BENTUK MUSIK DAN FUNGSI KESENIAN JAMJANENG GRUP

advertisement
BENTUK MUSIK DAN FUNGSI KESENIAN JAMJANENG GRUP
“SEKAR ARUM” DI DESA PANJER
KABUPATEN KEBUMEN
Ali Fatkhurrohman
Jurusan Sendratasik, FBS, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
S. Suhartoο€ͺ
Jurusan Sendratasik, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
Info Artikel
________________
Sejarah Artikel:
Diterima Juni 2017
Disetujui Juli 2017
Dipublikasikan Agustus
2017
________________
Kata Kunci
Jamjaneng, Panjer,
khitanan, slametan
____________________
Jamjaneng adalah jenis seni islam yang menggunakan iringan kendang, gong, kempul (ukel),
kemeng, thuling (kenthung) dengan nyanyian lagu religi yang bernafaskan Islam. Istilah
Jamjaneng berasal dari nama penciptanya yaitu Syech Jamjani. Kesenian jamjaneng biasa
digunakan dalam acara hiburan dalam pernikahan, hiburan dalam khitanan, hiburan dalam
acara slametan, sebagai pengisi disalah satu program kesenian di radio. Penelitian ini
bertujuan: (1) Untuk mengetahui bagaimana bentuk musik kesenian jamjaneng grup “Sekar
Arum” dalam mempertahankan eksistensinya di Desa Panjer Kelurahan Panjer Kecamatan
Kebumen Kabupaten Kebumen (2) Untuk mengetahui fungsi-fungsi apa saja yang ada dalam
kesenian jamjaneng grup ”Sekar Arum” di Desa Panjer Kelurahan Panjer Kecamatan
Kebumen Kabupaten Kebumen. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif.
Dengan metode analisis keabsahan data. Pengumpulan data penelitian ini menggunakan
observasi, wawancara, dan studi dokumen. Teknik analisis data menggunakan reduksi data,
penyajian data, dan penarikan kesimpulan/verifikasi. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa
bentuk musik kesenian jamjaneng adalah homofonik dan poliritmik, artinya melodi yang
dimainkan secara bersama-sama dan pola permainan ritmis yang berbeda. Kesenian
jamjaneng menurut Sudarsono memiliki fungsi presentasi estetis, biasanya digunakan dalam
acara Festival Jamjaneng Se-Kabupaten Kebumen, fungsi hiburan, biasanya digunakan dalam
acara pernikahan, khitanan, dan slametan.
Jurusan Sendratasik, Kampus Sekaran Unnes
Gunungpati, Semarang 50229
Email: [email protected]
ο€ͺ
adalah karya pelukis ini; musik itu adalah karya
PENDAHULUAN
komponis itu; dan tari yang begitu adalah karya
koreografer itu. Penciptaan sebuah karya seni
Seni dalam kehadirannya di dunia ini selalu
dibutuhkan oleh manusia dimanapun mereka
berada dan kapan saja, maka secara sederhana
dapat dikatakan bahwa perkembangan seni selalu
seiring
dengan
perkembangan
masyarakat
pendukungnya. Pada masyarakat primitif, seni
hampir segala–galanya. Ketika sebuah masyarakat
mengalami perubahan kehidupan tata politiknya
menjadi negara yang merdeka dan demokratis,
akan lahir pula seni yang sangat menonjolkan
kebebasan serta mementingkan individu Pada era
inilah kita selalu mendengar bahwa lukisan ini
selalu memiliki tujuan. Secara garis besar tujuan
itu bisa dikelompokan menjadi tiga, yaitu : (1)
seni untuk tujuan ritual; (2) seni untuk tujuan
presentasi estetis; dan (3) seni sebagai hiburan
pribadi (Soedarsono, 1999 : 1 – 2).
Kebumen adalah salah satu kabupaten
yang ada di provinsi Jawa Tengah, yang
didalamnya mempunyai potensi–potensi yang
beragam dan mempesona. Letak geografis Kota
Kebumen
Kabupaten
adalah
berbatasan
Purworejo
dan
timur
dengan
Kabupaten
Wonosobo, barat dengan Kabupaten Banyumas
dan Kabupaten Cilacap, utara dengan Kabupaten
menjadi warisan leluhur. Mayoritas penduduk
Banjarnegara, dan selatan dengan Samudera
Desa Panjer adalah beragama Islam maka dari itu
Indonesia.
kesenian jamjaneng sangat mungkin sekali lahir di
Menurut
Soedarsono
jika
Desa Panjer.
diklarifikasikan kesenian di Kebumen menjadi
Penikmat musik jamjaneng yang ada di
sebagai berikut : (1) seni untuk tujuan ritual:
Kebumen
kebanyakan
gebyak cah angon, ingkungan suran, kirab
masyarakat
yang
pusaka; (2) seni untuk tujuan presentasi estetis:
dikarenakan generasi muda sekarang kurang
tari lawet, wayang kulit, lengger, jamjaneng; (3)
tertarik dengan kesenian tradisional jamjaneng
seni
sebab generasi muda sekarang banyak menyukai
sebagai
hiburan
pribadi:
rebana,
campursari, ebleg, jamjaneng.
adalah
berusia
kalangan
lanjut.
