi. Selain
itu kendala tidak terintegrasinya sistem antar bagian
menyebabkan data yang dimiliki tidak real time
dan terjadi duplikasi kegiatan entry data sehingga
pengambilan keputusan menjadi lambat dalam
persaingan industri yang semakin ketat. Konsep ERP
(Enterprise Resource Planning) mengintegrasikan
manajemen informasi antar bagian dalam perusahaan
sehingga data yang dibutuhkan oleh perusahaan
berasal dari satu database sehingga memudahkan
pengeloaan sumberdaya yang dimiliki.
suatu database prosesnya dilakukan melalui konsep
object-oriented. Dalam penerapan teknologi ORM ini
kedalam aplikasi maka digunakan framework yang
bernama Java Spring.
Dengan latar belakang tersebut maka peneliti
membuat penelitian yang berjudul Pembuatan
Aplikasi Database Divisi Human Resource
Department Perusahaan Manufacture Pre-server
Menggunakan Java Spring Framework.
II. METODE PENELITIAN
Metode penelitian merupakan cara utama yang
digunakan peneliti untuk mencapai tujuan dan
menentukan jawaban atas masalah yang diajukan.
Metode penelitian berhubungan dengan prosedur,
alat, desain penelitian yang dipergunakan didalam
melaksanaan penelitian. Tahapan penelitian ini dapat
dilihat pada Gambar 1.
Dengan integrasi antar bagian ini, duplikasi
data dapat dihindarkan sekaligus mengurangi prosesproses entry ganda yang seharusnya tidak perlu
dilakukan oleh pegawai. Secara umum penerapan
sistem ERP yang ideal akan memberikan dukungan
terhadap manajemen sumber daya dengan mengelola
informasi perawatan dan perhitungan kapasitas
penggunaan sumber daya, dukungan atas kontrol
keuangan perusahaan, dukungan atas kontrol
kualitas, serta automasi dari aliran bisnis proses dan
keselarasan antar bagian.
Hampir semua aplikasi bisnis menggunakan
database. Konsep database relasional sudah
populer jauh sebelum konsep object-oriented
digunakan orang. Dalam beberapa waktu yang lalu,
pengembangan aplikasi bisnis khususnya berbasis
java yang mana merupakan salah satu bahasa
pemrograman berbasis objek, para developer harus
melakukan penelitian manual perintah SQL agar
aplikasinya dapat berinteraksi dengan database.
Disamping itu proses pengaturan koneksi
antara aplikasi dengan DBMS harus dilakukan secara
manual melalui kode program, aplikasi besar dengan
banyak koneksi biasanya melakukan optimisasi
terhadap proses ini untuk efisiensi sumber daya
komputer. Namun dalam perkembangannya saat ini,
masalah-masalah tersebut dapat diatasi oleh suatu
teknologi yang bernama Object Relational Mapping
(ORM) atau Pemetaan Objek Relasional.
Teknologi ini menjembatani konsep database
relasional dengan konsep object-oriented dimana
dalam melakukan pendefinisian entitas-entitas dalam
64
Studi Pustaka
Perencanaan
Perancangan
Implementasi
Testing dan Validasi
Gambar 1 Diagram alur penelitian
Berikut ini adalah penjelasan langkah-langkah
yang dilakukan untuk melakukan penelitian seperti
yang digambarkan pada gambar 1 diatas.
1. Studi Pustaka
Mengumpulkan dan mempelajari buku-buku
mengenai bahasa pemrograman Java dan perancangan
basisdata dengan MySQL. Serta mencari artikel dan
jurnal yang berkaitan dengan implementasi teknologi
ORM khususnya yang menggunakan framework Java
Spring.
2.Perencanaan
Peneliti merencanakan dalam pemilihan bahasa
pemrograman yang akan digunakan dan pokok
bahasan atau materi-materi yang akan digunakan
Aplikasi Database Divisi Human Resource Department Perusahaan....
untuk diimplementasikan pada bahasa pemrograman
yang kita pilih.
3.Perancangan
Peneliti membuat rancangan tampilan atau
output yang akan disajikan berupa struktur navigasi,
flowchart (diagram alur), rancangan output dan
interface menu-menu yang terdapat dalam aplikasi
tersebut.
B. Normalisasi
Normalisasi adalah suatu teknik untuk
mengorganisasi data ke dalam tabel-tabel untuk
memenuhi kebutuhan pemakai di dalam suatu
organisasi. Normalisasi perusahaan Manufaktur Pre
Server ditunjukkan pada gambar 3 dan 4.
4.Implementasi
Peneliti mengimplementasikan materi-materi
tersebut kedalam bahasa pemrograman yang telah
dipilih yaitu Java spring dan MySQL.
5. Testing dan Validasi
Peneliti mengkompilasi coding yang telah
dibuat sebelumnya, apakah dapat berjalan tanpa
adanya debug atau masalah dalam pemanggilan
database sesuai dengan tujuan yang diharapkan.
A. Entity Relationship Diagram
ERD (Entity Relationship Diagram) merupakan
suatu model untuk menjelaskan hubungan antar data
dalam basis data berdasarkan objek-objek dasar data
yang mempunyai hubungan antar relasi. ERD untuk
memodelkan struktur data dan hubungan antar data,
untuk menggambarkannya digunakan beberapa
notasi dan simbol.
Gambar 3 Normalisasi bentuk 1 NF
ERD yang dibuat untuk perusahaan Manufaktur
Pre Server ditunjukkan pada gambar 2.
Gambar 4 Normalisasi bentuk 2 NF
C. Data Flow Diagram
Gambar 2 ERD perusahaan manufaktur
pre-server divisi HRD
Data Flow Diagram adalah alat pembuatan
model yang memungkinkan untuk menggambarkan
sistem sebagai suatu jaringan proses fungsional yang
65
Kalbiscentia,Volume 2 No.1 Februari 2015
dihubungkan satu sama lain dengan alur data, baik
secara manual maupun komputerisasi. Data Flow
Diagram perusahaan ditunjukkan pada gambar 5.
