satuan acara pembelajaran

advertisement
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
: 1& 2
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa mampu mendefinisikan pengertian pemasaran dengan menguraikan
secara garis besar konsep pemasaran yang utama.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa mampu menjelaskan empat filosophi dalam manajemen pemasaran.
2.2. Mahasiswa mendiskusikan perbedaan antara penjualan dan orientasi pasar.
2.3. Mahasiswa mampu menjelaskan proses pemasaran dan
2.4. Bagaimana para pemasar menanggapi tantangan baru.
B. Pokok Bahasan :
Manajemen pemasaran ( Konsep, lingkungan, filosophi, proses)
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Mendefinisikan pemasaran (PK;9), (LHM;6)
C.2. Lingkungan dan lingkup pemasaran (PK;17)
C.3. Konsep Pemasaran (PK;22-30) & Filosophie ( LHM;7)
C.4. Proses (LHM;19)
C.5. Mengapa belajar pemasaran (LHM;20)
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Pendahuluan
Kegiatan Pengajar
Kegiatan
Mahasiswa
1. Menanyakan latar
Memperhatikan
belakang pendidikan
Mencatat
mahasiswa ( IPA/IPS)
2. Mengenal nama
mahasiswa
3. Memperkenalkan diri pada
4. Mahasiswa
5. Menjelaskan tata cara
perkuliahan
6. Menjelaskan tentang
materi serta pentingnya
Media &
Alat
Pembelajaran
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
mata kuliah pemasaran di
jurusan.
Penyajian
Pokok Bahasan :
Manajemen Pemasaran ( konsep,
lingkungan, filosophi, proses)
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Sub pokok bahasan :
- Mendefinisikan pemasaran
(PK;9),(LHM;6).
- Lingkungan pemasaran
(PK;17)
- Konsep pemasaran
(PK;22-30)& Filosophi
(LHM;7)
- Proses (LHM;19)
- Mengapa Belajar
Pemasaran (LHM;20)
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002.
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
:3
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat berdiskusi tentang lingkungan eksternal pemasaran dan bisa
menjelaskan bagaimana hal tersebut mempengaruhi suatu perusahaan.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa mampu menjelaskan faktor sosial yang mempengaruhi pemasaran.
2.2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi reaksi konsumen dan pemasar terhadap
situasi ekonomi yang ada.
2.3. Mahasiswa dapat mendiskusikan dampak teknologi suatu perusahaan, lingkungan
politik, hukum dari pemasaran.
2.4. Mahasiswa mampu menjelaskan dasar-dasar persaingan asing dan lokal.
2.5. Mahasiswa dapat mendiskusikan tanggung jawab sosial pemasaran (LHM;114)
B. Pokok Bahasan :
Lingkungan Pemasaran
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Lingkungan tingkat mikro ( B;87)
C.2. Lingkungan tingkat makro (B;92)
(PK;159),(LHM;78), (PK;159)
C.3. Kasus.
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
-
Penyajian
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi.
Pokok Bahasan :
Kegiatan
Mahasiswa
Media &
Alat
Pembelajaran
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Memperhatikan
White Board
Menjelaskan lingkungan
Pemasaran
Mencatat
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Sub pokok bahasan :
- The Microlevel
Environment
- The Macrolevel
Environment
- Kasus
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
:4
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa mampu mengidentifikasi serta memahami pasar dan peluangnya
terhadap pembeli dan pelanggan, serta mampu mengidentifikasi dan menjelaskan
faktor-faktor yang terkait.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa dapat menjelaskan seorang pemasar/ manajer harus mengetahui
perilaku konsumen.
2.2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis keputusan pembelian konsumen
dan menjelaskannya.
