soal latihan olimpiade sains kuark

advertisement
TIHAN OLIMPIADE SAINS KUAR
A
L
L
A
K
SO
L E V E L
3
KELAS 5-6 SD
PETUNJUK CARA MENJAWAB SOAL LATIHAN:
1. Gunakan pensil untuk mengisi jawaban. (Pada saat menjawab soal-soal olimpiade
sesungguhnya nanti, kalian harus menggunakan pensil khusus, yaitu 2-B)
2. Hitamkan bulatan/lingkaran berisi huruf yang sesuai dengan jawaban yang benar.
Contoh:
Soal No: 1. Dari arah mana matahari terbit?
a. barat.
b. timur.
c. atas.
d. bawah.
Jawaban yang benar adalah: b.
Maka bulatan yang dihitamkan adalah B
3. Cara menghitamkan harus penuh:
Contoh yang BENAR:
Contoh yang SALAH:
4. Jawaban untuk beberapa soal dapat kalian temukan dalam cerita-cerita yang dimuat dalam rubrik-rubrik KUARK edisi ini. Jadi, sebelum menjawab soal-soal, bacalah dahulu semua
cerita atau Info Kuark, juga Eksperimen, yang terdapat di dalam Komik Sains KUARK ini.
1.
Pada pilihan berikut, terdapat penyakit yang berkaitan dengan saluran
pencernaan. Nah menurutmu, manakah yang sumbernya bukan pada
saluran pencernaan bagian bawah?
a.
b.
c.
d.
2.
Hewan merupakan kelompok heterotrof, yang di dalam
ekosistem dikenal sebagai konsumen. Setiap konsumen memiliki
sistem pencernaan yang mengerjakan metabolisme secara:
a.
b.
c.
d.
3.
Ambeien.
Kolitis (Sembelit).
Disentri.
Gastritis.
Letak
saluransaluran
pencernaan
bagian
atas
Letak salurankatabolisme, yaitu mengubah makanan (merupakan senyawa
saluran
yang lebih kompleks) menjadi nutrisi-nutrisi (merupakan
pencernaan
senyawa yang lebih sederhana).
bagian
bawah
anabolisme, yaitu mengubah makanan (merupakan senyawa
yang lebih kompeks) menjadi nutrisi-nutrisi (merupakan
senyawa yang lebih sederhana).
katabolisme, yaitu mengubah makanan (merupakan senyawa
yang lebih sederhana) menjadi nutrisi-nutrisi (merupakan senyawa yang lebih kompleks).
anabolisme, yaitu mengubah setiap makanan (merupakan senyawa yang lebih sederhana) menjadi
nutrisi-nutrisi (merupakan senyawa yang lebih kompleks).
Bagan P merupakan
perjalanan seekor
semut yang menempuh
jarak lurus sejauh
204 cm. Bagan Q
merupakan perjalanan
seekor singa betina
yang juga menempuh
jarak lurus, tetapi
sejauh 2940 m.
Sedangkan Bagan R
adalah perjalanan
seorang anak manusia
yang, menempuh suatu lintasan yang melengkung sejauh 42,05 km.
Nah, di antara ketiganya, makhluk manakah yang bergerak paling cepat?
a.
b.
c.
d.
Seekor semut.
Seekor singa betina.
Seorang anak manusia.
Tidak dapat diketahui, karena waktu keberangkatan dan jarak yang ditempuh oleh setiap makhluk
berbeda-beda.
1
4.
Peristiwa transpirasi memungkinkan terjadinya pergerakan air pada tubuh tumbuhan. Nah, fungsi dari
transpirasi ini bagi tumbuhan adalah:
a.
b.
c.
d.
mempersiapkan ketersediaan air sebagai salah satu zat penting yang dibutuhkan dalam proses
fotosintesis.
membawa mineral dan unsur-unsur hara, yang terlarut dalam air dari perakaran menuju
dedaunan.
mendinginkan seluruh daun, agar tubuh tumbuhan tidak merasakan panas yang berlebihan.
Pilihan: a, b dan c, merupakan fungsi transpirasi bagi tumbuhan.
5.
Gerhardus mengetahui bahwa:
Lapisan
Kedalaman
air memiliki kerapatan massa
Terestrial Bumi
(dalam km)
kira-kira 1000 kg/m3. Jika
Kerak
0-35
suatu waduk yang bervolume
1 km3 berisi penuh air, maka
Mantel
35-2.900
massa total dari air di waduk
Inti Bagian Luar
2.900-5.200
tersebut adalah
1.000.000.000.000 (1 triliun) kg.
