keselamatan pasien di rumah sakit

advertisement
CURRICULUM VITAE
DATA PRIBADI
Nama
Pangkat
Tempat/tanggal lahir
: dr.ADIB ABDULLAH YAHYA,MARS
: Brigjen TNI (Purn)
: Magelang,16 Februari 1949
Jabatan
: President Asian Hospital Federation
Agama
: Islam
ALAMAT : Jl. Punai H-24,Kel.Tengah,Jakarta Timur – 13540
Telp
: (021)8404580
Fax
: (021) 8408047
HP
:
E-MAIL
:
(AHF)
08161803497
[email protected]
PENDIDIKAN UMUM
SMA Negeri Magelang 1966
S1 : Fakultas Kedokteran Universitas Gajah Mada (UGM),
Yogyakarta, 1973
S2 : Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia (UI), Jakarta,
Program Kajian Administrasi Rumah Sakit ( KARS )
PENDIDIKAN MILITER
Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Darat (SESKOAD), 1987/1988
PELATIHAN
Combined Humanitarian Assistance Response Training, oleh Singapore Armed Forces (SAF), Singapura, 2000
Health as a Bridge for Peace Workshop, oleh World Health Organization (WHO), Yogyakarta, 2000
1
PENGALAMAN JABATAN
Komandan Detasemen Kesehatan Pasukan Pengamanan Presiden (DanDenkes
Paspampres), 1987-1991
Kepala Rumah Sakit “Muhammad Ridwan Meuraksa”, Jakarta, 1992
Kepala Kesehatan Daerah Militer (Kakesdam) Jaya, Jakarta, 1993
Komandan Pusat Pendidikan Kesehatan TNI – AD,1995 – 1999
Wakil Kepala Pusat Kesehatan TNI, 1999 – 2000
Kepala RSPAD Gatot Soebroto, 2000 – 2002
Dekan Fakultas Kedokteran UPN, Jakarta, 2000 – 2002
Wakil Ketua Tim Dokter Kepresidenan RI, 2000 – 2002
Direktur Kesehatan TNI Angkatan Darat (Dirkesad), 2002-2004
Wakil Ketua Tim Pemeriksaan kesehatan untuk calon Presiden dan calon Wakil
Presiden RI Th.2004
DOSEN Pasca Sarjana FKM UI, Kajian Administrasi Rumah Sakit (KARS)
DIREKTUR UTAMA RUMAH SAKIT MMC
ORGANISASI
Ketua Ikatan Rumah Sakit Jakarta Metropolitan (IRSJAM), 2000-2003
Ketua Umum Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia ( PERSI), 2003-2009
Anggota Komnas FBPI.
Ketua Komtap Bidang Kebijakan Kesehatan KADIN Indonesia
Angggota TNP2K.
Ketua Divisi Kemahkamahan Majelis Kehormatan Etik Kedokteran (MKEK) IDI Pusat
Tim Konsultan Institut Manajemen Risiko Klinis ( IMRK )
Koordinator Bidang 1 : KAJIAN KESELAMATAN PASIEN, KKPRS
Instruktur HOPE ( Hospital Preparedness for Emergencies and Disasters}
2
PRESIDENT OF ASIAN HOSPITAL FEDERATION ( AHF ) 2009 – 2011
KESELAMATAN PASIEN DAN TENAGA KESEHATAN
RUMAH SAKIT
HUBUNGANNYA DENGAN MUTU PELAYANAN
Dr. ADIB A YAHYA, MARS
PRESIDENT
ASIAN HOSPITAL FEDERATION
( AHF )
SEMINAR DALAM RANGKA MUKTAMAR MUKISI III
“ DENGAN SEMANGAT ISTIKMAL KITA TINGKATKAN MUTU LEMBAGA KESEHATAN ISLAM “
LUMIRE HOTEL & CONVENTION CENTER, JAKARTA 28 MEI 2011
Safety
Freedom from danger, risks, and injury.
Quality health care begins with the
safety of the patient and the health
care worker.
OCCUPATIONAL HAZARDS
IN HOSPITAL
Pada awalnya OHS pada sektor kesehatan kurang
diperhatikan karena antara lain:
- Pekerja RS lebih banyak perempuan
lebih aman
Kenyataan :
• National Safety Council (NSC) -th 1988- menyatakan
di RS terjadi kecelakaan 41% lebih besar dari industri lain
Keunikan R.S. :
- Labour Intensive
- Semua jenis Hazards ada
- Hazards khas
nosocomial
- Padat teknologi
padat karya
- Sasaran OHS
OSHA Standards
Employees have the right to know what hazards
are present in their environment.
