organisasi perangkat daerah kota denpasar

advertisement
ORGANISASI PERANGKAT DAERAH
KOTA DENPASAR
I.
DASAR HUKUM
DENPASAR
ORGANISASI
PERANGKAT
DAERAH
KOTA
1. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok
Kepegawaian
2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1992 tentang Pembentukan Kotamadya
Daerah Tingkat II Denpasar
3. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan
Perundang-undangan
4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah,
Sebagaimana Telah dirubah beberapa kali, terakhir dengan undangundang Nomor 12 Tahun 2008
5. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan
Antara Pusat dan Daerah
6. Peraturan Pemerintah Nmor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan
Pemerintahan Antar Pemerintah, Pemerintah Daerah Propinsi, dan
Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
7. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi
Perangkat Daerah
II. PEMBENTUKAN ORGANISASI PERANGKAT DAERAH
Pembentukan Organisasi Perangkat Daerah Kota Denpasar ditetapkan
dengan Peraturan Daerah Kota Denpasar sebagai berikut :
1. Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Organisasi danTata
Kerja Sekretariat Daerah, Staf Ahli dan Sekretariat Dewan Perwakilan
rakyat Daerah Kota Denpasar sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2011 tentang Perubahan atas Perda
Nomor 6 Tahun 2008.
2. Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata
Kerja Dinas Daerah Kota Denpasar sebagaimana telah diubah beberapa
kali terakhir dengan Peraturan Daerah Nomor 15 Tahun 2012 tentang
Perubahan Ketiga atas Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2008.
3. Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata
Kerja Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar sebagaimana telah diubah
beberapa kali terakhir dengan Peraturan Daerah Nomor 14 Tahun 2012
tentang Perubahan Kedua atas Perda Nomor 8 Tahun 2008.
4. Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata
Kerja Kecamatan dan Kelurahan Kota Denpasar.
Organisasi Perangkat Daerah Kota Denpasar secara umum terdiri dari:
1. Sekretariat Daerah terdiri dari Sekda, 3 Asisten, 5 Staf Ahli, 11 Bagian
dan 33 Sub Bagian.
2. Sekretariat DPRD terdiri dari Sekwan, 3 Bagian dan 9 Sub Bagian.
3. Dinas Daerah berjumlah 16 Dinas.
4. Lembaga Teknis berjumlah 12 yang terdiri dari Inspektorat, 9 Badan,
RSUD Wangaya dan Satuan Polisi Pamong Praja.
5. Kecamatan berjumlah 4.
6. Kelurahan berjumlah 16.
7. Unit Pelaksana Teknis Dinas berjumlah 29 dan Unit Pelaksana Teknis
Badan berjumlah 6.
III. SUSUNAN ORGANISASI, TUGAS POKOK DAN FUNGSI PERANGKAT
DAERAH KOTA DENPASAR
A. Susunan Organisasi, Tugas Pokok dan Fungsi Sekretariat
Daerah Kota Denpasar
-
Susunan Organisasi :
a. Sekretaris Daerah
b. Asisten Administrasi Pemerintahan (Asisten I)
1. Bagian Pemerintahan
2. Bagian Hukum
3. Bagian Organisasi
4. Bagian Hubungan Masyarakat dan Protokol
Masing – masing Bagian membawahi 3 (tiga) Sub Bagian
c. Asisten Administrasi Pembangunan (Asisten II)
1. Bagian Perekonomian
2. Bagian Program Pembangunan
3. Bagian Kesejahteraan Rakyat
4. Bagian Kerjasama
Masing – masing Bagian membawahi 3 (tiga) Sub Bagian
d. Asisten Administrasi Umum (Asisten III)
1. Bagian Keuangan
2. Bagian Umum
3. Bagian Pengelolaan Aset Daerah
Masing – masing Bagian membawahi 3 (tiga) Sub Bagian
e. Kelompok Jabatan Fungsional
-
Tugas Pokok Sekretariat Daerah adalah membantu Walikota dalam
melaksanakan tugas penyelenggaraan Pemerintahan, administrasi,
organisasi dan tata laksana serta memberikan pelayanan
administrative kepada seluruh perangkat daerah.
-
Sekretariat Daerah mempunyai fungsi :
a. pengkoordinasian perumusan kebijakan Pemerintah Kota
b. penyelenggaraan administrasi Pemerintahan.
c. pengelolaan Sumber Daya Aparatur, keuangan, prasarana dan
sarana Pemerintahan Kota.
d. pelaksanaan tugas lain yang diberikan Walikota sesuai dengan
tugas dan fungsinya.
B. Susunan Organisasi, Tugas Pokok dan Fungsi Staf Ahli
-
Susunan Organisasi Staf Ahli terdiri dari :
1. Staf Ahli Bidang Hukum dan Politik
2. Staf Ahli Bidang Pemerintahan
3. Staf Ahli Bidang Pembangunan
4. Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia
5. Staf Ahli Bidang Ekonomi dan Keuangan.
-
Tugas Pokok Staf Ahli adalah memberikan telaahan mengenai
masalah Pemerintah Daerah sesuai dengan bidang tugasnya.
-
Fungsi Staf Ahli ditetapkan oleh Walikota Denpasar diluar tugas dan
fungsi Perangkat Daerah
C. Susunan Organisasi, Tugas Pokok dan Fungsi Sekretariat DPRD
-
Susunan Organisasi terdiri dari :
1. Sekretaris Dewan
2. Bagian Umum
3. Bagian Keuangan
4. Bagian Perundang-undangan
Masing – masing Bagian membawahi 3 (tiga) Sub Bagian
5. Kelompok Jabatan Fungsional
-
Tugas Pokok Sekretariat Dewan adalah memberikan pelayanan
administratif kepada Anggota DPRD
-
Fungsi Sekretariat DPRD :
1. penyelenggaraan administrasi kesekretariatan DPRD
2. penyelenggaraan administrasi keuangan DPRD
3. penyelenggaraan rapat – rapat DPRD
4. penyediaan dan pengkoordinasian tenaga ahli yang diperlukan
oleh DPRD.
D. Susunan Organisasi, Tugas Pokok dan Fungsi Dinas Daerah
Kota Denpasar
-
Organisasi Dinas Daerah Kota Denpasar meliputi :
1. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olah Raga
2. Dinas Kesehatan
3. Dnas Pekerjaan Umum
4. Dinas Tata Ruang dan Perumahan
5. Dinas Kebersihan dan Pertamanan
6. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil
7. Dinas Perhubungan
8. Dinas Komunikasi dan Informasi
9. Dinas Sosial dan Tenaga Kerja
10. Dinas Pertanian, Tanaman Pangan dan Hortikultura
11. Dinas Perternakan, Perikanan, dan Kelautan
12. Dinas Kebudayaan
13. Dinas Pariwisata
14. Dinas Perindustrian dan Perdagangan
15. Dinas Koperasi, Usaha Kecil, dan Menengah
16. Dinas Pendapatan
-
Susunan Organisasi Dinas Daerah :
1. Kepala Dinas
2. Sekretariat yang membawahi 3 ( tiga ) Sub Bagian
3. Bidang – bidang yang membawahi 3 ( tiga ) seksi
4. Unit Pelaksana Teknis Dinas
5. Kelompok Jabatan Fungsional
-
Tugas Pokok Dinas Daerah adalah melaksanakan kewenangan
Otonomi Daerah Kota dalam rangka pelaksanaan tugas
desentralisasi.
-
Fungsi Dinas Daerah :
1. Perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya
2. Pemberian perijinan dan pelaksanaan pelayanan umum
3. Pembinaan terhadap unit pelaksanaan teknis dinas dan cabang
dinas dalam lingkup tugasnya
E. Susunan Organisasi, Tugas Pokok Dan Fungsi Lembaga Teknis
Daerah Kota Denpasar.
-
Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar meliputi :
1. Inspektorat.
2. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah.
3. Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan.
4. Badan Lingkungan Hidup.
5. Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa.
6. Badan Kesatuan Bangsa, Politik dan Perlindungan Masyarakat.
7. Badan Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi.
8. Badan Penanggulangan Bencana Daerah ( BPBD ).
9. Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan.
10. Rumah Sakit Umum Daerah Wangaya.
11. Badan Pelayanan Perijinan Terpadu Satu Pintu dan Penanaman
Modal
12. Satuan Polisi Pamong Praja
-
Susunan Organisasi Inspektorat :
1. Inspektur.
2. Sekretariat membawahi 3 (tiga) Sub Bagian .
3. Inspektorat Pembantu Wilayah I membawahi P2UPD / auditor
4. Inspektorat Pembantu Wilayah II membawahi P2UPD / auditor
5. Inspektorat Pembantu Wilayah III membawahi P2UPD / auditor
6. Inspektorat Pembantu Wilayah IV membawahi P2UPD / auditor
7. Kelompok Jabatan Fungsional.
-
Susunan Organisasi Badan :
1. Kepala Badan
2. Seketariat membawahi 3 (tiga) Sub Bagian.
3. Bidang membawahi 2 (dua) Sub Bidang.
4. Unit Pelaksana Teknis Badan.
5. Kelompok Jabatan Fungsional.
-
Susunan Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Wangaya :
1. Direktur
2. Wakil Direktur Administrasi Umum membawahi 3 (tiga) Bagian
dan masing – masing Bagian membawahi 3 (tiga) Sub Bagian.
3. Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan membawahi 2
(dua) Bidang dan masing – masing Bidang membawahi 2 (dua)
Seksi.
4. Wakil Direktur Penunjang dan Pengembangan SDM membawahi 2
(dua) Bidang dan masing – masing Bidang membawahi 2 (dua)
Seksi.
5. Kelompok Jabaan Fungsional.
-
Tugas Pokok Lembaga Teknis Daerah adalah membantu Walikota
menyelenggarakan Pemerintahan Daerah di Bidangnya.
-
Fungsi Lembaga Teknis Daerah :
1. Perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya.
2. Pemberian dukungan penyelenggaraan Pemerintahan Daerah.
F. Susunan Organisasi, Tugas Pokok Dan Fungsi Kecamatan
-
Susunan Organisasi Kecamatan
1. Camat
2. Sekretariat Kecamatan membawahi 3 (tiga) Sub Bagian
3. Seksi Pemerintahan
4. Seksi Ketentraman dan Ketertiban.
5. Seksi Pemberdayaan Masyarakat
6. Seksi Kesejahteraan Rakyat
7. Seksi Pelayanan Umum
8. Kelompok Jabatan Fungsional
-
Tugas Pokok Camat adalah melaksanakan sebagian kewenangan
Pemerintahan yang dilimpahkan oleh Walikota
-
Fungsi Camat adalah :
a. Penyelenggaraan tugas – tugas umum pemerintahan di
kecamatan dan pembinaan kelurahan/desa
b. Pembinaan ketentraman dan ketertiban masyarakat
c. Pembinaan pemberdayaan masyarakat
d. Pembinaan kesejahteraan rakyat
e. Pembinaan pelayanan umum
f. Penyusunan rencana dan program pembinaan administrasi,
ketatausahaan dan rumah tangga.
G. Susunan Organisasi, Tugas Pokok Dan Fungsi Kelurahan
-
Susunan Organisasi Kelurahan
1. Lurah
2. Sekretariat Kelurahan
3. Seksi Pemerintahan, Ketentraman dan Ketertiban
4. Seksi Pemberdayaan Masyarakat
5. Seksi Kesejahteraan Rakyat
6. Seksi Pelayanan Umum
7. Kelompok Jabatan Fungsional
-
Tugas Pokok Lurah adalah melaksanakan sebagian kewenangan
Pemerintahan yang dilimpahkan oleh Camat.
-
Fungsi Kelurahan adalah :
a. Melakukan koordinasi jalannya tugas umum pemerintahan di
Kelurahan,
pelaksanaan
pembangunan
dan
pembinaan
kemasyarakatan.
b. Melakukan usaha dalam rangka peningkatan partisipasi dan
swadaya gotong royong masyarakat.
c. Melakukan kegiatan dalam rangka pembinaan ketentraman dan
ketertiban masyarakat.
H. Sebagai tindak lanjut dari Peraturan Daerah tentang Organisasi dan Tata
Kerja Perangkat daerah telah ditetapkan Peraturan Walikota Nomor 44,
45, 46, dan 47 Tahun 2014 tentang Uraian Tugas Jabatan.
I. Berdasarkan Peraturan Walikota Nomor 36 Tahun 2008 sebagaimana
telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Walikota Nomor
32 Tahun 2013 telah ditetapkan Organisasi dan Tata Kerja Unit
Pelaksana Teknis Dinas/ Badan Kota Denpasar yaitu :
1. Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga : 6
- UPT Dikpora Kecamatan Dentim, Denbar, Denut dan Densel
- UPT Rumah Pintar
- UPT Sanggar Kegiatan Belajar
2. Dinas Kesehatan : 12
- UPT Puskesmas I dan II Dentim
- UPT Puskesmas I, II, III, dan IV Densel
- UPT Puskesmas I dan II Denbar
- UPT Puskesmas I, II dan III Denut
- UPT Pengawasan Farmasi dan Makanan
3. Dinas Perhubungan : 4
- UPT Terminal Barang
- UPT Terminal Penumpang
- UPT Pengujian Kendaraan Bermotor
- UPT Transportasi Darat
4. Dinas KOMINFO : 2
- UPT Penyiaran Publik Lokal
- UPT Pusat Informasi Publik
5. Dinas Pertanian TP dan Holtikultura : 2
- UPT Perbenihan
- UPT Penyuluhan
6. Dinas Pertenakan, Perikanan dan Kelautan : 2
- UPT Pasar Benih dan Balai Benih Ikan
- UPT Rumah Potong Hewan
7. Dinas Pendapatan : 1
- UPT BPHTB Dinas Pendapatan
8. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) : 1
- UPT Kegawatdaruratan Terpadu
9. Badan KB dan Pemberdayaan Perempuan : 4
- UPT KB dan PP Kecamatan Denbar, Dentim, Denut, dan Densel
10. Badan Lingkungan Hidup : 1
- UPT Laboratorium Lingkungan
Kepala Bagian Organisasi
Setda Kota Denpasar
Desak Nyoman Widiasih, SH
Pembina Tk. I
NIP : 19631231 199203 2 077
LAMPIRAN
PERATURAN
:
WALIKOTA DENPASAR
TANGGAL : 31 OKTOBER 2013
NOMOR
: 33 TAHUN 2013
TENTANG : PENETAPAN STANDAR OPERATING PROCEDURES (SOP) PENYELENGGARAAN ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DILINGKUNGAN
PEMERINTAH KOTA DENPASAR
DAFTAR STANDAR OPERATING PROCEDURES (SOP)
DILINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA DENPASAR TAHUN 2013
NO.
1
INSTANSI
NOMOR SOP
NAMA SOP
PENJELASAN SINGKAT
2
4
5
6
01 SEKRETARIAT DAERAH
800/122/Org/2013
01.1 ASISTEN I
01.1.1 BAGIAN PEMERINTAHAN
1.
SOP Pelaksanaan Laporan Penyelenggaraan Merupakan prosedur penyusunan laporan
Pemerintah Daerah (LPPD) Kota Denpasar
pertanggungjawaban Pemerintah Daerah
(LPPD)
Jumlah Total SOP
1
01.1.2 BAGIAN HUKUM
2.
SOP Kajian Yuridis dan Pendapat Hukum
Merupakan prosedur administrasi
penyusunan kajian yuridis dan pendapat
hukum
SOP Pembentukan Keputusan Walikota
Merupakan
prosedur administrasi
Denpasar
pembentukan berbagai Keputusan
Walikota Denpasar
SOP Penyelesaian Permasalahan Hukum di Merupakan
prosedur penyelesaian
Kota Denpasar
berbagai permasalahan hukum di Kota
Denpasar
SOP Pembentukan Peraturan Daerah Kota
Merupakan prosedur administrasi
Denpasar
pembentukan berbagai Peraturan Daerah
Kota Denpasar
SOP Pembentukan Peraturan Walikota
Merupakan prosedur administrasi
Denpasar
pembentukan berbagai peraturan Walikota
Denpasar prosedur administrasi produk
SOP Basis Data Hukum dan PerundangMerupakan
Undangan Kota Denpasar
perundang-undangan di Kota Denpasar
baik dalam manual maupun berbasis
teknologi
Jumlah Total SOP
6
3.
4.
5.
6.
7.
01.1.3 BAGIAN ORGANISASI
SOP Karpeg, Karis-Karsu
Merupakan prosedur pengajuan usulan
karpeg, karis, karsu yang kemudian dikirim
ke BKD
SOP Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat Pegawai Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
8.
9.
10.
11.
SOP Usulan Satya Lencana Karya Satya
Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan
Merupakan prosedur pengelolaan surat
undangan Bimbingan Teknis (Bimtek)
12.
SOP Bimbingan Teknis (Bimtek)
13.
SOP Surat Perintah Tugas (SPT)
Merupakan prosedur pembuatan Surat
Perintah Tugas (SPT)
14.
SOP Pengelolaan Surat Masuk
15.
SOP Pengelolaan Surat Keluar
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
16.
SOP Penyesuaian Gaji Pokok (Impassing)
17.
SOP Penataan Kelembagaan Organisasi
Perangkat Daerah
18.
SOP Pelaksanaan Analisis Beban Kerja
19.
SOP Pelaksanaan Analisis Jabatan di
Lingkungan Pemerintah Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengumpulan data
dan evaluasi data impassing
Merupakan prosedur kegiatan rapat
penataan kelembagaan dengan SKPD/unit
terkait
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan Analisis Beban Kerja (ABK) di
lingkungan Pemerintah Kota Denpasar
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan Analisi Jabatan (Anjab) di
lingkungan Pemerintah Kota Denpasar
SOP Penyusunan Laporan Akuntabilitas
Merupakan prosedur penyusunan Laporan
Instansi Pemerintah (LAKIP)
Akuntabilitas Instansi Pemerintah (LAKIP)
setiap tahun
SOP Penyusunan Standar Pelayanan Minimal Merupakan prosedur penyusunan Standar
(SPM)
Pelayanan Minimum (SPM) per semester
20.
21.
SOP Pelaporan Indeks Kepuasan Masyarakat Merupakan prosedur pelaporan Indeks
(IKM)
Kepuasan Masyarakat (IKM) setiap tahun
22.
Jumlah Total SOP
15
01.1.4 BAGIAN KERJASAMA
23.
SOP Pelaksanaan Kerjasama Dalam Negeri
Merupakan prosedur pelaksanaan
kerjasama dalam negeri antara Pemerintah
Kota/SKPD dengan Pemerintah Daerah
lainnya dan Swasta
24.
SOP Pelaksanaan Perjalanan Dinas ke Luar
Negeri
Merupakan prosedur pelaksanaan
perjalanan dinas Pejabat/Pegawai ke luar
negeri untuk kepentingan yang sangat
tinggi dan prioritas yang berkaitan dengan
peningkatan hubungan kerjasama luar
negeri
25.
SOP Pelaksanaan Kerjasama dengan Badan Merupakan prosedur pelaksanaan
Swasta Asing
kerjasama dengan badan swasta asing
yang memenuhi persyaratan sesuai
dengan Permendagri No. 15 Tahun 2009
26.
SOP Pelaksanaan Kerjasama dengan Asing
Non Pemerintah
27.
SOP Pelaksanaan Kerjasama Sister City
28.
SOP Pelaksanaan Kerjasama Teknis
29.
SOP Monitoring dan Evaluasi Kerjasama
Jumlah Total SOP
01.2 ASISTEN II
01.2.1 BAGIAN PEREKONOMIAN
Merupakan prosedur pelaksanaan
kerjasama dengan asing non pemerintah
yang memenuhi persyaratan sesuai
dengan Peraturan Kemdagri No. 15 Tahun
2009
Merupakan pelaksanaan kerjasama sister
city dengan pihak luar negeri yang
mempunyai hubungan diplomatik dengan
Pemerintah RI
Merupakan prosedur pelaksanaan
kerjasama teknis dengan pihak luar negeri
yang mempunyai hubungan diplomatik
dengan Pemerintah RI
Merupakan prosedur monitoring dan
evaluasi kerjasama yang dilakukan secara
rutin untuk memastikan pelaksanaan
kerjasama berjalan sesuai rencana
7
1
2
4
5
6
30.
SOP Penyelenggaraan Promosi Produk
Usaha Mikro Kecil Menengah
Merupakan prosedur penyelenggaraan
promosi produk usaha mikro kecil
menengah dengan menyelenggarakan
festival/pameran
Merupakan prosedur peningkatan
koordinasi dan motivasi pertanian di Kota
Denpasar dengan melakukan pembinaan
Merupakan prosedur monitoring dan
evaluasi terhadap LPD yang ada di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur pembinaan dan
pengawasan terhadap BUMD di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur evaluasi terhadap
BUMD yang ada di Kota Denpasar
31.
SOP Peningkatan Koordinasi dan Motivasi
Pertanian di Kota Denpasar
32.
SOP Monitoring dan Evaluasi LPD
33.
SOP Pembinaan dan Pengawasan BUMD
34.
SOP Evaluasi Kinerja BUMD
35.
SOP Monitoring dan Evaluasi PMA/PMDN di Merupakan prosedur monitoring dan
Kota Denpasar
evaluasi PMA/PMDN di Kota Denpasar
Jumlah Total SOP
6
01.2.2 BAGIAN PROGRAM
PEMBANGUNAN
36.
SOP Permintaan Penyusunan RKA
37.
SOP Rekapitulasi RKA
38.
39.
SOP Proses Pelelangan pada
e-Procurement
SOP Pelayanan Kepada Penyedia
40.
SOP Pelayanan Kepada ULP
41.
SOP Pelayanan Kepada Instansi Lain
Jumlah Total SOP
Merupakan prosedur permintaan
Penyusunan RKA dilingkungan Sekretariat
Daerah
Merupakan prosedur rekapitulasi RKA
dilingkungan Sekretariat Daerah yang akan
dikirimkan ke Bappeda
Merupakan prosedur pelelangan secara
elektronik dalam e-Procurement
Merupakan prosedur pelayanan kepada
para rekanan/penyedia barang dan jasa
Merupakan prosedur pelayanan
pengadaan barang dan jasa kepada Unit
Layanan Pengadaan (ULP)
Merupakan prosedur pelayanan
pengadaan barang dan jasa kepada
instansi lain
6
01.3 ASISTEN III
01.3.1 BAGIAN UMUM
42.
SOP Penatausahaan Keuangan
Merupakan prosedur kegiatan
penatausahaan pengeluaran pada Setda
Kota Denpasar sampai dengan pengajuan
SPM
43.
SOP Penatausahaan Laporan Keuangan
Merupakan prosedur kegiatan pencatatan
& pelaporan segala bentuk pengeluaran
yang dirangkum dalam SPJ sampai
dengan Verifikasi
44.
SOP Pendistribusian Surat Keluar
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian surat yang diolah di bagianbagian dilingkungan Setda mulai dari
pemberian kode dan nomor, sampai
dengan pengiriman ke alamat tujuan
45.
SOP Pendistribusian Surat Masuk (External)
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian segala bentuk naskah
dinas yang masuk melalui Sub Bag. TU
(baik berasal dari SKPD diluar Setda
maupun masyarakat umum) kepada
bagian-bagian dilingkungan Setda selaku
TU Pengolah
46.
SOP Pendistribusian Surat Masuk (Internal)
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian surat masuk dari bagianbagian dilingkungan Setda/SKPD
dilingkungan Pemerintah Kota Denpasar
untuk dinaikkan kepada pimpinan sampai
dengan pendistribusian kembali kepada TU
Pengolah setelah mendapat keputusan
pimpinan
47.
SOP Pendistribusian Surat Sandi
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian semua surat Sandi yang
masuk ke Pemkot Denpasar untuk
diteruskan pimpinan
48.
SOP Pendistribusian Telepon ( Keluar )
Merupakan prosedur pendistribusian
telepon yang keluar
49.
SOP Pendistribusian Telepon ( Terima )
Merupakan prosedur pendistribusian
telepon yang masuk
50.
SOP Pendistribusian Fax
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian surat yang berbentuk
Fiximili yang ditujukan ke Pimpinan
maupun SKPD dilingkungan Pemerintah
Kota Denpasar
51.
SOP Pengelolaan Admnistrasi dan
Pemeliharaan Kendaraan
Merupakan prosedur kegiatan
pemeliharaan kendaraan dari pendataan
kerusakan/ pemeliharaan rutin sampai
kendaraan siap dipakai kembali
52.
SOP Pemeliharaan Kebersihan Gedung /
Ruangan, Halaman dan Taman di
Lingkungan Rumah Jabatan, Kantor Walikota,
dan Gedung Wanita Shanti Graha
Merupakan prosedur kegiatan
pemeliharaan kebersihan dari pembelian
peralatan sampai dengan kegiatan
kebersihan dapat dilaksanakan oleh
petugas Cleaning Service
53.
SOP Peminjaman Ruang Rapat
Merupakan prosedur kegiatan
pemimjaman ruangan oleh SKPD di
lingkungan Pemerintah Kota Denpasar
sampai dengan penyiapan ruangan rapat
(bila disetujui Pimpinan)
54.
SOP Penyediaan Konsumsi Rapat-Rapat,
Tamu, dan Konsumsi Lainya
Merupakan prosedur kegiatan dari
rangkaian kegiatan dari permohonan
konsumsi dari SKPD dilingkungan
Pemerintah Kota Denpasar/Pimpinan
sampai dengan penyedian konsumsi di
tempat acara
55.
SOP Pengelolaan Sound System dan Alat
Elektronik Lainnya
Merupakan prosedur kegiatan
pemimjaman sound system oleh SKPD di
lingkungan Pemerintah Kota Denpasar
sampai dengan pemasangan sound
system di lokasi
56.
SOP Menyiapkan Keperluan Rumah Tangga Merupakan prosedur kegiatan penyiapan
Walikota, Wakil Walikota, Sekretariat Daerah, keperluan rumah tangga ( seperti aciRumah Jabatan Walikota dan Wakil Walikota aci,gas, makan dan minuman, dll)
sehingga semua kebutuhan tersedia
57.
SOP Pemeliharaan Peralatan / Perlengkapan
Kantor Lingkungan Sekretariat Daerah,
Rumah Jabatan, dan Gedung Wanita Shanti
Graha
Jumlah Total SOP
Merupakan prosedur kegiatan
pemeliharaan peralatan kantor ( seperti
komputer,pompa air, meublair, peralatan
dapur, jaringan listrik, peralatan listrik, air,
AC, sound system dan alat elektronik) dari
terjadinya kerusakan sampai peralatan
siap digunakan
16
01.3.2 BAGIAN PENGELOLAAN
ASET
58.
SOP Proses Pelelangan Melalui Unit Layanan Merupakan prosedur proses pelelangan
Pengadaan (ULP)
melalui unit layanan pengadaan (ULP)
untuk pengadaan barang/jasa
1
2
4
5
6
59.
SOP Pengajuan Permohonan Pemeriksaan
Barang/Jasa Pemerintah dari Pejabat
Pembuat Komitmen (PPK) ke Panitia
Penerima Hasil Pekerjaan (PPHP)
Merupakan prosedur pengajuan
permohonan pemeriksaan barang/jasa
pemerintah dari PPK ke PPHP
60.
SOP Penghapusan Barang Milik Daerah
Merupakan prosedur penghapusan barang
milik daerah yang sudah diterbitkan SK
Walikota, dihapuskan dari buku inventaris
Jumlah Total SOP
02. SEKRETARIAT DEWAN
PERWAKILAN RAKYAT
DAERAH
3
800/123/Org/2013
61.
SOP Urusan Surat Menyurat (Surat Masuk
dan Surat Keluar)
Merupakan prosedur surat masuk keluar
dan menyampaikan ke pengolah
62.
SOP Absensi
Merupakan prosedur absensi dan merekap
absensi setiap minggu untuk dilaporkan
setiap akhir bulan
63.
SOP Kepegawaian (Kenaikan Pangkat dan
Pensiun)
Merupakan prosedur pengusulan kenaikan
pangkat dan pensiun bagi seorang PNS
64.
SOP Urusan Rumah Tangga
65.
SOP Penerimaan Tamu Kunjungan Kerja
Merupakan prosedur persiapan keperluan
rumah tangga pimpinan dan anggota dan
pengadaan yang diperlukan oleh pimpinan
dan anggota dewan serta kepada
Sekretariat DPRD
Merupakan prosedur pelaksanaan
penerimaan tamu kunjungan kerja
66.
SOP Pembahasan RANPERDA (Reses,
Rapat-Rapat, Bimbingan Teknis/Workshop,
Perjalanan Dinas Luar Negeri)
67.
SOP Perencanaan dan Anggaran
68.
SOP Data dan Pelaporan
69.
SOP Perbendaharaan
Merupakan prosedur SPP UP yang
diterima dan disimpan di rekening giro
bendahara pengeluaran untuk selanjutnya
digunakan membayar tagihan sesuai
kwitansi dan anggaran yang tersedia yang
administrasinya dicatat pada BKU dan
dibuatkan SPP GU/LS/TU dan dinaikan
kepimpinan sebagai laporan
pertanggungjawaban keuangan
Jumlah Total SOP
03. INSPEKTORAT
Merupakan prosedur penerimaan ranperda
yang dinaikkan ke pimpinan DPRD dengan
lembar disposisi, setelah itu dibentuk
panitia khusus (Pansus). Pansus
membahas ranperda dalam rapat-rapat
pansus dan rapat kerja dengan eksekutif.
Dilanjutkan dengan rapat paripurna intern
yang diakhiri dengan rapat paripurna
istimewa
Merupakan prosedur penyusunan RKA
diawali dari usulan masing-masing PPTK
ke kasubag perencanaan dan anggaran
dihimpun dan dikonsultasikan oleh sekwan
ke pimpinan dan badan anggaran untuk
mendapat persetujuan dan selanjutnya
dikirim ke bagian anggaran setda kota dan
ke Bappeda
Merupakan prosedur penyusunan laporan
diawali dari pengumpulan data dari masingmasing sub bagian terhadap realisasi
belanja langsung dan tak langsung untuk
disusun sebagai laporan keuangan
Sekretariat DPRD kemudian diajukan ke
sekwan untuk mendapat persetujuan dan
selanjutnya dikirim ke instansi terkait
9
800/124/Org/2013
70.
SOP Pengelolaan Surat Masuk/Surat Keluar
Merupakan prosedur pengelolaan surat
masuk dan surat keluar dilingkungan
Inspektorat Kota Denpasar
SOP Pemeriksaan Reguler/Rutin di SKPD
Merupakan prosedur pemeriksaan
reguler/rutin SKPD dilingkungan
Pemerintah Kota Denpasar
SOP Tindak Lanjut Pemeriksaan
Merupakan prosedur tindak lanjut terhadap
hasil pemeriksanaan
Jumlah Total SOP
3
71.
72.
04. SATUAN POLISI PAMONG
PRAJA
800/125/Org/2013
73.
SOP Pendistribusian Surat-Surat
Merupakan prosedur pendistribusian surat
masuk dan surat keluar kepada bidang bidang sesuai dengan tujuan surat masuk
tersebut
74.
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur penyusunan
dokumen perencanaan dan penganggaran
yang berisi program dan kegiatan serta
anggaran yang diperlukan untuk
melaksanakannya
75.
SOP Penyusunan LAKIP
Merupakan prosedur LAKIP yang disusun
setiap awal tahun yang merupakan
evaluasi kinerja tahun yang lalu dan
sebagai acuan dalam penyusunan
anggaran kegiatan yang akan datang.
Disusun mulai dari penyiapan bahan
sampai dengan tersusunnya LAKIP
76.
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat Pegawai Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
77.
SOP Pengusulan Gaji Berkala
Merupakan prosedur pengajuan usulan
kenaikan gaji berkala PNS
78.
SOP Pengajuan SPP LS
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
79.
SOP Pengajuan SPJ
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
80.
SOP Pengusulan KARPEG, KARIS-KARSU
Merupakan prosedur pengajuan usulan
karpeg, karis, karsu yang kemudian dikirim
ke BKD
81.
SOP Pengusulan Satya Lencana Karya Satya Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan
82.
SOP Pengusulan Cuti
Merupakan prosedur pengajuan usulan
cuti pegawai/pejabat
83.
SOP Surat Keluar
Merupakan prosedur penyusunan surat
keluar dan pendistribusiannya
84.
SOP Penertiban Ijin Usaha
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengawasan dan penertiban ijin
usaha
1
2
4
5
6
85.
SOP Ijin Perdagangan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengawasan dan penertiban ijin
perdagangan
86.
SOP Pengawasan Bangun-Bangunan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengawasan dan penertiban ijin
bangunan-bangunan
87.
SOP Pembongkaran Reklame
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembongkaran reklame yang
tidak memiliki ijin
88.
SOP Diklat Penyediaan Tenaga Pengendali
Merupakan prosedur kegiatan diklat
penyediaan tenaga pengendali keamanan
dan kenyamanan
89.
SOP Bansos Linmas dan Honor
Merupakan prosedur bantuan sosial untuk
Linmas dan Honor
90.
SOP Pendidikan dan Pelatihan Kesemaptaan Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pendidikan dan pelatihan
kesemaptaan
91.
SOP Pengamanan dan Pengawalan Tamu
Merupakan porosedur pelaksanaan
VVIP termasuk Pejabat Daerah, Pejabat
pengamanan dan pengawalan tamu VVIP
Negara, dan Tamu Negara dan Orang-Orang
Penting Lainnya
92.
SOP Pengamanan Aset-Aset Penting yang
Belum Teradministrasi
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengamanan aset-aset penting
yang belum teradministrasi
93.
SOP Penanganan Ketertiban Umum dan
Ketentraman Masyarakat (Penanganan
Pedagang Kaki Lima, Asongan, Pedagang
Koran, Pengedar Brosur
Merupakan prosedur
penanganan/penertiban pedagang kaki
lima, asongan, pedagang koran dan
pengedar brosur
94.
SOP Penanganan Orang-Orang Terlantar,
Gepeng, dan Kependudukan
Merupakan prosedur
penanganan/penertiban orang-orang
terlantar
95.
SOP Penanganan Orang Gila
Merupakan prosedur
penanganan/penertiban orang gila
Jumlah Total SOP
05. BAPPEDA
96.
SOP Pendistribusian Surat-Surat
97.
SOP Surat Naik Internal
98.
SOP Penyusunan Laporan
Pertanggungjawaban Keuangan
99.
23
800/126/Org/2013
Merupakan prosedur pendistribusian Surat
masuk ke bidang pengolah sesuai arahan
pada lembar disposisi
Merupakan prosedur menaikkan surat
keluar di Bappeda
Merupakan prosedur membuat laporan
pertanggungjawaban keuangan seperti
SPJ, laporan realisasi anggaran, laporan
realisasi fisik dan keuangan, laporan pajak,
buku perekening, buku kas , register
SPP,SPM dan SP2D untuk keperluan
instansi dan dikirim ke bagian keuangan
Setda Kota Denpasar
SOP Penerbitan SP2D - LS - Khusus Gaji dan Merupakan prosedur kenaikan gaji dan
Tunjangan
tunjangan pegawai baik yang berkala
maupun yang naik pangkat dan
kekurangan gaji ke bagian keuangan dari
pengamprahan sampai ke pencairan SP2D
100.
SOP Penyusunan Rencana dan Program
Kerja Internal
Merupakan prosedur penyusunan rencana
program dan kegiatan Bappeda
berdasarkan evaluasi pelaksanaan
program kerja dalam kurun waktu satu
tahun bejalan kemudian dijadikan
rekomendasi dalam penyusunan rencana
dan program kegiatan tahun berikutnya
101.
SOP Penyusunan LAKIP Bappeda
102.
SOP Penyusunan Nota Kesepakatan KUA &
PPAS
103.
SOP Penyusunan Prioritas Plafon Anggaran
Sementara Per SKPD
Merupakan prosedur penyusunan LAKIP
Bappeda dari penyusunan laporan
realisasi, RKT, PKK dan PPS sampai
menyusun bahan penetapan kinerja tahun
berjalan
Merupakan prosedur penyusunan KUA
dan PPAS Kota Denpasar dari
penyusunan kerangka ekonomi makro,
asumsi-asumsi dasar dalam penyusunan
RAPBD dan kebijakan pendapatan,
belanja dan pembiayaan daerah sampai ke
pengiriman ke tim anggaran
Merupakan prosedur menyusun usulan
rencana program dan kegiatan SKPD
untuk dimasukan ke dalam prioritas plafon
anggaran sementara
104.
SOP Surat Edaran Penyusunan RKA SKPD
105.
SOP Penelitian RKA
106.
SOP Penyusunan Laporan Dana Alokasi
Khusus
Merupakan prosedur penyusunan Laporan
Dana Alokasi Khusus (DAK) yang disusun
oleh SKPD terkait dan dihimpun oleh
Bappeda
107.
SOP Penyusunan IPM Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan Laporan
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) yang
pelaksanaannya dilakukan secara
kerjasama dengan BPS
108.
SOP Penyusunan Indikator Ekonomi Makro
Merupakan prosedur penyusunan indikator
ekonomi makro yang pelaksanaannya
dilakukan secara kerjasama dengan BPS
109.
SOP Monitoring CBD
110.
SOP Penyusunan Data Base Infrastruktur
Kota Denpasar
SOP Penyusunan Draft Rencana Kantor
Pelayanan Publik Lumintang
Merupakan prosedur pelaksanaan
monitoring CBD
Merupakan prosedur penyusunan data
base infrastruktur Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan draft
rencana Kantor Pelayanan Publik
Lumintang
Merupakan prosedur penyusunan Raperda
RDTR Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan
dokumen rencana pembangunan jangka
menengah Kota Denpasar yang disusun
setiap 5 tahun
111.
112.
113.
SOP Penyusunan Raperda RDTR Kota
Denpasar
SOP Mekanisme Penyusunan Dokumen
RPJMD Kota Denpasar
114.
SOP Mekanisme Penyusunan RKPD Kota
Denpasar
115.
SOP Pelaksanaan Forum/Forgab SKPD
116.
SOP Pelaksanaan Musrenbang Kota
Denpasar
Merupakan prosedur menyusun surat
edaran untuk penyusunan RKA SKPD
Merupakan prosedur pelaksanaan
penelitian RKA SKPD, RKA ini nantinya
akan dientry untuk menjadi RAPBD
Merupakan prosedur penyusunan RKPD
Kota Denpasar yang nantinya akan di
perdakan, RKPD digunakan oleh SKPD
dalam penyusunan program kerja tahun
berjalan, penyusunan RKPD harus sesuai
dengan RPJMD Kota Denpasar
Merupakan prosedur pelaksanaan Forum
SKPD untuk mendapatkan rekapitulasi
usulan SKPD tahun berikutnya dan skala
prioritas sebagai bahan utama dalam
penyusunan RKPD Kota Denpasar
Merupakan prosedur pelaksanaan
musyawarah perencanaan pembangunan
untuk mendapatkan rekapitulasi usulan
SKPD tahun berikutnya sebagai bahan
utama dalam penyusunan RKPD Kota
Denpasar
1
2
4
5
6
117.
SOP Penyusunan LKPJ Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan LKPJ
Kota Denpasar dari berkoordinasi dengan
SKPD sampai ke penyerahan laporan ke
DPRD
118.
SOP Penyusunan Laporan Bulanan Program Merupakan prosedur penyusunan laporan
Kegiatan Pembangunan Kota Denpasar
realisasi fisik dan keuangan program
kegiatan pembangunan Kota Denpasar
119.
SOP Penelitian Kerjasama Dengan
Perguruan Tinggi
Merupakan prosedur penelitian yang
pelaksanaannya dilakukan secara
kerjasama dengan Perguruan Tinggi
SOP Penelitian Dengan Pihak Ketiga
Merupakan prosedur penelitian yang
pelaksanaannya dilakukan dengan proses
lelang
Jumlah Total SOP
25
120.
06. BADAN KEPEGAWAIAN
PENDIDIKAN DAN
PELATIHAN
800/127/Org/2013
121.
SOP Pendistribusian Surat - surat
Merupakan prosedur surat mulai surat
diterima sampai pada di distribusikan pada
bidang pengolah
122.
SOP Surat Naik Internal
Merupakan prosedur surat naik dari bidang
pengolah sampai mendapat persetujuan
Pimpinan SKPD berlaku disemua bidang
123.
SOP Penyusunan LAKIP
Merupakan prosedur LAKIP yang disusun
setiap awal tahun yang merupakan
evaluasi kinerja tahun yang lalu dan
sebagai acuan dalam penyusunan
anggaran kegiatan yang akan datang.
Disusun mulai dari penyiapan bahan
sampai dengan tersusunnya LAKIP
124.
SOP Penyusunan Usul Rencana Kegiatan
Anggaran
125.
SOP Penyusunan Laporan
Pertanggungjawaban Keuangan
126.
SOP Penertiban SP2D-LS-Khusus Gaji dan
Tunjangan
Merupakan prosedur usulan Rencana
Kegiatan Anggaran (RKA) di susun oleh
bidang - bidang, selanjutnya di himpun dan
di rekap berdasarkan skala prioritas untuk
selanjutnya disahkan oleh Pimpinan dan
dikirim ke Bappeda
Merupakan prosedur laporan
pertanggungjawaban keuangan yang
disusun setiap awal bulan yang berisikan
prosentase realisasi fisik dan anggaran
sesuai pagu yang tersedia dalam DPA
yang di jumlah sebagai bahan evaluasi
kegiatan setiap bulan
Merupakan prosedur SP2D LS khusus gaji
dan tunjangan dimulai dari mengajukan
kenaikan gaji dan tunjangan pegawai baik
yang berkala maupun yang naik pangkat
dan kekurangan gaji kebagian keuangan.
SPP dan SPM ditandatangani oleh
pegawai anggaran/kepala BKD, SP2D
ditandatangani oleh BUD Kota Denpasar
127.
SOP Kenaikan Gaji Berkala Pimpinan SKPD
128.
SOP Penyusunan Daftar Nominatif Kenaikan Merupakan prosedur penyusunan daftar
pangkat
nominatif yang dibuat untuk memilah
usulan yang masuk sesuai golongan yang
dimulai dari menerima usulan,
pemberkasan, pemeriksaan berkas oleh
Tim Baperjakat sampai pada pencetakan
Nota Pertimbangan (NP) daftar nominatif
129.
SOP Penyusunan Daftar Nominatif Kenaikan Merupakan prosedur kenaikan pangkat
pangkat Golongan III/d ke bawah
golongan III/d kebawah diproses dari daftar
nominatif yang ada untuk diusulkan ke
BKN Regional X di Denpasar untuk
diproses lebih lanjut. Penandatanganan SK
Kenaikan Pangkat ditandatangani oleh
Kepala BKD, untuk penandatangan petikan
SK kenaikan pangkat di tandatangani oleh
Kabid Mutasi sesuai SK pelimpahan
wewenang yang diberikan kepada Kabid
Mutasi
130.
SOP Kenaikan Pangkat Golongan IV/a dan
IV/b
Merupakan prosedur kenaikan pangkat
golongan IV/a dan IV/b yang dimulai dari
ditandatanganinya pengantar dan daftar
nominatif oleh Walikota diteruskan ke
BKPP Propinsi untuk diperiksa dan
memberikan pertimbangan teknis. Usulan
yang memenuhi persyaratan akan
diteruskan ke BKN Regional X untuk diteliti
kembali dengan mengeluarkan nomor NP.
pencetakan SK dan petikan SK
dilaksanakan BKPP Propinsi,
penandatanganan SK kenaikan pangkat
ditandatangani oleh Gubernur,
penandatanganan petikan SK kenaikan
pangkat ditandatangani oleh Kepala BKPP
Propinsi
131.
SOP Kenaikan Pangkat IV/c
Merupakan prosedur kenaikan golongan
IV/ C yang dimulai dari pengesahan daftar
nominatif oleh Walikota untuk diteruskan
ke BKN Pusat melalui Gubernur dan
pemeriksaan oleh BKPP Propinsi. Proses
dilaksanakan di BKN Pusat.
Penandatanganan SK kenaikan pangkat
ditandatangani oleh Setneg,
penandatanganan petikan SK kenaikan
pangkat ditandatangani oleh Deputi Hukum
132.
SOP Ujian Kenaikan Pangkat Penyesuaian
Ijasah
133.
SOP Pensiun PNS Batas Usia Pensiun
Merupakan prosedur kenaikan pangkat
penyesuaian ijasah dimulai dari menerima
usulan dari SKPD yang dilanjutkan dengan
pemeriksaan berkas. Usulan yang
memenuhi persyaratan akan dibuatkan
daftar usulan untuk dikirim ke BKN
Regional X untuk diproses lebih lanjut
sedangkan penandatanganan SK dan
petikan SK kenaikan pangkat mengikuti
prosedur kenaikan pangkat golongan III/d
kebawah
Merupakan prosedur pengusulan pensiun
PNS Batas Usia Pensiun (BUP)
134.
SOP Pensiun PNS Non Batas Usia Pensiun
(Janda Duda)
Merupakan prosedur pengusulan pensiun
PNS non batas usia pensiun (Janda Duda)
135.
SOP Pensiun PNS Non Batas Usia Pensiun
(Pensiun Muda)
Merupakan prosedur pengusulan pensiun
PNS non batas usia pensiun (Pensiun
Muda)
Merupakan prosedur kenaikan gaji berkala
bagi pimpinan unit kerja dimulai dari proses
pengajuan berkas oleh SKPD untuk
kemudian diproses. Untuk kenaikan gaji
berkala pimpinan SKPD ditandatangani
oleh Sekda, untuk kenaikan gaji berkala
Sekda ditandatangani oleh Walikota
1
2
4
5
6
136.
SOP Pengelolaan Penyusunan Formasi
Merupakan prosedur penyusunan formasi
dan bezzeting pegawai serta usul
kebutuhan PNS disusun oleh SKPD
berdasarkan form yang diberikan oleh
BKPP untuk direkap menjadi formasi dan
bezzeting Kota Denpasar dan usulan
kebutuhan PNS kepada Pemerintah Pusat
(Menpan). Adapun prosedur yang
dipergunakan adalah sesuai SOP surat
naik internal dan eksternal. Pejabat yang
menandatangani usulan tersebut adalah
Walikota
Merupakan prosedur penyusunan DUK
PNS struktural disusun setiap awal tahun
untuk mengetahui daftar urut kepegawaian
sampai dengan 31 Desember tahun
sebelumnya. DUK merupakan salah satu
indikator yang menjadi pertimbangan bagi
Baperjakat untuk melaksanakan
pengembangan karier pegawai
137.
SOP Penyusunan DUK PNS Struktural
138.
SOP Pengelolaan Update Data PNS pada
Aplikasi SIMPEG
Merupakan prosedur update,
penambahan, pengurangan, dan
perubahan data kepegawaian berdasarkan
data fisik (SK/sertifikat) yang dikirim dari
SKPD sehingga data yang ada pada
SIMPEG selalu merupakan data terbaru
139.
SOP Penetapan Rincian Formasi CPNS
Merupakan prosedur penetapan rincian
formasi CPNS diusulkan setelah adanya
persetujuan prinsip tambahan formasi
CPNS dari Menpan. Penetapan rincian
formasi CPNS ditetapkan oleh Menpan
untuk selanjutnya ditetapkan kembali
dengan SK Walikota
140.
SOP Seleksi Penerimaan CPNS
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengadaan CPNS berdasarkan penetapan
rincian formasi CPNS dari Menpan dan
mengacu pada jadwal yang telah
ditetapkan oleh Propinsi. Penyusunan soalsoal pengadaan CPNS dilaksanakan oleh
perguruan tinggi negeri dan melalui proses
pelelangan. Proses dimulai dari
penerimaan jadwal sampai dengan serah
terima SK CPNS bagi pelamar yang lulus
141.
SOP Pengusulan Karis/Karsu/Karpeg
Merupakan prosedur pengusulan kartu
identitas istri/suami PNS dalam arti bahwa
pemegangnya adalah istri/suami sah dari
PNS yang bersangkutan, sedangkan
Karpeg merupakan kartu identitas pegawai
142.
SOP Pembekalan dan Ujian Sertifikasi
Barang / Jasa
Merupakan prosedur pembekalan dan
ujian sertifikasi pengadaan barang jasa
diberikan oleh LKPP selaku fasilitator
pelaksana dan diikuti oleh peserta yang
berasal dari seluruh SKPD. Sertifikat
pengadaan barang jasa merupakan syarat
bagi panitia/pejabat pengadaan barang
jasa
143.
SOP Diklat Kepemimpinan Tk. II Pola
Kontribusi
144.
SOP Pelaksanaan Ujian Dinas
145.
SOP Diklat Kepemimpinan
146.
SOP Pembinaan Disiplin Pegawai
Merupakan prosedur diklat kepemimpinan
Tk. II dilaksanakan dengan berkoordinasi
dengan Badan Diklat Propinsi dan
pelaksanaannya dilaksanakan dengan pola
kontribusi
Merupakan prosedur pelaksanaan ujian
dinas Tk II bagi PNS golongan III dan Tk III
bagi PNS golongan II dilaksanakan dengan
berkoordinasi dengan BKPP Propinsi dan
difasilitasi tenaga fasilitator dan penguji dari
Depdagri
Merupakan prosedur diklat kepemimpinan
Tingkat III dan Tingkat IV dilaksanakan
dengan pola kemitraan dengan badan
diklat propinsi terkait penyediaan
widyaiswara, modul, tata tertib, dan jadwal
diklat. Adapun pelaksanaan teknis
dilaksanakan oleh BKPP
Merupakan prosedur pembinaan disiplin
PNS mengacu pada PP no. 53 tahun 2010
pada dasarnya seluruh pejabat eselon
berwenang menjatuhkan hukuman disiplin
terhadap pejabat/staf yang melakukan
pelanggaran disiplin tetapi terbatas pada
penjatuhan hukuman disiplin ringan dan
sedang, untuk penjatuhan hukuman
disiplin berat harus melalui rapat tim
penjatuhan hukuman disiplin dan
ditetapkan dengan SK Walikota selaku
pejabat pembina kepegawaian
147.
SOP Pengembangan Karier Struktural
Merupakan prosedur pengembangan
karier struktural dirancang berdasarkan
DUK struktural PNS untuk mengisi jabatan
yang lowong, penyegaran bagi pegawai
yang telah melaksanakan tugas dalam
waktu yang cukup lama dalam satu tempat
dan penempatan baru sesuai pendidikan
148.
SOP Pengembangan Karier Fungsional
149.
SOP Pengusulan Penghargaan Satya
Lencana Karya Satya
Merupakan prosedur pengembangan
karier fungsional dilaksanakan
berdasarkan usulan dari SKPD sesuai
angka kredit. Usulan yang lengkap dan
memenuhi syarat dan sesuai dengan
formasi yang tersedia akan diproses
dengan SK Walikota
Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan. Proses
dimulai dari menerima usulan berkas dari
SKPD untuk kemudian diperiksa
kelengkapannya, dikelompokkan
berdasarkan masa kerja untuk kemudian
dibuatkan daftar nominatif. Usulan dan
daftar nominatif yang diajukan juga
dilengkapi dengan berita acara rapat dan
pertimbangan pemberian tanda
kehormatan satya lencana karya satya
yang beranggotakan dari unsur
inspektorat, kesbangpol, bagian hukum,
bagian keuangan, dan BKPP. Proses
usulan yang sudah lengkap dan mendapat
persetujuan dari tim pertimbangan
pemberian satya lencana karya satya
dibuatkan pengantar untuk diajukan ke
Depdagri. Usulan yang memenuhi
persyaratan akan dikeluarkan keppres,
piagam, dan lancana dari presiden
1
2
4
5
6
Jumlah Total SOP
29
1
2
07. BADAN LINGKUNGAN
HIDUP
4
5
6
800/128/Org/2013
150.
SOP Penyusunan Rencana Kerja dan
Anggaran (RKA)
Merupakan prosedur untuk memudahkan
dan meningkatkan kinerja birokrasi internal
151.
SOP Penyusunan Laporan Akuntabilitas
Kinerja Instansi Pemerintah (Lakip)
Merupakan prosedur laporan pertanggung
jawaban kinerja atau hasil akhir dari setiap
program dan kegiatan kepada masyarakat
152.
SOP Pengajuan SPP LS
153.
154.
155.
156.
157.
158.
159.
160.
161.
162.
163.
164.
165.
166.
167.
168.
169.
170.
171.
172.
173.
174.
175.
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
SOP Pengajuan SPP UP
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
SOP Pengajuan SPP-GU
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
SOP Pengajuan SPJ
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
SOP Surat Masuk Internal
Merupakan prosedur dalam pengelolaan
naskah surat masuk internal
SOP Surat Masuk External
Merupakan prosedur dalam pengelolaan
naskah surat masuk eksternal
SOP Pendistribusian Surat-surat
Merupakan prosedur dalam pengelolaan
pendistribusian surat
SOP Pengelolaan Naskah Dinas Keluar
Merupakan prosedur dalam pengelolaan
naskah dinas keluar
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat Pegawai Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
SOP Kenaikan Gaji Berkala Pegawai
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
SOP Permohonan Cuti
Merupakan prosedur pengajuan ijin cuti
SOP Pengusulan Karpeg, Karis dan Karsu
Merupakan prosedur dalam pengusulan
pembuatan karpeg, karis dan karsu
SOP Penghargaan Satya Lencana Karya
Merupakan prosedur pengusulan
Satya
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan
SOP Pembinaan Disiplin Pegawai
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan dalam rangka
penegakan disiplin pegawai
SOP Pelaksanaan Konservasi Hayati
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengelolaan keanekaragaman
hayati untuk dijadikan pedoman dalam
pemberian bantuan
SOP Pelaksanaan KLHS
Merupakan prosedur pelaksanaan Kajian
Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) dalam
rangka perumusan kebijakan KLHS
SOP SK Kelayakan Lingkungan Hidup
Merupakan prosedur pengajuan SK
Kelayakan Lingkungan Hidup dalam
rangka persyaratan untuk penerbitan IMB
SOP SK Penetapan KA. ANDAL
Merupakan prosedur pengajuan SK
Penetapan KA. Andal dalam rangka
persyaratan untuk proses Amdal
berikutnya
SOP Rekomendasi Upaya Pengelolaan
Merupakan prosedur penerbitan
Lingkungan (UKL) dan Upaya Pemantauan
rekomendasi UKL-ULP dalam rangka
Lingkungan (UPL)
persyaratan kelengkapan dalam
penerbitan IMB dan SITU-HO
SOP Pemantauan Upaya Pengelolaan
Merupakan prosedur kegiatan pemantauan
Lingkungan (UKL) dan Upaya Pemantauan
UKL-ULP dan AMDAL dalam rangka
Lingkungan(UPL) & Pengelolaan
monitoring kegiatan yang sudah
Pemantauan AMDAL
melakukan tahap konstruksi dengan
operasional baik yang berdampak besar
dan penting
SOP Undangan Rapat
Merupakan prosedur pembuatan surat
undangan rapat
SOP Pengiriman Naskah Dinas
Merupakan prosedur pengiriman naskahnaskah dinas
SOP Pembentukan Tim
Merupakan prosedur pengajuan
pembentukan tim
SOP Pengujian Udara dari Sumber Bergerak Merupakan prosedur kegiatan pengujian
udara dari sumber-sumber yang bergerak
176.
SOP Pengujian Kebisingan
177.
SOP Pembinaan Tempat-Tempat
Usaha/Kegiatan yang Berpotensi
Menghasilkan Limbah
SOP Izin Penyimpanan Sementara Limbah
B3 dan Izin Pengumpulan Limbah B3 Skala
Kota
SOP Izin Pembuangan Air Limbah ke Sumber Merupakan prosedur pengajuan ijin
Air dan Izin Pemanfaatan Air Limbah ke
pembuangan dan pemanfaatan air limbah
Tanah Untuk Aplikasi Pada Tanah
178.
179.
Merupakan prosedur kegiatan pengujian
kebisingan
Merupakan prosedur kegiatan pembinaan
tempat-tempat usaha yang berpotensi
menghasilkan limbah
Merupakan prosedur pengajuan ijin
penyimpanan dan pengumpulan limbah
180.
SOP Clean Up Sungai
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bersih-bersih sungai yang
kemudian dijadikan pilot project
percontohan sungai bersih di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
kegiatan pendidikan lingkungan bagi anakanak MOS untuk pelestarian sumber daya
air
181.
SOP Workshop siswa MOS
182.
SOP Pembinaan Prokasih
183.
SOP Tempat Penyimpanan Hasil Hutan
184.
SOP Rehabilitasi Lahan dan Hutan/GBPP
dan PPKAN
185.
SOP Rehabilitasi Lahan dan Hutan/Hari
Lingkungan Hidup
186.
SOP Pengelolaan dan Rehabilitasi Terumbu
Karang, Mangrove, Padang Lamun dan
Teluk/Rehabilitasi Terumbu Karang
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
kegiatan pembinaan bagi ibu-ibu rumah
tangga serta tokoh masyarakat agar
menjaga kebersihan sungai
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
kegiatan verifikasi legalitas kayu terkait
dengan ijin penampungan kayu terdaftar
Merupakan prosedur pelaksanaan
rehabilitasi lahan dan hutan dalam kegiatan
GBPP dan PPKAN
Merupakan prosedur pelaksanaan
rehabilitasi lahan dan hutan dalam
peringatan Hari Lingkungan Hidup
Merupakan prosedur rehabilitasi terumbu
karang di wilayah pantai Sanur dan pantai
Serangan Kota Denpasar
187.
SOP Pengelolaan dan Rehabilitasi Terumbu
Karang, Mangrove, Padang Lamun dan
Teluk/Monitoring Terumbu Karang
Merupakan prosedur monitoring terumbu
karang di wilayah pantai Sanur dan pantai
Serangan Kota Denpasar
1
2
4
5
6
188.
SOP Pengelolaan dan Rehabilitasi Terumbu
Karang, Mangrove, Padang Lamun dan
Teluk/Clean Up Terumbu Karang
Merupakan prosedur clean up terumbu
karang di wilayah pantai Sanur dan pantai
Serangan Kota Denpasar
189.
SOP Pos Pengaduan Pelayanan
Penyelesaian Sengketa Lingkungan Hidup
(P3SLH)
SOP Status Lingkungan Hidup Daerah
(SLHD)
SOP Prosedur Festival Pesona Pulau
Serangan
SOP Prosedur Bimbingan Teknis
Penyusunan RPP Berbasis Lingkungan
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
penyelesaian dokumen lingkungan
193.
SOP Prosedur Lomba Kebersihan dan
Perindangan Sekolah
194.
SOP Prosedur Pengusulan Calon Penerima
Penghargaan Kalpataru
SOP Prosedur Penyusunan Calon Sekolah
Adiwiyata/Sekolah Adiwiyata
Merupakan prosedur dalam penyelesaian
dokumen lingkungan
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
festival pesona Pulau Serangan
Merupakan prosedur dalam penyusunan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP) berbasis lingkungan
Merupakan prosedur dalam penilaian
lomba kebersihan dan perindangan
sekolah
Merupakan prosedur dalam pengusulan
calon penerima penghargaan Kalpataru
Merupakan prosedur dalam pengusulan
calon sekolah Adiwiyata/Sekolah Adiwiyata
SOP Prosedur Koordinasi Penilaian Kota
Sehat/Adipura
Merupakan prosedur dalam koordinasi
penilaian kota sehat/Adipura
190.
191.
192.
195.
196.
Jumlah Total SOP
08. BADAN PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT DAN
PEMERINTAHAN DESA
47
800/129/Org/2013
197.
SOP Pengajuan SPP-UP
Merupakan prosedur pengajuan anggaran
untuk pelaksanaan program dan kegiatan
198.
