diskusi kelompok terfokus

advertisement
KAJIAN KESIAGAAN MASYARAKAT
DALAM ANTISIPASI BENCANA ALAM
Bengkulu, 19-30 April 2006
DISKUSI KELOMPOK TERFOKUS
25 April 2006
LIPI
Apa yang akan dilakukan?
Kajian terhadap kesiagaan “masyarakat” dalam
antisipasi bencana akibat kejadian alam
Siaga? Mengapa?
Belum bisa diramal: kapan? Dimana?
Kekuatan? Ada tsunami atau tidak?
Masyarakat?
Kelompok rumahtangga, kelompok pribadi,
Kelompok pendidikan (SD, SMP, SMA, PT),
Kelompok Pemerintah/instansi, sektor pribadi,
Profesi, LSM, Organisasi masyarakat;
Mengurangi atau meminimalkan jumlah korban;
Dimana
kegiatan
dilakukan ?
Bengkulu
KEJADIAN ALAM
Antara berkah dan bencana
Berkah:
Sumberdaya mineral
Sumberdaya energi
Angin
Hujan
Mataair
Sungai
Tanah subur
Hutan
Atmosfer-Hidrosfir
(faktor alam):
Hujan es,
Hujan badai
Angin topan,
Kekeringan
Kebakaran
hutan
Longsor
Banjir
Proses dari dalam bumi:
Gempabumi
Gunungapi
tsunami
Faktor manusia
Bencana
BAHAYA
ALAM
KEJADIAN
ALAM
LINGKUNGAN
BENCANA
BENCANA
MANUSIA
LATAR BELAKANG
Membentuk jajaran gunungapi;
Patahan;
Gempabumi (tsunami)
Pulau Sumatera terbentuk akibat subduksi miring lempeng Indo‐
Australia (kerak samudera) dibawah kerak benua lempeng Eurasia
Padang
Sumber gempabumi
Bengkulu
Mengapa?
Pengetahuan, fakta
dan potensi bencana
gempabumi dan
tsunami
sepanjang kawasan
barat Sumatera
FAKTA:
Rekaman kegempaan
di kawasan
barat Sumatera
Tsunami
Gempabumi
Letusan gunungapi
Di darat
Longsor
Bangunan retak, roboh
Bangunan amblas
Pengangkatan daratan
Penurunan daratan
Proses alam;
Tidak bisa dihentikan;
Belum bisa diramalkan
Harus diwaspadai;
Harus dipahami
Gempabumi
di laut
Tsunami
Banjir
Kerusakan pantai
Pelajaran dari Nias
Download