1. Pengertian Sumber Daya Manusia
Sumber daya manusia merupakan salah
satu unsur penting dalam perusahaan yang dapat
menggerakkan perusahaan untuk mewujudkan
eksistensinya. Perusahaan yang ingin terus
berkembang tidak boleh mengabaikan aspek
pengembangan kualitas sumber daya manusianya.
Menurut Nawawi, sumber daya manusia adalah
potensi yang merupakan aset dan berfungsi sebagai
modal non material dalam organisasi bisnis, yang
dapat diwujudkan menjadi potensi nyata secara
fisik dan non fisik dalam mewujudkan eksistensi
organisasi. Dengan kata lain, sumber daya manusia
merupakan tenaga kerja penggerak organisasi yang
siap, mampu, dan siaga dalam mencapai tujuantujuan organisasi.
2. Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia
Gambar 5 DFD Perusahaan manufaktur
pre-server
III. PEMBAHASAN
A. Konsep Dasar Sistem Informasi
Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam
suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan
pengolahan transaksi harian yang mendukung fungsi
operasi organisasi yang bersifat manajerial dengan
kegiatan strategi dari suatu organisasi untuk dapat
menyediakan kepada pihak luar tertentu dengan
laporan-laporan yang diperlukan. Definisi umum
dari sistem informasi adalah suatu sistem yang terdiri
dari beberapa komponen yang saling berkaitan dan
bekerja sama satu dengan lainnya, mencakup kegiatan
mengumpulkan, memproses dan menyebarkan
informasi yang berguna bagi suatu organisasi.
B. Konsep Dasar Manajemen Sumber Daya
Manusia
Manajemen sumber daya manusia, disingkat
MSDM, adalah suatu ilmu atau cara bagaimana
mengatur hubungan dan peranan sumber daya (tenaga
kerja) yang dimiliki oleh individu secara efisien
dan efektif serta dapat digunakan secara maksimal
sehingga tercapai tujuan (goal) bersama perusahaan,
karyawan dan masyarakat menjadi maksimal.
66
Menurut Gary Dessler, manajemen sumber
daya manusia adalah kebijakan dan praktik yang
dibutuhkan seseorang untuk menjalankan aspek
“orang” atau sumber daya manusia dari posisi seorang
manajemen, meliputi perekrutan, penyaringan,
pelatihan, pengimbalan, dan penilaian. Sedangkan
menurut Malayu Hasibuan, manajemen sumber
daya manusia adalah ilmu dan seni yang mengatur
hubungan dan peranan tenaga kerja agar efektif dan
efisien membantu terwujudnya tujuan perusahaan,
karyawan, dan masyarakat. Jadi dapat ditarik
kesimpulan bahwa manajemen sumber daya manusia
adalah kegiatan mengatur dan mengelola sumber
daya manusia yang ada di dalam suatu perusahaan
agar tercapai tujuan perusahaan.
3. Komponen Manajemen Sumber Daya Manusia
Komponen manajemen sumber daya manusia
dibedakan menjadi 3 bagian, yaitu:
1. Pengusaha. Pengusaha adalah setiap orang yang
menginvestasikan modalnya untuk memperoleh
pendapatan dan besarnya pendapatan itu tidak
menentu, tergantung dari laba yang dicapai
perusahaan tersebut.
2. Karyawan. Karyawan adalah setiap orang yang
bertugas untuk menetapkan rencana, sistem,
proses dan tujuan yang ingin dicapai. Karyawan
dibedakan menjadi dua, yaitu :
a. Karyawan operasional adalah setiap orang
atau karyawan yang secara langsung harus
Aplikasi Database Divisi Human Resource Department Perusahaan....
mengerjakan sendiri pekerjaannya sesuai
dengan perintah atasan.
b. Karyawan manajerial adalah setiap orang
yang berhak memerintah bawahannya
untuk mengerjakan sebagian pekerjaannya
dan dikerjakan sesuai dengan perintah.
3.Pemimpin. Pemimpin adalah seseorang
yang
mempergunakan
wewenang
dan
kepemimpinannya untuk mengarahkan orang
lain serta bertanggung jawab atas pekerjaan
orang tersebut dalam mencapai suatu tujuan.
4. Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia
Fungsi manajemen sumber daya manusia
merupakan dasar pelaksanaan MSDM yang efektif
dan efisien dalam pencapaian tujuan oerganisasi.
Fungsi manajemen sumber daya manusia menurut
Gary Dessler dibedakan menjadi lima, yaitu:
1. Perencanaan, berarti menentukan sasaran dan
standar-standar, membuat aturan dan prosedur,
menyusun rencana-rencana dan membuat
perkiraan yang akan dilakukan.
2. Pengorganisasian, berarti memberikan tugas
spesifik kepada setiap bawahan, membuat
divisi-divisi,
mendelegasikan
wewenang
kepada bawahan, membuat jalur wewenang
dan komunikasi, mengkoordinasikan pekerjaan
kepada bawahan.
3. Penyusunan staff, berarti menentukan tipe
orang yang harus dipekerjakan, merekrut calon
karyawan, memilih karyawan, menetapkan
standar prestasi, memberikan kompensasi
kepada karyawan, mengevaluasi prestasi,
memberikan konseling kepada karyawan,
melatih dan mengembangkan karyawan.
4.Kepemimpinan, berarti mendorong orang
lain
untuk
menyelesaikan
pekerjaan,
mempertahankan semangat kerja, memotivasi
kepada bawahan.
5. Pengendalian, berarti menetapkan standar
seperti kuota penjualan, standar kualitas atau
tingkat produksi, memeriksa untuk melihat
bagaimana prestasi yang dicapai dibandingkan
dengan standar-standar ini; melakukan koreksi
jika dibutuhkan.