2.3. Mahasiswa mampu menjelaskan kebutuhan bisnis.
B. Pokok Bahasan :
Memahami Pasar dan Peluangnya ( Pembeli & Pelanggan)
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Pentingnya memahami perilaku konsumen (LHM;187)
C.2. Peluang lingkungan pemasaran (PK;153)
C.3. Model perilaku konsumen (PK;183)
C.4. Proses keputusan pembelian (PK;201), (LHM;201)
C.5. Pemasaran Bisnis (LHM;246), (PK;223)
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
-
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi
Kegiatan
Mahasiswa
Memperhatikan
Mencatat
Media &
Alat
Pembelajaran
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Penyajian
Pokok Bahasan :
Memahami Pasar dan Peluangnya
(Pembeli &Pelanggan)
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Sub pokok bahasan :
- Pentingnya memahami
perilaku konsumen
(LHM;187)
- Peluang lingkungan
pemasaran (PK;153)
- Model perilaku konsumen
(PK;183)
- Proses keputusan
pembelian (PK;201),
(LHM;201)
- Pemasaran Bisnis
(LHM;246), (PK;223)
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
:5
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat menjawab dengan menjelaskan dan menguraikan melalui tulisan
untuk mengintrepetasikan melalui kuis, tentang konsep pemasaran, lingkungan
pemasaran, memahami & peluang pasar dalam pembelian bisnis.
2. Indikator
2.1. 1&2
2.2. 3
2.3. 4.
B. Pokok Bahasan :
Konsep Pemasaran, lingkungan pemasaran, memahami pasar dan peluangnya dalam
pembelian bisnis.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Konsep pemasaran
C.2. Lingkungan Pemasaran
C.3. Perilaku konsumen
C.4. Pembelian bisnis
C.5. Keputusan Pembelian
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
Penyajian
Membuka sesi dengan
kesiapan topik materi
Kegiatan
Mahasiswa
Memperhatikan
Memperhatikan
Pokok Bahasan :
Konsep Pemasaran, lingkungan Mencatat
pemasaran, memahami pasar dan
peluangnya dalam pembelian
Media &
Alat
Pembelajaran
Soal
Whiteboard
spidol
Alat tulis
Kertas
bisnis.
Sub pokok bahasan :
Konsep pemasaran
Lingkungan Pemasaran
Perilaku konsumen
Pembelian bisnis
Keputusan Pembelian
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
Memperhatikan
Mencatat
E. Evaluasi :
 Menilai hasil kuis kesesuaian dengan materi perkuliahan
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
:6&7
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat menjelaskan segmentasi pasar dan menggambarkan serta
mendiskusikan konsep bersaing melalui STP dalam strategi pemasaran.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa dapat menjelaskan karakteristik pasar
2.2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi pentingnya segmentasi pasar.
2.3. Mahasiswa dapat menjelaskan dasar-dasar untuk melakukan segmentasi pasar bisnis.
2.4. Mahasiswa dapat mendiskusikan strategi-strategi alternatif dalam melihat pasar
sasaran.
B. Pokok Bahasan :
Strategi pemasaran melalui STP untuk keunggulan bersaing.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Segmentasi pasar (SB;9) (LHM;280)
C.2. Menetapkan target pasar STP (SB;18)
C.3. Menetapkan posisi untuk keunggulan bersaing (SB;20), (LHM;306)
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
Media &
Alat
Pembelajaran
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Pokok Bahasan :
Strategi pemasaran melalui STP
untuk keunggulan bersaing.
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
-
Penyajian
Kegiatan
Mahasiswa
Catatan
Modul
Text book
Sub pokok bahasan :
- Segmentasi pasar (SB;9)
(LHM;280)
- C.2. Menetapkan target
pasar STP (SB;18)
- C.3. Menetapkan posisi
untuk keunggulan
bersaing (SB;20),
(LHM;306)
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk
mempersiapkan UTS.
3. Menutup kelas.
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
:8
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat menjawab dengan menjelaskan dan menguraikan melalui tulisan
untuk mengintrepetasikan melalui UTS, tentang konsep pemasaran, lingkungan
pemasaran, memahami & peluang pasar dalam pembelian bisnis, Strategi
Pemasaran STP
2. Indikator
2.1. 1&2
2.2. 3
2.3. 4.
