mengutip dan menulis kepustakaan

advertisement
digunakan apabila perkataan
atau ungkapan asli pengarang
demikian padat, berbobot, dan
meyakinkan
KUTIPAN
LANGSUNG
MENGUTIP
DAN MENULIS
KEPUSTAKAAN
KUTIPAN YANG DIBUAT PERSIS
DENGAN SUMBERNYA
digunakan apabila peneliti
hendak memberikan komentar
atau membela/ menolak/
menganalisis gagasan yang
disampaikan oleh pengarang
digunakan bilamana perubahan
(melalui parafrase) dapat
menyebabkan salah paham atau
salah tafsir
untuk mengutip rumus-rumus,
seperti rumus matematika,
kimia, atau rumus ilmiah lain
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
LANGSUNG (KURANG DARI 5
BARIS)
KUTIPAN
LANGSUNG
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
KUTIPAN
LANGSUNG
CONTOH
gabungkan kutipan ke dalam
kerangka kalimat atau paragraf
gunakan tanda kutip ganda pada
awal dan akhir kutipan
gunakan spasi ganda
tulis rujukan kutipan tersebut
pada klausa pengantar atau di
dalam tanda kurung
Jonson (2005: 437) menyatakan bahwa “sistem bahan bakar pada motor
bensin berfungsi untuk melayani kebutuhan bahan bakar selama
kendaraan berjalan.”
Jonson (2005: 437) menyatakan bahwa “sistem bahan bakar pada motor
bensin berfungsi untuk melayani kebutuhan bahan bakar selama
kendaraan berjalan.”
Hal ini yang disebut dengan “perpindahan kalor secara konduksi” (Ayamin,
2010: 57).
Di Indonesia, “bahan bakar biodiesel murni belum digunakan pada
kendaraan yang bermesin diesel, yang ada adalah biodiesel digunakan
sebagai campuran atau substitusi bahan bakar solar” (Pitako, 2012:17).
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
PANJANG (5 BARIS ATAU LEBIH)
KUTIPAN
LANGSUNG
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
LANGSUNG (KURANG DARI 5
BARIS)
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
KUTIPAN
LANGSUNG
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
PANJANG (5 BARIS ATAU LEBIH)
CONTOH
tulis kutipan itu di dalam
paragraf tersendiri
jangan gunakan tanda
kutip
gunakan spasi tunggal
beri pengantar kepada kutipan
itu seperlunya
tulis kutipan itu dengan ceruk
lima spasi di sebelah kiri dan
kanan margin
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
1
KUTIPAN
LANGSUNG
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
PANJANG (5 BARIS ATAU LEBIH)
KUTIPAN
LANGSUNG
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
PANJANG (5 BARIS ATAU LEBIH)
Untuk menghindari kutipan yang terlalu panjang, dimungkinkan untuk
membuang sebagian dari sumber yang panjang itu dengan teknik ellipsis
CONTOH
elipsis dilakukan dengan tanda tiga titik
dengan spasi di kiri dan kanannya
elipsis dapat dilakukan pada bagian awal, tengah,
atau akhir kutipan
elipsis tidak boleh mengubah
amanat apapun yang terdapat di
dalam sumber kutipan
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
KUTIPAN
LANGSUNG
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
PANJANG (5 BARIS ATAU LEBIH)
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
KUTIPAN TAK
LANGSUNG
Terkadang menimbulkan
kecurigaan pembaca, KARENA
peneliti membuat catatan dari sumber tertentu, kemudian menyalin dan
memasukkannya ke dalam nas skripsi tanpa mengingat bahwa catatan
itu berasal daru sumber yang berhak cipta
CONTOH
peneliti menggunakan buku yang mencakupi bidang pengetahuan yang
persis sama dengan bidang yang sedang digelutinya
peneliti mengambil intisari suatu sumber dan merumuskannya
menggunakan perkataan sendiri, tetapi tidak menyebutkan sumber
kutipan itu
peneliti mengutip dari catatan-catatan yang dibuat selama perkuliahan
tanpa menyadari bahwa catatan-catatan itu dikutip dari sumber
tertentu
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
KUTIPAN TAK
LANGSUNG
TATA CARA PENULISAN KUTIPAN
TAK LANGSUNG
pahami secara umum intisari teks sumber, kemudian buatlah rumusan
baru yang berupa pandangan mengenai isi teks dari titik pandang lain
peneliti sengaja menggunakan tulisan orang lain tanpa menyebutkan
sumbernya
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
PENULISAN SUMBER PUSTAKA
Perujukan dilakukan dengan menyebutkan nama belakang atau keluarga
pengarang, tahun penerbitan, dan halaman bagian teks yang dirujuk.
Contoh:
sajikan fakta sebagaimana yang tertulis di dalam sumber itu
dalam bentuk daftar
gunakan frase seperti ‘menurut Ratmin (2012:13),
‘Ratmin (2012:13) memandang bahwa …’, ‘menurut
pendapat Ratmin (2012:13) …’ dan sebagainya
Jonson (2005: 437) menyatakan bahwa “sistem bahan bakar pada motor
bensin berfungsi untuk melayani kebutuhan bahan bakar selama
kendaraan berjalan.”
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
2
PENULISAN SUMBER PUSTAKA
Jika nama pengarang disebut oleh penulis sebagai bagian integral di
dalam teks, nama itu harus langsung diikuti, di dalam tanda kurung,
dengan tahun penerbitan dan halaman bagian teks rujukan.
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
Aturan Umum Tata Tulis Pustaka
Acuan
Pada dasarnya pustaka acuan terdiri atas tiga bagian, yaitu nama
pengarang, judul karangan, dan fakta tentang penerbitannya.
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
Aturan Umum Tata Tulis Pustaka
Acuan
Aturan Umum Tata Tulis Pustaka
Acuan
Pada dasarnya pustaka acuan terdiri atas tiga bagian, yaitu nama
pengarang, judul karangan, dan fakta tentang penerbitannya.
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
Aturan Umum Tata Tulis Pustaka
Acuan
Pada dasarnya pustaka acuan terdiri atas tiga bagian, yaitu nama
pengarang, judul karangan, dan fakta tentang penerbitannya.
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
CONTOH PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Pada dasarnya pustaka acuan terdiri atas tiga bagian, yaitu nama
pengarang, judul karangan, dan fakta tentang penerbitannya.
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
3
CONTOH PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
CONTOH PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
CONTOH PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
CONTOH PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
CONTOH PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
TATA URUT PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
4
TATA URUT PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
TATA URUT PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
TATA URUT PENULISAN DAFTAR
PUSTAKA
Dwi Widjanarko, PTO FT Unnes
5
Download