5. Rekruitmen Tenaga Kerja
Di dalam bukunya, Dr. Dewi Hanggraeni
menjelaskan pengertian rekruitmen yaitu proses
menemukan dan menarik pelamar-pelamar yang
memiliki keahlian untuk menduduki posisi tertentu di
dalam organisasi. Casio dan Munandar mendefiniskan
rekruitmen sebagai suatu proses penerimaan calon
tenaga kerja untuk memenuhi kebutuhan akan
tenaga kerja pada suatu unit kerja dalam suatu
perusahaan. Prosesnya dimulai saat akan kebutuhan
merekrut karyawan baru dinyatakan hingga lamaran
mereka diterima. Tujuan dari rekruitmen adalah
menyediakan kelompok calon tenaga kerja yang
cukup banyak agar manajer dapat memilih karyawan
yang mempunyai kualifikasi yang mereka perlukan.
Rekruitmen merupakan wujud dari proses pengadaan
pada manajemen sumber daya manusia. Berdasarkan
pendapat-pendapat para ahli, maka dapat disimpulkan
bahwa proses rekruitmen adalah kegiatan mencari dan
menemukan kandidat-kandidat sumber daya manusia
yang berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan
organisasi, baik dari internal maupun eksternal
organisasi, yang pada nantinya akan menentukan
kinerja dan mutu dari organisasi tersebut.
Di dalam kegiatannya, rekruitmen dapat mencari
kandidat-kandidat terbaiknya melalui dua cara yaitu :
1. Rekruitmen Internal. Rekruitmen internal
artinya kandidat-kandidat yang mengisi posisi
di dalam organisasi berasal dari internal
organisasi itu sendiri. Jabatan kosong yang
dicari dipublikasikan melalui papan informasi
perusahaan, internal e-mail, dan atau bulletin
perusahaan. Yang termasuk dalam rekruitmen
internal adalah rehiring (memperkerjakan
kembali mantan pegawai yang pernah bekerja
di organisasi tersebut) dan suksesi (proses
regenerasi dari dalam oganisasi).
2. Rekruitmen Eksternal. Rekruitmen eksternal
berarti mengumpulkan kandidat dari luar
organisasi yang mempunyai kriteria tertentu.
Jabatan kosong dapat dicari melalui iklan, agensi
tenaga kerja, kampus, dan referral pekerja.
6. Pelatihan dan Pengembangan Karyawan
Menurut pendapat Dr. Dewi Hanggraeni di dalam
bukunya, pelatihan adalah proses melatih pekerja
menjadi ahli untuk membantunya mengerjakan
pekerjaannya yang sekarang sehingga ia bisa
berkinerja dengan optimal. Istilah pelatihan ditujukan
pada pegawai pelaksana untuk meningkatkan
pengetahuan dan ketrampilan teknis.
Metode-metode pelatihan adalah :
1. On The Job Training, berarti melatih seseorang
untuk mempelajari sebuah pekerjaan sambil
67
Kalbiscentia,Volume 2 No.1 Februari 2015
mengerjakan pekerjaannya.
2. Magang, berarti proses terstruktur dimana
pekerja dilatih menjadi terampil melalui
kombinasi instruksi di kelas dan pelatihan
langsung di pekerjaan.
3. Belajar secara informal = proses belajar yang
tidak ditentukan / dirancang oleh organisasi.
4. Job Instruction Training = daftar urutan tugas
setiap pekerjaan dan hal penting lainnya, untuk
memberikan langkah-langkah pelatihan secara
bertahap kepada karyawan.
7. Penilaian Kinerja
Menurut Henry Simamora, penilaian kinerja
adalah sebuah proses ketika organisasi mengevaluasi
kinerja seorang individu di dalam organisasi. Menurut
Malayu Hasibuan, definisi dari penilaian kinerja
adalah suatu hasil kerja yang dicapai seseorang
dalam melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan
kepadanya yang didasarkan atas kecakapan,
pengalaman dan kesungguhan serta waktu. Penilaian
kinerja berguna sebagai dasar penentuan kompensasi
dan promosi karyawan, meninjau perilaku karyawan
yang berhubungan dengan pekerjaan, memberikan
sebuah kesempatan untuk meninjau rencana karir
karyawan dan membantu mengatur dan meningkatkan
prestasi perusahaan. Penilaian dilakukan dengan cara
membandingkan hasil aktual kinerja individu dengan
job performance standard.
mendukung proses bisnis yang efisien dengan
mengintegrasikan
aktivitas
bisnis,
termasuk
penjualan, pemasaran, produksi, logistik, akuntansi
dan sumber daya manusia.
1. Definisi ERP
ERP (Enterprise Resource Planning) adalah
sebuah konsep untuk merencanakan dan mengelola
sumber daya perusahaan meliputi dana, manusia,
mesin, suku cadang, waktu, materialdan kapasitas yang
berpengaruh luas mulai dari manajemen paling atas
hingga operasional disebuah perusahaan agar dapat
dimanfaatkan secara optimal untuk menghasilkan
nilai tambah bagiseluruh pihak yang berkepentingan
(stake holder) atas perusahaan tersebut. ERP berfungsi
mengintegrasikan proses-proses penciptaan produk
atau jasa perusahaan,mulai dari pemesanan bahanbahan mentah dan fasilitas produksi sampai dengan
terciptanya produkjadi yang siap ditawarkan kepada
pelanggan (Indrajit, Djokopranoto, 2002). Selain itu
ERP juga membantu mengintegrasikan data-data
didalam organisasi didalam sebuah platform yang
umum (ERP Wire, 2006). Menurut Daniel E. O’Leary
sistem ERP memiliki karakteristik sebagai berikut
[WHI-2006]:
l Sistem ERP adalah suatu paket perangkat lunak
yang didesain untuk lingkungan pelanggan
pengguna server, apakah itu secara tradisional
atau berbasis jaringan.
proses
l
Sistem ERP memadukan sebagian besar dari
proses bisnis.