SOP Pengajuan SPP-LS
199.
SOP Pengajuan SPP-GU
200.
SOP Pengajuan SPJ
201.
SOP Penyusunan Laporan Keuangan pada
BPM dan PEMDES
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
Merupakan prosedur penyusunan laporan
keuangan pada BPM dan Pemdes
202.
SOP Penyusunan LAKIP
203.
204.
SOP Penetapan Indikator Kinerja Utama
(IKU)
SOP Penetapan Kinerja
205.
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur Rencana Kerja dan
Anggaran (RKA)
206.
SOP Pengelolaan Naskah Dinas Masuk
207.
SOP Pengelolaan Naskah Dinas Keluar
208.
SOP Pendistribusian Surat
Merupakan prosedur pengelolaan naskah
dinas masuk
Merupakan prosedur pengelolaan naskah
dinas keluar
Merupakan prosedur pendistribusian surat
209.
SOP Pengelolaan Absensi
Merupakan prosedur pengelolaan absensi
210.
211.
SOP Pengajuan Cuti
SOP Pembinaan Displin Pegawai
212.
SOP Pengusulan Kartu Istri-Kartu Suami
Merupakan prosedur pengajuan cuti
Merupakan prosedur pembinaan disiplin
pegawai
Merupakan prosedur pengusulan kartu istri
- kartu suami
213.
SOP Pengusulan Kenaikan Gaji Berkala
214.
215.
216.
217.
218.
219.
220.
221.
222.
223.
224.
225.
226.
Merupakan prosedur penyusunan Laporan
Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah
(LAKIP)
Merupakan prosedur penyusunan Indikator
Kinerja Utama (IKU)
Merupakan prosedur penetapan kinerja
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat Pegawai Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
SOP Pengusulan Satya Lencana Karya Satya Merupakan prosedur pengusulan satya
lencana karya satya
SOP Verifikasi APBDes dan APPKel
Merupakan prosedur verifikasi rancangan
APBDes dan APPKel untuk dapat
ditetapkan menjadi Perdes
SOP Bulan Bhakti Gotong Royong
Merupakan prosedur pelaksanaan bulan
bhakti gotong royong
SOP Bintek Kasi/Kaur Desa/Kelurahan
Merupakan prosedur pelaksanaan bintek
kasi/kaur desa/kelurahan
SOP Bintek Sekretaris dan Bendahara
Merupakan prosedur pelaksanaan bintek
Desa/Kelurahan
sekretaris dan bendahara desa/kelurahan
SOP Bintek LPM dan BPD
Merupakan prosedur pelaksanaan bintek
LPM dan BPD
SOP Pembinaan dan Penilaian Tugas Kades Merupakan prosedur pelaksanaan
dan Pembinaan Anggota BPD
pembinaan dan penilaian tugas kepala
desa dan pembinaan para anggota BPD
SOP Pemberian Bantuan Gedung/Kantor
Merupakan prosedur pelaksanaan
Desa/Lurah
kegiatan pemberian bantuan
gedung/kantor desa/lurah
SOP Pemberian Bantuan Kepada Banjar
Merupakan prosedur pelaksanaan
Dinas
kegiatan pemberian bantuan kepada
banjar dinas
SOP Pemberian Penghargaan Kaling/Kadus Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pemberian penghargaan
kaling/kadus
SOP Penilaian Administrasi Keuangan Desa Merupakan prosedur pelaksanaan
atau IGA
penilaian administrasi keuangan desa atau
IGA
SOP Monitoring dan Evaluasi BHPR
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan monitoring dan evaluasi BHPR
227.
SOP Operasi Pasar Khusus Beras untuk
Rakyat Miskin (Raskin)
228.
SOP Pemberian Makanan Tambahan Anak
Sekolah (PMT-AS)
229.
SOP Pembinaan Teknologi Tepat Guna
230.
SOP Pembinaan dan Perlombaan
Kelurahan/Desa Evaluasi
231.
232.
SOP Pembinaan, Monitoring dan Evaluasi
Pasar Desa
SOP Pendataan Monev Kemiskinan
233.
SOP Swadaya Murni Masyarakat
234.
SOP Revitalisasi Posyandu
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penyuluhan dan pendistribusian
beras untuk rakyat miskin
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan sosialisasi PMT-AS dan
pendistribusian snack serta susu
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan teknologi tepat guna
Merupakan prosedur pembinaan dan
perlombaan Kelurahan/Desa evaluasi di
Kota Denpasar
Merupakan prosedur tentang pembinaan,
monitoring dan evaluasi pasar desa
Merupakan prosedur pendataan monitorng
dan evaluasi kemiskinan di Kota Denpasar
Merupakan prosedur swadaya murni
masyarakat
Merupakan prosedur pelaksanaan
revitalisasi posyandu
1
2
4
235.
5
6
SOP Pemberdayaan dan Kesejahteraan
Keluarga
Jumlah Total SOP
09. BADAN KESATUAN
BANGSA DAN POLITIK
236.
237.
238.
Merupakan prosedur pemberdayaan dan
kesejahteraan keluarga
39
800/130/Org/2013
SOP Penerbitan Ijin Rekomendasi Penelitian
Merupakan prosedur bagi mahasiswa yang
akan melakukan penelitian di wilayah Kota
Denpasar
SOP Penerbitan Rekomendasi Ijin Keramaian Merupakan prosedur tata cara untuk
mengadakan kegiatan/keramaian sehingga
dapat diantisipasi secara dini
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur langkah awal untuk
merencanakan segala program dan
kegiatan selama satu tahun termasuk
perencanaan anggaran
239.
SOP Penyusunan LAKIP
240.
SOP Penyusunan Laporan Keuangan
241.
SOP Pengajuan SPP LS
242.
SOP Pengajuan SPP GU
243.
SOP Pengajuan SPP UP
244.
SOP Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
245.
SOP Pengagendaan Surat
Merupakan prosedur keluar masuk surat
untuk kelancaran semua program di Badan
Kesbang dan Politik Kota Denpasar
246.
SOP Pengarsipan Surat
247.
SOP Pengusulan Pensiun
248.
SOP Pengusulan Berkala
249.
SOP Kegiatan Pelatihan Tenaga Pelaksana
Pembauran Kota Denpasar
250.
SOP Pemantapan Wawasan Kebangsaan
Merupakan prosedur rutin pengarsipan
surat-surat
Merupakan prosedur pengusulan pensiun
bagi PNS
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pemahaman tentang
kerukunan umat beragama bagi tokohtokoh agama di Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyegaran terhadap
masyarakat Kota Denpasar akan
pentingnya meningkatkan wawasan
kebangsaan
251.
SOP Kegiatan Peningkatan Rasa Solidaritas Merupakan prosedur koordinasi didalam
dan Ikatan Sosial di Kalangan Masyarakat
forum pembauran kebangsaan yang
melibatkan tokoh masyarakat, golongan,
suku, etnis, ras dan agama yang ada di
Indonesia khususnya di Denpasar
SOP Kegiatan Seminar Pemantapan
Merupakan proses prosedur bagi generasi
Wawasan Kebangsaan
muda untuk bertukar pikiran dalam hal
wawasan kebangsaan
SOP Tata Cara Pelaksanaan Kegiatan
Merupakan prosedur penyegaran bagi
Seminar Peningkatan Kewaspadaan Nasional generasi muda untuk tetap bisa
mempertahankan keamanan,
kenyamanan, kedamaian dan keutuhan
NKRI
252.
253.
Merupakan prosedur penyusunan
pelaporan sebagai bentuk
pertanggungjawaban Kepala SKPD
kepada Walikota
Merupakan prosedur dalam memudahkan
pengecekan realisasi keuangan selama
satu bulan berjalan
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung pada pihak ketiga dengan jumlah
yang telah ditetapkan
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
Merupakan prosedur pengajuan anggaran
untuk pelaksanaan program dan kegiatan
254.
SOP Peningkatan Nilai-nilai Luhur Budaya
Bangsa
Merupakan prosedur penyegaran bagi
SKPD dan masyarakat kota Denpasar
untuk menanamkan rasa cinta terhadap
bangsa sendiri
255.
SOP Kegiatan Bintek Ideologi dan
Kewaspadaan Nasional
Merupakan prosedur penyegaran kepada
organisasi kepemudaan untuk tetap
mempertahankan NKRI yang berdasarkan
4 pilar kebangsaan
256.
SOP Penerbitan Laporan Informasi Kominda
Merupakan prosedur jaringan informasi
yang perlu sesegera mungkin dilaporkan
ke Walikota terkait masalah keamanan di
Kota Denpasar
257.
SOP Pemantauan Lapangan Konflik Sosial
Kemasyarakatan
258.
259.
260.
261.
262.
Merupakan prosedur pemantauan di
lapangan untuk menghindari terjadinya
konflik sosial di masyarakat
SOP Surat Keterangan Terdaftar Organisasi Merupakan prosedur tata cara untuk
Kemasyarakatan
mendirikan suatu organisasi
kemasyarakatan
SOP Kegiatan Pengendalian Keamanan dan Merupakan proses pemahaman dan
Kenyamanan Lingkungan Bagi Pecalang di pembelajaran tentang keamanan dan
Kota Denpasar
kenyamanan lingkungan bagi anggota
pecalang di kota Denpasar
SOP Pemantauan Bagi Organisasi
Merupakan prosedur penyediaan data
Kemasyarakatan di Kota Denpasar
informasi tentang orkemas yang ada di
kota Denpasar
SOP Kegiatan Pendidikan Politik Masyarakat Merupakan prosedur
penyegaran/pemahaman kepada
masyarakat Kota Denpasar terhadap
keberadaan partai politik
SOP Verifikasi Bantuan Keuangan Kepada
Merupakan prosedur terhadap tata cara
Partai Politik
untuk mendapatkan bantuan keuangan
bagi partai politik yang mendapat kursi di
DPRD
263.
SOP Kegiatan Sosialisasi UU No. 83 Tahun
2012
Merupakan prosedur sosialisasi kepada
partai politik yang mendapatkan kursi
DPRD tentang tata cara prosedur
pelaksanaan bantuan keuangan partai
politik
264.
SOP Kegiatan Forum Komunikasi dan
Konsultasi Parpol
Merupakan prosedur di forum komunikasi
dan konsultasi kepada partai politik tentang
berbagai hal yang menyangkut hal-hal
yang berkaitan dengan situasi kondisi
menjelang pemilu
265.
SOP Bimbingan Teknis Peningkatan
Kesadaran Bela Negara Bagi Tokoh
Masyarakat Kota Denpasar
266.
SOP Monitoring Warga Negara Asing
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan teknis untuk
peningkatan kesadaran bela negara bagi
tokoh masyarakat kota denpasar
Merupakan prosedur monitoring dan
pengawasan langsung ke lapangan,
tempat domisili orang asing, mengenai
kelengkapan dokumen yang dibawa,
dilakukan oleh tim monitoring orang asing,
Kota Denpasar
1
2
4
5
6
267.
SOP Pemahaman Hak-Hak Azasi Manusia
(HAM)
268.
SOP Sosialisasi Peranan Bidang Ketahanan
Dalam Pencegahan Penyakit Masyarakat
Merupakan prosedur pelaksanaan bintek
tentang pemahaman HAM kepada
masyarakat Kota Denpasar sehingga
secara bertahap warga masyarakat Kota
Denpasar menyadari akan hak-hak dan
kewajiban apabila terjadi kasus-kasus
KDRT
Merupakan prosedur sosialisasi kepada
seluruh SKPD dan masyarakat Kota
Denpasar mengenai peranan bidang
ketahanan pada Badan Kesbangpol Kota
Denpasar dalam melaksanakan
aksi/kegiatan mengenai pembinaan,
pencegahan dan koordinasi tindakan
hukum terhadap pelanggaran penyakit
masyarakat
Jumlah Total SOP
33
10. BADAN PERPUSTAKAAN,
ARSIP, DAN DOKUMENTASI
800/131/Org/2013
269.
SOP Pengajuan SPJ
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
270.
SOP Pengajuan SPP LS
271.
SOP Pengajuan SPP GU
272.
SOP Pengajuan SPP UP
273.
SOP Penyusunan Laporan Keuangan BPAD
Merupakan prosedur penyusunan laporan
keuangan disusun dalam rangka
memudahkan staf keuangan untuk
menyusun laporan dan realisasi keuangan.
Dalam SOP ini dimuat prosedur – prosedur
yang harus dilakukan dalam penyusunan
laporan keuangan. Prosedur yang
dilakukan dimulai dari tahap menyiapkan
bahan laporan realisasi anggaran sampai
diakhiri dengan tersimpannya LRA yang
terdokumentasikan dalam arsip realisasi
anggaran yang sudah ditanda tangani oleh
Kepala BPAD
274.
SOP Pengelolaan SDM Keuangan
Merupakan prosedur pengelolaan SDM
keuangan disusun dalam rangka penataan
tugas dan fungsi bagian keuangan. Dalam
SOP ini dimuat prosedur – prosedur yang
harus dilakukan dalam pengelolaan SDM
keuangan. Prosedur yang dilakukan
dimulai dari tahap memberikan
petunjuk/bimbingan pada Staf sampai
diakhiri dengan terdokumentasikannya
laporan keuangan
275.
SOP Kenaikan Pangkat
276.
SOP Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur usulan kenaikan
pangkat pegawai di lingkungan Badan
Arsip, Perpustakaan dan Dokumentasi
Merupakan prosedur usulan kenaikan gaji
berkala pegawai di lingkungan Badan
Arsip, Perpustakaan dan Dokumentasi
277.
SOP Pembuatan Karpeg
278.
SOP Surat Keluar
279.
SOP Surat Masuk
Merupakan prosedur pendistribusian surat
masuk di lingkungan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
280.
SOP Renstra
281.
SOP Laporan Realisasi Kegiatan
Merupakan prosedur penyusunan
RENSTRA di lingkungan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
Merupakan prosedur untuk membuat
laporan realisasi kegiatan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
282.
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur pembuatan KARPEG
di lingkungan Badan Arsip, Perpustakaan
dan Dokumentasi
Merupakan prosedur pendistribusian surat
keluar di lingkungan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
Merupakan prosedur penyusunan RKA
pada Badan Arsip, Perpustakaan dan
Dokumentasi
SOP Proses Lakip
Merupakan prosedur penyusunan LAKIP
pada Badan Arsip, Perpustakaan dan
Dokumentasi
SOP Peminjaman Buku pada Perpustakaan Merupakan prosedur peminjaman buku
Umum dan Perpustakaan Keliling
pada perpustakaan umum dan
perpustakaan keliling
SOP Penayangan Buku/Bahan Pustaka pada Merupakan prosedur penayangan
Perpustakaan Umum
buku/bahan pustaka pada perpustakaan
umum
SOP Pelestarian Bahan Pustaka
Merupakan prosedur pelestarian bahan
pustaka di lingkungan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
SOP Pengolahan Bahan Pustaka
Merupakan prosedur dalam pengolahan
bahan pustaka di lingkungan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
SOP Pengadaan Buku/Bahan Pustaka
Merupakan prosedur pengadaan
buku/bahan pustaka di lingkungan Badan
Arsip, Perpustakaan dan Dokumentasi
283.
284.
285.
286.
287.
288.
289.
SOP Bantuan Buku/Bahan Pustaka Kepada
Perpustakaan Sekolah dan Lurah/Desa
290.
SOP Pendokumentasian
291.
SOP Penggunaan Ruang Studio
292.
SOP Pelayanan Arsip
Merupakan prosedur bantuan buku/bahan
pustaka kepada perpustakaan sekolah dan
Lurah/Desa
Merupakan prosedur pendokumentasian
kegiatan di lingkungan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
Merupakan prosedur penggunaan studio di
lingkungan Badan Arsip, Perpustakaan
dan Dokumentasi
Merupakan prosedur pelayanan arsip di
lingkungan Badan Arsip, Perpustakaan
dan Dokumentasi
SOP Penyimpanan Arsip dari SKPD External Merupakan prosedur penyimpanan arsip
dari SKPD eksternal di Kota Denpasar
SOP Penyimpanan Arsip Internal BPAD Kota Merupakan prosedur penyimpanan arsip
Denpasar
internal BPAD Kota Denpasar
293.
294.
Jumlah Total SOP
11. BADAN
PENANGGULANGAN
BENCANA DAERAH
800/132/Org/2013
26
1
2
4
5
295.
SOP Penyusunan RKA
296.
SOP Penyusunan Lakip
297.
298.
6
Merupakan prosedur penyusunan
Rencana Kegiatan Anggaran (RKA) ini
dibuat dalam rangka tertib administrasi
penyusunan kebutuhan akan anggaran
Badan Penanggulangan Bencana Daerah
setiap tahun, yang pelaksanaanya dan
penerapannya dengan berpedoman pada
rencana pembangunan daerah yang
disusun setiap tahun. Sesuai dengan tugas
pokok dan fungsi di lingkungan Badan
Penanggulangan Bencana Daerah dengan
disusunnya SOP penyusunan RKA ini
dapat memudahkan birokrasi internal.
Dalam SOP ini dimuat prosedur – prosedur
yang harus dilakukan dalam penyusunan
RKA. Prosedur yang dilakukan dimulai dari
tahap persiapan sampai diakhiri dengan
tersusunnya RKA, pendistribusian dan
pendokumentasian
Merupakan prosedur penyusunan LAKIP
disusun dalam rangka evaluasi penetapan
kinerja dan pencapaian kinerja. Dalam
SOP ini dimuat prosedur – prosedur yang
harus dilakukan dalam penyusunan LAKIP.
Prosedur yang dilakukan dimulai dari tahap
persiapan sampai diakhiri dengan
tersusunnya LAKIP yang
terdokumentasikan dalam Dokumen LAKIP
yang sudah ditanda tangani oleh Kepala
Pelaksana BPBD
SOP Pengelolaan Naskah Dinas Masuk
Merupakan prosedur pengelolaan naskah
dinas masuk disusun dalam rangka
memenuhi amanah Perwali Nomor 14/
tahun 2009. Dalam SOP ini dimuat
prosedur – prosedur yang harus dilakukan
dalam pengelolaan naskah dinas masuk.
Prosedur yang dilakukan dimulai dari tahap
menerima dan mencatat naskah dinas
masuk sampai diakhiri dengan
tersimpannya naskah dinas masuk dalam
rak arsip
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat Pegawai Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
299.
SOP Penyusunan Laporan Keuangan
Merupakan prosedur penyusunan laporan
keuangan disusun dalam rangka
memudahkan staf keuangan untuk
menyusun laporan dan realisasi keuangan.
Dalam SOP ini dimuat prosedur – prosedur
yang harus dilakukan dalam penyusunan
laporan keuangan. Prosedur yang
dilakukan dimulai dari tahap menyiapkan
bahan laporan realisasi anggaran sampai
diakhiri dengan tersimpannya LRA yang
terdokumentasikan dalam arsip realisasi
anggaran yang sudah ditanda tangani oleh
Kepala Pelaksana BPBD
300.
SOP Pengelolaan SDM Keuangan
Merupakan prosedur pengelolaan SDM
keuangan disusun dalam rangka penataan
tugas dan fungsi bagian keuangan. Dalam
SOP ini dimuat prosedur – prosedur yang
harus dilakukan dalam pengelolaan SDM
keuangan. Prosedur yang dilakukan
dimulai dari tahap memberikan
petunjuk/bimbingan pada Staf sampai
diakhiri dengan terdokumentasikannya
laporan keuangan
301.
SOP Pengajuan SPJ
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
302.
SOP Pengajuan SPP LS
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
303.
SOP Pengajuan SPP GU
304.
SOP Pengajuan SPP UP
305.
SOP Peningkatan Kompetensi Pegawai
306.
SOP Pemeliharaan Sarana dan Lingkungan
Kerja
307.
SOP Sidak Alat-alat Kebakaran pada
Bangunan Gedung
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
Merupakan prosedur untuk menjamin
kesesuaian kompetensi pegawai terhadap
persyaratan kompetensi yang dibutuhkan
untuk pekerjaan yang menjadi tanggung
jawab pegawai tersebut
Merupakan prosedur yang berrtujuan
memastikan semua prasarana yang ada
terpelihara untuk menjamin kesesuaiannya
untuk pemakaian
Merupakan prosedur sidak alat – alat
kebakaran pada bangunan gedung
disusun dalam rangka pemenuhan
keamanan gedung dari ancaman
kebakaran. Dalam SOP ini dimuat
prosedur – prosedur yang harus dilakukan
dalam melakukan sidak alat – alat
kebakaran pada bangunan gedung.
Prosedur yang dilakukan dimulai dari tahap
melaksanakan perintah sidak sampai
diakhiri dengan terdokumentasikannya
hasil sidak setelah selesai dilaksanakan
308.
SOP Penyusunan Norma Keamanan
Bangunan Gedung
Merupakan prosedur penyusunan norma
keamanan bangunan gedung disusun
dalam rangka evaluasi proses pembuatan
IMB dan standarisasi bangunan gedung.
Dalam SOP ini dimuat prosedur – prosedur
yang harus dilakukan dalam penyusunan
norma keamanan bangunan gedung.
Prosedur yang dilakukan dimulai dari tahap
merencanakan penyusunan norma
bangunan gedung sampai diakhiri dengan
tersusunnya dokumen norma bangunan
gedung
1
2
4
5
6
309.
SOP Kajian Cepat dan Tepat Terhadap
Lokasi, Kerusakan, Kerugian dan Sumber
Daya
Merupakan prosedur kaji cepat dan tepat
terhadap lokasi, kerusakan, kerugian dan
sumber daya yang disusun untuk
mengetahui secara cepat dan tepat situasi
bencana yang terjadi. Dalam SOP ini
dimuat prosedur – prosedur yang harus
dilakukan dalam melakukan kaji cepat dan
tepat terhadap lokasi, kerusakan, kerugian
dan sumber daya. Prosedur yang
dilakukan dimulai dari tahap menerima
informasi awal terjadinya bencana sampai
diakhiri dengan terdokumentasinya laporan
dan data kaji cepat
310.
SOP Pemenuhan Kebutuhan Sarpras
Penanggulangan Bencana
311.
SOP Operasi Standar Penyelamatan dan
Evakuasi Korban Bencana
Merupakan prosedur pemenuhan
kebutuhan sarpras penanggulangan
bencana disusun dalam rangka
mendukung penanganan penanggulangan
bencana. Dalam SOP ini dimuat prosedur
– prosedur yang harus dilakukan dalam
pemenuhan kebutuhan sarpras
penanggulangan bencana. Prosedur yang
dilakukan dimulai dari tahap
merencanakan pemenuhan kebutuhan
sarpras PB sampai diakhiri dengan
terdistribusinya sarpras penanggulangan
bencana
Merupakan prosedur operasi standar
penyelamatan dan evakuasi korban
bencana disusun untuk dijadikan pedoman
dalam pelaksanaan penyelamatan dan
evakuasi. Dalam SOP ini dimuat prosedur
– prosedur yang harus dilakukan dalam
melakukan operasi standar penyelamatan
dan evakuasi korban bencana. Prosedur
yang dilakukan dimulai dari tahap
menerima informasi awal terjadinya
bencana sampai diakhiri dengan
terdokumentasinya laporan kegiatan
312.
SOP Pengerahan SDM, Peralatan dan
Logistik
Merupakan prosedur pengerahan SDM,
peralatan, dan logistik disusun untuk
dijadikan pedoman dalam pengerahan
SDM, peralatan dan logistik dalam
penanggulangan bencana. Dalam SOP ini
dimuat prosedur – prosedur yang harus
dilakukan dalam melakukan pengerahan
SDM, peralatan dan logistik. Prosedur yang
dilakukan dimulai dari tahap menerima
informasi terjadinya bencana sampai
diakhiri dengan terdokumentasinya laporan
kegiatan
313.
SOP Evaluasi Kinerja Rekanan
314.
SOP Tindakan Koreksi dan Pencegahan
315.
SOP Rapat Tinjauan Manajemen
Merupakan prosedur pelaksanaan evaluasi
kinerja rekanan dalam rangka pembinaan
rekanan
Merupakan prosedur tindakan
penyelesaian atas terjadinya
ketidaksesuaian dan untuk mencegah
terulangnya ketidaksesuaian serta
mencegah terulangnya ketidaksesuaian
serta mencegah terjadinya
ketidaksesuaian yang potensial
Merupakan prosedur untuk BPBD Kota
Denpasar dalam melakukan tinjauan
secara berkesinambungan terhadap
efektifitas dan efisisensi penerapan Sistem
Manajemen Mutu serta mencari peluang
melakukan perbaikan secara berkelanjutan
316.
SOP Pengendalian Pelayanan Tidak Sesuai
Merupakan prosedur tindakan pencegahan
terhadap terjadinya suatu kondisi realisasi
pelayanan yang tidak sesuai dengan
persyaratan dan menetapkan tindakan
koreksi yang diperlukan apabila terjadi
untuk memastikan tidak adanya hasil
realisasi pelayanan yang tidak sesuai
setelah pelayanan dilaksanakan
317.
SOP Monitoring Daerah Rawan Bencana
Banjir
318.
SOP Tata Cara Pemberian Bantuan
Pemenuhan Kebutuhan Dasar
Merupakan prosedur monitoring daerah
rawan bencana banjir disusun dalam
rangka mengurangi korban harta dan jiwa
dalam bencana banjir. Dalam SOP ini
dimuat prosedur – prosedur yang harus
dilakukan dalam monitoring daerah rawan
bencana banjir. Prosedur yang dilakukan
dimulai dari tahap pembentukan tim
monitoring sampai diakhiri dengan
terdokumentasikannya hasil monitoring
Merupakan prosedur tata cara pemberian
bantuan pemenuhan kebutuhan dasar
disusun untuk dijadikan pedoman dalam
pemberian bantuan dan pemenuhan
kebutuhan dasar korban bencana. Dalam
SOP ini dimuat prosedur – prosedur yang
harus dilakukan dalam melakukan
pemberian bantuan pemenuhan
kebutuhan dasar. Prosedur yang dilakukan
dimulai dari tahap menerima informasi awal
terjadinya bencana sampai diakhiri dengan
terdokumentasinya laporan dan data base
korban bencana
319.
SOP Perumusan Kebijakan Rehabilitasi
320.
SOP Koordinasi pada Saat Rehabilitasi
dengan Instansi Terkait
Merupakan prosedur perumusan kebijakan
rehabilitasi disusun dalam rangka
penetapan pedoman langkah dalam
pelaksanaan rehabilitasi. Dalam SOP ini
dimuat prosedur – prosedur yang harus
dilakukan dalam perumusan kebijakan
rehabilitasi. Prosedur yang dilakukan
dimulai dari tahap persiapan rapat
koordinasi sampai diakhiri dengan
terarsipnya dokumen
Merupakan prosedur koordinasi pada saat
rehabilitasi dengan Instansi terkait disusun
untuk dijadikan pedoman langkah dalam
pelaksanaan rehabilitasi. Dalam SOP ini
dimuat prosedur – prosedur yang harus
dilakukan dalam koordinasi pada saat
rehabilitasi dengan instansi terkait.
Prosedur yang dilakukan dimulai dari tahap
peralihan masa tanggap darurat menjadi
masa rehabilitasi sampai dengan
terarsipnya semua laporan dan data base
korban
1
2
4
5
6
321.
SOP Perumusan Kebijakan Rekonstruksi
322.
SOP Pemantauan, Evaluasi dan Analisis
Pelaporan pada Saat Rekonstruksi
Merupakan prosedur perumusan kebijakan
rekonstruksi disusun untuk dijadikan
pedoman langkah dalam pelaksanaan
rekonstruksi. Dalam SOP ini dimuat
prosedur – prosedur yang harus dilakukan
dalam perumusan kebijakan rekonstruksi.
Prosedur yang dilakukan dimulai dari tahap
menindaklanjuti data base bencana
sampai diakhiri dengan terarsipnya
dokumen kebijakan rekonstruksi
Merupakan prosedur pemantauan,
evaluasi dan analisis pelaporan pada saat
rekonstruksi disusun untuk dijadikan
pedoman langkah dalam pelaksanaan
rekonstruksi. Dalam SOP ini dimuat
prosedur – prosedur yang harus dilakukan
dalam pemantauan, evaluasi dan analisis
pelaporan pada saat rekonstruksi.
Prosedur yang dilakukan dimulai dari tahap
peralihan masa rehabilitasi menjadi masa
rekonstruksi sampai diakhiri dengan
terarsipnya laporan evaluasi akhir
pemberian bantuan kepada korban
bencana
Jumlah Total SOP
28
1
2
4
5
6
11,1 UPT
KEGAWATDARURATAN
TERPADU BADAN
PENANGGULANGAN
BENCANA DAERAH
323.
SOP Tetap Tindak Lanjut Pengaduan
Masyarakat
Merupakan prosedur tetap tindak lanjut
pengaduan masyarakat disusun untuk
meningkatkan kualitas pelayanan publik
terhadap penanganan bencana. Dalam
SOP ini dimuat prosedur – prosedur yang
harus dilakukan dalam menindaklanjuti
pengaduan masyarakat. Prosedur yang
dilakukan dimulai dari tahap menerima
informasi dari masyarakat dan melakukan
identifikasi jenis bencana sampai diakhiri
dengan terarsipnya laporan
324.
SOP Tetap Tindak Lanjut Informasi BMKG
Merupakan prosedur tetap tindak lanjut
informasi BMKG disusun untuk
meningkatkan kualitas pelayanan publik
terhadap penanganan bencana. Dalam
SOP ini dimuat prosedur – prosedur yang
harus dilakukan dalam tindak lanjut
informasi BMKG. Prosedur yang dilakukan
dimulai dari tahap menerima informasi dari
BMKG dan melakukan konfirmasi sampai
diakhiri dengan terarsipnya laporan
Jumlah Total SOP
12. BADAN KELUARGA
BERENCANA DAN
PEMBERDAYAAN
PEREMPUAN
2
800/133/Org/2013
325.
SOP Pengasuhan Kenaikan Gaji Berkala
326.
SOP Pengasuhan Kenaikan Pangkat
Pegawai
327.
SOP Pengelolaan Naskah Dinas Masuk
328.
SOP Penyusunan RKA BKBPP
329.
SOP Pengelolaan Absensi
330.
SOP Pengajuan SPP-LS
331.
SOP Pengajuan SPP-UP
332.
SOP Pengajuan SPP-GU
333.
SOP Pengajuan SPJ
334.
SOP Pengusulan Kartu Pegawai
335.
SOP Pengusulan Satya Lencana Karya Satya Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan
SOP Pengusulan Kartu Istri-Kartu Suami
Merupakan prosedur - prosedur dasar
mengenai pengusulan (KARIS - KARSU)
336.
Merupakan prosedur kenaikan gaji berkala
merupakan salah satu penghargaan bagi
Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang diberikan
setiap 2 (dua) tahun sekali sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan yang
berlaku
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pengelolaan naskah
dinas masuk pada BKBPP
Merupakan prosedur langkah awal untuk
merencanakan segala program dan
kegiatan selama satu tahun termasuk
perencanaan anggaran
Merupakan prosedur pengelolaan absensi
pegawai/pejabat
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
Merupakan prosedur-prosedur dasar
mengenai pengusulan kartu pegawai
SOP Penyusunan LAKIP
Merupakan prosedur penyusunan
pelaporan sebagai bentuk
pertanggungjawaban Kepala SKPD
kepada Walikota
SOP Penyusunan Laporan Keuangan pada
Merupakan prosedur pembuatan/
BKBPP
penyusunan LRA
SOP Penyusunan Laporan Pengendalian
Merupakan prosedur pembuatan/
Lapangan Tingkat Kabupaten/Kota pada
penyusunan laporan pengendalian
Badan KBPP
lapangan untuk tingkat Kabupaten/Kota
SOP Penyusunan Laporan Pelayanan
Merupakan prosedur pembuatan/
Kontrasepsi Kabupaten pada Badan KBPP
penyusunan laporan untuk pelayanan
kontrasepsi Kabupaten/Kota
SOP Advokasi KIE Tentang Kesehatan
Merupakan prosedur kegiatan sosialisasi
Reproduksi Remaja
KIE tentang KRR
SOP Penyiapan Tenaga Pendamping Bina
Merupakan prosedur kegiatan pembinaan
Keluarga
dan evaluasi Tri Bina
SOP Pelaksanaan P2WKSS Dalam Kegiatan Merupakan prosedur kegiatan pembinan
Kebijakan Perlindungan Perempuan Di
P2WKSS
Daerah
337.
338.
339.
340.
341.
342.
343.
Jumlah Total SOP
19
12.1 UPT. BADAN KELUARGA
BERENCANA DAN
PEMBERDAYAAN
PEREMPUAN
SOP Penyusunan Laporan Pengendalian
Lapangan Tingkat Kecamatan pada Badan
BKBPP
Merupakan prosedur
pembuatan/penyusunan laporan bulanan
pengendalian lapangan program KB
Nasional di Kecamatan
SOP Penyusunan Laporan Pelayanan
Merupakan prosedur
Kontrasepsi Tingkat Kecamatan
pembuatan/penyusunan laporan bulanan
untuk pelayanan kontrasepsi tingkat
Kecamatan
Jumlah Total SOP
2
344.
345.
13. DINAS TATA RUANG DAN
PERUMAHAN
800/134/Org/2013
346.
SOP Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi
Pemerintah (LAKIP)
Merupakan prosedur laporan pelaksanaan
SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja
Instansi Pemerintah) dan 1 tahun
anggaran yang berisi tingkat keberhasilan
dan kegagalan dalam pengelolaan
keuangan dan pelaksanaan kinerja SKPD
347.
SOP Penyusunan Rencana Kerja dan
Anggaran (RKA)
Merupakan prosedur penyusunan rencana
kerja dan anggaran dilingkungan Dinas
Tata Ruang dan Perumahan
348.
SOP Penyelenggaraan Pemerintah Daerah
(LPPD)
Merupakan prosedur penyusunan laporan
penyelenggaraan Pemerintah Daerah
1
2
4
5
6
349.
SOP Surat Masuk Internal
350.
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat
351.
SOP Pengusulan Kenaikan Gaji Berkala
352.
353.
SOP Cuti
SOP Karis/Karsu
Merupakan prosedur pengelolaan surat
masuk internal yang kemudian
didistribusikan ke BKPP
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pengajuan cuti
Merupakan prosedur pengusulan
Karis/Karsu
SOP Pengusulan Karpeg
Merupakan prosedur tindakan pengusulan
kartu pegawai
SOP Pengusulan Satya Lencana Karya Satya Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan
SOP Pelaporan Pertanggung Jawaban
Merupakan prosedur penyusunan laporan
Realisasi Keuangan (Laporan Semester)
pertanggung jawaban realisasi keuangan
per semester
SOP Pelaporan Pertanggung Jawaban
Merupakan prosedur penyusunan laporan
Realisasi Keuangan (Laporan Bulanan)
pertanggung jawaban realisasi keuangan
setiap bulan
SOP Pengajuan SPP GU
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
SOP Pengajuan SPP LS
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
SOP Pengajuan SPP UP
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
SOP Pelaporan Pertanggung Jawaban
Merupakan prosedur laporan pertanggung
Realisasi Keuangan (Laporan Tahunan
jawaban realisasi keuangan tiap tahun
Neraca)
SOP Tindak Lanjut Temuan BPK-RI
Merupakan prosedur tindak lanjut terhadap
temuan dari BPK-RI
SOP Tindak Lanjut Temuan Inspektorat
Merupakan prosedur tindak lanjut terhadap
temuan dari Inspektorat Kota Denpasar
354.
355.
356.
357.
358.
359.
360.
361.
362.
363.
364.
SOP Permohonan Surat Keterangan Copy
IMB
365.
SOP Rekomendasi Gambar IMB
366.
SOP Informasi Peruntukan Lahan (Advice
Planing)
367.
SOP Rekomendasi Pembangunan/Pendirian
Papan Reklame
SOP Rekomendasi Pembangunan/Pendirian
Tower Telekomunikasi
SOP Pengendalian dan Penataan Kota
368.
369.
370.
Merupakan prosedur permohonan
keterangan copy Ijin Mendirikan Bangunan
(IMB) bila IMB asli tidak ditemukan oleh
Pemilik
Merupakan prosedur rekomendasi Ijin
Mendirikan Bangunan (IMB) di Kota
Denpasar, dimana gambar bangunan
harus ada rekomendasi dari Dinas Teknis
(Dinas Tata Ruang dan Perumahan)
Merupakan prosedur untuk mendapatkan
informasi peruntukan lahan di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur permohonan
pendirian papan reklame
Merupakan prosedur permohonan
pendirian tower telekomunikasi
Merupakan prosedur pengendalian dan
penataan kota
SOP Penetapan Bantuan Perbaikan Rumah
Tangga Miskin (RTM)
Merupakan prosedur sosialisasi dan
pelaksanaan Bantuan Perbaikan Rumah
Tangga Miskin (RTM)
Jumlah Total SOP
25
14. DINAS KEBERSIHAN DAN
PERTAMANAN
800/135/Org/2013
371.
SOP Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi
Pemerintah (LAKIP)
Merupakan prosedur penyusunan LAKIP
sebagai acuan dalam membuat laporan
pelaksanaan SAKIP (Sistem Akuntabilitas
Kinerja Instansi Pemerintah) dalam 1 tahun
anggaran yang berisi tingkat keberhasilan
dan kegagalan dalam pengelolaan
keuangan dan pelaksanaan kinerja SKPD
372.
SOP Laporan Realisasi Kegiatan
373.
SOP Rencana Kerja Tahunan DKP
374.
SOP Kepesertaan Jamsostek
375.
SOP Klaim Jamsostek
Merupakan prosedur dalam membuat
evaluasi kegiatan fisik dan keuangan yang
diselenggarakan per 1 bulan kegiatan dan
sebagai alat control dan monitoring
pelaksanaan kegiatan di masing - masing
bidang
Merupakan prosedur yang telah
disesuaikan berdasarkan renstra dijadikan
acuan dalam menyusun dan
mengembangkan menjadi RKA, DPA,
SKPD
Merupakan prosedur program jaminan
sosial bagi tenaga kerja yang mencakup
pelayanan kesehatan, jaminan kecelakaan
kerja, dan santunan
Merupakan prosedur pemberian santunan
kepada tenaga kerja/keluarganya
376.
SOP Surat Masuk Internal
Merupakan prosedur surat dinas yang
diterima oleh instansi terkait yang ditujukan
kepada bagian umum dan kepegawaian,
serta langsung ditindaklanjuti setelah
mendapat arahan dari Kepala Dinas
377.
SOP Surat Masuk External
378.
SOP Pendistribusian Surat-surat
Merupakan prosedur surat dinas yang
diterima oleh instansi terkait yang dapat
didistribusikan kepada badan ataupun sub
bagian pada instansi terkait tersebut
Merupakan prosedur pendistribusian surat
masuk kepada bidang - bidang sesuai
dengan tujuan surat masuk tersebut
379.
SOP Surat Keluar
380.
SOP SPJ
381.
SOP Pelayanan Umum Bulanan
382.
SOP Pelayanan Umum Tahunan
Merupakan prosedur surat dinas yang
dikirim kepada instansi terkait yang dituju,
organisasi dan lainya
Merupakan prosedur surat pertanggung
jawaban mengenai jumlah anggaran yang
dimiliki oleh realisasinya
Merupakan prosedur rutin yang
dlaksanakan setiap bulan, seperti belanja
telepon, air, listrik dan sebagainya
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pelayanan umum tahunan
1
2
4
5
6
383.
SOP Absensi Pegawai Mingguan
384.
SOP Absensi Pegawai Bulanan
385.
SOP Pembuatan DP-3 (Daftar Penilaian
Pelaksanaan Pekerjaan PNS)
386.
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat
387.
SOP Pengusulan Gaji Berkala
388.
SOP Pengajuan Pensiun
389.
SOP Pengusulan Cuti
390.
SOP Pembagian SPK Tenaga Tahunan
391.
SOP SPK Tenaga Baru
392.
SOP SPK Tenaga Berhenti
393.
SOP Pengusulan Karpeg
394.
SOP Pengusulan Karis-Karsu
395.
SOP Pengusulan Satya Lencana Kaya Satya Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan
SOP Pembinaan dan Disiplin Pegawai
Merupakan prosedur yang berisikan
sejumlah prosedur standar mengenai
penjatuhan sanksi terhadap pelanggaran
displin yang dilakukan oleh PNS ataupun
CPNS
SOP Penataan Keuangan Daerah pada DKP Merupakan prosedur standar mengenai
Kota Denpasar
penataan keuangan daerah DKP Kota
Denpasar
SOP SPP GU (Ganti Uang)
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
396.
397.
398.
399.
400.
401.
402.
403.
404.
405.
406.
407.
408.
409.
410.
Merupakan prosedur rekap absensi
mingguan merupakan rekap absensi
Pegawai Negeri Sipil (PNS) selama 1
minggu kerja (senin s/d jumat) yang akan
dilaporkan kepada BKPP dan Inspektorat
Merupakan prosedur rekap absensi
bulanan, merupakan rekap absensi
Pegawai Negeri Sipil (PNS) selama 1 bulan
kerja yang akan digunakan oleh bagian
keuangan untuk menentukan besaran
uang makan
Merupakan prosedur pembuatan DP-3
dimulai dengan mengisikan formulir untuk
melakukan penilaian pelaksanaan
pekerjaan Pegawai Negeri Sipil (PNS)
Merupakan prosedur dasar mengenai
pengajuan kenaikan pangkat PNS
berdasarkan syarat - syarat kenaikan
pangkat yang ditentukan
Merupakan prosedur standar mengenai
pengajuan berkala PNS yang dilakukan
oleh bagian kepegawaian
Merupakan prosedur standar mengenai
pengajuan pensiun PNS yang akan
memasuki masa pensiun
Merupakan prosedur mengenai
pengusulan cuti PNS
Merupakan prosedur SPK yang dibagikan
secara berkala tiap tahunnya kepada
tenaga berupa rekap dan petikan
Merupakan prosedur SPK pertama yang
diberikan kepada tenaga yang baru
bekerja
Merupakan prosedur SPK yang berisi
keputusan mengenai status berhenti
tenaga
Merupakan prosedur dasar mengenai
pengusulan kartu pegawai
Merupakan prosedur dasar mengenai
pengusulan (KARIS - KARSU)
SOP SPP UP (Uang Persediaan)
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
SOP SPP LS
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
SOP Pengajuan SPJ
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
SOP Pengangkutan Sampah
Merupakan prosedur dalam rangka
pelaksanaan pekerjaan pengangkutan
sampah
SOP Pelanggaran Pembuangan Sampah
Merupakan prosedur dalam rangka
pelaksanaan pekerjaan pelanggaran
pembuangan sampah
SOP Pembersihan Jalan dan Pengumpulan Merupakan prosedur dalam rangka
Sampah
pelaksanaan pekerjaan pembersihan jalan,
saluran dan selokan
SOP Pengangkutan Hasil Penyapuan Jalan
Merupakan prosedur dalam rangka
pelaksanaan pekerjaan pengangkutan
hasil penyapuan jalan
SOP Perabasan Rumput dan Semak
Merupakan prosedur dalam rangka
pelaksanaan pekerjaan perabasan rumput
dan semak
SOP Bantuan Kebersihan Kepada Pihak Lain Merupakan prosedur dalam rangka
(Masyarakat)
pelaksanaan pekerjaan bantuan
kebersihan pada pihak lain (masyarakat)
SOP Jumali
Merupakan prosedur dalam rangka
pelaksanaan pekerjaan pelanggaran
pembuangan sampah
SOP Pembangunan Taman Swakelola
Merupakan prosedur pembangunan taman
swakelola adalah langkah - langkah atau
prosedur di Kota Denpasar
SOP Pemeliharaan Taman
Merupakan prosedur pemeliharaan taman
adalah langkah - langkah atau prosedur
pemeliharaan taman di Kota Denpasar
411.
SOP Peminjaman Lapangan
412.
SOP Perbaikan Lampu Penerangan Jalan
Umum (LPJU)
413.
SOP Permohonan Bantuan Lampu
Penerangan Jalan Umum (LPJU)
414.
SOP Penertiban Reklame
415.
SOP Penebangan atau Perompesan Pohon
416.
SOP Penghijauan Tata Ruang
417.
SOP Pembuangan Sampah di TPA
418.
SOP Retribusi Sampah di TPA Suwung
419.
SOP Pelaporan Volume sampah
Merupakan prosedur peminjaman
lapangan adalah langkah - langkah atau
prosedur peminjaman lapangan di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur perbaikan Lampu
Penerangan Jalan Umum (LPJU) di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur permohonan bantuan
Lampu Penerangan Jalan Umum (LPJU)
adalah langkah - langkah atau prosedur
permohonan bantuan LPJU di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur penertiban reklame
adalah langkah - langkah atau prosedur
penertiban reklame di Kota Denpasar
Merupakan prosedur penebangan atau
perompesan pohon adalah langkah langkah atau prosedur penebangan atau
perompesan pohon di Kota Denpasar
Merupakan prosedur penghijauan tata
ruang adalah langkah - langkah atau
prosedur penghijauan tata ruang di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur pembuangan
sampah di TPA
Merupakan prosedur pemungutan retribusi
sampah di TPA Suwung
Merupakan prosedur pelaporan dan
rekapitulasi volume sampah
1
2
4
5
6
420.
SOP Pembuatan Kompos
421.
SOP Kerjasama Pengelolaan Limbah
422.
SOP Pemeliharaan Kendaraan
423.
SOP Pemeliharaan Alat Berat
424.
SOP Permohonan Barang Kebersihan
Merupakan prosedur pengolahan sampah
organik menjadi kompos
Merupakan prosedur untuk mengurangi
terjadinya pencemaran lingkungan,
sehingga permasalahan limbah tidak
berdampak terhadap Denpasar sebagai
kota Pariwisata
Merupaka prosedur pemeliharaan
kendaraan
Merupakan Prosedur tentang
pemeliharaan alat berat
Merupakan prosedur permohonan barang
kebersihan dari masyarakat
SOP Pengadaan Peralatan/Sarana
Merupakan prosedur pengadaan
peralatan/sarana
Jumlah Total SOP
55
425.
15. DINAS KEPENDUDUKAN
DAN PENCATATAN SIPIL
800/136/Org/2013
426.
SOP Penerbitan Kartu Tanda Penduduk
(KTP)
SOP Penerbitan Perpanjang Kartu Tanda
Penduduk (KTP)
SOP Pergantian Kartu Tanda Penduduk
(KTP) Rusak/Hilang
SOP Penerbitan Kartu Keluarga (KK) Baru
Merupakan prosedur penerbitan KTP di
Kota Denpasar
Merupakan prosedur penerbitan
perpanjangan KTP di Kota Denpasar
Merupakan prosedur penerbitan KTP yang
rusak/hilang di Kota Denpasar
Merupakan prosedur penerbitan KK di Kota
Denpasar
SOP Penerbitan Kartu Keluarga (KK)
Merupakan prosedur penerbitan KK
Perubahan Biodata
perubahan di Kota Denpasar
SOP Menertibkan Akta Kelahiran untuk
Merupakan prosedur penertiban akta
Penduduk Kota Denpasar Tepat 60 hari
kelahiran untuk penduduk di Kota
Denpasar yang tepat 60 hari
SOP Menerbitkan Akta Kelahiran untuk
Merupakan prosedur penertiban akta
Penduduk Kota Denpasar Terlambat 60 hari kelahiran untuk penduduk di Kota
Denpasar yang terlambat 60 hari
SOP Menertibkan Akta Kelahiran untuk
Merupakan prosedur penertiban akta
Penduduk Luar Kota Denpasar Tepat 60 hari kelahiran untuk penduduk diluar Kota
Denpasar yang tepat 60 hari
SOP Menerbitkan Akta Kelahiran untuk
Merupakan prosedur penerbitan akta
Penduduk Luar Kota Denpasar Terlambat 60 kelahiran untuk penduduk diluar Kota
hari
Denpasar yang terlambat 60 hari
427.
428.
429.
430.
431.
432.
433.
434.
435.
SOP Menerbitkan Akta Perceraian WNI
Merupakan prosedur penerbitan akta
perceraian Warga Negara Indonesia (WNI)
436.
SOP Menertibkan Akta Perceraian WNA dan
Campuran
SOP Menertibkan Akta Kematian Kepala
Keluarga KTP Denpasar
SOP Menerbitkan Akta Kematian Penduduk
Luar Denpasar
Merupakan prosedur penertiban akta
perceraian WNA dan campuran
Merupakan prosedur penerbitan akta
kematian kepala keluarga yang ber-KTP di
Kota Denpasar
Merupakan
prosedur penerbitan akta
kematian penduduk di luar Kota Denpasar
SOP Menertibkan Kutipan Akta
Pengangkatan Anak
Merupakan prosedur penerbitan kutipan
akta pengangkatan anak di Kota Denpasar
437.
438.
439.
Jumlah Total SOP
16. DINAS PERHUBUNGAN
14
800/137/Org/2013
440.
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur penyusunan rencana
kegiatan anggaran
441.
SOP Penyusunan Laporan (LAKIP, LPPD,
LKPJ)
442.
SOP Surat Masuk Internal
443.
SOP Surat Masuk Eksternal
444.
SOP Surat Keluar
445.
SOP Distribusi Surat
446.
SOP Usulan Kenaikan Pangkat
447.
SOP Usulan Kenaikan Gaji Berkala
448.
SOP Karpeg, Karis- Karsu
449.
SOP Usulan Satya Lencana Karya Satya
450.
SOP Pengajuan SPP LS Gaji
Merupakan prosedur penyusunan laporanlaporan kegiatan pada Dinas Perhubungan
Kota Denpasar
Merupakan prosedur pencatatan dan
pendistribusian surat masuk internal
Merupakan prosedur pencatatan dan
pendistribusian surat masuk eksternal
Merupakan prosedur penyusunan surat
keluar dan pendistribusiannya
Merupakan prosedur pencatatan dan
distribusi surat
Merupakan prosedur pengajuan usulan
kenaikan pangkat PNS
Merupakan prosedur pengajuan usulan
kenaikan gaji berkala PNS
Merupakan prosedur pengajuan
pembuatan KARPEG, KARIS-KARSU
Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30
tahun dan
memenuhi
Merupakan
prosedur
pengajuan
451.
SOP Pengajuan SPP LS Barang/jasa
452.
SOP Pengajuan SPP UP
453.
SOP Pengajuan SPP GU
454.
SOP Pemeliharaan APILL di Kota Denpasar
455.
SOP Pelayanan Ijin Usaha Angkutan
456.
SOP Pemberian Ijin Penggunaan Jalan selain Merupakan prosedur pemberian ijin
untuk kepentingan lalu lintas
penggunaan jalan untuk kepentingan
selain lalu lintas
SOP Penanganan Kecelakaan Lalu Lintas
Merupakan prosedur penanganan
kecelakaan lalu lintas
SOP Penegakkan Hukum Bidang LLAJ
Merupakan prosedur tentang pelaksanaan
penegakkan hukum dalam bidang LLAJ
457.
458.
459.
460.
461.
462.
pembayaran gaji
Merupakan prosedur pengajuan untuk
pembayaran barang/jasa
Merupakan prosedur pengajuan untuk
dana uang muka untuk memulai pekerjaan
Merupakan prosedur pengajuan untuk
pembayaran pekerjaan
Merupakan prosedur pemeliharaan APILL
di Kota Denpasar
Merupakan prosedur permohonan
pengajuan ijin usaha angkutan beserta
syarat administrasi yang diperlukan untuk
mengajukan permohonan
SOP Pengawasan dan Pengendalian LLAJ
Merupakan prosedur pengawasan dan
pengendalian LLAJ
SOP Pemantauam Fasilitas LLAJ
Merupakan prosedur pemantauan fasilitas
LLAJ
SOP Pengajuan Surat Perintah Pelaksanaan Merupakan prosedur pengajuan Surat
Tugas
Perintah Pelaksanaan Tugas (SPPT)
463.
SOP Pemindahan Kendaraan Bermotor di
Jalan
SOP Pemeliharaan Alat Uji
464.
SOP Pendataan dan Pembinaan Bengkel
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemindahan kendaraan bermotor di jalan
Merupakan prosedur dalam melaksanakan
kegiatan pemeliharaan alat uji guna
terpeliharanya alat uji yang berfungsi
dengan baik
465.
Merupakan prosedur tentang pendataan
dan pembinaan bengkel-bengkel
SOP Pelayanan Surat Keterangan Uji Berkala Merupakan prosedur pelayanan surat
Pertama Kali
keterangan pengujian berkala pertama kali
yang dilaksanakan bagi kendaraan wajib
uji berkala
466.
SOP Pengujian Berkala Pertama Kali
SOP Penerbitan Sertifikat Kapal (Pas Kecil)
Merupakan prosedur pengujian berkala
pertama kali yang dilaksanakan bagi
kendaraan wajib uji berkala
Merupakan prosedur dalam memperoleh
surat ijin kapal (Pas Kecil)
1
2
4
5
6
SOP Pelayanan Ijin Trayek Angkutan
Merupakan prosedur dalam memperoleh
ijin trayek angkutan
SOP Permohonan Andalalin di Kota
Merupakan prosedur dalam mengajukan
Denpasar
permohonan Andalalin
Jumlah Total SOP
30
16.1 UPT. TERMINAL
PENUMPANG DINAS
PERHUBUNGAN
467.
SOP Keberangkatan Kendaraan
Merupakan prosedur mengenai kendaraan
yang memasuki terminal penumpang,
parkir sementara, sampai kendaraan
tersebut keluar dari Terminal Penumpang
468.
SOP Kedatangan Penumpang
469.
SOP Keberangkatan Penumpang
470.
SOP Kedatangan Kendaraan
Merupakan prosedur penumpang
memasuki terminal penumpang, sampai
turun dari kendaraan dan keluar terminal
penumpang dengan kendaraan masingmasing baik taxi, ojek, angkot, dll
Merupakan prosedur penumpang
memasuki terminal, pembelian tiket di
loket, memasuki ruang tunggu
(pemungutan retribusi ruang tunggu)
sampai penumpang memasuki kendaraan
dan keluar dari terminal penumpang
Merupakan prosedur kedatangan
kendaraan, masuk terminal, menuju
tempat penurunan penumpang sampai
kendaraan keluar dari terminal penumpang
471.
SOP Surat Masuk Terminal Penumpang
Merupakan prosedur masuknya surat ke
terminal, pelaporan surat yang masuk
kepada Kasubag TU dan menyerahkan ke
UPT sampai mengarsipkan surat tersebut
472.
SOP Surat Keluar Terminal Penumpang
Merupakan prosedur surat yang keluar
terminal dari pengkonsepan sampai
pemeriksaan oleh Kasubag TU dan
disahkan oleh Kepala UPT, sampai
pengarsipan surat keluar tersebut
473.
SOP Penerimaan dan Pelaporan Keuangan
Merupakan prosedur penerimaan dan
pelaporan keuangan terminal penumpang
mulai dari menerima laporan retribusi
harian terminal, pemungutan retribusi,
penghitungan jumlah uang, pelaporan ke
Kepala UPT mengenai laporan harian,
pencapaian target, dan rekap total
pemasukan sampai penyerahan laporan
harian angkutan penumpang kepada
Bendahara penerima
SOP Pemungutan Fasilitas Penunjang
Merupakan prosedur pemungutan retribusi
Terminal
fasilitas penunjang terminal dari
penerimaan pembayaran sampai
penyetoran hasil penerimaan retribusi
kepada Bendahara Pembantu Penerima
UPT terminal
Jumlah Total SOP
8
474.
16.2 UPT. TERMINAL BARANG
DINAS PERHUBUNGAN
475.
SOP Penimbangan Berat Beban Angkutan di Merupakan prosedur dalam penimbangan
Jembatan Timbang
berat beban yang diangkut untuk
mencegah kelebihan beban
SOP Bongkar Muat Barang
Merupakan prosedur untuk operator
angkutan barang dalam memuat barang di
gudang di terminal barang
SOP Jasa Tunggu Parkir
Merupakan prosedur bagi operator
angkutan barang yang menginapkan
kendaraannya di terminal barang
476.
477.
478.
SOP Sewa Gudang
Merupakan prosedur untuk operator
angkutan barang yang ingin menyewa
gudang di terminal barang
SOP Penerimaan dan Pelaporan Keuangan Merupakan prosedur untuk membuat
Terminal Barang
laporan rekapitulasi retribusi harian
angkutan barang pada terminal barang
Jumlah Total SOP
5
479.
16.3 UPT. PENGUJIAN DINAS
PERHUBUNGAN
480.
SOP Pengujian Kendaraan Bermotor
481.
SOP Administrasi PKB
482.
SOP Proses Pemeriksaaan Teknis dan Laik
Jalan
SOP Perubahan Bentuk Kendaraan (yang
sudah ada nomor uji)
483.
484.
SOP Mutasi Keluar
485.
SOP Gagal Uji
486.
SOP Pengujian Ulang
487.
SOP Pembayaran Retribusi Pengujian
Kendaraan Bermotor
488.
SOP Surat Masuk
489.
SOP Surat Keluar
490.
SOP Numpang Uji Keluar
Jumlah Total SOP
Merupakan prosedur dalam pengujian
kendaraan bermotor
Merupakan prosedur pelaksanaan sistem
administrasi dalam pengujian kendaraan
bermotor
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengujian teknis kendaraan bermotor
Merupakan prosedur pelaksanaan uji
kendaraan bermotor yang mengalami
perubahan bentuk dan sudah memiliki
nomor uji sebelumnya
Merupakan prosedur pelaksanaan mutasi
uji keluar daerah Denpasar
Merupakan prosedur sebuah kendaraan
wajib uji dinyatakan gagal uji
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
dalam pengujian ulang sebuah kendaraan
yang telah dinyatakan gagal uji
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
pemungutan retribusi pengujian kendaraan
bermotor
Merupakan prosedur bagaimana surat
masuk pada UPT PKB Suwung
Merupakan prosedur bagaimana surat
keluar UPT PKB Suwung
Merupakan prosedur pelaksanaan
numpang uji keluar bagi kendaraan wajib
uji
11
16.4 UPT.PELAYANAN
TRANSPORTASI DARAT
DINAS PERHUBUNGAN
491.
SOP Petugas Jaga CC Room Untuk Kondisi
Macet/Insidentil
492.
SOP Petugas Jaga CC Room Untuk Kondisi
Normal/Harian
493.
SOP Petugas Jaga CC Room Untuk Hak
Utama Pengguna Jalan Untuk
Kelancaran/Prioritas
SOP Petugas Jaga Angkutan Pengumpan
494.
Jumlah Total SOP
17. DINAS KOMUNIKASI DAN
INFORMATIKA
495.
Merupakan prosedur pelaksanaan tugas
jaga CC Room untuk kondisi
macet/insidentil
Merupakan prosedur pelaksanaan tugas
jaga CC Room untuk kondisi normal/harian
Merupakan prosedur pelaksanaan tugas
jaga CC Room untuk hak utama pengguna
jalan demi kelancaran/prioritas
Merupakan prosedur pelaksanaan tugas
jaga angkutan pengumpan
4
800/138/Org/2013
SOP Penatausahaan Surat Masuk
Merupakan prosedur administrasi surat
masuk yang dilaksanakan pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
1
2
4
5
6
496.
SOP Penatausahaan Surat Keluar
Merupakan prosedur administrasi surat
keluar yang dilaksanakan pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur administrasi
pengelolaan barang inventaris yang
dilaksanakan pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
497.
SOP Pengelolaan Barang Inventaris
498.
SOP Pengelolaan Barang Habis Pakai
Merupakan prosedur administrasi
pengelolaan barang-barang pakai habis
yang dilaksanakan pada Dinas Kominfo
Kota Denpasar
499.