Inti Bagian Dalam
5.200-6.370
Dari tabel tersebut Gerhardus
memperkirakan bahwa lapisan
terestrial bumi yang memiliki massa yang terbesar adalah:
a.
b.
c.
d.
6.
Perhatikan kembali tabel pada soal nomor 5. Dari tabel tersebut dapat diketahui bahwa lapisan Inti
Dalam Bumi paling padat di antara lapisan-lapisan lainnya. Nah, pengaruh kepadatan tersebut disebabkan lapisan Inti Bagian Dalam memiliki............................... di antara lapisan-lapisan lainnya.
a.
b.
c.
d.
7.
Pilar-pilar pada gambar di samping dibentuk
dari batuan pualam. Nah, pernyataan yang
benar tentang pembentukan batuan pualam
adalah:
a.
b.
c.
d.
Perkiraan Kerapatan Massa
(dalam kg/m3)
2.520
4.000
10.050
12.950
Lapisan Kerak.
Lapisan Mantel.
Lapisan Inti Bagian Luar.
Lapisan Inti Bagian Dalam.
suhu yang paling rendah
tekanan yang paling rendah
suhu yang paling tinggi
tekanan yang paling tinggi
terbentuk oleh magma yang mendingin
dan kemudian mengeras, dan terjadi di
Pilar-pilar Mesjid
Batuan pualam
dalam kerak bumi.
Uqba di Tunisia
terbentuk oleh lava yang mendingin dan
kemudian mengeras, dan terjadi di permukaan kerak bumi.
terbentuk akibat pengendapan dari larutan (cairan) yang kemudian memadat membentuk kristal batuan, dan terjadi di permukaan kerak bumi.
terbentuk akibat adanya peningkatan tekanan dan temperatur pada batuan gamping, dan terjadi di dalam kerak bumi.
8.
Aku adalah radang, suatu jenis penyakit berupa pembengkakan yang terletak pada bagian tubuh
seseorang. Keberadaan diriku dapat mengakibatkan seseorang sulit menelan makanannya dan bernapas.
Nah di antara pilihan berikut, manakah yang paling mungkin merupakan diriku?
a.
b.
c.
d.
Rinitis.
Laringitis.
Faringitis.
Apendisitis.
9. Peristiwa transpirasi memungkin terjadinya penguapan air
dari tubuh tumbuhan menuju lingkungan. Berikut ini diberikan
sejumlah pernyataan berkaitan transpirasi suatu tumbuhan:
Pernyataan 1: Jika Tanaman α diletakkan di tempat gelap dan
Tanaman β diletakkan di tempat terang, maka
jumlah uap air yang dihasilkan Tanaman β akan
lebih banyak daripada yang dihasilkan
Tanaman α.
Pernyataan 2: Jika Tanaman α kita letakkan di tempat yang
Tanaman α
Tanaman β
bersuhu 10oC lebih rendah daripada tempat
kita meletakkan Tanaman β, sedangkan letak
Tanaman β tidak boleh melebihi suhu 31oC,
maka jumlah uap air yang dihasilkan Tanaman β akan lebih banyak daripada yang dihasil
kan Tanaman α.
Pernyataan 3: Jika Tanaman α diletakkan di tempat yang lebih lembap daripada Tanaman β, maka
jumlah uap air yang dihasilkan Tanaman α akan lebih banyak daripada yang dihasilkan
Tanaman β.
2
Pernyataan 4: Jika Tanaman α kita letakkan di tempat yang lebih berangin daripada Tanaman β, maka
jumlah uap air yang dihasilkan Tanaman α akan lebih banyak daripada yang dihasilkan Tanaman β.
Pernyataan 5: Jika Tanaman α lebih sering disiram dibandingkan Tanaman β, maka jumlah uap air yang
dihasilkan Tanaman α akan lebih sedikit daripada yang dihasilkan Tanaman β.
Nah, di antara kelima pernyataan tersebut, yang tidak tepat adalah:
a.
b.
c.
d.
10.
Kakas (gaya) dapat berupa suatu: tarikan ataupun dorongan. Suatu benda dapat dikatakan mengalami
suatu kakas apabila benda tersebut mengalami perubahan. Nah, di antara pilihan berikut, yang paling tidak termasuk perubahan yang dimaksud adalah:
a. perubahan bentuk.
c. perubahan kecepatan.
11.
Setiap makanan yang dikonsumsi oleh hewan-hewan vertebrata setidak-tidaknya pernah melewati
bagian mulut, lambung, usus halus hingga usus besar, yang dimiliki oleh setiap mereka. Nah proses penyerapan air pada setiap makanan yang dikonsumsi oleh mereka, terjadi pada bagian:
a. mulut.