Hal
ini
musik-musik modern.
Dari berbagai kesenian yang berkembang
Seperti
yang
telah
disampaikan
di Kebumen kesenian jamjaneng dipilih oleh
Soedarsono, jamjaneng termasuk dalam kategori
penulis untuk dijadikan objek penelitian karena
kesenian yang bertujuan sebagai presentasi estetis
kesenian ini adalah kesenian asli Kebumen yang
dan hiburan pribadi. Kesenian jamjaneng selain
sudah lama ada dan masih tetap eksis sampai
bisa dijadikan sebagai media hiburan dalam hal
sekarang. Jamjaneng merupakan salah satu contoh
seni,
dari sekian banyaknya musik tradisional yang ada
bertujuan untuk mendekatkan diri kepada Tuhan
di Indonesia. Musik tradisional jamjaneng adalah
dengan doa dan sholawat Nabi yang dilantukan
jenis seni islam yang menggunakan iringan
disetiap syair lagunya. Selain itu lagu-lagu yang
kendang, gong, kempul (ukel), kemeng, thuling
dinyanyikan ada juga yang menceritakan kesenian
(kenthung) dengan nyanyian lagu religi yang
jamjaneng itu sendiri. Perkembangan kesenian
bernafaskan Islam. Kesenian jamjaneng adalah
Jamjaneng di Desa Panjer ikut dimotori oleh grup
kesenian
“Sekar Arum”.
yang
hidup
ditengah
masyarakat,
jamjaneng
dalam
agama
islam
yaitu
disamping kesenian yang lainnya, seperti Kuda
Berdasarkan latar belakang diatas penulis
Lumping, Rebana, Kenthongan, dan Tanjidor.
tertarik untuk mengetahui bagaimana bentuk
Istilah Jamjaneng berasal dari nama penciptanya
musik dan fungsi kesenian Jamjaneng
yaitu Syech Jamjani. Pemain jamjaneng berusia
mempertahankan eksistensinya terutama pada
40-70 tahun.
grup “Sekar Arum” di Desa Panjer Kelurahan
Kesenian
dan
Panjer Kecamatan Kebumen Kabupaten Kebumen.
berkembang di Desa Panjer. Desa Panjer adalah
Berdasarkan paparan latar belakang di atas,
desa
yang
ada
Jamjaneng
yang
masih
maka masalah peneliti adalah untuk mengetahui
jamjaneng.
Jarak
(1) Bagaimana bentuk musik kesenian jamjaneng
tempuh desa Panjer tidak jauh dari pusat kota
dalam grup “Sekar Arum” di Desa Panjer
Kebumen. Masyarakat desa tersebut kebanyakan
Kelurahan
bermata pencaharian sebagai wirausaha dan
Kabupaten Kebumen ?
pedagang.
dalam
kesenian jamjaneng di Desa Panjer Kelurahan
masyarakat modern, tetapi mereka tetap mau
Panjer Kecamatan Kebumen Kabupaten Kebumen
melestarikan kesenian tradisional yang sudah
?
mengembangkan
Desa
di
Kebumen
lahir
dalam
kesenian
Panjer
termasuk
Panjer
Kecamatan
(2)
Kebumen
Apakah
fungsi
Penelitian yang peneliti lakukan senada
bentuk kata – kata, gambar, dan bukan angka –
dengan penelitian yang telah dilakukan oleh
angka (Moleong, 1989: 11). Penelitian kualitatif
Hendriyanto
sering disebut juga Thick Description (deskripsi
(2011)
dengan
judul
“Musik
Tradisional Jamjaneng Awak Tugu Manunggal di
tebal).
Desa Kutowinangun Kecamatan Kutowinangun
Adapun teknik penelitian dari penelitian ini
Kabupaten Kebumen: Kajian Pola Permainan
yaitu: (1) Observasi, menurut Nasution (Sugiyono,
Musiknya”,
membahas
2011: 226) Observasi adalah dasar semua ilmu
tradisional
pengetahuan. Para ilmuwan hanya dapat bekerja
Jamjaneng Awak Tugu Manunggal di Desa
berdasarkan data, yaitu fakta mengenai dunia
Kutowinangun
Kutowinangun
kenyataan yang diperoleh melalui observasi.