1. Mendefinisikan pekerjaan. Mendefinisikan
pekerjaan berarti memastikan bahwa antara
karyawan dan manager sepakat atas tanggung
jawab dan standar pekerjaan karyawan.
l
Sistem ERP memproses sebagian besar dari
transaksi perusahaan.
Tahapan yang dilakukan
penilaian kinerja adalah :
pada
2. Menilai prestasi. Menilai prestasi berarti
membandingkan prestasi nyata si karyawan
dengan standar yang telah ditetapkan.
3. Memberikan umpan balik. Pada tahap ini, antara
manager dengan karyawan akan membahas
prestasi dan kemajuan karyawan tersebut serta
membuat rencana untuk suatu pengembangan
yang diperlukan.
C. Konsep Dasar Enterprise Resource
Planning
Enterprise Resource Planning (ERP) adalah
sistem informasi bagi perusahan manufaktur
maupun jasa, yang berperan mengintegrasikan
dan mengotomasikan proses bisnis. Software ERP
68
Sistem
l
l
ERP menggunakan database perusahaan
yang secara tipikal menyimpan setiap data
sekali saja.
Sistem ERP memungkinkan mengakses data
secara waktu nyata (real time).
2. Fungsi-fungsi ERP
Fungsi-fungsi perusahaan yang harus dilibatkan
dalam suatu proses ERP adalah perencanaan bisnis
(visi, misi, dan perencanaan strategis), peramalan,
proses MRP II (master planning, perencanaan
produksi, pembelian, manajemen persediaan,
pengendalian aktivitas, dan pengukuran kinerja
manufakturing), finansial (payroll, penetapan biaya
produksi, hutang, piutang, harga tetap, general
ledger), sumber daya manusia, sistem informasi,
rekayasa pabrik dan peralatan, dan lain-lain.
Aplikasi Database Divisi Human Resource Department Perusahaan....
Gambar 6 Konsep dasar ERP
3. Keuntungan ERP
l
Berikut keuntungan penggunaan ERP :
Integrasi
data keuangan sehingga top
management bisa melihat dan mengontrol
kinerja keuangan perusahaan dengan lebih baik.
l
l
Standarisasi Proses Operasi, yang dilakukan
melalui implementasi best practice sehingga
terjadi peningkatan produktivitas, penurunan
inefisiensi dan peningkatan kualitas produk.
Standarisasi Data dan Informasi dilakukan
melalui keseragaman pelaporan, terutama untuk
perusahaan besar yang biasanya terdiri dari
banyak business unit dengan jumlah dan jenis
bisnis yg berbeda-beda.
D. Database Management System
Database adalah koleksi dari data-data yang
terkait secara logis dan deskripsi dari data-data
tersebut, yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan
informasi dari suatu organisasi. “Database is a selfdescribing collection of integrated tables”, yang
berarti database adalah sebuah koleksi data yang
menggambarkan integrasi antara tabel yang satu
dengan tabel yang lainnya. “Database is a selfdescribing”, disini dijelaskan bahwa struktur data
saling terintegrasi dalam suatu tempat yang dikenal
sebagai kamus data atau metadata. Jadi, database
adalah suatu koleksi data yang saling berhubungan
dengan yang lain secara logis dan menggambarkan
integrasi antara suatu tabel dengan tabel lainnya, yang
dirancang untuk memenuhi kebutuhan informasi dari
suatu organisasi.
DBMS adalah sistem perangkat lunak yang
memungkinkan pengguna untuk mendefinisikan,
membuat, memelihara dan mengontrol akses ke
database. DBMS adalah perangkat lunak khusus yang
digunakan untuk membuat, mengakses, mengontrol,
dan mengatur sebuah database. DBMS merupakan
kumpulan data yang saling berhubungan dan juga
mengandung kumpulan program untuk mengakses
data tersebut.
Jadi, DBMS adalah perangkat lunak yang
berinteraksi dengan program aplikasi pengguna dan
database. DBMS menyediakan beberapa fasilitas
sebagai berikut :
1.DDL
(Data
Definition
Language)
memungkinkan pengguna untuk mendefinisikan
tipe data (data type), struktur (structure), dan
batasan – batasan (constraints) pada data yang
disimpan ke dalam database.
2.DML
(Data
Manipulation
Language)
memungkinkan pengguna untuk memasukkan
(insert), mengubah (update), menghapus
(delete), dan menampilkan (retrieve) data dari
database.
3.DCL (Data Control Language) Access
control menyediakan akses yang terkontrol
ke database, seperti security system, integrity
system, concurrency control system, recovery
control system, dan user-accessible catalog.
E. Entity Relational Data
ERD merupakan suatu model untuk menjelaskan
hubungan antar data dalam basis data berdasarkan
objek-objek dasar data yang mempunyai hubungan
antar relasi. ERD untuk memodelkan struktur data
dan hubungan antar data, untuk menggambarkannya
digunakan beberapa notasi dan simbol. Pada dasarnya
ada beberapa komponen dalam ERD yang digunakan,
yaitu entitas, atribut, relasi, dan kardinalitas.
Tabel 1 Simbol-simbol ERD
Pada umumnya data dalam database bersifat
integrated dan shared. Maksud dari integrated adalah
database merupakan penggabungan beberapa file
data yang berbeda, dengan membatasi pengulangan
baik keseluruhan file ataupun sebagian. Pengertian
shared artinya adalah data individu dalam database
dapat digunakan secara bersamaan antara beberapa
pengguna yang berbeda.
69
Kalbiscentia,Volume 2 No.1 Februari 2015
F.Normalisasi
Normalisasi adalah suatu teknik untuk
mengorganisasi data ke dalam table-tabel untuk
memenuhi kebutuhan pemakai di dalam suatu
organisasi.