12.
Aku adalah orang yang pertama sekali menemukan keteraturan
antara panjang gelombang dengan temperatur dari suatu
radiasi cahaya. Keteraturan tersebut menjadi suatu rumusan
yang berkaitan dengan namaku.
Rumusan tersebut berupa: λmaksimum x T = tetap. Penerapan
rumusan tersebut dapat terlihat pada grafik di samping.
Dengan rumusan dan grafik tersebut, kalian dapat mengetahui
suhu permukaan suatu bintang dengan mengetahui berapa
panjang gelombang cahaya yang dipancarkannya, tanpa
harus mengukur langsung permukaan bintang tersebut.
Nah, menurutmu siapakah aku?
a.
b.
c.
d.
Pernyataan: 1, 2 dan 5.
Pernyataan: 4 dan 5.
Pernyataan: 3 dan 5.
Tidak ada. Kelima pernyataan di atas adalah tepat.
b. perubahan posisi.
d. perubahan arah.
b. lambung.
c. usus halus.
Engkau adalah Wilhelm Carl Werner Otto
Fritz Franz Wien.
Engkau adalah Ernest Rutherford.
Engkau adalah Hermann Ludwig Ferdinand
von Helmholtz.
Engkau adalah Joseph John Thomson.
d. usus besar.
λmaksimum x T = tetap
λmaksimum : Panjang gelombang
maksimum
T
: Temperatur (suhu)
13.
Jika engkau berkunjung ke wilayah yang mengalami 4 musim, dan mengamati sebuah pohon pinus. Maka pohon tersebut akan mengalami kecepatan transpirasi yang paling besar pada musim:
a. semi.
14.
Perhatikan gambar di samping! Letak kutub utara dari
magnet bumi adalah:
a.
b.
c.
d.
15.
Kerak bumi yang berupa kerak benua dikenal sebagai sial, sedangkan yang berupa kerak samudra
dikenal sebagai sima. Menurutmu hal apakah yang paling mungkin terjadi jika suatu sima lebih tebal
daripada sial yang berada di sekitarnya?
a.
b.
c.
d.
b. panas. c. gugur.
di sekitar Kutub Utara Bumi.
di sekitar Kutub Selatan Bumi.
tepat di Kutub Utara Bumi.
tepat di Kutub Selatan Bumi.
d. dingin.
Bumi sebagai
magnet bola
raksasa
Perairan yang berada permukaan kerak samudra menjadi tawar, sedangkan perairan yang berada permukaan kerak benua menjadi asin.
Maka dasar samudra itu akan menjadi kering, sedangkan benua yang ada di sekitar samudra akan
tenggelam.
Kejadian gempa bumi yang di kerak benua akan semakin berkurang, sedangkan yang di kerak
samudra akan semakin bertambah.
Siklus air (hidrologi) tidak akan terjadi lagi, karena jumlah air dari perairan samudra akan semakin
berkurang.
16.
Sama seperti pasangan merpati, pasangan flamingo juga merawat
bayinya dengan memberikan suatu cairan yang menyerupai susu.
Induk Flamingo menyuapi bayinya sampai nantinya bayi tersebut
mampu mengonsumsi: ikan, udang-udangan, alga hijau, dll. Cairan
yang dimaksud berasal dari bagian......................................
a.
b.
c.
d.
kelenjar ludah.
tembolok.
empedal.
usus halus.
3
Kedua induk
Flamingo
sedang
menyuapi
bayinya
17.
Perhatikan gambar berikut. Benda yang terbuat dari logam besi tersebut, yang semula diam, akan menjadi bergerak karena mendapatkan suatu kakas magnet. Jenis kakas tersebut mirip sekali dengan
kakas pada ..................................
a. seseorang yang sedang mengerek bendera, agar bendera tersebut
sampai ke puncak tiang bendera.
b. seseorang yang mendorong sebuah meja, bagian meja yang bersen
tuhan dengan lantai selalu mendapatkan gaya gesekan.
c. seorang pemain sepak bola menendang bola sekuat-kuatnya menuju gawang lawan.
d. seorang yang mengayuh sepeda secepat-cepatnya agar ia segera tiba ke sekolahnya.
18. Alasan utama terjadinya PERISTIWA 2 adalah:
PERISTIWA 1
PERISTIWA 2
Tutup Pulpen
Plastisin
Botol Plastik
berisi air
Tutup Pulpen yang ditempeli Plastisin
dalam keadaan mengapung
a.
b.
c.
d.
