Bab 4 Hasil dan Pembahasan 4.1 Implementasi Aplikasi 4.1.1 Spesifikasi Sistem Perangkat Keras (Hardware) Agar aplikasi game ini dapat berjalan dengan baik, berikut ini adalah spesifikasi perangkat keras (hardware) yang disarankan : Handphone berbasis Android Processor : 1+ GHz RAM : 500MB BestResolution : 640 x 480. Free space internal memory atau microSD sebesar 10MB untuk penyimpanan aplikasi Piranti Lunak (Software) Berikut ini adalah piranti lunak (software) yang diperlukan untuk menjalankan aplikasi game tersebut: Sistem Operasi Android minimal versi 2.3GingerBread Aplikasi game MusikTradisional-Android.apk 4.1.2 Prosedur Instalasi Aplikasi Berikut adalah langkah-langkah untuk menginstalasi aplikasi game ke dalam handphone Android : 1. Masukan MusicTradisional-android.apk ke dalam handphone. 2. Jalankan aplikasi tersebut dengan mengaksesnya dari directory yang dipilih sebelumnya(directoryMusicTradisional-android.apk handphone). 1 dalam 2 3. Setelah aplikasi MusicTradisional-android.apk dijalankan, maka secara otomatis aplikasi di load ke dalam handphone dan dapat dijalankan. 4. Jika proses instalasi ini tidak dapat dilakukan, lakukan pengaturan agar dapat melakukan instalasi selain dari Android Market (Google Play). 4.1.3 Prosedur Penggunaan Aplikasi untuk User 1. Layar Splash Screen Gambar 4.1 Layar Splash Screen Layar splash screenakan ditampilkan ketika pemain baru menjalankan aplikasi Alat Musik Tradisional. Layar splash screen berisi logo dari pembuat game ini seperti yang terlihat pada Gambar 4.1. 3 2. Layar Menu Utama Gambar 4.2 Layar Menu Utama Layar menu utama akan ditampilkan setelah layar splash screen selesai seperti yang terlihat pada Gambar 4.2. Pada layar ini, terdapat judul gameAlat Musik Tradisionaldan tiga tombol pilihan yaitu : Bermain, Keluar dan Suara. Tombol Main digunakan untuk menuju layar pemilihan Alat Musik, tombol keluar akan menampilkan pesan konfirmasi keluar dan jika pemain memilih “ya” maka game akan segera berakhir. Namun jika pemain menekan tombol “tidak”, maka gameakan tetap berlanjut, tombol yang terakhir terdapat pada halaman menu utama ini adalah tombol suara yang terdapat pada pojok kanan atas layar. Tombol tersebut memiliki fungsi untuk mengaktifkan atau menonaktifkan suara. 4 3. Layar Pilih Alat Musik Gambar 4.3 Layar Pilih Alat Musik Seperti yang terlihat pada Gambar 4.3, pemain dapat memilih Alat Musik yang ingin dimainkan. Dilihat dari gambar diatas, terdapat empat alat musik yang pemain dapat dimainkan. Pemain juga dapat menekan tombol suara yang berfungsi untuk mengatur suara yang terdapat di dalam gameAlat Musik Tradisional. 5 4. Layar Sejarah Gambar 4.4 Layar Sejarah Seperti yang terlihat pada Gambar 4.4, pemain akan ditampilkan sejarah dari Alat Musik Tradisional. Terdapat dua buah tombol pada layar ini. Tombol “Lanjutkan” untuk melihat sejarahAlat musik Tradisional secara keseluruhan dan tombol “lewati” untuk melewati (skip) sejarah yang ditampilkan. 6 5. Layar Pilih Lagu Gambar 4.5 Layar Pilih Lagu Seperti yang terlihat pada Gambar 4.5, pemain akan ditampilkan layar pilih lagu. Terdapat 5pilihan lagu, user harus memilih salah satu lagu untuk memulai permainan.Lagu yang dapat dipilih adalahBurung Kakaktua, Suwe Ora Jamu, Balonku Ada Lima, Kasih Ibu, dan Cicak di Dinding. 7 6. Layar Pilih Level Gambar 4.6 Layar Pilih Level Seperti yang terlihat pada Gambar 4.6, pemain akan ditampilkan layar pilih level. Terdapat 2 pilihan level, user harus memilih salah satu level untuk memulai permainan. Level yang dapat dipilih adalah Easy dan Hard. 8 7. Layar Game Angklung Gambar 4.7 Layar Game Angklung Seperti yang terlihat pada Gambar 4.7, pemain diharuskan untuk menekan dan mengerakan angklung sesuai dengan turunnya not pada waktu yang tepat. Bila ketepatan pemain tepat maka pemain akan mendapatkan nilai 10. Namun, bila tidak tepat maka pemain tidak mendapatkan nilai. 