SOAL Pengantar Basis Data

advertisement
SOAL-SOAL PENGANTAR BASIS DATA
1. Apa yang di maksud dengan basis data……
A. Basis data adalah kumpulan file-file yang tidak mempunyai kaitan antara satu file
B.
C.
D.
E.
dengan file lain sehingga tidak membentuk suatu bangunan data untuk
menginformasikan suatu perusahaan atau instansi dalam batasan tertentu
Basis data merupakan sistem yang terdiri atas kumpulan file atau tabel yang saling
berhubungan dan Database Management System ( DBMS ) yang memungkinkan
beberapa pemakai untuk mengakses dan manipulasi file-file tersebut
Basis data adalah kumpulan file-file yang mempunyai kaitan antara satu file dengan
file lain sehingga membentuk suatu bangunan data untuk menginformasikan suatu
perusahaan atau instansi dalam batasan tertentu
Basis data merupakan program yang mengaktifkan atau mengfungsikan sistem
komputer, mengendalikan seluruh sumber daya (resource) dan melakukan operasioperasi dalam computer
Basis data adalah kumpulan isi elemen data (atribut) yang saling berhubungan
menginformasikan tentang suatu entity secara lengkap
2. Basis data memiliki beberapa komponen yaitu:
A. Perangkat keras, system operasi, Loading Routines dan Journaling Routines
B. Basis data (data base), pemakai (user), Loading Routines dan Journaling Routines
C. Journaling Routines, Basis data (data base), pemakai (user)dan Perangkat keras
D. Recovery Routine, Statistical Analysis Routines, Journaling Routines dan Loading
Routines
E. Perangkat keras, system operasi, basis data (data base) dan pemakai (user)
3. Ada 3 tingkat dalam arsitektur basis data yang bertujuan membedakan cara pandang
pemakai (user) terhadap basis data yaitu:
A. Tingkat Penampakan / Eksternal (View Level)
B. Tingkat Logik (Conceptual Level)
C. Tingkat Fisik (Internal Level)
D. Jawaban A B dan C SALAH
E. Jawaban A B dan C BENAR
4. Yang termasuk dalam Komponen software utama database manager adalah….
A. Authorization Control
B. Command Processor
C. File Server
D. A dan B BENAR
E. A B dan C BENAR
5. Pengertian Model Data Relasional adalah…..
A. Model Data Relasional adalah suatu basis data yang terdiri atas baris dan kolom
B.
C.
D.
E.
untuk menggambarkan sebuah berkas data
Model Data Relasional adalah suatu model basis data yang tidak menggunakan tabel
dua dimensi, yang terdiri atas horizontal dan vertikal untuk menggambarkan sebuah
berkas data
Model Data Relasional adalah suatu model basis data yang menggunakan tabel dua
dimensi, yang terdiri atas baris dan kolom untuk menggambarkan sebuah berkas
data
Model Data Relasional adalah suatu model satu atribut/kumpulan atribut yang
secara unik mengidentifikasi sebuah tupel di dalam relasi (satu atau lebih field yang
dapat dipilih untuk membedakan antara 1 record dengan record lainnya)
Model Data Relasional adalah suatu model atribut dengan domain yang sama yang
menjadi kunci utama pada sebuah relasi tetapi pada relasi lain atribut tersebut hanya
sebagai atribut biasa
6. Beberapa statement atau sintaks yang sering di jumpai dalam DDL adalah sebagai
berikut:
A. CREATE TABLE
B. ALTER TABLE
C. DROP TABLE
D. A B dan C SALAH
E. A B dan C BENAR
7. CREATE TABLE adalah
A. bertugas untuk merubah struktur suatu table
B. bertugas untuk menghapus suatu table
C. bertugas untuk membuat suatu index dalam table
D. bertugas untuk menghapus suatu index dalam table
E. jawaban Salah Semua
8. ALTER TABLE adalah
A. bertugas untuk menghapus suatu index dalam table
B. bertugas untuk membuat suatu index dalam table
C. bertugas untuk merubah struktur suatu table
D. bertugas untuk membuat table
E. jawaban Salah Semua
9. Ada beberapa utility yang dapat digunakan sebagai alat pemelihara di DB2 yaitu:
A.
B.
C.
D.
E.
User Defined Types
Null Values
System Catalog Tables
Jawaban A B dan C salah
Jawaban A B dan C benar
10. Apa yang dimaksud dengan Satu ke satu (one to one):
A. Setiap anggota entitas A dapat berhubungan dengan lebih dari satu anggota entitas B
tetapi tidak sebaliknya
B. Setiap anggota entitas A hanya boleh berhubungan dengan satu anggota entitas B,
begitu pula sebaliknya
C. Setiap entitas A dapat berhubungan dengan banyak entitas himpunan entitas B dan
demikian pula sebaliknya
D. Setiap entitas A tidak dapat berhubungan dengan banyak entitas himpunan entitas B
dan demikian pula sebaliknya
E. Jawaban salah semua
Jawaban soal-soal pengantar basis data:
1. C
2. E
3. E
4. D
5. C
6. E
7. E
8. C
9. D
10. B
Download