tingkat kerentanan longsor di kecamatan munjungan kabupaten

advertisement
TINGKAT KERENTANAN LONGSOR DI KECAMATAN
MUNJUNGAN KABUPATEN TRENGGALEK
TAHUN 2016
TUGAS AKHIR SKRIPSI
Diajukan kepada Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Negeri Yogyakarta
untuk memenuhi sebagian persyaratan
guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan
Oleh :
FAIDATUN NI’MAH
13405241001
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI
FAKULTAS ILMU SOSIAL
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
2017
TINGKAT KERENTANAN LONGSOR DI KECAMATAN MUNJUNGAN
KABUPATEN TRENGGALEK TAHUN 2016
Oleh :
Faidatun Ni’mah
13405241001
ABSTRAK
Penelitian ini memiliki dua (2) tujuan yaitu mengetahui: 1) Tingkat
kerentanan tanah longsor di Kecamatan Munjungan, dan 2) Sebaran tingkat
kerentanan tanah longsor di Kecamatan Munjungan.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif.
Variabel yang digunakan dalam penelitian ini meliputi variabel kerentanan sosial
(tingkat kepadatan penduduk dan kelompok rentan), kerentanan ekonomi (luas lahan
produktif dan PDRB per sektor), kerentanan fisik (kerentanan bangunan dan
kerentanan jumlah fasilitas umum) dan kerentanan lingkungan (penggunaan lahan)
yang di setiap variabelnya memiliki parameter-parameter yang berpengaruh terhadap
terjadinya bencana tanah longsor. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh lahan
yang ada di Kecamatan Munjungan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini
menggunakan teknik observasi dan teknik dokumentasi. Teknis analisis data dalam
penelitian ini menggunakan dua (2) teknik yaitu 1) teknik scoring atau pengharkatan,
dan 2) teknik overlay atau teknik tumpang susun peta.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) tingkat kerentanan longsor di
Kecamatan Munjungan terbagi menjadi 2 kelas rentan, yaitu: (a) kelas sedang seluas
3,60% dari total luas wilayah penelitian. (b) kelas rendah seluas 96,40% dari total
luas wilayah penelitian. 2) persebaran tingkat kerentanan longsor di Kecamatan
Munjungan yaitu: (a) kelas sedang berada di 2 desa yaitu: Desa Munjungan, dan Desa
Desa Karangturi. (b) kelas rendah berada di 9 desa yaitu: Desa Ngulungkulon, Desa
Ngulungwetan, Desa Sobo, Desa Craken, Desa Masaran, Desa Tawing, Desa Bangun,
Desa Besuki, dan Desa Bendoroto.
Kata Kunci: rentan, longsor, tingkat.
ii
iii
iv
v
MOTTO
Boleh jadi kamu membenci sesuatu padahal ia amat baik bagimu dan boleh jadi pula
kamu menyukai sesuatu padahal ia amat buruk bagimu, Allah mengetahui, sedang
kamu tidak mengetahui,,,,,
(QS. Al Baqarah 2:216)
Keberhasilan tidak diukur dengan apa yang telah anda raih, namun kegagalan yang
telah anda hadapi, dan keberanian yang membuat anda tetap berjuang melawan
rintangan yang bertubi-tubi
(Orison Sweet Marden)
Skripsi yang baik adalah skripsi yang selesai
-Anies Baswedan
vi
HALAMAN PERSEMBAHAN
Puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan kekuatan,
kelancaran, dan kemudahan dalam menyelesaikan karya sederhana ini.
Kupersembahkan karya sederhana ini kepada:
Kedua orangtuaku, Bapak Mislan dan Ibu Siti Fatimah yang senantiasa aku
sayangi dan hormati, yang tak ada hentinya memberikan semangat lahir dan batin,
serta doa disetiap syujudnya dan selalu memberikan nasehat serta kasih sayang yang
tak bisa tergantikan, terimakasih atas ilmu yang engkau wariskan untuk bekal masa
depanku nanti.
Kupersembahkan pula karya sederhana ini untuk kakakku tercinta Miftahul
Huda S.Pd yang telah memberikan semangat, nasehat serta motivasi, dan selalu
mendukung dalam setiap langkahku.
Tanpa kalian karya sederhana ini tidak dapat terwujudkan, terimakasih atas
ribuan air mata yang engkau keluarkan disetiap syujudmu serta ribuan pengorbanan
tanpa mengenal waktu, hanya karya sederhana ini yang dapat aku berikan untuk
membalas semua pengorbanan kalian.