2.4. 6 & 7
B. Pokok Bahasan :
Konsep Pemasaran, lingkungan pemasaran, memahami pasar dan peluangnya dalam
pembelian bisnis.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Konsep pemasaran
C.2. Lingkungan Pemasaran
C.3. Perilaku konsumen
C.4. Pembelian bisnis
C.5. Keputusan Pembelian
C.6. Strategi Pemasaran-STP
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan Mengontrol soal & kelas
mahasiswa
Penyajian
Pokok Bahasan :
Konsep Pemasaran, lingkungan
pemasaran, memahami pasar dan
Kegiatan
Mahasiswa
UTS
Menjawab Soal
UTS
Media &
Alat
Pembelajaran
Soal
Alat tulis
Kertas
peluangnya dalam pembelian
bisnis, Strategi Bisnis-STP
Sub pokok bahasan :
Konsep pemasaran
Lingkungan Pemasaran
Perilaku konsumen
Pembelian bisnis
Keputusan Pembelian
Strategi bisnis-STP
Penutup
Memeriksa mengambil bahan
hasil UTS
E. Evaluasi :
 Menilai hasil UTS kesesuaian dengan materi perkuliahan
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
:9
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menjelaskan serta memahami produk
terhadap strategi jasa dan pengambilan keputusan, produk baru, daur hidup,
bauran produk, dan strategi. (WS;221),(PK;325), (LHM;413), (B;303)
2. Indikator
2.1. Mahasiswa dapat mendifinisikan istilah produk.
2.2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis produk, lini produk, bauran produk.
2.3. Mahasiswa mampu mendiskusikan isu global dalam merek dan kemasan.
2.4. Mahasiswa dapat mendiskusikan bagaimana produk merupakan alat pemasar yang
penting.
B. Pokok Bahasan :
Produk dan Strategi jasa-Keputusan ((PK;447-509), (WS;221-299), (LHM;409-477)
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Jenis Produk konsumen
C.2. Jenis produk, produk lini, bauran produk.
C.3. Merek – Branding - Kemasan
C.4. Isu global dalam merek - kemasan
C.5. Pengembangan produk.
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
-
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi
Kegiatan
Mahasiswa
Memperhatikan
Mencatat
Media &
Alat
Pembelajaran
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Penyajian
Pokok Bahasan :
Produk dan Strategi jasaKeputusan
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Sub pokok bahasan :
- Jenis Produk konsumen
- Jenis produk, produk lini,
bauran produk.
- Merek – Branding - Kemasan
- Isu global dalam merek kemasan
- Pengembangan produk.
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
: 10
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menjelaskan serta memahami untuk
mendefinisikan peranan harga dalam bauran pemasaran dan peran serta
pendayagunaannya.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa mengetahui bagaimana menetapkan harga produk dan jasa untuk
pertama kali.
2.2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi penyesuaian harga melalui kondisi pasar..
2.3. Mahasiswa mampu mendiskusikan menanggapi perubahan harga pesaing
2.4. Mahasiswa dapat mendiskusikan bagaimana penetrasi dan strategi penetapan harga..
B. Pokok Bahasan :
Strategi harga – Keputusan penetapan harga
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Penetapan harga (PK;519), (WS;305)
C.2. Mengadopsi harga (PK;536),(WS;349)
C.3. Menanggapi perubahan harga (PK;544)
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
-
Penyajian
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi
Pokok Bahasan :
Strategi harga – Keputusan
Kegiatan
Mahasiswa
Media &
Alat
Pembelajaran
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
penetapan harga
Sub pokok bahasan :
 Penetapan harga (PK;519),
(WS;305)
 Mengadopsi harga
(PK;536),(WS;349)
 Menanggapi perubahan harga
(PK;544)
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
: 11
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menjelaskan serta memahami untuk
mendefinisikan strategi saluran distribusi pemasaran.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa mengetahui tugas yang dilakukan saluran distribusi.
2.2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi keputusan yang dihadapi perusahaan dalam
merancang, mengelola, mengevaluasi, dan memodifikasi saluran.
2.3. Mahasiswa mengetahui kecendrungan apa yang terjadi dalam dimensi
saluran pemasaran.
2.4. Mahasiswa dapat mendiskusikan cara mengelola konflik saluran pemasaran.
B. Pokok Bahasan :
Distribusi Strategi saluran Pemasaran.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Mengelola saluran pemasaran
C.2. Mengelola usaha eceran, perdagangan besar,
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
-
Penyajian
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi
Pokok Bahasan :
Distribusi Strategi saluran
Pemasaran
Kegiatan
Mahasiswa
Memperhatikan
Mencatat
Memperhatikan
Mencatat
Media &
Alat
Pembelajaran
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Sub pokok bahasan :
- Mengelola saluran pemasaran
- Mengelola usaha eceran,
perdagangan besar
Catatan
Modul
Text book
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
4. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
5. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
6. Menutup kelas.
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
: 12
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat mengetahui dan mengidentifikasi sehingga mampu menjelaskan
dan menguraikan komunikasi pemasaran terpadu, suatu cara untuk melihat
keselarasan proses pemasaran dari sudut pandang penerima.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa dapat mengetahui cara kerja komunikasi.(SB;71)
2.2. Mahasiswa dapat mengidentifikasi mengembangkan langkah-langkah
awal dalam komunikasi efektif.
