1. Didalam abdominopelvic region daerah yang berada tepat dibawah umbilical region adalah... a. Hypogastric region b. Epigastric region c. Left iliac region d. Right hypochondriac region e. Left lumbar region 2. Yang termasuk kedalam cavum thorac adalah... a. Cavum pleura b. Cavum pericardium c. Mediastinum d. A dan b benar e. A, b, dan c benar 3. Pada gambar dibawah ini gerakan A dan B berturut-turut adalah... 5. 6. 7. 8. a. Abduksi dan adduksi b. Adduksi dan abduksi c. Extensio dan flexio d. Flexio dan extensio e. Inversio dan eversio 4. Perhatikan gambar berikut ini 9. Yang merupakan elevasio ditunjukan oleh gambar... a. b. c. d. A B C D 10. e. Tidak ada jawaban yang benar Yang termasuk beberapa cabang dalam anatomi adalah... a. Patologi anatomi b. Anatomi bedah c. Anatomi radiografi d. A dan b benar e. A, b, dan c benar Menghilangnya glikoprotein pada kepala spermatozoa disebut dengan... a. kapasitasi b. reaksi akrosom c. penetrasi korona radiata d. penetrasi zona pelusida e. fusi selubung glikoprotein yang mempermudah dalam mempertahankan pengikatan sperma dan memicu reaksi akrosom adalah... a. zona pelusida b. korona radiata c. membran oosit d. ginogamon e. androgamon Setelah morula berada dalam rongga uterus, lama kelamaan ruang antar sel menyatu dan terbentuk rongga yang disebut... a. Blastomer b. Blastokista c. Blastula d. Embrioblas e. Amnion Yang membedakan sitotropoblas dan sinsitiotropoblas adalah... a. Inti selnya b. Proses mitosisnya c. Sel pembentuknya d. A dan b benar e. A,b, dan c benar Satu lapisan sel silinder tinggi bersebelahan dengan rongga amnion disebut... a. Sitotropoblas b. Sinsitiotropoblas 11. 12. 13. 14. 15. c. Hipoblas d. Epiblas e. Stroma endometrium Protein histon yang tidak membentuk oktamer adalah... a. H1 b. H2A c. H2B d. A dan b benar e. A,b, dan c benar Bentuk kromosom yang sentromernya terletak di subterminal disebut dengan... a. Metasentris b. Submetasentris c. Aksosentris d. Telosentris e. Tidak ada jawaban yang benar Yang bukan termasuk cara dalam kultur jaringan pada leukosit adalah... a. Didiamkan pada suhu 37 derajat celcius b. Ditambah kolkhisin c. Ditambah salin d. Dilakukan foto kromosom e. Tidak ada jawaban yang benar Nukleoprotein adalah... a. Gabungan DNA dengan protein histon b. Gabungan DNA dengan protein non histon c. Gabungan DNA dengan protein histon dan nonhiston d. Materi genetik yang bergabung dengan protein histon e. Materi genetik yang bergabung dengan protein histon dan non histon Hal berikut yang tidak benar tentang kromosom adalah... a. Salah satu zat penyusunnya adalah DNA b. Terdapat didalam nukleus dan juga terdapat di mitokondria dengan jumlah sedikit 16. 17. 18. 19. 20. c. Bentuk seperti batang bengkok d. Terdiri dari zat yang mudah mengikat warna e. Jumlah kromosom manusia 46 Berikut ini adalah contoh penyakit genetik unifaktorial kecuali... a. Hemofilia b. Galaktosemia c. Fenilketon urea d. Sindrom down e. Ulkus peptikum Simbol bagi penderita pria dan penderita wanita dalam silsilah keluarga untuk mengetahui riwayat penyakit keluarga ditandai dengan... a. Propositus dan proposita b. Proposita dan propositus c. Bujur sangkar dan bulat d. Bulat dan bujur sangkar e. Segitiga dan bulat Yang bukan penyakit yang diwariskan secara autosomal dominan adalah... a. Polidaktil b. Phenil Thio Carbamad c. Retina aplasia d. Dentigogenesis e. Tidak ada jawaban yang benar Gen resesif histrix gravior menyebabkan... a. Tumbuhnya selaput diantara jari kaki b. Tumbuhnya selaput diantara jari tangan c. Tumbuhnya selaput diantara jari kaki dan tangan d. Tumbuhnya rambut panjang dan kaku seperti landak e. Tumbuhnya rambut panjang pada daun telinga Yang termasuk pewarisan penyakit terangkai X dominan adalah... a. Buta warna merah hijau b. Hemofilia c. Anonychia d. Gigi cokelat 21. 