9 8. Layar Game Calung Gambar 4.8 Layar Game Calung Seperti yang terlihat pada Gambar 4.8, pemain diharuskan untuk menekan alat musik sesuai dengan turunnya not pada waktu yang tepat. Bila ketepatan pemain tepat maka pemain akan mendapatkan nilai 10. Namun, bila tidak tepat maka pemain tidak mendapatkan nilai. 9. Layar Game Canang Gambar 4.9 Layar Game Canang Seperti yang terlihat pada Gambar 4.9, pemain diharuskan untuk menekan alat musik Canang sesuai dengan turunnya not pada waktu yang tepat. Bila ketepatan pemain tepat maka pemain akan 10 mendapatkan nilai 10. Namun, bila tidak tepat maka pemain tidak mendapatkan nilai. 10. Layar Game Kolintang Gambar 4.10 Layar Game Kolintang Seperti yang terlihat pada Gambar 4.10, pemain diharuskan untuk menekan alat musik sesuai dengan turunnya not pada waktu yang tepat. Bila ketepatan pemain tepat maka pemain akan mendapatkan nilai 10. Namun, bila tidak tepat maka pemain tidak mendapatkan nilai. 11 11. Layar Pause Gambar 4.11 Layar Pause Ketika pemain menekan tombol pause yang berada pada pojok kiri ataslayar maka sistem akan menampilkan menu pause seperti yang terlihat pada Gambar 4.11. Dengan ditekannya tombol pause, maka permainan dihentikan sementara secara otomatis. Didalam menu pause tersebut, ada tiga tombol tambahan, yaitu : Tombol “lanjutkan” untuk melanjutkan kembali permainan, tombol “menu utama” yang dapat mengembalikan pemain pada menu utama game Alat Musik Tradsional dan tombol “keluar game” yang memiliki fungsi untuk keluar dari permainan. 12 12. Layar Score Gambar 4.12 Layar Score Seperti yang terlihat pada Gambar 4.12, layar tersebut akan muncul ketika pemain telah menyelesaikan permaianan. Pada layar ini pemain dapat melihat nilai yang ia dapatkan dan pemain juga bebas memilih diantara kedua tombol yang telah disediakan. Tombol “Coba Lagi” memiliki fungsi untuk mencoba kembali permainan yang baru saja dimainkan dan tombol “Kembali” akan membawa pemain ke dalam layar pilih Lagu. 13 13. Layar Suara Hidup / Mati Gambar 4.13 Layar Suara Hidup / Mati Ketika pemain menekan tombol suara yang berada pada pojok kanan atas layar maka sistem akan mematikan atau menghidupkan suara seperti yang terlihat pada Gambar 4.13. 14. Layar Validasi Keluar Permainan Gambar 4.14 Layar Keluar Permainan Ketika pemain menekan tombol keluar maka sistem akan menampilkan kolom validasi ya atau tidak untuk keluar permainan seperti yang terlihat pada Gambar 4.14. 14 4.2 Evaluasi 4.2.1 Evaluasi User Kuisioner disebarkan kepada 32 user yang mencoba aplikasi Alat Musik Tradisionalagar mendapat evaluasi mengenai game yang telah dibuat. Berikut adalah hasil yang didapat dari 9 pertanyaan : 1. Setelah memainkan game"Alat Musik Tradisional", menurut anda apakah game ini membuat anda tertarik dengan budaya alat musik tradisional? a. Sangat Tertarik b. Tertarik c. Kurang Tertarik d. Tidak Terarik Berikut ini adalah Tabel 4.1 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 1 : Tabel 4.1 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 1 Jumlah Responden Persentasi Sangat Tertarik 13 41 % Tertarik 12 38 % Kurang Tertarik 6 19 % Tidak Tertarik 1 3% Gambar 4.15 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 1 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui tingkat ketertarikandari user terhadapAlat Musik Tradisionalmelalui game kami. 15 Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.1 dan Gambar 4.15, dengan persentase sebesar41%, responden sangat tertarik terhadap budaya alat musik tradisional setelah memainkan game alat musik tradisonal. 