Almamaterku
Universitas Negeri Yogyakarta
vii
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas rahmat, nikmat dan
hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir Skripsi dengan judul
“Tingkat Kerentanan Longsor di Kecamatan Munjungan Kabupaten Trenggalek
Tahun 2016”. Penyusunan Tugas Akhir Skripsi ini bertujuan untuk memenuhi salah
satu syarat dalam memperoleh gelar sarjana pada Program Studi Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Yogyakarta.
Penulis menyadari bahwa penelitian ini tidak dapat selesai tanpa bantuan dari
berbagai pihak. Oleh karena itu penulis menyampaikan terimakasih atas segala
bantuan, bimbingan, dukungan serta saran-saran dalam penyusunan Tugas Akhir
Skripsi ini, kepada Yth :
1.
Rektor Universitas Negeri Yogyakarta beserta jajarannya yang telah memberikan
kebijakan sehingga penulis dapat menyelesaikan studi.
2.
Dekan Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta yang telah
memberikan arahan, kebijakan dan izin penelitian.
3.
Ketua Jurusan Pendidikan Geografi Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri
Yogyakarta, yang telah memberikan izin penelitian dan dukungan dalam
penulisan tugas akhir skripsi ini.
viii
4.
Bapak Drs. Suhadi Purwantara, M.Si, selaku dosen pembimbing yang telah sabar
dalam memberikan dukungan, arahan dan bimbingan dari awal hingga akhir
penulisan tugas akhir skripsi ini.
5.
Ibu Dr. Nurul Khotimah, M.Si, selaku dosen narasumber dan penguji utama
Tugas Akhir Skripsi ini.
6.
Bapak Dr. Mukminan, selaku dosen pembimbing akademik yang telah
membimbing dan memberikan pengarahan selama masa kuliah pada Jurusan
Pendidikan Geografi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Yogyakarta.
7.
Seluruh Bapak/Ibu dosen yang telah memberikan bekal ilmu selama penulis
mengikuti kuliah di Jurusan Pendidikan Geografi Fakultas Ilmu Sosial,
Universitas Negeri Yogyakarta.
8.
Bapak Agung Yulianto, S.E, selaku admin Jurusan Pendidikan Geografi yang
telah siap sedia ketika penulis membutuhkan bantuan untuk mengurus berbagai
keperluan surat menyurat mulai dari penyusunan proposal sampai penyelesaian
Tugas Akhir Skripsi.
9.
Bapak Mislan dan Ibu Siti Fatimah, orangtuaku tercinta yang telah memberikan
motivasi, bantuan material maupun non material, kasih sayang, do’a, nasihat dan
pengorbanan yang tiada habisnya serta kakakku Miftahul Huda S.Pd yang selalu
memberi masukan dan motivasi.
10. Seluruh staff dinas pemerintahan yang ada di Kabupaten Trenggalek dan seluruh
staff dan karyawan Kecamatan Munjungan, terima kasih atas segala bantuan dan
pelayanan yang diberikan kepada penulis.
ix
11. Sahabat sekaligus keluargaku Pendidikan Geografi 2013 yang selalu memberikan
semangat dan dukungan sehingga Tugas Akhir Skripsi dapat terselesaikan.
12. Seluruh pihak yang tidak dapat disebutkan satu-persatu, yang telah berperan serta
membantu dalam pembuatan Tugas Akhir Skripsi.
Semoga berbagai amal kebaikan dari berbagai pihak tersebut mendapat pahala
yang berlipat dari Allah SWT dan semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca.
Amin.
Yogyakarta, 10 September 2017
Faidatun Ni’mah
NIM 13405241001
x
DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL ...........................................................................
ABSTRAK ..............................................................................................
LEMBAR PENGESAHAN ....................................................................
SURAT PERNYATAAN .......................................................................
HALAMAN MOTTO .............................................................................
HALAMAN PERSEMBAHAN .............................................................
KATA PENGANTAR ............................................................................
DAFTAR ISI ...........................................................................................
DAFTAR TABEL ..................................................................................
DAFTAR GAMBAR ..............................................................................
DAFTAR LAMPIRAN ...........................................................................
I
ii
iii
iv
v
vi
vii
x
xii
xiv
xv
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah.........................................................
B. Identifikasi Masalah ..............................................................
C. Pembatasan Masalah .............................................................
D. Rumusan Masalah .................................................................
E. Tujuan Penelitian ..................................................................
F. Manfaat Penelitian ................................................................
1
8
9
9
10
10
BAB II KAJIAN PISTAKA
A. Kajian Teori
1. Kajian Geografi ..............................................................
2. Kajian Kebencanaan ......................................................
3. Kajian Longsor ...............................................................
B. Penelitian Relevan ................................................................
C. Kerangka Pikir .....................................................................
11
20
25
37
41
BAB III METODE PENELITIAN
A. Desain Penelitian .................................................................
B. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel ......