Tujuan dari normalisasi
l
Untuk
menghilangkan kerangkapan data
l
Untuk
mengurangi kompleksitas
l
Untuk
mempermudah pemodifikasian data
Proses Normalisasi :
l
Data diuraikan dalam bentuk tabel, selanjutnya
dianalisis berdasarkan persyaratan tertentu ke
beberapa tingkat.
l
Apabila tabel yang diuji belum memenuhi
persyaratan tertentu, maka tabel tersebut perlu
dipecah menjadi beberapa tabel yang lebih
sederhana sampai memenuhi bentuk yang
optimal.
G. Data Flow Diagram
Data Flow Diagram adalah alat pembuatan
model yang memungkinkan professional system
untuk menggambarkan system sebagai suatu jaringan
proses fungsional yang dihubungkan satu sama
lain dengan alur data, baik secara manual maupun
komputerisasi. DFD ini sering disebut juga dengan
nama bubble chart, bubble diagram, model proses,
diagram alur kerja, atau model fungsi.
DFD ini adalah salah satu alat pembuatan
model yang sering digunakan, khususnya bila fungsifungsi system merupakan bagian yang lebih penting
dan kompleks daripada data yang dimanipulasi oleh
system. Dengan kata lain DFD adalah alat pembuatan
model yang memberikan penekanan hanya pada
fungsi system.
Tabel 2 Komponen DFD
DFD ini merupakan alat perancangan system
yang berorientasi pada alur data dengan konsep
70
dekomposisi dapat digunakan untuk penggambaran
analisa maupun rancangan system yang mudah
dikomunikasikan oleh professional system kepada
pemakai maupun pembuat program.
H. Diagram Alur
Modul HRD (Human Resource Development)
adalah modul system yang berhubungan dengan
pengembangan organisasi, pengembangan sumber
daya manusia, data pegawai, dan manajemen database
kepegawaian dalam suatu perusahaan. Modul ini di
rancang untuk menyimpan seluruh data karyawan
yang relevan seperti : nama, alamat, jabatan, divisi
dsb. Data tersebut dapat di lihat, diubah ataupun
dihapus misalnya, perubahan data pegawai yang
pindah divisi atau penghapusan data pegawai yang
sudah tidak bekerja dalam suatu perusahaan.
Proses pembuatan aplikasi ini melalui
beberapa tahapan yaitu mulai dari perancangan
konsep kerja, perancangan database, perancangan
tampilan aplikasi, pembuatan program hingga tahap
implementasi dan uji coba aplikasi.
Gambar 7 Flowchart aplikasi
I. Perancangan Database
Pada perancangan database akan dijelaskan
sebuah rancangan database yang digunakan dalam
membangun aplikasi ini. Database merupakan
komponen yang sangat penting dalam aplikasi
data pegawai suatu perusahaan. Karena banyaknya
data yang harus disimpan dan data tersebut harus
terintegrrasi dan tidak adanya kerangkapan data
dalam pembuatan aplikasi ini. Oleh karena itu
diperlukan sebuah database dalam aplikasi ini dengan
nama database HRD dengan 3 tabel yang dibutuhkan
untuk pembuatan aplikasi ini yaitu tabel pegawai
yang digunakan untuk menyimpan data pribadi
atai profil pegawai, tabel divisi yang digunakan
untuk menyimpan data tentang divisi dalam suatu
Aplikasi Database Divisi Human Resource Department Perusahaan....
perusahaan, tabel jabatan untuk menyimpan data
jabatan pada suatu perusahaan.
1. Rancangan Tabel Pegawai
Tabel pegawai merupakan tabel utama yang
digunakan dalam aplikasi ini. Pada tabel pegawai
ini berisikan banyak sekali informasi mengenai data
pribadi atau profil dari pegawai dari suatu perusahaan.
Untuk melihat rancangan tabel pegawai dapat dilihat
pada tabel 3.
Tabel 3 Rancangan Tabel Pegawai
Attribut
id_pegawai
Tabel 3 Rancangan Tabel Pegawai
Jenis
int
J. Rancangan Tampilan
Pada bagian ini akan membahas mengenai
rancangan tampilan yang akan dibuat pada aplikasi
ini. Aplikasi ini merupakan aplikasi yang dibuat
dengan menggunakan framework java yaitu spring
dan hibernate yang saling terintegrasi. Untuk tampilan
nantinya aplikasi ini akan dijalankan di desktop.
Pada aplikasi ini memiliki 4 tampilan, yaitu tampilan
utama, tampilan data pegawai, tampilan data divisi,
dan tampilan data jabatan.
1. Rancangan Tampilan Utama
Kosong Default Keterangan
not null primary
Rancangan Tampilan Utama ini merupakan
key
rancangan tampilan yang muncul pertama pada
id_pekerjaan int
not null foreign key
saat program dijalankan. Pada tampilan utama ini
nama
varchar(30) not null tgl_lahir
date
not null ddberisikan 3 menu yaitu menu untuk melihat tampilan
mmdata pegawai, data divisi, dan data jabatan. Untuk
Tabelyyyy
3 Rancangan Tabel Pegawai
melihat rancangan tampilan Utama dapat dilihat pada
alamat
varchar(50) not null telepon
varchar(12) Kosong
not null Default
gambar 8.
Attribut
Jenis
Keterangan
pendidikan
varchar(5)
not null -primary
id_pegawai
int
bos
int
not null key
jenis
char(1)
id_pekerjaan
int
not null foreign
key
kelamin
nama
varchar(30) not null tgl_lahir
date
not null ddmm2. Rancangan Tabel Divisi Tabel
4 Rancangan Tabel Divisi
yyyy
alamat
varchar(50)
not
null
-digunakan
Tabel
3
Tabel Pegawai
Tabel divisi
tabel Rancangan
yang
Attribut
Jenismerupakan
Keterangan
telepon
varchar(12)
notKosong
null untuk
menyimpan
data divisi
padaDefault
suatu perusahaan.