2. Apakah tampilan UI pada game ini sudah menarik? a. Menarik b. Kurang Menarik Berikut ini adalah Tabel 4.2 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 2 : Tabel 4.2 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 2 Jumlah Responden Persentasi Menarik 27 84 % Kurang Menarik 5 16 % Gambar 4.16 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 2 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui apakah tampilan UI yang ada pada gameAlat Musik Tradisionalmenarik. Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.2 dan gambar 4.16, dengan persentase sebesar 84%, terlihat bahwa mayoritas responden menganggap UI game sangat sesuai. 16 3. Seberapa banyak pengetahuan yang didapat setelah bermain game ini? a. Sangat Banyak b. Banyak c. Cukup Banyak d. Tidak Banyak Berikut ini adalah Tabel 4.3 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 3 : Tabel 4.3 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 3 Jumlah Responden Persentasi Sangat Banyak 9 28 % Banyak 15 47 % Cukup Banyak 7 2% Tidak Banyak 1 3% Gambar 4.17 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 3 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui seberapa banyak pengetahuan darigameAlat Musik Tradisional. Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.3 dan Gambar 4.17, dengan persentase sebesar 47%, terlihat bahwa mayoritas responden mendapatkan banyak pengetahuan dari game Alat Musik Tradisional. 17 4. Seberapa cepat anda terbiasa dengan navigasi game ini? a. Sangat Cepat b. Cepat c. Cukup Cepat d. Tidak Cepat Berikut ini adalah Tabel 4.4 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 4 : Tabel 4.4 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 4 Jumlah Responden Persentasi Sangat Cepat 9 28 % Cepat 12 38 % Cukup Cepat 9 28 % Tidak Cepat 2 6% Gambar 4.18 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 4 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui seberapa cepat responden terbiasa dengan navigasi yang terdapat di gameAlat Musik Tradisional. Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.4 dan Gambar 4.18, dengan persentase 38%, terlihat bahwa mayoritas responden cepat terbiasa dengan navigasi yang terdapat di dalam game Alat Musik Tradisional. 18 5. Setelah Menggunakan aplikasi ini, apakah anda mengerti cara menggunakan Alat Musik Tradisional? a. Mengerti b. Cukup Mengerti c. Tidak Mengerti Berikut ini adalah Tabel 4.5 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 5 : Tabel 4.5 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 5 Jumlah Responden Persentasi Mengerti 16 50 % Cukup Mengerti 13 41 % Tidak Mengerti 3 9% Gambar 4.19 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 5 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui apakah responden mengerti cara menggunakan Alat Musik Tradisional setelah memainkan gameAlat Musik Tradisional. Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.5 dan Gambar 4.19, dengan persentase 50%, terlihat bahwa mayoritas responden menganggap tantangan dari game ini menarik untuk dimainkan. Tidak ada responden yang menganggap tantangan dari game ini tidak menarik. 