SOP Permohonan SPD
500.
SOP Pembuatan SPP
501.
SOP Pembuatan SPM
502.
SOP Pembukuan Administrasi Keuangan
Merupakan prosedur permohonan SPD
yang dilaksanakan sub bagian keuangan
pada Dinas Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pembuatan SPP
yang dilaksanakan sub bagian keuangan
pada Dinas Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pembuatan SPM
yang dilaksanakan sub bagian keuangan
pada Dinas Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pembukuan
administrasi keuangan yang dilaksanakan
sub bagian keuangan pada Dinas Kominfo
Kota Denpasar
503.
SOP Pembuatan SPJ
504.
SOP Laporan Keuangan
505.
SOP Pengusulan Cuti Pegawai
506.
SOP Pengusulan Gaji Berkala
507.
SOP Pembuatan DP3 PNS
508.
SOP Disiplin Kehadiran Pegawai
509.
SOP Penyusunan RPJM
510.
SOP Penyusunan RENSTRA 2011-2015
511.
SOP Penyusunan RKA
512.
SOP Pengelolaan Website Kota Denpasar
513.
SOP Pembuatan Laporan Program Aksi
Dinas Kominfo
Merupakan prosedur pembuatan SPJ yang
dilaksanakan sub bagian keuangan pada
Dinas Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pembuatan laporan
keuangan yang dilaksanakan sub bagian
keuangan pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
Merupakan prosedur administrasi cuti
pegawai pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
Merupakan prosedur administrasi
pengusulan gaji berkala pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur administrasi
pembuatan DP3 PNS pada Dinas Kominfo
Kota Denpasar
Merupakan prosedur administrasi Disiplin
kehadiran pegawai pada Dinas Kominfo
Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan RPJM
pada Dinas Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan rencana
strategis pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan RKA
pada Dinas Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengelolaan website
dan subdomain instansi pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pembuatan laporan
program aksi pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
SOP Pembuatan Laporan Triwulan Dinas
Merupakan prosedur pembuatan laporan
Kominfo
triwulan pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
SOP Pembuatan Time Schedule Dinas
Merupakan prosedur pembuatan time
Kominfo
schedule Dinas Kominfo Kota Denpasar
SOP Pembuatan Laporan IKK Dinas Kominfo Merupakan prosedur pembuatan laporan
IKK pada Dinas Kominfo Kota Denpasar
SOP Pembuatan Laporan Bulanan Dinas
Merupakan prosedur pembuatan laporan
Kominfo
bulanan pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
SOP Permohonan Spesifikasi Komputer
Merupakan prosedur permohonan
spesifikasi komputer pada Dinas Kominfo
Kota Denpasar
SOP Permohonan Operasional M-CAP
Merupakan prosedur permohonan
operasional M-CAP pada Dinas Kominfo
Kota Denpasar
SOP Perbaikan dan Pemeliharaan Jaringan Merupakan prosedur permohonan
perbaikan dan pemeliharaan jaringan pada
Dinas Kominfo Kota Denpasar
SOP Analisa dan Rancangan Kebutuhan dan Merupakan prosedur analisa dan
Pengadaan Piranti Keras dan Jaringan
rancangan kebutuhan dan pengadaan
piranti keras dan jaringan pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
514.
515.
516.
517.
518.
519.
520.
521.
522.
SOP Permohonan Ijin Penjualan CD, VCD
523.
SOP Permohonan Peminjaman Sound
Sistem
524.
SOP Melakukan Pendataan dan
Pengembangan Filateli, Jasa Titipan dan
Warnet di Lingkungan Pemerintah Kota
Denpasar
525.
SOP Melaksanakan Pameran dan Promosi
Merupakan prosedur permohonan ijin
penjualan CD dan VCD pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur permohonan
peminjaman sound system pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pendataan dan
pengembangan filateli, jasa titipan, dan
warnet di lingkungan Pemerintah Kota
Denpasar
Merupakan prosedur pelaksanaan
pameran dan promosi pada Dinas Kominfo
Kota Denpasar
SOP Analisa Desain Piranti Lunak dan Sistem Merupakan prosedur analisa desain piranti
Informasi
lunak dan sistem informasi pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
SOP Penetapan Bentuk Piranti Lunak dan
Merupakan prosedur penetapan bentuk
Sistem Informasi
piranti lunak dan sistem informasi pada
Dinas Kominfo Kota Denpasar
SOP Penetapan Tata Cara Pembuatan
Merupakan prosedur penetapan tata cara
Software dan Sistem Informasi
pembuatan software dan sistem informasi
pada Dinas Kominfo Kota Denpasar
526.
527.
528.
529.
SOP Sosialisasi Penggunaan dan Perawatan Merupakan prosedur sosialisasi
Piranti Lunak Melalui Program Pelatihan
penggunaan dan perawatan piranti lunak
melalui program pelatihan pada Dinas
Kominfo Kota Denpasar
530.
SOP Perbaikan Kerusakan Piranti Lunak
531.
SOP Penetapan Standarisasi Pembuatan
Piranti Lunak
532.
SOP Pengembangan Piranti Lunak
Jumlah Total SOP
Merupakan prosedur perbaikan kerusakan
piranti lunak pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
Merupakan prosedur penetapan
standarisasi pembuatan piranti lunak pada
Dinas Kominfo Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengembangan
piranti lunak pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
38
17.1 UPT. PENYIARAN PUBLIK
LOKAL DINAS KOMUNIKASI
DAN INFORMATIKA
533.
SOP Pelaksanaan Operasional Penyiaran
Publik Lokal RPKD FM 92.6
Merupakan prosedur pelaksanaan
operasional penyiaran publik lokal RPKD
FM 91.45 pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
1
2
4
5
6
SOP Pelaksanaan Urusan Ketatausahaan
Penyiaran Publik Lokal RPKD FM 92.6
Merupakan prosedur pelaksanaan urusan
ketatausahaan penyiaran publik lokal
RPKD FM 91.45 pada Dinas Kominfo Kota
Denpasar
Jumlah Total SOP
2
534.
18. DINAS SOSIAL DAN
TENAGA KERJA
800/139/Org/2013
535.
SOP Penata Usahaan Surat Masuk
536.
SOP Penata Usahaan Surat Keluar
537.
SOP Pembuatan DP3 PNS
538.
SOP Pengusulan Cuti Pegawai
539.
Merupakan prosedur administrasi cuti
pegawai pada Dinas Dinas Sosial dan
Tenaga Kerja
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat Pegawai Merupakan prosedur pengumpulan dan
Negeri Sipil
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
540.
SOP Pengusulan Pensiun Pegawai Negeri
Sipil
541.
SOP Pengusulan Gaji Berkala
542.
SOP Disiplin Kehadiran Pegawai
543.
SOP Penyusunan Laporan Keuangan
544.
SOP Pengelolaan Barang Pakai Habis
545.
SOP Pengelolaan Barang Inventaris
546.
SOP Penyusunan Laporan Tahunan (LAKIP
DAN LPPD)
SOP Penyusunan Rencana
Program/Kegiatan (RKA)
547.
548.
SOP Pengumpulan , Pengolahan,
Menganalisa dan Pemutahiran Data
Ketenagakerjaan dan Sosial
549.
SOP Tirtayatra Penyandang Cacat
550.
SOP Pendidikan dan Pelatihan Pijat
Penyandang Cacat
551.
SOP Deteksi Dini Penyandang Cacat
552.
SOP Lomba Utsawa Dharma Gita bagi
Penyandang Cacat
553.
SOP Lomba KUBE Penyandang Cacat
554.
SOP Bimbingan dan Motivasi Sosial
Pencegahan Tuna Sosial
555.
SOP Penanggulangan dan Pemulangan
Gepeng dan WTS
556.
SOP Praktek Belajar Kerja Bagi Anak Nakal
dan Korban Narkoba
557.
SOP Pembinaan Karang Taruna di Kota
Denpasar
558.
SOP Pembinaan Kepahlawanan dan
Kejuangan
559.
SOP Motivasi Sosial Karang Taruna
560.
SOP Pelatihan Keterampilan Berusaha Bagi
Keluarga Miskin di Kota Denpasar
561.
SOP Pembinaan PSM
562.
563.
564.
565.
Merupakan prosedur penataan surat
masuk pada Dinas Sosial dan Tenaga
Kerja
Merupakan prosedur penataan surat-surat
keluar
Merupakan prosedur pembuatan DP3
Pegawai Negeri Sipil (PNS)
Merupakan prosedur mengenai pengajuan
pensiun PNS yang akan memasuki masa
pensiun
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur administrasi Disiplin
kehadiran pegawai pada Dinas Sosial dan
Tenaga Kerja
Merupakan prosedur penyusunan laporan
keuangan agar memudahkan pengecekan
realisasi keuangan selama satu bulan
berjalan
Merupakan prosedur pengelolaan barang
pakai habis
Merupakan prosedur pengelolaan barang
inventaris
Merupakan prosedur penyusunan LAKIP
dan LPPD setiap tahun
Merupakan prosedur penyusunan
Rencana Kegiatan Anggaran (RKA) ini
dibuat dalam rangka tertib administrasi
penyusunan kebutuhan akan anggaran
setiap tahun
Merupakan prosedur pengumpulan,
pengolahan, menganalisa dan
pemutahiran data ketenagakerjaan dan
sosial untuk penyusunan perencanaan
pembangunan bidang ketenagakerjaan
dan sosial
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan tirtayatra untuk penyandang cacat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pendidikan dan pelatihan pijat
untuk penyandang cacat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan deteksi dini untuk penyandang
cacat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan lomba utsawa dharma gita bagi
penyandang cacat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan lomba KUBE bagi penyandang
cacat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan dan motivasi sosial
pencegahan tuna sosial untuk
meningkatkan partisipasi masyarakat
dalam pemecahan Penyandang Masalah
Kesejahteraan Sosial (PMKS)
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penanggulangan dan
pemulangan gepeng serta WTS demi
ketertiban umum
Merupakan posedur pelaksanaan kegiatan
praktek belajar kerja bagi anak nakal dan
korban narkoba
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan dan seleksi karang
taruna di Kota Denpasar
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan kepahlawanan dan
kejuangan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan motivasi sosial karang taruna
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan dan motivasi
kesejahteraan sosial fakir miskin
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan PSM/peningkatan
kualitas SDM kesejahteraan sosial
masyarakat
SOP Peringatan Hari Kesetiakawanan Sosial Merupakan prosedur pelaksanaan
Nasional (HKSN)
peringatan HKSN untuk meningkatkan
rasa kepedulian masyarakat
SOP Penanganan Masalah - masalah
Merupakan prosedur pengusulan kegiatan
Strategis yang menyangkut Tanggap Cepat
bimbingan dan bantuan kesejahteraan
Darurat dan Kejadian Luar Biasa/Bimbingan sosial korban bencana
dan Bantuan Sosial Korban Bencana
SOP Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial
Merupakan prosedur pelaksanaan
Masyarakat di Kota Denpasar
kegiatan rehabilitasi kesejahteraan sosial
masyarakat di Kota Denpasar
SOP Ijin Pendirian Lembaga Pelatihan Kerja Merupakan prosedur permohonan ijin
Swasta
pendirian lembaga pelatihan kerja swasta
566.
SOP Perpanjangan Ijin Memperkerjakan
Tenaga Kerja Asing (IMTA)
567.
SOP Pengesahan PP dan Pendaftaran PKB
568.
SOP Pemeriksaan, Pengujian serta
Pengesahan Alat - alat K3
569.
SOP Rekomendasi NPPBKC
570.
SOP Pencatatan PKWT
571.
SOP Pencatatan dan Penyelesaian Kasus
Hubungan Industrial
572.
SOP Pencatatan dan Pengesahan Wajib
Lapor Ketenagakerjaan
Merupakan prosedur permohonan
perpanjangan Ijin Memperkerjakan Tenaga
Kerja Asing (IMTA)
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengesahan PP dan pendaftaran PKB
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pemeriksaan, pengujian serta
pengesahan alat-alat K3
Merupakan prosedur permohonan
rekomendasi NPPBKC
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pencatatan Perjanjian Kerja
Waktu Tertentu (PKWT)
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pencatatan dan penyelesaian
kasus hubungan industrial
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pencatatan dan pengesahan
wajib lapor ketenagakerjaan
1
2
4
573.
5
6
SOP Pengesahan Form Klaim Jamsostek
Merupakan prosedur pengesahan form
klaim jamsostek
SOP Tahapan Kegiatan Dewan Pengupahan Merupakan prosedur pelaksanaan
dalam Penetapan UMK
kegiatan dewan pengupahan dalam
menetapkan UMK
SOP Pengesahan Panitia Pembina
Merupakan prosedur pengesahan Panitia
Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Pembina Keselamatan dan Kesehatan
Kerja (P2K3)
SOP Pencatatan Serikat Pekerja/Serikat
Merupakan prosedur kegiatan pencatatan
Buruh
pada buku register Serikat Pekerja/Serikat
Buruh
SOP Pelayanan Pembuatan Kartu Tanda
Merupakan prosedur pelayanan
Bukti Pendaftaran Pencari Kerja (AK/I)
pembuatan kartu pendaftaran pencari kerja
Secara Online di Dinas Tenaga Kerja,
secara online
Transmigrasi dan Sosial Kota Denpasar
Jumlah Total SOP
43
574.
575.
576.
577.
19. DINAS PERTANIAN
TANAMAN PANGAN DAN
HORTIKULTURA
800/140/Org/2013
578.
SOP Pengurusan Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur pengurusan kenaikan
pangkat Pegawai Negeri Sipil (PNS)
579.
SOP Pengurusan Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur pengurusan kenaikan
gaji berkala Pegawai Negeri Sipil (PNS)
580.
SOP Pengurusan Usul Pensiun PNS
Merupakan prosedur pengurusan usulan
pensiun Pegawai Negeri Sipil (PNS)
SOP Pemberian Ijin Cuti Pegawai
Merupakan prosedur pemberian ijin cuti
Pegawai Negeri Sipil (PNS)
SOP Pengusulan Satya Lancana Karya Satya Merupakan prosedur pengusulan satya
lencana karya satya pegawai
SOP Pembinaan Disiplin Pegawai
Merupakan prosedur tentang pembinaan
disiplin pegawai
SOP Pengusulan KARPEG, KARIS/KARSU Merupakan prosedur pengusulan
KARPEG, KARIS dan KARSU
SOP Penanganan Surat Masuk
Merupakan prosedur pendistribusin suratsurat masuk
581.
582.
583.
584.
585.
586.
SOP Penanganan Surat Keluar
Merupakan prosedur pendistribusian suratsurat keluar
587.
588.
SOP Penanganan Surat Perintah Perjalanan
Dinas (SPPD)
SOP Pengajuan SPM-LS
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Perintah Perjalanan Dinas (SPPD)
Merupakan prosedur pengajuan SPM-LS
589.
SOP Pengajuan SPM-UP
Merupakan prosedur pengajuan SPM-UP
590.
SOP Pengajuan SPM-GU
Merupakan prosedur pengajuan SPM-GU
591.
SOP Pengurusan Laporan
Pertanggungjawaban Keuangan
Merupakan prosedur pengurusan laporan
pertanggungjawaban keuangan dinas
592.
SOP Pengajuan Rencana Kerja Anggaran
SKPD
Merupakan prosedur pengajuan rencana
kerja anggaran SKPD
593.
SOP Penyusunan Rencana Kerja Tahunan
594.
SOP Penyusunan Laporan Tahunan dan
Selayang Pandang
595.
SOP Penyusunan Laporan Akuntabilitas dan
Kinerja Instansi Pemerintah
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penyusunan rencana kerja
tahunan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penyusunan laporan tahunan dan
selayang pandang
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penyusunan laporan akuntabilitas
dan kinerja instansi pemerintah
596.
SOP Monitoring dan Evaluasi
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan monitoring dan evaluasi
SOP Penanganan Laporan RKSP-Padi dan
Merupakan prosedur penanganan laporan
Palawija
RKSP-padi dan palawija
SOP Penanganan Laporan RKSPH-SBS
Merupakan prosedur pembuatan laporan
Sayuran
RKSPH-SBS sayuran
SOP Penanganan Laporan RKSPH-BST dan Merupakan prosedur penanganan laporan
RKSPH-TH
RKSPH-BST dan RKSPH-TH
SOP Penanganan Laporan UBINAN dan
Merupakan prosedur penanganan laporan
Produksi Padi dan Palawija
UBINAN dan produksi padi dan palawija
597.
598.
599.
600.
601.
SOP Pengawasan dan Pemantauan Pupuk
dan Pestisida
Merupakan prosedur pengawasan dan
pemantauan pupuk dan pestisida
602.
SOP Petunjuk Teknis Kaji Terap
603.
SOP Penerapan Teknologi Pertanian
Merupakan prosedur petunjuk teknis
pelaksanaan pengkajian teknologi
pertanian
Merupakan prosedur penerapan teknologi
tepat guna untuk suatu wilayah
604.
SOP Pengeluaran Ijin Usaha Pengelolaan
Pestisida
SOP Peramalan dan Pengendalian Serangan
OPT (Organisme Pengganggu Tanaman)
SOP Pengeluaran Ijin Usaha Penggilingan
Padi
SOP Penyaluran Dana Talangan Bagi LUEP
(Lembaga Usaha Ekonomi Produktif)
605.
606.
607.
608.
Merupakan prosedur pengeluaran ijin
usaha pengelolaan pestisida
Merupakan prosedur peramalan dan
pengendalian serangan OPT (Organisme
Penggangguprosedur
Tanaman)
Merupakan
pengeluaran ijin
usaha penggilingan padi
Merupakan prosedur penyaluran dana
talangan bagi LUEP (Lembaga Usaha
Ekonomi Produktif)
SOP Mengumpulkan, Mengolah dan
Menganalisa Data dan Informasi Pasar
Merupakan prosedur mengumpulkan,
mengolah dan menganalisa data dan
informasi pasar
Jumlah Total SOP
31
19.1 UPT. PENYULUHAN DINAS
PERTANIAN TANAMAN
PANGAN DAN
HORTIKULTURA
609.
SOP Penyuluhan Pertanian
Jumlah Total SOP
Merupakan prosedur kegiatan petugas
fungsional dalam pelaksanaan penyuluhan
1
19.2 UPT. PERBENIHAN DINAS
PERTANIAN TANAMAN
PANGAN DAN
HORTIKULTURA
610.
Merupakan prosedur kegiatan sosialisasi
kepada calon petani pelaksana
pembenihan padi dan kedelai
Jumlah Total SOP
1
SOP Perbanyakan Benih Padi dan Kedelai
20. DINAS PETERNAKAN,
PERIKANAN DAN
KELAUTAN
800/141/Org/2013
611.
SOP Surat Masuk Internal
612.
SOP Surat Masuk External
613.
SOP Pendistribusian Surat-Surat
614.
SOP Surat Keluar
615.
SOP Pengajuan SPP UP
Merupakan prosedur pelaksanaan
penataan surat masuk internal
Merupakan prosedur pelaksanaan
penataan surat masuk external
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian surat-surat yang telah
dilengkapi disposisi
Merupakan prosedur pelaksanaan
penataan surat keluar
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
1
2
4
5
616.
SOP Pengajuan SPP LS
617.
SOP Pengajuan SPP GU
6
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga
dengan
yang
Merupakan
prosedur
SPP jumlah
GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
618.
SOP Pengajuan SPJ
619.
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat
620.
SOP Pengusulan Gaji Berkala
621.
SOP Pengusulan Cuti PNS
622.
623.
624.
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pengusulan ijin cuti
Pegawai Negeri Sipil (PNS)
SOP Pengusulan Karpeg, Karis/Karsu
Merupakan prosedur pengusulan
pembuatan Karpeg dan Karis/Karsu
SOP Pengusulan Satya Lencana Karya Satya Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30
tahun dan
memenuhiacara
SOP Pembinaan Disiplin Pegawai
Merupakan
prosedur
pelaksanaan
rapat rutin dan pembinaan disiplin Pegawai
Negeri Sipil (PNS)
Merupakan prosedur penyusunan laporan
statistik dari data yang ada dilapangan
625.
SOP Penyusunan Laporan Statistik
626.
SOP Penyusunan Laporan Survey Daging
dan Telor
Merupakan prosedur penyusunan laporan
hasil survey daging dan telor
627.
SOP Penyusunan RKA
628.
SOP Penyusunan laporan LAKIP,LKPJ,
LPPD
Merupakan prosedur penyusunan
Rencana Kegiatan Anggaran (RKA) ini
dibuat dalam rangka tertib administrasi
penyusunan kebutuhan akan anggaran
setiap tahun
Merupakan prosedur penyusunan laporanlaporan kegiatan
629.
SOP Pembinaan Kepada Kelompok
Pengawas dan Nelayan Daerah Pesisir
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan kunjungan/pembinaan kepada
kelompok pengawas dan nelayan daerah
pesisir
630.
SOP Pembinaan Kepada Kelompok
Perikanan Tangkap
631.
SOP Pembinaan Kepada Kelompok
Perikanan Budidaya
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan kunjungan/pembinaan kepada
kelompok perikanan tangkap
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan kunjungan/pembinaan kepada
kelompok perikanan budidaya
632.
SOP Penyelenggaraan Ijin Usaha Perikanan
Merupakan prosedur pengusulan ijin usaha
perikanan
633.
SOP Rekomendasi Pemasukan dan
Pengeluaran Bahan Asal Hewan
Merupakan prosedur rekomendasi
pemasukan dan pengeluaran bahan asal
hewan
634.
SOP Pembinaan Usaha Peternakan dan
Perikanan
635.
636.
637.
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan usaha peternakan
dan perikanan
SOP Analisis Usaha Peternakan & Perikanan Merupakan prosedur menganalisa usaha
peternakan dan perikanan
SOP Kemitraan Usaha Peternakan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan tentang kemitraan
usaha peternakan
SOP Pengawasan Pelaku Usaha
Merupakan prosedur pelaksanaan
Pengelolaan Peternakan/Perikanan
kegiatan pengawasan dan pembinaan
untuk pelaku usaha pengelolaan
peternakan/perikanan
638.
SOP Bimtek Pengelolaan dan Pembinaan
Mutu Peternakan/Perikanan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan teknis pengelolaan dan
pembinaan mutu peternakan/perikanan
639.
SOP Pengujian Sampel Olahan
Peternakan/Produksi Perikanan
640.
SOP Inventarisasi Pelaku Usaha UMKM
Peternakan/Perikanan
641.
SOP Pembinaan Pemasaran Pengolahan
Hasil Produksi Peternakan dan Perikanan
Merupakan prosedur pengambilan dan
pengujian sampel olahan
peternakan/produksi perikanan
Merupakan prosedur penginventarisasian
pelaku usaha UMKM
peternakan/perikanan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan pemasaran secara
insentif kepada kelompok-kelompok untuk
jenis produksi yang akan dipamerkan
642.
SOP Analisis Pasar
643.
SOP Pemantauan Pasar
644.
SOP Penyebaran Informasi Pasar
645.
SOP Pembinaan, Pengawasan dan
Pengkajian Penerapan Teknologi
646.
SOP Pemantauan Pengadaan, Peredaran,
Pengawasan Penggunaan Mutu Pakan dan
Bahan Baku Pakan Konsentrat
647.
SOP Pembinaan Produksi Benih Hijauan
Pakan Ternak Tingkat Benih
648.
649.
Merupakan prosedur analisis pasar produk
peternakan/perikanan dan melakukan input
secara elektronik
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pemantauan pasar
peternakan/perikanan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penyebaran informasi pasar per
minggu secara online
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan, pengawasan dan
pengkajian penerapan teknologi
Merupakan prosedur kegiatan
pemantauam pengadaan, peredaran,
pengawasan penggunaan mutu pakan dan
bahan baku pakan konsentrat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan produksi benih
hijauan pakan ternak tingkat benih
SOP Demontrasi dan Kajian Terap Teknologi Merupakan prosedur pelaksanaan
Anjuran
kegiatan demontrasi dan kajian terap
teknologi anjuran
SOP Identifikasi, Pendapatan dan Menyusun Merupakan prosedur pelaksanaan
Rencana Kebutuhan Alat dan Mesin
kegiatan identifikasi, pendapatan dan
Peternakan
menyusun rencana kebutuhan alat dan
mesin peternakan
650.
SOP Penyebaran Informasi Prototype Alat
dan Mesin yang Telah Direkomendasi
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan sosialisasi prototype alat dan
mesin yang telah direkomendasi
651.
SOP Kontes dan Pameran Ternak
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan kontes dan pameran ternak
652.
SOP Penyusunan Kegiatan Seksi
653.
SOP Laporan Kegiatan Seksi
654.
SOP Pengumpulan Seleksi Penyebaran
Kembali Ternak Bibit
SOP Bimbingan Identifikasi Lokasi
Penyebaran dan Pengembangan Ternak
Merupakan prosedur penyusunan kegiatan
seksi yang disesuaikan dengan rencana
kegiatan anggaran bidang
Merupakan prosedur penyusunan laporan
kagiatan seksi
Merupakan prosedur pengumpulan seleksi
penyebaran kembali ternak bibit
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan identifikasi lokasi
penyebaran dan pengembangan ternak
655.
1
2
4
5
6
656.
SOP Bimbingan/Pengawasan dan
Pengembangan Ternak
657.
SOP Registrasi atau Pencatatan Ternak Bibit Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan registrasi atau pencatatan ternak
bibit
SOP Melaksanakan Tugas Dinas Lainnya
Merupakan prosedur pelaksanaan tugas
dinas yaitu kegiatan Sistem Pertanian
Terintegrasi (SIMANTRI)
SOP Melaksanakan Tugas Dinas Lainnya
Merupakan prosedur pelaksanaan tugas
dinas yaitu kegiatan Program
Swasembada Daging Sapi/Kerbau
(PSDSK)
658.
659.
660.
SOP Melaksanakan Tugas Dinas Lainnya
661.
SOP Inseminasi Buatan (IB)
662.
SOP Pemeriksaan Kebuntingan (PKB)
663.
SOP Asisten Tehnis Reproduksi (ATR)
664.
SOP Pencatatan Kelahiran Anak Hasil IB
(Recording)
665.
SOP Pelaksanaan IB, PKB, ATR, Recording
666.
SOP Penyelenggaraan Surat Keterangan
Kesehatan Hewan (SKKH)
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan/pengawasan dan
pengembangan ternak
Merupakan prosedur pelaksanaan tugas
dinas yaitu kegiatan Prasarana dan Sarana
Pertanian (PSP)
Merupakan prosedur pelaksanaan
Inseminasi Buatan (IB) pada ternak
Merupakan prosedur pelaksanaan
Pemeriksaan Kebuntingan (PKB) pada
ternak
Merupakan prosedur pelaksanaan Asisten
Tehnis Reproduksi (ATR) pada ternak
Merupakan prosedur pelaksanaan
recording/pencatatan kelahiran anak hasil
IB pada ternak
Merupakan prosedur pelaksanaan IB,
PKB, ATR dan Recording pada kegiatan
pembibitan dan perawatan ternak
Merupakan prosedur pengusulan
permohonan Surat Keterangan Kesehatan
Hewan (SKKH)
SOP Melakukan Kegiatan Spraying
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan spraying di pasar dan di daerah
perbatasan
SOP Surveilens dan Monitoring Penyakit
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan surveilens dengan mengirim
sempel dan monitoring
SOP Sosialisasi
Merupakan prosedur pelaksanaan
sosialisasi kepada kelompok ternak dan
masyarakat
SOP Penyelenggaraan Ijin Praktek Dokter
Merupakan prosedur permohonan ijin
Hewan
praktek dokter hewan
SOP Penyelenggaraan Ijin Depo Obat Hewan Merrupakan prosedur permohonan ijin
depo obat hewan
SOP Pelayanan Kesehatan Hewan dan
Merupakan prosedur pelaksanaan
Pengawasan Obat Hewan
kegiatan pelayanan kesehatan hewan dan
pengawasan obat hewan
SOP Melakukan Kegiatan Vaksinasi Ternak
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pelayanan vaksinasi ternak pada
kelompok ternak atau masyarakat
SOP Melakukan Kegiatan Eliminasi
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan eliminasi pada kelompo ternak
atau masyarakat
SOP Melakukan Kegiatan Spraying
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan spraying pada kelompok ternak
atau masyarakat
667.
668.
669.
670.
671.
672.
673.
674.
675.
676.
SOP Pemberian Rekomendasi Instalasi
Karantina Hewan dan Produksi. (IKHP)
Merupakan prosedur pemberian
rekomendasi Instalasi Karantina Hewan
dan Produksi (IKHP) kepada Perusahaan
Penyedia dan Pengolah Daging
677.
SOP Penyelenggaraan Surat Keterangan
Kesehatan Daging (SKKD)
SOP Penyelenggaraan Surat Keterangan
Kesehatan Bahan Asal Hewan (SKKBAH)
Merupakan prosedur permohonan Surat
Keterangan Kesehatan Daging (SKKD)
Merupakan prosedur permohonan Surat
Keterangan Kesehatan Bahan Asal Hewan
(SKKBAH)
Merupakan prosedur pengawasan dan
pembinaan ke RPH, TPU dan TPD
678.
679.
SOP Pengawasan dan Pembinaan RPH,
Tempat Pemotongan Unggas, Pemrosesan,
dan Penampungan Daging
Jumlah Total SOP
69
20.1 UPT. PASAR BENIH DAN
BALAI BENIH IKAN DINAS
PETERNAKAN, PERIKANAN
DAN KELAUTAN
680.
SOP Pelayanan Kebutuhan Benih Ikan
Merupakan prosedur pelayanan kebutuhan
benih ikan sesuai permintaan
Jumlah Total SOP
1
20.2 UPT. RUMAH POTONG
HEWAN DINAS
PETERNAKAN, PERIKANAN
DAN KELAUTAN
681.
SOP Proses Pemotongan Sapi/Babi
Jumlah Total SOP
21. DINAS KEBUDAYAAN
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemotongan sapi/babi
1
800/142/Org/2013
682.
SOP Pelaksanaan Rapat
Merupakan prosedur pelaksana rapat
683.
SOP Pengelolaan Surat Masuk pada Dinas
Kebudayaan
684.
SOP Penyusunan Rencana Program
Kegiatan dan Anggaran
SOP Keuangan
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur penyusunan rencana
program kegiatan dan anggaran
Merupakan prosedur penatausahaan
keuangan
685.
686.
SOP Permohonan Pendaftaran Sanggar di
Dinas Kebudayaan
Merupakan prosedur permohonan
pendaftaran sanggar di Dinas Kebudayaan
687.
SOP Pembinaan Seni di Kota Denpasar
Kebudayaan
Merupakan prosedur pembinaan seni di
Kota Denpasar
688.
SOP Penetapan Peserta Gong Kebyar dan
Kesenian Klasik Tingkat Kota Denpasar
689.
SOP Penetapan Peserta Pesantian Sekolah
Tingkat Kota Denpasar
Merupakan prosedur penetapan gong
kebyar dan kesenian klasik tingkat Kota
Denpasar
Merupakan prosedur penetapan peserta
pesantian sekolah tingkat Kota Denpasar
690.
SOP Penetapan Peserta Utsawa Dharma
Gita Tingkat Kota Denpasar
Merupakan prosedur penetapan peserta
utsawa dharma gita tingkat Kota Denpasar
691.
SOP Penetapan Peserta Lomba Kaligrafi dan Merupakan prosedur penetapan lomba
Bali Simbar Tingkat Kota Denpasar
kaligrafi dan Bali simbar tingkat Kota
Denpasar
SOP Penataan Lembaga Budaya Daerah
Merupakan prosedur penataan lembaga
budaya daerah (desa pekraman, pecalang
dan subak)
SOP Pengelolaan Kegiatan Kreativitas
Merupakan prosedur pengelolaan kegiatan
Budaya Daerah
kreativitas budaya daerah (lomba ogohogoh, lelakut, kemah budaya, sunari dan
pindekan)
692.
693.
694.
SOP Pendokumentasian Kegiatan Dinas
Merupakan prosedur pendokumentasian
Kebudayaan
kegiatan di Dinas Kebudayaan
Jumlah Total SOP
13
1
2
22. DINAS PARIWISATA
4
5
6
800/143/Org/2013
695.
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur penyusunan rencana
kerja dan anggaran pada Dinas Pariwisata
696.
SOP Penyusunan LAKIP
697.
SOP Pengelolaan Surat Masuk
698.
SOP Pengelolaan Surat Keluar
699.
SOP Pendistribusian Surat-Surat
Merupakan prosedur penyusunan Laporan
Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah
(LAKIP)
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur pendistribusian suratsurat dilingkungan Dinas Pariwisata
700.
SOP Penyusunan Laporan
Pertanggungjawaban Keuangan
701.
702.
SOP Penerbitan SP2D-LS-Khusus Gaji dan
Tunjangan
SOP Kenaikan Pangkat
703.
SOP Kenaikan Gaji Berkala
704.
705.
SOP Pengusulan Cuti
SOP Pengusulan Karpeg, Karis/Karsu
706.
SOP Pengusulan Penghargaan Satya
Lencana
SOP Pembuatan ASKES
SOP Pengajuan Ijin Tidak Masuk Kerja
707.
708.
709.
SOP Pembuatan Laporan Rekapitulasi
Absensi
SOP Pembuatan Taspen
SOP Pengajuan Pensiun
SOP Tenaga Penyelamat Pantai
710.
711.
712.
713.
714.
SOP Rekomendasi Pameran dan SOP
Rekomendasi Usaha Rekreasi dan Hiburan
Umum
SOP Pengembangan Daya Tarik Wisata
715.
SOP Rekomendasi Hotel Melati
716.
SOP Hotel Berbintang
717.
SOP Hotel Berbintang
718.
SOP Rekomendasi Rumah Makan
Merupakan prosedur penyusunan laporan
pertanggungjawaban keuangan pada
Dinas Pariwisata
Merupakan prosedur penerbitan SP2D-LSkhusus gaji dan tunjangan
Merupakan prosedur kenaikan pangkat
Pegawai Negeri Sipil (PNS)
Merupakan prosedur kenaikan gaji berkala
PNS
Merupakan prosedur pengusulan cuti
Merupakan prosedur pengusulan Kartu
Pegawai (KARPEG), Kartu Istri
(KARIS)/Kartu Suami (KARSU)
Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
Merupakan prosedur pembuatan Askes
Merupakan prosedur pengajuan ijin tidak
masuk kerja
Merupakan prosedur pembuatan laporan
rekapitulasi absensi
Merupakan prosedur pembuatan Taspen
Merupakan prosedur pengajuan pensiun
Merupakan prosedur pembentukan tenaga
penyelamat pantai
Merupakan prosedur rekomendasi
pameran dan rekomendasi usaha rekreasi
dan hiburan umum
Merupakan prosedur pengembangan daya
tarik wisata di Kota Denpasar
Merupakan prosedur untuk mendapatkan
rekomendasi hotel melati di Kota Denpasar
Merupakan prosedur permohonan
persetujuan prinsip usaha Hotel Berbintang
di Kota Denpasar
Merupakan prosedur permohonan ijin
usaha Hotel Berbintang di Kota Denpasar
Merupakan prosedur rekomendasi rumah
makan di Kota Denpasar
SOP Rekomendasi Bar
Merupakan prosedur rekomendasi Bar di
Kota Denpasar
SOP Rekomendasi Jasa Boga
Merupakan prosedur rekomendasi jasa
boga di Kota Denpasar
SOP Promosi Pariwisata
Merupakan prosedur pelaksanaan promosi
pariwisata
SOP Statistik
Merupakan prosedur pendataan
kepariwisataan di Kota Denpasar
SOP Penyuluhan Wisata
Merupakan prosedur penyuluhan
kepariwisataan di Kota Denpasar
Jumlah Total SOP
29
719.
720.
721.
722.
723.
23. DINAS PERINDUSTRIAN
DAN PERDAGANGAN
800/144/Org/2013
724.
SOP Penyusunan RKA
725.
SOP Penyusunan DPA
726.
SOP Penyusunan Laporan Realisasi
Pelaksanaan Kegiatan Anggaran
727.
SOP Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur dasar mengenai
pengajuan kenaikan pangkat PNS
berdasarkan syarat - syarat kenaikan
pangkat yang ditentukan
728.
SOP Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
729.
SOP Urusan Surat Menyurat
730.
SOP Absensi
Merupakan prosedur pengeloaan surat
masuk dan surat keluar pada Dinas
Pendistribusian dan Perdagangan
Merupakan prosedur pembuatan dan
pengelolaan absensi pegawai
731.
SOP Perjalanan Dinas
732.
SOP Urusan Rumah Tangga Kantor
733.
SOP Penatausahaan dan Pelaporan Belanja Merupakan prosedur pelaksanaan tata
Tidak Langsung dan Belanja Langsung pada usaha keuangan serta pelaporan belanja
Sub Bagian Keuangan Sekretariat Dinas
langsung dan tidak langsung
Perindag Kota Denpasar
734.
SOP Fasilitas Bagi Industri Kecil dan
Menengah Berbasis Budaya Unggulan
735.
SOP Fasilitas bagi IKM terhadap
Pemanfaatan Sumber Daya (Pemberian
Bantuan Peralatan Kepada IKM)
SOP Pengendalian dan Peningkatan Mutu
Produksi IKM
736.
737.
SOP Monitoring Industri
738.
SOP Pembinaan Kemampuan Teknologi
Industri
739.
SOP Rumah Kemasan
Merupakan prosedur penyusunan
pengusulan Rencana Kegiatan Anggaran
(RKA) di susun oleh bidang - bidang,
selanjutnya di himpun dan di rekap
berdasarkan skala prioritas untuk
selanjutnya disahkan oleh Pimpinan dan
dikirim ke Bappeda
Merupakan prosedur penyusunan DPA
untuk mendasari penyusunan APBD
Merupakan prosedur pengelolaan
penyusunan laporan realisasi pelaksanaan
kegiatan anggaran untuk mengetahui
jumlah anggaran yang sudah digunakan
Merupakan prosedur pelaksanaan
perjalanan dinas Pejabat/Pegawai
Merupakan prosedur pelaksanaan urusan
rumah tangga kantor seperti pemeliharaan
barang-barang dan bangunan kantor
Merupakan prosedur pemberian fasilitas
pameran bagi industri kecil dan menengah
berbasis budaya unggulan
Merupakan prosedur pemberian
fasilitas/bantuan peralatan bagi IKM
terhadap pemanfaatan sumber daya
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengendalian dan peningkatan mutu
produksi IKM
Merupakan prosedur pelaksanaan rutin
pengumpulan data dan pengukuran
kemajuan industri
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan/pelatihan untuk
meningkatkan kemampuan teknologi
industri
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan/produksi kemasan di rumah
kemasan
1
2
4
5
6
740.
SOP Pembangunan Promosi Perdagangan
Internasional
741.
SOP Peningkatan Kemampuan Pedagang
Kecil dan Menengah
742.
SOP Peningkatan Sistem dan Jaringan
Informasi Perdagangan
743.
SOP Peningkatan Inovasi Produk Lokal
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembangunan perdagangan
internasional melalui promosi produkproduk unggulan Kota Denpasar dalam
event pameran
nasional
dan internasional
Merupakan
prosedur
pelaksanaan
kegiatan pembinaan/penyuluhan untuk
meningkatkan kemampuan pedagang kecil
dan menengah
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan peningkatan
pemasaran usaha perdagangan melalui
pameran dagang dan pemasaran produk
unggulan
melalui
marketing
trading on-line
Merupakan
prosedur
pelaksanaan
kegiatan bimbingan teknis untuk
peningkatan inovasi produk lokal
Merupakan prosedur pelaksanaan
pameran dan sosialisasi untuk peningkatan
penggunaan produk dalam negeri
744.
SOP Sosialisasi Peningkatan Penggunaan
Produk Dalam Negeri
745.
SOP Pembinaan Pengelolaan Usaha
Perdagangan Eksport-Import
746.
SOP Pelaksanaan Bimbingan Teknis Angka
Pengenal Importir
747.
SOP Pendataan Jenis Komoditi Ekspor,
Eksportir, dan Negara Tujuan serta
Mengendalikan Mata Dagangan Impor
748.
SOP Monitoring dan Pengawasan kepada
Merupakan prosedur pelaksanaan
Usaha Pedagang Kecil, Menengah dan Besar kegiatan monitoring dan pengawasan
kepada pengusaha dagang kecil,
menengah dan besar
749.
SOP Pembinaan Pengelolaan Usaha
Pedagang Tradisional
750.
SOP Sosialisasi Informasi Potensi Pasar
Industri Kreatif
751.
SOP Frekwensi Fasilitas Kemudahan
Perijinan Pengembangan Usaha
752.
SOP Pengembangan Informasi Peluang
Pasar Perdagangan Luar Negeri
753.
SOP Ukuran Takaran Timbangan dan
Perlengkapannya (UTTP)
Merupakan prosedur pelaksanaan sidang
tera ulang tambahan alat-alat Ukuran
Takaran Timbangan dan Perlengkapan
(UTTP)
754.
SOP Pengembangan Kelembagaan
Kerjasama/Misi Dagang
755.
SOP Pengembangan Pasar dan Monitoring
Harga Kebutuhan Bahan Pokok dan Barang
Strategis Lainnya
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengembangan kelembagaan
kerjasama/misi dagang
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengembangan pasar dan
monitoring harga kebutuhan bahan pokok
dan barang strategis lainnya
756.
SOP Sosialisasi Undang-Undang dan
Pengawasan Peredaran Barang dan Jasa
dalam Rangka Tertib Niaga
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan sosialisasi undang-undang dan
pengawasan peredaran barang dan jasa
757.
SOP Operasional Badan Penyelesaian
Sengketa Konsumen (BPSK)
Merupakan prosedur pelaksanaan
penyelesaian sengketa melalui Badan
Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK)
Jumlah Total SOP
Merupakan prosedur pelaksanaan
pembinaan teknis untuk pengelolaan
usaha perdagangan eksport-import
Merupakan prosedur pelaksanaan
bimbingan angka pengenal importir untuk
para pengusaha
Merupakan prosedur kegiatan pendataan
jenis komoditi ekspor, eksportir dan negara
tujuan serta mengendalikan mata
dagangan impor
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan teknis pengelolaan
usaha pedagang tradisional
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan sosialisasi informasi potensi pasar
industri kreatif
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan teknis perijinan
pengembangan usaha
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan teknis pengembangan
informasi peluang pasar perdagangan luar
negeri
34
1
2
4
24. DINAS KOPERASI USAHA
KECIL DAN MENENGAH
800/145/Org/2013
5
6
758.
SOP Penyusunan LAKIP
Merupakan prosedur penyusunan LAKIP
untuk penetapan kinerja dan pencapaian
kinerja
759.
SOP Surat Masuk Internal
Merupakan prosedur pencatatan dan
pendistribusian surat masuk internal
760.
SOP Surat Masuk Eksternal
761.
SOP Surat Keluar
762.
SOP Distribusi Surat
763.
SOP Usulan Kenaikan Gaji Berkala
764.
SOP Usulan Satya Lencana Karya Satya
765.
SOP Pembinaan Disiplin Pegawai
766.
SOP Penyusunan RKA
767.
SOP Penyusunan Laporan
Merupakan prosedur pencatatan dan
pendistribusian surat masuk eksternal
Merupakan prosedur penyusunan surat
keluar dan pendistribusiannya
Merupakan prosedur pencatatan dan
distribusi surat
Merupakan prosedur pengajuan usulan
kenaikan gaji berkala PNS
Merupakan prosedur pengusulan
penghargaan satya lencana karya satya
bagi pegawai diberikan bagi pegawai yang
telah memiliki masa kerja 10 tahun, 20
tahun, dan 30 tahun dan memenuhi
persyaratan lain yang ditentukan
Merupakan prosedur kegiatan pembinaan
disiplin pegawai pada Dinas Koperasi
Usaha Kecil dan Menengah
Merupakan prosedur penyusunan RKA
dan dikirim ke Bappeda
Merupakan prosedur penyusunan laporan
untuk LAKIP, LPPD, dan LKPJ untuk
didistribusikan kepada pihak terkait
768.
SOP Penyaluran Dana Program Kemitraan
Bina Lingkungan (PKBL) BUMN
Merupakan prosedur permohonan
rekomendasi kredit Program Kemitraan
Bina Lingkungan (PKBL) pada BUMN
SOP Rekomendasi Pembelian BBM di SPBU Merupakan prosedur permohonan
untuk Usaha Kecil
rekomendasi pembelian BBM di SPBU
untuk usaha kecil dan dapat diperpanjang
setiap 3 bulan pada Dinas Koperasi Usaha
Kecil dan Menengah
769.
Jumlah Total SOP
25. DINAS PENDAPATAN
12
800/146/Org/2013
770.
SOP Pengelolaan Surat Masuk
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
771.
SOP Pengelolaan Surat Keluar
772.
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat
773.
SOP Pengajuan Cuti
774.
SOP Pengajuan Gaji Berkala
775.
SOP Pengajuan Karpeg, Karis, Karsu
776.
SOP Pengajuan SPP-GU
777.
SOP Pengajuan SPP-LS
778.
SOP Pengajuan SPP-UP
779.
SOP Pengajuan SPP-SPJ
780.
SOP Laporan Realisasi Penerimaan
Pendapatan Daerah (PAD)
781.
SOP Penyusunan Laporan (LAKIP, LPPD,
LKPJ dll)
782.
SOP Penyusunan RKA
783.
SOP Perampungan Pajak Hotel, Pajak
Restoran, Pajak Hiburan
784.
SOP Pendataan dan Penetapan Wajib Pajak Merupakan prosedur kegiatan pendataan
Daerah
dan penetapan wajib pajak daerah pada
hotel, restoran dan hiburan
785.
SOP Pendataan dan Penetapan Pajak Air
Tanah
Merupakan prosedur pengajuan usulan
cuti pegawai/pejabat
Merupakan prosedur pengajuan usulan
kenaikan gaji berkala PNS
Merupakan prosedur pengajuan usulan
karpeg, karis, karsu yang kemudian dikirim
ke BKD
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Ganti Uang (SPPGU) yang dipergunakan untuk mengganti
UP yang sudah terpakai dan diajukan
ketika UP habis
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung pada pihak ketiga dengan jumlah
yang telah ditetapkan
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Uang Persediaan
(SPP-UP) yang dipergunakan untuk
mengisi uang persediaan (UP) tiap-tiap
SKPD dan Pengajuan SPP-UP hanya
dilakukan sekali dalam setahun
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Surat
Pertanggungjawaban (SPP-SPJ)
Merupakan prosedur penyusunan laporan
realisasi penerimaan yang diperoleh dari
sektor pajak daerah, retribusi daerah, hasil
perusahaan milik daerah, hasil
pengeloalaan kekayaan daerah yang
dipisahkan, dan lain-lain pendapatan asli
daerah yang sah
Merupakan prosedur penyusunan laporan
untuk LAKIP, LPPD, dan LKPJ untuk
didistribusikan kepada pihak terkait
Merupakan prosedur penyusunan
dokumen perencanaan dan penganggaran
yang berisi program dan kegiatan serta
anggaran yang diperlukan untuk
melaksanakannya
Merupakan prosedur kegiatan
perampungan atau menyelesaikan tagihan
pajak hotel, pajak restoran dan pajak
hiburan (PHR)
Merupakan prosedur kegiatan pendataan
dan penetapan pajak air tanah kemudian
disampingkan ke bidang penagihan
SOP Penagihan Pajak Hotel, Restoran dan
Merupakan posedur kegiatan penagihan
Hiburan
pajak pada hotel, restoran dan hiburan
SOP Penagihan Pajak Air Tanah
Merupakan prosedur kegiatan penagihan
pajak air tanah
SOP Penyebaran Surat Pemberitahuan Pajak Merupakan prosedur kegiatan
Terhutang (SPPT) PBB
menyebarkan Surat Pemberitahuan Pajak
Terhutang (SPPT) PBB
786.
787.
788.
Jumlah Total SOP
19
25.1 UPT. BPHTB DINAS
PENDAPATAN
789.
SOP Pengelolaan Bea Perolehan Hak atas
Tanah dan Bangunan (BPHTB)
Merupakan prosedur kegiatan pengelolaan
Bea Perolehan Hak atas Tanah dan
Bangunan (BPHTB)
Jumlah Total SOP
1
26. DINAS PENDIDIKAN
PEMUDA DAN OLAHRAGA
800/147/Org/2013
790.
SOP Cyberschool Kota Denpasar
791.
SOP Penyusunan Profil Pendidikan Kota
Denpasar
Merupakan prosedur penggunaan program
aksi cyberschool Dinas Pendidikan
Pemuda dan Olahraga Kota Denpasar
sehingga dapat dilaksanakan dengan
mudah
Merupakan prosedur penyusunan profil
pendidikan pelaksanaannya berdasarkan
SK Walikota yang mengacu pada RKA
yang tertuang dalam DPA tahun
bersangkutan
1
2
4
5
792.
SOP Surat Keluar Internal
793.
SOP Surat Masuk Internal
794.
SOP Monitoring, Evaluasi Kegiatan Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olahraga
6
Merupakan prosedur surat dinas yang
dikirim kepada instansi terkait lainnya
Merupakan prosedur pencatatan dan
pendistribusian surat masuk internal
Merupakan prosedur pelaksanaan
monitoring dan evaluasi kegiatan yang
dilakukan pada Dinas Pendidikan Pemuda
Olahraga
SOP Workshop Pengadaan Barang dan Jasa Merupakan prosedur pelaksanaan
serta Penatausahaan di Sekolah SD, SMP,
pelatihan pengadaan barang dan jasa
SMA dan SMK Negeri se-Kota Denpasar
serta penatausahaan di sekolah-sekolah
Negeri se-Kota Denpasar
795.
796.
SOP Penyelenggaraan Rapat Koordinasi di
Bidang Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Merupakan prosedur pelaksanaan rapat
koordinasi di bidang pendidikan pemuda
dan olahraga
SOP Penyelenggaraan Penyusunan Program Merupakan prosedur pengelolaan
Kerja di Bidang Pendidikan Pemuda dan
penyusunan program-program kerja di
Olahraga
bidang pendidikan pemuda dan olahraga
SOP Penyelenggaraan Pelatihan
Merupakan prosedur pelaksanaan
Penyusunan Program Kerja Sekolah
pelatihan penyusunan untuk program(RAPBS) : SD, SMP, SMA dan SMK se-Kota program kerja sekolah se-Kota Denpasar
Denpasar
797.
798.
799.
SOP Pembinaan Dewan Pendidikan
800.
SOP Penyelenggaraan Sosialisasi dan
Advokasi berbagai Peraturan di Bidang
Pendidikan
801.
SOP Penghargaan kepada Siswa, Guru,
Guru Pembina dan Sekolah Berprestasi
Tingkat TK, SD dan SMP
Merupakan prosedur pemberian
penghargaan kepada siswa, guru, guru
pembina dan sekolah berprestasi tingkat
TK, SD dan SMP
802.
SOP Seleksi Siswa, Guru, Kepala Sekolah
dan Pengawas Berprestasi Tingkat TK,SD
dan SMP
Merupakan prosedur penyeleksian siswa,
guru, kepala sekolah dan pengawas
berprestasi tingkat TK, SD dan SMP
803.
SOP Pelatihan Kompetensi Siswa Berprestasi Merupakan prosedur pemberian pelatihan
(Olimpiade Sains Tingkat SD dan SMP)
kompetensi siswa berprestasi untuk
olimpiade
SOP Lomba Wiyata Mandala
Merupakan prosedur perlombaan wiyata
mandala
SOP Lomba Gugus TK dan Gugus SD
Merupakan prosedur perlombaan gugus
TK dan gugus SD
SOP Penelitian Ilmiah Remaja Tingkat SMP
Merupakan prosedur pelaksanaan
penelitian ilmiah remaja tingkat SMP
SOP Lomba Aktivitas dan Kreativitas Siswa
Merupakan prosedur perlombaan aktivitas
TK, SD dan SMP di Kota Denpasar
dan kreativitas siswa TK, SD dan SMP di
Kota Denpasar
SOP Pesraman Siswa SMP
Merupakan prosedur perlombaan
pesraman siswa SMP
SOP Forum Komunikasi OSIS Tingkat SMP
Merupakan prosedur pelaksanaan forum
komunikasi OSIS tingkat SMP
SOP Beasiswa bagi Siswa Kurang Mampu
Merupakan prosedur pemberian beasiswa
(SD dan SMP)
bagi siswa kurang mampu untuk SD dan
SMP
SOP Rehab Sedang/Berat Sekolah SMP
Merupakan prosedur pelaksanaan rehab
sedang/berat sekolah SMP
SOP Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung
Merupakan prosedur pelaksanaan
Sekolah SD
rehabilitasi sedang/berat gedung sekolah
SD
804.
805.
806.
807.
808.
809.
810.
811.
812.
813.
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan Dewan Pendididkan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan sosialisasi dan advokasi
(pembelaan) berbagai peraturan yang ada
di bidang pendidikan
SOP Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung SDN Merupakan prosedur pelaksanaan
4 Panjer dan TK Negeri
rehabilitasi sedang/berat gedung SDN 4
panjer dan TK Negeri
SOP Pengadaan Meubelair SD dan SMP
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengadaan meubelair SD dan SMP
Jumlah Total SOP
25
814.
26.1 UPT.DINAS PENDIDIKAN
PEMUDA DAN OLAHRAGA
DENPASAR UTARA
815.
816.
817.
818.
819.
820.
821.
822.
823.
824.
825.
SOP Pengamprahan Gaji TU Kontrak
Merupakan prosedur pengamprahan gaji
TU kontrak
SOP Pengamprahan Uang Lauk Pengawas
Merupakan prosedur pengamprahan uang
TK/SD dan Staf
lauk pengawas TK/SD dan staf
SOP Pengamprahan Uang Lauk Guru dan
Merupakan prosedur pengamprahan uang
Penjaga SD
lauk guru dan penjaga SD
SOP Pengamprahan Insentif Guru dan
Merupakan prosedur pengamprahan
Penjaga SD
insentif guru penjaga SD
SOP Pengamprahan Insentif Pengawas
Merupakan prosedur pengamprahan
TK/SD & Staf
insentif pengawas TK/SD & staf
SOP Pengamprahan Gaji Guru & Penjaga SD Merupakan prosedur pengamprahan gaji
untuk guru & penjaga SD
SOP Pengamprahan Gaji Cleaning Service
Merupakan prosedur pengamprahan gaji
cleaning service
SOP Perubahan Gaji (Kenaikan Pangkat)
Merupakan prosedur perubahan gaji
karena adanya kenaikan pangkat
SOP Perubahan Gaji (Pemutusan Tunjangan) Merupakan prosedur perubahan gaji
karena adanya pemutusan tunjangan
SOP Perubahan Gaji (SKPP)
Merupakan prosedur perubahan gaji
karena adanya Surat Keputusan
Penghentian Pembayaran (SKPP)
SOP Perubahan Gaji (Penambahan
Merupakan prosedur perubahan gaji
Tunjangan Anak)
karena adanya penambahan tunjangan
anak
SOP Perubahan Gaji (Penambahan
Merupakan prosedur perubahan gaji
Tunjangan Suami/Istri)
karena adanya penambahan tunjangan
suami/istri)
SOP Perubahan Gaji (Berkala)
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
826.
SOP Usul Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
827.
SOP Usul SK Berkala
828.
SOP Usul KARPEG
829.
SOP Usul KARIS/KARSU
830.
SOP Usul Cuti
831.
SOP Usul Pensiun
832.
SOP Kepala UPT Dinas Dikpora Denpasar
Utara
833.
SOP Ka Subag TU
834.
SOP Surat Keluar
Merupakan prosedur pengusulan SK
berkala
Merupakan prosedur-prosedur dasar
mengenai pengusulan kartu pegawai
Merupakan prosedur - prosedur dasar
mengenai pengusulan (KARIS - KARSU)
Merupakan prosedur standar mengenai
pengusulan cuti PNS
Merupakan prosedur standar mengenai
pengajuan Pensiun PNS yang akan
memasuki masa pensiun
Merupakan prosedur kegiatan/tugas
kepala UPT Dinas Pendidikan Pemuda
dan Olahraga Denpasar Utara
Merupakan prosedur kegiatan/tugas Ka
Subag TU
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian surat dari UPT Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olahraga ke
SKPD/lembaga lain setelah mendapat
keputusan pimpinan
1
2
4
5
6
SOP Surat Masuk
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian surat masuk ke UPT Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Denpasar Utara
835.
SOP Pengesahan Surat-Surat
836.
SOP Daftar Hadir Pegawai
Merupakan prosedur pengesahan suratsurat
Merupakan prosedur daftar hadir pegawai
837.
SOP Pengamprahan Rutin
Merupakan prosedur pengamprahan rutin
838.
SOP Pengamprahan Pakaian
839.
SOP Permohonan Ijin Kursus
840.
SOP Permohonan Ijin Sekolah Dasar
841.
SOP Permohonan Ijin PAUD
842.
SOP Laporan Bulan SD
Merupakan prosedur pengamprahan
pakaian
Merupakan prosedur permohonan ijin
kursus
Merupakan prosedur permohonan ijin
sekolah dasar
Merupakan prosedur permohonan ijin
PAUD
Merupakan prosedur laporan bulan SD
843.
844.
SOP Laporan Bulan TK
SOP Pendataan Peserta Ujian
845.
846.
847.
849.
SOP Akreditasi Sekolah
SOP Beasiswa Miskin
SOP Siswa, Guru, Kepala Sekolah
Berprestasi
SOP Lomba Olimpiade Tingkat Sekolah
Dasar
SOP Perindangan Sekolah
850.
SOP Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)
851.
SOP Lomba POJAR Tingkat Sekolah Dasar
852.
SOP Lomba Pekan Seni Remaja Tingkat
Sekolah Dasar
853.
SOP Kepengawasan Sekolah Dasar UPT
Dinas DIKPORA Kec.Denpasar Utara
848.
Merupakan prosedur laporan bulan TK
Merupakan prosedur pendataan peserta
ujian
Merupakan prosedur akreditasi sekolah
Merupakan prosedur beasiswa miskin
Merupakan prosedur siswa, guru, kepala
sekolah berprestasi
Merupakan prosedur lomba olimpiade
tingkat se-Dasar
Merupakan prosedur perindangan sekolah
Merupakan prosedur Usaha Kesehatan
Sekolah (UKS)
Merupakan prosedur lomba POJAR tingkat
sekolah dasar
Merupakan prosedur lomba pekan seni
remaja 1 Sekolah Dasar
Merupakan prosedur kepengawasan
Sekolah Dasar UPT Dinas DIKPORA
Kecamatan Denpasar Utara
SOP Kepengawasan TK UPT Dinas
Merupakan prosedur kepengawasan TK
DIKPORA Kec. Denpasar Utara
UPT Dinas DIKPORA Kecamatan
Denpasar Utara
Jumlah Total SOP
43
854.
26.2 UPT. DINAS PENDIDIKAN
PEMUDA DAN OLAHRAGA
DENPASAR BARAT
855.
SOP Kepala UPT Dinas Pendidikan Pemuda
dan Olahraga Denpasar Barat
856.
SOP Ka Subag TU
857.
SOP Surat Keluar
858.
SOP Surat Masuk
859.
862.
SOP Pengawas Sekolah Dasar UPTD Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Kecamatan Denpasar Barat
SOP Kepengawasan TK UPT Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Kecamatan Denpasar Barat
SOP Lomba Siswa, Guru, Kep Sek
Berprestasi
SOP Lomba Gugus SD/PAUD
863.
SOP Penerimaan dan Pengeluaran Barang
864.
SOP Amprah Pakaian Dinas
865.