Kabupaten Kebumen. Sedangkan pembahasan
Aspek yang di observasi meliputi lokasi dan
tentang pemaknaan eksistensi telah disampaikan
setting penelitian, sarana dan prasarana yang
secara jelas oleh Utari (2011) dalam penelitiannya
meliputi tempat dan alat musik yang digunakan di
berjudul “Eksistensi Pembelajaran Tari Jawa Pada
grup “Sekar Arum”, dan bentuk musik pada grup
Siswa
Karangturi
“Sekar Arum”. (2) Wawancara adalah percakapan
Semarang”. Penelitian selanjutnya yang digunakan
dengan maksud tertentu. Percakapan dilakukan
sebagai acuan dalam penelitian terdahulu oleh
dua belah pihak yaitu pewawancara (interviewees)
peneliti yaitu Junaidi (2013) yang berjudul
yang mengajukan pertanyaan dan pihak yang
“Janengan Sebagai Seni Tradisional Islam-Jawa”,
diwawancarai (interviewee) yang memberikan
jurnal ini membahas tentang Janengan sebagai
jawaban atas pertanyaan tersebut (Moleong, 2000:
seni tradisional Islam-Jawa. Penelitian selanjutnya
15). Dalam penelitian ini agar data yang
oleh Cahyadi (2015) dalam skripsinya berjudul
didapatkan valid peneliti mewancarai pendiri serta
“Fungsi
pimpinan
Hendriyanto
bagaimanakah
arransemen
musik
Kecamatan
Etnis
Tionghoa
dan
Bentuk
di
SMP
Penyajian
Kesenian
grup
jamjaneng
“Sekar
Arum”,
Jamjaneng di Dusun Pedurenan Desa Krakal
koordinator grup jamjaneng “Sekar Arum”, dan
Alian Kebumen” membahas bagaimana fungsi dan
masyarakat Desa Panjer dan penikmat seni
bentuk
jamjaneng.
kesenian
tradisional
Jamjaneng.
Aspek-aspek
Selanjutnya penelitian mengenai eksistensi juga
peneliti
dilakukan oleh
terbentuknya
Maharani (2016) dalam skripsi
yaitu
yang
lokasi
grup
diamati
penelitian,
“Sekar
oleh
sejarah
Arum”,
struktur
yang berjudul “Eksistensi Kesenian Kenthongan
organisasi serta sarana dan prasarana pada grup
Grup
Karangduren,
“Sekar Arum”, bentuk musik dan fungsi grup
Kecamatan Bobotsari, Kabupaten Purbalingga”
“Sekar Arum”, dan manajemen pengelolaan pada
yang membahas mengenai eksistensi kesenian
grup
kenthongan Grup Titir Budaya.
dokumentasi adalah mencari data yang berasal
Titir
Budaya
di
Desa
”Sekar
Arum”.
(3)
Studi
Dokumen,
yang berasal dari catatan, buku, surat kabar,
METODE
majalah, notulen, dan agenda yang berhubungan
Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif,
yang
menggambarkan
atau
menguraikan
permasalahan yang berhubungan dengan keadaan
atau status fenomena kelompok tertentu dalam
dengan objek yang diteliti (Arikunto, 1983: 188).
Agar
data
melampirkan
yang
didapatkan
dokumentasi
valid
seperti
penulis
gambaran
umum lokasi penelitian, dokumentasi pada saat
diperoleh di lapangan diantaranya dokumen notasi
pertunjukan, dokumentasi pada saat wawancara.
dan syair lagu, rekaman audio visual, dokumen
menguji
berupa foto, serta data-data grup jamjaneng “Sekar
keabsahan data peneliti menggunakan triangulasi.
Arum”. Dalam penelitian kualitatif, penyajian data
Triangulasi adalah pengecekan data dari berbagai
bisa dilakukan dalam bentuk uraian singkat,
sumber dengan berbagai sumber dengan berbagai
bagan, hubungan antar kategori, flowchart dan
cara, dan berbagai waktu. Ada tiga teknik
sejenisnya. Data yang diperoleh antara lain
pemeriksaan data dalam triangulasi data yaitu
gambaran umum Desa Panjer, struktur organisasi
sumber,
yang
dan kondisi personil grup “Sekar Arum”, bentuk
digunakan dalam penelitian ini ialah sumber dan
musik yang meliputi lagu yang di bawakan,
metode. (1) Sumber, untuk mengecek kembali
analisis lagu dan pola yang dimainkan, dan alat
data yang diperoleh dengan informasi dokumen
musik serta cara memainkannya. Kesimpulan
serta sumber informasi untuk mendapat derajad
dalam penelitian kualitatif adalah merupakan
kepercayaan adanya informasi dan kesamaan
temuan baru yang sebelumnya belum pernah ada.
pandang serta pemikiran. Dalam penelitian ini,
Data yang akan diverifikasi pada penelitian ini
penulis menggali fakta dari informan, kondisi
terkait dengan bentuk musik dan fungsi kesenian
masyarakat Desa Panjer, serta fungsi kesenian
jamjaneng
jamjaneng bagi personil dan masyarakat Desa
analisis lagu jamjaneng serta lagu-lagu yang
Panjer. (2) Metode, metode digunakan untuk
dibawakan, alat musik yang digunakan, pola
mendapatkan keabsahan dalam penulisan hasil
permainan alat musiknya, serta fungsi apa saja
penelitian.
yang ada dalam kesenian jamjaneng grup “Sekar
Dalam
penelitian
metode,
dan
Dalam
ini
untuk
teori.
perolehan
Teknik
data,
peneliti
mendapatkan dari berbagai informasi sehingga
perlu
adanya
pengabsahan
data
grup
“Sekar
Arum”
diantaranya:
Arum”.
