Iklim dan Curah Hujan Iklim di Kabupaten Lamandau termasuk iklim

advertisement
Iklim dan Curah Hujan
Iklim di Kabupaten Lamandau termasuk iklim tropis yang lembab dan
panas dengan suhu rata-rata 27,480C (kisaran rata-rata 21,6 – 33,20). Suhu udara
rata-rata minimum adalah 81%.Daerah Kabupaten Lamandau beriklim tropis,
yang dipengaruhi oleh musim kemarau/kering dan musim hujan.Musim kemarau
jatuh pada bulan Juni sampai dengan September, sedangkan musim penghujan
jatuh pada bulan Oktober sampai dengan Mei.Curah hujan berkisar antara 2.00 –
2.500 mm/tahun.Curah hujan tertinggi pada bulan Januari dan terendah pada
bulan Agustus.Kelembaban udara berkisar antara 81% - 92%. Kecepatan angin 0,4
– 0,7 knot.
Hidrologi
Salah satu aliran sungai
terbesar yang melalui wilayah
Kabupaten Lamandau adalah sungai
Lamandau dengan beberapa cabang
yang membentuk anak sungai yang
berada di sekitar kota antara lain
Sungai Bulik, Sungai Samaliba, Sungai
Sebelimbingan, Sungai Dawak dan
lain-lain. Sungai Lamandau beserta
anak-anak sungainya disamping berfungsi untuk menunjang kehidupan seharihari dari penduduk disekitarnya juga berfungsi sebagai jalur transportasi.
Tabel 3
Sungai Di Kabupaten Lamandau Menurut Panjang dan Rata-Rata Kedalaman
No.
1.
2.
3.
Nama Sungai
Sungai Bulik
Sungai Lamandau
Sungai Belantikan
Panjang
(Km)
45
65
52
Rata-Rata
Kedalaman
Lebar
(m)
(m)
5
6
4
30
65
23
No.
Nama Sungai
Panjang
(Km)
Rata-Rata
Kedalaman
Lebar
(m)
(m)
4.
Sungai Matu
21
3,5
5.
Sungai Batangkawa
65
6
6.
Sungai Delang
57
5
7.
Sungai Kungkung
20
2
Sumber: Kabupaten Lamandau dalam Angka Tahun 2014/2015
8
25
18
4
Download