2.3. Mahasiswa mampu mendiskusikan isu dalam menerapkan komunikasi.
2.4. Mahasiswa dapat menjelaskan alat promosi.
2.5. Mahasiswa dapat mengidentifikasi perubahan lingkungan promosi.
B. Pokok Bahasan :
Komunikasi Pemasar – Strategi Promosi – Keputusan.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Proses komunikasi pemasaran
C.2. Bauran promosi
C.3. Strategi promosi.
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi
Memperhatikan
Mencatat
Pokok Bahasan :
Komunikasi Pemasar – Strategi
Promosi – Keputusan
Memperhatikan
Mencatat
-
Penyajian
Kegiatan
Mahasiswa
Media &
Alat
Pembelajaran
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
White Board
Spidol
LCD
Sub pokok bahasan :
 Proses komunikasi pemasaran
 Bauran promosi
 Strategi promosi.
Notebook
Catatan
Modul
Text book
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik materi yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
: 13
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat menjawab dengan menjelaskan dan menguraikan melalui tulisan
untuk mengintrepetasikan melalui kuis, tentang produk, harga, saluran distribusi,
dan komunikasi pemasaran.
2. Indikator
2.1. Pertemuan 9
2.2. Pertemuan 10
2.3. Pertemuan 11
2.4. Pertemuan 12
B. Pokok Bahasan :
Produk, Harga, Saluran distribusi, komunikasi pemasaran.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Konsep Harga
C.2. Konsep Produk
C.3. Konsep Saluran distribusi
C.4. Konsep komunikasi pemasaran
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
Penyajian
Membuka sesi dengan
kesiapan topik materi
Pokok Bahasan :
Konsep Produk, harga, saluran
distribusi, dan komunikasi
pemasaran.
Sub pokok bahasan :
- Implentasi terhadap
Kegiatan
Mahasiswa
Memperhatikan
Kuis
Media &
Alat
Pembelajaran
Soal
Whiteboard
spidol
Alat tulis
Kertas
Soal
Whiteboard
Sipdol
Alat tulis
kertas
Penutup
pembuatan produk
Bagaimana penetapan harga
jual
Strategi saluran distribusi
Sisten Informasi Pemasaran
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
Memperhatikan
Mencatat
E. Evaluasi :
 Menilai hasil kuis kesesuaian dengan materi perkuliahan
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/ 3
: 3 X 50 Menit
: 14
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat menjelaskan bagaimana organisasi pemasaran harus
mengidentifikasi ulang perannya dan mengelola institusi pasar kepada
pengintegrasian semua proses di perusahaan untuk menghadapi pelanggan.
2. Indikator
2.1. Mahasiswa mamapu mengidentifikasi mengenal dan mendiagnosa masalah.
2.2. Mahasiswa bisa menaksir tahap mana perusahaan menghadapi masalah.
2.3. Mahasiswa dapat mmengetahui elemen pelaksanaan rencana pemasaran.
2.4. Mahasiswa mampu mengevaluasi hasil pelaksanaan.
B. Pokok Bahasan :
Implementasi pemasaran dan pengawasan.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Organisasi Pemasaran.(WS;3140)
C.2. Implementasi Pemasaran (B;675)(PK2;791)
C.3. Evaluasi dan Pengendalian. (B;700)(PK2;792)
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
-
Merefleksikan materi yang
sebelumnya dengan topik
yang dibahas saat ini.
Membuka sesi dengan telah
membaca topik materi
Kegiatan
Mahasiswa
Memperhatikan
Mencatat
Media &
Alat
Pembelajaran
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Penyajian
Pokok Bahasan :
Implementasi pemasaran dan
pengawasan.
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Memperhatikan
Mencatat
White Board
Spidol
LCD
Notebook
Catatan
Modul
Text book
Sub pokok bahasan :
 Organisasi Pemasaran
 Implementasi pemasaran.
