Sebuah Kajian Pustaka - Seminar

advertisement
Konferensi Nasional Ilmu Sosial & Teknologi (KNiST)
Maret 2013, pp. 121~126
121
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI LINGKUNGAN
SENI SUNDA BERBASIS WEB PADA PAGUYUBAN
CAMPAKA LIGAR TASIKMALAYA
1
2
3,
Mienawaty Rochimah , Agung Baitul Hikmah , Yani Sri Mulyani , Karsono
4
1
AMIK BSI Tasikmalaya
e-mail: [email protected]
2
AMIK BSI Purwokerto
e-mail: [email protected]
3
AMIK BSI Tasikmalaya
e-mail: [email protected]
4
AMIK BSI Tasikmalaya
e-mail: [email protected]
Abstrak
Didalam dunia seni muncul sejalan dengan diperkenalkannya istilah teknologi informasi
dan sistem informasi. Ada banyak cara yang dapat ditempuh untuk mengetahui perkembangan
teknologi, salah satu caranya dengan memanfaatkan komputer sebagai sarana untuk
pengolahan data dan informasi. Website adalah salah satu teknologi informasi saat ini yang
menjadikan masyarakat lebih mudah dan lebih cepat mendapatkan informasi yang dibutuhkan.
Demikian dengan halnya Paguyuban Campaka Ligar ini yang bergerak dibidang seni sunda
yang masih mengalami kesulitan dalam mempublikasikan dan mempromosikan profil tersebut.
Pekerjaan ini bukan tidak mungkin dikerjakan secara manual, tetapi akan lebih efektif dan
efisiensi kegiatan tersebut memerlukan teknologi informasi berbasis web. Website ini
merupakan langkah terbaik untuk dapat mempromosikan kepada masyarakat, agar informasi
Paguyuban Campaka Ligar dapat lebih cepat diakses masyarakat luas. Oleh karena itu penulis
mencoba mengembangkan suatu sistem informasi dibidang seni sunda pada Paguyuban
Campaka Ligar ini dengan menggunakan jaringan internet berbasis website yang diharapkan
dapat mengatasi kesulitan ini.
Keywords: Web, internet, Lingkung Seni
1. Pendahuluan
Pada dasarnya perkembangan dalam dunia
seni saat ini sangatlah pesat. Karena hal
tersebut banyak perusahaan yang bergerak
dibidang seni melakukan berbagai macam
cara untuk meningkatkan kualitas lebih baik
dan lebih maju. Beberapa sanggar atau
paguyuban bergerak selangkah lebih maju
dengan melakukan promosi melalui media
yang lebih dikenal dengan istilah iklan atau
pamflet. Tetapi tidak semua bidang seni
mampu melakukan hal tersebut, karena
biaya
yang
cukup
mahal
sebagai
hambatannya.
Begitu
juga
dengan
Paguyuban Campaka Ligar yang bergerak
dibidang seni sunda, yang diminati mulai
dari jenjang TK SD SMP SMA atau Umum
yang ingin bergabung dalam bidang ini
untuk lebih memperdalam seni sundanya.
Namun sayangnya banyak orang yang tidak
tau keberadaan tempat Paguyuban ini
sehingga
mereka
cenderung
banyak
mencari informasi dengan cara bertanya
pada lingkungan sekitar. Namun hal ini tidak
menjadi masalah ketika suatu perusahaan
yang bergerak dibidang seni melakukan
suatu promosi ataupun iklan dari profil
tersebut melalui internet.
Perkembangan teknologi tidak lepas dari
perkembangan
kebutuhan
manusia.
Berbagai kebutuhan mendorong daya pikir
manusia untuk mengembangkan teknologi
berbasis
komputer.
Sehingga
dapat
memberi kemudahan dalam setiap bidang
kehidupan, salah satu teknologi informasi
yang sedang berkembang dengan pesat
Diterima 29 Januari 2013; Revisi 11 Februari 2013; Disetujui 15 Maret 2013
ISBN: 978-602-61242-1-0
adalah internet. Begitu juga dengan
penyampaian informasi kepada masyarakat
harus lebih mudah agar masyarakat bisa
mengetahui informasi lebih cepat dan efektif.
