SPMB Sejarah

advertisement
SPMB Sejarah
Doc. Name:SPMB2005SEJ999 Version :2012-02 02 |
01. Latar belakang perlawanan rakyat Maluku di
bawah kepemimpinan Pattimura ( Thomas
Matualessy ) terhadap Belanda adalah...
(A) Faktor agama yang dipaksakan kepada
rakyat Maluku
(B) Sifat kritis rakyat Maluku dalam membandingkan perbuatan pemerintah Inggris dengan Belanda
(C) Rakyat Maluku diberi bantuan oleh Portugis
(D) Rakyat Maluku dapat mejual rempah
dengan harga yang lebih tinggi kepada
Inggris
(E) Adanya pelayaran “ Hongitochten” yaitu
pelayaran bersenjata Belanda untuk mebinasakan pohon rempah-rempah rakyat
02. perjuangan bangsa Indonesia untuk merdeka
yang dipelopori golongan muda, perlu di
contoh generasi sekarang ini yaitu...
(A) Cinta pada tanah air bangsa Indonesia
(B) Persatuan dan kesatuan bangsa untuk
mewujudkan cita-cita
(C) Persatuan dan kesatuan bagi semua penduduk
(D) Rela berkorban untuk tanah air
(E) Memelihara persatuan antara golongan
muda dan golongan tua
03. Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia
dibentuk dengan tujuan mengesahkan...
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
Komite Nasional Indonesia
UUD 1945
Dewan pertimbangan Agung
Badan Keamanan Rakyat
Dewan Perwakilan Rakyat
halaman 1
04. Perluasan kegiatan penambangan timah di
Bangka dan Belitung di akhir abad ke-19 ditandai oleh..
(A) Menurunnya produksi lada
(B) Meningkatnya jumlah penduduk yang
berasal dari imigran Cina
(C) Berkembangnya industri kerajinan emas
dan perak
(D) Jumlah buruh yang datang dari Jawa lebih banyak dari pada dari Cina
(E) Peningkatan secara tajam kemampuan
ekonomi masyarakat
05. Dalam sengketa Indonesia-Belanda-Australia
mewakili Indonesia dalam Komisi Tiga Negara karena...
(A) Australia adalah negara tetangga
(B) Australia mempunyai hubungan baik
sebelum kemerdekaan RI
(C) Pemerintah Australia mendukung RI
(D) Partai Buruh Australia mendukung RI
(E) Hubungan diplomatik dengan RI menguntungkan Australia
06. Adanya pengaruh kebijakan Glasnost dan
Perestroika dan Gorbachev di Eropa Timur
ditandai oleh...
(A) Kebebasan menanamkan modal asing
(B) Peningkatan kesejahteraan rakyat secara
menyeluruh
(C) Hilang rasa takut rakyat tehadap dunia
(D) Kewajiban pemerintah mengekang kehidupan rakyat
(E) Dilaksanakannya kebebasan dan keterbukaan untuk menciptakan untuk menciptakan kehidupan demokrasi
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 1138 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
SPMB Sejarah
halaman 2
Doc. Name: SPMB2005SEJ999 version : 2012-02 |
07. Di bidang kedokteran pada awal tahun 1970an mulai kenal cangkok jantung yang dirintis
oleh seorang dokter, yaitu..
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
William Harvey
Lous Pasteur
Robert Koch
Christain Bamard
Antoie Lavoisier
SEBAB
Korea yang terkena serangan badai salju saat
itu sangat memerlukan produk-produk partanian Indonesia.
08. Revolusi Perancis tahun 1789 sangat menonjol di antara revolusi-revolusi yang telah tejadi lebih dahulu di dunia Barat, karena...
(A) Mencanangkan liberalisasi perdagangan
(B) Mencanangkan prinsip kebebasan dan
persamaan hak.
(C) menentang kekuasaan raja
(D) menuntut konstitusi negara
(E) menuntut pembentukan parlemen
09. Pembangunan pada masa pemerintahan Meiji
di Jepang bartujuan untuk...