Attribut
Jenis
Kosong
Keterangan
pendidikan
varchar(5)
notnot
null
- key
id_divisi
int
null primary
id_pegawai
intini berisikan
not null
primary
Pada
data mengenai
bos tabel divisi
- informasi
nama_divisi varchar(15)
not null
key
jenis
char(1)
not
null
- melihat
nama divisi, dan tempat divisi tersebut. Untuk
id_pekerjaan
int
null
foreign key
kelamin
tempat
varchar(30) notnot
null rancangan
tabel
divisi dapat
4.
Gambar 8 Rancangan tampilan utama
nama
varchar(30)
not dilihat
null - pada tabel
tgl_lahir
date
not null ddKeterangan :
Tabel
4 Rancangan Tabel Divisi
mmTabel 4 Rancangan Tabel Divisi
Tabelyyyy
5 Rancangan Tabel Pekerjaan 1. LABEL 1 Merupakan komponen Jlabel pada
Attribut
Jenis
Keterangan
alamat
varchar(50)
notKosong
null java yang digunakan untuk menampilkan tulisan
Attribut
Jenis
Keterangan
telepon
varchar(12)
notKosong
null id_divisi
int
not null
null
primary
key
SELAMAT DATANG
id_jabatan
int
not
primary
key
pendidikan
varchar(5) not null nama_divisi int
varchar(15) notnot
null bos
null
id_divisi
int
not null
foreign key
2. LABEL 2 Merupakan komponen Jlabel pada
jenis
char(1)
null
tempat
varchar(30)
not
null -- jabatan
varchar(15) notnot
null
java yang digunakan untuk menampilkan tulisan
kelamin
tgl_masuk
varchar(15) not null
-
3. Rancangan Tabel Pekerjaan
Tabel 4 Rancangan Tabel Divisi
Tabel 5 Rancangan Tabel Pekerjaan
Tabel pekerjaan
merupakan
tabel yang
Attribut
Jenis
Kosong
Keterangan
Attribut
Jenis
Kosong
Keterangan
digunakan
untuk
data pekrjaan
id_jabatan
int menyimpan
not
primarykey
key dari
id_divisi
int
not null
null
primary
seorang
pegawai.
Pada
tabel
ini
berisikan
informasi
id_divisi
int
not
nama_divisi varchar(15)
not null
null
- foreign key
jabatan
varchar(15)
not yang
null ada
- pada suatu
mengenai
jabatan
apa saja
tempat
varchar(30)
not null
null
-tgl_masuk
varchar(15)
not
perusahaan
dan
pekerjaannya.
Untuk
melihat
rancangan tabel jabatan dapat dilihat pada tabel 5.
Tabel 5 Rancangan Tabel Pekerjaan Tabel 5 Rancangan Tabel Pekerjaan
Attribut
Jenis
Kosong
Keterangan
id_divisi
jabatan
tgl_masuk
int
varchar(15)
varchar(15)
not null
not null
not null
foreign key
-
id_jabatan
int
not null
primary key
LIHAT DATA PEGAWAI. Label ini berfungsi
untuk membuka tampilan pegawai. Label ini
merupakan label yang memiliki aksi atau bisa
diklik.
3. LABEL 3 Merupakan komponen Jlabel pada
java yang digunakan untuk menampilkan tulisan
LIHAT DATA DIVISI. Label ini memiliki aksi
atau bisa diklik dan fungsinya adalah untuk
menampilkan tampilan divisi
4. LABEL 4 Merupakan komponen Jlabel pada
java yang digunakan untuk menampilkan tulisan
LIHAT DATA JABATAN. Label ini memiliki
aksi atau bisa dklik dan fungsinya adalah untuk
membuka tampilan jabatan.
71
Kalbiscentia,Volume 2 No.1 Februari 2015
2. Rancangan Tampilan Pegawai
Rancangan tampilan pegawai merupakan
rancangan tampilan yang digunakan untuk mengelolah
data pegawai. Rancangan tampilan ini bisa diakses
pada saat user bisa memilih menu lihat data pegawai
pada saat di menu utama. Pada tampilan ini nantinya
user bisa menambah, mengubah, menghapus dan
mencari data yang ada di tabel pegawai. Untuk
melihat rancangan tabel pegawai dapat dilihat pada
gamabr 9
9. LABEL 9 merupakan komponen Jlabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Bos
10. LABEL 10 merupakan komponen Jlabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Jenis Kelamin
11. TEKS 1 merupakan komponen JTextField yang
ada di java yang digunakan untuk menginput
data id Pegawai.
12. TEKS 2 merupakan komponen JTextField yang
ada di java yang digunakan untuk menginput
data id_pekerjaan.
13. TEKS 3 merupakan komponen JTextField yang
ada di java yang digunakan untuk menginput
data nama pegawai.
14. TEKS 4 merupakan komponen JTextField yang
ada di java yang digunakan untuk menginput
data nomor Telepon.
15. TEKS 5 merupakan komponen JTextField yang
ada di java yang digunakan untuk menginput
data Pendidikan.
Keterangan :
16. TEKS 6 merupakan komponen JTextField yang
ada di java yang digunakan untuk menginput
data Bos.
1. LABEL 1 merupakan komponen Jlabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan TABEL DATA PEGAWAI
17. COMBO 1 merupakan komponen JComboBox
yang ada di java yang digunakan untuk memilih
tanggal lahir pegawai.
2. LABEL 2 merupakan komponen Jlabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Id Pegawai.
18. COMBO 2 merupakan komponen JComboBox
yang ada di java yang digunakan untuk memilih
bulan lahir pegawai.