untuk
mempertanggung jawabkan kebenarannya. Dalam
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
penelitian ini, peneliti menggunakan wawancara
mendalam
terhadap
narasumber,
serta
mendokumentasikan kegiatan grup jamjaneng
“Sekar Arum”.
penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data,
dan penarikan kesimpulan/verifikasi. Reduksi data
kegiatan merangkum data, memilih
hal–hal yang pokok, memfokuskan pada hal–hal
penting, dicari tema dan polanya (Sugiyono,
2011:247). Dalam penelitian ini, reduksi data
digunakan
untuk
“Sekar Arum”
Menurut Jamalus (dalam Hendriyanto, 2011:
Teknik analisis data yang digunakan dalam
merupakan
Bentuk Musik Kesenian Jamjaneng Grup
memfokuskan
data
yang
11) melodi ialah susunan rangkaian (bunyi dengan
getaran teratur) yang terdengar berurutan serta
berirama, dan mengungkapkan suatu gagasan.
Melodi yang digunakan dianalisa bagaimana gerak
intervalnya, menggunakan tangga nada apa,
apakah ada bentuk melodi berulang – ulang secara
tetap, dan lain sebagainya. Berikut adalah hasil
analisis bentuk lagu Digdoyo Endi :
Gambar 1. Notasi Analisis Bentuk Lagu Digdoyo Endi
Analisis melodi lagu digdoyo endi lagu Digdoyo
Endi adalah lagu 1 bagian dengan 1 kalimat tanya
( A, 𝐴1 , 𝐴2 ) dan 2 kalimat jawab ( X, 𝑋1 , 𝑋 2 , Y,
Notasi 1. Pola Permainan Alat Musik Gong
π‘Œ 2 ). Lagu Digdoyo Endi menggunakan tangga
nada minor dan memiliki jarak interval yang
cukup bervariatif dari jarak tonika sampai
Notasi 2. Pola Permainan Alat Musik Kemeng
dominan. Lagu Digdoyo Endi memiliki sifat
repetisi karena dalam satu kali sajian terdapat dua
Notasi 3. Pola Permainan Alat Musik Kempul
kali pengulangan dengan melodi yang sama.
Menurut Jamalus (dalam Hendriyanto,
2011: 10) ritme adalah suatu urutan rangkaian
Notasi 4. Pola Permainan Alat Musik Thuling
gerak yang terbentuk dari sekelompok bunyi dan
diam dengan bermacam – macam lama waktu atau
panjang pendeknya,
membentuk pola irama
Notasi 5. Pola Permainan Alat Musik Kendang
bergerak menurut pulsa dalam ayunan birama.
Ritme dianalisa dengan jelas, baik alur, ketukan,
dan
tanda
biramanya,
atau
mungkin
juga
menggunakan tanda irama yang lain. Ritme utama
yang menonjol dikendalikan oleh alat musik, dan
pola ritme ditulis dengan not balok. Berikut adalah
hasil analisis ritme alat musik jamjaneng Grup
“Sekar Arum” :
Analisis
pola
ritme
permainan
kesenian
jamjaneng Pola ritme dalam kesenian jamjaneng
dimainkan oleh seluruh alat musik. Alat musik
dalam kesenian jamjaneng adalah gong, kemeng,
kempul, thuling, kendang jawa. Gong dalam
kesenian jamjaneng digunakan sebagai ketukan
kuat sekaligus menjadi patokan bagi pemain alat
musik yang lain. Kemeng, kempul, dan thuling
serempak atau arpeggio (berurutan) atau tinggi
berfungsi sebagai filler atau imbal. Kendang
rendah nada tersebut tidak sama tetapi selaras
adalah alat musik yang digunakan sebagai
terdengar dan merupakan kesatuan yang bulat.
pemimpin dalam sebuah pertunjukan. Alat musik
Harmoni meliputi keselarasan, alur melodi, apakah
kendang dimainkan dengan bebas tanpa pola
ada pembagian suara, perpaduan alat musiknya
tertentu bergantung dari pemain ataupun lagu yang
bagaimana, dan lain sebagainya.
dimainkan
Berikut adalah bentuk harmonisasi pada
Menurut Pamuji (dalam Hendriyanto,
2011: 12) mengartikan bahwa harmoni sebagai
pola permainan Grup Jamjaneng “Sekar Arum
adalah sebagai berikut :
gabungan dari beberapa nada yang dibunyikan
Gambar 2. Notasi Analisis Harmoni Lagu Digdoyo Endi
Analisis Harmoni permainan kesenian jamjaneng
harmonisasi melodi melainkan harmonisasi ritmis
Harmonisasi dalam kesenian jamjaneng bukan
atau bisa disebut poliritmik hal ini dikarenakan
semua alat musik yang digunakan dalam kesenian
. Cara memainkannya yaitu dengan cara
jamjaneng adalah alat musik ritmis. Sedangkan
memiringkan gong dipegang dengan tangan kiri
melodinya dimainkan secara unisono karena
fungsinya agar suara bass dari gong keluar dan
melodi pada kesenian jamjaneng hanya ada pada
dimainkan dengan telapak tangan kanan dengan
vokal dan dinyanyikan bersama-sama atau secara
memukul bagian pinggir dari membran, dan
bergantian dalam satu suara. Poliritmik adalah
dimainkan selalu pada ketukan pertama.