19.
udara yang terlarut dalam air akan masuk ke dalam ruang Tutup Pulpen, sehingga Volume udara di dalam Tutup Pulpen bertambah. Masuknya udara ini, akan menambah massa dari Tutup Pulpen,
yang mengakibatkan berat Tutup Pulpen yang ditempeli Plastisin lebih besar dari gaya angkat dari
air.
ketika permukaan botol ditekan, maka massa jenis air akan berubah yaitu berubah semakin kecil sehingga gaya angkat dari air ikut mengecil. Sedangkan massa jenis dari Tutup Pulpen yang
ditempeli Plastisin adalah tetap. Hal ini mengakibatkan PERISTIWA 2 terjadi.
volume udara di dalam Tutup Pulpen terpampatkan, sehingga air dapat masuk ke dalam Tutup Pulpen. Masuknya air menambah massa dari Tutup Pulpen, yang mengakibatkan berat Tutup Pulpen yang ditempeli Plastisin lebih besar dari gaya angkat dari air.
ketika permukaan botol ditekan, maka Plastisin akan berubah bentuk semakin padat. Perubahan kepadatan ini mengakibatkan berat dari Tutup Pulpen yang ditempeli Plastisin tersebut akan bertambah dan menjadi lebih besar dari gaya angkat air.
Tonsil yang membengkak (meradang)
pada gambar di samping disebabkan
oleh sejenis virus influensa. Di antara
pilihan berikut, manakah pengobatan
yang paling efektif (manjur) agar tonsil
tersebut kembali berukuran normal?
a.
b.
c.
d.
20.
Ketika permukaan botol plastik ditekan, Tutup
Pulpen yang ditempeli Plastisin akan tenggelam
Meminum obat antibiotik sesuai
dosis, sehingga virus penyebab
Tonsil yang Normal
Tonsil yang Membengkak
radang tersebut mati.
Berkumur menggunakan air garam yang hangat, garam tersebut dapat menyerap cairan pada radang,
sehingga virus sulit berkembang biak.
Meminum obat antibiotik sesuai dosis, obat tersebut dapat menyerap cairan pada radang, sehingga
virus sulit berkembang biak.
Berkumur menggunakan air garam yang hangat, sehingga virus penyebab radang tersebut akan mati.
Di empedal ketiga hewan ini biasanya
ditemukan batuan kerikil ataupun pasir
yang kasar. Nah, menurutmu apakah
manfaat dari batuan kerikil ataupun
pasir tersebut?
a.
b.
c.
d.
Mullet
Sebagai habitat tinggal bakteri
patogen, di mana bakteri tersebut
membantu menguraikan makanan
pada empedal tersebut.
Sebagai sarana menggiling makanan
Itik
Buaya
sebelum menuju saluran pencernaan
berikutnya, karena makanan yang sudah ditelan masih bersifat sangat kasar.
Sebagai sarana untuk mengatur keluarnya larutan asam dari empedal, sehingga kesehatan empedal
terjaga.
Semua pilihan: a, b dan c, adalah merupakan manfaat dari batuan kerikil ataupun pasir, yang ditelan
oleh ketiga hewan pada gambar.
4
21. Berikut terdapat beberapa pernyataan mengenai gaya (kakas)
gesekan berkaitan dengan gambar di samping!
Pernyataan 1: semakin kecil kakas gesekan yang dialami oleh
benda, maka orang yang terdapat pada gambar
akan semakin sedikit memberikan kakas berupa
dorongan.
Pernyataan 2: apabila orang tersebut mengubah kakas dorongan
menjadi kakas berupa tarikan, maka arah gaya
gesekan benda tersebut pasti selalu akan ikut
berubah.
Pernyataan 3: Gaya gesekan benda pada lantai akan
semakin besar, apabila bobot benda yang didorong tersebut semakin berat.
Pernyataan 4: Keberadaan gaya gesekan pada benda tersebut,
pasti akan selalu memperlambat gerak dari benda itu.
Nah, yang benar di antara keempat pernyataan tersebut adalah Pernyataan:
a. 2.
22.
Lapisan kerak bumi bentuknya tidaklah utuh, namun terbagi menjadi berbagai lempeng.
Lempeng-lempeng tersebut mengambang di suatu lapisan cair yang bersifat konveksi panas, yaitu yang
bernama:
a. Astenosfer. 23.
Makhluk pada gambar di samping bersifat patogen. Nah, seorang
dokter akan menyarankan seorang pasien mengonsumsi ................
............... untuk membasmi makhluk tersebut ketika sudah berada
dalam lambungnya:
a.
b.
c.
d.