SOP BSM
866.
SOP Laporan Bulanan TK/SD
867.
SOP Pengamprahan Insentif Pengawas
TK/SD & Staf
860.
861.
Merupakan prosedur tugas-tugas Kepala
UPT Dinas Pendidikan Pemuda dan
Olahraga Denpasar Barat
Merupakan prosedur tugas-tugas Ka
Subag TU
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengawasan dengan ruang lingkup
Sekolah Dasar
Merupakan prosedur pelaksanaan
kepengawasan ruang lingkup Sekolah TK
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
Siswa, Guru, dan Kep Sek berprestasi
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
gugus SD/PAUD
Merupakan prosedur pengelolaan
penerimaan dan pengeluaran barang
Merupakan prosedur pengamprahan untuk
pakaian dinas Pejabat/Pegawai
Merupakan prosedur pengusulan Bantuan
Siswa Miskin (BSM) ke Dinas Kota/Dinas
Propinsi
Merupakan prosedur pengelolaan laporan
bulanan TK/SD untuk dikirim ke Dinas Kota
Merupakan prosedur pengusulan
pengamprahan insentif pengawas TK/SD &
Staf
SOP Pengamprahan Insentif Guru & Penjaga Merupakan prosedur pengusulan
SD
pengamprahan insentif Guru & Penjaga
SD
SOP Pengamprahan Uang Lauk Guru &
Merupakan prosedur pengusulan
Penjaga Sekolah Dasar
pengamprahan uang lauk Guru & Penjaga
Sekolah Dasar
SOP Pengamprahan Uang Lauk Pengawas
Merupakan prosedur pengusulan
TK/SD & Staf
pengamprahan uang lauk Pengawas
TK/SD & Staf
SOP Pengamprahan Gaji TU Kontrak
Merupakan prosedur pengusulan
pengamprahan gaji TU kontrak
SOP Pengamprahan Gaji Cleaning Service
Merupakan prosedur pengusulan
dan Tenaga IT
pengamprahan gaji cleaning service dan
tenaga IT
SOP Pengamprahan Gaji Guru & Penjaga SD Merupakan prosedur pengusulan gaji Guru
& Penjaga SD
SOP Usul SK Berkala
Merupakan prosedur pengusulan SK
berkala untuk penyesuaian gaji
SOP Usul Pensiun
Merupakan prosedur pengusulan pensiun
Pejabat/Pegawai
SOP Usul Cuti
Merupakan prosedur pengusulan cuti
Pejabat/Pegawai
SOP Karis/Karsu
Merupakan prosedur pengusulan Kartu Istri
(KARIS) dan Kartu Suami (KARSU)
SOP Usul Karpeg
Merupakan prosedur dasar mengenai
pengusulan kartu pegawai
SOP Usul Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
868.
869.
870.
871.
872.
873.
874.
875.
876.
877.
878.
879.
Jumlah Total SOP
25
26.3 UPT. DINAS PENDIDIKAN
PEMUDA DAN OLAHRAGA
DENPASAR SELATAN
880.
SOP Kepala UPT Dinas DIKPORA Denpasar Merupakan prosedur tugas-tugas Kepala
Selatan
UPT Dinas Pendidikan Pemuda dan
Olahraga Denpasar Selatan
881.
SOP Ka. Sub. Bagian Tata Usaha UPT Dinas Merupakan prosedur tugas-tugas Ka
DIKPORA Denpasar Selatan
Subag TU
SOP Staf Tata Usaha
Merupakan prosedur tugas-tugas staf tata
usaha yang diberikan oleh Kepala Sub.
Bagian TU
SOP Daftar Hadir
Merupakan prosedur pengelolaan daftar
hadir pegawai/pejabat untuk amprahan
lauk pauk
882.
883.
1
2
4
5
6
884.
SOP Usulan Cuti
Merupakan prosedur pengusulan cuti
pegawai
Merupakan prosedur pengelolaan suratsurat yang masuk pada UPT Dinas
DIKPORA Denpasar Selatan
885.
SOP Surat Masuk
886.
SOP Surat Keluar
887.
SOP Pengesahan Surat-Surat
888.
SOP Pengamprahan Dana Rutin
889.
SOP Pengamprahan Pakaian Dinas
890.
SOP Akreditasi Sekolah
891.
SOP Beasiswa Miskin
892.
SOP Permohonan Ijin Pendirian
893.
SOP Laporan Bulanan
894.
SOP Pendataan Peserta Ujian
895.
SOP Usul Kenaikan Pangkat
896.
SOP Usul Kenaikan Berkala
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
897.
SOP Usul Karis/Karsu
898.
SOP Usul Karpeg
899.
SOP Usul Pensiun
900.
SOP Usul Penyesuaian Gaji (Impasing)
901.
SOP Gaji Rutin
902.
SOP Surat Keputusan Pemutusan
Pembayaran (SKPP) Pensiun/Wafat
Merupakan prosedur pengusulan
pembuatan karis/karsu dari Sekolah
Merupakan prosedur pengusulan
pembuatan karpeg dari Sekolah
Merupakan pengusulan calon pensiun dari
BKPP
Merupakan prosedur pengusulan
penyesuaian gaji (impasing) guru
PNS/DPK
Merupakan prosedur pengusulan gaji rutin
Pegawai Negeri Sipil (PNS)
Merupakan prosedur Surat Keputusan
Pemutusan Pembayaran (SKPP) bagi PNS
yang pensiun/ahli waris PNS yang wafat
903.
SOP Surat Keputusan Pemutusan
Pembayaran (SKPP) Pindah Tugas
904.
SOP Usul Dana Duka Wafat/Gaji Terusan
905.
SOP Pengamprahan LP/TPP
906.
SOP Seleksi Siswa Berprestasi SD/MI
907.
SOP Seleksi Guru dan Kepala Sekolah
Berprestasi TK/SD
Merupakan prosedur surat-surat yang
keluar yang kemudian dikirim sesuai
dengan tujuan beserta tembusannya
Merupakan prosedur pengesahan suratsurat, SK atau surat berharga
Merupakan prosedur pengamprahan dana
rutin setiap bulan
Merupakan prosedur pengamprahan
pakaian dinas Pegawai Negeri Sipil (PNS)
dari SD
Merupakan prosedur pengusulan
akreditasi sekolah
Merupakan prosedur program beasiswa
untuk siswa/siswi miskin di Sekolah Dasar
(SD)
Merupakan prosedur permohonan ijin
pendirian Sekolah Dasar (SD), PAUD, dan
kursus
Merupakan prosedur pengumpulan laporan
bulanan dari Sekolah Dasar (SD) DAN
PAUD
Merupakan prosedur pendataan peserta
ujian untuk pelaksanaan Ujian Nasional
(UN)
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur Surat Keputusan
Pemutusan Pembayaran (SKPP) bagi PNS
yang pensiun pindah tugas
Merupakan prosedur pengusulan dana
wafat/gaji terusan dari ahli waris
Merupakan prosedur pengusulan
pengamprahan dana LP/TPP
Merupakan prosedur pelaksanaan seleksi
para siswa berprestasi untuk SD/MI
Merupakan prosedur pelaksanaan seleksi
para guru dan kepala sekolah yang
berprestasi untuk TK/SD
SOP Lomba Olimpiade Tingkat Sekolah
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
Dasar
olimpiade tingkat SD
SOP Lomba Usaha Kesehatan Sekolah
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
(UKS) TK/SD
Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) tingkat
TK/SD
SOP Lomba Perindangan Sekolah
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
perindangan tingkat TK/SD
SOP Lomba Pekan Olahraga Pelajar
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
(PORJAR) Sekolah Dasar
Pekan Olahraga Pelajar (PORJAR) tingkat
SD
SOP Lomba Pekan Seni Remaja (PSR)
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
Sekolah Dasar
Pekan Seni Remaja (PSR) tingkat SD
Jumlah Total SOP
34
908.
909.
910.
911.
912.
26.4 UPT.DINAS PENDIDIKAN
PEMUDA DAN OLAHRAGA
DENPASAR TIMUR
913.
914.
915.
916.
917.
918.
919.
SOP Kepala UPT Dinas DIKPORA Denpasar Merupakan prosedur tugas-tugas Kepala
Timur
UPT Dinas Pendidikan Pemuda dan
Olahraga
SOP Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPT
Merupakan prosedur tugas-tugas Ka. Sub
Dinas DIKPORA Denpasar Timur
Bagian Tata Usaha UPT Dinas DIKPORA
Denpasar Timur
SOP Staf Tata Usaha
Merupakan prosedur tugas-tugas staf tata
usaha yang diberikan oleh Kepala Sub.
Bagian TU
SOP Daftar Hadir
Merupakan prosedur pengelolaan daftar
hadir pegawai/pejabat untuk amprahan
lauk pauk
SOP Surat Masuk
Merupakan prosedur pengelolaan suratsurat yang masuk pada UPT Dinas
DIKPORA Denpasar Timur
SOP Surat Keluar
Merupakan prosedur surat-surat yang
keluar yang kemudian dikirim sesuai
dengan tujuan beserta tembusannya
SOP Pengesahan Surat-Surat
Merupakan prosedur pengesahan suratsurat, SK atau surat berharga
920.
SOP Pengamprahan Pakaian Dinas
Merupakan prosedur pengamprahan
pakaian dinas Pegawai Negeri Sipil (PNS)
dari SD
921.
SOP Usulan Cuti
Merupakan prosedur pengusulan cuti
pegawai
922.
SOP Pengamprahan Dana Rutin
Merupakan prosedur pengamprahan dana
rutin setiap bulan
923.
SOP Usul Gaji Rutin
924.
SOP Surat Keputusan Pemutusan
Pembayaran (SKPP) Pensiun/Wafat
Merupakan prosedur pengusulan gaji rutin
Pegawai Negeri Sipil (PNS)
Merupakan prosedur Surat Keputusan
Pemutusan Pembayaran (SKPP) bagi PNS
yang pensiun/ahli waris PNS yang wafat
925.
SOP Surat Keputusan Pemutusan
Pembayaran (SKPP) Pindah Tugas
926.
SOP Usul Dana Duka Wafat/Gaji Terusan
927.
SOP Pengamprahan LP/TPP
928.
SOP Usul Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur Surat Keputusan
Pemutusan Pembayaran (SKPP) bagi PNS
yang pensiun pindah tugas
Merupakan prosedur pengusulan dana
wafat/gaji terusan dari ahli waris
Merupakan prosedur pengusulan
pengamprahan dana LP/TPP
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
1
2
4
5
6
929.
SOP Usul Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
930.
SOP Usul Karis/Karsu
931.
SOP Usul Karpeg
932.
SOP Usul Pensiun
933.
SOP Usul Penyesuaian Gaji (Impasing)
934.
SOP Akreditasi Sekolah
Merupakan prosedur pengusulan
pembuatan karis/karsu dari Sekolah
Merupakan prosedur pengusulan
pembuatan karpeg dari Sekolah
Merupakan pengusulan calon pensiun dari
BKPP
Merupakan prosedur pengusulan
penyesuaian gaji (impasing) guru
PNS/DPK
Merupakan prosedur pengusulan
akreditasi sekolah
935.
SOP Beasiswa Miskin
936.
SOP Permohonan Ijin Pendirian Sekolah
Dasar
937.
SOP Laporan Bulanan Sekolah Dasar
938.
SOP Pendataan Peserta Ujian
939.
SOP Pemantapan Ujian Provinsi Bali
940.
SOP Pemantapan Ujian Kota Denpasar
941.
SOP Ujian Sekolah SD/MI
942.
SOP Ujian Nasional SD/MI Provinsi Bali
943.
SOP Seleksi Siswa Berprestasi SD/MI
944.
SOP Seleksi Guru dan Kepala Sekolah
Berprestasi TK/SD
Merupakan prosedur program beasiswa
untuk siswa/siswi miskin di Sekolah Dasar
(SD)
Merupakan prosedur permohonan ijin
pendirian Sekolah Dasar (SD), PAUD, dan
kursus
Merupakan prosedur pengumpulan laporan
bulanan dari Sekolah Dasar (SD) DAN
PAUD
Merupakan prosedur pendataan peserta
ujian untuk pelaksanaan Ujian Nasional
(UN)
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemantapan ujian SD/MI Provinsi Bali
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemantapan ujian SD/MI Kota Denpasar
Merupakan prosedur pelaksanaan Ujian
Sekolah (US) untuk SD/MI Kecamatan
Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan Ujian
Nasional (UN) untuk SD/MI Kecamatan
Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan seleksi
para siswa berprestasi untuk SD/MI
Merupakan prosedur pelaksanaan seleksi
para guru dan kepala sekolah yang
berprestasi untuk TK/SD
SOP Lomba Olimpiade Tingkat Sekolah
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
Dasar
olimpiade tingkat SD
SOP Lomba Usaha Kesehatan Sekolah
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
(UKS) TK/SD
Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) tingkat
TK/SD
SOP Perindangan Sekolah
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
perindangan tingkat TK/SD
SOP Lomba Pekan Olahraga Pelajar
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
(PORJAR) Sekolah Dasar
Pekan Olahraga Pelajar (PORJAR) tingkat
SD
SOP Lomba Pekan Seni Remaja (PSR)
Merupakan prosedur pelaksanaan lomba
Sekolah Dasar
Pekan Seni Remaja (PSR) tingkat SD
SOP Laporan Bulanan PAUD
Merupakan prosedur pengumpulan laporan
bulanan PAUD
SOP Permohonan Ijin Pendirian PAUD
Merupakan prosedur pengajuan
permohonan ijin pendirian PAUD
SOP Permohonan Ijin Pendirian Kursus
Merupakan prosedur pengajuan
permohonan ijin pendirian kursus
Jumlah Total SOP
40
945.
946.
947.
948.
949.
950.
951.
952.
26.5 UPT. RUMAH PINTAR
DINAS PENDIDIKAN
PEMUDA DAN OLAHRAGA
953.
SOP Penyusunan Perencanaan Kerja
Anggaran
954.
SOP Penyusunan Perencanaan Kebutuhan
Sarana dan Prasarana
955.
SOP Penyiapan Bahan Penyusunan Program Merupakan prosedur penyiapan bahan
penyusunan program mengenai daftar
kebutuhan dan jenis kegiatan yang akan
dilaksanakan
SOP Pengajuan SPP GU
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
956.
957.
SOP Pengajuan SPP LS
958.
SOP Pemeliharaan Barang
959.
SOP Penyusunan Laporan Keuangan
960.
SOP Penyusunan Laporan Kegiatan
961.
SOP Surat Keluar
962.
SOP Surat Masuk
963.
SOP Kearsipan
964.
SOP Pengamanan dan Kenyamanan Kantor
965.
SOP Pemeliharaan Kebersihan
966.
SOP Pemeliharaan Arsip
967.
SOP Rapat Rutin
968.
SOP Menyusun Tugas Pokok Staf
969.
SOP Pemanfaatan Rumah Pintar
970.
SOP Peminjaman Tempat
971.
SOP Kunjungan Perpustakaan
972.
SOP Pelayanan Masyarakat
973.
SOP Pengelolaan Buku
Merupakan prosedur penyusunan
perencanaan kerja anggaran (RKA) dan
dikirim ke Dinas Dikpora Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan
perencanaan kebutuhan sarana dan
prasarana yang jumlah biayanya sesuai
dengan RKA dan DPA
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada
pihak ketiga
dengan
jumlah yang
Merupakan
prosedur
pelaksanaan
pemeliharaan barang sehingga
terpeliharanya inventaris barang
Merupakan prosedur penyusunan laporan
keuangan UPT Rumah Pintar Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Merupakan prosedur peyusunan laporan
kegiatan UPT Rumah Pintar sebagai
bahan penyusunan laporan
pertanggungjawaban kinerja Dinas
Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Merupakan prosedur penataan surat-surat
keluar
Merupakan prosedur penataan surat-surat
masuk
Merupakan prosedur pengelolaan
kearsipan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan demi pengamanan dan
kenyamanan kantor
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeliharaan kebersihan kantor
Merupakan prosedur pelaksaaan
pemeliharaan arsip
Merupakan prosedur pelaksanaan rapat
rutin setiap bulan untuk peningkatan
kinerja bawahan
Merupakan prosedur penyusunan tugas
pokok staf untuk meningkatkan
pemahaman tugas-tugas staf
Merupakan prosedur dalam pemanfaatan
UPT Rumah Pintar agar lebih dikenal
dikalangan pelajar
Merupakan prosedur pengelolaan
peminjaman tempat pada UPT Rumah
Pintar
Merupakan prosedur pelayanan kepada
para pengunjung perpustakaan
Merupakan prosedur pelayanan
masyarakat untuk meningkatkan
kunjungan masyarakat
Merupakan prosedur pengelolaan buku
berdasarkan judul dan fungsi
1
2
4
5
6
974.
SOP Pameran Kreatifitas SMK
Merupakan prosedur pelaksanaan
pameran kreatifitas SMK untuk
mempromosikan SMK sebagai pusat
ekonomi kreatif
975.
SOP Penyusunan Laporan Akhir Tahun
976.
SOP Evaluasi Kinerja Pegawai
Merupakan prosedur pengelolaan
penyusunan Laporan Akhir Tahun UPT
Rumah Pintar
Merupakan prosedur pelaksanaan evaluasi
kinerja pegawai UPT Rumah Pintar
977.
SOP Kerjasama dengan Lembaga Lain
Merupakan prosedur pelaksanaan
kerjasama dengan lembaga lain untuk
meningkatkan aktivitas UPT Rumah Pintar
Jumlah Total SOP
25
26.6 UPT. SANGGAR KEGIATAN
BELAJAR DINAS
PENDIDIKAN PEMUDA DAN
OLAHRAGA
978.
SOP Kepala UPT Sanggar Kegiatan Belajar
Dinas Dikpora Kota Denpasar
979.
SOP Kasubag TU
980.
SOP Surat Keluar
981.
SOP Surat Masuk
982.
SOP Pengamprahan Rutin
983.
SOP Usul Kenaikan Pangkat
984.
SOP Usul SK Berkala
985.
SOP Usul Karis/Karsu
986.
SOP Usulan Cuti
Merupakan prosedur pengusulan cuti
pegawai/pamong belajar UPT SKB ke
Dinas Dikpora Kota Denpasar
987.
SOP Usulan Karpeg
988.
SOP Usulan Pensiun
Merupakan prosedur pengusulan karpeg
pegawai/pamong belajar UPT SKB ke
Dinas Dikpora Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengusulan pensiun
pegawai/pamong belajar UPT SKB ke UPT
Dinas Dikpora Kota Denpasar
989.
SOP Pengesahan Dokumen/Surat
990.
SOP Daftar Hadir Pegawai
991.
SOP Perencanaan Program Percontohan
PAUDNI
992.
SOP Pelaksanaan Program Percontohan
PAUDNI
Merupakan prosedur pelaksanaan
program kegiatan percontohan PAUDNI
untuk keaksaraan, PAUD, kesetaraan,
kursus dan pelatihan
993.
SOP Monitoring Program Percontohan
PAUDNI
Merupakan prosedur
monitoring/pengawasan program kegiatan
percontohan PAUDNI untuk keaksaraan,
PAUD, kesetaraan, kursus dan pelatihan
994.
SOP Evaluasi Program Percontohan
Merupakan prosedur pelaksanaan evaluasi
program kegiatan percontohan untuk
keaksaraan, PAUD, kesetaraan, kursus
dan pelatihan
995.
SOP Proses Pelaporan Kegiatan
Percontohan
996.
Merupakan prosedur tugas-tugas Kepala
UPT Sanggar Kegiatan Belajar Dinas
Dikpora Kota Denpasar
Merupakan prosedur tugas-tugas Kasubag
TU
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur tindakan
pengamprahan rutin setiap bulan
Merupakan prosedur pengusulan kenaikan
pangkat pegawai/pamong belajar di Kantor
UPT SKB yang dikirim ke Kantor BKPP
Merupakan prosedur pengusulan berkala
pegawai/pamong belajar UPT SKB ke
Dinas Dikpora Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengusulan
karis/karsu pegawai/pamong belajar UPT
SKB ke Dinas Dikpora Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengesahan
dokumen/surat pada UPT SKB Dinas
Dikpora Kota Denpasar
Merupakan prosedur pembuatan daftar
hadir pegawai rangkap 3
Merupakan prosedur pengusulan program
kegiatan percontohan PAUDNI untuk
keaksaraan, PAUD, kesetaraan, kursus
dan pelatihan
Merupakan prosedur pelaporan kegiatan
program percontohan untuk keaksaraan,
PAUD, kesetaraan, kursus dan pelatihan
Jumlah Total SOP
18
27. DINAS KESEHATAN
800/148/Org/2013
997.
SOP Inspeksi Sanitasi Tempat-tempat Umum Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan inspeksi terhadap tempattempat umum yang banyak dikunjungi
masyarakat
998.
SOP Penerbitan Surat Keterangan Laik Sehat Merupakan prosedur administrasi untuk
Kolam Renang/ Pemandian umum
menerbitkan surat keterangan laik sehat
kolam renang/pemandian umum
999.
SOP Penerbitan Surat Keterangan Laik Sehat Merupakan prosedur administrasi untuk
Hotel
menerbitkan surat keterangan laik sehat
hotel
1000.
SOP Pengajuan Sertifikasi Produksi P-IRT &
SPKP
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan sertifikat produksi P-IRT dan
SPKP
1001.
SOP Makjan, TPM, Pewarna & Pengawet
Merupakan prosedur pembinaan dan
pmeriksaan lapangan untuk sentra Makjan,
TPM, dan Pasar
1002.
SOP Penerbitan Laik Sehat Rumah
Makan/Restaurant
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan sertifikat laik sehat rumah
makan/restaurant
1003.
SOP Penerbitan Laik Sehat Jasa Boga
(Catering)
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan sertifikat laik sehat jasa boga
(catering)
1004.
SOP Kantin Sekolah
Merupakan prosedur pembinaan dan
pemeriksaan kantin sekolah yang ada di
Kota Denpasar
1005.
SOP Penetapan Graiding Rumah
Makan/Restaunrant, Warung dan Jasa Boga
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan graiding rumah
makan/restaurant, warung makan dan jasa
boga
1006.
SOP Lomba PSN dan Kebersihan di Kota
Denpasar
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
lomba PSN dan kebersihan di Kota
Denpasar
1007.
SOP Penyemprotan Lalat
Merupakan prosedur pelaksanaan
penyemprotan lalat di Kota Denpasar
1008.
SOP Inspeksi Sanitasi Lingkungan
Merupakan prosedur pelaksanaan inspeksi
sanitasi lingkungan yang ada di
masyarakat
1009.
SOP Penerbitan Surat Keterangan Laik Sehat Merupakan prosedur administrasi untuk
Depot Air Minum
menerbitkan surat keterangan laik sehat
depot air minum
1010.
SOP Pengajuan SPJ
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
1
2
4
5
6
1011.
SOP Pengajuan SPP LS
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
1012.
SOP Pengajuan SPP UP
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
1013.
SOP Pengajuan SPP GU
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
1014.
SOP Pendistribusian Surat-Surat
Merupakan rangkaian kegiatan
pendistribusian surat masuk baik yang
sifatnya internal maupun eksternal ke
Sekretariat/Bidang setelah mendapat
keputusan pimpinan
1015.
SOP Pengusulan Karpeg, Karis dan Karsu
Merupakan prosedur administrasi untuk
pengusulan Karpeg, Karis, Karsu
1016.
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur administrasi untuk
pengusulan kenaikan pangkat
1017.
SOP Pengusulan Gaji Berkala
Merupakan prosedur administrasi untuk
pengusulan kenaikan gaji berkala
1018.
SOP Penyesuaian Gaji Pokok (Impassing)
Merupakan prosedur pengumpulan data
dan evaluasi data impassing
1019.
SOP Cuti Pegawai Negeri
Merupakan prosedur administrasi untuk
pengajuan cuti pegawai negeri
1020.
SOP Pembinaan Disiplin Pegawai
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pembinaan terhadap
pelanggaran disiplin pegawai
1021.
SOP Bimbingan Teknis (Bimtek)
Merupakan prosedur pengelolaan surat
undangan Bimbingan Teknis (Bimtek)
1022.
SOP Pengusulan Satya Lencana Karya Satya Merupakan prosedur administrasi untuk
pengusulan penerima Satya Lencana
Karya Satya
1023.
SOP Perjalanan Dinas
Merupakan prosedur administrasi untuk
perjalanan dinas
1024.
SOP Surat Masuk Eksternal
Merupakan prosedur kegiatan penerimaan
surat masuk dari luar SKPD untuk
dinaikkan kepada pimpinan sampai
dengan pendistribusian ke
Bidang/Sekretariat setelah mendapat
keputusan pimpinan
1025.
Surat Masuk Internal
Merupakan prosedur kegiatan penerimaan
surat masuk dari Sekretariat/Bidang di
dilingkungan Dinas Kesehatan Kota
Denpasar untuk dinaikkan kepada
pimpinan sampai dengan pendistribusian
kembali kepada Sekretariat/Bidang setelah
mendapat keputusan pimpinan
1026.
SOP Surat Keluar
Merupakan prosedur kegiatan
pendistribusian surat dari Dinas Kesehatan
ke SKPD/lembaga lain setelah mendapat
keputusan pimpinan
1027.
SOP Penghapusan Barang
Merupakan prosedur penghapusan barang
yang sudah tidak dipakai
1028.
SOP Pengurus & Penyimpan Barang
Merupakan prosedur pengurusan barang
yanh\g diterima atau penyimpanan barang
1029.
SOP Cuti Pegawai Negeri
1030.
SOP Melaksanakan Pengamprahan
Keuangan kegiatan secara GU dan LS
Pembantu pembuat Dokumen
Merupakan prosedur permohonan cuti
tahunan pegawai negeri
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengamprahan keuangan kegiatan secara
GU dan LS untuk membantu membuat
dokumen
1031.
SOP Menyusun MOU
1032.
SOP Menyusun Rencana Strategis
Merupakan prosedur penyusunan rencana
(RENSTRA) Dinas Kesehatan Kota Denpasar strategis Dinas Kesehatan
1033.
SOP Menyelenggarakan Rapat koordinasi
Merupakan prosedur dalam
menyelenggarakan rapat koordinasi
1034.
SOP Permintaan Data
Merupakan prosedur dalam permintaan
data
1035.
SOP Menyusun Kegiatan Laporan Tahunan
Dinas Kesehatan Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan kegiatan
untuk laporan tahunan pada Dinas
Kesehatan
1036.
SOP Menyusun profil Kesehatan
1037.
SOP Memproses ijin Penelitan dan praktek
siswa/mahasiswa
Merupakan prosedur penyusunan profil
kesehatan
Merupakan prosedur pengusulan ijin
penelitian dan praktek siswa/mahasiswa
1038.
SOP Penerimaan Kunjungan Kerja
Merupakan prosedur kegiatan penerimaan
kunjungan kerja pada Dinas Kesehatan
1039.
SOP Menyusun Laporan Evaluasi Kegiatan
Merupakan prosedur penyusunan laporan
evaluasi kegiatan
1040.
SOP Menyusun Laporan Dana Alokasi
Khusus (DAK)
Merupakan prosedur dalam penyusunan
laporan Dana Alokasi Khusus
1041.
SOP Menyusun Usulan Dana Alokasi Khusus Merupakan prosedur dalam penyusunan
(DAK)
untuk usulan Dana Alokasi Khusus
1042.
SOP Penyusunan RKA Induk Dinas
Kesehatan Kota Denpasar
Merupakan prosedur dalam penyusunan
RKA induk pada Dinas Kesehatan
1043.
SOP Penyusunan RKA Perubahan Dinas
Kesehatan Kota Denpasar
Merupakan prosedur dalam RKA
perubahan pada Dinas Kesehatan
1044.
SOP Menyusun Laporan Rencana Kerja
(Renja) Dinas Kesehatan Kota Denpasar
Merupakan prosedur penyusunan laporan
Rencana Kerja pada Dinas Kesehatan
1045.
SOP Menyusun Laporan Akuntabilitas Kinerja Merupakan prosedur laporan pelaksanaan
(LAKIP) Dinas Kesehatan Kota Denpasar
SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja
Instansi Pemerintah) dan 1 tahun
anggaran yang berisi tingkat keberhasilan
dan kegagalan dalam pengelolaan
keuangan dan pelaksanaan kinerja SKPD
1046.
SOP Menyusun Laporan
Pertanggungjawaban Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah (LPPD) Dikes
Merupakan prosedur dalam penyusunan
LPPD pada Dinas Kesehatan
1047.
SOP Menyusun Laporan Dinas Kesehatan
Untuk Pertanggung Jawaban (LPJ) Walikota
Merupakan prosedur dalam penyusunan
LPJ Walikota
1048.
SOP Menanggapi Kritik/Saran Maysarakat
Merupakan prosedur dalam menanggapi
Melalui Web Dinas Kesehatan Kota Denpasar kritik atau saran yang diberikan
masyarakat melalui web Dinas Kesehatan
Merupakan prosedur dalam penyusunan
MOU
1
2
4
5
6
SOP Update Data Web Dinas Kesehatan
Kota Denpasar
Merupakan prosedur dalam mengupdate
web milik Dinas Kesehatan Kota Denpasar
1049.
SOP Pelaporan Sistem Kesehatan Daerah
1050.
SOP Pelaporan Sistem Kesehatan nasional
on line
SOP Pembinaan Pengobat Tradisional
(Batra)
Merupakan prosedur dalam pelaporan
sistem kesehatan daerah
Merupakan prosedur dalam pelaporan
sistem kesehatan nasional on line
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pembinaan terhadap pengobat
tradisional (Batra)
1051.
1052.
SOP Pembinaan Prilaku Hidup Bersih dan
Sehat (PHBS)
Merupakan prosedur pembinaan dalam
Prilaku Hidup Bersih dan Sehat
1053.
SOP Pembiinaan Tahanan Obat Keluarga
(TOGA)
1054.
SOP Pembinaan Desa Siaga
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pembinaan terhadap kelompok
TOGA
di masyarakat
Merupakan
prosedur administrasi untuk
melakukan pembinaan terhadap
Desa/Kelurahan dalam menghadapi
keadaan yang sifatnya darurat
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pembinaan terhadap sekolah
dan anak didiknya
1055.
SOP Pembinaan dan Evaluasi Usaha
Kesehatan Sekolah (UKS)
1056.
SOP Surveilans Gizi
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pelacakan kasus gizi buruk di
masyarakat
1057.
SOP Pemantauan Status Gizi (PSG) dan
Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi)
Merupakan prosedur dalam pemantauan
status gizi dan keluarga sadar gizi
1058.
SOP Penyelenggaraan Lomba Balita
Indonesia
Merupakan prosedur administrasi untuk
menyelenggarakan Lomba Balita
Indonesia Tingkat Kota Denpasar
1059.
SOP Pemantauan Garam Beryodium di
tingkat Maysarakat
Merupakan prosedur dalam pemantauan
garam beryodium di tingkat masyarakat
1060.
SOP PAP Smear
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan upaya pencegahan terhadap
kanker leher rahim
1061.
SOP PWS - KIA
1062.
SOP Penanggulangan Kanker Terpadu
Paripurna ( PKTP)
Merupakan prosedur dalam Pemantauan
Wilayah Setempat Kesehatan Ibu dan
Anak
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan penangglangan Kanker secara
terpadu dan paripurna
1063.
SOP Stimulasi Deteksi Dini Tumbuh
Kembang
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan deteksi dini tumbuh kembang
Balita
1064.
SOP Audit Maternal Perinatal (AMP)
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan audit atas kematian Maternal
dan Perinatal
1065.
SOP Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja
(PKPR)
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pembinaan dan pelayanan
kesehatan bagi remaja
1066.
SOP Penerbitan Surat Ijin Praktek Dokter,
Dokter Spesialis dan Dokter GIGI
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan ijin praktek dokter, dokter
spesialis dan dokter gigi
1067.
SOP Penerbitan Ijin Praktek Fisioterapi
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan ijin praktek fisioterapi
1068.
SOP Pemeriksaan Calon Jemaah Haji Kota
Denpasar
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pemeriksaan kesehatan bagi
calon jemaah haji
1069.
SOP Pelayanan Ambulance Gawat Darurat
Terpadu (Safe Community)
Merupakan prosedur administrasi untuk
memberikan pelayanan ambulance gawat
darurat terpadu (safe community)
1070.
SOP Pengiriman Gelandangan Sakit Jiwa Ke Merupakan prosedur administrasi untuk
RSJ Bangli
mengirim gelandangan sakit jiwa ke RSJ
Bangli
1071.
SOP Pelayanan P3K
Merupakan prosedur administrasi untuk
menyelenggarakan pelayanan P3K di Kota
Denpasar
1072.
SOP Pelayanan Kesehatan Indera
(penglihatan dan Pendengaran)
1073.
SOP Penerbitan Ijin Penyelenggaraan
Laboratorium
Merupakan prosedur administrasi untuk
melaksanakan pelayanan kesehatan
indera (Penglihatan dan Pendengaran)
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan ijin penyelenggaraan
laboratorium kesehatan
1074.
SOP Penerbitan Ijin Praktek Bidan
1075.
SOP Perpanjangan atau Perpindahan Ijin
Merupakan prosedur administrasi untuk
Praktek Dookter, Dokter Spesialis dan Dokter menerbitkan ijin perpanjangan atau
Gigi
perpindahan ijin praktek dokter, dokter
spesialis dan dokter gigi
1076.
SOP Seleksi Tenaga Kesehatan Teladan
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan seleksi tenaga kesehatan
teladan di Kota Denpasar
1077.
SOP Penyelenggaraan Safari Kesehatan
Merupakan prosedur administrasi untuk
menyelenggarakan safari kesehatan di
Kota Denpasar
1078.
SOP Pemeriksaan Ksesehatan Sulinggih
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pemeriksaan kesehatan para
sulinggih yang ada di Kota Denpasar
1079.
SOP Penerbitan Ijin Terapis Wicara
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan ijin praktek terapis wicara
1080.
SOP Penerbitan Ijin Penyelenggaraan Rumah Merupakan prosedur administrasi untuk
Sakit
menerbitkan ijin penyelenggaraan Rumah
Sakit
1081.
SOP Pengadaan Obat Klnik Praja Husada
Merupakan prosedur dalam pengadaan
obat klinik Praja Husada
1082.
SOP Perencanaan Kebutuhan Obat Untuk
Puskesmas
1083.
SOP Penerbitan Surat Terdaftar Pengobat
Tradisional (STPT) atau Surat Ijin Pengobat
Tradisonal (SIPT)
Merupakan prosedur administrasi untuk
merencanakan kebutuhan obat
puskesmas
Merupakan prosedur administrasi untuk
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan ijin praktek bidan
menerbitkan surat terdaftar pengobat
tradisional (STPT) atau surat ijin pengobat
tradisional (SIPT)
1084.
SOP Penerbitan Ijin Praktek Perawat
Merupakan prosedur administrasi untuk
menerbitkan ijin praktek perawat
1085.
SOP Pemberantasan Demam Berdarah
Dengue (DBD)
Merupakan prosedur dalam kegiatan
pemberantasan Demam Berdarah Dengue
1086.
SOP Pemberantasan Penyakit Malaria
Merupakan prosedur dalam kegiatan
pemberantasan penyakit malaria
1087.
SOP Surveilans Demam Berdarah (DBD)
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pelacakan kasus demam
berdarah (DBD) di masyarakat
1088.
SOP Survelians Penyakit Campak
1089.
SOP Survelians Acut Placyd Paralysis (AFP)
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan penatalaksanaan terhadap
penyakit campak
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan penatalaksanaan terhadap
AFP
1
2
4
5
6
1090.
SOP Pengelolaan Vaksin
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan pengelolaan vaksin
1091.
SOP Penatalaksanaan Penyakit Kusta
Merupakan prosedur dalam
penatalaksanaan penyakit kusta
1092.
SOP Program Penanggulangan IMS dan
HIV/AIDS
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan penanggulangan IMS dan
HIV/AIDS di masyarakat
1093.
SOP Penatalaksanaan Kasus Diare
1094.
SOP Penatalaksanaan Penyakit ISPA
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan penatalaksanaan kasus diare di
masyarakat
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan penatalaksanaan kasus
penyakit ispa
1095.
SOP Penanggulangan Penyakit TBC
Jumlah Total SOP
28. DINAS PEKERJAAN UMUM
Merupakan prosedur administrasi untuk
melakukan penatalaksanaan kasus TBC di
masyarakat
100
800/149/Org/2013
996.
SOP Rekomendasi Penurunan Trotoar atau
Pembuatan Jalan Masuk/Jembatan
997.
SOP Rekomendasi Galian Badan Jalan
998.
SOP Permohonan Bantuan Aspal Swadaya
999.
SOP Permohonan Surat Permohonan
Merupakan prosedur permohonan SPP
Pembayaran/SPP
SOP Pengajuan Cuti (Besar, Sakit, Tahunan) Merupakan prosedur pengusulan ijin cuti
1000.
Jumlah Total SOP
29. KECAMATAN DENPASAR
UTARA
Merupakan prosedur permohonan
pengusulan penurunan trotoar/pembuatan
jalan masuk/jembatan
Merupakan prosedur permohonan
pengusulan galian pada badan jalan
Merupakan prosedur permohonan
pengusulan bantuan aspal swadaya
5
800/150/Org/2013
1001.
SOP Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur kenaikan gaji berkala
merupakan salah satu penghargaan bagi
Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang diberikan
setiap 2 (dua) tahun sekali sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan yang
berlaku
1002.
SOP Kenaikan Pangkat
1003.
SOP Surat Keluar
1004.
SOP Surat Masuk
1005.
SOP Pelayanan Surat Keterangan
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pendistribusian suratsurat keluar
Merupakan prosedur pendistribusin suratsurat masuk
Merupakan prosedur pelayanan
pembuatan surat keterangan
1006.
SOP Pendataan Swadaya Murni
Merupakan prosedur kegiatan pendataan
swadaya murni masyarakat
1007.
SOP Penertiban Administrasi Penduduk
Pendatang, PKL dan Gepeng
1008.
SOP Surat Keterangan Pindah, Keterangan
Kelakuan Baik
Merupakan prosedur kegiatan penerbitan
administrasi untuk penduduk pendatang,
PKL dan gepeng
Merupakan prosedur pembuatan surat
keterangan pindah dan surat kelakuan baik
1009.
SOP Bintek Aparatur Desa/Kelurahan
1010.
SOP Musrenbang Kecamatan
1011.
SOP Lomba Desa/Kelurahan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan lomba tingkat Kelurahan/Desa
1012.
SOP Pelaporan
Merupakan prosedur penyusunan laporan
fisik dan keuangan
1013.
SOP Penyusunan DPA
Merupakan prosedur penyusunan DPA
untuk mendasari penyusunan APBD
1014.
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur langkah awal untuk
merencanakan segala program dan
kegiatan selama satu tahun termasuk
perencanaan anggaran
1015.
SOP Pembinaan Desa Pakraman
1016.
SOP Pembinaan Karang Taruna
1017.
SOP Pembinaan Sekaa Teruna
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan desa pakraman
Kecamatan Denpasar Utara
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan karang taruna
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan sekaa teruna pada
Kecamatan Denpasar Utara
1018.
SOP Pembinaan Utsawa Dharmagita
1019.
SOP Pembinaan UKS
30. KECAMATAN DENPASAR
TIMUR
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bintek Aparatur Desa/Kelurahan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan MUSRENBANG (Musyawarah
Perencanaan Pembangunan) Kecamatan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan Utsawa Dharmagita
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan UKS pada
Kecamatan Denpasar Utara
Jumlah Total SOP
19
800/151/Org/2013
1020.
SOP Anggaran
1021.
SOP Perencanaan
1022.
SOP Usul Kenaikan Pangkat
1023.
SOP Besetting Pegawai
1024.
SOP Usul Kenaikan Gaji Berkala
1025.
SOP Surat Masuk
1026.
SOP Surat Keluar
1027.
SOP Laporan Kegiatan Camat
1028.
SOP Penilaian DP3
1029.
SOP Cuti Tahunan/Bersalin
1030.
SOP Surat Keterangan Pindah, Keterangan
Kelakuan Baik, Surat-Surat Lainnya dan
Pelayanan E-KTP
1031.
SOP Penertiban Administrasi Pendudukan
Pendatang, PKL dan Gepeng
Merupakan prosedur pembuatan laporan
pertanggungjawaban keuangan
Merupakan prosedur perencanaan
kegiatan Dokumen Pelaksanaan Anggaran
(DPA)
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pembuatan urutan
data pegawai
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur penataan surat
masuk pada Kantor Kecamatan Denpasar
Timur
Merupakan prosedur penataan surat-surat
yang keluar
Merupakan prosedur penyusunan laporan
kegiatan pada Kantor Kecamatan
Denpasar Timur
Merupakan prosedur penilaian
pelaksanaan pekerjaan pegawai dalam
jangka waktu satu tahun yang dituangkan
dalam lembaran DP3
Merupakan prosedur pengajuan cuti
tahunan atau cuti bersalin
Merupakan prosedur pembuatan surat
keterangan pindah, keterangan kelakuan
baik, surat-surat lainnya dan pelayanan EKTP
Merupakan prosedur pelaksanaan
penertiban administrasi pendudukan untuk
penduduk pendatang, PKL dan gepeng
1
2
4
5
6
1032.
SOP Laporan Musyawarah Rencana
Pembangunan (MUSRENBANG)
1033.
SOP Laporan Kota Sehat
1034.
SOP Pelaksanaan Kegiatan Lomba
Desa/Lurah
1035.
SOP GSI-B (Gerakan Sayang Ibu Bayi Baru
Lahir)
1036.
SOP Bimtek Aparatur Kecamatan
1037.
SOP Pembinaan Sekaa Teruna
1038.
SOP Pembinaan Desa Pakraman
1039.
SOP Pembinaan Karang Taruna
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan karang taruna
1040.
SOP Pelaksanaan Utsawa Dharma Gita dan
Pentas Budaya
1041.
SOP Pelaksanaan Jambore
1042.
SOP Pembinaan UKS
1043.
SOP Pembinaan PKTP
1044.
SOP Pelaksanaan Lomba Balita Indonesia
Merupakan prosedur pelaksanaan utsawa
dharma gita dan pentas budaya pada
Kecamatan Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan jambore pada Kecamatan
Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan UKS pada
Kecamatan Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan PKTP pada
Kecamatan Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksaanaan lomba
balita Indonesia pada Kecamatan
Denpasar Timur
Jumlah Total SOP
31. KECAMATAN DENPASAR
SELATAN
Merupakan prosedur penyusunan laporan
Musyawarah Rencana Pembangunan
(MUSRENBANG)
Merupakan prosedur penyusunan laporan
kota sehat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan lomba pada desa/lurah yang ada
di Kecamatan Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan Gerakan Sayang Ibu Bayi Baru
Lahir (GSI-B)
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan bimbingan teknis Aparatur
Kecamatan Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan sekaa teruna pada
Kecamatan Denpasar Timur
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan desa pakraman
Kecamatan Denpasar Timur
25
800/152/Org/2013
1045.
SOP Prosedur Pembinaan dan
Penyelenggaraan Desa Pakraman,
Administratif PKK, Posyandu, P2WKSS,
PKTP, UP2K, Seka Teruna, Forum Aksi
Pramuka, Karang Taruna, Utsawa Dharma
Githa, UKS, HIV/AIDS, Pekerja Sosial
Masyarakat, dan Lomba Balita Indonesia
Merupakan prosedur pelaksanaan
pembinaan dan penyelenggaraan kegiatan
di wilayah Kecamatan Denpasar Selatan
1046.
SOP Musrenbang
1047.
SOP Surat Keterangan Kelakuan Baik, Surat
Keterangan Pindah, dan Surat Keterangan
1048.
SOP Penyelenggaraan Kota Sehat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan MUSRENBANG (Musyawarah
Perencanaan Pembangunan)
Merupakan prosedur pembuatan surat
keterangan kelakuan baik, surat
keterangan pindah dan surat keterangan
Merupakan prosedur penyelenggaraan
pembinaan dan pengembangan kota sehat
1049.
SOP Surat Ijin Mendirikan Bangunan (IMB) & Merupakan prosedur pembuatan surat Ijin
Surat Keterangan Ijin Usaha, Pernyataan
Mendirikan Bangunan (IMB) dan surat
Silsilah dan Pernyataan Waris
keterangan ijin usaha, pernyataan silsilah
dan pernyataan waris
SOP Kegiatan Umum dan Kepegawaian
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan umum dan kepegawaian pada
Kecamatan Denpasar Selatan
SOP Pembuatan SPP-SPM
Merupakan prosedur pembuatan SPPSPM (Surat Permintaan Pembayaran-Surat
Perintah Membayar)
7
Jumlah Total SOP
1050.
1051.
1052.
32. KECAMATAN DENPASAR
BARAT
800/153/Org/2013
1053.
SOP Pembinaan Desa Pekraman
Merupakan prosedur dalam pembinaan
desa pekraman
1054.
SOP Pengelolaan Keuangan
1055.
SOP Pengajuan SPP GU
Merupakan prosedur dalam pengelolaan
keuangan
Merupakan prosedur SPP GU (Surat
Perintah Pembayaran Ganti Utang)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran ganti utang
1056.
SOP Pengajuan SPJ
Merupakan prosedur pengajuan surat
pertanggung jawaban mengenai jumlah
anggaran yang dimiliki oleh realisasinya
1057.
SOP Penyusunan Laporan Keuangan
Merupakan prosedur dalam memudahkan
pengecekan realisasi keuangan selama
satu bulan berjalan
1058.
SOP Penyusunan LAKIP
Merupakan prosedur penyusunan Laporan
Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (
LAKIP ) merupakan laporan kinerja
tahunan yang berisi pertanggungjawaban
kinerja suatu instansi dalam mencapai
tujuan / sasaran strategis instansi
1059.
SOP Penyusunan RKA BPBD
Merupakan prosedur penyusunan
dokumen perencanaan dan penganggaran
yang berisi program dan kegiatan serta
anggaran yang diperlukan untuk
melaksanakannya
1060.
SOP Pengajuan SPP UP
Merupakan prosedur SPP UP (Surat
Perintah Pembayaran Uang Persediaan)
berisikan operasi standar mengenai
pembayaran uang persediaan
1061.
SOP Pengajuan SPP LS
1062.
SOP Pembinaan Karang Taruna
Merupakan prosedur pengajuan Surat
Permintaan Pembayaran Langsung (SPPLS) yang dipergunakan untuk pembayaran
langsung
pada pihak ketiga dengan jumlah yang
telah ditetapkan
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
kegiatan pembinaan karang taruna
1063.
SOP Pembinaan Sekaa Teruna
1064.
SOP Pembinaan Utsawa Dharmagita
1065.
SOP Pembinaan UKS
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pembinaan UKS pada
Kecamatan Denpasar Utara
1066.
SOP Pelayanan Surat Keterangan
Merupakan prosedur dalam pelayanan
surat keterangan
1067.
SOP Pendataan Swadaya Murni
Merupakan prosedur dalam melakukan
pendataan swadaya murni
1068.
SOP Penertiban Administrasi Penduduk
Pendatang, PKL dan Gepeng
Merupakan prosedur dalam melakukan
penertiban administrasi penduduk
pendatang, PKL dan Gepeng
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
sekaa teruna
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
pembinaan utsawa dharmagita
1
2
4
5
6
1069.
SOP Bintek Aparatur Desa/Kelurahan
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
bimbingan teknis aparatur desa/kelurahan
1070.
SOP Pelaporan
Merupakan prosedur dalam penyusunan
laporan Dana Alokasi Khusus
1071.
SOP Penyusunan DPA
Merupakan prosedur penyusunan DPA
untuk mendasari penyusunan APBD
1072.
SOP Penyusunan RKA
Merupakan prosedur penyusunan
dokumen perencanaan dan penganggaran
yang berisi program dan kegiatan serta
anggaran yang diperlukan untuk
melaksanakannya
1073.
SOP Musrenbang Kecamatan
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan MUSRENBANG (Musyawarah
Perencanaan Pembangunan) Kecamatan
1074.
SOP Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur kenaikan gaji berkala
merupakan salah satu penghargaan bagi
Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang diberikan
setiap 2 (dua) tahun sekali sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan yang
berlaku
1075.
SOP Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur pemberian
penghargaan yang diberikan atas
pengabdian Pegawai Negeri Sipil (PNS)
yang bersangkutan terhadap Negara untuk
naik pangkat setingkat lebih tinggi setelah
memenuhi persyaratan sesuai ketentuan
yang berlaku
1076.
SOP Surat Keluar
1077.
SOP Surat Masuk
Merupakan prosedur penyusunan surat
keluar dan pendistribusiannya
Merupakan prosedur pendistribusian surat
masuk di lingkungan Badan Arsip,
Perpustakaan dan Dokumentasi
Jumlah Total SOP
33. KELURAHAN KESIMAN
25
800/154/Org/2013
1078.
SOP Usul Kenaikan Pangkat bagi Pegawai
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
1079.
SOP Usul Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
1080.
SOP Usul Cuti Tahunan/Cuti Hamil
Merupakan prosedur pengusulan cuti
tahunan atau cuti hamil sesuai dengan
persyaratan
1081.
SOP Surat Masuk
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
1082.
SOP Surat Keluar
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
1083.
SOP Surat - Surat Kependudukan
Merupakan prosedur dalam pengajuan
permohonan surat - surat kependudukan
seperti akte, KK, KTP dan lain - lain
1084.
SOP Surat Pernyataan
Merupakan prosedur dalam pengajuan
permohonan surat pernyataan untuk waris,
silsilah, dan lain - lain
1085.
SOP Surat Keterangan Lurah
1086.
SOP Laporan - Laporan
1087.
SOP Pendataan
1088.
SOP Pembuatan APPK
Merupakan prosedur dalam pengajuan
permohonan surat keterangan lurah untuk
tempat usaha dan lain - lain
Merupakan prosedur dalam penyusunan
laporan seperti kejadian, Kota Sehat, LPJ
Keu, PDMDKE dan lain - lain
Merupakan prosedur dalam pendataan
untuk profil, PMKS, bedah rumah, RTM
dan lain - lain
Merupakan prosedur dalam pembuatan
APPK untuk diusulkan ke BPM dan Bagian
Keuangan Setda Kota Denpasar
1089.
SOP Pembuatan Buku Kas Umum dan Per
Rekening
Jumlah Total SOP
Merupakan prosedur dalam pembuatan
Buku Kas Umum dan Kas Per Rekening
12
SOP Usul Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
1090.
SOP Usul Kenaikan Pangkat
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
1091.
SOP Usul Bedah Rumah Berdasarkan Data
Rumah Tangga Miskin (RTM)
Merupakan prosedur dalam pengusulan
permohonan bedah rumah untuk RTM
1092.
SOP Laporan Musyawarah Rencana
Pembangunan Kelurahan
Merupakan prosedur dalam penyusunan
laporan MUSRENBAG Kelurahan
1093.
SOP Laporan Swadaya Murni
1094.
SOP Permohonan Silsilah, Waris, Kelakuan
Baik
1095.
SOP Permohonan (KIPS dan STPPTS)
Merupakan prosedur dalam penyusunan
laporan Swadaya Murni
Merupakan prosedur dalam pengajuan
surat permohonan untuk silsilah, waris dan
kelakuan baik
Merupakan prosedur dalam pengajuan
surat permohonan untuk KIPS dan
STPPTS
1096.
SOP Surat Pengantar Permohonan Akta
1097.
SOP Permohonan Surat Keterangan
1098.
SOP Permohonan Identitas Penduduk
1099.
SOP Surat Masuk
1100.
SOP Surat Keluar
34. KELURAHAN PENATIH
800/155/Org/2013
Jumlah Total SOP
35. KELURAHAN RENON
Merupakan prosedur dalam pengajuan
surat pengantar permohonan untuk akta
seperti perkawinan, kelahiran, dan
kematian
Merupakan prosedur dalam pengajuan
permohonan surat keterangan untuk
tempat usaha dan lain - lain
Merupakan prosedur dalam pengajuan
surat permohonan identitas penduduk
seperti KTP dan KK
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
12
800/156/Org/2013
1101.
SOP Penyusunan Profil Kelurahan
Merupakan prosedur dalam penyusunan
profil Kelurahan Renon
1102.
SOP Pengolahan Surat Keluar
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar di Kelurahan
sehingga tercatat dalam agenda surat
1103.
SOP Pengolahan Surat Masuk
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk di Kelurahan
sehingga tercatat dalam agenda surat
1
2
4
5
6
1104.
SOP Pelaksanaan Pelayanan Umum di
Kelurahan
1105.
SOP Penertiban Penduduk Pendatang
1106.
SOP Pelaksanaan 10 Program Pokok PKK
Jumlah Total SOP
36. PUSKESMAS I DENPASAR
UTARA
SOP Pendaftaran
1108.
SOP Pemeriksaan Pasien Umum
1109.
SOP Pemeriksaan Pasien di Pol Umum dan
UGD
1110.
SOP Pelayanan Kesehatan Anak
1111.
SOP Pelayanan laboratorium
1112.
SOP Pemeriksaan Pasien Diare
1113.
SOP Pemberian Iminusasi Tetanus Toksoid
1114.
SOP Petugas Logistik
1116.
6
800/157/Org/2013
1107.
1115.
Merupakan prosedur dalam pelayanan
umum di Kelurahan yang berupa suratsurat permohonan
Merupakan prosedur dalam menertibkan
peduduk pendatang di Kelurahan Renon
Merupakan prosedur dalam pelaksanaan
kegiatan 10 program pokok PKK
Merupakan prosedur pendaftaran pasien
yang berkunjung ke UPT Puskesmas I
Denpasar
MerupakanUtara
prosedur pemeriksaan pasien
umum di UPT Puskesmas I Denpasar
Utara
Merupakan prosedur pemeriksaan pol
umum dan UGD di UPT Puskesmas I
Denpasar Utara
Merupakan prosedur pelayanan kesehatan
untuk pasien anak
Merupakan prosedur pelayanan pada
laboratorium
Merupakan prosedur pelayanan
pemeriksaan pasien diare
Merupakan prosedur tindakan memberikan
vaksin tetanus kepada calon penganten,
ibu hamil, Wus 15-39 tahun
Merupakan prosedur pelayanan logistik di
Puskesmas I Denpasar Utara
SOP Penatalaksanaan Det Balita Gizi Kurang Merupakan prosedur dalam penyusunan
diet balita gizi kurang di Unit Pelayanan
Gizi Puskesmas I Denpasar Utara
SOP Perencanaan Kebutuhan Obat
Merupakan prosedur untuk memenuhi
kebutuhan obat di Puskesmas I Denpasar
Utara
1117.
SOP Pengadaan Obat
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan dalam pengadaan kebutuhan
obat di sarana pelayanan kesehatan
Puskesmas I Denpasar Utara
1118.
SOP Penerimaan Obat
1119.
SOP Penyimpanan Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penerimaan obat dari UPT
Pengawasan Obat dan Makanan Kota
Denpasar ke gudang Puskesmas
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk menyimpan obat dengan
baik di gudang Puskesmas
1120.
SOP Pendistribusian Obat
1121.
SOP Pelayanan Pasien TB
1122.
SOP Askeb Palpasi Menurut Leopold
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan yang diberikan kepada ibu hamil
untuk mengetahui usia kehamilan, letak
janin, posisi dan presentasi janin
1123.
SOP Pelayanan MTBS/MTBM
Merupakan prosedur mengidentifikasi data,
memberikan pelayanan, menentukan
klasifikasi serta tindakan secara
menyeluruh terhadap pasien yang akan
melakukan pemeriksaan dan pengobatan
1124.
SOP Keluarga Berencana
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan pada akseptor KB
1125.
SOP Pemasang AKDR
1126.
SOP Pemeriksaan Gula Darah
1127.
SOP Pemeriksaan Golongan Darah
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan yang diberikan kepada akseptor
dengan cara memasukkan alat kontrasepsi
kedalam rahim agar tidak menjadi
kehamilan
Merupakan prosedur tindakan untuk
mengetahui kadar gula dalam darah
Merupakan prosedur tindakan untuk
mengetahui golongan darah seseorang
1128.
SOP Pembuatan Sediaan Dahak
1129.
1130.
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengiriman obat ke sarana
pelayanan kesehatan di Puskesmas I
Denpasar Utara
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan yang dilaksanakan untuk
memberikan pelayanan kepada pasien
TBC secara maksimal cepat dan tepat
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan sputum BTA pada pasien
untuk mengetahui penyakit
SOP Pemeriksaan Urine Protein dan Glukosa Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan yang meliputi protein dan
glukosa dalam urina
SOP Pemeriksaan Haemoglobin
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan untuk mengetahui kadar
haemoglobin dalam darah pasien
1131.
SOP Pemeriksaan Hematologi ABX Micros 60 Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan yang meliputi sel darah dan
hitung jenis darah
1132.
SOP Pemeriksaan Cholesterol
1133.
SOP Pemeriksaan Asam Urat
1134.
SOP Pengambilan Sampel Keracunan
Pangan
1135.
SOP Klinik Sanitasi
1136.
SOP Penyehatan Lingkungan Pemukiman
Merupakan prosedur tindakan mengawasi
kondisi lingkungan pemukiman
1137.
SOP Penyehatan Kwalitas Air
1138.
SOP Penyehatan Tempat-Temat Umum
Merupakan prosedur tindakan mengawasi
kwalitas bakteriologis air
Merupakan prosedur tindakan mengawasi
tempat-tempat umum
1139.
SOP Pelayanan Kasir / Pemungut Rtribusi
Pelayanan Kesehatan
Merupakan prosedur pelayanan kasir dan
sebagai petugas pemungut pelayanan
retribusi kesehatan bagi pasien umum
1140.
SOP Pelayanan Kontrasepsi Kondom pada
Pria
Merupakan prosedur pelayanan
kontrasepsi kondom pada pria untuk
mencegah kehamilan dengan alat berupa
pelindung tipis terbuat dari karet/ lateks
yang menutupi alat kelamin pria
1141.
SOP Pelayanan Kontrasepsi Oral/Pil KB
Merupakan prosedur pelayanan
kontrasepsi oral/pil KB untuk mencegah
kehamilan yang digunakan per
oral/minum pil yang mengandung estrogen
dan progesteron
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan kadar cholesterol dalam
darah
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan kadar asam urat dalam darah
Merupakan prosedur tindakan
pengambilan sampel pangan untuk
diidentifikasi jika terjadi suatu keracunan
pangan
Merupakan prosedur tindakan pemecahan
masalah kesehatan lingkungan dengan
cara memotivasi masyarakat dalam
perubahan prilaku hidup bersih sehat dan
membina kesehatan lingkungan
1
2
4
5
6
1142.
SOP Pelayanan Kontrasepsi Suntikan
Merupakan prosedur pelayanan
kontrasepsi suntikan untuk mencegah
kehamilan melalui suntikan
hormonal/progesteron dalam jangka waktu
tertentu (1 dan 3 bulan)
1143.
SOP Pemasangan Implant
1144.
SOP Pencabutan Implant
Merupakan prosedur pemasangan implant
untuk mencegah kehamilan dengan alat
kontrasepsi yang mengandung
levonogestrel, dibungkus dalam kapsul
silastic silicon dan di susukkan dibawah
kulit lengan
Merupakan prosedur melepas alat
kontrasespsi bawah kulit secara permanen
1145.
SOP Kelas Ibu Hamil
Merupakan prosedur kelompok belajar ibu
– ibu hamil dengan jumlah peserta
maksimal 10 orang
1146.
SOP Pemeriksaan Pap Smear
Merupakan prosedur pemeriksaan sitologik
epitel porsio dan endoservik uteri untuk
penentuan adanya perubahan praganas
maupun ganas di porsio atau servik uteri
1147.