tekstur musik yang ritme dan melodinya berbeda
Kemeng dan kempul dalam kesenian ini
yang disajikan dalam satu waktu yang bersamaan,
bentuknya hampir sama dengan gong, bedanya
tetapi
kemeng lebih kecil diameternya daripada gong
tetap
berdasar
kepada
prinsip-prinsip
harmoni.
sedangkan kempul diameternya lebih kecil dari
pada kemeng. Cara memainkannya yaitu dengan
Menurut Joseph (dalam Hendriyanto,
telapak tangan dan dipukul bagian pinggir dari
2011: 13) timbre adalah ciri khas bunyi yang
membran. Thuling dari dua buah bambu utuh yang
terdengar bermacam-macam, yang dihasilkan oleh
dibentuk dengan panjang sekitar 30cm. Alat musik
bahan sumber bunyi yang berbeda-beda, dan cara
ini dimainkan dengan cara dipukul dengan
memproduksi nada yang bermacam-macam.
menggunakan pemukulnya yang terbuat dari kayu,
Alat yang digunakan dalam kesenian
thuling selalu dimainkan pada ketukan up.
jamjaneng Grup “Sekar Arum” adalah gong,
kemeng, kempul, thuling, kendang jawa, semuanya
adalah alat musik perkusi. Gong dalam kesenian
ini
memiliki
merupakan
alat
musik
yang
mempunyai diameter paling besar dari yang
lainnya dan membrannya terbuat dari kulit sapi.
Warna suara dan bentuknya mirip seperti gong
dalam alat musik rebana, hanya saja gong dalam
kesenian jamjaneng berjumlah satu buah
Gambar 2. Alat Musik Gong
Gambar 3. Alat Musik Kemeng
Gambar 4. Alat Musik Kempul
Kabupaten Kebumen. Agar Grup “Sekar Arum”
tetap terlihat kompak dalam acara-acara tersebut
selalu mengenakan kostum yang seragam, hal ini
dikarenakan agar menarik perhatian penonton.
Lagu-lagu yang dibawakan Grup “Sekar Arum”
dalam fungsi estetis adalah Assalam, Allohumasol,
Annabi, Dzikrulloh, Yo Elingo, Bagus Endi, Sugih
Endi,
Gambar 5. Alat Musik Thuling
Digdoyo
Endi,
Ayu
Endi,
Sucekno,
Allohuma, Jaman Akhir.
Kendhang dalam kesenian jamjaneng
adalah satu-satunya alat musik yang melakukan
improvisasi pola permainan. Menurut Sutarno,
kendhang berbentuk tabung dengan sisi yang satu
besar
untuk
sedangkan
menghasilkan
sisi
menghasilkan
yang
lain
bunyi
mengecil
“tak”
bunyi
“dhang”
dan
untuk
“thung”.
Kendhang terbuat dari kayu dengan membran kulit
sapi
dan
dimainkan
dengan
cara
dipukul
menggunakan telapak tangan (hasil wawancara
Kamis, 27 April 2017, telah diijinkan untuk
Gambar 6. Dokumentasi pada acara Lapanan
dikutip).
Paguyuban
Seni
Tradisional
Jamjaneng
Kecamatan Kebumen
Fungsi Kesenian
Jamjaneng
pada Grup
“Sekar Arum” Desa Panjer Kelurahan Panjer
Kecamatan Kebumen Kabupaten Kebumen
Kesenian jamjaneng dalam fungsi untuk
hiburan dimainkan dalam acara hiburan dalam
pernikahan, hiburan dalam khitanan, hiburan
Fungsi seni dalam masyarakat tradisional
dalam acara slametan, sebagai pengisi disalah satu
dalam pemahaman umum sering diartikan hanya
program kesenian di radio. Pada fungsi hiburan
untuk hiburan. Lebih kompleks dapat dijelaskan
terkadang ada permintaan lagu atau request lagu
bahwa seni merupakan sarana legitimasi, ketika
dari penonton ataupun dari yang empunya rumah.
seni itu berada di dalam istana (keraton). Kesenian
Permintaan lagunya bermacam-macam seperti
memiliki beberapa fungsi yaitu : (1) seni untuk
lagu sholawat ataupun lagu campursari yang sudah
tujuan ritual (2) seni untuk tujuan presentasi
diganti lirknya menjadi lagu sholawat, diantaranya
estetis
adalah Pengantin Baru, Jilbab Putih, Globalisasi
(3)
seni
sebagai
hiburan
pribadi
dan lain sebagainya. Kostum yang digunakan
(Soedarsono, 1999 : 1-2).
fungsi
dalam fungsi ini yaitu terkadang berseragam dan
presentasi estetis biasanya dimainkan dalam acara
terkadang memakai pakaian muslim bergantung
Festival Jamjaneng Se-Kabupaten Kebumen dan
pada acara hiburannya.