19 6. Apakah Anda pernah mengalami gangguan pada saat memainkan game ini? a. Pernah b. Tidak Pernah Berikut ini adalah Tabel 4.6 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 6 : Tabel 4.6 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 6 Jumlah Responden Persentasi Pernah 12 38 % Tidak Pernah 20 63 % Gambar 4.20 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 6 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui seberapa banyak masalahyang ditemui oleh responden dalam gameAlat Musik Tradisional. Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.6 dan Gambar 4.20, dengan persentase 63%, terlihat bahwa mayoritas responden jarang menemukan masalah dalam game Alat Musik Tradisional 7. Jika pernah, gangguan apa yang terjadi? o Crash game o Not Responding o Others 20 Berikut ini adalah Tabel 4.7 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 7 : Tabel 4.7 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 7 Jumlah Responden Persentasi Crash Game 4 31 % Not Responding 8 62 % Others 1 8% Gambar 4.21 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 7 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui masalah apa yang ditemui responden bila terjadi masalah dalamgameAlat Musik Tradisional. Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.7 dan Gambar 4.21, dengan persentase 62%, terlihat bahwa responden paling sering menemukan masalah not responding. Terdapat 31 % responden menemukan masalah crash game dan 8 % responden menemukan masalah lain. 21 8. Apakah game ini menjadi salah satu cara untuk melestarikan Alat Musik Tradisional? a. Ya b. Tidak Berikut ini adalah Tabel 4.8 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 8 : Tabel 4.8 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 8 Jumlah Responden Persentasi Ya 23 72% Tidak 9 28% Gambar 4.22 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 8 Pertanyaan ini ditujukan kepada para responden untuk mengetahui apakah game ini dapat melestarikan Alat Musik Tradisional Di Indonesia. Berdasarkan hasil jawaban pada Tabel 4.8 dan Gambar 4.22, dengan persentase 72%, terlihat bahwa mayoritas responden menyatakan game ini dapat menjadi salah satu cara untuk membantu melestarikan Alat Musik Tradisional. 22 9. Apakah ada Saran atau masukan untuk pengembangan terhadap aplikasi game ini? Berikut ini adalah Tabel 4.9 yang menampilkan tentang hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 9 : Tabel 4.9 Hasil jawaban kuisioner pada pertanyaan nomor 9 Saran Ayo dikembakan lagi gamenya, bisa sebagai sarana pelestarian budaya alat musik tradisional Luar Biasa Kreatif Game yang luar biasa. gara-gara game ini saya jadi tau sejarah tuh alat musik. Overall bagus Sarannya kalau bisa ditambah alat musiknya jadi kita dapat tahu alat-alat musik tradisional lainnya, karena pada zaman sekarang ini anak-anak sudah jarang bermain alat musik tradisional jadi dengan adanya game ini membuat anak-anak lebih tertarik untuk memainkan game alat music tradisional. Tidak ada 23 4.2.2 Evaluasi Aplikasi Sejenis Evaluasi Perbandingan Game Sejenis Tabel 4.10 Tabel Evaluasi Perbandingan Game Sejenis No. Kategori Perfect Piano O2Jam Musichero Alat Musik Tradisional 1. Grafik 2D dengan 2D gambar tidak 2D tidak dengan 2D alat dengan musik gambar gambar dengan alat gambar alat musik alat musik musik 2. Setting Berada Suara menu pada Berada pada Berada Option menu Option menu pada Tombol Option setting untuk suara beserta beserta beserta ada tampilan pengaturan pengaturan pengaturan menu lainnya lainnya lainnya pilih stage dan utama, tampilangame pada setiap stage 3. Nilai Tidak ada nilai Tombol nilai Tombol ( score) (score) nilai ( score) ada ( score) ada di ( score) ada di di tampilan tampilan pilih tampilan selesai lagu. lagu. bermain. pilih Menampilkan Menampilkan