Internet merupakan media yang telah
merubah cara menyelesaikan pekerjaan
atau mencari informasi dengan lebih cepat.
Sehingga pemasukan data yang dibutuhkan
dapat diakses dari mana saja dan kapan
saja. Internet juga dapat digunakan sebagai
pertukaran informasi baik jarak dekat
maupun jarak jauh, dari internet kita bisa
mendapatkan banyak fasilitas. Dengan
perkembangan teknologi informasi ini perlu
didukung oleh sumber daya manusia (SDM).
Dari uraian diatas Paguyuban Campaka
Ligar yang mempunyai masalah dalam
penyebaran informasi yang kurang optimal,
karna
penyebaran
informasi
masih
menggunakan sistem manual. Untuk
menghindari ketertinggalan penyampaian
informasi tersebut, perlu merubahnya
menjadi sistem baru yang lebih optimal
dengan
cara
menggunakan
jaringan
internet.
2. Metode Penelitian
Metode yang digunakan penulis untuk
bahan penelitian adalah:
1. Observasi
Penulis
melakukan
pengamatan
langsung ke tempat pengumpulan data,
agar dapat memahami keadaan tempat
dan sistem yang bersangkutan.
2. Wawancara
Penulis melakukan metode wawancara
dalam
mengumpulkan
data
yang
diperlukan. Data diperoleh dengan cara
melakukan wawancara dan tanya jawab
dengan orang yang bersangkutan.
3. Metode Kepustakaan
Penulis melakukan dengan cara mencari
informasi tentang penelitian baik berupa
buku-buku, jurnal, maupun internet dan
juga dari sumber lain yang mendukung
dalam perancangan sistem informasi
didasarkan pada landasan teori yang
ada.
3. Pembahasan
A. Spesifikasi Perancangan Web
1. Rancangan Halaman Index (Home)
Halaman
ini
merupakan
halaman
pembukaan yang pertama kali muncul ketika
user mengakses website Paguyuban
Campaka Ligar. Dalam halaman ini user
mendapatkan informasi tentang Paguyuban
Campaka Ligar. Rancangan halaman
pembuka dapat dilihat pada Gambar 1.
Gambar 1. Rancangan Halaman Pembuka
2. Rancangan Halaman Profil
Halaman profil ini user mendapatkan
informasi tentang sejarah dan profil tentang
Paguyuban Campaka Ligar, rancangan
halaman profil dapat dilihat pada Gambar 2.
Gambar 2. Rancangan Halaman Profil
3. Rancangan Halaman Galeri
Halaman galeri merupakan halaman yang
menampilkan foto-foto pada saat latihan dan
alat degung di Paguyuban Campaka Ligar.
Rancangan halaman galeri terlihat pada
Gambar 3.
Gambar 3. Rancangan Halaman Galeri
4. Rancangan Halaman Prestasi
Didalam halaman prestasi ini user dapat
melihat foto-foto piala dan data-data
kejuaraan yang telah diraih dari pertama
didirikan Paguyuban Campaka Ligar.
KNiST, 30 Maret 2013
122
ISBN: 978-602-61242-1-0
Rancangan halaman prestasi dapat dilihat
pada Gambar 4.
Gambar 4. Rancangan Halaman Prestasi
5. Rancangan Halaman Buku Tamu
Didalam halaman buku tamu ini user dapat
memberikan saran dan komentar ataupun
pertanyaan
yang
diberikan
kepada
Paguyuban Campaka Ligar, yang telah
tersedia teks komentar pada inputan
tersebut. Rancangan Halaman Buku Tamu
dapat dilihat pada Gambar 5.