3. LABEL 3 merupakan komponen Jlabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Id_pekerjaan
19. COMBO 3 merupakan komponen JComboBox
yang ada di java yang digunakan untuk memilih
tahun lahir pegawai.
4. LABEL 4 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Nama
20. COMBO 4 merupakan komponen JComboBox
yang ada di java yang digunakan untuk memilih
jenis kelamin pegawai.
5. LABEL 5 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Tanggal Lahir
21. TEKS AREA merupakan komponen JTextArea
yang ada di java yang digunakan untuk
menginput data alamat pegawai.
6. LABEL 6 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Alamat
22. TOMBOL 1 merupakan komponen JButton yang
ada di java yang digunakan untuk menyimpan
data pegawai
7. LABEL 7 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Telepon
23. TOMBOL 2 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk
mengubah data pegawai.
8. LABEL 8 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tulisan Pendidikan
24. TOMBOL 3 merupakan komponen JButton yang
ada di java yang digunakan untuk menghapus
data pegawai
Gambar 9 Rancangan tampilan pegawai
72
Aplikasi Database Divisi Human Resource Department Perusahaan....
25. TOMBOL 4 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk membuat
data baru data pegawai
7. TEKS AREA Merupakan komponen JtextArea
yang ada di Java yang digunakan untuk
memasukkan Tempat Divisi
26. TOMBOL 5 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk kembali
ke tampilan utama.
8. TOMBOL 1 merupakan komponen JButton yang
ada di java yang digunakan untuk menyimpan
data divisi
27. TABEL merupakan komponen Jtabel yang ada
di java yang digunakan untuk menampilkan
semua data yang ada di tabel pegawai.
9. TOMBOL 2 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk
mengubah data divisi
3. Rancangan Tampilan Divisi
Rancangan tampilan divisi merupakan rancangan
tampilan yang digunakan untuk mengelolah data pada
tabel divisi. Rancangan tampilan ini nantinya akan
muncul pada saat memilih menu lihat data divisi pada
menu utama. Rancangan dari tampilan ini nantinya
mampu menambah, mengubah, mencari, dan
menghapus divisi yang ada. Untuk melihat rancangan
tampilan divisi dapat dilihat pada gambar 10.
10. TOMBOL 3 merupakan komponen JButton yang
ada di java yang digunakan untuk menghapus
data divisi
11. TOMBOL 4 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk membuat
data baru data divisi
12. TOMBOL 5 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk kembali
ke tampilan utama
13. TABEL merupakan komponen JTabel yang ada
di java yang digunakan untuk menampilkan
semua data yang ada di tabel divisi.
4. Rancangan Tampilan Pekerjaan
Gambar 10 Rancangan tampilan divisi.
Rancangan tampilan jabatan merupakan
rancangan tampilan yang akan digunakan untuk
mengelolah data pada tabel jabatan. Untuk melihat
rancangan tampilan jabatan dapat dilihat pada
gambar11.
Keterangan :
1. LABEL 1 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan TAMPILAN DATA DIVISI.
2. LABEL 2 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan Id Divisi
3. LABEL 3 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan Nama Divisi
4. LABEL 4 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan Tempat
Keterangan :
5. TEKS 1 Merupakan komponen JTextField yang
ada di Java yang digunakan untuk memasukkan
Id Divisi
1. LABEL 1 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan TAMPILAN DATA JABATAN
6. TEKS 2 Merupakan komponen JTextField yang
ada di Java yang digunakan untuk memasukkan
Nama Divisi
2. LABEL 2 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan Id Jabatan
Gambar 11 Rancangan tampilan pekerjaan
73
Kalbiscentia,Volume 2 No.1 Februari 2015
3. LABEL 3 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan Id divisi
4. LABEL 4 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilakan
tulisan Nama Jabatan
5. LABEL 5 merupakan komponen JLabel yang
ada di java yang digunakan untuk menampilkan
tanggal masuk pegawai
6. TEKS 1 Merupakan komponen JTextField yang
ada di Java yang digunakan untuk memasukkan
Id Jabatan
7. TEKS 2 Merupakan komponen JTextField yang
ada di Java yang digunakan untuk memasukkan
Id divisi
8. TEKS 3 Merupakan komponen JTextField yang
ada di Java yang digunakan untuk memasukkan
nama jabatan
9. TOMBOL 1 merupakan komponen JButton yang
ada di java yang digunakan untuk menyimpan
data Jabatan
10. TOMBOL 2 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk
mengubah data Jabatan
11. TOMBOL 3 merupakan komponen JButton yang
ada di java yang digunakan untuk menghapus
data Jabatan
12. TOMBOL 4 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk membuat
data baru data Jabatan
13. TOMBOL 5 merupakan komponen JButton
yang ada di java yang digunakan untuk kembali
ke tampilan utama
program sehingga menghasikan output yang dapat
dijalankan di desktop. Pada aplikasi ini memiliki 4
menu, yaitu tampilan utama, tampilan data pegawai,
tampilan data divisi, dan tampilan data jabatan.
1. Pembuatan Tampilan Menu Utama
Tampilan menu utama merupakan tampilan
yang pertama muncul pada saat aplikasi dijalankan.
Pada tampilan ini berisi 3 menu yang digunakan
untuk membuka tampilan pegawai, divisi, dan
pekerjaan. Untuk membuat tampilan menu utama
peneliti menggunakan label yang memiliki aksi atau
bisa diklik. Untuk melihat tampilan menu utama
dapat dilihat pada gambar dibawah 12.
Gambar 12 Tampilan menu utama
2. Pembuatan Tampilan Pegawai
Tampilan pegawai merupakan tampilan yang
muncul pada saat pengguna memilih menu lihat data
pegawai dari menu utama. Pada bagian tampilan
pegawai ini user bisa melakukan penyimpanan,
pencarian, menngubah dan penghapusan data yang
ada di tabel pegawai yang telah di maping terlebih
dahulu sebelumnya.