Menampilkan keseluruhan keseluruhan keseluruhan nilai yang nilai yang nilai yang didapat oleh didapat oleh didapat oleh setiap pemain 5. nilai Tombol Sejarah Tidak ada Tidak (history) Sejarah Sejarah (history) (history) setiap pemain ada Tidak setiap pemain ada Sejarah Sejarah (history) (history) terdapat setiap pada alat musik 6. Edukasi Terdapat unsur Tidak Tidak terdapat Terdapat unsur 24 edukasi terdapat unsur unsur edukasi eduasi didalam didalam game edukasi game ini karena ini karena user user dapat mengetahui belajar lagu. dapat tentang sejarah alat musik tradisional dan dapat juga belajar lagu daerah. 4.2.3 Evaluasi User Interface Evaluasi Interaksi Manusia dan Komputer (IMK) Aplikasi ini dievaluasi berdasarkan Depalan Aturan Emas Perancangan Antarmuka (Eight Golden Rules of Interface Design) dalam Interaksi Manusia dan Komputer (IMK). Hasil evaluasinya adalah sebagai berikut : 1. Strive for consistency Perancangan menu untuk setiap stage dalam game ini sama dalam penggunaan tombol, warna dan juga layout. Gambar 4.23 Konsistensi pada Perancangan User Interface Seperti yang terlihat pada Gambar 4.23, dapat dilihat bahwa tombol kembali, tombol suara serta informasi mengenai game yang sedang 25 dimainkan selalu konsisten. Konsistensi juga dapat dilihat pada penempatan tombol yang berada di sebelah kiri pada layar. 2. Cater to universal usability Gambar 4.24 Penggunaan universal usability pada Layar Cerita Gambar 4.25 Penggunaan universal usability pada Menu Pause Seperti yang terlihat pada Gambar 4.24 dan 4.25, terdapatnya tombol “lewati” pada layar cerita serta tombol “menu utama” dan “keluar game” pada layar menu pause merupakan shortcut bagi pemain yang memainkan game ini. Tombol “Lewati” digunakan untuk melewati cerita yang diberikan, tombol “Menu Utama” digunakan untuk kembali ke menu utama (main menu) dan tombol “Keluar Game” digunakan untuk keluar dari aplikasi. 26 3. Offer informative feedback Gambar 4.26 Layar Keluar Permainan Seperti yang terlihat pada Gambar 4.26, ketika pemain ingin keluar dari permainan, maka akan muncul layar keluar yang menanyakan apakah pemain ingin keluar dari permainan. 4. Design dialogs to yield closure Gambar 4.27 Layar Berhasil pada Akhir Stage Seperti yang terlihat pada Gambar 4.27, ketika pemain telah menyelesaikan satu stage maka akan ditampilkan layar berhasil. Dengan menekan tombol “Lanjutkan”, pemain telah mengakhiri suatu stage dan mulai melanjutkan cerita. 27 5. Permit easy reversal of actions Gambar 4.28 Tombol Untuk Kembali Ke Menu Sebelumnya Gambar 4.29 Tombol Lanjutkan Sejarah, Melewati Sejarah, dan Kembali ke Menu Sebelumnya. Pada gameAlat Musik Tradisionalini, terdapat tombol “Kembali” pada layar pilih lagu ntuk kembali ke menu sebelumnya seperti yang terlihat pada Gambar 4.28. Pada layar sejarah, terdapat tombol “Lewati” untuk melewati sejarah dan tombol “Next” untuk melanjutkan sejarah dan tombol “Kembali” untuk kembali ke layar menu sebelumnya seperti yang terlihat pada Gambar 4.29. 28 6. Support internal locus of control Gambar 4.30 Kendali Dalam Memilih Lagu Pada Layar Pilih Lagu Pemain memiliki kendali bebas untuk memilih lagu yang ingin dimainkan padagame, sehingga pemain tidak perlu mengikuti jalannya system. Terlihat seperti yang pada Gambar 4.30. 7. Reduce short term memory Gambar 4.31 GambarAlat Musik dan Skor Pemain yang Informatif 29 Seperti yang terlihat pada Gambar 4.31, layar informasi yang berada diatas layar mengingatkan pemain akan nilai yang didapat padagame tersebut. Gambar pada permainan menampilkan jenis alat musik yang sedang dimainkan. 