24.
b. 1 dan 3.
c. 1, 3 dan 4.
b. Hidrosfer.
d. 1, 2, 3 dan 4.
c. Hemisfer.
d. Litosfer.
obat antibiotik sesuai dosis
obat yang dapat meningkatkan asam lambung
makanan yang mengandung banyak serat dan yang menghasilkan
zat gas
semua pilihan: a, b dan c
Helicobacter pylori
Lapisan-lapisan terestrial pada planet Bumi tidaklah dalam keadaan diam (statis), namun selalu
bergerak secara dinamis. Nah menurutmu di antara pilihan berikut, manakah pernyataan yang benar
mengenai gerakan dinamis yang terjadi di lapisan inti bumi?
a. Inti Bagian Luar mengelilingi Inti Bagian Dalam, sehingga terbentuk medan gravitasi Bumi, yang
dapat menyebabkan satelit Bulan bergerak mengedari bumi secara teratur.
b. Inti Bagian Dalam mengelilingi Inti Bagian Luar, sehingga terbentuk medan magnet Bumi, sehingga
manusia di bumi mempunyai standar arah utara dan selatan.
c. Inti Bagian Luar mengelilingi Inti Bagian Dalam, sehingga terbentuk medan magnet Bumi, yang
dapat melindungi bumi dari partikel-partikel listrik dari angin matahari.
d. Inti Bagian Dalam mengelilingi Inti Bagian Luar, sehingga terbentuk medan gravitasi Bumi, sehingga
Bumi dapat terus mengedari matahari tanpa pernah ditarik mendekati gravitasi Matahari.
25. Perhatikan gambar hewan di samping! Menurutmu, dapatkah aku ter golong sebagai kelompok hewan ruminan (memamah biak)?
a.
b.
c.
d.
26.
Tidak dapat! Kamu tidak termasuk hewan herbivor. Karena hanya
hewan herbivor saja yang digolongkan sebagai kelompok hewan
ruminan.
Tidak dapat! Kamu tidak memiliki kebiasaan regurgitasi (kemampuan untuk memuntahkan makanan).
Tidak dapat! Karena kamu tidak memiliki empat organ lambung
yang berfungsi penting untuk mencerna makanan berselulosa
tinggi.
Aku adalah dubuk
Semua pilihan: a, b dan c yang merupakan alasan yang tepat,
mengapa seekor dubuk tidak dapat digolongkan sebagi hewan yang bersifat ruminant.
Gambar di samping adalah sebuah potometer. Nah, menurutmu
apakah yang terjadi dengan ketinggian air pada pipa kapiler
kira-kira 10 jam kemudian?
a.
b.
c.
d.
Ketinggian air di pipa kapiler akan berkurang, karena
sebagian besar dari air tersebut diserap oleh tanaman
dan berada di pembuluh xilemnya.
Ketinggian air di pipa kapiler akan berkurang, karena
sebagian besar dari air tersebut akan ditranspirasikan
oleh tanaman ke lingkungan.
Ketinggian air di pipa kapiler akan tetap, karena air akan
selalu mengalir ke pipa kapiler. Sedangkan ketinggian air
di wadah gelas akan berkurang.
Ketinggian air di pipa kapiler akan bertambah, karena air
akan mengalir dari wadah gelas dan dari uap air yang
diserap oleh dedaunan dari lingkungan.
5
Wadah gelas
berisi air
Tanaman
Pipa kapiler
berisi air
Penjepit
Pipa karet
Pipa karet
27.
Jika kita mengamati peristiwa yang terjadi di sekitar kita, maka kita akan menemukan bahwa kakas
gesekan memengaruhi kejadian alam maupun kegiatan kita. Nah, di antara pilihan berikut terdapat
peristiwa yang tidak berhubungan langsung dengan kakas yang dimaksud, yaitu:
a.
b.
c.
d.
28.
Perhatikan buah kelapa yang berada di pohon. Seandainya buah kelapa
tersebut jatuh:
a.
b.
c.
d.
29.
peristiwa cepat ausnya sol sepatu karena sepatu tersebut selalu digunakan ketika bepergian.
meteor yang terlihat bercahaya dan berubah menjadi meteorit ketika sampai di permukaan bumi.
peristiwa naik turunnya permukaan air laut yang dapat kita amati secara teratur (berkala).
seseorang yang dapat bergerak dengan bebas menggunakan sepatu skating ketika meluncur
di permukaan es.
semakin mendekati tanah, maka kecepatan buah kelapa tersebut akan
semakin besar, karena adanya gravitasi bumi.
semakin mendekati tanah, maka kecepatan buah kelapa tersebut akan
semakin kecil, karena adanya gaya gesekan dengan partikel-partikel udara.
semakin mendekati tanah, maka kecepatan buah kelapa tersebut akan
semakin kecil, karena adanya gravitasi bumi.
kecepatannya akan selalu tetap, sepanjang perjalanannya menuju tanah,
karena gaya gravitasi dan gaya gesekan saling meniadakan.
