Document

advertisement
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah
: SMA NEGERI 1 SANDEN
Kelas/ Program
: XI/IPS 1
Semester
: Ganjil
Tahun Ajaran
: 2016/2017
Mata Pelajaran
: Sosiologi
Pertemuan ke-
:5
Alokasi Waktu
: 45 menit
A. Standar Kompetensi
1. Memahami struktur sosial serta berbagai faktor penyebab konflik dan
mobilitas sosial
B. Kompetensi Dasar
1.1 Mendeskripsikan bentuk-bentuk struktur sosial dalam fenomena
kehidupan
C. Indikator
Menjelaskan tentang sifat-sifat stratifikasi sosial yang ada di masyarakat
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran peserta didik diharapkan dapat mengetahui
sifat-sifat stratifikasi sosial yang ada di dalam masyarakat
E. Materi Pembelajaran
Stratifikasi Sosial
F. Metode Pembelajaran
Example non example
G. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran

Media
: Power point (gambar atau foto tentang
stratifikasi sosial)

Alat

Sumber Pembelajaran : Buku Sosiologi kelas XI dari Erlangga
: Proyektor, papan tulis, spidol, kertas hvs
halaman 17-19
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
No
1
Kegiatan
Alokasi Waktu
Pendahuluan/ kegiatan awal:
10 menit
a. Guru membuka dengan salam
b. Doa
c. Melakukan presensi
d. Guru
mempersiapkan
kelas
untuk
pembelajaran yang menyenangkan
e. Motivasi dan Tujuan Pembelajaran
Guru memberikan motivasi, informasi dan
tujuan pembelajaran yang akan dilakukan
2
Kegiatan Inti:
30 menit
a. Eksplorasi
 Guru menyampaikan secara singkat
garis-garis besar materi yang akan
dipelajari
 Guru
menjelaskan
model
pembelajaran yang digunakan yaitu
example non example
b. Elaborasi
 Guru menampilkan gambar-gambar
dan
siswa
menganalisis
diarahkan
untuk
gambar
tersebut
bersama-sama
 Guru memberikan kesempatan kepada
siswa untuk mendiskusikan gambargambar yang ditampilkan
 Guru memberikan kesempatan kepada
siswa untuk berpendapat
c. Konfirmasi
 Guru
memberikan
tanggapan
mengenai hasil analisis siswa
 Guru memberikan tambahan dari
penjelasan hasil analisis siswa
3
Penutup
5 menit

Guru memberikan umpan balik positif
dan penguatan secara lisan

Guru bersama-sama siswa membuat
kesimpulan atau rangkuman pelajaran
hari ini tentang sifat-sifat stratifikasi
sosial

Doa dan salam penutup
I. Penilaian Nontes
a. Kriteria
Kedisiplinan
Inisiatif
Kerja sama
Percaya diri
Tanggung jawab
b. Pedoman penskoran
rentangan:
1
: sangat kurang
0 - 20
2
: kurang
21 - 40
3
: sedang
41 - 60
4
: baik
61 - 80
5
: sangat baik
81 – 100
nilai diisi dari hasil perhitungan:
N = jumlah skor yang diperoleh x 100
Bantul, Agustus 2016
Mengetahui,
Guru Mata Pelajaran,
Mahasiswa PPL,
Muji Asih, S.Sos, M.Pd.
NIP. 19690815 200501 2 009
Nashrul Inayah
NIM. 13413241056
Lampiran 1
Penilaian Keaktifan Diskusi Siswa
Perilaku
Ket
Jumlah
No Nama Disiplin Inisiatif Kerja Percaya Tanggung
Nilai
skor
sama diri
jawab
1
2
3
Keterangan:
a. rentangan:
1
: sangat kurang
0 - 20
2
: kurang
21 - 40
3
: sedang
41 - 60
4
: baik
61 - 80
5
: sangat baik
81 – 100
b. nilai diisi dari hasil perhitungan
N = jumlah skor yang diperoleh x 100
Lampiran 2
Sifat Stratifikasi Sosial
Dilihat dari sifatnya, stratifikasi sosial dapat dibedakan menjadi tiga macam, yaitu yang
bersifat tertutup, bersifat terbuka, dan bersifat campuran.
(1) Stratifikasi Sosial Tertutup
Stratifikasi sosial tertutup yang tidak memungkinkan terjadinya perpindahan posisi
(mobilitas sosial). Didalam sistem pelapisan yang demikian, satu-satunya jalan untuk
masuk menjadi anggota atau warga suatu pelapisan tertentu hanyalah melalui
kalahiran. Stratifikasi sosial bersifat tertutup terdapat pada masyarakat berkasta dan
masyarakat feodal.
Agar memperoleh pengertian yang jelas mengenai sistem stratifikasi sosial yang
bersifat tertutup, berikut dikemukakan ciri-ciri masyarakat India

Keanggotaannya diperoleh melalui waraisan dan kelahiran sehingga seseorang
secara otomatis dan dengan sendirinya memiliki kedudukan seperti yang
dimiliki oleh orang tuanya

Keanggotaannya berlaku seumur hidup

Perkawinannya bersifat endogami

Hubungan dengan kelompok-kelompok sosial (kasta) lain sangat terbatas

Kasta terikat oleh kedudukan yang secara tradisional telah ditentukan

Prestise suatu kasta benar-benar diperhitungkan
(2) Stratifikasi Sosial terbuka
Adalah stratifikasi yang mengizinkan adanya mobilitas, baik naik ataupun turun.
Biasanya stratifikasi ini tumbuh pada masyarakat modern.Stratifikasi ini bersifat
dinamis karena mobilitasnya sangat besar. Contoh : seorang miskin karena usahanya
bisa menjadi kaya, atau sebaliknya dan Seorang yang tidak/kurang pendidikan akan
dapat memperoleh pendidikan asal ada niat dan usaha.
(3) Stratifikasi Sosial Campuran
Hal ini bisa terjadi bila stratifikasi sosial terbuka bertemu dengan stratifikasi sosial
tertutup. Anggotanya kemudian menjadi anggota dua stratifikasi sekaligus. Ia harus
menyesuaikan diri terhadap dua stratifikasi yang ia anut.
Download