4.2.4 Evaluasi Multimedia 1. Teks Elemen teks terdapat hampir di setiap bagian aplikasi game. Pada splashscreen terdapat teks. Pada layar menu utama terdapat teks, pada tomboldan judul dari game. Pada layar pilih alat musik terdapat teks, pada nama alat musik. Sejarah dan menu pilih lagu juga terdapat teks. Teks juga digunakan dalam setiap level game. 2. Gambar Penggunaan gambar bisa ditemukan di setiap screen pada game ini. Pada Menu Utama terdapat gambar sebagai background, tombol yang terdapat pada menu juga merupakan gambar. Pada pemilihan game juga terdapat banyak gambar seperti alat musik, tombolsuara dan tombol next prev. Pada game,bar-notnada pun juga menggunakan gambar. 3. Suara Elemen suara yang digunakan dibagi menjadi dua jenis, yaitu background music dan sound effect. Ketika game dimulai background music langsung dijalankan. Sound effect dijalankan ketika menekan tombol, dan pada saat berinteraksi dengan objek dalam game. 4. Animasi Elemen animasi terdapat pada beberapa bagian dari aplikasi game ini. Pada splashscreen terdapat animasi fade in dan fade out. Pada saat bermain game juga terdapat banyak animasi interaksi antar objek serta bar-not nada. Pada tiap tombol juga terdapat animasi pergantian. 30 4.2.5 Evaluasi Instruksional dan Evaluasi Informasi 1. Instructional Objectives Pada aplikasi “Music Traditional Arcade” pemain dapat memainkan beberapa jenis alat musik tradisional serta diiringi dengan lagu daerah. - Instructional Outcomes Pemain dapat mengenal beberapa jenis alat musik tradisional. 2. A Change in Knowledge Pemain dapat mengetahui tentang sejarah dari jenis alat musik tradisional 3. A Change in Skill Pemain dapat memainkan jenis alat musik tradisional dengan cara menekan dan menekan alat musik angklung alat musik calung, canang dan kolintang. 4. A Change in Attitude Waktu pemain memainkan node alat musik harus tepat pada bar yang sudah disediakan. Misalnya node yang turun dari atas harus tepat mengenai garis bar yang ada, jika pemain melewati dari garis maka pemain tidak mendapatkan nilai. Jika pemain tepat pada garis maka pemain akan diberikan nilai 10. 31 4.2.6 Evaluasi kebutuhan Tabel 4.11 Blackbox Testing Feature Menu Player Utama halaman Menu Utama. Bermain Met Expected Result dapat Player dapat masuk Expectation ke memulai permainan Pilih Alat Player dapat memilih Alat Musik Musik yang diinginkan. Yes Proof Gambar 4.2 Yes Yes Comment - Gambar 4.3 - Player dapat menekan not nada yang telah tersedia, bila Angklung bar lagu ditekan tepat pada Yes garis maka player mendapat Gambar 4.7 - nilai Player dapat menekan not nada yang telah tersedia, bila Calung bar lagu ditekan tepat pada Yes garis maka player mendapat Gambar 4.8 - nilai Player dapat menekan not nada yang telah tersedia, bila Canang bar lagu ditekan tepat pada Yes garis maka player mendapat Gambar 4.9 - nilai Player dapat menekan not nada yang telah tersedia, bila Kolintang bar lagu ditekan tepat pada Yes garis maka player mendapat Gambar 4.10 - nilai Layar Player menyelesaikan Score permainan dan dapat melihat Yes Gambar 4.12 - 32 hasil. Player dapat menghentikan Layar Pause permainan dan memilih dapat melanjutkan Yes permainan, ke menu awal Gambar 4.11 - atau keluar dari permainan. Layar Player dapat melihat sejarah Sejarah dari alat musik yang dipilih. Layar Pilih Player dapat memilih lagu Lagu yang ingin dimainkan Layar Pilih Player dapat memilih level Level permainan yang diinginkan Player Settings atau sesuai player. dapat Yes Yes Gambar 4.4 Gambar 4.5 Gambar 4.6 - - - mematikan menyalakan dengan Yes BGM keinginan Yes Gambar 4.13 -