Soal ini berkaitan dengan gambar pada soal nomor 28! Buah kelapa tersebut akan mengalami energi
mekanik secara bersamaan. Kedua energi tersebut adalah berupa energi potensial dan energi kinetik. Nah, di antara pilihan berikut manakah pernyataan yang tepat mengenai energi mekanik yang dialami
oleh buah kelapa tersebut?
a.
b.
c.
d.
Buah kelapa tersebut akan mengalami energi kinetik yang terbesar, pada saat buah kelapa itu
mengalami energi potensial terbesar pula.
Buah kelapa tersebut akan mengalami energi kinetik yang terbesar pada saat buah kelapa tersebut
tepat berada di permukaan tanah.
Energi potensial yang dialami oleh buah kelapa hanya bergantung pada massa buah kelapa dan besar
gravitasi bumi, tidak bergantung pada letak ketinggiannya.
Semua pernyataan: a, b dan c mengenai energi mekanik yang terdapat pada buah kelapa tersebut,
adalah tepat.
30.
Transpirasi tumbuhan sangat memengaruhi siklus hidrologi. Bagian dari tumbuhan yang berperan dalam
peristiwa transpirasi adalah:
a. stoma.
c. bulu akar.
31.
Perhatikan keempat gambar di bawah!
b. lentisel.
d. Pilihan: a, b dan c berperan pada peristiwa
transpirasi.
Gambar α
Gambar β
Gambar γ
Gambar δ
Jika seseorang merasakan peradangan pada bagian umbai cacingnya. Maka dia akan merasakan sumber rasa sakit daerah yang ditunjukkan oleh Gambar ..........................
a. α. b. β.
c. γ.
d. δ.
32.
Di antara pilihan berikut, manakah hewan-hewan yang tergolong sebagai kelompok hewan pemamah biak?
a. Koala dan kuda.
c. Jerapah dan domba.
b. Gajah dan merpati.
d. Pilihan: a, b dan c tergolong pemamah biak.
6
33.
Palung laut merupakan bagian dari muka
bumi, yang terdalam. Terbentuknya palung
laut ini adalah akibat gerakan lempeng
bumi, yaitu:
a.
b.
c.
d.
34.
Palung Laut
suatu lempeng samudra yang menabrak
dan kemudian menghunjam lempeng
samudra lainnya.
suatu lempeng samudra yang menabrak
dan kemudian menghunjam suatu
lempeng benua.
dua lempeng benua yang bergerak terus menerus dan saling menjauhi satu sama lainnya.
Hanya pilihan: a dan b saja yang tepat, sedangkan pilihan c tidak tepat sama sekali.
Jika seekor simpanse menelan secara utuh sebuah tulang paha dari ayam dan sebutir biji jagung. Nah, menurutmu apakah kemudian yang paling mungkin terjadi pada feses (tinja)nya?
a. Akan ditemukan potongan utuh tulang paha itu, karena tulang merupakan benda yang keras
sehingga sulit diuraikan oleh pencernaan simpanse.
b. Akan ditemukan butiran utuh biji jagung, karena biji jagung mengandung serat selulosa yang sukar
sekali diuraikan oleh pencernaan simpanse.
c. Akan ditemukan potongan tulang paha dan butiran biji jagung secara utuh, karena kedua
benda tersebut terbuat dari zat yang sama yaitu keratin.
d. Bakteri yang terdapat pada usus besar simpanse sanggup menguraikan tulang paha dan butiran
jagung itu, sehingga fesesnya akan sangat lembek dan halus.
35. Hepatitis adalah suatu peradangan yang disebabkan oleh suatu virus. Pera dangan tersebut terjadi pada organ yang terdapat pada gambar di samping.
Menurutmu, apakah hepatitis dapat mengganggu proses pencernaan makanan?
a.
b.
c.
d.
36.
Tidak dapat! Karena hepatitis terjadi pada jaringan hati manusia.
Sedangkan organ hati bukanlah bagian dari saluran pencernaan,
melainkan bagian dari saluran peredaran darah.
Dapat! Karena hepatitis merupakan suatu peradangan pada organ hati manusia. Peradangan tersebut dapat mengganggu pengeluaran cairan empedu, yang berfungsi untuk menetralkan keasaman
makanan.
Tidak Dapat! Karena hepatitis merupakan penyakit yang disebabkan oleh sejenis virus pada
jaringan hati. Sedangkan hati bukanlah bagian dari saluran pencernaan, melainkan bagian dari
saluran ekskresi.
