konsep dasar teori ekonomi mikro

advertisement
KONSEP DASAR TEORI
EKONOMI MIKRO
TEORI EKONOMI
• MACRO ECONOMIC THEORY
• MICRO ECONOMIC THEORY disebut juga teori
harga (price theory) = pemecahan atau
disagregasi dari variabel makro ekonomi seperti
konsumsi, tabungan dan investasi.
• Mikro ekonomi menjelaskan susunan dan
pembebanan (alokasi) dari produksi total
sedangkan teori makro ekonomi menjelaskan
tingkat produksi secara keseluruhan
PERANAN TEORI EKONOMI MIKRO
• FAKTA YANG RELEVAN DENGAN MASALAH
YANG SEDANG DITELAAH
• BASIS FOR PREDICTION – CONDITIONAL
PREDICTION
• ECONOMIC POLICY
G
E
• WELFARE ECONOMIC
• DUNIA PERUSAHAAN
MA
DM
ARUS ALIRAN PENGHASILAN DAN PENGELUARAN
DALAM PEREKONOMIAN
Penawaran
Penerimaan
PASAR
BARANG
PERMINTAAN
BIAYA HIDUP
UANG
BARANG + JASA
PERUSAHAAN
RUMAH TANGGA
TANAH, TK, M, SKILL
Sewa, Gaji, Bunga, Laba
BIAYA PRODUKSI
PERMINTAAN
PASAR F.
PRODUKSI
PENDAPATAN KONSUMEN
PENAWARAN
MODEL PEREKONOMIAN
G&S
HOUSEHOLD
T
R&R
R&R
GOVERMENT
FACTOR MARKETS
GOODS MARKETS
G&S
T
FIRMS
SISTEM PEREKONOMIAN
• What
• How
• For Whom
Good And Service
Rules And Regulation
Taxes
Expenditure On G + S
Land, Labor, Capital, Enterpreneurship
Rent, Wages, Interest, Profit
FUNGSI PASAR
•
•
•
•
MENETAPKAN NILAI
MENGORGANISIR PRODUKSI
MENDISTRIBUSIKAN PRODUK
MENYELENGGARAKAN PENJATAHAN
(RATIONING)
• MENYEDIAKAN BARANG DAN JASA UNTUK
KEPERLUAN DI MASA YANG AKAN DATANG
MENETAPKAN NILAI
• Harga merupakan alat pengukur nilai.
Pertanyaan barang apakah yang akan
diproduksi? Merupakan masalah yang
berabad-abad dipersoalkan orang.
• Pertanyaan tsb dpt dijawab “hal itu ditentukan
oleh permintaan konsumen dan uang yang
mendukung permintaan”.
MENGORGANISIR PRODUKSI
• Melalui faktor biaya dengan menggunakan
metode produksi yang paling efisien
• Pengusaha dapat memilih metode yang paling
dapat memaksimasikan rasio antara output
produk dengan input sumberdaya yang diukur
dengan uang.
• Fungsi ini menjawab pertanyaan bagaimana
menghasilkan barang dan jasa.
MENDISTRIBUSIKAN PRODUK
• Menyangkut pertanyaan “untuk siapa barang
dihasilkan”
• Dijawab dengan lewat pembayaran sumber
daya
• Yang menghasilkan paling banyak akan
menerima pembayaran paling banyak
MENYELENGGARAKAN
PENJATAHAN (RATIONING)
• Penjatahan adalah inti dari terjadinya harga
• Penjatahan membatasi konsumsi dari produksi
yang tersedia.
MENYEDIAKAN BARANG DAN JASA UNTUK KEPERLUAN
DI MASA YANG AKAN DATANG
• Tabungan dan investasi semuanya terjadi di
pasar dan keduanya merupakan usaha
mempertahankan dan mencapai kemajuan
perekonomian
Download