SOP Cryotherapy
1148.
SOP Pemberian imunisasi DPT + Hepatitis B
Kombinasi
1149.
SOP Pelayanan Penyakit Jiwa
Merupakan prosedur pengobatan yang
dilakukan dengan mendinginkan bagian
leher rahim yang memiliki bercak warna
putih sehingga membeku dengan
menggunakan alat berupa cryo gun,
sehingga bagian yang merupakan sel
Kanker tersebut lepas
Merupakan prosedur pemberian vaksin
DPT + hepatitis B Kombinasi pada bayi
umur 2 bulan, 3 bulan, 4 bulan sampai 12
bulan
Merupakan prosedur pelayanan dan atau
menganalisa data pasien,
mengklasifikasikan kasus jiwa secara
menyeluruh pada pasien yang akan
melakukan pemeriksaaan dan pengobatan
1150.
SOP Pelayanan Penyakit Tidak Menular
(PTM)
1151.
SOP Pelayanan Penyakit Tidak Menular
(PTM) di Posbindu
1152.
SOP Pembantu Bendahara
Merupakan prosedur kegiatan keuangan
untuk membantu bendahara Dikes Kota
Denpasar
1153.
SOP Petugas Kepegawaian
Merupakan prosedur kegiatan
admninstrasi kepegawaian di puskesmas
1154.
SOP Pengukuran Panjang Badan
1155.
SOP Pengukuran Lingkar Kepala
Merupakan prosedur pelayanan
pengukuran panjang badan bagi balita
yang belum bisa berdiri
Merupakan prosedur pelayanan
pengukuran lingkar kepala bagi Balita
1156.
SOP Penimbangan Berat Badan
Merupakan prosedur pelayanan
penimbangan berat badan bagi Balita
1157.
SOP Pengukuran Tinggi Badan
1158.
SOP Pengukuran Tekanan Darah
Merupakan prosedur pelayanan
pengukuran tinggi badan pada Balita
Merupakan prosedur pelayanan
pengukuran tekanan darah bagi Balita
1159.
SOP Pemeriksaan Suhu Tubuh
Merupakan prosedur pelayanan
pengukuran suhu tubuh bagi Balita
1160.
SOP Pemeriksaan Pernafasan
Merupakan prosedur pelayanan
pengukuran nafas bagi pasien Balita
1161.
SOP Pemeriksaan Nadi
Merupakan prosedur pelayanan
pengukuran nadi bagi pasien Balita
1162.
SOP Pemberian Nebulizer
1163.
SOP Pemberian Oksigen
Merupakan prosedur pelayanan pemberian
obat melalui nebulizer bagi pasien dengan
keluhan sesak nafas
Merupakan prosedur pelayanan pemberian
oksigen (O2) bagi pasien dengan keluhan
sesak nafas
1164.
SOP Pengelolaan Vaksin
Merupakan prosedur program imunisasi
agar dapat mengelola vaksin secara benar
sehingga dapat mencegah pembekuan
dan paparan panas yang berlebihan pada
vaksin
1165.
SOP Penanganan Vaksin Apbila Listrik
Padem
Merupakan prosedur penanganan vaksin
apabila terjadi listrik padam di Puskesmas
atau di Puskesmas Pembantu
1166.
SOP Pemberian Imunisasi DT, td dan
Campak Pada Anak Sekolah Dasar
Merupakan prosedur pemberian vaksin
DT, Td dan campak kepada anak sekolah
untuk memberikan kekebalan terhadap
penyakit difteri tetanus dan campak
1167.
SOP Pembelian Imunisasi Polio
Merupakan prosedur pemberian vaksin
polio pada bayi umur 0 – 5 bulan untuk
mendapat kekebalan kepada bayi baru
lahir diualang setiap bulan selama empat
kali pemberian
1168.
SOP Pemberian imunisasi BCG
1169.
1170.
Merupakan prosedur pelayanan PTM untuk
dapat menskreening/mendeteksi dini
penyakit tidak menular dengan segera
pada masyarakat
Merupakan prosedur pelayanan PTM untuk
dapat menskreening/mendeteksi dini
penyakit tidak menular dengan segera
pada masyarakat
Merupakan prosedur pemberian vaksin
BCG satu kali pada bayi umur 0 – 9 bulan
pada lengan kanan atas secara intra
dermal
SOP Pemberian Imunisasi Hepatitis B Uniject Merupakan prosedur pemberian vaksin
Hepatitis B satu kali pada bayi umur 0 – 7
hari pada lengan kanan atas secara intra
muscular
SOP Pemberian Imunisasi Campak
Merupakan prosedur pemberian vaksin
campak kepada bayi umur 9 bulan dan
ulangan (Booster) pada anak SD
1171.
SOP Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Merupakan prosedur sekumpulan perilaku
yang di praktekkan atas dasar kesadaran
sebagai hasil pembelajaran yang
menjadikan seseorang atau keluarga
mampu menolong dirinya sendiri di bidang
kesehatan dan berperan aktif dalam
mewujudkan kesehatan masyarakatnya
1172.
SOP Penyuluhan Kesehatan
Merupakan prosedur kegiatan pendidikan
yang dilakukan dengan caramenyebarkan
pesan, menanamkan keyakinan, sehingga
masyarakat tidak saja sadar, tahu dan
mengerti, tetapi juga mau dan bisa
melakukan suatu anjuran yang ada
hubungannya dengan kesehatan
1
2
4
5
6
1173.
SOP Penatalaksanaan Diet Gizi Kurang
Merupakan prosedur menganalisa status
gizi pasien hasil penimbangan berat badan
balita dari berat badan seharusnya ,pada
KMS letak berat badan berada di bawah
garis merah (BGM) atau secara klinis
menunjukan adanya tanda-tanda gizi
kurang dari indikator BB/U
1174.
SOP Penatalaksanaan Diet Gizi Buruk
Merupakan prosedur menganalisa status
gizi pasien hasil penimbangan berat badan
balita dari berat badan seharusnya ,pada
KMS letak berat badan berada di bawah
garis merah (BGM) atau secara klinis
menunjukan adanya tanda-tanda
kwssiokor/maramus
1175.
SOP Pengisian Register Klinik Gizi
1176.
SOP Pengisian Kartu Menuju Sehat
Merupakan prosedur mencatat dalam
register klinik gizi yang digunakan di unit
pelayanan gizi
Merupakan prosedur mencatat dan
mengisi dalam kartu menuju sehat dari
hasil penimbangan serta mampu
menginformasikan hasil penimbangan
berat badan balita
1177.
SOP Pelayanan Di Loket Pendaftaran
Merupakan prosedur pelayanan dan
mengidentifikasi data atau pasien yang
akan melakukan pemeriksaan dan atau
pengobatan
1178.
SOP Pemberian Vitamin A
Merupakan prosedur pemberian vitamin A
pada balita sesuai umur balita
1179.
SOP Penatalaksanaan Diet Diabetes Melitus
Merupakan prosedur tindakan
menganalisa tingkat konsumsi, kebutuhan
zat gizi dan menyusun diet pasien diabetes
melitus yang tidak tergantung insulin
1180.
SOP Pengisian Register Klinik Gizi
Merupakan prosedur mencatat dalam
register klinik gizi yang digunakan di unit
pelayanan gizi
Jumlah Total SOP
37. PUSKESMAS III DENPASAR
UTARA
74
800/158/Org/2013
1181.
SOP Pelayanan Loket Pendaftaran
1182.
SOP Pelayanan Pengambilan Buku
Rekamedik di Ruang Loket
1183.
SOP Melayani Pasien dengan Menggunakan Merupakan prosedur menggunakan
Komputer di Ruang Loket
komputer untuk menyimpan data pasien di
balai pengobatan
1184.
SOP Mengoperasikan Komputer di Loket
Pendaftaran
Merupakan prosedur mengggunakan
komputer untuk menyimpan data pasien di
balai pengobatan
1185.
SOP Penyimpanan Kartu Rawat Jalan
Merupakan prosedur menempatkan kartu
rawat jalan pasien sesuai dengan nomor
pengenal
1186.
SOP Pengambilan Kartu Rawat Jalan Pasien Merupakan prosedur mengambil kartu
rawat jalan pasien sesuai dengan nomor
yang dimiliki
SOP PERKESMAS
Merupakan prosedur memberikan
pelayanan kepada pasien yang beresiko
tinggi di ruah wilayah puskesmas III
Denpasar Utara
1187.
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
yang dilakukan di ruang loket oleh petugas
loket
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
pengambilan buku reka medik pasien
1188.
SOP Pelayanan Pasien di Ruang Pengobatan Merupakan prosedur pelayanan yang di
lakukan diruang pengobatan oleh dokter
dan perawat kepada pasien
1189.
SOP Pengukuran Suhu Badan Axilla (Ketiak) Merupakan prosedur untuk mengukur dan
mengetahui suhu badan degan
menggnakan thermometer
SOP Pelayanan Tindakan Jahit Luka
Merupakan prosedur memberikan tindakan
(Hecting) di Balai Pengobatan/Pol Anak
penutupan luka dengan penjaritan
1190.
1191.
SOP Menghitung Pernapasan
Merupakan prosedur pelayanan yang
dilakukan di ruang pengobatan dilakukan
oleh dokter dan perawat kepada pasien
1192.
SOP Pengukuran Nadi
Merupakan prosedur pelayanan yang
dilakukan di ruang pengobatan dilakukan
oleh dokter dan perawat kepada pasien
1193.
SOP Pengukuran Tekanan Darah
Merupakan prosedur pengukuran tekanan
darah dengan menggunakan tensimeter
yang dilakukan oleh dokter atau perawat
1194.
SOP Mengukur Suhu Tubuh
Merupakan prosedur mengukur dan
mengetahui suhu badan dengan
mengggunakan alat termometer
1195.
SOP Pelayanan Rujukan pada Pasien
ASKES
Merupakan prosedur pemberian pelayanan
rujukan pada pasien askes
1196.
SOP Pelayanan Rujukan pada Pasien
JAMKESMAS, Pasien Umum, Pasien JKBM
Merupakan prosedur pemberian pelayanan
rujukan pada pasien jamkesmas, pasien
umum, pasien jkbm
1197.
SOP Pemberian Imunisasi Yang Benar
Merupakan prosedur pemberian imunisasi
sesuai dengan dosis yang telah ditentukan
yang dilakukan oleh dokter dan pasien
1198.
SOP Pelayanan Pasien di Ruang KIA, KB,
Imunisasi
Merupakan prosedur pelayanan untuk
pasien di ruang KIA, KB dan imunisasi
1199.
SOP Rujukan PONED
Merupakan prosedur untuk rujukan
PONED
1200.
SOP ANAMNESA/Telewicara Ibu Hamil
1201.
1202.
1203.
Merupakan prosedur pengumpulan data
pada ibu hamil
SOP Teknik Menyusui Bayi
Merupakan prosedur teknik memberikan
ASI langsung dari ibu kepada bayi
SOP Mengukur Lingkar Lengan, Kepala Bayi Merupakan prosedur prngkuran lingkar
dan Anak
kepala bayi
SOP ASKEB KB
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
pada akseptor KB
1204.
SOP Pemeriksaan Haemoglobin secara
SAHLI pada Ibu Hamil
1205.
SOP Pengukuran Lingkar Lengan Atas (LILA) Merupakan prosedur untuk mengetahui
resiko kekurangan energi kronis wanita
usia subur
SOP Pengukuran Tinggi Badan dengan
Merupakan prosedur pengukuran tinggi
Microtoice
badan
SOP Askeb ANC
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
yang diberikan kepada ibu hamil untuk
mengetahui usia kehamilan, letak janin,
posisi dan presentasi janin
1206.
1207.
Merupakan prosedur prmeriksaan HB pada
ibu hamil
1208.
SOP Pelayanan Pasien di Ruang Anak
Merupakan prosedur pelayanan di ruang
Anak yang dilakukan oleh dokter dan
perawat kepada pasien
1209.
SOP Pengukuran Tinggi Badan dengan
Microtoisi
Merupakan prosedur mengukur tinggi
badan dengan menggunakan alat ukur
microtoise
1
2
4
1210.
5
6
SOP Mengukur Berat Badan Bayi dan Anak di Merupakan prosedur pelayanan di ruang
Poli Anak
anak yang dilakukan oleh dokter dan
perawat kepada pasien
SOP Pelayanan Tindakan Merawat Luka di
Merupakan prosedur pelayanan
Balai Pengobatan/Pol Anak
membersihkan luka dengan anti seftik
serta mengganti perban
SOP Pelayanan Pasien di Ruang Gigi
Merupakan prosedur pelayanan di ruang
gigi yang dilakukan oleh dokter dan
perawat kepada pasien
SOP Penanganan Iritasi Pulpa
Merupakan prosedur untuk karies yang
pertama kali terjadi secara klinis pada
permukaan email berupa lesi putih tanpa
kavitas disebabkan karena pelebaran
mikropori akibat demineralisasi oleh asam
1211.
1212.
1213.
1214.
SOP Penanganan Hyperemy Pulpa
1215.
SOP Pelayanan PERKESMAS Kasus TBC
1216.
SOP Pelayanan PERKESMAS Pasien
Hipertensi
Merupakan prosedur pelayanan kepada
pasien yang beresiko tinggi di rumah
wilayah puskesmas III Denpasar Utara
1217.
SOP Pelayanan PERKESMAS Pasien Gizi
Kurang
Merupakan prosedur pelayanan kepada
pasien yang beresiko tinggi di rumah
wilayah puskesmas III Denpasar Utara
1218.
SOP Pelayanan PERKESMAS Pasien DM
Merupakan prosedur pelayanan kepada
pasien yang beresiko tinggi di rumah
wilayah puskesmas III Denpasar Utara
1219.
SOP Pelayanan PERKESMAS Pasien
Epilepsi
Merupakan prosedur pelayanan kepada
pasien yang beresiko tinggi di rumah
wilayah puskesmas III Denpasar Utara
1220.
SOP Pelayanan PERKESMAS Pasien
Psikosa
Merupakan prosedur pelayanan kepada
pasien yang beresiko tinggi di rumah
wilayah puskesmas III Denpasar Utara
1221.
SOP Pembinaan Dokter Kecil
Merupakan prosedur untuk murid SD kelas
IV dan V yang dipilih oleh guru guna ikut
melaksanakan sebagian usaha
pemeliharaan kesehatan terhadap diri
sendiri, keluarga, teman sekolah pada
khususnya perbaikan lingkungan pada
umumnya
1222.
SOP Pembinaan Kader
Merupakan prosedur kegiatan pembinaan
yang dilakukan kepada kader posyandu
1223.
SOP Refleksi Diskusi Kasus (RDK)
Merupakan prosedur dalam merefleksikan
pengalaman perawat yang actual dan
menarik di suatu diskusi kelompok yang
mengacu pada pemahaman standar yang
ditetapkan
1224.
SOP Injeksi Intravena
Merupakan prosedur dalam memasukkan
obat ke dalam pembuluh darah vena
1225.
SOP Pelayanan Pasien di Ruang
Laboratorium
Merupakan prosedur pelayanan diruang
laboratorium yang dilakukan oleh dokter
kepada pasien
1226.
SOP Penyetoran Uang ke Dinas Kesehatan
Merupakan prosedur dalam penyetoran
uang pendapatan Puskesmas setiap hari
ke Dinas Kesehatan Kota Denpasar
1227.
SOP Penerimaan Uang
Merupakan prosedur dalam penerimaan
uang dari Dinas Kesehatan atau instansi
terkait
1228.
SOP Pendistribusin Uang ke Rekanan atau
Staf Puskesmas
1229.
SOP Penyimpanan Barang
Merupakan prosedur dalam penyerahan
uang keepada rekanan atau staf
Puskesmas
Merupakan prosedur dalam penyimpanan
barang diruangan gedung
1230.
SOP Penyimpanan Barang Inventaris
1231.
SOP Penerimaan Barang Gudang Logistik
1232.
SOP Pendistribusian Barang Puskesmas
Merupakan prosedur dalam pendistribusian
barang-barang logistik dari Puskesma ke
lingkungan Puskesmas, Puskesmas
Pembantu dan instansi lintas sektoral
1233.
SOP Penyimpanan Obat
Merupakan prosedur dalam penyimpanan
barang diruang gudang obat
1234.
SOP Pendistribusian Obat Puskesmas
Merupakan prosedur dalam pendistribusian
bahan/obat dari puskesmas ke lingkungan
Puskesmas, Puskesmas Pembantu dan
instansi lintas sektoral
1235.
SOP Penerimaan Bahan dan Obat
Merupakan prosedur penerimaan bahan
obat dari gudang obat dari Dinas
Kesehatan dan instansi terkait
Jumlah Total SOP
38. PUSKESMAS II DENPASAR
TIMUR
SOP Penerimaan Pasien
1237.
SOP Melakukan Uji Tourniquet (Reumple
Leed)
1239.
1240.
1241.
1242.
1243.
1244.
Merupakan prosedur dalam penyimpanan
dan pencatatan barang di masing-masing
ruangan
Merupakan prosedur dalam penerimaan
barang dari berbagai sumber yang
ditujukan ke Puskesmas III Denpasar
Utara
55
800/159/Org/2013
1236.
1238.
Merupakan prosedur untuk karies yang
sudah berkembang mencapai dentin
Merupakan prosedur pelayanan kepada
pasien yang beresiko tinggi di rumah
wilayah puskesmas III Denpasar Utara
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan memasukkan data-data
pengunjung baru atau lama kedalam SIK
Merupakan prosedur pelaksanaan
memasang alat pengukur tensi pada
lengan atas untuk mengetahui terjadinya
kelainan homeostatis
SOP Pemakaian Nebulizer
Merupakan prosedur pelaksanaan cara
memakai alat nebulizer
SOP Pemakaian Suction Portable
Merupakan prosedur pelaksanaan cara
memakai suction portable
SOP Memasang Bidai
Merupakan prosedur pelaksanaan cara
memasang alat untuk imobilisasi
(mempertahankan kedua tulang)
SOP Pemeliharaan Regulator Tabungan
Merupakan prosedur pelaksanaan teknik
Oksigen
yang tepat untuk memelihara atau
merawat regulator dan tabung oksigen
SOP Memasang Infus
Merupakan prosedur pelaksanaan
memasukkan cairan atau obat langsung
didalam vena dalam jumlah yang banyak
dan dalam waktu yang lama dengan
menggunakan infus set
SOP Memasang Neck Collar
Merupakan prosedur pelaksanaan
memasang neck collar untuk imobilisasi
leher (mempertahankan tulang cervical)
SOP Penanganan Pengehentian Pendarahan Merupakan prosedur pelaksanaan untuk
menghentikan pendarahan baik pada
bedah maupun non-bedah
1
2
4
5
6
1245.
SOP Penatalaksanaan Pasien Keracunan
Bahan Korosif
1246.
SOP Mengangkat Jahitan Luka
1247.
SOP Pemasangan NGT (Nasogastric Tube)
1248.
SOP Penatalaksanaan Pasien Keracunan
Bahan Non Zat Kimia
1249.
SOP Perawatan Luka
1250.
SOP Penanganan Pasien Gigitan Hewan
Penular Rabies
Merupakan prosedur pelaksanaan
penanganan infeksi akut yang menyerang
susunan saraf pusat, menyerang hewan
berdarah panas dan manusia disebabkan
oleh virus rabies (rhapdo virus) yang
biasanya selalu diakhiri dengan kematian
1251.
SOP Informed Consent
Merupakan prosedur pelaksanaan tentang
persetujuan tindakan medik yang diberikan
oleh pasien atau keluarganya atas dasar
penjelasan tindakan medik yang dilakukan
terhadap pasien
1252.
SOP Menghitung Pernapasan
Merupakan prosedur pelaksanaan
menghitung jumlah pernafasan inspirasi
yang diikuti ekspirasi dalam satu menit
1253.
SOP Penanganan Sampah di Unit-Unit
Pelayanan
1254.
SOP Menghitung Denyut Nadi
Merupakan prosedur pelaksanaan cara
membuang sampah, baik sampah medis
maupun umum dari unit-unit pelayanan
TPA
Merupakan prosedur pelaksanaan
menghitung denyut nadi dengan meraba
pergelangan tangan, siku bagian dalam,
leher, pelipis, lipatan paha, dan ubun-ubun
1255.
SOP Mengukur Suhu
1256.
1257.
1258.
1259.
1260.
1261.
1262.
Merupakan prosedur pelaksanaan akibat
adanya keracunan yang disebabkan oleh
bahan-bahan seperti bensin, minyak tanah,
asam basa atau kuat
Merupakan prosedur pelaksanaan
mengangkat atau membuka jahitan pada
luka yang dijahit
Merupakan prosedur pelaksanaan
memasang selang melalui nasopharynx
menuju stomach atau gaster
Merupakan prosedur pelaksanaan
menangani pasien yang menderita
gangguan setelah menelan makanan, obatobatan atau zat
Merupakan prosedur pelaksanaan
membalut balutan luka dan mengobati luka
dengan obat desinfektan
Merupakan prosedur pelaksanaan
mengukur suhu tubuh pasien dengan
termometer air raksa
SOP Mengukur Tekanan Darah
Merupakan prosedur pelaksanaan
mengukur desakan darah pada aterial
SOP Pengisian Register Rawat Jalan
Merupakan prosedur pelaksanaan untuk
melengkapi pencatatan pasien pada buku
register rawat jalan
SOP Pelayanan Pasien di Balai Pengobatan Merupakan prosedur pelaksanaan
(BP)
memberikan pelayanan dan atau
menganalisa data pasien, mengklarifikasi
serta tindakan secara menyeluruh
terhadap pasien yang akan melakukan
pemeriksaan dan pengobatan
SOP Memakai Sarung Tangan
Merupakan prosedur pelaksanaan
memasukkan tangan kedalam sarung
tangan
SOP Pemberian Imunisasi Polio
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian vaksin trivalen yang berupa
cairan berwarna kuning kemerahan
dikemas dalam vial gelas yang
mengandung suspensi dari tipe 1,2 dan 3
virus poliomyelitis hidup yang telah
dilemahkan
SOP Pemberian Imunisasi Campak
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian vaksin virus hidup yang
dilemahkan yang merupakan vaksin beku
kering berwarna kekuningan pada vial
gelas yang harus dilarutkan hanya dengan
pelarut vaksin campak kering
SOP Pemberian Imunisasi DPT-HB (Combo) Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian suspensi koloidal homogen
berwarna putih susu dalam vial gelas yang
mengandung toksoid tetanus murni,
toksoid difteri murni dan tetanus pertuis
yang diinaktivasi serta antigen permukaan
virus hepatitis B murni yang bersifat non
infeksius
1263.
SOP Pemberian Imunisasi TT
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian suspensi koloidal homogen
yang berwarna putih susu dalam vial gelas
yang mengandung toksoid tetanus yang
telah dimurnikan terasorbsi kedalam
aluminium fosfat dan mengandung potensi
sedikitnya 40 IU
1264.
SOP Pemberian Imunisasi BCG
1265.
SOP Pemberian Imunisasi HB Uniject
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian vaksin beku kering dari bakteri
hidup yang merupakan biakan dari
mycobacterium bovis untuk mencegah
tubercolosis
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemebrian vaksin hepatitis B rekombinan
yang mengandung anti-gen virus hepatitis
B, HbsAg yang tidak menginfeksi
1266.
SOP Pemberian PIL KB
1267.
SOP Pemberian Suntik KB
1268.
SOP Pemeriksaan Pap Smear
1269.
SOP Pemasangan AKDR
1270.
SOP Anamnesa Ibu Hamil
1271.
SOP Pemeriksaan Reflek Pattela pada Ibu
Hamil
1272.
SOP Pemeriksaan Auskultasi pada Ibu Hamil Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan dengan mendengarkan bunyi
yang terbentuk didalam organ tubuh
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian asuhan kebidanan yang
diberikan kepada akseptor dengan cara
memberikan pil hormonal agar tidak terjadi
kehamilan
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian asuhan kebidanan yang
diberikan kepada akseptor dengan cara
memberikan suntikan hormonal agar tidak
terjadi kehamilan
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan usapan mulut rahim untuk
melihat sel-sel mulut rahim (servic)
dibawah mikroskop
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian asuhan kebidanan yang
diberikan kepada akseptor dengan cara
memasukkan alat kontrasepsi kedalam
rahim agar tidak terjadi kehamilan
Merupakan prosedur pelaksanaan
wawancara atau tanya jawab antara bidan
dan ibu hamil untuk mengumpulkan data
pada ibu hamil
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan dengan pengetukan pada
tendon pattela menggunakan palu refleks
1
2
4
5
6
1273.
SOP Pengukuran Anthropometri (BB, TB,
LILA) pada Ibu Hamil
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengukuran yang dilakukan untuk
mengetahui ukuran-ukuran fisik dengan
menggunakan alat ukur tertentu seperti
timbangan dan pita pengukur (meteran)
1274.
SOP Pemeriksaan Antenatal Care
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaaan kehamilan yang dilakukan
untuk memeriksa keadaan ibu dan janin
secara berkala yang diikuti dengan deteksi
resiko tinggi ibu hamil
1275.
SOP Pengukuran Tinggi Fundus Uteri
Menurut MC Donald dan Palpasi Menurut
Leopold
1276.
SOP Klinik Sanitasi
1277.
SOP Penyehatan Tempat-Tempat Umum
(TTU)
Merupakan prosedur pelaksanaan cara
mengukur tinggi fundus uteri
menggunakan alat ukur panjang mulai dari
tepi atas simfisis ubis sampai fundus uteri
atau sebaliknya sedangkan palpasi
merupakan prosedur pemeriksaan
menggunakan sensasi taktil untuk
menentukan ciri-ciri satu organ
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemecahan masalah kesehatan
lingkungan dengan cara memotivasi
masyarakat dalam perubahan dalam
perilaku hidup bersih sehat dan membina
kesehatan lingkungan masyarakat
Merupakan prosedur pelaksanaan untuk
mengatasi kualitas tempat-tempat umum
1278.
SOP Penyehatan Tempat Pengelolaan
Makanan (TPM)
SOP Penanganan Pasien Jiwa
Merupakan prosedur pelaksanaan
mengawasi kualitas TPM
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian pelayanan kepada pasien
gangguan jiwa yang datang ke puskesmas
secara maksimal, cepat dan tepat
1280.
SOP Kunjungan Rumah Pasien Jiwa (Home
Visit)
1281.
SOP Pemberian Kapsul Vitamin A
1282.
SOP Pengisian Register Gizi Klinik
Merupakan prosedur pelaksanaan interaksi
yang dilakukan dirumah untuk memberikan
asuhan keperawatan sesuai dengan
diagnosa keperawatan yang dialami
penderita gangguan jiwa sehingga dapat
memelihara dan meningkatkan derajat
kesehatan penderita gangguan jiwa dan
keluarga
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian kapsul vitamin A pada balita
umur 6-59 bulan
Merupakan prosedur pelaksanaan
pencatatan status gizi pasien
1283.
SOP Pemeriksaan Balita Gizi Kurang
1284.
SOP Penatalaksanaan Diet Balita Gizi Buruk
1285.
SOP Pelayanan Peserta Jamkesmas
1279.
1286.
1287.
1288.
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemriksaan umum yang dilakukan secara
berkala kepada para balita yang
mempunyai berat badan kurang
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengaturan pola makan pada balita gizi
buruk
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemberian pelayanan kesehatan kepada
peserta program JAMKESMAS di
puskesmas dan jaringannya
SOP Penyuluhan Kesehatan Masyarakat
Merupakan prosedur pelaksanaan
penyuluhan kesehatan kepada individu
dan kelompok masyarakat
SOP Pelaksanaan Perkesmas
Merupakan prosedur pelaksanaan
perawatan kesehatan masyarakat di
wilayah Puskesmas II Denpasar Timur
SOP Standar Pelaksanaan Kegiatan
Merupakan prosedur pelaksanaan analisa
Surveilans Pengendalian Penyakit Bersumber secara sistematis terhadap penyakitBinatang
penyakit yang penularannya dari binatang
melalui proses pengumpulan data,
pengolahan data dan penyebaran
informasi kepada pengambil keputusan
untuk pengambilan tindakan
penangguloangan dan pengendalian
penyakit secara efektif dan efisien
berdasarkan bukti (evidence based)
1289.
SOP Standar Pelaksanaan Kegiatan
Surveilans Epidemiologi
Merupakan prosedur pelaksanaan analisis
secara sistematis dan terus menerus
terhadap penyakit terhadap penyakit atau
masalah kesehatan dan kondisi yang
mempengaruhi terjadinya peningkatan dan
penularan penyakit atau masalah
kesehatan tersebut agar dapat mel;akukan
tindakan penanggulangan secara efektif
dan efisien melalui proses pengumpulan
data, pengolahan dan penyebaran
informasi, epidemiologi kepada
penyelenggara program kesehatan
1290.
SOP Standar Pelaksanaan Kegiatan
Penyelidikan dan Penanggulangan KLB
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pada KLB atau adanya dugaan
adanya suatu KLB untuk memastikan
adanya KLB, mengetahui penyebab
gambaran epidemiologi sumber-sumbver
penyebaran faktor-faktor yang
mempengaruhinya serta menetapkan cara
penganggulangannya yang efektif dan
efisien
1291.
SOP Standar Pelaksanaan Program
Pengendalian DBD
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pengendalian penyakit yang lebih
mengutamakan upaya preventif dengan
pemutusan mata rantai penularan melalui
gerakan PSN-DBD, tanpa mengabaikan
peningkatan kewaspadaan dini dan
penanggulangan KLB serta
penatalaksanaan penderita
1292.
SOP Pengobatan Abses
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengumpulan nanah secara lokal dalam
suatu kavitas yang terjadi karena
hancurnya jaringan biasanya disebabkan
oleh kuman pyogenik
1293.
SOP Hyperemi Pulpa Profunda
1294.
SOP Hyperemi Pulpa
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan keadaan di dalam pulpa
dimana sirkulasi darah bertambah
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaaan karies yang disertai dengan
adanya kavitas sampai lapisan dentin yang
disebabkan oleh demineralisasi asam
terlihat email terbuka dan gigi terasa ngilu
1295.
SOP Iritasi Pulpa
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan karies baru mengenai enamel
saja sedang dentin belum terkena
1296.
SOP Pencabutan Gigi Sulung
Merupakan prosedur pelaksanaan
tindakan pengambilan gigi susu yang
sudah goyang ataupun belum goyang tapi
gigi permanennya sudah tumbuh
1
2
4
5
6
1297.
SOP Pencabutan Gigi Tetap
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengambilan gigi tetap yang sudah
goyang, kerusakan mahkota yang luas,
sisa akar, postabses, dengan
menggunakan alat-alat ekstraksi yang
sebelumnya dilakukan penyuntikan pada
gigi yang mengalami kelainan
Merupakan prosedur pelaksanaan
perawatan yang dilakukan untuk
menghilangkan plak dan karang gigi baik
supra maupun sub gingival
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan luar gedung yang berkaitan
dengan kesehatan anak sekolah
Merupakan prosedur pelaksanaan
penerimaan penyimpanan dan
pendistribusian barang puskesmas II
dentim
Merupakan prosedur pelaksanaan upaya
yang dilakukan dalam rangka pemberian
informasi yang btepat mengenai obat yang
diberikan oleh petugas kepada pasien
1298.
SOP Membersihkan Karang Gigi/Scalling
1299.
SOP Usaha Kesehatan Sekolah
1300.
SOP Pengelolaan Barang
1301.
SOP Pelayanan Informasi Obat
1302.
SOP Penyerahan Obat
1303.
SOP Penerimaan Resep
1304.
SOP Meracik Obat Puyer
1305.
SOP Pelayanan Resep
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan yang meliputi skrining resep,
penyiapan obat, penyerahan obat dan
informasi obat kepada pasien untuk
menunjang ketersediaan dan penggunaan
obat yang rasional
1306.
SOP Meracik Sirup Kering
1307.
SOP Kegiatan Gudang Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan meracik sediaan sirup obat yang
harus dalam keadaan sudah dicampur air
matang atau aquades sesuai dengan
takarannya
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan logistik obat untuk menyediakan
kebutuhan obat puskesmas dan
puskesmas pembantu guna menunjang
program-program puskesmas
1308.
SOP Pendistribusian Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan penyerahan obat kepada pasien
sesuai dengan resep yang diberikan oleh
pasien
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan menerima penyerahan resep dari
pasien kepada petugas apotik
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan meracik satu atau lebih obat
dalam bentuk puyer atau serbuk
Merupakan prosedur pelaksanaan
pendistribusian obat ke apotek dan
puskesmas di wilayah kerja Puskesmas II
Denpasar Timur
SOP Pengadaan Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengadaan obat di puskesmas dan
puskesmas pembantu di wilayah kerja
Puskesmas II di Denpasar Timur
SOP Perencanaan Kebutuhan Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
perencanaan kebutuhan obat Puskesmas
II Denpasar Timur
SOP Penerimaan Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
penerimaan obat dari UPT. Pengawasan
farmasi dan makanan kota denpasar
SOP Pelaporan Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
penyusunan laporan rutin mengenai
penerimaan, pengeluaran dan sisa stok
obat di gudang obat dan puskesmas
pembantu di wilayah kerja Puskesmas II
Denpasar Timur
SOP Penyimpanan Obat
Merupakan prosedur pelaksanaan
penyimpanan obat di gudang obat
puskesmas
SOP Pemeriksaan Hematologi ABX Micros 60 Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan sel darah dan hitung jenis
darah
SOP Tes Kehamilan
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan tes kehamilan
1309.
1310.
1311.
1312.
1313.
1314.
1315.
1316.
SOP Pemeriksaan Urin Rutin
1317.
SOP Pemeriksaan Asam Urat
1318.
SOP Pemeriksaan Urine Protein dan Glukosa Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan yang meliputi protein dan
glukosa dalam urine
SOP Pemeriksaan Golongan Darah
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan jenis darah berdasarkan
reaksi aglutinasi sel darah dengan antisera
1319.
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan urin dengan menggunakan
metode carik celup
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan kadar asam urat dalam darah
1320.
SOP Pemeriksaan NS1 Antigen
Merupakan prosedur pelaksanaan suatu
tes cepat untuk mendeteksi secara
kualitatif keberadaan NS1 antigen dari
seluruh serotype virus dengue
1321.
SOP Pemeriksaan Cholesterol
Merupakan prosedur pelaksanaan untuk
mengetahui kadar cholesterol dalam darah
1322.
SOP Pemeriksaan Gula Darah
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan untuk mengetahui kadar gula
dalam darah
SOP Pemeriksaan Hemoglobin Metode Sahli Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan hemoglobin untuk
mengetahui kadar hemoglobin dalam
darah pada pasien yang dicurigai anemia
SOP Pemeriksaan Dahak
Merupakan prosedur pelaksanaan
pemeriksaan sputum BTA pada pasien
untuk mengetahui penyakit TB paru
SOP Pemeriksaan Dengue lgG/IgM
Merupakan prosedur pelaksanaan tes
cepat untuk mendeteksi dan membedakan
secara kualitatif antibody IgG dan IgM
terhadap seluruh serotype virus dengue
1323.
1324.
1325.
Jumlah Total SOP
39. PUSKESMAS I DENPASAR
BARAT
90
800/160/Org/2013
1326.
SOP Pengaduan Masyarakat Puskesmas I
Denpasar Barat
1327.
SOP Pelayanan Puskesmas I Denpasar Barat Merupakan prosedur pelayanan pada
Puskesmas I Denpasar Barat
SOP Pelayanan Di Loket Pendaftaran
Merupakan prosedur dalam pelayanan dan
mengidentifikasi data atau status pasien
yang akan melakukan pemeriksaan dan
pengobatan
1328.
Merupakan prosedur pengaduan
masyarakat terhadap pelayanan di
Puskesmas I Denpasar Barat
1
2
4
5
1329.
SOP Pelayanan di Balai Pengobatan (BP)
1330.
SOP Asuhan Keperawatan Non Gawat
Darurat
1331.
6
Merupakan prosedur pelayanan atau
menganalisa data pasien, mengklarifikasi
serta tindakan secara menyeluruh
terhadap pasien yang akan melakukan
pemeriksaan dan pengobatan
Merupakan prosedur tindakan
keperawatan atau medis kolaborasi
merujuk kasus yang memerlukan
penanganan lebih lanjut
SOP Asuhan Keperwatan Kegawat-Daruratan Merupakan prosedur tindakan pertolongan
pertama sesuai jenis dan tingkat kegawatdaruratan
1332.
SOP Perawatan Luka
1333.
SOP Perawatan Luka Bakar
1334.
SOP Tindakan Hecting (Jahit Luka)
1335.
SOP Memasang Infus
Merupakan prosedur kegiatan
memasukkan abocath kedalam pembuluh
darah vena untuk menghubungkan cairan
infus melalui infuset
1336.
SOP Injeksi Intra Muskuler
1337.
SOP Pengukuran Suhu Tubuh
1338.
SOP Pengukuran Tekanan Darah
1339.
SOP Nebulizer
1340.
SOP Penanganan Pasien Yang Digigit HPR
Merupakan prosedur tindakan
memasukkan/menyuntikkan obat ke dalam
jaringan otot secara perlahan
Merupakan tindakan pemeriksaan suhu
tubuh pasien dengan menggunakan
termometer air raksa
Merupakan prosedur tindakan untuk
mengukur tekanan darah pasien dengan
menggunakan tensimeter air raksa
Merupakan prosedur tindakan pemberian
obat dalam bentuk uap yang dihirup oleh
pasien dengan menggunakan alat
nebulizer
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan u ntuk merawat luka jaringan
yang rusak akibat digigit oleh
anjing/kera/kucing
1341.
SOP Refleksi Diskusi Kasus (RDK)
Merupakan prosedur tindakan
merefleksikan pengalaman yang aktual
dan menarik melakukan suatu diskusi
kelompok yang mengacu pada
pemahaman standar yang ditetapkan
1342.
SOP Melakukan Tindakan
Konservasi/Penambalan Tetap
1343.
SOP Melakukan Perawatan Gigi Abses
1344.
SOP Melakukan Perawatan Pembersihan
Karang Gigi/Scaling
Merupakan prosedur tindakan
pembersihan jaringan karies kemudian
dilakukan penutupan permanen sesuai
indikasi kasus
Merupakan prosedur tindakan merawat gigi
yang abses dengan teknik drainagedan
pemberian obat oral
Merupakan prosedur tindakan membuang
karang gigi/plak/stain
subgingival/supragingival yang menempel
pada permukaan gigi menggunakan alat
ultrasonik scaler/manual scaler
1345.
SOP Tindakan Pencabutan Gigi Susu
Merupakan prosedur tindakan
pengambilan gigi susu yang sudah goyang
atau belum goyang tetapi gigi tetap
penggantinya sudah tumbuh (erupsi)
1346.
SOP Tindakan Pencabutan Gigi Tetap
1347.
SOP ASKEB Palpasi Menurut Leopold
1348.
SOP Pemeriksaan Reflek Pattela Pada Ibu
Hamil
1349.
SOP Pemeriksaan Auskultasi
1350.
SOP Pemeriksaan Antropometri (BB, TB,
LILA) Pada Ibu Hamil
1351.
SOP Perawatan Payudara Lecet Pada Ibu
Nifas
Merupakan prosedur tindakan
pengambilan gigi tetap yang sudah
goyang, kerusakan mahkota yang luas,
sisa akar, post abses dengan
menggunakan alat-alat ekstraksi yang
sebelumnya dilakukan penyuntikan pada
gigi yang mengalami kelainan
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan yang diberikan kepada ibu hamil
untuk mengetahui usia kehamilan, letak
janin, posisi dan presentasi janin
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan yang diberikan pada ibu hamil
pada trimester I, II, III
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan auskultasi (dengar) pada ibu
hamil
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan yang diberikan pada ibu hamil
pada trimester I, II, III
Merupakan prosedur tindakan memberikan
perawatan payudara dengan putting lecet
pada ibu nifas
1352.
SOP Perawatan Payudara Bengkak Pada Ibu Merupakan prosedur tindakan memberikan
Nifas
perawatan payudara bengkak pada ibu
nifas
SOP Perawatan Perinium Pada Ibu Nifas
Merupakan prosedur tindakan memberikan
perawatan perinium pada ibu nifas
1353.
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk membersihkan dan
mengobati jaringan yang rusak
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk merawat luka atau jaringan
yang rusak akibat thermal
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk merapatkan/menutup
jaringan yang robek/luka
1354.
SOP Senam Kegel Pada Ibu Nifas
Merupakan prosedur tindakan memberikan
senam kegel pada ibu nifas
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
yang diberikan pada ibu nifas 2-4 hari
1355.
SOP Asuhan Ibu Nifas 2-6 Hari
1356.
SOP Tindik
1357.
SOP Asuhan Ibu Nifas Post Operasi SC
1358.
SOP Pelayanan MTBS
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
dan mengidentifikasi data, menentukan
klasifikasi serta tindakan secara
menyeluruh terhadap pasien yang akan
melakukan pemeriksaan atau pengobatan
1359.
SOP Kegiatan DDTK Di Sekolah TK
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
pemeriksaan kesehatan kepada murid TK
1360.
SOP Kegiatan DDTK Di Posyandu
1361.
SOP Kegiatan Konseling Remaja Dalam
PKPR Di Puskesmas
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
pemeriksaan kesehatan kepada balita di
posyandu
Merupakan prosedur tindakan
konseling/pelayanan kesehatan kepada
anak remaja
1362.
SOP Kegiatan PKPR Di Sekolah
Merupakan prosedur tindakan
konseling/penyuluhan dan pelayanan
kesehatan kepada anak remaja di sekolah
1363.
SOP Asuhan Kebidanan Imunisasi
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan imunisasi
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan pada perempuan untuk
memasang tindik pada telinga
Merupakan prosedur tindakan asuhan
kebidanan yang diberikan pada ibu nifas
POST SC
1
2
4
5
6
1364.
SOP Pemberian Imunisasi BCG
Merupakan prosedur tindakan pemberian
vaksin BCG untuk memberikan kekebalan
aktif terhadap tubercolosa
1365.
SOP Pemberian Imunisasi Polio
Merupakan prosedur tindakan pemberian
vaksin Polio untuk memberikan kekebalan
terhadap penyakit polio myelitis yang
diberikan pada bayi baru lahir diulang
setiap sebulan sebanyak 4 kali
1366.
SOP Pemberian Imunisasi DPT+Hepatitis B
Kombinasi
Merupakan prosedur tindakan pemberian
vaksin DPT-Hepatitis B kombinasi
memberikan kekebalan terhadap penyakit
Dipten Pertusis Tetanus dan Hepatitis B
yang diberikan pada bayi umur 2 bulan, 3
bulan, 4 bulan, 6 bulan-12 bulan
1367.
SOP Pemberian Imunisasi Campak
Merupakan prosedur tindakan pemberian
vaksin campak untuk mendapatkan
kekebalan terhadap penyakit campak yang
diberikan pada bayi 9-11 bulan dan
ulangan (boster) pada anak SD
1368.
SOP Pemberian Imunisasi Hepatitis B
Merupakan prosedur tindakan pemberian
vaksin Hepatitis B untuk memberikan
kekebalan aktif terhadap infeksi yang
disebabkan oleh virus Hepatitis B
1369.
SOP Pemberian Imunisasi TT Pada Ibu Hamil Merupakan prosedur tindakan pemberian
vaksin TT untuk memberikan kekebalan
aktip terhadap penyakit tetanus pada ibu
hamil
SOP Pemberian Campak Pada Bulan
Merupakan prosedur pemberian vaksin
Imunisasi Anak Sekolah (BIAS)
campak ulangan (Boster) pada anak SD
Kelas I untuk mendapat kekebalan
terhadap penyakit campak
SOP Sweeping Imunisasi
Merupakan prosedur pemberian imunisasi
rutin langsung ke lapangan/rumah-rumah
bagi bayi yang belum lengkap imunisasinya
dan drop out serta tidak terkaver di
posyandu maupun di pelayanan kesehatan
1370.
1371.
1372.
SOP Pencatatan Suhu Lemari Es/Cold Chain Merupakan prosedur tindakan memeriksa
dan mencatat suhu lemari es 2 kali sehari,
setiap pagi dan sore kemudian catat suhu
pada grafik suhu 2 Oc+8 Oc
1373.
SOP ASKEB KB
1374.
SOP Pemasangan Implant
1375.
SOP Pencabutan Implant
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan dalam menangani efek samping
kontrasepsi Implant
1376.
SOP Pelayanan KB Pil
1377.
SOP Pemasangan AKDR
Merupakan prosedur kegiatan pemberian
pil KB kepada akseptor untuk mencegah
kehamilan
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
yang diberikan kepada akseptor dengan
cara memasukkan alat kontrasepsi ke
dalam rahim agar tidak terjadi kehamilan
1378.
SOP Kontrol IUD
Merupakan prosedur tindakan kontrol IUD
untuk memberikan rasa aman dan nyaman
pada akseptor KB
1379.
SOP Pelayanan KB Suntik
Merupakan prosedur kegiatan penyuntikan
Medroxy Progesterone Asetat 150
ml/Mdroxy Progesterone Asetat 50 ml dan
Estradiol Cypionate 30 ml secara intra
muskuler untuk mencegah kehamilan
1380.
SOP Pemeriksaan HBs Ag
Merupakan prosedur tindakan suatu tes
cepat untuk mendeteksi secara kualitatif
adanya antigen Hepatitis B didalam darah
1381.
SOP Pemeriksaan Urine Rutin
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan urine dengan menggunakan
metode carik celup
1382.
SOP Pemeriksaan Test Kehamilan
1383.
SOP Pemeriksaan Darah Lengkap
1384.
SOP Pemerikaan Dahak
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan tes kehamilan menggunakan
test strip
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan yang meliputi sel darah dan
hitung jenis darah
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan sputum BTA pada pasien
untuk mengetahui penyakit TB paru
1385.
SOP Pemeriksaan Haemoglobin Cara Sahli
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan haemoglobin untuk
mengetahui kadar haemoglobin dalam
darah pada pasien yang dicurigai anemia
1386.
SOP Pemeriksaan Gula Darah
1387.
SOP Pemeriksaan Colesterol
1388.
SOP Pemeriksaan Antigen
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan untuk mengetahui kadar gula
dalam darah
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk mengetahui kadar
cholesterol dalam darah
Merupakan prosedur tindakan mendeteksi
secara kualitatif keberadaan NSI antigen
dari seluruh serotype virus dengue
1389.
SOP Pemeriksaan Golongan Darah
1390.
SOP Pemeriksaan Asam Urat
1391.
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
pada akseptor KB
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan dalam menangani efek samping
kontrasepsi Implant
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan jenis darah berdasar reaksi
aglutinasi sel darah dengan anti sera
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan Kadar asam urat dalam
darah
SOP Pemeriksaan Urine Protein dan Glukosa Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan yang meliputi protein dan
glukosa dalam urine
1392.
SOP Pemeriksaan IgG dan IgM
Merupakan prosedur tindakan test cepat
untuk mendeteksi dan membedakan
secara kualitatif antibodi IgG dan IgM
terhadap seluruh serotype virus dengue
1393.
SOP Kegiatan Gudang Obat
1394.
SOP Perencanaan Kebutuhan Obat
1395.
SOP Pengadaan Obat
Merupakan prosedur kegiatan logistik obat
untuk menyediakan kebutuhan obat
puskesmas dan puskesmas pembantu
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk memenuhi kebutuhan obat
di Puskesmas I Denpasar Barat
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan dalam pengadaan kebutuhan
obat di sarana pelayanan kesehatan
Puskesmas I Denpasar Barat
1
2
4
5
6
1396.
SOP Penerimaan Obat
Merupakan prosedur kegiatan penerimaan
obat dari gudang obat Dinas Kesehatan
Kota Denpasar ke gudang Puskesmas
1397.
SOP Penyimpanan Obat
1398.
SOP Pendistribusian Obat
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk menyimpan obat di
gudang Puskesmas
Merupakan prosedur kegiatan pengiriman
obat ke sarana pelayanan kesehatan
wilayah Puskesmas I Denpasar Barat
1399.
SOP Melaksanakan Kegiatan P2M
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan P2M agar perawat mampu
mengidentifikasi kasus menular melakukan
koordinasi lintas sektor dan lintas program
mampu melakukan penanggulangan kasus
dini dan evaluasi serta merujuk
1400.
SOP Pelayanan Pasien TBC
1401.
SOP Pelayanan Pasien Dengan PX TBC
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilaksanakan untuk memberikan
pelayanan kepada pasien TBC secara
maksimal cepat dan tepat
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
PX TBC berupa jasa pengobatan dan
pemantauan terhadap pasien yang
didiagnose menderita TBC Spt TB BTA +,
TB BTA negatif, TBC anak & extra pan
1402.
SOP Pelayanan Pasien Diare
1403.
SOP Klinik Sanitasi
1404.
SOP Penyehatan Kualitas Air
1405.
SOP Penyehatan Tempat-Tempat Umum
1406.
SOP Penyehatan Lingkungan Pemukiman
1407.
SOP Penyuluhan Kesehatan Di Luar Gedung Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan komunikasi/penyampaian
informasi kepada masyarakat agar dapat
terwujud perubahan masyarakat yang lebih
baik dalam hal kesehatan yang dilakukan
di luar gedung
1408.
SOP Penyuluhan Kesehatan Masyarakat
1409.
SOP Pembinaan Kader
1410.
SOP Kegiatan Pembinaan Posyandu
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan lapangan dalam rangka membina
posyandu di lingkungan/banjar-banjar
wilayah kerja puskesmas
1411.
SOP Melaksanakan Kegiatan UKS
Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)
1412.
SOP Pembinaan Dokter Kecil
Merupakan prosedur kegiatan pembinaan
dokter kecil ntuk murid SD kelas IV dan V
1413.
SOP Kegiatan Lapangan Pemeriksaan Lansia Merupakan prosedur pelaksanaan
kegiatan pemeriksaan kesehatan lansia
secara periodik di luar gedung
1414.
SOP Pelaksanaan Kegiatan Program
Merupakan prosedur kegiatan lapangan
Kesehatan Peduli Remaja (PKPR) Di Sekolah PKPR pada anak sekolah SMP &
SMA/sederajat dalam rangka UKS
1415.
SOP Kegiatan Pelayanan Puskesmas Keliling Merupakan prosedur kegiatan dalam
memberikan pelyanan kesehatan
berazaskan adil dan merata serta
terjangkau oleh masyarakat yang
dilaksanakan di luar gedung puskesmas
1416.
SOP Penatalaksanaan Diit Diabetes Melitus
Merupakan prosedur tindakan untuk
pasien Diabetes Melitus yang tidak
tergantung insulin dengan hasil
pemeriksaan gula darah puasa
120/sewaktu, 2 jam pp lebih 200
1417.
SOP Penatalaksanaan Diit Rendah Garam
Merupakan prosedur tindakan untuk
pasien dengan hasil pemeriksaan tekanan
darah systole dan diastole > 130/90 mgHg
1418.
SOP Pemberian Vitamin A
1419.
SOP Penatalaksanaan Diit Gizi Buruk
Merupakan prosedur tindakan pemberian
vitamin A pada bayi umur 6-11 bulan dan
balita umur 12-59 bulan
Merupakan prosedur tindakan untuk
pasien dengan hasil penimbangan berat
badan balita kurang dari berat badan
seharusnya dan pada KMS letak berat
badan berada dibawah garis merah (BGM)
atau secara klinis menunjukkan adanya
tanda-tanda kwarsiorkor/marasmus
1420.
SOP Pengisian Register Klinik Gizi
1421.
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
kesehatan kepada pasien diare secara
optimal
Merupakan prosedur tindakan alternatif
pemecahan masalah kesehatan
lingkungan dengan cara memotivasi
masyarakat dalam perubahan perilaku
hidup bersih sehat dan membina
kesehatan lingkungan masyarakat
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk mengawasi kualitas
bakteriologis air
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk mengawasi kualitas
tempat-tempat umum
Merupakan prosedur yang dilakukan utnuk
mengawasi kondisi lingkungan pemukiman
Merupakan prosedur kegiatan penyuluhan
kesehatan yang dilakukan pada individu,
kelompok dan masyarakat
Merupakan prosedur kegiatan pembinaan
yang dilakukan kepada kader posyandu
Merupakan prosedur pengelolaan buku
register untuk melakukan konsultasi klinik
gizi
SOP Penatalaksanaan Diit Balita Gizi Kurang Merupakan prosedur tindakan untuk balita
dengan hasil penimbangan berat badan
kurang dari berat badan seharusnya, dilihat
dengan tabel z.score -2 SD s/d -3 SD
menunjukkan status gizi kurang
1422.
SOP Penatalaksanaan Diit Rendah Purin
Merupakan prosedur tindakan untuk
pasien dengan hasil pemeriksaan
laboratorim kadar asam urat > 7 mg/dl
1423.
SOP Pengelolaan Surat Keluar
1424.
SOP Pengelolaan Surat Masuk
1425.
SOP Pengarsipan Surat-Surat
1426.
SOP Menghidupkan Komputer
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar puskesmas
sehingga tercatat dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk puskesmas
sehingga tercatat dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat, baik itu surat masuk maupun yang
keluar puskesmas sehingga tertata rapi
dan dengan mudah menemukan kembali
jika diperlukan
Merupakan prosedur mengoperasikan
(menghidupkan) komputer dengan tepat
sehingga komputer dapat digunakan
dengan sebaik-baiknya
1
2
4
5
1427.
SOP Mematikan Komputer
1428.
SOP Menghidupkan Laptop
1429.
SOP Mematikan Laptop
1430.
SOP Pengusulan Kenaikan Gaji Berkala
1431.
SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat
1432.
SOP Usulan Penetapan Angka Kredit
6
Merupakan prosedur mengoperasikan
(mematikan) kompuer dengan tepat
sehingga komputer dapat digunakan
dengan sebaik-baiknya
Merupakan prosedur mengoperasikan
(menghidupkan) laptop dengan tepat
sehingga laptop dapat digunakan dengan
sebaik-baiknya
Merupakan prosedur mengoperasikan
(mematikan) laptop dengan tepat sehingga
komputer dapat digunakan dengan sebaikbaiknya
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan gaji
berkala pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan prosedur pengumpulan dan
pengiriman bahan usulan kenaikan
pangkat pegawai sesuai dengan
persyaratan
Merupakan pengumpulan dan pengiriman
bahan usulan penetapan angka kredit
pegawai fungsional setiap semester sesuai
dengan persyaratan
1
2
4
1433.
5
6
SOP Pembuatan DP3
Merupakan prosedur penilaian
pelaksanaan pekerjaan pegawai dalam
jangka waktu satu tahun yang dituangkan
dalam lembaran DP3
SOP Penyetoran Harian Retribusi Kesehatan Merupakan prosedur penerimaan hasil
retribusi pelayanan kesehatan di
puskesmas, puskesmas pembantu dan
jaringannya untuk selanjutnya dicatat,
disetor ke kas daerah dan dilaporkan pada
setiap hari kerja
Jumlah Total SOP
109
1434.
40. RUMAH SAKIT UMUM
DAERAH WANGAYA
800/161/Org/2013
1435.
SOP Pengendalian Dokumen
Merupakan prosedur pengendalian
dokumen yang terbagi atas dokumen
internal yaitu dokumen yang dibuat dan
ditetapkan oleh internal RSUDW Kota
Denpasar, seperti pedoman mutu,
prosedur, formulir dan dokumen eksternal
yaitu dokumen yang berasal dari luar
RSDUW Kota Denpasar dan digunakan
sebagai referensi dan acuan kerja, seperti
undang-undang, peraturan pemerintah,
peraturan daerah, standar
nasional/internasional dan sebagainya
Merupakan prosedur pengarsipan
dokumen yang berisikan bukti objektif
pelaksanaan suatu kegiatan dalam rangka
pemenuhan atas persyaratan standar ISO
9001 : 2008
1436.
SOP Pengendalian Rekaman Mutu
1437.
SOP Audit Internal
1438.
SOP Pengendalian Produk Tidak Sesuai
1439.
SOP Tindakan Perbaikan
1440.
SOP Tindakan Pencegahan
1441.
SOP Tinjauan Manajemen
1442.
SOP Survey Kepuasan Pelanggan
1443.
SOP Penanganan Keluhan Pelanggan
1444.
SOP Melaporkan Keadaan Pasien Dan
Menerima Instruksi Dokter Secara Lisan /
Lewat Telepon
1445.
SOP Pelayanan Konsultasi Dokter Spesialis
1446.
SOP Perpindahan Pasien Antar Ruangan
1447.
SOP Penitipan Pasien Kekelas Perawatan
Yang Lebih Tinggi
1448.
SOP Memasang Transfusi Darah
1449.
SOP Melakukan Suction
1450.
SOP Memulangkan Pasien Sembuh
1451.
SOP Mereferall Pasien
Merupakan prosedur pasien yang telah
dilakukan pemeriksaan secara medis
perlu dirujuk ke Rumah Sakit yang lebih
tinggi untuk mendapatkan tindakan yang
lebih tepat
1452.
SOP Memberi Makan / Minum Perzonde
1453.
SOP Prinsip Pemberian Obat
1454.
SOP Memberi Obat Oral
Merupakan prosedur dalam memasukan
makanan cair / minuman / obat kedalam
lambung dengan menggunakan selang
sonde ( NGT)
Merupakan prosedur / pedoman dalam
pemberian obat pada pasien
Merupakan prosedur dalam memberikan
obat oral kepada pasien melalui mulut,
dengan bentuk obat berupa tablet, kapsul,
puyer, maupun sirup
1455.
SOP Memberi Injeksi Intramuskuler
Merupakan prosedur tindakan memberikan
obat melalui suntikan ke dalam jaringan
otot
1456.
SOP Memberi Injeksi Secara Intra Vena (Iv)
Merupakan prosedur dalam memberikan
suntikan melalui pembuluh darah vena
1457.
SOP Memberi Injeksi Sub Kutan
Merupakan prosedur dalam memberikan
obat melalui suntikan dibawah kulit yang
dilakukan pada lengan atas daerah luar,
pada bagian luar dada dan tempat lain
yang dianggap perlu
1458.
SOP Melakukan Skin Test
Merupakan prosedur dalam melakukan
penyuntikan sedikit antibiotika yang sudah
diencerkan kedalam jaringan dibawah kulit
sampai terjadinya gelembung
1459.