Gambar 6. Rancangan Halaman Login
Admin
b. Halaman Utama Admin
Pada halaman utama admin ini merupakan
halaman dimana seorang admin dapat
mengelola data baik mengupdate atau
menghapus yang berhubungan dengan
website tersebut. Rancangan halaman
utama admin dapat dilihat pada Gambar 7.
Gambar 5. Rancangan Halaman Buku
Tamu
6. Rancangan Halaman Admin
Pada halaman ini admin dapat mengelola
web tersebut, sebelum admin masuk ke
halaman ini, admin memerlukan username
dan password sebagai keamanan informasi
yang ada pada website, sehingga yang
masuk ke halaman ini hanya orang yang
ditunjuk sebagai admin saja dan tidak dapat
diakses oleh sembarang orang.
a. Halaman Login Admin
Halaman ini digunakan dimana seorang
admin dapat masuk ke dalam halaman
utama admin. Cara menjalankan formnya
masukan username dan password yang
telah tersimpan didalam database. Apabila
admin belum mempunyai username dan
password yang tersimpan di database maka
admin tersebut tidak bisa masuk ke halaman
ini. Rancangan halaman login admin dapat
dilihat pada Gambar 6.
Gambar 7. Rancangan Halaman Utama
Admin
A. Struktur Navigasi
Struktur navigasi adalah struktur atau alur
dari suatu program yang merupakan
rancangan hubungan (rantai kerja) dari
beberapa area yang berbeda dan dapat
membantu
mengorganisasikan
seluruh
elemen pembuatan website. Gambar 8
memperlihatkan struktur navigasi website
Paguyuban Campaka Ligar.
KNiST, 30 Maret 2013
123
ISBN: 978-602-61242-1-0
Nama Tabel
Kunci Field
Software
: posting.frm
: id
: mysql
Tabel 4. Spesifikasi Tabel Posting
Gambar 8. Struktur Navigasi Website
C. Spesifikasi File
1. Spesifikasi File Admin
Nama Database : campaka_ligar.sql
Nama Tabel
: admin.frm
Kunci Field
: id
Software
: mysql
Tabel 1. Spesifikasi Tabel Admin
5. Spesifikasi File Prestasi
Nama Database : campaka_ligar.sql
Nama Tabel
: prestasi.frm
Kunci Field
: id
Software
: mysql
Tabel 5. Spesifikasi Tabel Prestasi
2. Spesifikasi File Galeri
Nama Database : campaka_ligar.sql
Nama Tabel
: galeri.frm
Kunci Field
: id
Software
: mysql
Tabel 2. Spesifikasi Tabel Galeri
6. Spesifikasi File Berita
Nama Database : campaka_ligar.sql
Nama Tabel
: berita.frm
Kunci Field
: id
Software
: mysql
Tabel 6. Spesifikasi Tabel Berita
3. Spesifikasi File Buku Tamu
Nama Database : campaka_ligar.sql
Nama Tabel
: bukutamu.frm
Kunci Field
: id
Software
: mysql
Tabel 3. Spesifikasi Tabel Buku Tamu
4. Spesifikasi File Posting
Nama Database : campaka_ligar.sql
D. Spesifikasi Sistem Komputer
1. Perangkat Keras (Hardware)
Perangkat Keras atau Hardware adalah
salah satu komponen dari sebuah
komputer yang sifat alatnya bisa dilihat
dan diraba oleh manusia secara
langsung atau yang berbentuk nyata,
berfungsi untuk mendukung proses
komputerisasi. Perangkat Keras terdiri
dari:
a. Input/Output Device (I/O Device)
Terdiri dari perangkat masukan dan
keluaran, seperti Keyboard dan
printer.