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
Memperkuat tradisi
Meningkatkan kesejahteraan rakyat
Menghadapi ekspansi negara Barat
Mengejar ketinggalan di berbagai bidang
Bersaing dengan sesama negara Asia
Timur
10. Pembaharuan kebudayaan pada abad pertengahan dimulai dengan...
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
12. Dampak Korea BOOM pada tahun 1950
telah menjadi salah satu penyebab naiknya
angka ekspor Indonesia sampai 234% pada
tahun yang sama.
Renaissance
Aufklarung
Humanisme
Indusrial Revolution
French Revolution
13. Ketika Republik Indonesia Serikat (RIS)
kembali ke negara Kesatuan Republik Indonesia, proses pelaksanaannya adalah membiarkan semua negara bagian RIS bergabung
dengan negara bagian Republik Indonesia.
SEBAB
Dengan menggabungkan negara-negara
bagian RIS kepada RI, maka RIS akan bubar.
Dengan demikian hanya ada mempunyai satu
negara, yaitu RI.
14. Pada awalnya perkembangan agama Islam
tidak terdapat kebudayaan Indonesia yang
satu, yang ada adalah tradisi budaya antar
wilayah yang saling berhubungan berdasarkan kelompok enik dan linguistik khusus.
SEBAB
Menurut Ki Hajar Dewantara, kebudayaan
nasional adalah puncak-puncak kebudayaan
daerah.
15. Dalam Perang Dunia I Italia setia pada Triple
Alliance
SEBAB
11. Pada tanggal 17 Oktober 1952 Angkatan Perang RI mengepung Istana Presiden Soekarno
SEBAB
Italia berusaha memenuhi tuntutan Italia Irredenta yaitu membebaskan beberapa daerah
Donau yang penduduknya berbahasa Italia,
dari kekuasaan Austria.
Angkatan Perang RI meminta diikutsertakan
di dalam pemerintah Republik Indonesia.
Peristiwa ini merintis jalan menuju dwi
Fungsi ABRI
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 1138 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
SPMB Sejarah
halaman 3
Doc. Name: SPMB2005SEJ999 version : 2012-02 |
16. Kedatangan orang-orang Eropa ke Indonesia baik secara langsung maupun tidak langsung tidak berdampak banyak terhadap
perkembangan kebudayaan Indonesia .
SEBAB
Kedatangan orang Eropa ke Indonesia han
ya untuk berdagang mencari pusat penghasilan rempah-rempah mendapatkan daerah
koloni.
17. Pada akhir abad ke-15 orang-orang Portugis
berusaha mencari tempat asal rempahrempah, karena...
(1) Di Eropa harga rempah-rempah sangat
mahal
(2) Adanya semangat Gold. Gospel, and
Glory pada orang-orang Portugis
(3) Terbukanya jalur pelayaran ke arah
Timur ( Asia )
(4) Telah dikenal jalan menuju ke wilayah
rempah-rempah lewat laut
19. Pengaruh kebudayan Cina di Asia Tenggara
Adalah antara lain:
(1)
(2)
(3)
(4)
Pengaruh kesenian Gong
Kesenian pencak silat
Pengguna mata uang/kepeng
Bentuk candi
20. Aksi militer Belanda terhadap Bali pada tahun 1848 adalah karena...
(1) Pada tahun 1841 raja Kungkung membatalkan perjanjian secara sepihak
(2) Penggunaan hak tawan karang di Sanur
dan puputan Bandung
(3) Kekalahan tentara Belanda dalam perang
Laga Baga
(4) Tindakan kerajaan Buleleng menawan
kapal belanda di Perancak
18. Pada tahun 1854 Ferdinand de lesseps, seorang insinyur Perancis mendapat konsesi
menggali terusan Suez dan dalam perjanjian
Konstantinopel ( Suez Canal Convention )
pada tahun 1887 disebutkan antara lain:
(1) Terusan Suez hanya boleh dilewati kapal
-kapal Perancis dan Mesir
(2) Dilarang mengadakan blokade dan serangan terhadap terusan Suez
(3) Kapal-kapal negara Eropa yang melewati
terusan Suez harus seizin pemerintah
Perancis
(4) Terusan Suez terbuka untuk semua jenis
kapal dari seluruh dunia.
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 1138 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
Download