Dasar-Dasar Biologi Molekuler

advertisement
Dasar-Dasar Biologi
Molekuler


Sel---70% Protein
Protein terdiri dari :
 Antibodi
 Enzim
 pembawa pesan
 protein struktural
 Pengangkut

bentuk sebuah protein---------peran
dalam sel ------menentukan fungsi
Sintesa asam amino terganggu
Pembentukan protein <<<<
Penyakit

Virus
 DNA
 RNA
mekanisme perbanyakan virus pada sel
inang ( saat infeksi) :
 adsorbsi dan penetrasi
 pelepasan selubung virus
 sintesa dan perakitan bahan
komponen virus oleh sel inang
 pelepasan virion dari sel inang
akibat infeksi virus pada sel inang :
 Kematian
 perubahan bentuk
 infeksi kronis.
 infeksi laten-------deteksi Carrier
PCR
Apa itu DNA ?
 DNA dibentuk dari 4 macam nukleotid, yaitu:
 dATP : deoxyadenosine triphosphate
 dGTP : deoxyguanosine triphosphate
 dTTP : deoxythymidine triphosphate
 dCTP : deoxycytidine triphosphate
Satu nukleotid terdiri dari 3 unsur yaitu :
 basa nitrogen
 gula
 Trifosfat
Structure of DNA
DNA Molecule - Two Views


DNA merupakan molekul berserabut ganda
yang berbentuk spiral
Basa nitrogen yang membentuk molekul DNA
adalah Adenin (A), Thymine (T), Cytosine (C)
dan Guanine (G).
A=T
G
C
Dogma Sentral dalam Biologi Molekuler

DNA -------- informasi genetik yang lengkap
yang menentukan struktur dan fungsi dari
suatu organisme.--------Pembentukan protein
yang membentuk struktur sel, enzim, hormon,
dsb.
Proses Sintesa Protein



Replikasi DNA:
Transkripsi:.
Translasi:
sel eukariot
 tahap ke-2 (transkripsi) ----- penting
 material genetik (gen) yang terdapat pada
inti sel, secara fisik terpisah dari tempat
sintesa protein yang terletak didalam
sitoplasma. Oleh karena itu, tidak mungkin
untuk mentranslasi DNA langsung menjadi
protein; dibutuhkan suatu perantara (dalam
hal ini RNA) untuk membawa informasi
genetik dari kompartment (inti sel) ke
kompartment lainnya (sitoplasma).
Kode genetik
DNA ------transfer informasi genetika ke mRNA
dalam bentuk kode (code) terdiri dari sederetan
basa nukleotid
ribosom bergerak sepanjang molekul mRNA dan
"membaca" urutan sekuensnya sebanyak 3
nukleotid (codon) sekaligus dari arah 5' ke 3‘
5’-AAACGTCGTACCTGT-3’
3’-TTTGCAGCATGGACA-5’

The Genetic Code
Amino acids specified by each codon sequence on mRNA.
Amino acids specified by each codon sequence on mRNA.
Key for the above table:
Ala: Alanine
Cys: Cysteine
Asp: Aspartic
acid
Phe:
Phenylalanine
Gly: Glycine
His: Histidine
Ile: Isoleucine
Lys: Lysine
Leu: Leucine
Met:
Methionine
Asn: Asparagine
Pro: Proline
Gln: Glutamine
Arg: Arginine
Ser: Serine
Val: Valine
Trp:
Tryptophane
Tyr: Tyrosisne
Thr: Threonine
Glu: Glutamic
acid
A = adenine G = guanine C = cytosine T = thymine U = uracil
Mutasi
gen mutasi ---- DNA ----Kode genetik tidak
sesuai ---- sintesa asam amino terganggu---pembentukan protein terganggu.
Mutasi dapat terjadi




Substitusi
Addisi
Delesi
Virus----mutasi
virulent
avirulent
Download