Health care agencies and facilities must address:
–
–
–
–
Ergonomic program
Injury & illness program
Hazard communication program
Exposure control plan
OCCUPATIONAL HAZARDS IN HOSPITAL
BIOLOGICAL HAZARDS :
– Infectious agents : bacteria, viruses, fungi, parasites
– Transmitted via :
 contact with infected patients
 Contaminated objects, body sceretions, tissue, fluids
CHEMICAL HAZARDS :
Toxic / irritating :
- dusts
- vapours
- gases
- liquids
Ergonomic and Safety Hazards
– Ergonomic
:
- Tools
- Environment
- Workstations
– Safety
:
- Slippery floors
- Blocked exits
- Equipments
- Sharp instruments
Physical Hazards
radiation, electricity, noise & heat
Psycho – Social Hazards
Work organization
Poor Management
Excessive job demands
Shift work
Patients
PROSES MANAJEMEN RISIKO
IDENTIFIKASI HAZARD
ANALISA HAZARD
ASESMEN RISIKO
PRIORITAS HAZARD
MONITOR DAN REVIEW
KOMUNIKASI DAN KONSULTASI
KOMITMEN K3 RS
KELOLA RISIKO
RISK REGISTER
11
PROSES MANAJEMEN RISIKO
KOMITMEN : - PIMPINAN RS
- TIM K3RS
- SELURUH KARYAWAN RS
IDENTIFIKASI RISIKO :
PENILAIAN RISIKO :
- APA YANG DAPAT TERJADI
- BAGAIMANA HAL ITU TERJADI
- BAGAIMANA RISIKO BISA TERJADI
- APA DAMPAKNYA BILA SUDAH TERJADI
- BAGAIMANA HAL ITU BISA DIKURANGI
EVALUASI DAN PERINGKAT:
- EVALUASI PILIHAN UNTUK MENGURANGI RISIKO
- HITUNG BEAYA UNTUK MENGURANGI RISIKO
- IDENTIFIKASI KEGIATAN YANG DAPAT
MENGURANG BEAYA RISIKO
- BANDINGKAN BEAYA DENGAN BENEFIT
PROSES MANAJEMEN RISIKO ………….
PENGENDALIAN RISIKO :
- ELIMINASI
- SUBSTITUSI
- ENGENEERING
- PROSEDUR
- PPE
MONITOR DAN REVIEW :
- MONITOR DAMPAK RISIKO
- DIKAJI KEMBALI/REVIEW EFEKTIFITAS KEGIATAN
- PERUBAHAN PRIORITAS RISIKO
DIKOMUNIKASIKAN DAN DIKONSULTASIKAN :
-SIAPA SAJA YANG PERLU TAHU
(INTERNAL/EKSTERNAL )
- SIAPA SAJA YANG TERLIBAT
“If you’ve ever wondered
how people can manage to work with the sick
and always stay healthy themselves,
the answer is that they can’t. “
– Jeanne Stealman , (1977)
KESELAMATAN PASIEN
DI RUMAH SAKIT
15
HOSPITAL
System made up of thousands of
inter-linked processes……………..
things can go wrong
16
Medical Errors in History
“In my opinion, physicians kill as
many people as we generals.”
-- Napoleon Bonaparte
To Err is Human:
Building a Safer Health System (1999/2000)
IOM Study of Medical Errors
IMPLEMENTASI KESELAMATAN PASIEN
Di RUMAH SAKIT
1. Identifikasi pasien dengan benar
2. Tingkatkan komunikasi efektif
3. Tingkatkan keamanan untuk pemberian obat yang
berisiko tinggi
4. Eliminasi salah sisi, salah pasien, salah prosedur
operasi
5. Reduksi risiko infeksi nosokomial
6. Reduksi risiko pasien cedera dari jatuh
Educating Patients, Too
PATIENT SAFETY,QUALITY OF CARE
AND RISK MANAGEMENT
20
PENGERTIAN MUTU
MUTU (QUALITY) ADALAH KESESUAIAN
DENGAN STANDAR (CONFORMANCE TO
REQUIREMENTS)  (CROSBY)
MUTU ADALAH GAMBARAN DARI PRODUK
YANG MEMENUHI KEBUTUHAN
PELANGGAN DAN BEBAS DARI
KECACATAN  (JURAN)
Masing – masing komponen memiliki standar tersendiri :
Standar
Struktur
= Standar-2 tentang
sumberdaya (SDM,
fisik, finansial) dan
kondisinya, serta
bagaimana sistem-2
dioperasikan dan
dikendalikan
Standar
Proses
Standar
Output
Standar
Outcome
Standar Tentang Proses Medis
a. Melekat pd DOKTER
Indikator Output:
Stand. Perilaku / Etik
Aspek pelayanan medis
Stand. Kompetensi
Aspek efisiensi
Aspek kepuasan pasien
Standar Profesi
Aspek cakupan pelayanan
Aspek keselamatan pasien
b. Terkait Dgn Asuhan PASIEN
Stand. Prosedur
Stand. Asuhan
Stand. Kinerja
Good Medical Care /
QUALITY OF SERVICES /
Kewajiban Institusi
untuk memenuhinya
QUALITY OF CARE
STANDARD OF A GOOD PRACTICE /
STANDARD OF CONDUCT
INTERNATIONAL
PATIENT
SATISFACTION
INDEX
(IPSI)
KOMPONEN PEMBENTUK CITRA
Struktur
Proses
TANGIBLE :
CEPAT/RESPONS TIME
•BANGUNAN
KEMUDAHAN
•TAMAN
TERKOORDINASI
•PARKIR
AMAN
•ALAT
KOMUNIKATIF
•DOKTER/PERAWAT
KETERLIBATAN PASIEN
Output
Outcome
SEMBUH
QUALITY OF LIFE
APRESIASI THD.UPAYA
VALUE OF MONEY
KESINAMBUNGAN
PROSES
PATIENT SATISFACTION
MANFAATKAN
PANCA INDERA
KESAN “PROFESIONAL
TRUST & LOYALTY
Conceptual Model for Measuring Safety
Structure
Have we reduced
the likelihood of
harm?
Evironment
Safety
Process
How often do we do
what evidence says
we should?
Outcome
How often do
we harm?
Safe Products
Safety Practices
SAFETY CULTURE
FINAL WORD
……Safe care is not an option.
It is the right of every patient
who entrusts their care to our Healthcare systems…
Sir Liam Donaldson,
Chair, WHO World Alliance for Patient Safety,
Forward Programme, 2006–2007
25
TERIMAKASIH
26
Download