KNiST, 30 Maret 2013
124
ISBN: 978-602-61242-1-0
b. Storage
Device
(Perangkat
Penyimpanan)
Komponen-komponen
perangkat
keras yang berfungsi sebagai tempat
untuk penyimpanan data seperti
disket, hardisk, flashdisk.
c. Monitor/Screen
Sarana untuk menampilkan apa saja
yang kita lakukan dengan komputer
seperti mengetik dipapan keyboard
setelah itu diolah dan ditampilkan
pada monitor.
d. Casing Unit
Casing Unit merupakan tempat untuk
menempatkan beberapa perangkat
utama komputer seperti motherboard,
VGA card, prosesor.
e. Central Processing Unit
Central Processing Unit adalah
perangkat keras komputer yang
sangat penting dalam memahami dan
melaksanakan perintah dari perangkat
lunak.
Client atau pengguna program yang
digunakan untuk web ini memiliki spesifikasi
perangkat keras sebagai berikut:
Microprocessor(Processor)
: Pentium II
Physical Memory
: 128 MB
Monitor
: Digital 10”
Hard Drive
: 40 GB
Keyboard
:
Standard
101/102-key
PS/2 keyboard
Mouse
: Standard Mouse
2. Perangkat Lunak (Software)
Perangkat lunak merupakan sekumpulan
data elektronik yang disimpan dan diatur
oleh komputer, data elektronik yang
disimpan dapat berupa program atau
intruksi yang akan menjalankan suatu
perintah.
Perangkat
lunak
yang
digunakan dalam pembuatan website ini
terdiri dari:
a. Sistem Operasi :Microsoft Windows 7
b. Program Aplikasi Design : Adobe
Dreamweaver CS3
c. Bahasa Script : PHP
d. Web Server
: Apache2Triad
e. Web Browser : Mozila Firofox
f. Database
: MySQL
4. Simpulan
1. Adanya website ini dapat mempermudah
dan membantu mempublikasikan atau
sebagai media promosi untuk Paguyuban
Campaka Ligar dalam bidang Seni
Sunda.
2. Mempermudah
komunikasi
kepada
masyarakat karena dapat diakses melalui
jarak jauh atau jarak dekat.
A. Saran
1. Dalam
pemeliharaan
dan
untuk
keamanan website ini diperlukan admin
yang cukup handal dan terampil agar
terhindar dari hacker.
2. Diperlukannya perbaikan terampil atau isi
dari website agar lebih menarik perhatian
masyarakat yang mengunjungi website
ini.
3. Sebaiknya
ditambahkan
berbagai
pelayanan
yang
lainnya,
seperti
pendaftaran anggota secara online.
Referensi
Anhar. 2010. Panduan Menguasai PHP dan
MySQL Secara Otodidak. Jakarta:
Mediakita.
Betha. 2005. Pemograman Web Dengan
Html. Bandung: Informatika Bandung.
Soeherman, Bonnie. 2008. Designing
Information System. Jakarta: PT. Elek
Media Komputindo.
Budiraharjo. 2012. Modul Program Web
Html, PHP, MySQL.
Bandung:
Modula.
Eko. 2013. Melestarikan Prestasi Akademik
Dengan Internet. Bandung: Yrahma
Widya.
Hanif. 2007. Analisa Dan Perancangan
Sistem Informasi. Yogyakarta: CV.
Andi Offset.
Jubilee Enterprise. 2007. Seri Penuntun
Visual Dreamweaver CS3. Jakarta:
PT. Elek Komputindo.
Sidik. 2011. Buku Pintar Pemrograman
Web. Jakarta: Adhi Prasetio.
Slamet. 2007. Membangun Website Dengan
Adobe Photoshop Dan Macromedia
Dreamweaver. Jakarta: Datakom
Lintas Buana.
KNiST, 30 Maret 2013
125
ISBN: 978-602-61242-1-0
Sunarto. 2005. Teknologi Informasi Dan
Komunikasi. Jakarta: Grasindo.
Kun, Toni. 2010. Membuat Website Canggih
Dengan jQuery Untuk Pemula.
Jakarta: Mediakita.
Yuhefizar. 2009. Cara Mudah Membangun
Website
Interaktif
Menggunakan
CMS. Jakarta: PT. Elex Media
Komputindo.
KNiST, 30 Maret 2013
126
Download