Dapat! Karena hepatitis terjadi pada jaringan hati manusia. Peradangan pada hati dapat
mengganggu pengeluaran cairan empedu, akibatnya zat-zat lemak yang terdapat di duodenum
tidak dapat terlarut.
Jika engkau menjatuhkan ketiga baling-baling kertas tersebut secara bersamaan dari ketinggian
yang sama dari lantai, maka kemungkinan besar engkau akan mendapati bahwa:
6 cm
semua garis
putus-putus
digunting
28 cm
semua
garis sambung
dilipat
Menjadi
Menjadi
Menjadi
Baling-baling kertas α
a.
b.
c.
d.
Baling-baling kertas β
Baling-baling kertas γ
Baling-baling kertas γ akan lebih dulu menyentuh permukaan lantai, karena baling-baling ini mengalami gaya gesekan terkecil dengan partikel-partikel udara, daripada yang dialami oleh balingbaling lainnya.
Baling-baling kertas β akan lebih dulu menyentuh permukaan lantai, karena perbandingan massa
dan gaya gesekan yang dialami baling-baling itu terkecil, daripada baling-baling yang lainnya.
Baling-baling kertas α akan paling lama menyentuh permukaan lantai, karena massanya adalah yang terkecil (teringan), daripada baling-baling kertas lainnya.
Ketiga baling-baling akan bersamaan menyentuh tanah, karena masing-masing benda memiliki massa
dan mengalami gravitasi yang besarnya adalah sama.
7
37.
Setiap lapisan terestrial dari bumi, memiliki suhu yang berbeda-beda. Nah, di antara pilihan berikut, manakah yang merupakan grafik yang tepat, yang menggambarkan keadaan suhu dari setiap lapisan
terestrial Bumi?
a.
b.
c.
d.
38.
Hewan yang terdapat pada gambar di samping memiliki empat buah
lambung. Lambung yang ukurannya paling besar, sehingga memiliki
daya tampung yang terbesar adalah:
a.
b. c.
d. 39.
Seekor anak kuda nil memiliki kebiasaan memakan kotoran induknya. Hal ini berkaitan dengan sistem
pencernaan mereka, yaitu:
a.
b.
c.
d.
40.
abomasum
omasum.
retikulum.
rumen.
kotoran induknya steril (bersih) dari berbagai bakteri, sedangkan mereka masih belum sanggup mengunyah makanan yang berasal dari alam.
memasukkan bakteri apatogen, agar bakteri itu membantu menguraikan nutrisi penting dari
makanan yang mereka konsumsi yaitu pada bagian usus besarnya.
kotoran induknya mengandung zat asam yang diperlukan oleh lambung mereka, sedangkan lambung mereka masih belum dapat mengeluarkan zat asam.
Kotoran induknya mengandung bakteri patogen, yang menyokong sistem kekebalan tubuh mereka dari serangan bakteri apatogen.
Orang yang mengalami penyakit yang ditunjukkan pada gambar, ketika dia
membuang air besar, maka pada tinjanya akan terdapat darah. Di antara pilihan
berikut, yang paling tidak mungkin menyebabkan penyakit ini adalah:
a.
b.
c.
d.
Kebiasaan mengejan pada saat buang air besar karena sering mengalami
sembelit (pengerasan tinja). Sehingga tinja tersebut sulit dan lama untuk
dikeluarkan.
Kebiasaan buruk sering mengonsumsi makanan yang sangat berserat.
Penyakit Wasir/
Karena makanan tersebut sukar untuk dicerna oleh organ-organ pencerAmbeien
naaan manusia.
Kebiasaan terlampau lama (berjam-jam) duduk ataupun jongkok. Kebiasaan ini mengakibatkan
pembuluh darah pada bagian anus tertekan dalam waktu yang lama dan akhirnya akan membengkak.
Tidak ada. Semua pilihan: a, b dan sangat mungkin menyebabkan seseorang mengalami penyakit
wasir (ambeien).
8
CONTOH CARA MENGISI DATA PESERTA
OLIMPIADE SAINS KUARK
TINGKAT SD TAHUN 2011
Catatan:
Isian ini hanya simulasi untuk latihan. Nomor peserta dan kode soal yang sesungguhnya, akan
ditetapkan oleh Panitia, berdasarkan data pendaftaran pada pelaksanaan kompetisi OLIMPIADE
SAINS KUARK nanti.
LEMBAR JAWABAN SOAL LATIHAN OSK
L E V E L
3
KELAS 5-6 SD
OLIMPIADE SAINS KUARK
TINGKAT SD TAHUN 2011
LATIHAN OLIMPIADE SAINS
AWABAN SOAL
KUARK
J
I
C
N
KU
L E V E L
KELAS 5-6 SD
3
01.
d. Gastritis.