Kesenian
jamjaneng
dalam
Lapanan Paguyuban Seni Tradisional Jamjaneng
Arum”
sangat
dinanti-nanti
penampilannya,
penikmat seni Jamjaneng ataupun penonton bisa
menikmati keindahan musik Jamjaneng yang
dimainkan secara poliritmik hingga membentuk
pola ritmis yang harmonis dan lirik lagu yang
mengandung banyak makna untuk kehidupan
manusia yang dinyanyikan secara unisono. (3)
fungsi hiburan, Desa Panjer mempunyai berbagai
macam kesenian diantaranya Tari Lawet, Solo
Gambar 7. Dokumentasi pada Acara Slametan
Organ, Calung, dan Rebana. Diantara keseniankesenian tersebut, kesenian Jamjaneng juga
Fungsi
ritual
sangat ditunggu-tunggu oleh masyarakat Desa
manusia
Panjer untuk keperluan hiburan. (4) fungsi
belum
komunikasi, Jamjaneng di Desa Panjer dijadikan
mengenal adanya alat musik, busana, gerak, tata
sebagai ajang untuk silaturahmi bagi setiap
panggung dan lainnya. Kecenderungan seni ritual
pelakunya,
pada masa lalu menekan kan pada tujuan fisik atau
pemainnya. Hal ini menjadikan Desa Panjer
bentuk sehingga pada fungsi ini seni pertunjukan
menjadi
memiliki bentuk musik yang sangat sederhana.
komunikasi yang baik antar warga. (5) fungsi
Kesenian jamjaneng tidak diperuntukan pada
perlambangan,
fungsi ini.
dikatakan untuk fungsi perlambangan, dalam
berlangsung
primitif.
seni
pada
sebagai
masa
Kehidupan
tujuan
peradaban
seni
waktu
itu
untuk
desa
penikmat,
yang
musik
rukun
penonton,
karena
Jamjaneng
dan
terjalin
juga
bisa
tempo yang pelan musik jamjaneng menceritakan
Fungsi Musik Kesenian Jamjaneng pada Grup
“Sekar Arum” Desa Panjer Kelurahan Panjer
Kecamatan Kebumen Kabupaten Kebumen
Dalam perumusan fungsi musik menurut
Alan P. Merriam, kesenian jamjaneng dapat
diklasifikasikan
sebagai
berikut:
(1)
fungsi
pengungkapan emosional, pada awal kemunculan
kesenian
digunakan
jamjaneng,
sebagai
kesenian
media
jamjaneng
pengungkapan
emosional karena warga masyarakat Desa Panjer
yang notabennya sebagai pensiunan dan ibu
rumah tangga, menggunakan waktu luangnya
untuk menyalurkan ekspresi. Penyaluran ekspresi
ini merupakan bagian dari fungsi pengungkapan
emosional.
(2)
fungsi
penghayatan
estetis,
jamjaneng di Desa Panjer khususnya Grup “Sekar
tentang syair lagu yang mengandung puji-pujian
terhadap Tuhan ataupun tentang ajaran Nabi
untuk para umatnya. Musik Jamjaneng yang agak
cepat temponya digunakan untuk lagu-lagu
dangdut atau sholawat yang diubah liriknya dan
diaransemen ulang ke dalam bentuk arnsemen
lagu Jamjaneng. (6) fungsi reaksi jasmani,
jamjaneng merupakan musik yang sangat bisa
dinikmati di Desa Panjer. Setiap pertunjukan
jamjaneng, musik jamjaneng mampu membuat
penontonnya menari. Jika musik dengan tempo
pelan penonton menari dengan lemah gemulai,
jika musiknya dengan tempo yang cepat maka
penonton pun ikut menari dengan gerakan yang
cepat mengikuti alunan musiknya. (7) fungsi yang
berkaitan
dengan
norma
sosial,
jamjaneng
memiliki fungsi sesuai dengan liriknya, yaitu
mengandung banyak petuah dan norma-norma
Alat musik gong digunakan sebagai ketukan kuat
yang berlaku di kehidupan masyarakat, yaitu
dengan memainkan not penuh pada setiap birama,
tentang bagaimana ajaran Nabi-nabi kepada
kemeng digunakan sebagai pengisi, dimainkan
umatnya
fungsi
pada ketukan ke 2 dan ke 4 pada setiap birama
pengesahan lembaga sosial, pada jaman dahulu
dengan nilai not seperempat, kempul digunakan
penyebaran agama Islam di Kebumen khususnya
sebagai pengisi dimainkan pada ketukan ke 3
juga dipelopori oleh kesenian Jamjaneng. Oleh
dalam setiap birama dengan nilai not seperempat,
penciptanya
kesenian
thuling digunakan juga sebagai pengisi dimainkan
Jamjaneng juga digunakan untuk penyebaran
pada ketukan up atau sinkup dalam setiap birama
agama
fungsi
dengan nilai not seperenambelasan, kendhang
kesinambungan budaya, fungsi ini hampir sama
berfungsi untuk memimpin alat musik yang lain.
dengan fungsi norma sosial yaitu melanjutkan
Kendhang dimainkan dengan cara improvisasi
budaya
tergantung siapa yang memainkan
pada
jaman
yaitu
Islam
dahulu.
