SISTEM KARDIOVASKULAR : JANTUNG

advertisement
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
Dr. Joseph I. Sigit
Farmakologi – Farmasi Klinik
Sekolah Farmasi ITB
SISTEM KARDIOVASKULAR : JANTUNG
1
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
JANTUNG
Bagian penting sistem kardiovaskular →
berfungsi sebagai pompa
Peranan penting dalam kehidupan
Salah satu indikator kehidupan
2
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
ANATOMI JANTUNG
3
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
UKURAN DAN LOKASI
Ukuran dan Lokasi
•
•
•
•
•
Berat jantung (dewasa) berkisar 250-250 g
Ukuran kurang lebih → kepalan tangan orang dewasa
Letak di rongga mediastinum (thoraks) → 12-14 cm
dari tulang rusuk ke dua
Kurang lebih 2/3 massa jantung terletak di bagian kiri
rongga dada
PMI (point of maximal intensity) → bagian jantung yang
peka untuk merasakan detak jantung → antara rusuk
ke 5 dan 6 bagian kiri
4
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
5
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
6
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
BAGIAN-BAGIAN LAPISAN UTAMA
1.
2.
3.
Perikardium
Miokardium
Endokardium
7
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
8
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
PERIKARDIUM
Jantung diliputi oleh dinding / lapisan yang
disebut perikardium
Fungsi jaringan ini :
Melindungi
jantung
Menjaga bentuk jantung
Mencegah pemasukan darah yang berlebih pada
jantung
9
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
Perikardium
Perikardium
fibrosa
Perikardium serosa
Lapisan perikardium :
Lapisan
parietal
Lapisan viseral → epikardium
Di antaranya perikardial cavity
10
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
MIOKARDIUM
Lapisan tengah (utama) dari jantung
miokardium
Miokardium tersusun atas jaringan otot jantung
Fungsi utama adalah dalam kontraksi jantung
Di bagian ventrikel lebih tebal dibanding atrium
11
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
ENDOKARDIUM
Lapisan bagian dalam jantung
Letaknya di lapisan bagian dalam jantung
Melindungi rongga jantung dan katup-katup.
12
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
BAGIAN-BAGIAN UTAMA JANTUNG
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Atrium (kiri dan kanan)
Ventrikel (kiri dan kanan)
Katup-katup
Aorta
Venacava
Vena pulmonalis
Arteri pulmonalis
13
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
14
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
15
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
KATUP-KATUP JANTUNG
1.
Katup atrioventrikular → antara atrium dan
ventrikel
1.
2.
2.
Katup trikuspidalis (kanan)
Katup mitral (kiri)
Katup semilunar → dari jantung ke seluruh
tubuh dan paru-paru
1.
2.
Katup pulmonari
Katup aorta
16
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
17
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
18
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
19
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
20
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
PEREDARAN DARAH JANTUNG
Terdapat dua buah sistem :
1. Peredaran darah Pulmonari
Disebut juga peredaran darah kecil
Jantung → arteri pulmonalis → paru-paru → vena
pulmonalis jantung
Peredaran darah Sistemik
2.
Disebut perdaran darah besar
Jantung → aorta → seluruh bagian tubuh lewat
pembuluh darah → venacava → jantung
21
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
22
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
OTOT JANTUNG
•
•
•
•
•
Secara anatomi mirip dengan otot rangka (otot
lurik)
Secara fisiologis bekerja seperti halnya otot
polos
Otot jantung kaya akan mitokondria →
sejumlah 25-35% sel jantung. (bandingkan
hanya 2% untuk otot rangka)
Konsekuensi → resisten terhadap kelelahan
Dalam fungsinya → keterlibatan ion Ca2+
23
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
24
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
PATOLOGI OTOT JANTUNG
Perikarditis
Endokarditis
Septum Defect (kelainan katup jantung)
25
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
FISIOLOGI JANTUNG
26
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
PERAN ARUS LISTRIK DAN ION-ION
Kemampuan jantung melakukan depolarisasi
dan berkontraksi → intrinsik
Proses kontraksi dipengaruhi 3 ion utama :
Na+, Ca2+ dan K+ ion
Aktivitas jantung → memproduksi sistem
konduksi secara internal → intrinsic cardiac
conduction system
Sistem syaraf otonom berpengaruh pada
perubahan ritme kontraksi
27
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
28
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
SISTEM KONDUKSI INTRINSIK
Sistem konduksi jantung intrinsik dilakukan
berawal dengan adanya pacemaker
pacemake selanjutnya
konduksi melalui sel otot terjadi secara
otomatis dan berirama (ritmik)
Urutan konduksi otot jantung :
1.