22. 23. 24. e. Defisiensi enzim dehidrogenase 6 fosfat Penyebab terjadinya alel ganda adalah... a. Penggabungan dua alel yang berbeda b. Penggabungan dua alel yang homogen c. Mutasi yang terjadi lebih dari dua kali d. Pertautan dua alel pada kromosom homolog e. Pertautan dua alel pada kromosom nonhomolog Golongan darah MN tidak penting dalam transfusi darah karena... a. Golongan darah MN tidak mempunyai antibodi b. Golongan darah MN hanya terdiri dari M, N, dan MN c. Lokus dari golongan darah MN berdekatan dengan lokus Ss d. Golongan darah MN memiliki reaksi antiserum e. Karena tergolong alel ganda Yang benar tentang peranan faktor RHhdalam perkawinan antara ayah Rh+ homozigot dengan ibu Rh- bila melahirkan anak lebih dari satu adalah... a. Biasanya ada anaknya yang tidak selamat b. Bayi biasanya pertama selamat c. Biasanya anak kedua dan seterusnya tidak selamat d. A dan b benar e. A,b, dan c benar Penyakit bayi kuning akibat kadar bilirubin meningkat dikenal dengan istilah... a. Supranatal b. Varicolele c. Eritoblasosis foetalis d. hypospadias e. thyrotoxicosis 25. Genetika faktor rhesus ditemukan oleh... a. Lansteiner b. Lansteiner dan levine c. Lansteiner dan wiener d. Chown e. Tidak ada jawaban yang benar 26. Ciri-ciri jenis kelamin pria pasca fertilasi adalah... a. Terdapat testis fungsional b. Genotipnya 46XY c. Celah urogenitas menghilang d. A dan b benar e. A, b, dan c benar 27. Yang disebut dengan hemafrodit sejati adalah... a. Dalam satu individu terdapat 2 jaringan kelamin yaitu ovarium dan testis b. Terkadang membentuk ovotesis c. Genetelia externa d. A dan b benar e. A, b, dan c benar 28. Baar body dapat ditemukan di tempat berikut kecuali... a. Mukosa vagina b. Biopsi kulit c. Leukosit d. Akar rambut e. Cairan amnion 29. Yang bukan merupakan mutasi gen pada hemoglobin adalah... a. Hemoglobin lepare b. Sel sabit c. Sickle cell d. Talesema e. Tak ada jawaban yang benar 30. Yang termasuk kelainan jumlah kromosom autosom adalah... a. Sindrom patau b. Sindorm turner c. Sindrom klinefelter d. Sindrome triple x e. Diplo Y 31. Yang berhubungan terapi penggantian gen pada manusia... a. Belum ada metode yang tepat untuk memasukan gen ke dalam sel tubuh b. Hanya dapat dilakukan pada salah satu gen c. Lebih sulit untuk dilakukan pada manusia d. Tidak mungkin dilakukan pada orang dewasa karena kecenderungan sel tidak lagi membelah e. Lebih komplek karena salah satu sel dengan sel lainnya tidak bebas 32. Berikut ini adalah berbagai cara yang dipakai dalam terapi gen kecuali... a. Penggabungan sel b. Menambah gen c. Menghambat gen d. Reparasi gen e. Memusnahkan sel sakit 33. Yang bukan merupakan vektor yang dipakai dalam terapi gen adalah... a. Virus herpes b. Transfer liposom c. Mikro injeksi d. Transfer ribosom e. chimeraplasty 34. Dibawah berikut merupakan penyakit yang dapat diperimbangkan untuk terapi gen kecuali... a. Parkinson b. SCIDS (severe combined immunodeficiency syndrome) c. Muscular dystropies d. Thallesemia e. Tidak ada jawaban yang benar 35. Hal yang tidak benar mengenai terapi Tumor Otak adalah... a. Penggunaan enzim timidin kinase b. Semua pasien berhasil memperlihatkan pengurangan ukuran dari tumor otak c. Penginjeksian klon virus herpex simplex d. Perubahan obat ganciclovir menjadi sel racun e. Tidak ada jawaban yang benar