Syech
melalui
sebelumnya.
(8)
Jamjani,
musik.
Tujuan
(9)
dari
kesenian
Jamjaneng yaitu untuk mengajarkan atau menjadi
Kesenian jamjaneng grup “Sekar Arum”
wejangan bagi umat Islam untuk menjalankan
termasuk dalam kategori kesenian yang bertujuan
perintah-Nya dan mejauhi larangan-Nya yang
sebagai presentasi estetis dan hiburan pribadi.
sudah diajarkan oleh para Nabi melalui musik.
Kesenian jamjaneng selain bisa dijadikan sebagai
(10) fungsi pengintegrasian masyarakat, kesenian
media hiburan dalam hal seni, jamjaneng dalam
Jamjaneng menjadi kesenian yang sangat akrab di
agama islam yaitu bertujuan untuk mendekatkan
kalangan masyarakat Desa Panjer. Kesenian
diri kepada Tuhan dengan doa dan sholawat Nabi
Jamjaneng tanpa disadari menjadikan antar
yang dilantukan disetiap syair lagunya. Selain itu
personil/pemain Grup “Sekar Arum” menjadi
lagu-lagu yang dinyanyikan ada juga yang
lebih erat kekeluargaannya. Pada saat bermain
menceritakan kesenian jamjaneng itu sendiri.
musik, personil saling kompak dan saling mengisi
Pola permainan ritmis dan alat musik yang
satu sama lain hingga terbentuklah musik yang
digunakan masih sangat sederhana, untuk itu
indah yang bisa dinikmati oleh Masyarakat Desa
peneliti menyarankan untuk menambah variasi
Panjer. Para penikmat musik Jamjaneng di Desa
pola
Panjer juga merasakan dampak yang demikian,
menambahkan satu atau dua alat musik melodi
bisa saling berkumpul dengan tetangga dan
agar penikmat seni jamjaneng dan para personil
sekitarnya sehingga menjadikan masyarakat Desa
tidak jenuh dengan alat musik yang hanya itu saja.
Panjer yang harmonis.
Untuk pemimpin grup “Sekar Arum”, intensitas
ritmis
agar
lebih
bervariatif
dan
latihan grup lebih baik ditingkatkan seperti
SIMPULAN DAN SARAN
mengadakan latihan rutin satu minggu sekali
Alat musik jamjaneng pada grup “Sekar
Arum”
terdiri
dari
dari
lima
alat
karena fungsi yang ada dalam kesenian jamjaneng
musik
sangat positif, misalnya hal ini bisa dilakukan
membranophone yaitu gong, kemeng, kempul,
bersama dengan acara membaca surat Yasin rutin
thuling, dan kendhang, yang dimainkan secara
setiap malam jumat.
poliritmik sedangkan melodinya hanya terdapat
pada vokal yang dimainkan secara homofonik.
Djohan. 2003. Psikologi Musik. Yogyakarta:
DAFTAR PUSTAKA
Alviani, E. (2013). BENTUK PERTUNJUKAN
ORKES
DANGDUT
SENGGOL
PARODI
TROMOL
SEMARANG:
KAJIAN
DI
BENTUK
DAN FUNGSI. Harmonia: Journal Of
Arts Research And Education, 12(1).
Pendekatan
Hartono. 2000. “Seni Tari dalam Persepsi
Masyarakat
Jawa”
dalam
Jurnal
Harmonic. Semarang : Sendratasik
FBS UNNES.
Hendriyanto, Rachmat. 2011. Musik Tradisional
Arikunto, Suharsimi. 1983. Prosedur Penelitian :
Suatu
Penerbit Buku Baik.
Praktik..Jakarta:
Jamjaneng Awak Tugu Manunggal di
Desa
Kutowinangun
Kecamatan
Ambarwangi, S., & Suharto, S. (2013).
Kutowinangun Kabupaten Kebumen :
PENDIDIKAN
Kajian Pola Permainan Musiknya.
DI
MULTIKULTURAL
SEKOLAH
PENDIDIKAN
MELALUI
HS, I. (2011). PERKEMBANGAN BENTUK
TRADISI.
PENYAJIAN DAN FUNGSI EINE
SENI
Harmonia: Journal Of Arts Research
KLEINE
And
13(1).
KARYA WOLFGANG AMADEUS
doi:http://dx.doi.org/10.15294/harmoni
MOZART. Harmonia: Journal Of Arts
a.v13i1.2535 Bina Aksara.
Research And Education, 9(2).