SOP Memberikan Injeksi Insulin dengan
Menggunakan Alat Khusus (Pen)
Merupakan prosedur penyuntikan obat
insulin kedalam tubuh pasien yang
menderita kencing manis dengan
mengunakan alat khusus (PEN)
Merupakan prosedur kegiatan yang
sistematik, independen dan
terdokumentasi untuk mendapatkan bukti
dan mengevaluasinya untuk menentukan
apakah kriteria yang telah ditetapkan
terpenuhi atau tidak
Merupakan prosedur pengendalian produk
yang tidak sesuai dimana parameter
produk tidak sesuai dengan persyaratan
yang telah ditetapkan antara lain output
pelayanan Rumah Sakit yang tidak sesuai
dengan standar/ketetapan yang berlaku
Merupakan prosedur yang diambil karena
terjadinya ketidaksesuaian atas produk,
proses maupun sistem guna
menghilangkan akar penyebab
ketidaksesuaian tersebut dan untuk
mencegah tidak terulangnya
ketidaksesuaian tersebut di masa
mendatang
Merupakan prosedur yang diambil karena
adanya indikasi kemungkinan terjadinya
ketidaksesuaian atas produk, proses
maupun sistem. Tindakan ini dilakukan
guna mencegah terjadi ketidaksesuaian
Merupakan prosedur peninjauan
manajemen
Merupakan prosedur pengukuran tingkat
kepuasan pelanggan
Merupakan prosedur dalam penenganan
keluhan pelanggan
Merupakan prosedur untuk melaporkan
keadaan pasien kepada dokter dan
menerima intruksi dari dokter secara lisan
atau melalui telepon
Merupakan prosedur kegiatan dari
program medis dalam upaya
menengakkan diagnosa atau menentukan
pengobatan yang tepat
Merupakan prosedur tindakan
memindahkan pasien dari satu ruangan ke
ruangan lain dalam satu rumah sakit
dengan alasan tertentu
Merupakan prosedur tindakan menitipkan
pasien dengan status kelas yang lebih
tinggi sampai ada tempat sesuai dengan
hak kelas perawatannya
Merupakan prosedur dalam memberikan
darah dan komponennya kepada pasien
untuk mengganti kehilangan atau
kekurangan darah akibat penyakit dan
kondisinya saat ini
Merupakan prosedur tindakan
keperawatan yang dilakukan pada klien
yang tidak mampu mengeluarkan secret
atau lender secara mandiri dengan
menggunakan alat penghisap
Merupakan prosedur saat keadaan pasien
yang secara medis sudah dinyatakan
sembuh/tidak perlu perawatan di Rumah
Sakit oleh dokter yang merawat
1
2
4
5
6
1460.
SOP Memberi Obat Tetes Telinga
Merupakan prosedur dalam memberikan
obat tertentu dengan cara meneteskannya
pada lubang telinga pasien
1461.
SOP Memberi Obat Topikal Pada Kulit
Merupakan prosedur tindakan pemberian
obat yang dilakukan pada kulit
1462.
SOP Memberi Obat Melalui Vagina
1463.
SOP Memberi Obat Per Rectal
1464.
SOP Memasang Infus
Merupakan prosedur tindakan memberikan
pengobatan pada pasien melalui vagina
dengan cara disemprotkan/dialirkan atau
dimasukkan
Merupakan prosedur tindakan memberikan
obat kepada pasien sesuai program
melalui rectal
Merupakan prosedur dalam memasukan
cairan / obat langsung ke dalam vena
dalam jumlahbanyak dan dalam waktu
yang lama dengan menggunakan infus set
1465.
SOP Memasang Ngt (Nasogastric Tube)
1466.
SOP Memasang Dower Kateter
1467.
SOP Melakukan Irigasi Lambung
1468.
SOP Melakukan Fisioterapi Dada
1469.
SOP Membantu Melakukan Lumbal Fungsi
1470.
SOP Menjemput Pasien Pasca Operasi
Kekamar Operasi
1471.
SOP Mengangkat Jahitan Luka
1472.
SOP Perawatan Kolostomi
1473.
SOP Pengikatan Pada Klien Gaduh Dan
Gelisah
1474.
SOP Perawatan Pasien Yang Akan
Meninggal (Sakratul Maut)
1475.
SOP Penatalaksanaan Pasien Ngamuk
Merupakan prosedur penanganan pasien
ngamuk akibat kejiwaan yang terganggu
yang dapat membahayakan orang lain
1476.
SOP Penatalaksanaan Tertusuk Jarum
1477.
SOP Mambantu Dokter Memasang Wsd
1478.
SOP Menyiapkan Pasien Untuk Tindakan
Pembedahan Akut
Merupakan prosedur yang digunakan
untuk menangani apabila petugas tertusuk
jarum/benda tajam mulai pertolongan
pertama sampai lanjutan
Merupakan prosedur dalam pemasangan
drainage dari rongga pleura yang
dihubungkan dengan viva khusus kedalam
botol yang berisi air
Merupakan prosedur kegiatan untuk
mempersiapkan baik jasmani maupun
rohani serta peralatan yang akan
diperlukan untuk operasi
1479.
SOP Eklampsia
1480.
SOP Persalinan Ibu Dengan Anemia
1481.
SOP Persalinan Ibu Dengan Bekas Luka Sc
Merupakan prosedur penanganan pasien
inpartu dengan bekas luka section
caesaria pada persalinan sebelumnya
1482.
SOP Persalinan Post Term
Merupakan prosedur peralinan dengan
umur kehamilan ≥ 42 minggu terhitung
sejak hari pertama haid terakhir
1483.
SOP Persalinan Letak Sungsang Pervaginam Merupakan prosedur persalinan pada bayi
dengan presentasi bokong (sungsang)
dimana bayi letaknya sesuai dengan
sumbu badan ibu, kepala berada pada
fundus uteri sedangkan bokong
merupakan bagian terbawah (di daerah
pintu atas panggul/simfisis)
1484.
SOP Persalinan Dengan Pre Eklampsia Berat Merupakan prosedur penanganan pasien
tekanan darah tinggi ( > 160/110 mmHg)
yang terjadi pada kehamilan dimulai
setelah umur kehamilan 20 minggu,
disertai protein uri ≥ 2+
1485.
SOP Persalinan Dengan Pre Eklampsia
Ringan
Merupakan prosedur penanganan pasien
tekanan darah tinggi (140/90 - 160/110
mmHg) yang terjadi pada kehamilan
dimulai setelah umur kehamilan 20
minggu, disertai protein uri 1+
1486.
SOP Rawat Gabung Sc
1487.
SOP Pemasangan CPAP
1488.
SOP Home Visit
1489.
SOP Rehabilitasi Perinatal Resiko Tinggi
1490.
SOP Menerima Rujukan Dari Luar Rs
Merupakan prosedur pelayanan perawatan
rumah sakit wangaya denpasar dimana
bayi dan ibu yang baru melahirkan dirawat
ditempat yang sama
Merupakan prosedur pemakaian alat
CPAP untuk mempertahankan tekanan
positif pada saluran nafas neonatus
selama pernapasan spontan
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
kesehatan yang berkesinambungan dan
komprehensif, bertujuan untuk
memandirikan klien dan keluarganya
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
dan perawatan medik yang ditujukan
kepada ibu dan bayi yang memerlukan
tindakan di bidang rehabilitasi medic
Merupakan prosedur penerimaan rujukan
pasien dari luar yang memerlukan tindakan
dan asuhan keperawatan yang lebih
intensif
1491.
SOP Bayi Keluar Inkubator Untuk Menyusu
1492.
SOP Memberi Oksigen Pada Neonatus
Merupakan prosedur tindakan memasukan
selang melalui nasopharynx menuju
stomach/gester
Merupakan prosedur/suatu teknik
memasukkan kateter ke dalam
kandungan kencing (blader)
Merupakan prosedur tindakan
membersihkan lambung dari zat kimia,
darah
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk memberikan latihan pada
daerah dada dan punggung dengan cara
melakukan claping dan vibrasing
Merupakan prosedur penyuntikan pada
daerah lumbal untuk mengambil cairan
otak kemudian dilakukan pemeriksaan
Merupakan prosedur penjemputan pasien
pasca operasi dikamar operasi keruang
rawat inap
Merupakan prosedur mengangkat /
membuka jahitan pada luka yang dijahit
Merupakan prosedur tindakan
membersihkan stoma kolostomi, kulit
sekitar stoma dan mengganti kantong
kolostomi secara berkala sesuai kebutuhan
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan pada klien yang gaduh gelisah
dengan cara mengikat tangan dan kaki
Merupakan prosedur tindakan memberikan
perawatan khusus kepada pasien yang
meninggal (dalam keadaan sakratul maut)
Merupakan prosedur penanganan pasien
tekanan darah tinggi ( > 160/110 mmHg)
yang terjadi pada kehamilan dimulai
setelah umur kehamilan 20 minggu,
disertai protein uri ≥ 2+, dan kejang
konvulsi
Merupakan prosedur persalinan pada
pasien dengan kadar hemoglobin < 11 g%
Merupakan prosedur tindakan asuhan
untuk memenuhi nutrisi bayi dan
mempercepat hubungan bayi dan ibu
Merupakan prosedur tindakan memberikan
oksigen tambahan dari luar ke paru melalui
saluran pernafasan dengan menggunakan
alat sesuai kebutuhan
1
1493.
1494.
1495.
2
4
5
6
SOP Menjemput Bayi Baru Lahir Secara Sc
Di Ok Ibs
Merupakan prosedur tindakan asuhan
untuk merawat bayi baru lahir secara SC
yang dilakukan di OK IBS
SOP Melakukan Oral Suction Pada Neonatus Merupakan prosedur tindakan untuk
membersihkan jalan nafas dengan
memasukkan suction catheter melalui
mulut
SOP Melakukan Foto Therapi
Merupakan prosedur tindakan memberikan
asuhan dan tindakan perawatan kepada
bayi yang mengalami hiperbilirubin dengan
menggunakan lampu ultraviolet
1496.
SOP Menerima Pasien Baru Di Ruang Elang
Perina
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan untuk menerima, merawat dan
memberikan pelayanan kepada pasien
yang membutuhkan perawatan di ruang
Elang Perina
1497.
SOP Pencegahan Penculikan Bayi
1498.
SOP Bayi Terlantar
Merupakan prosedur tindakan untuk
mencegah terjadinya penculikan bayi yang
sedang dirawat di RSUD Wangaya Kota
Denpasar
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan pada bayi yang ditinggalkan olh
orang tuanya atau tidak ada orang yang
bertanggung jawab terhadap bayi tersebut
1499.
SOP Memasang Catether Umbilikalis
1500.
SOP Bayi Distres Pernafasan
1501.
SOP Melakukan Dekompresi (Ngt)
Merupakan prosedur tindakan
memasukkan selang yang dimasukkan ke
dalam lambung melalui nasopharynx yang
disambungkan dengan penampung
1502.
SOP Melakukan Nebulizer
1503.
SOP Merekam Elektrokardiografi (Ekg)
Merupakan prosedur tindakan
menggunakan alat pemecah obat unuk
menjadi bagian-bagian seperti uap untuk
dihisap
Merupakan prosedur tindakan untuk
mengetahui aktivitas listrik jantung dengan
alat tertentu
1504.
SOP Memberi Oksigen Pada Pasien Dewasa Merupakan prosedur tindakan pemberian
bantuan gas oksigen pada penderita yang
mengalami gangguan pernapasan ke
dalam paru melalui saluran pernapasan
dengan menggunakan alat khusus
1505.
SOP Pemeriksaan Fisik Bayi Baru Lahir Umur Merupakan prosedur tindakan
6 Jam
pemeriksaan fisik bayi baru lahir secara
menyeluruh saat bayi berumur 6 jam
SOP Mencegah Terjadinya Eklamsia
Merupakan prosedur pencegahan
terjadinya komplikasi pada kasus
kehamilan pasien diatas 20 minggu
SOP Pemeriksaan Khusus Kebidanan (Vt)
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan dalam (toucher) pada ibu
hamil melalui vagina
1506.
1507.
Merupakan prosedur tindakan teknik
pemasangan catheter/NGT melalui vena
umbilikalis
Merupakan prosedur tindakan memberikan
asuhan kepada bayi baru lahir yang
mengalami gangguan pernafasan
1508.
SOP Melakukan Autotranfusi
Merupakan prosedur saat terjadi
pendarahan hebat dan massif
intraabdomen dimana darah pengganti
belum tersedia
1509.
SOP Reseksi Parsial Tuba pada Kehamilan
Ektopik Terganggu
Merupakan prosedur tindakan
pembedahan per abdominal yang
dilakukan pada kehamilan ektopik
terganggu
1510.
SOP Kompresi Bimanual dan Aorta
Merupakan prosedur untuk menghentikan
perdarahan pada perdarahan post partum
1511.
SOP Manual Plasenta
Merupakan prosedur tindakan dengan
memasukkan tangan ke dalam kavum uteri
1512.
SOP Pemasangan Akdr Postpartum dengan
Menggunakan Klem
1513.
1514.
1515.
1516.
Merupakan prosedur tindakan
pemasangan AKDR Cu T 320A dengan
menggunakan klem segera setelah
plasenta lahir
SOP Pemasangan Akdr Post Partum dengan Merupakan prosedur tindakan
Teknik Manual
pemasangan AKDR Cu T 320A secara
manual segera setelah plasenta lahir
SOP Amniotomi
Merupakan prosedur tindakan pemecahan
selaput ketuban yang dilakukan pada saat
ibu inpartu
SOP Memberi Injeksi Iv Per Set
Merupakan prosedur pemberian obat
injeksi ke pembuluh darah vena melalui
selang infus
SOP Menilai Tingkat Kesadaran Pasien
Merupakan prosedur tindakan yang
digunakan untuk menilai tingkat kesadaran
pasien dengan menilai respon pasien
terhadap rangsangan yang diberikan
1517.
SOP Melakukan Ekstubasi Endotrakeal
1518.
SOP Melakukan Pemasangan Ventilator
1519.
SOP Indikasi Pasien Masuk Icu
1520.
SOP Indikasi Pasien Keluar Icu
1521.
SOP Alur Pasien Masuk Icu
1522.
SOP Memindahkan Pasien Icu ke Ruangan
1523.
SOP Komunikasi Terapeutik
1524.
SOP Kewaspadaan Universal
1525.
SOP Mencuci Tangan
1526.
SOP Memakai Sarung Tangan
Merupakan prosedur pengangkatan pipa
endotrachea dari trachea melalui
hidung/mulut
Merupakan prosedur untuk
menghubungkan pasien yang telah
terintubasi dengan alat ventilasi mekanik
(ventilator)
Merupakan prosedur medis yang
menyangkut indikasi pasien dirawat secara
intensif
Merupakan prosedur persyaratan pasien
dipindahkan dari perawatan intensif
Merupakan prosedur bagi kriteria pasien
masuk ke ruangan Intensif sesuai dengan
prosedur
Merupakan prosedur kegiatan
memindahkan pasien yang sudah
mengalami perbaikan atau tidak
memerlukan perawatan intensif lagi dari
ICU keruangan rawat biasa
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilakukan atau penyampaian pesan /
informasi tentang pikiran perasaan atau
Cermin dalam informasi dan pengertian
dari satu orang ke orang lain
Merupakan prosedur / upaya pencegahan
infeksi yang didapat di rumah sakit dalam
kurun waktu 3 x24 jam sejak mendapat
perawatan dan bukan merupakan sisa
atau residual dari infeksi sebelumnya
Merupakan prosedur dalam membersihkan
tangan dibawah air mengalir dengan
mengunakan sabun
Merupakan prosedur dalam memasukkan
tangan kedalam sarung tangan
1
2
4
5
1527.
SOP Serah Terima Pasien
1528.
SOP Informed Consent
1529.
6
Merupakan prosedur kegiatan serah terima
pasien dan sarana kesehatan secara
tertulis dan lisan meliputi kondisi pasien
dan alat, tindakan yang sudah dilakukan
dan belum dilakukan serta perhatian
khusus kepada masing-masing yang
dilakukan setiap pengantian shift
Merupakan prosedur persetujuan tindakan
medik atau Informed “consent adalah
persetujuan yang diberikan oleh pasien /
keluarganya atas dasar penjelasan
tindakan medik yang dilakuan terhadap
pasien
SOP Pasien Pulang Atas Permintaan Sendiri Merupakan prosedur bagi pasien yang
pulang atas permintaan sendiri atau
permintaan keluarga pasien sendiri, oleh
dokter yang merawat belum di ijinkan
pulang
1530.
SOP Pencegahan Dekubitus
1531.
SOP Melakukan Perawatan Jenasah
1532.
SOP Penatalaksanaan Pasien Dengan Syok
Anafilatik
1533.
SOP Penatalaksanaan Pasien Dengan Syok
Hipovolemik
1534.
SOP Penatalaksanaan Pasien Dgn Syok
Kardiogenik
Merupakan prosedur untuk keadaan syok
yang diakibatkan oleh kegagalan pompa
jantung, dan dapat didefinisikan sebagai
suatu sindroma yaitu hipotensi, perfusi
jaringan tidak memadai, penurunan
kesadaran, vasokonstriksi perifer, oliguria,
dan asidosis metabolic
1535.
SOP Resusitasi Cairan
Merupakan prosedur pemberian cairan
secara cepat dalam waktu tertentu yang
diberikan dengan mempertimbangkan
penyebab dari kehilangan cairan pasien
1536.
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Acute Merupakan prosedur untuk kematian selMiocard Infark (Ami)
sel otot jantung akibat terhentinya suplai
O2 dan aliran darah ke jaringan miokard
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan
Merupakan prosedur / suatu tindakan yang
Ventrikel Fibrilasi
dilakukan pada penderita yang mengalami
ventrikel fibrilasi dengan cara memberikan
aliran listrik asinkronise
SOP Pemasangan Cvc (Centra Vena
Merupakan prosedur tindakan dengan
Catheter)
memasukkan kateter CVC dari pembuluh
darah tepi sampai ujungnya berada di
atrium kanan atau di muara vena Cava
Superior
SOP Melakukan Defibrilasi (Dc Shock)
Merupakan prosedur tindakan penggunaan
DC Shock untuk memberi arus listrik
langsung searah pada otot jantung
maupun dinding dada
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Gagal Merupakan prosedur dari kegagalan
Nafas
pertukaran gas dalam paru ditandai
dengan turunnya kadar oksigen di arteri
(hipoksemia) atau naiknya kadar
karbondioksida (hiperkarbia) atau
kombinasi keduanya
SOP Menilai Gcs (Glagow Coma Scale)
Merupakan prosedur penggunaan alat ukur
untuk menilai tingkat kesadaran pasien
1537.
1538.
1539.
1540.
1541.
Merupakan prosedur tindakan pencegahan
yang diberikan kepada pasien yang tidur
lama atau yang tidak bisa mobilisasi secara
mandiri
Merupakan prosedur dalam membersihkan
jenasah dari kotoran sebelum jenasah
dibungkus dan dibawa pulang oleh
keluarga
Merupakan prosedur dari kumpulan gejala
yang ditimbulkan karena reaksi akut
terhadap zat asing pada penderita yang
sebelumnya mengalami sensitasi (segera
atau reaksi imunitas hipersensitif tak
langsung)
Merupakan prosedur keadaan syok yang
diakibatkan oleh ketidak seimbangan
antara pembuluh darah dan isinya yang
mengakibatkan perfusi jaringan tidak
adekat
1542.
SOP Pengisian Dan Penyimpanan Rekam
Medis Icu
Merupakan prosedur penyimpanan Rekam
Medis adalah suatu kegiatan pengarsipan
berkas rekam medis pada suatu tempat
yang telah disediakan untuk menjaga
kelengkapan serta keutuhan dan
kerahasiaan rekam medis pasien
1543.
SOP Melakukan Persiapan Intubasi
Endotrakeal
1544.
SOP Mengukur Tekanan Vena Sentral (Cvp)
1545.
SOP Melakukan RJP
1546.
SOP Rujukan Pasien Di Instalasi Rawat
Intensif Terpadu ke Pusat- Pusat Rujukan
1547.
SOP Sistem Pengamprahan Alat / Barang
1548.
SOP Penilaian Pegawai Icu
Merupakan prosedur dalam
mempersiapkan alat untuk memasukkan
pipa trakhea ke dalam trachea
Merupakan prosedur dalam melakukan
pengukuran tekanan vena central pada
pasien yang telah terpasang CVC (central
vena catheter)
Merupakan prosedur tindakan untuk
mengembalikan fungsi pernapasan dan
jantung guna mempertahankan
kelangsungan hidup pasien
Merupakan prosedur pengiriman Pasien ke
pusat-pusat rujukan lainya terutama yang
berkaitan dengan tindakan sub spesialis
karena kurangnya sarana alat medis atau
belum tersedianya tenaga ahli yang
mengerjakan tindakan tersebut sehingga
pasien perlu dirujuk atau pelayanan
rujukan dilakukan atas permintaan
pasien/keluarga pasien
Merupakan prosedur pemesanan barang /
alat dalam lingkungan Rumah Sakit Umum
Daerah Denpasar
Merupakan prosedur penilaian pekerjaan
pegawai dalam rangka peningkatan mutu
pelayanan
1549.
SOP Program Orientasi Pegawai Baru di
Ruang Intensif
Merupakan prosedur kegiatan untuk
menyamakan persepsi, meningkatkan
keterampilan, meningkatkan kepuasan
kerja, dan membina sikap profesional
tenaga keperawatan
1550.
SOP Penjadwalan Pasien Operasi Darurat
1551.
SOP Penjadwalan Pasien Operasi Electif
1552.
SOP Pemeriksaan Identitas Pasien, Lokasi,
Tehnik & Ijin Operasi
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
sesegera mungkin tanpa mengabaikan
syarat mutlak yang harus disiapkan demi
keselamatan pasien
Merupakan prosedur tindakan operasi
yang dilaksanakan dengan persiapan
kondisi pasien se-optimal mungkin sesuai
dengan masalah yang dihadapi
Merupakan prosedur identifikasi pasien pre
operatif setelah tiba dikamar operasi
1553.
SOP Konsultasi Medis Pasien dengan
Tindakan Pembedahan Cyto
Merupakan prosedur konsultasi penderita
ke SMF lain bila ditemukan indikasi
sehingga dengan demikian penanganan
penderita menjadi optimal
1554.
SOP Konsultasi Medis Pasien dengan
Tindakan Pembedahan Electif
Merupakan prosedur yang memerlukan
penanganan / konsultasi di poliklinik lain
dilingkungan RSUD Wangaya sehingga
1
2
4
5
6
1555.
SOP Konsultasi Penderita di Ruang Operasi
ke SMF Lainnya
Merupakan prosedur bagi penderita
dikonsulkan ke SMF lain bila ditemukan
indikasi sehingga dengan demikian
penanganan penderita menjadi optimal
Merupakan prosedur yang dilakukan
bersama antar disiplin ilmu dalam rangka
memberikan pelayanan paripurna
Merupakan prosedur dalam memberi
dukungan spiritual kepada pasien yang
akan menjalani operasi
1556.
SOP Kerjasama Antar Disiplin di IBS
1557.
SOP Menyiapkan Mental Pasien Sebelum
Operasi
1558.
SOP Desinfeksi
1559.
SOP Perawatan Kamar Operasi Setelah
Operasi
1560.
SOP Menyiapkan Pasien Consul
1561.
SOP Pasien Referall
1562.
SOP Penyusunan Jadwal Dines
1563.
SOP Pelayanan Konsultasi
1564.
SOP Melaporkan Kead.Ps & Menerima
Instruksi Dokter Secara Lisan /Lewat Tlp
1565.
SOP Persiapan Ruangan Kamar Operasi
1566.
SOP Pengendalian Sterilisasi Instrument IBS
1567.
SOP Penghitung Kasa & Alat Sebelum &
Sesudah OK
1568.
SOP Menyiapkan Pasien untuk Tindakan
Pembedahan Akut
1569.
SOP Pemakaian Bedside Monitor
1570.
SOP Penatalaksanaan Tertusuk Jarum
1571.
SOP Cara Menanggulangi Jika Terjadi
Kontaminasi Bahan Berbahaya
1572.
SOP Perencanaan Perbekalan Farmasi
1573.
SOP Pengadaan Bahan – Bahan Berbahaya
1574.
SOP Penyimpanan Perbekalan Farmasi
Merupakan prosedur kegiatan
penyimpanan perbekalan farmasi didalam
ruang penyimpanan sesuai dengan
karakteristik dari masing-masing sediaan
obat
1575.
SOP Penyimpanan Bahan – Bahan
Berbahaya
Merupakan prosedur kegiatan
penyimpanan bahan-bahan berbahaya
yaitu bahan kimia dan biologi, baik dalam
bentuk tunggal maupun campuran yang
dapat membahayakan kesehatan dan
lingkungan hidup secara langsung maupun
tidak langsung yang mempunyai sifat
racun,karsinogenik, teratogenik,
mutagenik, korosif dan iritatif
1576.
SOP Distribusi Alat Kesehatan dan Bahan
Habis Pakai ke Ruang Rawat Inap dan
Poliklinik
1577.
SOP Distribusi Alkes dan Obat Injeksi yang
Digunakan untuk Tindakan dari Instalasi
Farmasi ke instalasi Rawat Jalan
Merupakan prosedur kegiatan pelayanan
permintaan kebutuhan obat dan alat
kesehatan habis pakai yang diperlukan
oleh ruangan poliklinik dan unit
pemakai/pelayanan lainnya
Merupakan prosedur Penyediaan alkes
dan obat di instalasi farmasi untuk
menunjang pelaksanaan kegiatan
pelayanan kepada pasien
1578.
SOP Pembuatan dan Pengemasan Salep
1579.
SOP Pembuatan dan Pengemasan Pulvis
1580.
SOP Pelayanan Informasi Obat
Merupakan prosedur penyebaran informasi
obat yang benar, tepat dan jelas yang
diperlukan baik oleh dokter, paramedis,
penderita maupun keluarga penderita
1581.
SOP Pengkajian Penggunaan Obat
1582.
SOP Pelayanan Obat dan Alat Kesehatan
Bagi Pasien di Apotek
1583.
SOP Pelayanan Obat Pasien Rawat Inap
dengan Sistem ODDD (One Day Dose
Dispensing)
Merupakan prosedur menilai keabsahan
resep secara administrasi hingga deteksi
adanya potensi masalah terkait obat dan
tindak lanjut untuk mengatasinya sehingga
resep dapat dilayani pada pasien rawat
inap
Merupakan prosedur pendekatan
professional petugas farmasi yang
bertanggung jawab dalam menjamin
penggunaan obat dan alat kesehatan
sesuai indikasi, efektif, aman dan
terjangkau kepada pasien
Merupakan prosedur melayani permintaan
obat dengan cara menyiapkan,
memberikan dalam unit dose tunggal dan
ganda yang berisi obat dalam jumlah yang
telah ditetapkan, dalam jumlah yang cukup
untuk penggunaan satu hari
Merupakan prosedur tindakan untuk
membunuh kuman patogen tetapi tidak
termasuk sporanya pada peralatan
perawatan kedokteran atau permukaan
jaringan tubuh dengan menggunakan
bahan desinfektan atau dengan cara :
Mencuci, Mengoleskan, Merendam, dan
menjemur.
Merupakan prosedur perawatan kamar
operasi setelah selesai dilakukan operasi,
agar siap dipakai operasi selanjutnya
Merupakan prosedur penyiapan pasien
untuk pemeriksaan kebagian lain yang
diperlukan oleh dokter yang merawat /
menanganinya, baik untuk pasien rawat
inap maupun rawat jalan
Merupakan prosedur bagi pasien yang
telah dilakukan pemeriksaan secara medis
perlu dirujuk ke Rumah Sakit yang lebih
tinggi untuk mendapatkan tindakan yang
lebih tepat
Merupakan prosedur penyusunan jadwal
dinas tenaga perawat yang selama 24 jam
Merupakan prosedur dari program medis
dalam upaya menegakkan diagnose atau
menentukan pengobatan yang tepat
Merupakan prosedur pelaporan keadaan
pasien kepada dokter dan menerima
intruksi dari dokter secara lisan atau
melalui telepon
Merupakan prosedur upaya persiapan
dengan cara meletakkan alat-alat di kamar
operasi sesuai tempatnya yang bertujuan
membantu lancarnya operasi
Merupakan prosedur sterilisasi alat yang
dipakai untuk pembedahan dalam keadaan
steril
Merupakan prosedur penghitungan kasa
dan irastrumen yang digunakan selama
pembedahan
Merupakan prosedur kegiatan untuk
mempersiapkan baik jasmani maupun
rohani serta peralatan yang akan
diperlukan untuk operasi
Merupakan prosedur yang digunakan
untuk monitoring keadaan pasien dengan
menggunakan alat yang disebut bed side
monitor
Merupakan prosedur yang digunakan
untuk menangani apabila petugas tertusuk
jarum/benda tajam mulai pertolongan
pertama sampai lanjutan
Merupakan prosedur penanggulangan jika
terjadi kontaminasi bahan berbahaya dan
beracun dan pemakaian alat pelindung diri
Merupakan prosedur estimasi kebutuhan
perbekalan farmasi dalam rangka
pengadaan perbekalan farmasi
Merupakan prosedur pengadaan
perbekalan farmasi khususnya bahanbahan berbahaya sesuai dengan aturan
yang berlaku
Merupakan prosedur untuk mendapatkan
hasil dan mutu yang optimal pada
pelayanan pasien
Merupakan prosedur pembuatan obat
yang berbentuk serbuk yang terdiri dari
beberapa jenis obat yang digerus menjadi
satu dan di kemas dalam kertas perkamen
atau dikemas dalam bentuk kapsul
1
2
4
5
6
Merupakan prosedur penyiapan obat –
obatan yang bersifat emergency yang
diperlukan oleh pasien – pasien di IRD
dengan kondisi darurat
Merupakan prosedur pelayanan
kefarmasian yang diberikan di Instalasi
Bedah Sentral untuk menyiapkan obatobatan dan alkes terkait dengan tindakan
anestesi dan pembedahan
Merupakan prosedur pelayanan farmasi
untuk menyediakan obat – obatan
golongan narkotika di lingkungan Rumah
Sakit Wangaya Denpasar untuk
kepentingan pengobatan
1584.
SOP Pelayanan Obat Emergency di IRD
1585.
SOP Pelayanan Farmasi di Instalasi Bedah
Sentral
1586.
SOP Pelayanan Obat Narkotika
1587.
SOP Pelayanan Obat Psikotropika
Merupakan prosedur pelayanan farmasi
untuk menyediakan obat – obatan
golongan psikotropika di lingkungan
Rumah Sakit Wangaya Denpasar untuk
kepentingan pengobatan
1588.
SOP Pemantauan dan Pelaporan Efek
Samping Obat
1589.
SOP Pelayanan Konseling Obat Bagi Pasien
1590.
SOP Orientasi Pegawai di Instalasi Farmasi
RSUD Wangaya
1591.
SOP Administrasi dan Pengarsipan di
Instalasi Farmasi
Merupakan prosedur pemantauan dan
pelaporan efek samping obat yang tidak
dikehendaki terjadi pada dosis normal,
yang digunakan pada manusia untuk
profilaksis, diagnosis atau untuk modifikasi
fungsi fisiologi
Merupakan prosedur yang sistematik untuk
mengidentifikasi dan memberikan solusi
masalah obat bagi penderita
Merupakan prosedur awal penerimaan
pegawai baru sehingga kelak dapat
mengetahui tugas dan fungsi di Instalasi
farmasi
Menyelenggarakan prosedur pekerjaan
meliputi penerimaan surat masuk,
pengiriman surat keluar, membuat laporan
kegiatan instalasi farmasi, pengarsipan
surat, resep dan informasi kegiatan rumah
sakit
1592.
SOP Pengadaan Perbekalan Farmasi
1593.
SOP Penerimaan Perbekalan Farmasi A dan Merupakan prosedur penerimaan
B
pengadaan perbekalan farmasi
SOP Distribusi Perbekalan Farmasi ke Apotek Merupakan prosedur kegiatan penyaluran
perbekalan farmasi dari gudang farmasi
menuju apotek/depo di lingkungan RSUD
Wangaya
1594.
Merupakan prosedur pengadaan
perbekalan farmasi dalam pemilihan jenis,
jumlah dan harga perbekalan farmasi
sesuai dengan aturan yang ditetapkan
1595.
SOP Pembayaran Perbekalan Farmasi
1596.
SOP Pengendalian Bahan Habis Pakai di
Ruang Rawat Inap dan Poliklinik
1597.
SOP Pemantapan Mutu Eksternal Analitik
Merupakan prosedur pencegahan dan
pengawasan yang dilaksanakan oleh
setiap laboratorium secara terus menerus
untuk mendeteksi secara dini kesalahan
yang terjadi pada tiap tahap pemeriksaan
yang tepat dan teliti dengan menggunakan
sampel dari Lab kes pusat
1598.
SOP Pemeriksaan H I V Test ( Rapid )
1599.
SOP Pemeriksaan N A R K O B A
1600.
SOP Penanganan Khusus Bagi Bahan
Infeksius
Merupakan prosedur tindakan
pemeriksaan untuk mengetahui dan
mendeteksi adanya virus HIV pada darah
dengan metode cepat (rapid)
Merupakan prosedur pemeriksaan narkoba
untuk mengetahui dan mendeteksi adanya
zat adiktif atau tidak
Merupakan prosedur tindakan penanganan
bahan khusus laboratorium yang
berpotensi dapat menyebabkan gangguan
kesehatan dan keselamatan bagi petugas
laboratorium dan lingkungan disekitarnya
1601.
SOP Pengambilan dan Penerimaan
Spesimen
Merupakan prosedur perlakuan spesimen
mulai dari pengambilan, pencatatan,
penerimaan, pendistribusian sampai
penyimpanan sementara jika diperlukan
1602.
SOP Pengambilan Spesimen Laboratorium
Merupakan prosedur pengambilan
spesimen untuk pemeriksaan laboratorium
1603.
SOP Pengambilan Sampel untuk
Pemeriksaan AGD
1604.
1605.
1606.
1607.
1608.
1609.
1610.
1611.
Merupakan prosedur pembayaran
perbekalan farmasi sesuai pesanan
kepada distributor
Merupakan prosedur kegiatan memantau
dan mengawasi pemakaian barang habis
pakai secara efektif dan efisien
Merupakan prosedur dalam mengambil
darah arteri untuk pemeriksaan analisa gas
darah yang berhubungan dengan fungsi
respirasi dan metabolisme
SOP Cara Operasional Refrigerator / Kulkas Merupakan prosedur tindakan
mengoperasikan refrigerator mulai dari
menghidupkan sampai dengan
mematikannya
SOP Prosedur Permintaan, Penerimaan, dan Merupakan prosedur permintaan,
Penggunaan Reagen
penerimaan, penyimpanan dan
penggunaan reagen dengan
pencatatannya
SOP Penanganan Spesimen Hematologi
Merupakan prosedur pengambilan,
penerimaan, pendistribusian sampai
pelaksananaan pemeriksaan sampel darah
untuk pemeriksaan Hematologi
SOP Penanganan Spesimen Urine
Merupakan prosedur pengambilan,
penerimaan, pendistribusian sampai
pelaksananaan pemeriksaan sampel Urine
SOP Penanganan Spesimen Kimia Klinik
Merupakan prosedur pengambilan,
penerimaan, pendistribusian sampai
pelaksananaan pemeriksaan sampel darah
untuk pemeriksaan Kimia Klinik
SOP Penanganan Spesimen Faeces
Merupakan prosedur pengambilan,
penerimaan, pendistribusian sampai
pelaksananaan pemeriksaan sampel
Faeses
SOP Penanganan Spesimen Dahak (Sputum) Merupakan prosedur pengambilan,
penerimaan, pendistribusian sampai
pelaksananaan pemeriksaan sampel
Dahak / Sputum
SOP Penanganan Spesimen Imunologi
Merupakan prosedur pengambilan,
(Serologi)
penerimaan, pendistribusian sampai
pelaksananaan pemeriksaan sampel darah
untuk pemeriksaan Imunologi / Serologi
1612.
SOP Penanganan Spesimen Cairan Pleura
1613.
SOP Penanganan Hasil Ekstrim
Merupakan prosedur pengambilan,
penerimaan, pendistribusian sampai
pelaksananaan pemeriksaan sampel
cairan Pleura
Merupakan prosedur untuk mengatasi jika
ada hasil pemeriksaan yang terlalu rendah
atau terlalu tinggi (ekstrim)
1
2
4
5
6
1614.
SOP Pengelolaan Hasil Pemeriksaan
Laboratorium
1615.
SOP Pemeriksaan Maag Duodenal
1616.
SOP Pemeriksaan BNO-IVP
1617.
SOP Pemeriksaan Follow Through
1618.
SOP Pemeriksaan Colon In Loop
1619.
SOP Pemeriksaan USG
1620.
SOP Pemeriksaan Ct Scan
Merupakan prosedur pemeriksaan dengan
metode tomografi tranversal, yang akan
menghasilkan gambar irisan melintang
serta nilai penyerapannya akan ditampilkan
pada layer TV dengan suatu skala dari
hitam ke putih (grayscale)
1621.
SOP Prosedur Pendaftaran Radiologi
Merupakan prosedur kegiatan dimana
pasien sebelum mendapat pelayanan
radiologi harus mendaftar terlebih dahulu di
loket pendaftaran pasien
1622.
SOP Pembayaran Tindakan Radiologi
1623.
SOP Prosedur Pengambilan Hasil
1624.
SOP Pemeriksaan Tanpa Kontras Oleh
Radiografer
Merupakan prosedur kegiatan dimana
pasien rawat jalan berstatus pasien umum,
sebelum mendapatkan hasil pemeriksaan
radiologi harus membayar sesuai dengan
tindakan pemeriksaan radiologi yang
dilakukan
Merupakan prosedur kegiatan setelah
pasien dilakukan pemeriksaan di bagian
radiologi
Merupakan prosedur pemeriksaan
radiologi yang sederhana/ tidak
mempergunakan bahan kontras,
dikerjakan oleh radiografer
1625.
SOP Pemeriksaan Kontras Serta Expertise
Oleh Dokter Spesialis Radiologi
1626.
SOP Pemeriksaan Cito Pada Keadaan Gawat Merupakan prosedur pemeriksaan
Darurat
radiologi baik itu pemeriksaan rongent
tanpa kontras, dengan kontras atau USG
pada kasus-kasus cito/urgen secara medis
yang memerlukan penanganan operasi cito
segera setelah pemeriksaan
SOP Pelayanan Radiologi 24 Jam
Merupakan prosedur pemeriksaan
radiologi kepada pasien yang perlu
penanganan pasien dengan segera
SOP Kontrol Proteksi Radiasi
Merupakan prosedur tentang ketentuan
keselamatan kerja terhadap radiasi, nilai
batas dosis equivalen ditentukan agar
tujuan dari proteksi radiasi dapat dicapai
SOP Peminjaman Foto yang Belum
Merupakan prosedur pemberian pelayanan
Diexspertise
kepada dokter yang memerlukan melihat
foto yang belum di expertise
1627.
1628.
1629.
Merupakan prosedur pengelolaan hasil
laboratorium mulai keluar dari alat sampai
hasil diterima oleh pasien atau unit yang
meminta
Merupakan prosedur pemeriksaan secara
radiografi dari gaster/maag/ventriculi dan
sebagian dari duodenum dengan
menggunakan kontras media positif dan
kontras media negatif
Merupakan prosedur pemeriksaan
terhadap traktus urinarius mulai dari ginjal
hingga vesika urinaria dengan
memasukkan kontras media yang
disuntikkan melaui vena
Merupakan prosedur pemeriksaan secara
radiologis pada usus halus
Merupakan prosedur pemeriksaan secara
radiologi dari usus besar dengan
memasukkan bahan kontras positif (single
contras) dan kontras negatif (double
contras)
Merupakan prosedur pemeriksaan dengan
menggunakan gelombang
elektromagnetik/gelombang suara dengan
frekuensi yang tinggi yang melampaui daya
tangkap telinag manusia (antara 1 samapai
10 MHZ)
Merupakan prosedur pemeriksaan
radiology yang mempergunakan bahan
kontras dan expertise sesuai etika profesi
kedokteran, wajib dikerjakan oleh dokter
spesialis radiology
1630.
SOP Pemeriksaan Radiologi Konvensional
Kepala
Merupakan prosedur persiapan yang
dilakukan pasien untuk melakukan
pemeriksaan radiologi tanpa media kontras
yang ditujukan kepada organ kepala
1631.
SOP Pemeriksaan Radiologi Konvensional
Thorax
Merupakan prosedur pemeriksaan
radiologi tanpa media kontras yang
ditujukan kepada organ-organ thorax
1632.
SOP Pemeriksaan Radiologi Konvensional
Abdomen
1633.
SOP Pemeriksaan Radiologi Konvensional
Ekstremitas
1634.
SOP Pemeriksaan Radiologi Konvensional
Vertebrae
1635.
SOP Pemeriksaan Radiologi Ct Scan Kepala
Merupakan prosedur pemeriksaan
radiologi tanpa media kontras yang
ditujukan kepada organ-organ pada area
abdomen
Merupakan prosedur pemeriksaan
radiologi konvensional yang ditujukan
kepada ekstremitas
Merupakan prosedur pemeriksaan
radiologi konvensional yang ditujukan
kepada vertebrae
Merupakan prosedur pemeriksaan yang
dilakukan dengan menggunakan sinar
pengion (sinar X) dengan suatu alat yang
dinamakan CT Scan untuk menghasilkan
gambar potongan-potongan tubuh
manusia (tomografi) untuk mengetahui
kelainan pada anatomi dan fisiologi dari
organ kepala (brain dan tulang tengkorak)
1636.
SOP Pemeriksaan Radiologi Ct Scan Thorax Merupakan prosedur pemeriksaan yang
dilakukan dengan menggunakan sinar
pengion (sinar X) dengan suatu alat yang
dinamakan CT Scan untuk menghasilkan
gambar potongan – potongan tubuh
manusia (tomografi) untuk mengetahui
kelainan pada anatomi dan fisiologi dari
organ Thorax
1637.
SOP Pemeriksaan Radiologi Ct Scan
Abdomen
Merupakan prosedur pemeriksaan dengan
suatu alat yang dinamakan CT Scan untuk
menghasilkan gambar potongan –
potongan tubuh manusia (tomografi) untuk
mengetahui kelainan pada anatomi dan
fisiologi dari abdomen
1638.
SOP Pemeriksaan Radiologi Ct Scan
Vertebrae
Merupakan prosedur pemeriksaan yang
dilakukan dengan menggunakan sinar
pengion (sinar X) dengan suatu alat yang
dinamakan CT Scan untuk menghasilkan
gambar potongan – potongan tubuh
manusia (tomografi) untuk mengetahui
kelainan pada anatomi dan fisiologi dari
organ vertebrae
1
2
4
5
6
1639.
SOP Pemeriksaan Radiologi Ct Scan Sinus
Paranasal (Spn)
Merupakan prosedur pemeriksaan yang
dilakukan dengan menggunakan sinar
pengion (sinar X) dengan suatu alat yang
dinamakan CT Scan untuk menghasilkan
gambar potongan – potongan tubuh
manusia (tomografi) untuk mengetahui
kelainan pada anatomi dan fisiologi dari
organ SPN
1640.
SOP Pemeriksaan Radiologi Ct Scan Pelvis
Merupakan prosedur pemeriksaan yang
dilakukan dengan menggunakan sinar
pengion (sinar X) dengan suatu alat yang
dinamakan CT Scan untuk menghasilkan
gambar potongan – potongan tubuh
manusia (tomografi) untuk mengetahui
kelainan pada anatomi dan fisiologi dari
organ pelvis
1641.
SOP Persiapan Pasien Pemeriksaan
Radiologi Ct Scan dengan Kontras
Merupakan prosedur persiapan yang harus
dilakukan oleh pasien sebelum menjalani
pemeriksaan CT scan dengan kontras
1642.
SOP Tatalaksana Perencanaan
Pengembangan Kompetensi
Merupakan prosedur pembuatan
perencanaan pengembangan kompetensi
pegawai RS secara rutin setiap tahun
1643.
SOP Tatalaksana Mengikuti Pelatihan /
Workshop di Luar RS dengan Menggunakan
Anggaran BLUD RSUD Wangaya
Merupakan prosedur dalam mengikuti
pelatihan / workshop di luar RS dengan
menggunakan anggaran BLUD RSUD
Wangaya
1644.
SOP Tatalaksana Mengikuti Pelatihan /
Workshop yang Dibiayai Oleh Instansi
Penyelenggara
1645.
SOP Tatalaksana Pengajuan Pelatihan
Didalam RSUD Wangaya (In House
Training)
1646.
SOP Tatalaksana Pembuatan SK Direktur
Tentang Pelatihan In House Training Bagi
Pegawai RS
SOP Tatalaksana Pelaksanaan Pelatihan In
House Training Bagi Pegawai RS
Merupakan prosedur dalam mengikuti
pelatihan/workshop bagi SDM RSUD
Wangaya yang dilaksanakan oleh instansi
lain dan dibiayai oleh instansi
bersangkutan
Merupakan prosedur pengajuan pelatihan
in house training bagi pegawai yang
dilaksanakan di dalam rumah sakit dan
biaya melalui anggaran BLUD RSUD
Wangaya
Merupakan prosedur pembuatan SK
DIrektur tentang pelatihan in house training
bagi pegawai RS
Merupakan prosedur pelaksanaan
pelatihan in house training bagi pegawai
RS yang dilaksanakan di dalam rumah
sakit dan di biayai melalui anggaran BLUD
RSUD Wangaya
Merupakan prosedur mengikuti
seminar/symposium baik di dalam daerah
maupun di luar propinsi
1647.
1648.
SOP Tatalaksana Mengikuti Seminar,/
Symposium Didalam Daerah/Diluar Propinsi
1649.
SOP Tatalaksana Orientasi Umum Pegawai
Baru/Pindahan
SOP Tatalaksana Penerimaan Study Banding
ke RSUD Wangaya
1650.
1651.
1652.
1653.
1654.
1655.
1656.
1657.
Merupakan prosedur pelaksanaan
orientasi umum pegawai baru/pindahan
Merupakan prosedur penerimaan study
banding dari instansi/RS lain ke RSUD
Wangaya
SOP Tatalaksana Pegawai Rs Mengikuti Ijin
Belajar
Merupakan prosedur mengikuti ijin belajar
adalah tata cara pehawai RS mengikuti ijin
belajar
SOP Tatalaksana Pegawai Rs Mengikuti
Merupakan prosedur mengikuti tugas
Tugas Belajar
belajar
SOP Tatalaksana Pembuatan Kerjasama
Merupakan prosedur pembuatan
Praktek atau Penelitian dengan Institusi
kerjasama praktek / penelitian dengan
Pendidikan
institusi pendidikan
SOP Orientasi Siswa/Mahasiswa yang Akan Merupakan prosedur orientasi siswa/
Praktek Klinik di RSUD Wangaya
mahasiswa sebelum melaksanakan
praktek
SOP Tatalaksana Pengajuan Ijin Praktek
Merupakan prosedur pengajuan ijin
Kerja Lapangan Siswa/Mahasiswa di RSUD praktek kerja lapangan siswa/mahasiswa di
Wangaya
RSUD Wangaya
SOP Tatalaksana Praktek Kerja Dokter Muda Merupakan prosedur praktek kerja dokter
FK UNUD Denpasar di RS
muda FK UNUD Denpasar di RS
SOP Tatalaksana Pengajuan Penelitian
Merupakan prosedur mahasiswa/institusi
Mahasiswa/Institusi di RSUD Wangaya
melaksanakan penelitian di RSUD
Wangaya
1658.
SOP Tatalaksana Pengajuan Pengambilan
Data Siswa/Mahasiswa di RSUD Wangaya
Merupakan prosedur mengajukan ijin
pengambilan data siswa/mahasiswa di
RSUD Wangaya
1659.
SOP Tatalaksana Evaluasi Pasca Pelatihan
Pegawai Rumah Sakit
Merupakan prosedur mengevaluasi
pegawai RS yang telah mengikuti pelatihan
1660.
SOP Promosi Kesehatan Bagi Pasien
Merupakan prosedur untuk meningkatkan
kemampuan pasien, klien, dan kelompok –
kelompok masyarakat, agar pasien dapat
mandiri dalam mempercepat kesembuhan
dan rehabilitasinya, klien dan kelompok –
kelompok masyarakat dapat mandiri dalam
meningkatkan kesehatan, mencegah
masalah – masalah kesehatan, dan
mengembangkan upaya kesehatan
bersumberdaya masyarakat, melalui
pembelajaran dari, oleh, untuk, dan
bersama mereka, sesuai sosial budaya
mereka, serta didukung kebijakan publik
yang berwawasan kesehatan
1661.
SOP Prosedur Mengadakan Kerjasama (IKS) Merupakan prosedur yang dilaksanakan
dengan Pihak Kedua
oleh rumah sakit dalam rangka pemasaran
rumah sakit dengan cara penyebaran
informasi tentang jasa pelayanan rumah
sakit serta kondisi rumah sakit itu sendiri
secara jujur, mendidik, informatif, dan
dapat membuat seseorang memahami
tentang pelayanan kesehatan yang akan
didapatkannya
1662.
SOP Siaran Interaktif Kesehatan di Radio
Pemerintah Kota Denpasar
Merupakan prosedur Informasi kesehatan
yang membahas tentang penyakit oleh
dokter spesialis yang bertugas di RSUD
Wangaya Kota Denpasar melalui media
elektronik (Radio Pemerintah Kota
Denpasar)
1663.
SOP Pemeliharaan Instalasi Pengolahan Air
Limbah
Merupakan prosedur untuk memelihara
agar instalasi pengolahan air limbah dapat
berfungsi dengan baik dan diperoleh hasil
akhir air limbah yang tidak mencemari
lingkungan
1664.
SOP Pengoperasian Dan Pengurasan
Instalasi Pengolahan Air Limbah
1665.
SOP Pemisahan Sampah
Merupakan prosedur pengoperasian dan
pengurasan instalasi pengolahan air
limbah adalah cara mengoperasikan dan
membersihkan seluruh instalasi
pengolahan air limbah
Merupakan prosedur pemisahkan antara
sampah medis dan non medis,agar dapat
diolah sesuai dengan jenisnya
1666.
SOP Pengumpulan Sampah
Merupakan prosedur pemisahan sampah
agar tidak tercampur antara sampah
medis, non medis, sampah dapur
1
2
4
5
6
1667.
SOP Pengangkutan Sampah
Merupakan prosedur untuk mengurangi
terjadinya penumpukan sampah disetiap
unit tempat bak sampah dan mencegah
terjadinya penularan penyakit oleh vector (
lalat ) melalui sampah yang
berserakan/bertumpuk ditempat sampah
1668.
SOP Pemeliharaan Incinerator
Merupakan prosedur pemeliharaan secara
rutin agar Incinerator dapat berfungsi
dengan baik, maka perlu diupayakan
pemeliharaan Incinerator secara berkala
1669.
SOP Pembuangan Sampah Yang Infeksius
Merupakan prosedur untuk mencegah
penularan penyakit oleh sampah medis
yang infeksius beracun dan berbahaya
maka sampah medis perlu dikelola dengan
benar
1670.
SOP Alat Pelindung Diri Petugas Incinerator
1671.
1672.
Merupakan prosedur pemakaian alat
pelindung diri agar terhindar dari bahaya
sampah medis padat dan sampah B3
SOP Area Penyimpanan Sementara Limbah Merupakan prosedur untuk menyimpan
Merkuri Secara Tepat
produk yang mengandung merkuri dan
tidak digunakan lagi secara tepat
SOP Penyimpanan Limbah Bahan Berbahaya Merupakan prosedur teknik kegiatan
dan Beracun (B3)
penempatan limbah B3 untuk menjaga
kualitas dan kuantitas limbah B3 dan atau
mencegah dampak negative limbah B3
terhadap lingkungan hidup, kesehatan
manusia, dan makhluk hidup lainnya
1673.
SOP Penanganan Tumpahan Merkuri
Merupakan prosedur mengurangi dampak
dari tumpahan atau paparan merkuri atau
limbah medis
Merupakan prosedur untuk menanggulangi
terjadinya kecelakaan dan atau keadaan
darurat akibat limbah B3
1674.
SOP Tanggap Darurat Limbah B3
1675.
SOP Pengendalian Serangga dan Tikus
Merupakan prosedur melaksanakan
pengendalian Serangga dan Tikus untuk
menekan kepadatan populasi Serangga
dan Tikus di rumah sakit
1676.
SOP Penyehatan Ruangan dan Bangunan
Termasuk Pencahayaan, Penghawaan serta
Kebisingan
Merupakan prosedur untuk menciptakan
suatu kondisi ruang dan bangunan
termasuk pencahayaan, penghawaan dan
kebisingan yang nyaman, bersih dan sehat
dilingkungan Rumah Sakit agar tidak
menimbulkan dampak negatuf terhadap
pasien,pengunjung dan karyawan Rumah
Sakit disamping juga dapat memperkecil
kemungkinan rusaknya sarana dan
peralatan
1677.
SOP Fasilitas Sanitasi
1678.
SOP Penyediaan Air Bersih
1679.
SOP Pengambilan Sampel Air Bersih
Merupakan prosedur penunjang pelayanan
kesehatan baik berupa sarana air bersih
maupun air limbah seperti kamar mandi,
WC, selokan dan lain-lain yang
berhubungandengan penyehatan
lingkungan
Merupakan prosedur penyediaan air bersih
yang cukup serta diperlukan adanya suatu
pemeriksaan kualitas air bersih secara
berkala
Merupakan prosedur yang menguraikan
tentang tata cara pengambilan sampel air
bersih pada ruangan tertentu
1680.
SOP Pengambilan Sampel Air Limbah
1681.
SOP Pengelolaan Limbah Termometer
Merkuri
1682.
SOP Pengelolaan Limbah Medis Padat
Merupakan prosedur untuk mencegah dan
atau mengurangi risiko dampak limbah
medis terhadap lingkungan hidup,
kesehatan manusia dan makhluk hidup
lainnya
1683.
SOP Pengelolaan Limbah B3
Merupakan prosedur pelaksanaan
pengelolaan limbah B-3 yang baik di
lingkungan rumah sakit
1684.
SOP Alur Kerja Instalasi Pemeliharaan
Sarana
1685.
SOP Kalibrasi Peralatan Medis
Merupakan prosedur yang melibatkan
bagian-bagian yang saling berhubungan
satu sama lain dalam melaksanakan
kegiatan pemeliharaan dan perbaikan
sarana, prasarana dan peralatan rumah
sakit
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
untuk mentera peralatan medis rumah
sakit agar data yang didapat benar dan
akurat
1686.
SOP Perbaikan Peralatan Medis
1687.
SOP Pemeliharaan Peralatan Icu
1688.
SPO Perbaikan Peralatan Icu
1689.
SOP Pemeliharaan Peralatan Ok
1690.
SOP Perbaikan Peralatan Ok
1691.
SOP Pemeliharaan Peralatan Ird
Merupakan prosedur yang menguraikan
tentang tata cara pengambilan sampel air
limbah pada saluran inlet dan outlet
instalasi pengolahan air limbah
Merupakan prosedur yang menguraikan
tentang tata cara pengelolaan limbah
termometer merkuri dari ruang-ruang
perawatan sampai ke tempat penyimpanan
yang aman
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
untuk memperbaiki peralatan medis
dirumah sakit yang rusak dan masih dapat
diperbaiki
Merupakan prosedur mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh
teknisi elektromedis dalam melaksanakan
pemeliharaan peralatan ICU yang
berdasarkan persyaratan dan prosedur
yang harus dipenuhi
Merupakan prosedur mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh
teknisi elektromedis dalam melaksanakan
perbaikan kerusakan peralatan ICU, yang
berdasarkan prasyarat dan prosedur yang
harus dipenuhi
Merupakan prosedur mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh
teknisi elektromedis dalam melaksanakan
perbaikan kerusakan peralatan OK, yang
berdasarkan prasyarat dan prosedur yang
harus dipenuhi
Merupakan prosedur mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh
teknisi elektromedis dalam melaksanakan
pemeliharaan peralatan OK yang
berdasarkan persyaratan dan prosedur
yang harus dipenuhi
Merupakan prosedur mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh
teknisi elektromedis dalam melaksanakan
pemeliharaan peralatan IRD yang
berdasarkan persyaratan dan prosedur
yang harus dipenuhi
1
2
4
5
6
1692.
SOP Perbaikan Peralatan Ird
Merupakan prosedur mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh
teknisi elektromedis dalam melaksanakan
perbaikan kerusakan peralatan IRD, yang
berdasarkan prasyarat dan prosedur yang
harus dipenuhi
1693.
SOP Pemeliharaan Peralatan Medis
Merupakan prosedur mengenai langkahlangkah teknis yang harus diikuti oleh
teknisi elektromedis dalam melaksanakan
pemeliharaan peralatan medis yang
berdasarkan persyaratan dan prosedur
yang harus dipenuhi
1694.
SOP Pengadaan Barang ( Sperpart )
Merupakan prosedur mengusahakan
barang-barang (spare part) yang
diperlukan dalam menunjang upaya
perbaikan alat, baik alat medis, nonmedis
ataupun perbengkelan
1695.
SOP Pemeliharaan Nebulizer
Merupakan prosedur mengusahakan alat
Nebulizer Ultrasonik selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
1696.
SOP Pemeliharaan Sterilisator Basah
1697.
SOP Pemeliharaan Syringe Pump
1698.
SOP Pemeliharaan Dental Unit
Merupakan prosedur mengusahakan alat
Sterilisator Basah selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
Merupakan prosedur mengusahakan alat
Syringe Pump selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
Merupakan prosedur mengusahakan alat
Dental Unit selalu dalam keadaan bersih,
baik dan siap pakai setiap hari
1699.
SOP Pemeliharaan Suction Portable
1700.
SOP Pemeliharaan Dental X-Ray
1701.
SOP Pemeliharaan Suction Pump
1702.
1703.
1704.
Merupakan prosedur mengusahakan alat
Suction Portable selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
Merupakan prosedur mengusahakan alat
Dental X-Ray selalu dalam keadaan bersih,
baik dan siap pakai setiap hari
Merupakan prosedur mengusahakan alat
suction portable selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
SOP Pemeliharaan Operating Lamp
Merupakan prosedur mengusahakan alat
lampu operasi selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
SOP Pemeliharaan Esu ( Elektro Surgeri Unit Merupakan prosedur mengusahakan alat
)
ESU (Elekto Surgeri Unit) selalu dalam
keadaan bersih, baik dan siap pakai setiap
hari
SOP Pemeliharaan Defibrilator
Merupakan prosedur mengusahakan alat
Defibrilator selalu dalam keadaan bersih,
baik dan siap pakai setiap hari
1705.
SOP Pemeliharaan Bed Side Monitor
Merupakan prosedur mengusahakan alatalat bedside monitor selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
1706.
SOP Pemeliharaan Baby Incubator
Merupakan prosedur mengusahakan alatalat baby incubator selalu dalam keadaan
bersih, baik dan siap pakai setiap hari
1707.
SOP Pemeliharaan Infan Warmer
1708.
SOP Pemeliharaan Tensi Meter
Merupakan prosedur mengusahakan alat
infan warmer selalu dalam keadaan bersih,
baik dan siap pakai setiap hari
Merupakan prosedur mengusahakan alat
tensi meter selalu dalam keadaan bersih,
baik dan siap pakai setiap hari
1709.
SOP Pendaftaran Pasien Rawat Jalan
1710.
SOP Pendaftaran Pasien Rawat Inap
1711.
SOP Pengisian Berkas Rekam Medis Pasien Merupakan prosedur kegiatan mutu
pelayanan medis di sebuah institusi
pelayanan kesehatan
1712.
SOP Identifikasi Pasien
1713.
SOP Penomoran Pasien
1714.
SOP Penamaan Pasien
1715.
SOP Penolakan Tindakan Kedokteran
1716.
SOP Persetujuan Tindakan Kedokteran
1717.
SOP Penggunaan Tanda Bahaya
1718.
SOP Pengembalian Berkas Rekam Medis
Merupakan prosedur pengembalian berkas
rekam medis yang kurang lengkap ke
ruang perawatan agar dilengkapi supaya
menjadi data yang benar, akurat, relevan
dan dapat dipertanggung jawabkan sesuai
dengan wewenang, baik oleh dokter
maupun paramedis
1719.
SOP Assembling Berkas Rekam Medis
1720.
SOP Coding
1721.
