SKIZOFRENIA Definisi “Skizo” Retak atau Pecah “Frenia” Jiwa Orang yang menderita skizofrenia adalah orang yang mengalami keretakan jiwa atau keretakan kepribadian Next…. Skizofrenia adalah suatu deskripsi sindrom dengan variasi penyebab (banyak belum diketahui) daan perjalanan penyakit (tak selalu bersifat kronis) yang luas, serta sejumlah akibat yang tergantung pada pertimbangan pengaruh genetik, fisik dan sosial budaya (Rusdi Maslim, 1997) Proses Terjadinya Skizofrenia Organobiologi Skizofrenia baru muncul bila terjadi interaksi antara gen yang abnormal dengan : 1. Virus atau infeksi lain selama kehamilan yang dapat menggangu perkembangan otak janin 2. Menurunnya auto imun yang mungkin disebabkan infeksi selama kehamilan 3. Berbagai macam komplikasi kandungan 4. Kekurangan gizi yang cukup berat terutama pada trimester pertama kehamilan Next… Psikodinamik I+S R I = Individu, yaitu seseorang yang sudah mempunyai bakat-bakat tertentu, kepribadian yang rentan ataupun faktor genetik yang kesemuanya itu merupakan faktor predisposisi yaitu kecenderungan untuk menjadi sakit. S = Situasi, yaitu suatu kondisi yang menjadi tekanan mental bagi individu yang bersangkutan R = Reaksi, yaitu respon dari individu yang bersangkutan setelah mengalami situasi yang tidak mengenakkan (tekanan mental) sehingga ia mengalami frustasi yang pada gilirannya menjadi jatuh sakit Next… Psikoreligius Pada diri manusia sudah ada fitrah keTuhanan yang berisikan akal (rasio), moral, etika, sehingga manusia dapat membedakan mana yang baik dan tidak baik. Dalam teori Freud fitrah KeTuhanan ini disebut Super Ego. Dalam melaksanakan nafsu (Id) akan terjadi tarik menarik antara Id dan super Ego yang dapat menimbulkan konflik. Apabila konflik ini tidak terselesaikan maka yang bersangkutan dapat menjadi sakit. Next… Psikososial Situasi atau kondisi yang tidak kondusif pada diri seseorang dapat merupakan stressor Psikososial, yaitu setiap keadaan atau peristiwa yang menyebabakan perubahan dalam kehidupan seseorang, sehingga diharuskan untuk beradaptasi untuk menaggulangi stressoryang timbul. Namun jika tidak dapat melakukan adapatasi akan timbul keluhan-keluhan jiwa. Tanda dan Gejala Gejala Positif Waham Halusinasi Kekacauan alam pikir Gaduh, gelisah, tidak dapat diam, mondar-mandir, agresif, bicara dengan semangat dan berlebihan Merasa dirinya orang besar, merasa serba mampu, serba hebat Pikirannya penuh dengan kecurigaan atau seakanakan ada ancaman terhadap dirinya Menyimpan rasa permusuhan Next… Gejala Negatif Alam perasaan tumpul dan mendatar Menarik diri atau mengasingkan diri, tidak mau bergaul atau kontak dengan orang lain, suka melamun Kontak emosional amat miskin, sukar diajak bicara, pendiam Pasif dan apatis, mrnarik diri dari pergaulan sosial Tipe Skizofrenia Skizofrenia Tipe Herebrik 1. Inkoherensi (jalan pikiran yang kacau) 2. Alam perasaan yang datar 3. Perilaku yang tertawa kekanak-kanakan 4. Waham 5. Halusinasi 6. Perilaku aneh Next… Skizofrenia Tipe katatonik 1. Stupor Katatonik (seperti patung atau membisu) 2. Negativisme Katatonik (perlawanan tanpa motif) 3. Kekakuan Katatonik (Kaku terhadap semua upaya untuk menggerakan dirinya) 4. Kegaduhan Katatonik (Kegaduhan aktivitas motorik tanpa dipengaruhi oleh rangsang luar) 5. Sikap tubuh Katatonik (sikap yang tidak wajar) Next… 1. 2. 3. Skizofrenia tipe Paranoid Waham Halusinasi Gangguan alam perasaan 1. 2. 3. Skizofrenia tipe Residual Alam perasaan tumpul Penarikan diri dari pergaulan sosial Pikiran tidak logis atau tidak rasional Next… Skizofrenia Simpleks Terganggunya realitas dan pemahaman diri yang berkembang lambat dan perlahan-lahan dari perilaku aneh, penurunan kemampuan/keterampilan. Gangguan skizofreniform (Episode Skizofrenia Akut) Gambaran klinis sama dengan skizofrenia, perbedaanya adalah fase perjalanan penyakitnya kurang dari 6 bulan lebih lama dari dua minggu. Penderita menunjukkan gejolak emosi dan kebingungan. Next… Skizofrenia Laten Perilaku tidak konsekuen dan keanehan alam perasaan. Gangguan Skizoafektif Gangguan alam perasaan disertai waham dan halusinasi. Terapi Psikofarmaka Terapi dengan menggunakan obat-obatan Psikoterapi Terapi kejiwaan atau perilaku Psikososial Terapi dengan mengenalkan lingkungan sosial sekitarnya Psikoreligius Terapi keagamaan Kesimpulan Orang yang menderita skizofrenia adalah orang yang mengalami keretakan jiwa atau kepribadian. Skizofrenia adalah gangguan jjiwa yang banyak variasi penyebabnya. Skizofrenia dapat kambuh kembali sehingga perlu penanganan yang maksimal yang melibatkan keluarga dan tenaga medis.