21.
c. 1, 3 dan 4.
02.
a. katabolisme, yaitu mengubah makanan
22.
a. Astenosfer.
23.
a. obat antibiotik sesuai dosis.
24.
c. Inti Bagian Luar mengelilingi Inti Bagian
25.
c. Tidak dapat! Karena kamu tidak
26.
b. Ketinggian air di pipa kapiler akan ber-
27.
c. peristiwa naik turunnya permukaan air
28.
a. semakin mendekati tanah, maka
29.
b. Buah kelapa tersebut akan mengalami
30.
d. Pilihan: a, b dan c berperan pada
31.
a. α.
32.
c. Jerapah dan domba.
33.
d. Hanya pilihan: a dan b saja yang tepat,
34.
b. Akan ditemukan butiran utuh biji jagung,
35.
d. Dapat! Karena hepatitis terjadi pada
36.
a. Baling-baling kertas γ akan lebih dulu
37.
a.
38.
d. rumen.
39.
b. memasukkan bakteri apatogen, agar
(merupakan senyawa yang lebih
kompleks) menjadi nutrisi-nutrisi
(merupakan senyawa yang lebih
sederhana).
03.
c. Seorang anak manusia.
04.
d. Pilihan: a, b dan c, merupakan fungsi dari
transpirasi bagi tumbuhan.
Dalam, sehingga terbentuk medan magnet
Bumi, yang dapat melindungi bumi dari
partikel-partikel listrik dari angin
matahari.
memiliki empat organ lambung yang
berfungsi penting untuk mencerna
makanan berselulosa tinggi.
05. c. Lapisan Inti Bagian Luar.
06. d. tekanan yang paling tinggi
07.
d. terbentuk akibat adanya peningkatan
tekanan dan temperatur pada batuan
gamping, dan terjadi di dalam kerak bumi.
08. c. Faringitis.
09.
c. Pernyataan: 3 dan 5.
10.
b. perubahan posisi.
11.
d. usus besar.
12.
a. Engkau adalah Wilhelm Carl Werner
13.
b. panas.
14.
b. di sekitar Kutub Selatan Bumi.
15.
b. Maka dasar samudra itu akan menjadi
16.
b. tembolok.
17.
a. seseorang yang sedang mengerek
18.
19.
20.
Otto Fritz Franz Wien.
kering, sedangkan benua yang ada di
sekitar samudra akan tenggelam.
bendera, agar bendera tersebut
sampai ke puncak tiang bendera.
kurang, karena sebagian besar dari air
tersebut akan ditranspirasikan oleh
tanaman ke lingkungan.
laut yang dapat kita amati secara teratur
(berkala).
kecepatan buah kelapa tersebut akan
semakin besar, karena adanya gravitasi
bumi.
energi kinetik yang terbesar pada saat
buah kelapa tersebut tepat berada di
permukaan tanah.
peristiwa transpirasi.
sedangkan pilihan c tidak tepat sama
sekali.
karena biji jagung mengandung serat
selulosa yang sukar sekali diuraikan oleh
pencernaan simpanse.
jaringan hati manusia. Peradangan pada
hati dapat mengganggu pengeluaran
cairan empedu, akibatnya zat-zat lemak
yang terdapat di duodenum tidak dapat
terlarut.
menyentuh permukaan lantai, karena
baling-baling ini mengalami gaya gesekan
terkecil dengan partikel-partikel udara,
daripada yang dialami oleh baling-baling
lainnya.
c. volume udara di dalam Tutup Pulpen
terpampatkan, sehingga air dapat
masuk ke dalam Tutup Pulpen. Masuknya
air menambah massa dari Tutup Pulpen,
yang mengakibatkan berat Tutup Pulpen
yang ditempeli Plastisin lebih besar dari
gaya angkat dari air.
b. Berkumur menggunakan air garam yang
hangat, garam tersebut dapat menyerap
cairan pada radang, sehingga virus sulit
berkembang biak.
b. Sebagai sarana menggiling makanan
sebelum menuju saluran pencernaan
berikutnya, karena makanan yang sudah
ditelan masih bersifat sangat kasar.
bakteri itu membantu menguraikan nutrisi
penting dari makanan yang mereka konsumsi yaitu pada bagian usus besarnya.
40. b. Kebiasaan buruk sering mengonsumsi
makanan yang sangat berserat. Karena
makanan tersebut sukar untuk dicerna
oleh organ-organ pencernaaan manusia.
Download