SOP Indexing
Merupakan prosedur untuk mendapatkan
hasil guna dan daya guna secara
maksimal dalam hal penyusunan,
penataan atau perakitan lembaran rekam
medis
Merupakan prosedur untuk melaksanakan
pengklasifikasian penyakit dan tindakan
pembedahan di RS Wangaya Kota
Denpasar
Merupakan prosedur kegiatan pada
pengelolaan rekam medis yang
mempunyai fungsi input data morbiditas
dan mortalitas ke komputer sesuai
form/data base yang telah disediakan
Merupakan prosedur kegiatan pada tempat
pendaftaran pasien rawat jalan yang
mempunyai fungsi untuk melayani
pendaftaran pasien rawat jalan umum yang
belum atau sudah pernah berobat di RS
Wangaya Kota Denpasar
Merupakan prosedur kegiatan pendaftaran
kepada seluruh pasien rawat inap yang
akan mendapatkan pelayanan medis,
penunjang medis dan non medis di RS
Wangaya Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengenal identitas
pasien yang permanen untuk dicatat di
dokumen rekam medis, identifikasi
dilakukan dengan kartu identifikasi resmi
yang masih berlaku
Merupakan prosedur pemberian nomor
kepada pasien sebagai nomor pengenal
yang berlaku di RS Wangaya
Merupakan prosedur penulisan nama
pasien kedalam formulir rekam medis yang
telah ditetapkan
Merupakan prosedur penolakan tindakan
medis dimana pasien setelah diberikan
penjelasan tentang perjalanan
penyakitnya, pasien tersebut menolak
untuk dilakukan tindakan, maka pasien/
keluarganya dianjurkan untuk mengisi
formulir penolakan tindakan medis
Merupakan prosedur persetujuan yang
diberikan oleh pasien atau keluarga atas
dasar penjelasan mengenai tindakan
medis yang akan dilakukan terhadap
pasien tersebut
Merupakan prosedur penulisan tanda
bahaya yang telah ditetapkan oleh komite
rekam medis terhadap bahaya yang terjadi
pada pasien
1
2
4
5
1722.
SOP Analisa Kualitatif Dan Kuantitatif
1723.
SOP Penyimpanan Berkas Rekam Medis
1724.
SOP Pengambilan Berkas Rekam Medis
1725.
SOP Kerahasiaan Rekam Medis
1726.
SOP Pengolahan Data dan Pelaporan
1727.
SOP Pelayanan Surat Keterangan Medis
1728.
SOP Pembuatan Grafik Barber Jonson
1729.
SOP Pelaksanaan Entry Data Program Ina
Drg’s untuk Pasien Jamkesmas
1731.
SOP Penyusutan
1732.
SOP Pemusnahan Dokumen
1733.
SOP Evaluasi Pengelolaan Rekam Medis
1734.
SOP Pelaksanaan Program Jaminan
Kesehatan Bali Mandara
1735.
SOP Peminjaman Berkas Rekam Medis
Pasien Lama
1736.
SOP Penyelesaian Berkas Rekam Medis
yang Tidak Lengkap
1737.
SOP Pelaksanaan Entry Data Program INA
CBG’s untuk Pasien Jamkesmas dan
Jampersal
1739.
1740.
Merupakan prosedur kegiatan
pengumpulan, mengolah dan menyajikan
data yang berhubungan dengan kegiatan
medis
Merupakan prosedur pelayanan surat
keterangan yang berisi tentang informasi
mengenai data atau keterangan mengenai
keadaan pasien selama pasien tersebut
dirawat di rumah sakit, baik rawat jalan
maupun rawat inap
Merupakan prosedur pembuatan suatu
grafik yang dapat memberikan gambaran
efesiensi dan mutu dari pelayanan rumah
sakit
SOP Pengisian Formulir Surat Keterangan
Merupakan prosedur penulisan diagnosa
Diagnosa dan Bukti Tindakan untuk Program dan tindakan ke dalam formulir surat
Ina DRG’s
keterangan diagnosa dan bukti tindakan
sebagai dasar pelaksanaan program INA
DRGs untuk pasien JAMKESMAS
1730.
1738.
6
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
demi terciptanya isi rekam kesehatan (RK)
yang terhindar dari masukan yang tidak
ajeg/taat asas (konsisten) maupun
pelanggaran terhadap rekaman yang
berdampak pada hasil yang tidak akurat
dan tidak lengkap. serta dimaksudkan
untuk menilai kelengkapan dan keakuratan
rekam kesehatan (RK) rawat inap dan
rawat jalan yang dimiliki oleh sarana
pelayanan kesehatan
Merupakan prosedur pengorganisasian
berkas rekam medis yang telah selesai
diproses dan diolah ke dalam rak
penyimpanan (filling system)
Merupakan prosedur pelarangan
pengambilan berkas rekam medis yang
telah disimpan pada rak file kecuali dengan
syarat dan alasan tertentu
Merupakan prosedur penjagaan
kerahasiaan rekam medis berdasarakan
kaidah dasar moral bagi tenaga kesehatan
yaitu beneficence (berbuat baik),
nonmaleficence (tidak berbuat yang
memperburuk), autonomy (menghormati
hak pasien) dan justice (memperlakukan
orang secara adil)
Merupakan prosedur entry diagnosa dan
tindakan (prosedur) ke sistem software INA
DRGs sebagai dasar pembiayaan untuk
pasien JAMKESMAS
Merupakan prosedur penggolongan rekam
medis menjadi rekam medis aktif, semi
aktif, tidak aktif. Penyusutan rekam medis
aktif ke semi aktif dan dari semi aktif ke in
aktif dilaksanakan tiap tahun
Merupakan prosedur kegiatan
penghancuran secara fisik berkas rekam
medis yang telah berakhir fungsi dan nilai
guna
Merupakan prosedur pengawasan dan
monitoring seluruh kegiatan rekam medis
Merupakan prosedur pelaksanaan jaminan
kesehatan yang diperuntukkan bagi
masyarakat Propinsi Bali yang tidak
memilki asuransi kesehatan
Merupakan prosedur peminjaman berkas
rekam medis untuk keperluan internal dan
eksternal rumah sakit
Merupakan prosedur pengembalian berkas
rekam medis ke ruang perawatan agar
dilengkapi supaya menjadi data yang
benar, akurat, relevan dan dapat
dipertanggungjawabkan sesuai dengan
wewenang, baik dokter maupun paramedis
Merupakan prosedur entry diagnosa dan
tindakan (prosedur) ke sistem software INA
CBGs sebagai dasar pembiayaan untuk
pasien JAMKESMAS
SOP Kepesertaan Pasien Jamkesmas di
Merupakan prosedur kepesertaan untuk
Tempat Pendaftaran Pasien IRD dan Rawat pasien JAMKESMAS di IRD RSUD
Inap
Wangaya Kota Denpasar
SOP Penetapan Diagnosis Severity Level 3
Merupakan prosedur penetapan diagnosis
pada Program Ina Cbg’s Pasien Jamkesmas dengan severity level 3 untuk pasien
JAMKESMAS di RSUD Wangaya Kota
Denpasar
SOP Informasi Ketersediaan Tempat Tidur
Merupakan prosedur pemberian informasi
Rawat Inap
ketersediaan tempat tidur rawat inap oleh
petugas tempat pendaftaran rawat inap
1741.
SOP Berkas Rekam Medis Pasien VCT
Merupakan prosedur keamanan berkas
rekam medis pasien poli VCT
Merupakan prosedur kegiatan perhitungan
jumlah biaya yang diperlukan untuk
penyediaan bahan makanan bagi pasien,
pegawai, maupun dokter jaga, dokter
konsultan di RSUD Wangaya
1742.
SOP Penyusunan Anggaran Belanja
Makanan
1743.
SOP Penyusunan Formula Makanan Cair
Merupakan prosedur pengolahan makanan
yang mempunyai konsistensi cair hingga
kental yang diberikan kepada pasien yang
mengalami gangguan menelan, suhu
tinggi, rasa mual, muntah, pasca
pendarahan saluran cerna, serta pra dan
pasca bedah
1744.
SOP Penerimaan Bahan Makanan
Merupakan prosedur kegiatan memeriksa,
meneliti, mancatat, memutuskan, dan
melaporkan waktu penerimaan bahan
makanan, macam dan jumlah serta
spesifikasi bahan makanan menurut
permintaan / pesanan
1745.
SOP Pemesanan Kebutuhan Bahan
Makanan Pegawai
Merupakan prosedur permintaan (order)
bahan makanan berdasarkan standar porsi
makanan pegawai dan jumlah pegawai
yang dilayani
1746.
SOP Kesehatan Bahan Makanan dan
Makanan
Merupakan prosedur upaya untuk
mengendalikan faktor makanan yang
dapat atau mungkin dapat menimbulkan
penyakit atau gangguan kesehatan lainnya
1747.
SOP Kesehatan Penjamah Makanan
Merupakan prosedur penyehatan
perorangan yang layak dalam
penyelenggaraan makanan baik mengenai
prilaku, kebiasaan serta sikap bekerja
1
2
4
5
6
1748.
SOP Penentuan Rancangan dan Evaluasi
Diet Pasien
1749.
SOP Konsultasi Gizi
1750.
SOP Mekanisme Pencatatan dan Pelaporan
Kesalahan dalam Pelayanan Gizi ke Pasien
Merupakan prosedur pencatatan dan
pelaporan kesalahan dalam pelayanan gizi
ke pasien adalah suatu usaha untuk
mencatat, melaporkan, serta
menindaklanjuti segala permasalahan
yang menyangkut kesalahan dalam
pelayanan gizi kepada pasien
1751.
SOP Pemeliharaan, Perbaikan Ruang dan
Alat
Merupakan prosedur yang dilakukan
dalam upaya tersedianya ruang kerja dan
peralatan kesehatan dalam
penyelenggaraan makanan
1752.
SOP Perencanaan Kebutuhan Bahan
Makanan Pegawai
Merupakan prosedur untuk menetapkan
jumlah dan macam bahan makanan yang
diperlukan untuk pegawai dengan
mempertimbangkan peraturan rumah sakit
hari kerja dan standar makanan pegawai
1753.
SOP Pelayanan Gizi Rawat Inap
1754.
1755.
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
oleh ahli gizi rawat inap yaitu pengaturan
tentang makanan yang telah disesuaikan
dengan perhitungan kebutuhan serta
keadaan penyakit pasien
Merupakan prosedur dimana seseorang
dibantu untuk memahami dan
memecahkan masalah gizi dan masalah
diet yang dijalaninya
Merupakan prosedur kegiatan pelayanan
gizi yang berkesinambungan dimulai dari
perencanaan diet hingga evaluasi diet di
ruang rawat inap
SOP Penelitian dan Pengembangan Gizi
Merupakan prosedur penyelidikan yang
Terapan
terorganisasi serta teratur dan terus
menerus untuk memecahkan suatu
masalah
SOP Monitoring dan Evaluasi Pelayanan Gizi Merupakan prosedur mengawasi dan
menilai fungsi manajemen yang
mengusahakan agar pekerjaan atau
kegiatan pelayanan gizi terlaksana sesuai
dengan rencana, instrumen, pedoman,
standar peraturan dan hasil yang telah
ditetapkan sebelumnya agar mencapai
tujuan yang diharapkan
1756.
SOP Penyuluhan Gizi
1757.
SOP Konsul Pasien kepada Dokter Konsultan Merupakan prosedur dalam melaporkan
Melalui Telepon
keadaan pasien kepada dokter dan
menerima instruksi dari dokter melalui
telepon
SOP Koordinasi Jadwal Jaga dalam
Merupakan prosedur tentang mekanisme
Memberikan Pelayanan
hubungan kerja dengan unit kerja lain
dimana IGD mempunyai hubungan kerja
dengan semua unit kerja di RSUD
Wangaya Kota Denpasar (SMF dan
Instalasi)
1758.
Merupakan prosedur penyampaian pesan
– pesan gizi untuk meningkatkan
kemampuan pasien /klien dan kelompok –
kelompok masyarakat, agar mereka dapat
mandiri, dalam mempercepat kesembuhan
dan rehabilitasinya. Kelompok – kelompok
masyarakat rumah sakit dapat mencegah
masalah – masalah kesehatan, khususnya
masalah gizi, melalui pengembanagan
dari, oleh, untukbersama mereka, sesuai
social budaya mereka, serta di dukung
kebijakan public yang berwawasan
kesehatan
1759.
SOP Membimbing Staf
1760.
SOP Pelayanan Triage
1761.
SOP Penanganan Pasien Gawat/Non Gawat
di IGD
1762.
SOP Penanggulangan Bencana
1763.
SOP Penatalaksanaan Kegawat Daruratan
Pasien dengan Penyakit Menular
1764.
SOP Penatalaksanaan Kegawatan Daruratan Merupakan prosedur pertolongan pertama
Pasien Luka Bakar
pada pasien luka bakar dari berbagai
etiologi dan tingkatan
SOP Penatalaksanaan Kegawatan Pasien
Merupakan prosedur yang dilakukan
Diabetes Millitus (DM)
untuk menagani pasien, yang mengalami
keadaan darurat dengan riwayat DM yang
ditandai oleh kesadaran menurun
1765.
1766.
1767.
1768.
1769.
Merupakan prosedur pelaksanaan
bimbingan atau mengerjakan staf
menyangkut perilaku, etika dan
ketrampilan
Merupakan prosedur penerimaan pasien
dan tindakan yang diberikan sesuai
dengan tingkat kegawatan dan jenis
penyakit yang berlaku di IGD
Merupakan prosedur penanganan/system
pelayanan pasien dengan
mempertimbangkan keadaan atau kategori
kegawatan pasien
Merupakan prosedur penanganan suatu
peristiwa atau rangkaian peristiwa yang
mengakibatkan korban dan penderitaan
manusia, kehilangan harta benda,
kerusakan lingkungan, kerusakan sarana
dan prasarana yang memerlukan
pertolongan dan bantuan
Merupakan prosedur penanganan
kegawatan pada pasien dengan penyakit
SOP Penatalaksanaan Pasien Cedera Kepala Merupakan prosedur pertolongan pertama
dengan Gangguan Kesadaran
pada pasien yang mengalami trauma
kepala dari berbagai etiologi dengan
gangguan kesadaran
SOP Penatalaksanaan Pasien Keracunan
Merupakan prosedur penanganan pasien
Bahan Non Korosif
yang menderita gangguan setelah
menelan bahan non korosif seperti
makanan, obat – obatan atau zat kimia
(baygone)
SOP Penatalaksanaan Pasien Keracunan
Merupakan prosedur penanganan pasien
Bahan Korosif
keracunan yang disebabkan oleh bahan –
bahan seperti bensin, minyak tanah,
asam/basa kuat
SOP Penatalaksanaan Pasien Ngamuk
Merupakan prosedur penanganan pasien
ngamuk akibat kejiwaan yang terganggu
yang dapat membahayakan orang lain
1770.
SOP Penatalaksanaan Tertusuk Jarum
Merupakan prosedur yang digunakan
untuk menagani apabila petugas tertusuk
jarum/benda tajam mulai pertolongan
pertama sampai lanjutan
1771.
SOP Pengaturan Jadwal Jaga Dokter,
Perawat di IGD RSUD Wangaya Kota
Denpasar
Merupakan prosedur pengaturan tugas
jasa petugas kesehatan yang
berhubungan dengan segala jenis layanan
di IGD
1772.
SOP Sistem Informasi Pelayanan di IGD
Merupakan prosedur pemberian atau
penerimaan informasi tentang pelayanan di
IGD dengan menggunakan sarana
informasi yang tersedia
1
2
4
5
6
1773.
SOP Tata Cara Merujuk Pasien
Merupakan prosedur yang ditujukan
kepada pendamping pasien yang dirujuk,
bisa seorang perawat/bidan/dokter yang
tahu keadaan pasien dan mampu
mengatasi bila ada kesulitan dalam
perjalanan menuju RS yang dituju
1774.
SOP Pasien Referall
Merupakan prosedur yang ditujukan
terhadap pasien yang telah dilakukan
pemeriksaan secara medis perlu dirujuk
ke Rumah Sakit yang lebih tinggi untuk
mendapatkan tindakan yang lebih tepat
1775.
SOP Bedside Teaching
1776.
SOP Diskusi Refleksi Kasus
Merupakan prosedur metode
pembelajaran yang dilakukan disamping
tempat tidur klien meliputi mempelajari
kondisi klien dan asuhan keperawatan
yang dibutuhkan oleh klien
Merupakan prosedur untuk merefleksikan
dan mendiskusikan kasus nyata serta
menarik berdasarkan pengalaman perawat
1777.
SOP Pemberian Orientasi Pegawai Baru
1778.
1779.
1780.
1781.
1782.
1783.
1784.
1785.
1786.
1787.
1788.
Merupakan prosedur untuk
mengorientasikan perawat yang baru
bertugas (pegawai baru dan pindahan) di
tiap-tiap ruangan
SOP Informed Consent
Merupakan prosedur persetujuan tindakan
medik atau Informed consent adalah
persetujuan yang diberikan oleh
pasien/keluarganya atas dasar penjelasan
tindakan medik yang dilakuan terhadap
pasien
SOP Ketertiban Penunggu dan Pengunjung Merupakan prosedur pemeliharaan
Pasien
keamanan dan penunggu pasien diruang
perawatan dan ketertiban pengunjung di
RS Wangaya
SOP Laporan Kerusakan dan Perbaikan Alat- Merupakan prosedur untuk melaporkan
Alat/Fasilitas
adanya kerusakan alat-alat/fasilitas RS ke
IPSRS
SOP Memindahkan Pasien Dari Igd ke Unit
Merupakan prosedur pemindahan pasien
Rawat Inap
dari triage ke ruangan untuk mendapatkan
perawatan lanjutan
SOP Menyiapkan Pasien Konsul
Merupakan prosedur untuk pemeriksaan
kebagian lain yang diperlukan oleh dokter
yang merawat / menanganinya, baik untuk
pasien rawat inap maupun rawat jalan
SOP Menyiapkan Pasien untuk Pemeriksaan Merupakan prosedur untuk menyiapkan
Laboratorium
pasien yang memerlukan pemeriksaan
laboratorium
SOP Menyiapkan Pasien untuk Tindakan
Merupakan prosedur kegiatan untuk
Pembedahan Akut
mempersiapkan baik jasmani maupun roha
serta peralatan yang akan diperlukan untuk
operasi
SOP Pasien Asing Masuk Rumah Sakit
Merupakan prosedur pelayanan pasien
asing yang keluar masuk rumah sakit baik
itu sembuh, evakuasi atau pulang atas
permintaan sendiri
SOP Pasien Pulang
Merupakan prosedur/proses pasien
meninggalkan RS karena sudah sembuh
SOP Pelayanan Jamkesmas/Jkbm
Merupakan prosedur terhadap pasien yang
dirawat memiliki dan menujukan kartu
Jamkesmas/JKBM
SOP Pelayanan Obat Pasien Rawat Inap
Merupakan prosedur pemberian pelayanan
kebutuhan obat kepada pasien yang
dirawat inap di RSU Wangaya
1789.
SOP Pembayaran Pasien Rawat Inap Keluar Merupakan prosedur penyiapan
Rumah Sakit
rekapitulasi pembayaran pasien Reluar
RS, sudah diijinkan pulang, pulang atas
kemauan sendiri, karena meninggal
1790.
SOP Pembuatan Work Load Indeks
Merupakan prosedur/sistem pencatatan
untuk menilai tingkat kelergantungan
pasien setiap shift dalam 24 jam
1791.
SOP Penanganan Sampah di Unit-Unit
Pelayanan
Merupakan prosedur/cara membuang
sampah, baik sampah medis maupun
umum dari unit-unit pelayanan ke
TPA/Incenerator
1792.
SOP Penatalaksanaan Pasien Tanpa
Identitas
Merupakan prosedur penanganan pasien
yang datang ke IGD dalam keadaan
kesadaran menurun atau tidak sadar tanpa
identitas yang jelas
1793.
SOP Pengiriman dan Penjemputan Pasien
dengan Tindakan Spesialistik Di IBS
Merupakan prosedur dalam meningkatkan
mutu pelayanan kesehatan yang akan
datang. Pasien yang diopersi perlu
kirannya diberikan informasi tentang
pelayanan tindakan operasi spesialistik
1794.
SOP Pengiriman Jenazah ke Instalasi
Pemulasaraan Jenazah
1795.
SOP Penjadwalan Operasi Ok IGD
Merupakan prosedur pengiriman pasien
yang telah meninggal dari ruang perawat
keinstalasi pemulasaraan jenazah
Merupakan prosedur penjadwalan yang
dilakukan setiap akan ada pembedahan
1796.
SOP Penyusunan Jadwal Dinas
Merupakan prosedur/tata cara penyusunan
jadwal dinas tenaga perawat yang selama
24 jam
1797.
SOP Permintaan Oksigen (O2) Kegudang
Medis
1798.
SOP Tata Tertib Masuk Ke Ruang
Pembedahan Ok IRD
Merupakan prosedur permintaan O2 baik
O2 melalui central maupun O2 melalui
protable dari ruang perawatan ke ruang
medis
Merupakan prosedur masuk ke ruangan
tempat pembedahan dilakukan
1799.
SOP Timbang Terima Shift
Merupakan prosedur kegiatan serah terima
pasien dan sarana kesehatan secara
tertulis dan lisan meliputi kondisi pasien
dan alat, tindakan yang sudah dilakukan
dan belum dilakukan serta perhatian
khusus kepada masing-masing yang
dilakukan setiap pengantian shift
1800.
SOP Menjemput Pasien Pasca Operasi
Kekamar Operasi
Merupakan prosedur penjemputan pasien
pasca operasi dikamar operasi keruang
rawat inap
1801.
SOP Menerima Rujukan dari Luar Rs
Merupakan prosedur kegiatan menerima
rujukan pasien dari luar yang memerlukan
tindakan dan asuhan keperawatan yang
lebih intensif
1802.
SOP Cara Pemeliharaan Alat Ekg
1803.
SOP Cara Pemeliharaan Tabung Apar
1804.
SOP Pemakaian Regulator dan Tabung
Oksigen
1805.
SOP Pemeliharaan Ac Dikamar Operasi
Merupakan prosedur pelaksanaan tehnik
yang tepat dalam memelihara, merawat
mesin EKG
Merupakan prosedur/cara pemeliharaan
tabung APAR
Merupakan prosedur pelaksanaan teknik
yang tepat dalam penggunaan regulator
dan tabung oksigen
Merupakan prosedur perawatan AC agar
selalu berfungsi sesuai kebutuhan di kamar
operasi
1
1806.
1807.
1808.
1809.
1810.
1811.
2
4
5
6
SOP Pemeliharaan Regulator dan Tabung
Oksigen
Merupakan prosedur pelaksanaan teknik
yang tepat untuk memelihara/merawat
regulator dari tabung okseigen
SOP Pemeliharaan Suction
Merupakan prosedur/cara
pemeliharaan/merawat alat suction sesuai
prosedur
SOP Pengelolaan dan Pelayanan Kamar
Merupakan prosedur pengelolaan kamar
Operasi
operasi yang baik akan menghasilkan
penggunaan kamar operasi yang efektif
dan efisien
SOP Pengendalian Sterilisasi Instrumen Ok
Merupakan prosedur pemakaian instrumen
steril untuk pembedahan dalam keadaan
steril
SOP Penghitung Kasa dan Alat Sebelum dan Merupakan prosedur/proses
Sesudah Ok
penghitungan kasa dan irastrumen
yang digunakan selama pembedahan
SOP Pengiriman Jas dan Doek Kotor ke
Merupakan prosedur pemakaian doek dan
Binatu
jas di saat pembedahan berlangsung
1812.
SOP Persiapan Ruangan Kamar Operasi
Merupakan prosedur persiapan dengan
cara meletakkan alat-alat di kamar operasi
sesuai tempatnya yang bertujuan
membantu lancarnya operasi
1813.
SOP Prosedur Menggunakan Tabung Apar
(Alat Pemadaman Api Ringan)
1814.
SOP Prosedur Pemeliharaan Dc
Shock/Defibrilator
1815.
SOP Sterilisasi/Pemelharaan Kamar Operasi
1816.
SOP Irigasi Lambung
Merupakan prosedur penggunaan alat
untuk memadamkan api awal jika terjadi
kebakaran
Merupakan prosedur pelaksanaan tehnik
yang tepat dalam memelihara DC Shock /
Defibrilator
Merupakan prosedur/suatu usaha untuk
menjaga/membuat kamar operasi bebas
dari bakteri maupun spora
Merupakan prosedur pembersihan
lambung dari zat kimia, darah
1817.
SOP Memberi Kompres Hangat
Merupakan prosedur yang dilakukan
pada penderita yang~ mengalami
demam tinggi dengan cara kompres air
hangat
1818.
SOP Komunikasi Terapeutik
1819.
SOP Melakukan Irigasi Mata
1820.
SOP Melakukan Irigasi Telinga
1821.
SOP Memasang Infus
Merupakan prosedur yang dilakukan atau
penyampaian pesan/informasi tentang
pikiran perasaan atau jermin dalam
informasi dan pengertian dari satu orang
ke orang lain
Merupakan prosedur pembersihan mata
dengan cara mengalirkan cairan ke
dalam mata
Merupakan prosedur pencucian rongga
telinga di bagian luar dengan cairan yang
dialirkan/disempotkan kedalamnya
Merupakan prosedur dalam memasukan
cairan / obat langsung ke dalam vena
dalam jumlahbanyak dan dalam waktu
yang lama dengan menggunakan infus set
1822.
SOP Memasang Transfusi Darah
1823.
SOP Memberi Obat Tetes Telinga
1824.
SOP Memberikan Injeksi Insulin dengan
Menggunakan Alat Khusus (Pen)
1825.
SOP Memberikan Obat Injeksi Secara Intra
Vena (Iv)
1826.
SOP Memberikan Obat-Obat Sub Kutan
1827.
SOP Memberikan Obat Suntik Intramuskuler
1828.
SOP Mengangkat Jahitan Luka
1829.
SOP Pemasangan Ngt (Nasogastric Tube)
1830.
SOP Penatalaksanaan Pasien Ngamuk
1831.
SOP Pencegahan Dikubitus
1832.
1833.
1834.
Merupakan prosedur dalam memberikan
darah dan komponennya kepada pasien
untuk mengganti kehilangan atau
kekurangan darah akibat penyakit dan
kondisinya saat ini
Merupakan prosedur dalam memberikan
obat tertentu dengan cara meneteskannya
pada lubang telinga pasien
Merupakan prosedur penyuntikan obat
insulin kedalam tubuh pasien yang
menderita kencing manis dengan
mengunakan alat khusus (PEN)
Merupakan prosedur pemberian suntikan
melalui pembuluh darah vena
Merupakan prosedur dalam memberikan
obat melalui suntikan dibawah kulit yang
dilakukan pada lengan atas daerah luar,
pada bagian luar dada dan tempat lain
yang dianggap perlu
Merupakan prosedur pemberian obat
melalui suntikan ke dalam jaringan otot
Merupakan prosedur mengangkat /
membuka jahitan pada luka yang dijahit
Merupakan prosedur dalam memasukan
selang melalui nasopharynx menuju
stomach/gester
Merupakan prosedur penanganan pasien
ngamuk akibat kejiwaan yang terganggu
yang dapat membahayakan orang lain
Merupakan prosedur pencegahan yang
diberikan kepada pasien yang tidur lama
atau yang tidak bisa mobilisasi secara
mandiri
SOP Pengikatan Pada Klien Krisis
Merupakan prosedur yang dilakukan pada
klien yang gaduh gelisah dengan cara
mengikat tangan dan kaki
SOP Perawatan Luka Lama
Merupakan prosedur penggantian balutan
luka dan mengobati luka dengan obat
desinfektan
SOP Perawatan Pasien yang Akan Meninggal Merupakan prosedur pemberian perawatan
(Sakratul Maut)
khusus kepada pasien yang meninggal
(dalam keadaan sakratul maut)
1835.
SOP Prinsip Pemberian Obat
Merupakan prosedur dalam pemberian
obat pada pasien
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
memberikan latihan pada daerah dada dan
punggung dengan cara melakukan claping
dan vibrasing
1836.
SOP Tehnik Fisioterapi Dada
1837.
SOP Tehnik Melakukan Nafas Dalam
Merupakan prosedur kegiatan dengan
memasukan udara ke dalam paru - paru
yang jumlahnya 1,5-2 kali nafas normal
1838.
SOP Perawatan Pasien Tirah Baring
Merupakan prosedur yang diberikan
kepada pasien yang tidur lama atau pasien
yang tidak bisa mobilisasi secara mandiri
1839.
SOP Batuk Efektif
Merupakan prosedur yang dirancang
untuk meningkatkan efisiensi pernapasan
dan eliminasi secret yang berasal dari
system pernapasan dengan mengajarkan
klien untuk mengeluarkan dahak dengan
batuk
1840.
SOP Kie Pada Ibu Hamil
Merupakan prosedur upaya untuk
menciptakan perubahan perilaku yang
dilaksanakan secara individu atau
kelompok dengan menggunakan
komunikasi yang efektif untuk
mengutarakan permasalahan dalam
kehamilan selanjutnya, mengajarkan cara
mengatasi permasalahannya dan
membimbing dalam pelaksanaannya
1841.
SOP Ngt Untuk Dekompresi
Merupakan prosedur pemasukan selang
ke dalam lambung melalui nasopharynx
yang disambungkan dengan penampung
1
2
4
5
6
1842.
SOP Abses Bartholin
1843.
SOP Injeksi IV Per Set
1844.
SOP Mambantu Dokter Memasang WSD
1845.
SOP Membantu Melakukan Lumbal Fungsi
1846.
SOP Membilas Lambung
1847.
SOP Menerima Pasien dengan Kedaruratan
Psikiatri
1848.
SOP Menyiapkan Pasien dan Alat untuk
Pemasangan Gips
1849.
SOP Menyiapkan Pasien untuk Pemasangan Merupakan prosedur dalam memasukkan
Cvp
kateter CVP melalui pembuluh daVah tepi
sehingga ujungnya berada di muara atrium
kanan
SOP Merawat Luka Baru
Merupakan Suatu rangakain kegiatan
yang meliputi membersihkan, mengoba
menutup dan membalut luka
SOP Pemasangan Neck Collar
Merupakan prosedur pemasangan alat
neck collar untuk immobilisasi leher
(mempertahankan tulang cervical)
1850.
1851.
Merupakan prosedur penanganan Abses
pada kelenjar bartholin oleh karena terjadi
infeksi
Merupakan prosedur pemberian obat
injeksi ke pembuluh darah vena melalui
selang infus
Merupakan prosedur pemasangan
drainage dari rongga pleura yang
dihubungkan dengan viva khusus kedalam
botol yang berisi air
Merupakan prosedur penyuntikan pada
daerah lumbal untuk mengambil cairan
otak kemudian dilakukan pemeriksaan
Merupakan prosedur pembersihan
lambung dengan cara memasukkan air
tertentu ke dalam lambung dan
mengeluarkan kembali dengan
menggunakan selang penduga lambung
(NGT)
Merupakan posedur kegiatan menerima
pasien baru dengan gangguan atau
perubahan prilaku alam pikir atau alam
perasaan yang muncul secara tiba-tiba,
untuk mendapat pertolongan segera
Merupakan prosedur penyiapan peralatan
dan pasien yang akan dipasang gips
1852.
SOP Pemasangan Needle Crico
Thyroidotomy
Merupakan prosedur penusukkan jarum
yang berlumen besar pada membrane
cricothiroidea
1853.
SOP Pemasangan Needle Thorakosintesis
Merupakan prosedur pemasukkan jarum
dengan lumen yang besar ke rongga paru
1854.
SOP Penalaksanaan Pasien dengan Solutio
Placenta
Merupakan prosedur terlepasnya placenta
dari posisinya yang normal pada uterus
sebelum janin lahir
1855.
SOP Penanganan Akut Miokard Infark
Merupakan prosedur penanganan pasien
penyakit jantung yang ditandai dengan
nyeri dada khas, keringat dingin diperkuat
dengan adanya gambaran EKG ST elevasi
dan atau kelainan enzim jantung
1856.
SOP Penanganan dengan Cedera Kepala
Merupakan prosedur penanganan suatu
keadaan dimana kepala mengalami cidera
akibat adanya suatu trauma
1857.
SOP Penanganan Flail Chest
Merupakan prosedur penanganan adanya
bagian dari dinding dada kehilangan
kontinuitas dengan dinding dada sisanya
(ada bagian yang melayang), terdapat
multiple fraktur iga dengan garis fraktur
lebih dari satu pada satu iga
1858.
SOP Penanganan Hematothorak Masif
1859.
SOP Penanganan Pasien Kejang Demam
Merupakan prosedur penanganan saat
terkumpulnya darah secara cepat
sebanyak > 1500 di rongga thorak akibat
trauma tajam atau tumpul yang
menyebabkan terputusnya arteri
intercostalis, pembuluh darah hilus paru
atau robek parenkim paru atau jantung
Merupakan prosedur penanganan pasien
kejang yang terjadi akibat adanya kenaikan
suhu tubuh yang disebabkan oleh adanya
suatu proses extrakranium
1860.
SOP Penanganan Penghentian Perdarahan
1861.
1862.
1863.
1864.
1865.
1866.
1867.
1868.
1869.
1870.
1871.
1872.
Merupakan prosedur untuk menghentikan
perdarahan baik pada kasus bedah
maupun non bedah
SOP Penanganan Syok Hemoragik
Merupakan prosedur penanganan suatu
keadaan dimana terjadi gangguan perfusi
yang disebabkan kerena adanya
perdarahan
SOP Penanganan Trauma Tumpul Abdomen Merupakan prosedur penanganan suatu
keadaaan dimana abdomen mengalami
benturan
SOP Penatalaksanaan Pasien Apnoe
Merupakan prosedur untuk menangani
pasien disebabkan oleh berbagai etiolagi
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan
Merupakan prosedur untuk melakukan
Cardiac Arrest
pertolongan dan penyelamatan pertama
bila pasien tiba-tiba henti nafas jantung
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan
Eklamsia
Merupakan prosedur penatalaksanaan
pasien dengan kelainan akut pada ibu
hamil, persalinan dan nifas, dll dengan
timbulnya kejang atau koma dimana
sebeliiri sudah ada tanda - tanda pre
eklamsia
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan
Merupakan prosedur yang dilakukan pada
Kegawatan Efek Anastesi
pasien setelah dilakukan anasthesi
selama/durasi operasi sampai 6 jam post
anasthesi
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan
Merupakan prosedur penatalaksanaan
Kehamilan Ektopik Terganggu (Ket)
kehamilan dimana ovum yang dibuahi
berimplantasi dan tumbuh ditempat yang
tidak normal dan KET merupakan
kehamilan ektopik yang disertai akut
abdomen akibat pecahnya kehamilan
ektopik tersebut
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Partus Merupakan prosedur penatalaksanaan
Kasep
suatu keadaan dimana persalinan
mengalami kemacetan dan berlangsung
lama sehingga menimbulkan komplikasi
baik pada ibu maupun pada bayi
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Pre
Merupakan prosedur penatalaksanaan
Eklamsia Berat
suatu komplikasi kehamilan yang
ditandatangani adanya hypertensi >
160/110 mmHg disertai protein pada umur
kehamilan 20 minggu atau lebih
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Sepsis Merupakan prosedur penatalaksanaan
Puerperalis
suatu tatanan asughan kebidanan yang
dilakukan post partum yang mengalalmi
infeksi puerperalis
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Syok Merupakan prosedur suatu keadaan syok
Anafilantik
akibat reaksi antigen antibodi oleh
berbagai etiologi
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Syok
Hipovelmik
Merupakan prosedur penatalaksanaan
suatu keadaan syok yang diakibatkan oleh
ketidak seimbangan antara pembuluh
darah dan isinya yang mengakibatkan
perfusi jaringan tidak adekat
1
2
4
5
1873.
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan Syok
Kardiogenik
1874.
SOP Penatalaksanaan Pasien dengan
Vetrikel Fibrilasi
1875.
6
Merupakan prosedur dalam suatu keadaan
syok akibat kegagalan kerja jantung
Merupakan prosedur yang dilakukan pada
penderita yang mengalami ventikel fibralasi
dengan cara memberikan aliran listrik
asinkoniise
SOP Penatalaksanaan Pasien Hamil dengan Merupakan prosedur penatalaksanaan
Gawat Janin
pasien dengan keadaan janin intra uterin
dengan denyut jantung kurang dari
120x/menit atau lebih dari 160x/menit
1876.
SOP Penatalaksanaan Pasien Invertio Uteri
1877.
SOP Penerimaan Pasien dengan Kesadaran Merupakan prosedur penerimaan pasien
Menurun
dengan penurunan respon pasien
terhadap rangsangan verbal dan
rangsangan nyeri
1878.
SOP Resusitasi Cairan
1879.
1880.
1881.
Merupakan prosedur penatalaksanaan
suatu keadaan dimana uterus bagian
dalam menjadi diluar saat melahirkan
plasenta
Merupakan prosedur pemberian cairan
secara cepat dalam waktu tertentu yang
diberikan dengan mempertimbangkan
penyebab dari kehilangan cairan pasien
SOP Tindakan Intubasi
Merupakan prosedur dalam memasukkan
pipa trakea kedalam trakea melalui
hidung/mulut
SOP Eklampsia
Merupakan prosedur penanganan pasien
tekanan darah tinggi ( > 160/110 mmHg)
yang terjadi pada kehamilan dimulai
setelah umur kehamilan 20 minggu,
disertai protein uri ≥ 2+, dan kejang
konvulsi
SOP Persalinan dengan Pre Eklampsia Berat Merupakan prosedur penanganan pasien
tekanan darah tinggi ( > 160/110 mmHg)
yang terjadi pada kehamilan dimulai
setelah umur kehamilan 20 minggu,
disertai protein uri ≥ 2+
1882.
SOP Persalinan dengan Pre Eklampsia
Ringan
Merupakan prosedur penanganan pasien
tekanan darah tinggi (140/90 - 160/110
mmHg) yang terjadi pada kehamilan
dimulai setelah umur kehamilan 20
minggu, disertai protein uri 1+
1883.
SOP Bayi Distres Pernafasan
1884.
SOP Abortus Iminens
Merupakan prosedur pemberian asuhan
kepada bayi baru lahir yang mengalami
gangguan pernafasan
Merupakan prosedur penanganan Abortus
iminens yang ditandai dengan perdarahan
sedikit, nyeri perut sedang, serviks tertutup
dan tidak ada ekspulsi jaringan konsepsi
1885.
SOP Abortus Inkomplit
Merupakan prosedur penanganan Abortus
inkomplit yang ditandai dengan perdarahan
sedang/banyak, nyeri perut sedang/hebat,
serviks terbuka dan ada ekspulsi jaringan
konsepsi
1886.
SOP Abortus Insipiens
Merupakan prosedur penganganan
Abortus insipiens ditandai dengan
perdarahan sedang/banyak, nyeri perut
sedang/hebat, serviks terbuka dan tidak
ada ekspulsi jaringan konsepsi
1887.
SOP Abortus Komplit
Merupakan prosedur penanganan Abortus
inkomplit yang ditandai dengan perdarahan
sedikit, nyeri perut sedikit, uterus lebih kecil
daripada umur kehamilan, serviks tertutup
dan ekspulsi seluruh jaringan konsepsi
1888.
SOP Gawat Janin
1889.
SOP Kematian Janin Dalam Rahim (KJDR)
Merupakan prosedur penanganan janin
dengan denyut jantung janin < 120 x/menit
atau >160x/menit ireguler
Merupakan prosedur pananganan
kematian janin dalam uterus yang beratnya
500 gram atau lebih, usia kehamilan telah
mencapai 20 minggu atau lebih
1890.
SOP Ketuban Pecah Dini pada Kehamilan
Preterm
Merupakan prosedur penanganan
kehamilan dengan umur kehamilan < 36
minggu dengan ketuban pecah terlebih
dahulu dan satu jam setelah ketuban
pecah tidak ada tanda-tanda persalinan
1891.
SOP Ketuban Pecah Dini pada Kehamilan
Aterm
Merupakan prosedur penanganan
kehamilan dengan umur kehamilan > 36
minggu dengan ketuban pecah terlebih
dahulu dan satu jam setelah ketuban
pecah tidak ada tanda-tanda persalinan
1892.
SOP Memonitor Perdarahan Masa Nifas
1893.
SOP Mencegah Terjadinya Eklamsia
Merupakan prosedur pengawasan
perdarahan pada masa nifas
Merupakan prosedur pencegahan
terjadinya komplikasi pada kasus
kehamilan pasien diatas 20 minggu
1894.
SOP Menilai Tingkat Kesadaran Pasien
(Glasgow Coma Scale)
Merupakan prosedur penindakan yang
digunakan untuk menilai tingkat kesadaran
pasien dengan menilai respon pasien
terhadap rangsangan yang diberikan
1895.
SOP Persalinan Ibu dengan Anemia
Merupakan prosedur persalinan pada
pasien dengan kadar hemoglobin < 11 g%
1896.
SOP Persalinan Ibu dengan Bekas Luka SC
Merupakan prosedur penanganan pasien
inpartu dengan bekas luka section
caesaria pada persalinan sebelumnya
1897.
SOP Persalinan Letak Sungsang Pervaginam Merupakan prosedur persalinan pada bayi
dengan presentasi bokong (sungsang)
dimana bayi letaknya sesuai dengan
sumbu badan ibu, kepala berada pada
fundus uteri sedangkan bokong
merupakan bagian terbawah (di daerah
pintu atas panggul/simfisis)
SOP Persalinan Post Term
Merupakan prosedur peralinan dengan
umur kehamilan ≥ 42 minggu terhitung
sejak hari pertama haid terakhir
1898.
1899.
SOP Alur Pasien Masuk HCU
1900.
SOP Indikasi Pasien Keluar HCU
1901.
SOP Indikasi Pasien Masuk HCU
1902.
SOP Melakukan Defibrilasi (DC Shock)
1903.
SOP Melakukan Ekstubasi Endotrakeal
Merupakan prosedur mengenai kriteria
pasien masuk ke ruangan Intensif sesuai
dengan prosedur
Merupakan prosedur mengenai
persyaratan pasien dipindahkan dari
perawatan intensif
Merupakan prosedur persyaratan pasien
dipindahkan dari perawatan intensif
Merupakan prosedur penggunaan DC
Shock untuk memberi arus listrik langsung
searah pada otot jantung maupun dinding
dada
Merupakan prosedur mengangkat pipa
endotrachea dari trachea melalui
hidung/mulut
1
2
4
5
6
1904.
SOP Melakukan Perawatan Luka
Merupakan prosedur mengganti balutan
luka dan mengobati luka dengan obat
Merupakan prosedur mempersiapkan alat
untuk memasukkan pipa trakhea ke dalam
trachea
Merupakan prosedur untuk
mengembalikan fungsi pernapasan dan
jantung guna mempertahankan
kelangsungan hidup pasien
Merupakan prosedur memasukkan kateter
ke dalam kandungan kencing (blader)
1905.
SOP Melakukan Persiapan Intubasi
Endotrakeal
1906.
SOP Melakukan RJP
1907.
SOP Memasang Dower Kateter
1908.
SOP Memasang Syringe Pump
1909.
SOP Nebulizer
1910.
SOP Heacting Vulnus Laseratum
1911.
SOP Penerimaan CPNS/PNS/Mutasi dari
Luar/Interent
1912.
SOP Membuka dan Menyimpan File
1913.
SOP Evaluasi Kinerja Pegawai (Absensi)
1914.
SOP Pembinaan Pegawai
1915.
SOP Evaluasi Kinerja Pegawai (DP3)
Merupakan prosedur untuk menilai mutu
kinerja setiap pegawai di lingkungan
RSUD. Wangaya Kota Denpasar dengan
tata cara yang berlaku
1916.
SOP Kenaikan Gaji Berkala
Merupakan prosedur kenaikan gaji berkala
merupakan salah satu penghargaan bagi
Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang diberikan
setiap 2 (dua) tahun sekali sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan yang
berlaku
1917.
SOP Kenaikan Pangkat
1918.
SOP Cuti Pegawai Negeri Sipil
1919.
SOP Ijin Pegawai Negeri Sipil
Merupakan prosedur pemberian
penghargaan yang diberikan atas
pengabdian Pegawai Negeri Sipil (PNS)
yang bersangkutan terhadap Negara untuk
naik pangkat setingkat lebih tinggi setelah
memenuhi persyaratan sesuai ketentuan
yang berlaku
Merupakan prosedur pemberian hak dari
Pegawai Negeri Sipil (PNS) untuk tidak
masuk kerja dalam jangka waktu tertentu
sesuai ketentuan yang berlaku
Merupakan prosedur dalam memproses
ketidakhadiran dari Pegawai Negeri Sipil
(PNS) untuk tidak masuk kerja setelah
mendapat persetujuan/kebijakan dari
atasan langsungnya
1920.
SOP Pensiun Pegawai Negeri Sipil
Merupakan prosedur dalam pemberian
jaminan hari tua dan sebagai balas jasa
terhadap Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang
telah bertahun-tahun mengabdikan dirinya
kepada negara
1921.
SOP Rekrutmen Tenaga Kontrak
1922.
SOP Pengangkatan Pegawai Honor Kontrak
Merupakan prosedur dalam rekrutmen
pegawai kontrak merupakan
pengangkatan tenaga kontrak sesuai
spesifikasi kebutuhan tenaga yang
memenuhi kompetensi
Merupakan proses kegiatan untuk mengisi
formasi pegawai yang diperlukan pada
RSUD. Wangaya Kota Denpasar
1923.
SOP Penggajian Pegawai Honor Kontrak
1924.
SOP Pola Ketenagaan
1925.
SOP Absensi Sidik Jari
1926.
SOP Pengajuan Surat Sakit
1927.
SOP Tukar Jaga Karyawan
1928.
SOP Tugas Belajar dan Ijin Belajar
1929.
SOP Dokter Magang
Merupakan prosedur bagi dokter yang
mengajukan permohonan magang ke
RSUD. Wangaya Kota Denpasar di salah
satu poliklinik atau Instalasi selama jangka
waktu tertentu, guna meningkatkan
kompetensi dan melengkapi syarat
akademik melanjutkan pendidikan spesialis
1930.
SOP Pengangkatan Dalam Jabatan
Fungsional
1931.
SOP Formasi dan Bezzeting
Merupakan prosedur untuk mewadahi
keberadaan dan sekaligus sebagai
landasan bagi penetapan jabatan
fungsional keahlian dan/atau jabatan
fungsional ketrampilan yang diperlukan
oleh pemerintah dalam rangka
terselenggaranya tugas umum
pemerintahan
Merupakan prosedur untuk menghasilkan
kebutuhan ideal pegawai yang dapat
digunakan sebagai pedoman
penghitungan kebutuhan ideal pegawai
untuk masa kini maupun masa depan
sehingga dapat menghemat keuangan
negara sehubungan dengan belanja
pegawai,tercapainya efesiensi dan
efektifitas terhadap pelayanan kepada
masyarakat,meningkatkan daya guna
pegawai dan rekrutmen tenaga kerja
terdidik dengan terencana
Merupakan prosedur memberikan obat
atau cairan dengan jalan titrasi
Merupakan prosedur pemberian obat
secara inhalasi dengan menggunakan alat
sehingga obat yang diberikan berbentuk
uap
Merupakan prosedur kegiatan yang
meliputi membersihkan, menjahit,
mengobati, menutup dan membalut luka
Merupakan prosedur Masa perkenalan
bagi setiap pegawai baru
CPNS/PNS/Mutasi yang akan
melaksanakan tugas sesuai dengan
tupoksinya
Merupakan prosedur dalam pengelolaan
Berkas/dokumen bagi setiap Pegawai
Negeri Sipil yang sangat perlu dijaga
kerahasiaan maupun keamanannya
Merupakan prosedur untuk mengetahui
tingkat kehadiran setiap pegawai di
lingkungan RSUD. Wangaya Kota
Denpasar
Merupakan prosedur pembinaan proses
persosialisasian hak dan kewajiban
pegawai sesuai peraturan perundangundangan yang berlaku
Merupakan prosedur pemberian imbalan
jasa kepada pegawai honor kontrak pada
RSUD. Wangaya Kota Denpasar
Merupakan prosedur bagi analisa
kebutuhan pegawai pada RSUD. Wangaya
Kota Denpasar
Merupakan prosedur untuk mengetahui
tingkat kehadiran setiap pegawai di
lingkungan RSUD. Wangaya Kota
Denpasar
Merupakan prosedur untuk mengantipasi
karyawan yang sakit di lingkungan RSUD.
Wangaya Kota Denpasar
Merupakan prosedur untuk mengantisipasi
kepentingan karyawan tukar jaga di
lingkungan RSUD. Wangaya Kota
Denpasar
Merupakan prosedur untuk meningkatkan
kapasitas dan profesionalisme sumber
daya manusia kesehatan sebagai upaya
peningkatan mutu pelayanan kesehatan
1
1932.
1933.
1934.
1935.
1936.
1937.
2
4
5
6
SOP Inventaris Surat Lamaran
Merupakan prosedur untuk menginventaris
surat lamaran dari setiap pelamar yang
ditujukan ke RSUD. Wangaya Kota
Denpasar
SOP Laporan RL 4
Merupakan prosedur untuk mengetahui
jumlah tenaga secara keseluruhan
berdasarkan kualifikasi pendidikannya
SOP Laporan Duk (Daftar Urut Kepangkatan) Merupakan prosedur untuk mengetahui
jumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) secara
keseluruhan berdasarkan urut
kepangkatan dari pangkat tertinggi sampai
yang terendah
SOP LP2P (Laporanpajak-Pajak Pribadi)
Merupakan prosedur laporan pribadi
(rahasia) mengenai jumlah penghasilan
satu tahun sebelumnya dan jumlah pajak
penghasilan yang terutang maupun jumlah
pajak penghasilan yang telah dibayar dari
masing-masing Pegawai Negeri Sipil (PNS)
golongan III a keatas
SOP Perpanjangan Surat Perjanjian Kerja
Merupakan prosedur dalam
(SPK) Tenaga Kontrak
memperpanjang Surat Perjanjian Kerja
Tenaga Kontrak setiap tahun setelah
diadakan evaluasi atas kinerjanya
SOP Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) Merupakan prosedur untuk mewujudkan
tertib administrasi kepegawaian
1938.
SOP Pengusulan Taspen
Merupakan prosedur sebagai tanda
penghargaan atas pengabdiannnya
sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS)
dimasa pensiunnya berupa dana tabungan
dan asuransi
Merupakan prosedur sebagai persyaratan
urusan administrasi kepegawaian seperti
untuk
prosesprosedur
kenaikan
pangkat, ijin belajar,
Merupakan
pembuataan
karis/karsu yang akan digunakan sebagai
salah satu persyaratan pada waktu
Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang
bersangkutan pensiun
Merupakan prosedur untuk mewujudkan
tertib administrasi kepegawaian tentang
komitmen dan kesanggupan bagi setiap
Pegawai Negeri Sipil (PNS) dalam
pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya
1939.
SOP Pengusulan Karpeg ( Kartu Pegawai)
1940.
SOP Pengusulan Karis / Karsu
1941.
SOP Pembuatan Pakta Integritas
1942.
SOP Pengelolaan Surat Masuk
1943.
SOP Pengelolaan Surat Keluar
1944.
SOP Pengelolaan Arsip
Merupakan prosedur pengelolaan rekaman
kegiatan atau peristiwa dalam berbagai
bentuk dan media sesuai dengan
perkembangan teknologi informasi dan
komunikasi yang dibuat dan diterima oleh
lembaga negara, pemerintahan daerah,
lembaga pendidikan, perusahaan,
organisasi politik, organisasi
kemasyarakatan dan perseorangan, dalam
pelaksanaan kehidupan bermasyarakat,
berbangsa dan bernegara
1945.
SOP Mekanisme Permintaan Jadwal
Penggunaan Ruang Rapat
1946.
SOP Pengadaan Konsumsi Rapat
1947.
SOP Prosedur Penerimaan Tes Kesehatan
CPNS
1948.
SOP Prosedur Pengelolaan Administrasi
Direktorat
Merupakan prosedur permintaan untuk
penjadwalan pemakaian ruang
pertemuan/rapat – rapat di RSUD
Wangaya Kota Denpasar
Merupakan prosedur pengadaan
barang/jasa adalah kegiatan untuk
memperoleh barang/jasa oleh
Kementrian/Lembaga/SKPD/ institusi
lainnya yang prosesnya dimulai dari
perencanaan kebutuhan,sampai
diselesaikannya seluruh kegiatan untuk
memperoleh barang/jasa.
Pejabat pengadaan adalah personil yang
memiliki sertifikat keahlian pengadaan
barang/jasa, yang melaksanakan
pengadaan barang/jasa
Merupakan prosedur masa perkenalan
bagi setiap pegawai baru
CPNS/PNS/Mutasi yang akan
melaksanakan tugas sesuai dengan
tupoksinya
Merupakan prosedur pengelolaan
informasi tertulis meliputi pengaturan, jenis
format, penyimpanan, pengamanan,
pengabsahan, distribusi, dan pengumpulan
naskah dinas serta media yang digunakan
1949.
SOP Pemeliharaan AC
1950.
SOP Pemeliharaan Gedung Bangunan
1951.
SOP Pemeliharaan Jaringan Listrik dan
Telepon
Merupakan prosedur agar listrik dan
telepon dapat beroperasi dengan baik dan
memenuhi persyaratan layak pakai
1952.
SOP Pemeliharaan Genset
1953.
SOP Pemeliharaan Elevator/ Lift
Merupakan prosedur agar Genset dapat
beroperasi dengan baik dan memenuhi
persyaratan layak pakai dan apabila ada
pemadaman listrik secara mendadak oleh
pihak PLN
Merupakan prosedur pemeliharaan
Elevator/Lift adalah suatu kegiatan atau
tindakan agar elevator selalu dalam
keadaan baik dan siap digunakan secara
berdaya guna dan berhasil guna
1954.
SOP Perbaikan AC
1955.
SOP Perbaikan Gedung Bangunan
1956.
SOP Perbaikan Jaringan Listrik dan Telepon
1957.
SOP Pemeliharaan Kendaraan Ambulance
Repral dan Jenasah
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang masuk sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur dalam mengelola
surat-surat yang keluar sehingga tercatat
dalam agenda surat
Merupakan prosedur agar AC dapat
beroperasi dengan baik dan memenuhi
persyaratan layak pakai
Merupakan prosedur agar pelayanan yang
diberikan tidak terganggu dan dapat
memberikan rasa aman kepada pasien
maupun karyawan rumah sakit
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilaksanakan untuk memperbaiki AC yang
rusak dan masih dapat diperbaiki sehingga
dapat memberikan kenyamanan dalam
ruangan
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilaksanakan untuk memperbaiki
bangunan yang rusak dan masih dapat
diperbaiki sehingga dapat memberikan
kenyamanan
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilaksanakan untuk memperbaiki alat-alat
listrik yang rusak dan masih dapat
diperbaiki sehingga dapat berfungsi optimal
Merupakan prosedur perbaikan kendaraan
dinas agar semua kendaraan dinas selalu
dalam keadaan baik dan siap digunakan
secara berdaya guna dan berhasil guna
1
2
4
5
6
1958.
SOP Penggunaan Kendaraan Ambulance
Repral
Merupakan prosedur suatu tatanan yang
mengatur pemesanan dan pemakaian
mobil jenasah untuk mengatur jenasah di
lingkungan Badan Layanan RSUD
Wangaya
1959.
SOP Penggunaan Ambulance Jenasah
Merupakan prosedur suatu tatanan yang
mengatur pemesanan dan pemakaian
mobil jenasah untuk mengatur jenasah di
lingkungan Badan Layanan RSUD
Wangaya
1960.
SOP Perbaikan Kendaraan Ambulance
Repral dan Jenasah
Merupakan prosedur pemeliharaan
kendaraan dinas adalah kegiatan atau
tindakan agar semua kendaraan dinas
selalu dalam keadaan baik dan siap
digunakan secara berdaya guna dan
berhasil guna
1961.
SOP Pemeliharaan Komputer
Merupakan prosedur kegiatan atau
tindakan agar semua komputer selalu
dalam keadaan baik dan siap untuk
digunakan secara berdayaguna dan
berhasil guna
1962.
SOP Perbaikan Komputer
Merupakan prosedur kegiatan atau
tindakan mengembalikan komputer yang
diidentifikasi mengalami kerusakan kembali
ke kondisi awal sehingga selalu dalam
keadaan baik dan siap untuk digunakan
secara berdayaguna dan berhasil guna
1963.
SOP Penanggulangan Bahaya Kebakaran
Merupakan prosedur setiap daya upaya
atau tindakan yang dilakukan agar supaya
tidak terjadi kebakaran yang dapat
merugikan kehidupan manusia, sehingga
penanggulangannya dapat berjalan baik
1964.
SOP Pengadaan Barang/Jasa Lainnya untuk Merupakan prosedur pengadaan barang
Pelelangan Umum Dengan Prakualifikasi
jasa untuk memperoleh Barang/Jasa yang
Metode Dua Sampul
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan pelelangan umum dengan
prakualifikasi metode dua sampul
1965.
SOP Pengadaan Barang/Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya untuk Pelelangan
Umum dengan Prakualifikasi Metode Dua
Tahap
1966.
SOP Pengadaan Barang/Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya untuk Pelelangan
Umum dengan Pasca Kualifikasi
1967.
SOP Pengadaan Pekerjaan Konstruksi
dengan Metode Pelelangan Sederhana atau
Pemilihan Langsung
1968.
SOP Pengadaan Barang/Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya untuk Penanganan
Darurat dengan Metode Penunjukan
Langsung
1969.
SOP Pengadaan Barang/Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya untuk Bukan
Penanganan Darurat dengan Metode
Penunjukan Langsung
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan bukan penanganan darurat
dengan metode penunjukan langsung
1970.
SOP Pengadaan Barang/Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya dengan Metode
Pengadaan Langsung
1971.
SOP Pengadaan Jasa Konsultansi untuk
Seleksi Umum dengan Metode Evaluasi
Kualitas dengan Dua Sampul
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan dengan metode pengadaan
langsung
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan seleksi umum dengan metode
evaluasi kualifikasi dengan dua sampul
1972.
SPO Pengadaan Jasa Konsultansi untuk
Seleksi Umum dengan Metode Evaluasi
Kualitas dan Biaya dengan Dua Sampul
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan seleksi umum dengan metode
evaluasi kualitas dan biaya dengan dua
sampul
1973.
SOP Pengadaan Jasa Konsultansi untuk
Seleksi Umum dengan Metode Evaluasi
Biaya Terendah dengan Biaya Terendah
dengan Satu Sampul
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan seleksi umum dengan metode
evaluasi biaya terendah dengan biaya
terendah dengan satu sampul
1974.
SOP Pengadaan Jasa Konsultansi untuk
Seleksi Sederhana dengan Metode Pagu
Anggaran atau Biaya Terendah dengan Satu
Sampul
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan seleksi sederhana dengan
metode pagu anggaran atau biaya
terendah dengan satu sampul
1975.
SOP Pengadaan Jasa Konsultansi
Penunjukan Langsung untuk Penanganan
Darurat
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan penunjukan langsung untuk
penanganan darurat
1976.
SOP Pengadaan Jasa Konsultansi
Penunjukan Langsung Untuk Bukan
Penanganan Darurat
Merupakan prosedur Pengadaan Barang
Jasa adalah kegiatan untuk memperoleh
Barang/Jasa yang prosesnya dimulai dari
perencanaan kebutuhan sampai
diselesaikannya seluruh kegiatan untuk
memperoleh Barang/Jasa
1977.
