biosfer - sma negeri 9 batanghari

advertisement
BAB 4
Peta konsep
Dipelajari lewat
Lingkungan Hidup
Ekologi
Dibedakan
Budaya
Biotik
Abiotik
Meliputi
Tanah
Air
Dalam wujud
Tumbuhan
Udara
Hewan
Perilaku manusia
Manusia
Berinteraksi membentuk
Ekosistem
Dapat berupa
Perairan
Pantai
Perkebunan
Padang rumput
Hutan tropis
Kerusakan disebabkan
Kejadian alam
Sktivitas manusia
Contoh
Gunung api
Gempa bumi
contoh
Tsunami
Eksplorasi SDA
Kegiatan domestik
Industri
Dapat menimbulkan
Pencemaran air
Pencemaran tanah
Pencemaran udara
Dilakukan upaya
Pelestarian fungsi lingkungan hidup
Dengan
Berwawasan lingkungan
hidup
Untuk mencapai
Tujuan pembangunan
nasional
Dengan
mempertimbangkan
Pemrataan
Daur ulang keterpaduan
Keterpaduan
Keberlanjutan
Keseimbangan
Generasi kini dan mendatang
A.LINGKUNGAN HIDUP
Lingkungan hidup manusia adalah segala sesuatu mulai dari udara, hingga
benda-benda angkasa yang berjarak ratusan juta kilometer dari planet
bumi yang memengaruhi kehidupan manusia di bumi.
Demikian pula dengan manusia itu sendiri. Manusia, baik secara individu
maupun kelompok menjadi lingkungan bagi individu atau kelompok
lainnya.
Lingkungan biotik adalah lingkungan yang berupa seluruh makhluk hidup mulai dari yang
terkecil seperti bakteri atau mikroorganisme hingga hewan atau tumbuh-tumbuhan
yang paling besar yang ada disekitar kita dan berpengaruh pada kehidupan kita.
Lingkungan abiotik adalah segala kondisi yang tak hidup atau bukan merupakan organisma
hidup yang ada di sekitar makhluk hidup.
Lingkungan sosial adalah manusia baik secara individu, perorangan maupun
kelompok yang ada di luar diri kita.
Lingkungan alam, sosial dan budaya dapat diringkas menjadi dua bagian, yaitu
komponen bio-geofisikal (lingkungan alam) dan komponen lingkungan sosial
budaya (hubungan perilaku manusia dan lingkungan binaan).
*Antara kedua komponen tersebut terjalin hubungan interaksi dan interdependensi (saling
ketergantungan).
Download