 Evaluasi dan pengendalian
1. Membuka forum tanya jawab
2. Mendiskusikan tentang topik
materi
3. Memberikan kesempatan
untuk memberi pendapat dari
mahsiswa tentang topik materi
yang dibahas.
4. Menyimpulkan resume/
ringkasan materi
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
perkuliahan untuk topik
materi berikutnya serta
keterkaitanya
2. Menugaskan untuk membaca
topik materi berikutnya
3. Menutup kelas.
E. Evaluasi :
 Forum diskusi dan tanya jawab keaktifan mahasiswa terhadap kemampuan
individu menjawab serta memberikan pendapat dan menjelaskan serta
menguraikan topik mat.eri yang dibahas.
 Melatih keberanian dan keterampilan dalam memberikan pendapat,
resume/ringkasan, topik materi yang dibahas.
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/3
: 3 X 50 Menit
: 15
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat menjawab dengan menjelaskan dan menguraikan melalui tulisan
untuk mengintrepetasikan melalui kasus komprehensif.
2. Indikator
2.1. Pertemuan 1 s/d 14
B. Pokok Bahasan :
1 s/d 14
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Konsep Manajemen Pemasaran
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan -
Membuka sesi dengan
kesiapan topik materi
Kegiatan
Mahasiswa
Memperhatikan
Penyajian
Pokok Bahasan :
Konsep Manajemen Pemasaran.
Sub pokok bahasan :
1-14 Review secara
komprehensif
Kasus
Penutup
1. Memberi gambaran tentang
UAS
2. Mengingatkan mereview
untuk membaca topik materi
Memperhatikan
Mencatat
Media &
Alat
Pembelajaran
Soal
Whiteboard
spidol
Alat tulis
Kertas
Soal
Whiteboard
Sipdol
Alat tulis
kertas
3. Menutup kelas.
E. Evaluasi :
 Menilai hasil kasus kesesuaian dengan materi perkuliahan
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
Mata kuliah
Komak / SKS
Waktu
Pertemuan ke
: Manajemen Pemasaran
: MJN 282/3
: 3 X 50 Menit
: 16
A. Kompetensi Dasar dan Indikator
1. Kompetensi dasar :
Mahasiswa dapat menjawab dengan menjelaskan dan menguraikan melalui tulisan
untuk mengintrepetasikan melalui UAS, produk, harga, saluran distribusi,
komunikasi pemasaran, implementasi dan pengawasan pemasaran.
2. Indikator
2.1. Pertemuan 9 s/d 15
B. Pokok Bahasan :
Produk, harga, saluran distribusi, komunikasi pemasaran, implementasi dan pengawasan
pemasaran.
C. Sub pokok bahasan :
C.1. Konsep Manajemen pemasaran
D. Kegiatan Pembelajaran
Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan Mengontrol soal & kelas serta
kehadiran mahasiswa
Penyajian
Pokok Bahasan :
Konsep harga, produk, saluran
distribusi, komunikasi pemasaran,
implementasi dan pengawasan
pemasaran.
Sub pokok bahasan :
- Implementasi dan Strategi
penetapan harga
Kegiatan
Mahasiswa
UAS
Menjawab Soal
UAS
Media &
Alat
Pembelajaran
Soal
Alat tulis
Kertas
-
Penutup
Implementasi dan Konsep
pembuatan dan perencanaan
produk
- Implementasi dan Strategi
saluran distribusi
- Implementasi Sistem
Informasi Pemasaran
Memeriksa mengambil bahan
hasil UAS
E. Evaluasi :
 Menilai hasil UAS kesesuaian dengan materi perkuliahan
 Absen kehadiran.
F. Referensi :
Bagozzi, Richard, P. Jose Antonio Rosa, Kirti Sawhney Celly, Francisco Coronel, 1998,
(Marketing Management. International Edition, Prentice hall, USA.
Bangsawan, Satria, Manajemen Pemasaran, Cetakan Pertama, Universitas Lampung – ,
2003 .
Lamb, Charles W. Hair, Joseph F. McDaniel, Carl, Pemasaran – Edisi Pertama – Jakarta :
Salemba Empat, 2001.
Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran/ Marketing Management, 10th edition, Edisi
milenium, Jakarta – Prenhallindo, 2002
Stanton, Wiliam J. Fundamentals Of Marketing, Seventh Edition, McGraw-Hill, Inc.
1989 .
Download