SOP Pengadaan Jasa Konsultansi dengan
Metode Penunjukan Langsung
Merupakan prosedur untuk memperoleh
barang/jasa yang prosesnya dimulai dari
perencanaan kebutuhan sampai
diselesaikannya seluruh kegiatan jasa
konsultasi dengan metode pengadaan
langsung
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan pelelangan umum dengan
prakualifikasi metode dua tahap
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
pelelangan umum dengan pasca kualifikasi
Merupakan prosedur untuk memperoleh
barang/jasa yang prosesnya dimulai dari
perencanaan kebutuhan sampai
diselesaikannya seluruh kegiatan
pelelangan sederhana atau pemilihan
langsung
Merupakan prosedur pengadaan barang
jasa untuk memperoleh barang/jasa yang
prosesnya dimulai dari perencanaan
kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh
kegiatan penanganan darurat dengan
metode penunjukan langsung
1
2
4
5
6
1978.
SOP Pengadaan Barang/Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya untuk Metode
Pemilihan Langsung
1979.
SOP Pengadaan Barang/ Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya untuk Metode
Pemilihan Pengadaan Langsung dibawah
Sepuluh (10) Juta
1980.
SOP Pengadaan Barang/ Pekerjaan
Konstruksi/Jasa Lainnya untuk Dana Umum
1981.
SOP Pemeliharaan Alat Pemadam Api
Ringan (Apar)
1982.
SOP Pembuatan Pertanggungjawaban
Pendistribusian Barang Inventaris
1983.
SOP Permintaan Barang Habis Pakai
1984.
SOP Kebersihan Ruangan di Rumah Sakit
1985.
SOP Penataan Taman di Rumah Sakit
1986.
SOP Pengelolaan Sampah di Rumah Sakit
1987.
SOP Penerimaan Barang
1988.
SOP Pengelola Barang Inventaris Ruangan
1989.
SOP Pendistribusian Barang Inventaris
1990.
SOP Petugas Keamanan
1991.
SOP Penghapusan Barang Inventaris
1992.
SOP Pembuatan Laporan Barang Habis
Pakai
1993.
SOP Teknisi Rumah Tangga
1994.
SOP Memverifikasi Data Rawat Inap, Rawat
Jalan, IGD dan Penerimaan Lainnya
1995.
SOP Memverifikasi Pencatatan Hutang
Farmasi A, Farmasi B, Laboratorium,
Radiologi dan Farmasi c Askes
1996.
SOP Pencatatan dan Pelaporan Pengeluaran Merupakan prosedur kegiatan pelayanan
ke dalam Buku Jurnal
dan merekapitulasi pengeluaran untuk
mengetahui besarnya pengeluaran dan
pelaksanaan kegiatan ditinjau setiap tahun
agar tetap relevan dengan situasi dan
kondisi yang ada
1997.
SOP Memverifikasi Pencatatan Hutang
Merupakan prosedur tindakan
Lainnya dan Bahan Habis Pakai Lainnya (Non memverifikasi jumlah pembelian habis
Medis)
pakai yang dibeli dari rekanan yang belum
terlunasi (hutang)
SOP Penyusunan Laporan Keuangan dan
Merupakan prosedur kegiatan akuntansi
Analisa Ratio Keuangan
keuangan dan verifikasi mempunyai tugas
antara lain untuk menyusun laporan
keuangan dan memverifikasi bukti-bukti
transaksi, menyusun analisa ratio
keuangan serta pengembangan SIMRS
1998.
1999.
2000.
2001.
2002.
2003.
2004.
2005.
Merupakan prosedur untuk memperoleh
barang/jasa yang prosesnya dimulai dari
perencanaan kebutuhan sampai
diselesaikannya seluruh kegiatan
pengadaan barang untuk metode
pemilihan langsung
Merupakan prosedur belanja barang dan
jasa dengan prinsip-prinsip efisien, efektif,
transparan, bersaing, adil/tidak
diskriminatif, akuntabel serta praktek bisnis
yang sehat untuk metode pemilihan
pengadaan langsung dibawah sepuluh juta
Merupakan prosedur belanja barang dan
jasa dengan prinsip-prinsip efisien, efektif,
transparan, bersaing, adil/ tidak
diskriminatif, akuntabel serta praktek bisnis
yang sehat untuk dana umum
Merupakan prosedur kegiatan atau
tindakan yang dilaksanakan agar semua
Alat Pemadam Api Ringan (APAR) dalam
keadaan baik dan siap digunakan secara
berdaya guna dan berhasil
Merupakan prosedur agar kegiatan
pemeliharaan peralatan kantor di RSUD
Wangaya Kota Denpasar dapat dilakukan
dan dipertanggung jawabkan secara
cermat dan tepat
Merupakan prosedur permintaan barang
habis pakai merupakan proses (alur) yang
harus dilalui oleh unit pemakai untuk
memperoleh barang habis pakai yang
diperlukan,yakni dengan membuat daftar
permintaan barang yang telah disetujui
oleh pihak yang berwenang (Kasubag RT)
Merupakan prosedur untuk memperindah
dan mempercantik tampilan rumah sakit
Merupakan prosedur dalam menata dan
mengelola kebun atau tanaman yang
berada di Rumah Sakit
Merupakan prosedur dalam mengelola dan
memilah sampah organik dan non organik
yang ada di Rumah Sakit
Merupakan prosedur penerimaan barang
merupakan tindak lanjut dari hasil
pengadaan atau dari pihak ketiga dan
harus di lengkapi dengan dokumen
pengadaan serta berita acara
Merupakan prosedur kegiatan atau
tindakan untuk melakukan perhitungan,
pengurusan, penyelenggaraan,
pengaturan, pencatatan data dan
pelaporan barang milik negara atau
pemerintah dalam unit pemakai
Merupakan prosedur
penyaluran/pendistribusian merupakan
kegiatan untuk melakukan pengiriman
barang dari gudang ke unit kerja/user
Merupakan prosedur dalam
menyelenggarakan keamanan dan
ketertiban di lingkungan kerja khususnya
pengamanan fisik disamping itu SATPAM
dituntut sesuai fungsinya melindungi dan
mengamankan lingkungan/kawasan kerja
dari gangguan KAMTIB serta pelanggaran
hukum
Merupakan prosedur penghapusan barang
inventaris adalah tindakan penghapusan
barang dari daftar Inventaris Barang Milik
Daerah
Merupakan prosedur pencatatan barang
habis pakai, untuk mengetahui barang
tersebut bertambah dan/ atau berkurang
selama satu bulan, yang selanjutnya
dilaporkan kepada atasan
Merupakan prosedur petugas yang
melakukan pekerjaan teknik seperti
pekerjaan mekanik, listrik maupum
pekerjaan fisik bangunan guna mendukung
pelayanan Rumah Sakit
Merupakan prosedur kegiatan pelayanan
rumah sakit dalam bentuk uang tunai yang
dibayarkan oleh pasien
Merupakan prosedur tindakan
memverifikasi jumlah pembelian obat dan
alkes habis pakai yang dibeli dari rekanan
yang belum terlunasi (hutang)
SOP Penyelesaian Laporan Keuangan
Merupakan posedur pembuatan laporan
Berupa Neraca, Pendapatan dan Biaya Serta pertanggungjawaban atas pengelolaan
Arus Kas, Asset
sumber daya di bidang keuangan yang
terdiri dari neraca, laporan pendapatan dan
biaya dan arus kas, asset
SOP Pembayaran Belanja Non Pegawai
Merupakan prosedur pembayaran kepada
Negeri Sipil
seluruh non PNS Rumah Sakit Umum
Daerah Wangaya Kota Denpasar yang
berhak dan berstatus sebagai non
Pegawai Negeri Sipil (PNS) Rumah Sakit
Umum Daerah Wangaya Kota Denpasar
SOP Pembayaran Pengadaan Barang dan
Merupakan prosedur pembayaran barang
Jasa
dan jasa
SOP Penerimaan Uang Loket Sentral
Merupakan prosedur penerimaan uang
karcis pada loket sentral
SOP Penerimaan Uang Askes
Merupakan prosedur penerimaan biaya
pelayanan kesehatan Askes Maskin,
Wajib, Sukarela
SOP Penerimaan Uang Rawat Inap
Merupakan prosedur penerimaan biaya
pelayanan kesehatan pada unit rawat inap
SOP Pembayaran Gaji PNS
Merupakan prosedur pembayaran gaji para
Pegawai Negeri Sipil (PNS)
1
2
4
5
2006.
SOP Pembayaran Belanja BLUD
2007.
SOP Penerimaan Uang Rawat Jalan
2008.
SOP Penerimaan Instalasi Gawat Darurat
2009.
SOP Penerimaan Uang Ikatan Kerjasama
2010.
SOP Pembayaran Lauk Pauk PNS
2011.
SOP Pembayaran Pajak Pertambahan Nilai
dan Pajak Penghasilan
SOP Pembayaran Jasa Farmasi dan Jasa
Pelayanan Pegawai
2012.
2013.
2014.
2015.
2016.
2017.
6
Merupakan prosedur pembayaran oleh
Rumah Sakit Umum Daerah Wangaya
Kota Denpasar melalui kasir pembayar
kepada pihak kedua ( rekanan )
berdasarkan jumlah dan kelengkapan
administrasi pengklaiman yang diterbitkan
oleh pihak ke dua
Merupakan prosedur penerimaan biaya
pelayanan kesehatan di unit rawat jalan
Merupakan prosedur penerimaan biaya
pelayanan kesehatan di unit Instalasi
Gawat Darurat
Merupakan prosedur penerimaan biaya
pelayanan kesehatan Ikatan Kerja Sama
Merupakan prosedur pembayaran uang
lauk pauk Pegawai Negeri Sipil (PNS)
Merupakan prosedur pembayaran pajak
pertambahan nilai dan pajak penghasilan
atas pembelian
barang
dan jasa jasa
Merupakan
prosedur
pembayaran
farmasi dan jasa pelayanan kepada
pegawai
SOP Pembayaran TPP PNS
Merupakan prosedur pembayaran
Tambahan Penghasilan Pegawai ( TPP )
SOP Rencana Anggaran Pendapatan
Merupakan prosedur untuk membuat
rencana pendapatan RSUD Wangaya Kota
Denpasar
SOP Rencana Kerja Anggaran (Biaya) Badan Merupakan prosedur untuk membuat
Layanan Umum
rencana kerja anggaran biaya RSUD
Wangaya Kota Denpasar
SOP Rencana Kerja Anggaran (Biaya) APBD Merupakan prosedur untuk membuat
rencana kerja anggaran APBD RSUD
Wangaya Kota Denpasar
SOP Rencana Kerja Anggaran APBN
Merupakan prosedur untuk membuat
rencana kerja anggaran belanja negara
2018.
SOP Rencana Kerja Anggaran (Biaya) Gaji
2019.
SOP Penyusunan Rencana Strategi Bisnis
(RBS)
2020.
SOP Penyusunan Rencana Bisnis Anggaran
(RBA)
2021.
SOP Penyusunan Rencana Kerja dan
Anggaran (RKA) APBN
2022.
SOP Penyusunan Rencana Kerja dan
Anggaran (RKA) APBD I
2023.
SOP Penyusunan Rencana Kerja dan
Anggaran APBD II
Merupakan prosedur pembuatan Rencana
Kerja dan Anggaran yang disingkat dengan
RKA dan Anggaran Pendapatan Belanja
Daerah disingkat dengan APBD II
2024.
SOP Musyawarah Pelaksanaan Rencana
Pembangunan (Musrenbang)
Merupakan prosedur kegiatan Musrenbang
yaitu Musyawarah Rencana Pembangunan
2025.
SOP Tata Cara Pembuatan Keputusan
Direktur
Merupakan prosedur pembuatan surat
keputusan yang dikeluarkan oleh Direktur
RSUD Wangaya sebagai pedoman atau
payung hukum RSUD Wangaya
2026.
SOP Tata Cara Pembuatan Keputusan
Walikota
2027.
2028.
2029.
2030.
Merupakan prosedur untuk membuat
rencana kerja anggaran gaji
Merupakan prosedur pembuatan Rencana
Strategi Bisnis yang disingkat dengan RBS
Merupakan prosedur pembuatan Rencana
Bisnis Anggaran yang disingkat dengan
RBA
Merupakan prosedur perencanaan
Rencana Kerja dan Anggaran yang
disingkat dengan RKA dan Anggaran
Pendapatan Belanja Negara disingkat
dengan APBN
Merupakan prosedur pembuatan Rencana
Kerja dan Anggaran yang disingkat
dengan RKA dan Anggaran Pendapatan
Belanja Daerah disingkat dengan APBD I
Merupakan prosedur surat keputusan yang
dikeluarkan oleh Walikota Denpasar
sebagai pedoman atau payung hukum
RSUD Wangaya
SOP Tata Cara Pembuatan Perjanjian
Merupakan prosedur pembuatan dokumen
Kerjasama
yang dibuat sebagai dasar hukum dalam
melakukan kerjasama antara pihak RSUD
Wangaya dengan pihak yang diajak
bekerjasama
SOP Tata Cara Pembuatan Surat
Merupakan prosedur surat yang dibuat
Pertanggungjawaban Penggunaan Anggaran untuk melaporkan sejumlah biaya yang
Sub.Bagian Hukum dan Humas
dikeluarkan untuk
mempertanggungjawabkan penggunaan
anggaran Sub. Bagian Hukum dan Humas
dalam rangka kegiatan pendukung
pelayanan RSUD Wangaya
SOP Membuka/Penelusuran Website RSUD Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
Wangaya
mengakses website milik RSUD Wangaya
guna mencari informasi mengenai RSUD
Wangaya
SOP Tata Cara Memperbaiki/Memperbaharui Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
Informasi pada Website RSUD Wangaya
memperbaiki maupun memperbaharui
setiap informasi yang dimuat/disajikan
pada Website RSUD Wangaya
2031.
SOP Membuka/Penelusuran Website
Pemerintah Kota Denpasar
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
mengakses website milik Pemerintah Kota
Denpasar guna mencari informasi
mengenai Kota Denpasar
2032.
SOP Menampilkan Berita RSUD Wangaya
pada Website Pemerintah Kota Denpasar
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
memuat berita mengenai RSUD Wangaya
pada website Pemerintah Kota Denpasar
2033.
SOP Membuka/Penelusuran Email RSUD
Wangaya pada Server Kota Denpasar
2034.
SOP Mengirim Email/Email Balasan Melalui
Email RSUD Wangaya pada Server Kota
Denpasar
2035.
SOP Penerimaan Telepon Intern RSUD
Wangaya
2036.
SOP Penerimaan Telepon dari Luar RSUD
Wangaya
2037.
SOP Pemberian Informasi Oleh Petugas
Customer Service
2038.
SOP Pemuatan Tulisan Ilmiah di Media
Massa
2039.
SOP Penanganan Pasien Kabur
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
mengakses email milik RSUD Wangaya
guna mencari tahu apakah ada
informasi/surat yang dikirim untuk RSUD
Wangaya melalui media elektronik
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
mengirim email/email balasan kepada
pihak-pihak yang berkepentingan melalui
email RSUD Wangaya
Merupakan prosedur penerimaan telepon
yang berasal dari unit-unit yang masih
berada di Lingkungan RSUD Wangaya
Merupakan prosedur penerimaan telepon
yang berasal dari luar RSUD Wangaya,
biasanya berasal dari masyarakat yang
membutuhkan informasi mengenai RSUD
Wangaya
Merupakan prosedur petugas customer
service mengenai segala hal yang terkait
dengan pelayanan yang diberikan RSUD
Wangaya
Merupakan prosedur pemuatan tulisan
yang bersifat ilmiah terutama yang
berkaitan dengan kesehatan pada media
massa
Merupakan prosedur tindakan yang
dilakukan pada pasien kabur
1
2
4
5
6
2040.
SOP Penanganan Pasien Terlantar
2041.
SOP Penanganan Bayi Terlantar
2042.
SOP Tata Cara Penanganan Bayi/Pasien
Terlantar yang Meninggal
2043.
SOP Penanganan Jenazah Terlantar
2044.
SOP Tata Naskah Pembuatan Perjanjian
Kerjasama
2045.
SOP Pembuatan Addendum Perjanjian
Kerjasama
2046.
SOP Pembuatan Kesepakatan Bersama
2047.
SOP Tata Cara Penggunaan Kamera DSRL
Nikon D 90 dan D 3000
Merupakan prosedur penggunaan alat
untuk merekam sebuah objek atau
bayangan yang dibentuk oleh cahaya
2048.
SOP Tata Cara Penggunaan Video Kamera
Handycam
Merupakan prosedur penggunaan
perangkat yang digunakan untuk merekam
objek atau bayangan yang bergerak
2049.
SOP Tata Cara Penggunaan Voice Recorder Merupakan prosedur penggunaan alat
untuk merekam suara
2050.
SOP Tata Cara Penggunaan Tripod Kamera
2051.
2052.
SOP Pelaksaan Kegiatan Upacara Bendera
2054.
SOP Pembuatan Kliping Berita Koran
2056.
2057.
2058.
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
menangani bayi/pasien terlantar yang
meninggal dunia
Merupakan prosedur jenazah yang
datang/diantar ke RSUD Wangaya, tidak
ada keluarga termasuk pengemis dan
gelandangan
Merupakan prosedur perjanjian kerjasama
yang dibuat sebagai dasar hukum dalam
melakukan kerjasama antara pihak RSUD
Wangaya dengan pihak yang diajak
bekerjasama
Merupakan prosedur yang di buat sebagai
dasar hukum dalam melakukan
penambahan, pengurangan, atau
perbaikan pada isi dari perjanjian
kerjasama rumah sakit
Merupakan prosedur yang dibuat sebagai
dasar hukum dalam melakukan kerjasama
antara pihak RSUD Wangaya dengan
pihak yang diajak bekerjasama
Merupakan prosedur penggunaan alat
bantu berupa tiang berkaki 3 (tiga) untuk
memudahkan penggunaan kamera dalam
mendokumentasikan suatu kegiatan
SOP Tata Cara Penggunaan Kamera Pocket Merupakan prosedur penggunaan alat
untuk merekam sebuah objek atau
bayangan yang dibentuk oleh cahaya
SOP Pelaksanaan Kegiatan Apel Pagi
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
dalam rangka untuk meningkatkan disiplin,
tanggung jawab dan sebagai salah satu
cara untuk menyampaikan informasi
dengan seluruh unit yang ada di rumah
sakit yang terkait dengan peningkatan
mutu pelayanan
2053.
2055.
Merupakan prosedur pasien yang
datang/diantar ke RSUD Wangaya, tidak
ada keluarga yang bertanggung jawab,
termasuk pasien pengemis dan
gelandangan
Merupakan prosedur yang dilakukan pada
bayi yang ditinggalkan oleh orang tuanya
atau tidak ada orang yang bertanggung
jawab terhadap bayi tersebut (terlantar)
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
dalam rangka untuk memperingati harihari besar kenegaraan
Merupakan prosedur kegiatan
pendokumentasian segala bentuk
pemberitaan terkait dengan RSUD
Wangaya yang dimuat pada media
massa/koran
SOP Penerbitan Berita Advertorial (ADV)
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
pada Media Massa/Koran
memuat berita mengenai RSUD Wangaya
pada media massa/koran
SOP Tata Cara Pembuatan Surat
Merupakan prosedur surat yang dibuat
Pertanggungjawaban Penggunaan Anggaran untuk melaporkan sejumlah biaya yang
Sub.Bagian Hukum dan Humas
dikeluarkan untuk
mempertanggungjawabkan penggunaan
anggaran Sub. Bagian Hukum dan Humas
dalam rangka kegiatan pendukung
pelayanan RSUD Wangaya
SOP Susunan Acara Rapat
Merupakan prosedur agar rapat yang
dilaksanakan dapat terarah dan
mengkrucut sehingga menghasilkan
keputusan yang maksimal
SOP Proses Rapat
Merupakan prosedur kegiatan dilakukan
untuk mengkoordinasikan segala sesuatu
yang berhubungan dengan rumah sakit
2059.
SOP Tata Cara Pembuatan Notulen
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilakukan untuk mendokumentasikan
segala keputusan yang dihasilkan dalam
suatu rapat
Merupakan prosedur dari perangkat yang
digunakan untuk meyimpan data-data baik
berupa dokumen, photo dan video
2060.
SOP Tata Cara Penggunaan Hardisk
2061.
SOP Tata Cara Penggunaan Piranti
Komputer
2062.
SOP Membuka/Penelusuran Email RSUD
Wangaya pada Google Mail
2063.
SOP Mengirim Email/Email Balasan Melalui
Email RSUD Wangaya pada Google Mail
2064.
SOP Pemeliharaan Jaringan Sistem Informasi Merupakan prosedur pemprosesan data
Manajemen Rumah Sakit Mengalami
berdasarkan teknologi informasi dan
Gangguan
diintegrasaikan dengan prosedur manual
dan prosedur yang lain untuk
menghasilkan informasi yang tepat waktu
dan efektif untuk mendukung proses
pengambilan keputusan manajemen
2065.
SOP Laporan Informasi Rumah Sakit
2066.
SOP Permintaan Data Tentang Rumah Sakit
2067.
SOP Tata Kerja Petugas SIM RS di Instalasi
Rawat Inap
Merupakan prosedur penggunaan
perangkat elektronik otomatis yang dipakai
untuk menghitung dan mengolah data
menurut yang diinstruksikan dan
memberikan hasil data yang dijalankan
dengan sitem multimedia
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
mengakses email milik RSUD Wangaya
pada google mail guna mencari tahu
apakah ada informasi
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
mengirim email/email balasan kepada
pihak-pihak yang berkepentingan melalui
email RSUD Wangaya pada google mail
Merupakan prosedur pelaporan rumah
sakit yang mencakup data dan informasi
rumah sakit baik bulanan, triwulan dan
tahunan
Merupakan prosedur permintaan setiap
data yang menyangkut rumah sakit baik
secara umum dan khusus
Merupakan prosedur yang wajib dilakukan
oleh petugas SIM RS dalam melakukan
penginputan data pemeriksaan dan data
tindakan yang diberikan kepada setiap
pasien selama menjalani perawatan di
RSUD Wangaya
1
2
4
5
6
2068.
SOP Tata Kerja Petugas SIM RS di Instalasi
Rawat Jalan
2069.
SOP Tata Kerja Petugas SIM RS Jika Terjadi Merupakan prosedur pemasukan data
Salah Entry
tindakan medik pasien kedalam sistem
informasi manajemen rumah sakit
termasuk nama dokternya. Prosedur atau
tata cara yang wajib dilakukan oleh
petugas SIM RS jika ada kesalahan entry
data
SOP Penyusunan LAKIP
Merupakan prosedur penyusunan Laporan
Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (
LAKIP ) merupakan laporan kinerja
tahunan yang berisi pertanggungjawaban
kinerja suatu instansi dalam mencapai
tujuan / sasaran strategis instansi
2070.
Merupakan prosedur yang wajib dilakukan
oleh petugas SIM RS dalam melakukan
penginputan data pemeriksaan dan data
tindakan yang diberikan kepada setiap
pasien selama menjalani perawatan di
Instalasi rawat jalan RSUD Wangaya
2071.
SOP Penyusunan Laporan Tahunan
Merupakan prosedur penyusunan semua
data kegiatan rumah sakit selama 1 ( satu )
tahun. Laporan tahunan dijadikan alat
untuk melakukan perbaikan pada tahun
berikutnya dan merupakan bank data yang
menyajikan kumpulan data dari kegiatan
yang terjadi selama 1 ( satu )
tahun.Laporan ini disusun sebagai
gambaran dan dapat memberikan
informasi tentang pelaksanaan
penyelenggaraan pelayanan kesehatan di
RSUD Wangaya
Merupakan prosedur pembuatan laporan
setiap bulan terhadap realisasi keuangan
dan kegiatan fisik
2072.
SOP Laporan Realisasi Kegiatan Fisik dan
Keuangan
2073.
SOP Tata Cara Penetapan Indikator Kinerja
Utama
2074.
SOP 10 Langkah Menuju Keberhasilan
Menyusui (10km)
2075.
SOP Abortus Complete
2076.
SOP Abortus Iminens
2077.
SOP Abortus Incomplete
2078.
SOP Abortus Insipien
2079.
SOP Alur Pelayanan Pasien HD
2080.
SOP Alur Pelayanan Pasien Poli Eksekutif
2081.
SOP Ante Natal Care
2082.
SOP Auskultasi
2083.
SOP Blethed Ovum
2084.
SOP Cyto HD
2085.
SOP DM Gestasional
Merupakan prosedur saat kehamilan yang
disertai adanya intoleransi karbohidrat, baik
ringan ( Toleransi Glukosa Terganggu =
TGT), maupun berat ( Diabetes Melitus)
yang terjadi atau diketahui pertama kali
pada saat kehamilan berlangsung
2086.
SOP Fisioterapi Dada
2087.
SOP Fungsi Hemoral
2088.
SOP Ganggraena Pulpa
2089.
SOP Ginggivitis
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
memberikan latihan pada daerah dada dan
punggung dengan cara melakukan claping
dan vibrasing
Merupakan prosedur tindakan
Punkti/penusukan AV fistula pada vena
femoralis sebagai akses darah
keluar/outlet dalam proses hemodialisis
pada pasien yang belum memiliki AV
Shunt
Merupakan prosedur saat kematian pulpa
yang disebabkan oleh iritasi eksternal atau
internal
Merupakan prosedur saat peradangan
pada gusi yang menimbulkan rasa nyeri
dan perdarahan di gusi
2090.
SOP Hemodiaisis untuk Pasien dengan
Hipotensi Intradialitik
Merupakan prosedur untuk mengatasi
pasien yang mengalami hypotensi yang
dialami dalam proses hemodialisis
2091.
SOP Heparinisasi
Merupakan prosedur pemberian obat
heparine/antikuangulan pada pasien
selama proses hemodialisis berlangsung
2092.
SOP HIV
Merupakan prosedur saat virus yang
menyebabkan AIDS. HIV merusak sel T
Helper system imum tubuh sehingga
menyebabkan perburukan kritis sistem
imum tubuh melawan infeksi AIDS =
kegagalan imun yang mengancam nyawa
yang terjadi pada tahap akhir infeksi HIV
2093.
SOP Hyperaemia Pulpa
Merupakan prosedur saat
peradangan/infeksi yang telah sampai di
permukaan cavum pulpa, dan gigi terasa
ngilu
Merupakan prosedur penetapan indikator
kinerja utama yang menggambarkan
ukuran keberhasilan dari suatu tujuan dan
sasaran strategis organisasi
Merupakan prosedur untuk mendukung
program pemberian ASI melalui
penggiatan dan penguatan penerapan
Sepuluh Langkah Menuju Kebersihan
Menyusui (10 LMKM)
Merupakan prosedur saat berakhirnya
kehamilan sebelum viable atau umur
kehamilan 22 minggu dan seluruh hasil
konsepsi telah dikeluarkan
Merupakan prosedur saat keadaan dimana
terjadi keguguran yang mengancam
Merupakan prosedur saat perdarahan
yang terjadi sebelum mencapai umur
kehamilan 22 minggu, disertai pembukaan
serviks dan pengeluaran sebagian hasil
konsepsi
Merupakan prosedur saat keguguran yang
sedang berlangsung atau tidak dapat
dicegah
Merupakan prosedur penanganan pasien
yang membutuhkan tindakan
hemodialisis dari masuk sampai pasien
pulang
Merupakan prosedur penanganan pasien
yang membutuhkan tindakan pelayanan
eksekutif dari masuk sampai pasien
pulang
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
yang diberikan pada ibu hamil pada
trimester I, II, III
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
yang diberikan pada ibu hamil pada
trimester I, II, III
Merupakan prosedur saat kehamilan
dengan kondisi janin yang tidak
berkembang
Merupakan prosedur saat kondisi dimana
pasien memelukan terapi hemodialisis
yang tidak dapat ditunda,dan segera
harus dilakukan, bila ditunda bisa
memperburuk kondisi pasien
1
2
4
5
2094.
SOP Informed Consent
2095.
SOP Kateterisasi Urine
2096.
SOP Kegel Exercise
2097.
SOP Kehamilan Ektopik
2098.
SOP Kesehatan Reproduksi
2099.
SOP Ketuban Pecah Dini
2100.
SOP Kondom
2101.
SOP Kontrasepsi Pil
2102.
SOP Kontrol HIV AIDS
2103.
SOP Larangan Memberikam DOT/Empeng
kepada Bayi yang Masih Menyusu
2104.
SOP Larangan Memberikan Makanan dan
Minuman Selain ASI Eksklusif kepada Bayi
yang Baru Lahir
2105.
SOP Laringitis Akut Non Spesifik
2106.
2107.
2108.
2109.
2110.
2111.
2112.
6
Merupakan prosedur persetujuan tindakan
medik atau informed consent adalah
persetujuan yang diberikan oleh
pasien/keluarganya atas dasar penjelasan
tindakan medik yang dilakuan terhadap
pasien
Merupakan prosedur/teknik memasukkan
kateter ke dalam kandungan kencing
(blader)
Merupakan prosedur untuk penguatan otot
daerah panggul
Merupakan prosedur kehamilan dimana
ovum yang dibuahi berimplantasi dan
tumbuh di tempat yang tidak normal,
termasuk kehamilan servikal dari
kehamilan kornual
Merupakan prosedur saat keadaan
sejahtera secara fisik, mental, dan sosial
secara utuh, tidak semata – mata terbebas
dari penyakit atau kecacatan dalam semua
hal yang berkaitan dengan system
reproduksi, fungsi dan prosesnya
Merupakan prosedur saat pecahnya
selaput ketuban secara spontan pada saat
belum inpartu, bila diikuti satu jam
kemudian tidak timbul tanda-tanda awal
persalinan
Merupakan prosedur sosialisasi alat
kontrasepsi yang bertujuan menghalangi
masuknya spermatozoa ke dalam traktus
genitalia wanita
Merupakan prosedur pemakaian alat
kontrasepsi hormonal berupa pil, terdiri dari
jenis kontrasepsi pil kombinasi (monofasik,
bifasik dan intrasik) dan kontrasepsi pil
progestin (minipil)
Merupakan prosedur pelayanan pada
penderita yang datang kembali setelah
mendapat obat ARV/setelah rawat inap
Merupakan prosedur agar tidak
memberikan empeng/dot kepada bayi
yang sedang menyusu
Merupakan prosedur agar tidak
memberikan makanan berupa air gula atau
susu formula atau Makanan Pengganti ASI
(MP-ASI) kepada bayi baru lahir ( BBL )
Merupakan prosedur saat peradangan
akut pada mokusa laring akibat infeksi
bakteri atau virus, pada umumnya
merupakan kelanjutan dari rinofaringitis
pada anak laryngitis akut dapat
menimbulkan sumbatan jalan nafas
SOP Melakukan Irigasi Mata
Merupakan prosedur pembersihan mata
dengan cara mengalirkan cairan ke
dalam mata
SOP Melakukan Skin Test
Merupakan prosedur penyuntikan sedikit
antibiotika yang sudah diencerkan kedalam
jaringan dibawah kulit sampai terjadinya
gelembung
SOP Memakai Sarung Tangan
Merupaka prosedur agar memasukkan
tangan kedalam sarung tangan
SOP Memasang Bidai
Merupakan prosedur pemasangan alat
untuk immobilisasi (mempertahankan
kedudukan tulang)
SOP Memasang Gips pada Tulang
Merupakan prosedur tindakan menyiapkan
peralatan dan pasien yang akan dipasang
gips
SOP Memasang Infus
Merupakan prosedur dalam memasang
kateter intra vena ke dalam pembuluh
darah vena sebagai jalur untuk
memasukan cairan/obat langsung ke
dalam vena dalam jumlah banyak dan
dalam waktu yang lama dengan
menggunakan infus set
SOP Memindahkan Pasien dari Tempat Tidur Merupakan prosedur untuk membantu
ke Brankar (Kursi Roda) dan Sebaliknya
pasien yang tidak bisa dilakukan oleh
pasien sendiri dari tempat tidur ke brangkar
kursi roda atau sebaliknya
2113.
SOP Mencuci Tangan
Merupakan prosedur untuk membersihkan
tangan dibawah air mengalir dengan
mengunakan sabun
Merupakan prosedur kegiatan untuk
mengakhiri hemodialisis pada pasien
dengan akses femoral
Merupakan prosedur kegiatan untuk
mengakhiri proses hemodialisis pada
pasien dengan akses AV Shunt
2114.
SOP Mengakhiri HD dengan Akses Hemoral
2115.
SOP Mengakhiri HD dengan AV Shunt
2116.
SOP Mengangkat Jahitan Luka
2117.
2118.
SOP Menyiapkan Pasien untuk Pemeriksaan Merupakan prosedur untuk menyiapkan
Lab/Rontgen
pasien yang memerlukan pemeriksaan
laboratorium
SOP Merawat Kolostomi
Merupakan prosedur untuk membersihkan
stoma kolostomi, kulit sekitar stoma dan
mengganti kantong kolostomi secara
berkala sesuai kebutuhan
2119.
SOP Obat Topikal pada Kulit
2120.
SOP Oral Hygiene
2121.
SOP Otitis Eksterna
2122.
SOP Pasien HD Pulang
2123.
SOP Pasien Menolak Dirawat
2124.
SOP Pasien Referal
2125.
SOP Pelaporan Kasus HIV
2126.
SOP Pelayanan Administrasi dan
Pembayaran Pasien IRJ
Merupakan prosedur
mengangkat/membuka jahitan pada luka
yang dijahit
Merupakan prosedur pemberian obat yang
dilakukan pada kulit
Merupakan prosedur dalam membersihkan
rongga mulut, lidah dan gigi dari semua
kotoran atau sisa makan dengan
mempergunakan kasa atau kapas yang
telah dibasahi air bersih
Merupakan prosedur saat infeksi pada kulit
meatus akustikus eksternus
Merupakan prosedur kegiatan
memulangkan pasien setelah selesai
perawatan atau tindakan
Merupakan prosedur pernyataan dari
pasien/keluarga pasien yang menyatakan
menolak untuk dilakukan rawat inap ( MRS
)
Merupakan prosedur bagi pasien yang
telah dilakukan pemeriksaan secara medis
perlu dirujuk ke Rumah Sakit yang lebih
tinggi untuk mendapatkan tindakan yang
lebih tepat
Merupakan prosedur pelaporan kasus
penderita HIV/AIDS (+) yang berkunjung
ke Klinik VCT Merpati RSUD Wangaya
Merupakan prosedur dalam pengelolaan
administrasi melalui pelayanan dokter
spesialis dan pelayanan keperawatan serta
aministrasi pembayaran pasien rawat
jalan/poliklinik
1
2127.
2128.
2129.
2130.
2131.
2132.
2
4
5
Merupakan prosedur pelayanan terpadu
penanggulangan penyakit menular TB dan
HIV di RSUD Wangaya Denpasar
SOP Pelayanan Konsultasi
Merupakan prosedur kegiatan dari
program medis dalam upaya
menegakkan diagnose atau menentukan
pengobatan yang tepat
SOP Pelayanan Lab untuk Pasien HIV
Merupakan prosedur pelayanan yang
diberikan oleh Instalasi Laboratorium
RSUD Wangaya kepada pasien HIV/AIDS
yang memerlukan pemeriksaan
Laboratorium
SOP Pelayanan Obat ARV
Merupakan prosedur pemberian obat ARV
secara cuma-cuma kepada semua
penderita HIV positif yang memenuhi
kriteria untuk mendapat ARV
SOP Pelayanan Pasien Rujukan HIV AIDS
Merupakan prosedur pelayanan pasien
dengan rujukan baik melalui telphone
maupun surat pengantar
SOP Pelayanan Rawat Inap untuk Pasien HIV Merupakan prosedur pemberian pelayanan
rawat inap pada pasien yang memerlukan
rawat inap di RSUD Wangaya
2133.
SOP Pelayanan VCT Pasien Baru
2134.
SOP Pelayanan Voluntary Consultation and
Testing
2135.
SOP Pemakaian AKDR
2136.
SOP Pemberian Latihan Pasif
2137.
SOP Pemberian Obat TB
2138.
SOP Pemberian Profilaksis Pasca Pajanan
Bagi Pasien HIV
2139.
SOP Pembuatan Gigi Palsu
2140.
SOP Penanganan Pasca Pajanan Bagi
Pasien HIV
2141.
2142.
2143.
6
SOP Pelayanan Kolaborasi TB-HIV
Merupakan prosedur pemberian pelayanan
terhadap pasien yang baru pertama kali
berkunjung ke Klinik Merpati sesuai
dengan prosedur
Merupakan prosedur pertolongan dimana
seseorang dengan tulus dan tujuan jelas
memberikan waktu, perhatian dan
keahliannya untuk membantu klien
mempelajari keadaan dirinya, mengenali
dan memecahkan masalah. Dilakukan
secara sukarela dan rahasia sebelum dan
sesudah tes darah untuk HIV di
laboratorium
Merupakan prosedur asuhan kebidanan
yang diberikan kepada akseptor dengan
cara memasukkan alat kontrasepsi ke
dalam rahim agar tidak terjadi kehamilan
Merupakan prosedur latihan yang diberikan
kepada klien yang tidak bisa melakukan
aktivitas secara tersendiri
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilaksanakan untuk memberikan OAT pada
penderita penyakit menular TB di RSUD.
Wangaya
Merupakan prosedur pemberian obat
profilaksis kepada terpajan yang berisiko
tinggi mendapat infeksi seperti infeksi HBV
dan HIV
Merupakan prosedur pembuatan gigi palsu
untuk mengganti gigi tetap yang hilang
Merupakan prosedur tindakan penanganan
yang dilakukan secara teknis medik,
kepada tenaga kesehatan, pasien,
keluarga yang terpapar pajanan darah atau
cairan tubuh
SOP Penanganan Pasien DM
Merupakan prosedur untuk menangani
pasien yang mengalami keadaan darurat
dengan riwayat DM yang ditandai oleh
kesadaran menurun
SOP Penanganan Trauma Tumpul Abdomen Merupakan prosedur saat dimana
abdomen mengalami benturan
SOP Penatalaksanaan Pasien Ngamuk
Merupakan prosedur penanganan pasien
ngamuk akibat kejiwaan yang terganggu
yang dapat membahayakan orang lain
2144.
SOP Penatalaksanaan Tertusuk Jarum
2145.
SOP Penatalaksanaan Tonsilitis Kronis
2146.
SOP Penatalaksanaan Tuberkolosis
2147.
SOP Pencabutan Gigi Sulung
2148.
SOP Pencabutan Gigi Tetap
2149.
SOP Penerimaan Pasien HD
2150.
SOP Pengawasan Pasien HD
2151.
SOP Pengukuran Tinggi Fundus Uteri
2152.
SOP Penjadwalan Pasien HD
2153.
SOP Perawatan Mesin HD
2154.
SOP Perdarahan Pasca Kehamilan
2155.
SOP Perikondritis Aurikula
2156.
SOP Periodontitis
2157.
SOP Persalinan Postterm
2158.
SOP Plasenta Previa
Merupakan prosedur yang digunakan
untuk menangani apabila petugas tertusuk
jarum/benda tajam mulai pertolongan
pertama sampai lanjutan
Merupakan prosedur penatalaksanaan
radang kronis pada tonsil
Merupakan prosedur yang dilaksanakan
untuk memberikan pelayanan terpadu
dalam penanggulangan penyakit menular
TB di SMF Paru RSUD Wangaya Kota
Denpasar
Merupakan prosedur pengambilan
sebagian atau seluruh bagian dari gigi
sulung dengan topikal anastesi
Merupakan prosedur pengambilan
sebagian atau seluruh bagian dari gigi
permanen dengan bius lokal
Merupakan prosedur penerimaan dan
persiapan pasien yang akan dilakukan
tindakan hemodialisis
Merupakan prosedur yang dilakukan
untuk mengawasi / mengevalusi kondisi
pasien dan mesin selama proses
hemodialisis berlangsung
Merupakan prosedur pengukuran tinggi
fundus uteri dengan teknik Mc Donald
adalah cara mengukur tinggi fundus uteri
menggunakan alat ukur panjang mulai dari
tepi atas simfisis pubis sampai fundus uteri
atau sebaliknya
Merupakan prosedur yang dilakukan
untuk mengatur jadwal tindakan pasien
hemodialisis
Merupakan prosedur yang dilakukan
untuk menjaga kebersihan dan
keseterilan mesin setelah selesai
tindakan dengan mengunakan cairan
pembersih tertentu
Merupakan prosedur penanganan
perdarahan pervaginam yang terjadi
setelah umur kehamilan 22 minggu sampai
sebelum bayi lahir
Merupakan prosedur penanganan
peradangan supuratif pada perikondrium
tulang rawan aurikula
Merupakan prosedur penanganan
peradangan atau infeksi yang telah sampai
di jaringan periodontal sehingga dapat
menyebabkan gigi menjadi goyang
Merupakan prosedur persalinan dengan
kehamilan yang berlangsung melebihi 42
minggu (294 hari) atau melebihi dua
minggu dari perkiraan tanggal persalinan
dihitung mulai hari pertama haid terakhir
(HPHT) menurut rumus Neagle
Merupakan prosedur penanganan
keadaan dimana insersi plasenta di
segmen bawah uterus (SBR) sehingga
menutupi sebagian atau seluruh ostium
uteri internum pada kehamilan 28 minggu
atau lebih
1
2
4
5
6
2159.
SOP Polip Hidung
Merupakan prosedur penanganan polip
hidung berupa penonjolan mukosa kavum
nasi yang panjang dan bertangkai, bukan
neoplasma tetapi merupakan psiudotomor
2160.
SOP Pre Eklamsia Ringan
2161.
SOP Primming HD
2162.
SOP Prinsip Pemberian Obat Insulin
2163.
SOP Prinsip Pemberian Obat Intra Muskuler
Merupakan prosedur penanganan
timbulnya hipertensi yang disertai dengan
protein urine setelah umur kehamilan 20
minggu
Merupakan prosedur pengisian blood
line, dialiser, dengan mengunakan
cairan Nacl dalam persiapan proses
hemodialisis
Merupakan prosedur penyuntikan obat
insulin kedalam tubuh pasien yang
menderita kencing manis dengan
mengunakan alat khusus (PEN)
Merupakan prosedur pemberian obat
melalui suntikan ke dalam jaringan otot
2164.
SOP Prinsip Pemberian Obat Oral
Merupakan prosedur pemberkan obat oral
kepada pasien melalui mulut, dengan
bentuk obat berupa tablet, kapsul, puyer,
maupun sirup
2165.
SOP Prinsip Pemberian Obat Sub Cutan
Merupakan prosedur pemberian obat
melalui suntikan dibawah kulit yang
dilakukan pada lengan atas daerah luar,
pada bagian luar dada dan tempat lain
yang dianggap perlu
2166.
SOP Prinsip Pemberian Obat Tetes Telinga
2167.
SOP Pulpitis
2168.
SOP Rekam Medik Pasien HIV
Merupakan prosedur pemberian obat
tertentu dengan cara meneteskannya pada
lubang telinga pasien
Merupakan prosedur penanganan
peradangan/infeksi yang telah mengenai
pulpa, sehingga timbul rasa nyeri yang
hilang-timbul spontan terutama pada
malam hari
Merupakan prosedur penyimpanan seluruh
berkas rekam medik pasien pada unit
rekam medik sesuai prosedur yang berlaku
2169.
SOP Rhinitis Alergika
2170.
SOP Rontgen Foto Gigi
2171.
SOP Scalling
2172.
SOP Shock Anafilantik
2173.
SOP Shock Hemoragik
2174.
SOP Shock Hipovolemik
2175.
2176.
2177.
SOP Teknik Fisioterapi Dada
2179.
SOP Tetanus
2180.
SOP Tumpatan glasionomer
2181.
SOP Infeksi Menular Seksual
2183.
2184.
2185.
Merupakan prosedur pengambilan
kalkulus/karang gigi yang menempel di
sekitar gigi atau saku gusi
Merupakan prosedur penanganan
keadaan syok akibat reaksi antigen
antibodi oleh berbagai etiologi
Merupakan prosedur dalam suatu keadaan
dimana terjadi gangguan perfusi yang
disebabkan kerena adanya perdarahan
Merupakan prosedur penanganan
keadaan syok yang diakibatkan oleh
ketidak seimbangan antara pembuluh
darah dan isinya yang mengakibatkan
perfusi jaringan tidak adekuat
SOP Stomatitis
Merupakan prosedur penanganan
peradangan jaringan lunak rongga mulut
hinga terbentuknya luka/erosi dan
menimbulkan rasa sakit
SOP Tambalan Composite dengan Light Cure Merupakan prosedur perawatan terhadap
cavitas yang sudah dirawat sebelumnya
atau terhadap caries yang belum sampai
permukaan cavum pulpa
SOP Tata Kerja Ruang HD
Merupakan prosedur tata kerja di ruang
Hemodialisis yang meliputi : persiapan
mesin, persiapan pasien, melakukan
punksi, melakukan observasi saat HD
berlangsung dengan mengutamakan
kenyamanan dan keamaan pasien
2178.
2182.
Merupakan prosedur penanganan gejala
rhinitis yang timbul setelah
pajanan/paparan allergen yang
menyebabkan inflamasi mukosa hidung
Merupakan prosedur pengambilan foto
pada gigi sebelum melakukan tindakan
pada gigi untuk menunjang diagnosa
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
memberikan latihan pada daerah dada dan
punggung dengan cara melakukan claping
dan vibrasing
Merupakan prosedur penanganan
sindroma neurologis yang ditandai oleh
trismus dan kejang yang disebabkan oleh
neurotoksin clostridium tetani
Merupakan prosedur perawatan terhadap
cavitas yang sudah dirawat sebelumnya
atau terhadap caries yang belum sampai
permukaan cavum pulpa
Merupakan penyakit yang disebabkan oleh
infeksi bakteri, virus atau parasit yang
ditularkan dari satu orang ke orang lain
selama kontak seksual ( vagina, oral, anal
). Kondisi khusus : transfusi darah atau
maternal infection
SOP Perawatan Puting Lecet
Merupakan prosedur perawatan yang
dilakukan pada puting susu lecet untuk
mencegah infeksi dan bayi tetap bisa netek
langsung
SOP Prinsip Pemberian Obat Intra Vena
Merupakan prosedur pemberian suntikan
melalui pembuluh darah vena
SOP Alur Pelayanan DOTS Pasien TB Rawat Merupakan prosedur alur pelayanan
Jalan
kepada pasien TB untuk kunjungan rawat
jalan di RSUD Wangaya
SOP Membersihkan Sekret pada Mata
Merupakan prosedur untuk membersihkan
sekret mata pada pasien yang mengalami
konjungivitis atau mata merah
2186.
SOP Pemantauan Pengobatan Pasien TB
Merupakan prosedur pemantauan
keteraturan dan kepatuhan pengobatan
pasien, dari awal pengobatan hingga
selesai masa pengobatan, termasuk
pemantauan konversi terapi dan hasil akhir
terapi
Merupakan prosedur untuk memberikan
obat tetes mata dan salep mata
Merupakan prosedur untuk mengetahui
tekanan bola mata pasien
2187.
2188.
SOP Pemberian Obat Tetes mata dan Salep
Mata
SOP Pemeriksaan Bola Mata
2189.
SOP Pemeriksaan Visus Tajam Penglihatan
Merupakan prosedur untuk mengetahui
ketajaman penglihatan pasien dengan
media snellen chart/E-chart
2190.
SOP Penegakan Diagnosis TB
Merupakan prosedur untuk menegakkan
diagnosis TB pada pasien yang di curigai
menderita TB ( suspek ), oleh staf medis
dokter penangungjawab perawatan pasien,
di RSUD. Wangaya
1
2
4
5
6
2191.
SOP Penetapann Klasifikasi dan Tipe Pasien Merupakan prosedur bagi pasien yang
TB
telah ditegakkan diagnosis TB selanjutnya
perlu ditetapkan klasifikasi dan tipenya,
berdasarkan : organ tubuh yang sakit (
paru/ekstra paru ), hasil pemeriksaan
dahak secara mikroskopis langsung ( BTA
positif/BTA negatif ), riwayat pengobatan
sebelumnya (baru/sudah pernah diobati
), dan tingkat keparahan penyakit
(ringan/berat ), oleh staf medis dokter
penangungjawab perawatan pasien, di
RSUD Wangaya Kota Denpasar
2192.
SOP Pengobatan Pasien TB
2193.
SOP Penjaringan Pasien Suspek TB
2194.
SOP Pelayanan Fisioterapi
2195.
SOP Pelayanan Pasien Rawat Inap yang
Konsul ke Rehabilitasi Medik
2196.
SOP Pelaksanaan Fisioterapy
2197.
SOP Penggunaan Alat-Alat Fisioterapy
2198.
SOP Penggunaan Traksi Pinggang
2199.
SOP KB Suntik
2200.
SOP Pencatatan dan Pelaporan TB
2201.
SOP Pemeliharaan Sarana Fisioterapi
2202.
SOP Penggunaan Traksi Leher
2203.
SOP Penggunaan Ultra Sonik
2204.
SOP Imunasi BCG
2205.
SOP Imunisasi Campak
2206.
SOP Imunisasi DPT Combo
2207.
SOP Imunisasi Hepatitis B
2208.
SOP Imunisasi Polio
2209.
SOP Imunisasi TT
Merupakan prosedur pemberian imunisasi
tetanus toxoid pada ibu hamil sebanyak
dua kali mulai umur kehamilan 8 minggu
sampai dengan maximal 36 mingu dengan
interval waktu 4 minggu
2210.
SOP Infeksi pada Kehamilan
Merupakan prosedur penanganan batasan
infeksi sistematik yang terjadi selama
kehamilan yang secara umum disebabkan
oleh tiga penyebab utama yaitu infeksi
virus, bakteri dan protozoa
2211.
SOP KB Implant
2212.
Merupakan prosedur bagi pasien yang di
diagnosis TB dan telah di tetapkan
klasifikasi serta tipenya, akan mendapat
pengobatan dengan obat anti TB (OAT),
baik mempergunakan OAT per resep
maupun OAT program
Merupakan prosedur untuk menjaring
pasien-pasien yang dicurigai menderita TB
(suspek pasien TB), di RSUD. Wangaya ,
yang dilakukan secara promotive case
finding
Merupakan prosedur pelayanan yang
diberikan kepada individu dan masyarakat
untuk memelihara, meningkatkan,
memperbaiki gerak dan fungsi tubuh
dengan penerapan sumber fisik dan
mekanik
Merupakan prosedur tindakan pelayanan
kesehatan secara utuh dan terpadu melalui
pendekatan medik, psikososial,
edukasional dan vokasional untuk
mencapai kemampuan fungsional
semaksimal mungkin
Merupakan prosedur kegiatan yang
dilakukan di unit fisioterapi untuk
menangani pasien – pasien dengan
indikasi fisioterapi
Merupakan prosedur berupa
petunjuk/acuan untuk menjelaskan cara
penggunaan fisik
Merupakan prosedur berupa
petunjuk/acuan untuk menjelaskan cara
penggunaan traksi pinggang
Merupakan prosedur untuk menunda
kehamilan dengan menyuntikan alat
secara intra insculer
Merupakan prosedur pencatatan dan
pelaporan, atas seluruh kegiatan
pelayanan RSUD. Wangaya kepada
pasien TB, dengan mempergunakan form
baku pencatatan pelaporan kasus TB
Merupakan prosedur pemeriksaan dan
perbaikan bila alat yang dibutuhkan secara
berkala terhadap sarana yang dapat di
fisioterapi
Merupakan prosedur berupa
petunjuk/acuan untuk menjelaskan cara
penggunaan fisik
Merupakan prosedur berupa
petunjuk/acuan untuk menjelaskan cara
menggunakan alat ultra sonic
Merupakan prosedur pemberian vaksin
BCG dengan cara menyuntikkan secara
intracutan pada lengan kanan atas yang
diberikan pada umur 0 – 1 bulan sebanyak
1 kali
Merupakan prosedur pemberian vaksin
campak untuk kekebalan terhadap
penyakit campak pada bayi berumur 9
bulan
Merupakan prosedur pemberian vaksin
DPT combo untuk kekebalan terhadap
penyakit Dipteri, Pertusis dan Tetanus
pada bayi mulai umur 2 bulan yang
diberikan sebanyak 3 kali pemberian
dengan jarak minimal 1 bulan
Merupakan prosedur pemberian vaksi
Hepatitis B untuk kekebalan terhadap
penyakit Hepatitis B dari umur 0 – 11 bulan
sebanyak 3 kali pemberian dengan jarak
minimal 1 bulan
Merupakan prosedur pemberian vaksin
polio sebanyak 2 tetes dengan cara
meneteskan di mulut bayi, yang diberikan
pada umur 0 – 12 bulan sebanyak 4 kali
dengan selang waktu / jarak minimal 1
bulan
Merupakan prosedur pemakaian alat
kontrasepsi untuk menunda kehamilan
dengan memasang alat pada lengan kiri
atas
SOP Memindahkan Pasien dari IRJ ke Rawat Merupakan prosedur pemindahan pasien
Inap
dari IGD/poliklinik ke ruangan untuk
mendapatkan perawatan lanjutan
2213.
SOP Chemical Peeling
2214.
SOP Electro Couter
2215.
SOP Prick Test
2216.
SOP TCAA
Merupakan prosedur yang dilakukan untuk
meremajakan kulit, hiperpigmentasi dan
untuk mengobati jerawat
Merupakan prosedur peralatan untuk
diseksi bedah dan hemostasis dengan
menggunakan panas dengan arus bolakbalik melewati elektroda
Merupakan prosedur test kulit yang
digunakan sebagai alat diagnosis untuk
membuktikan adanya lgE spesifik yang
terikat pada sel Mastosis yang
mengakibatkan keluarnya Histamin dan
mediator lainnya, yang dapat
menyebabkan vasodilatasi dan
peningkatan permeabilitas pembuluh
darah. Kondisi tersebut ditandai dengan
timbulnya flare (kemerahan) dan wheal
(bentol-bentol) pada kulit
Merupakan prosedur dimana 3 atom
hydrogen kelompok metal diganti oleh
asam klorin. TCAA dibuat dari reaksi
chlorine dengan asam acetat dengan
bantuan katalis
1
2
4
5
6
2217.
SOP Test MMPI
2218.
SOP Asesmen Fisioterapi
2219.
SOP Asuhan Fisioterapi
2220.
SOP Diagnosis/Prognosis Fisioterapi
2221.
SOP Fisioterapi dengan Latihan Asisted Aktif Merupakan prosedur gerak aktif dengan
bantuan kekuatan dari luar (secara manual
atau dengan alat) sebesar daya yang
diperlukan yang dilakukan oleh fisioterapis
pada pasien dengan kekakuan sendi atau
gangguan neuromuskular
2222.
SOP Fisioterapi dengan Breathing Exercise
2223.
2224.
2225.
Merupakan prosedur pemeriksaan
kepribadian yang melibatkan komputer
dengan SOP tersendiri
Merupakan prosedur yang mencakup
pemeriksaan pada diri individu atau
kelompok, mengidentifikasi problem yang
nyata dan yang berpotensi terjadi
kelemahan, keterbatasan fungsi,
ketidakmapuan atau kondisi kesehatan
lain, dengan cara memperhatikan riwayat
penyakit, telaah umum, uji khusus dan
pengukuran, pemeriksaan penunjang,
dilanjutkan dengan evaluasi hasil
pemeriksaan melalui analisis dan sisntesis
dalam sebuah proses pertimbangan klinis
Merupakan prosedur tindakan fisioterapi
yang diterapkan pada pasien yang
ditanganinya
Merupakan prosedur yang merangkum
berbagai simtom, sindrom atau kategori
yang merefleksikan informasi yang didapat
dan pemeriksaan pada din pasien.
Prognosis fisioterapi ialah rumusan prediksi
perkembangan dan kondisi sehat-sakit
pasien yang mungkin dicapai dalam waktu
berikutnya dengan intervensi fisioterapi
Merupakan prosedur gerakan dada/tubuh
bernafas secara aktifteratur
SOP Fisioterapi dengan Faradisasi
Merupakan prosedur terapi stimulasi listrik
arus frekuensi rendah panjang gelombang
0,1 – 1 mili detik, untuk stimulasi otot
rangka
SOP Fisioterapi dengan Free Active Exercise Merupakan prosedur gerak aktif tanpa
bantuan ataupun tahanan dan luar
SOP Fisioterapi dengan Infra Merah/IR
Merupakan prosedur terapi panas dengan
menggunakan sinar infra merah
gelombang panjang (non luminous) atau
gelombang pendek (luminous)
2226.
SOP Fisioterapi dengan Latihan Pernafasan
Merupakan prosedur gerakan dada/tubuh
bernafas secara aktif teratur
Merupakan prosedur untuk mempermudah
pengeluaran sputum/sekresi dengan cara
memberikan posisi sesuai bentuk dengan
bantuan perkusi dan vibrasi, lakukan pada
pasien dengan relaksasi sputum,
gangguan kemampuan reflek batuk
2227.
SOP Fisioterapi dengan Postural Draianage
2228.
SOP Fisioterapi dengan Resisted Active
Exercise
2229.
SOP Fisioterapi dengan Short Wave Dithermy Merupakan prosedur pemberian
(SWD) dan Micro Wave Diathermy (MWD)
pengobatan panas dengan menggunakan
gelombang elektro magnetik
2230.
SOP Fisioterapi dengan Transcutaneus
Electrical Nerve Stimulation/Tens
Merupakan prosedur stimulasi elektris yang
bekerja dengan cara memberikan Impuls
pada serabut saraf nyeri
2231.
SOP Fisioterapi dengan Traksi cervical
Merupakan prosedur terapi tarikan
vertebrae cervical arah longitudinal yang
diberikan kontinyu atau intermiten,
dilakukan pada pasien dengan
kaku/spasme otot leher atau akibat
gangguan pada struktur tulang cervical
2232.
SOP Fisioterapi dengan Traksi Lumbal
2233.
SOP Fisioterapi dengan Ultrasound / US
Merupakan prosedur terapi tarikan
vertebrae lumbal arah longitudinal yang
diberikan secara kontinyu atau intermiten,
dilakukan pada pasien dengan
kaku/spasme otot pinggang/lumbal atau
akibat gangguan pada struktur tulang
lubosacral
Merupakan prosedur pemberian terapi
penetrasi energi gelombang suara/getaran
mekanik dan panas ringan
2234.
2235.
SOP Fisioterapi dengan Latihan Berjalan
(Gait Training)
SOP Standar Proses Fisioterapi
Merupakan prosedur latihan berjalan
dengan atau tanpa alat bantu
Merupakan prosedur kegiatan pelayanan
fisioterapi yang diterapkan pada pasien
agar terlaksana pelayanan fisioterapi,
paripurna, efektif, efisien dan terintegrasi
2236.
SOP Mengukur Tinggi Badan
2237.
SOP Perawatan Pasien Sesak Nafas
Merupakan prosedur kegiatan pelayanan
untuk mengukur tinggi tubuh pasien
Merupakan prosedur perawatan pada
pasien yang menngalami kegagalan
pertukaran gas dalam paru, yang ditandai
dengan turunnya kadar oksigen di arteri
(hipoksemia) atau naiknya kadar
karbondioksida/hiperkarbia atau kombinasi
keduanya
2238.
SOP Perawatan Pasien Haemoptoe
2239.
SOP Pemeriksaan Fisik
Merupakan prosedur gerak aktif dengan
melawan tahanan dan luar
Merupakan prosedur perawatan pasien
penderita Haemoptoe yaitu darah yang
dibatukkan berasal dari saluran pernafasan
bagian bawah
Merupakan prosedur pemeriksaan tubuh
pasien secara keseluruhan atau hanya
bagian tertentu yang dianggap perlu oleh
dokter yang bersangkutan
Jumlah Total SOP
805
Download