14. COMBO 1 merupakan komponen JComboBox
yang ada di java yang digunakan untuk memilih
tanggal masuk pegawai.
15. COMBO 2 merupakan komponen JComboBox
yang ada di java yang digunakan untuk memilih
bulan masuk pegawai.
16. COMBO 3 merupakan komponen JComboBox
yang ada di java yang digunakan untuk memilih
tahun masuk pegawai.
17. TABEL merupakan komponen JTabel yang ada
di java yang digunakan untuk menampilkan
semua data yang ada di tabel Jabatan.
Gambar 13 Tampilan pegawai
K. Pembuatan Aplikasi
3. Pembuatan Tampilan Divisi
Pada bagian ini akan membahas mengenai
pembuatan aplikasi yakni tahapan implementasi
Tampilan Divisi merupakan tampilan yang
muncul pada saat pengguna memilih menu lihat
74
Aplikasi Database Divisi Human Resource Department Perusahaan....
data divisi dari menu utama. Pada bagian tampilan
pegawai ini user bisa melakukan penyimpanan,
pencarian, menngubah dan penghapusan data yang
adadi tabel pegawai yang telah di maping terlebih
dahulu sebelumnya. Dibawah ini merupakan
potongan program yang ada di tampilan pegawai.
yang relevan seperti nama, alamat, jabatan, divisi.
Data tersebut dapat dilihat, diubah ataupun dihapus
misalnya, perubahan data pegawai yang pindah divisi
atau penghapusan data pegawai yang sudah tidak
bekerja dalam suatu perusahaan. Data pegawai ini
dapat digunakan untuk proses pengambilan data pada
sub divisi absensi dan proses penggajian pegawai
dalam perusahaan Perusahaan Manufaktur Preserver.
Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan konsep
ORM (Object Relational Mapping) atau Pemetaan
Objek Relasional. Teknologi ini menjembatani konsep
database relasional dengan konsep object-oriented
dimana dalam melakukan pendefinisian entitasentitas dalam suatu database prosesnya dilakukan
melalui konsep object-oriented. Dalam penerapan
teknologi ORM ini kedalam aplikasi maka digunakan
spring framework yang bernama Hibernate.
Gambar 14 Tampilan divisi
4. Pembuatan Tampilan Pekerjaan
Tampilan pekerjaan merupakan tampilan yang
muncul pada saat pengguna memilih menu lihat data
pekerjaan dari menu utama. Pada bagian tampilan
pekerjaan ini user bisa melakukan penyimpanan,
pencarian, menngubah dan penghapusan data
yang ada di tabel pekerjaan yang telah di maping
terlebih dahulu sebelumnya. Dibawah ini merupakan
potongan program yang ada di tampilan pegawai.
Dalam pembuatan aplikasi ini masih banyak
keterbatasan dan peneliti memiliki beberapa saran
untuk pengembangan aplikasi ini antara lain:
Aplikasi ini masih terbatas hanya satu modul dalam
sebuah perusahaan yaitu modul HRD dalam data
pegawai sehingga dalam implementasinya belum
tentu setiap modul dalam suatu perusahaan tersebut
saling terintegrasi dalam satu database, Aplikasi ini
masih sebatas hanya untuk penyimpanan data entry
pegawai dan dapat dilakukan prosedur DML (Data
Manipulation Language) yaitu tambah data pegawai,
hapus data pegawai dan edit data pegawai.
Tampilan aplikasi yang dibuat masih kurang
baik dari segi menu akses pada saat pengolahan data
pegawai kedalam Database.
V. DAFTAR RUJUKAN
[1] M. Raymond & S. George. “Sistem Informasi
Manajemen”. Edisi Kedelapan. Jakarta : Indeks. 2004.
Hlm 9, 12, 138-143, 259-260.
[2] S. Edhy. “Sistem Informasi Manajemen”. Yogyakarta :
Graha Ilmu. 2003. Hlm. 4-6, 11, 19-23, 33.
Gambar 15 Tampilan pekerjaan
IV. SIMPULAN
Berdasarkan penelitian yang dilakukan Modul HRD
(Human Resource Development) adalah modul system
yang berhubungan dengan manajemen database
kepegawaian dalam suatu perusahaan. Modul ini di
rancang untuk menyimpan seluruh data karyawan
[3] Z.
Cut.
“Knowledge
Worker
Kerangka
Riset
Manajemen Sumber Daya Manusia Masa Depan”.
Penerbit Unpad Press : Bandung. 2010.
[4] D. Gary. “Manajemen Sumber Daya Manusia Jilid 1”.
Edisi Kesembilan. Jakarta : Indeks. 2004, 2, 70, 216,
222-225, 237 – 240.
[5] H. Dewi Hanggraeni. “Manajemen Sumber Daya
Manusia”. Jakarta : Lembaga Penerbit Fakultas
Ekonomi Universitas Indonesia. 2012, 8-10, 53-56.
75
Kalbiscentia,Volume 2 No.1 Februari 2015
[6] S. P. Malayu.” Manajemen Sumber Daya Manusia”.
Edisi Revisi. Jakarta : PT Bumi Aksara. 2005. Hlm.
9-10, 47, 69, 107, 118.
[7] A. Kadir. “Dasar Pemrograman JAVA 2”, ANDI,
Yogyakarta, 2005.
[10] M. Shalahuddin & A. S. Rosa. “Pemrograman J2ME
D. Wawan & Falahah. “ERP (Enterprise Resource
Belajar Cepat Pemrograman Perangkat Telekomunikasi
Planning)
Mobile”, Informatika, Bandung, 2006.
Menyelaraskan
Teknologi Informasi
Dengan Strategi Bisnis”. Informatika : Bandung. 2007
[8] M. Flower. “UML Distilled Edisi 3”. Penerbit Andi :
Yogyakarta. 2005
76
[9] 
Download