Education,
Huberman,
Susetyo, B. (2011). PERUBAHAN MUSIK
REBANA
MENJADI
MODERN
DI
SEBAGAI
SUATU
DEKULTURASI
KASIDAH
SEMARANG
PROSES
DALAM
MUSIK
INDONESIA (THE CHANGE OF
REBANA
MUSIC
MODERN
TO
BECAME
KASIDAH
IN
NACHTMUSIK
A.M.
and
Qualitative
Miles
Data
M.B.
Newbury Park: Sage Publication..
Istiyadi, Heru. 2009. Bentuk Penyajian Orkes
Keroncong
Bakti
di
Junaidi, Akhmad Arif. 2013. Janengan Sebagai
Seni
Tradisional
tradisional Islam-Jawa.
Research
And
Education,
6(2).
doi:http://dx.doi.org/10.15294/harmoni
a.v6i2.724
Pembangunan
Daerah.
Jakarta: Depdikbud.
Cahyadi, Hasbi Nur. 2015. Fungsi dan Bentuk
Penyajian Kesenian Jamjaneng di
Dusun Pedurenan Desa Krakal Alian
Kebumen.
Islam-Jawa”
sebagai seni
Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa
Edisi Keempat. 2008. Jakarta: PT
Gramedia Pustaka Utama.
Kumbini, Marsi. 2009. Bentuk Penyajian Seni
Bandem, I Made. 1991. Pengembangan Kesenian
Menunjang
Kelurahan
Jampiroso Kabupaten Temanggung
PROCCES
MUSIC). Harmonia: Journal Of Arts
An
Expanded Sourcebook. 2nd Edition.
membahas Janengan
INDONESIAN
1994.
Analysis:
SEMARANG A DECULTURATION
IN
K.525
Krangkeng
Asemdoyong
Kudasari
Kecamatan
Desa
Taman
Kabupaten Pemalang.
Kurniawan, Benny. 2012. Ilmu Budaya Dasar.
Tangerang: Jelajah Nusa.
Maharani, Irma Tri. 2016. Eksistensi Kesenian
Kenthongan Grup Titir Budaya di
Desa
Karangduren,
Kecamatan
ebana). Harmonia: Journal Of Arts Research And
Bobotsari, Kabupaten Purbalingga. Di
Education,
akses melalui Soedarso. 2006. Trilogi
doi:http://dx.doi.org/10.15294/harmoni
Seni : Penciptaan, Eksistensi, dan
a.v2i3.863
Kegunaan Seni. Yogyakarta: BP ISI
Soedarsono.
Yogyakarta
Seni
Pariwisata.
Maryono. 2009. Perubahan Bentuk Pertunjukan
Seni Karawitan Campursari Kuda
Kepang
1999.
2(3).
Turonggosari
Pertunjukan
Yogyakarta:
BP
dan
ISI
Yogyakarta.
Suharto, S. (2016). Banyumasan Songs As
Banyumas
Desa
People’s
Character
Tambahsari Kecamatan Limbangan
Reflection. Harmonia: Journal Of Arts
Kabupaten Kendal
Research And Education, 16(1), 49-56.
Merriam, Alan P. 1964. The Anthropology of
doi:http://dx.doi.org/10.15294/harmoni
Music.Northwestern Univerity.
a.v16i1.6460
Moeliono, AM. 1983. Kamus Besar Bahasa
Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka..
Taher,
Moleong, Lexy. 2000. Metodologi Penelitian
Kualitatif.
Bandung:
PT.
Sebuah
Pengantar
Etnomusikologi.
Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.
Purwatmo, Rohmad. 2009. Manajemen Sintren
Musik
1.
Nur.
2014.
Penguasaan
Hubungan
Teori
Musik
Antara
Dengan
Prestasi Belajar Bermain Ansambel
Musik Pada Siswa SMP Negeri 2
Yogyakarta.
Di
akses
melalui
Kelompok “Gaya Baru” Desa Dlimas
eprints.uny.ac.id/19628/1/NurTaupik07
Kecamatan
208241017.pdf
Banyuputih
Kabupaten
Triyanto. 1993. “Pendidikan Seni Sebagai Proses
Batang.
Prier,
Sejarah
Musik UNY.
Taupik,
Nakagawa, Shin. 2000. Musik dan Kosmos :
2010.
Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Seni
Remaja
Rosdakarya.
Dahlan.
Karl.
Edmund.
1996.
Musik.Yogyakarta
:
Ilmu
Bentuk
Enkulturasi Nilai – nilainya Budaya”
Pusat
Musik
dalam Media FPBS. Semarang : IKIP
Liturgi.
Semarang Press.
Saputra, Aditya Budhi. 2016. Kajian Bentuk dan
Utari, Maria Tri. 2011. Eksistensi Pembelajaran
Komposisi Musik Perunjukan Wayang
Tari Jawa Pada Siswa Etnis Tionghoa
Pring. Fakultas Bahasa dan Seni
di SMP Karangturi Semarang.
UNNES.
Sinaga, S. (2011). Fungsi dan Ciri Khas Kesenian
Rebana
di
Pantura
Jawa
Tengah
(Function and Characteristic of Rebana
in the Beach Region of Central Java).
Harmonia: Journal Of Arts Research
And Education, 7(3).
Download