2.
3.
4.
5.
Nodus Sinoatrial
Nodus Atrioventrikular
Berkas Atrioventrikular / Berkas His
Berkas Percabangan kiri dan kanan
Serabut Purkinje
29
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
30
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
31
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
MODIFIKASI RITME DASAR JANTUNG
Modifikasi ritme dasar jantung dilakukan oleh
→ sistem syaraf otonom
Ada dua pusat modifikasi :
Kardioakselerator
→ simpatik
Kardioinhibitor → parasimpatik
32
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
33
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
REKAM JANTUNG
Untuk melihat kerja jantung →
Electrocardiogram (ECG)
Berbasis pada konduksi elektrik pada jantung
Rekaman yang terjadi → gelombang PQRST
Gelombang PQRST → menunjukkan konduksi
elektrik otot jantung
Kelainan bentuk gelombang PQRST → kelainan
jantung
34
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
Rekam jantung / ECG karena pengaruh ion :
Na+
: inisiasi depolarisasi / potensial aksi
Ca2+ : kontraksi
K+ : repolarisasi dan maintenance basic potensial
35
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
36
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
37
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
38
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
39
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
40
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
BUNYI JANTUNG
Bunyi jantung terjadi (terdengar) akibat adanya
penutupan katup-katup
Ritme dasar dari bunyi jantung :
Lup – Dup – Pause → Lup – Dup - Pause
Bunyi pertama → penutupan katup AV
Bunyi kedua → penutupan katup SL
41
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
42
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
MEKANISME : SIKLUS JANTUNG
Ada 2 terminologi penting → Sistole dan
Diastole mengambarkan periode kontraksi dan
relaksasi jantung
Siklus jantung terdiri dari 3 tahap :
1. Pengisian Ventrikel → mid to late diastole
2. Ventrikular Sistole → atria diatole
3. Relaksasi isovolumetrik → awal diastole
43
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
44
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
CARDIAC OUTPUT
45
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
CARDIAC OUTPUT (CO)
Cardiac Output (CO) → Curah Jantung :
maknanya jumlah darah yang dipompa keluar
dari jantung tiap menit
Normal sekitar 5 L/min
Merupakan fungsi dari Heart Rate (HR) dan
Stroke Volume (SV)
CO = HR x SV
46
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
47
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
HEART RATE (HR)
HR adalah jumlah detak tiap menit
HR dipengaruhi oleh syaraf otonom dan faktor
lokal
Untuk HR :
Simpatik
sebagai kardioakselerator
Parasimpatik sebagai kardioinhibitor
48
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
STROKE VOLUME (SV)
Ditentukan oleh 3 faktor :
Preload
(prabeban) / EDV
Afterload (pascabeban) / ESV
Kontraktilitas
Preload : memberikan sejumlah volume darah
pada ventrikel yang bisa dipompakan
Afterload : tekanan arteri terhadap kontraksi
otot jantung
49
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
PRELOAD
50
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
AFTERLOAD
51
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
SV = EDV - ESV
52
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
STROKE VOLUME
SV = end diastolic volume (EDV) - end
systolic volume (ESV)
EDV = amount of blood collected in a
ventricle during diastole
ESV = amount of blood remaining in a
ventricle after contraction
53
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
REGULASI FREKUENSI DETAK JANTUNG
Sistem Syaraf Otonom
Simpatik
Parasimpatik
Sistem Hormonal
Epinefrin
Tiroksin
Ion → Ca, Na dan K
54
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
55
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
CARDIAC RESERVE
Cardiac reserve is the difference between
resting and maximal CO
Cardiac Output: Example
CO (ml/min) = HR (75 beats/min) x SV (70
ml/beat)
CO = 5250 ml/min (5.25 L/min)
56
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
57
Copyright JI SIGIT - School of
Pharmacy ITB
PATOFISIOLOGI JANTUNG
Aritmia
Takhikardia dan Bradikardia
Jantung Koroner
Infark miokardial
Congestive Heart Failure (CHF) → gagal
jantung
Kardiomiopati
58
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
59
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
60
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
HEART AUSCULTATION
Aortic
Stenosis
Diastolic
Murmur
Mid Systolic
Click
Normal
Heart
Beat
61
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
62
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
63
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
64
Copyright JI SIGIT - School of Pharmacy ITB
65
Download