C. Populasi Penelitian .............................................................
D. Waktu dan Tempat Penelitian .............................................
E. Teknik Pengumpulan Data ..................................................
F. Metode Analisis Data
1. Analisis Pengharkatan (Scoring) ...................................
2. Analisis Tumpang Susun Peta (Overlay) ......................
xi
43
44
47
47
48
49
62
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Daerah Penelitian
1. Letak, Batas, dan Luas Daerah Penelitian ....................
2. Karakteristik Fisik Daerah Penelitian ..........................
B. Deskripsi dan Pembahasan Hasil Penelitian
1. Tingkat Kerentanan Tanah Longsor .............................
2. Persebaran Tingkat Kerentanan Tanah Longsor ..........
74
102
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan .........................................................................
B. Saran ...................................................................................
103
103
DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................
LAMPIRAN-LAMPIRAN
xii
63
66
105
DAFTAR TABEL
Tabel 1. Data Kejadian Tanah Longsor di Kecamatan Munjungan
Bulan Januari – Desember Tahun 2015 – 2016 ............................
Tabel 2. Klasifikasi Kecepatan Longsor Cruden dan Varnes (1992) ..........
Tabel 3. Penelitian Relevan .........................................................................
Tabel 4. Kepadatan Penduduk .....................................................................
Tabel 5. Rasio Jenis Kelamin ......................................................................
Tabel 6. Rasio Kelompok Umur ..................................................................
Tabel 7. Rasio Orang Cacat .........................................................................
Tabel 8. Rasio Kemiskinan .........................................................................
Tabel 9. Pengharkatan Kerentanan Sosial ...................................................
Tabel 10. Kelas Kerentanan Sosial Bencana Tanah Longsor ......................
Tabel 11. Luas Lahan Produktif ..................................................................
Tabel 12. PDRB ...........................................................................................
Tabel 13. Pembobotan Kerentanan Ekonomi ..............................................
Tabel 14. Kelas Kerentanan Ekonomi Bencana Tanah Longsor .................
Tabel 15. Jumlah Rumah .............................................................................
Tabel 16. Jumlah Fasilitas Umum ...............................................................
Tabel 17. Pembobotan Kerentanan Fisik .....................................................
Tabel 18. Kelas Kerentanan Fisik Bencana Tanah Longsor .......................
Tabel 19. Jenis Penggunaan Lahan ..............................................................
Tabel 20. Kerentanan Bencana ....................................................................
Tabel 21. Kelas Kerentanan Bencana Tanah Longsor ................................
Tabel 22. Luas Wilayah Perdesa di Kecamatan Munjungan .......................
Tabel 23. Penggunaan Lahan di Kecamatan Munjungan ............................
Tabel 24. Rata-rata Curah Hujan Tahun 2016 Stasiun Munjungan ............
Tabel 25. Jumlah Penduduk Kecamatan Munjungan Tahun 2016 .............
Tabel 26. Kepadatan Penduduk Kecamatan Munjungan Tahun 2016 ........
Tabel 27. Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Sex Ratio ...........
Tabel 28. Jumlah Penduduk Kelompok Rentan Bencana Tanah Longsor
Menurut Kepadatan Penduduk di Kecamatan Munjungan .......
Tabel 29. Jumlah Penduduk Kelompok Rentan Bahaya Tanah Longsor
Menurut Jenis Kelamin di Kecamatan Munjungan .................
Tabel 30. Jumlah Penduduk Kelompok Rentan Bahaya Tanah Longsor
Menurut Kelompok Umur di Kecamatan Munjungan .............
Tabel 31. Jumlah Penduduk Kelompok Rentan Bahaya Tanah Longsor
Menurut Rasio Penduduk Cacat di Kecamatan Munjungan .....
Tabel 32. Jumlah Penduduk Kelompok Rentan Bahaya Tanah Longsor
Menurut Rasio Kemiskinan di Kecamatan Munjungan ..............
Tabel 33. Luas Lahan Produktif Rentan Bahaya Tanah Longsor di
Kecamatan Munjungan .............................................................
xiii
4
34
37
50
50
51
51
52
52
54
54
55
55
56
57
58
58
59
60
60
62
64
66
67
70
71
73
74
76
77
78
80
81
Tabel 34.PDRB Rentan Bahaya Tanah Longsor di Kecamatan
Munjungan ................................................................................
Tabel 35. Jumlah Rumah Rentan Bahaya Tanah Longsor di Kecamatan
Munjungan ................................................................................
Tabel 36. Jumlah Fasilitas Umum Rentan Bahaya Tanah Longsor di
Kecamatan Munjungan .............................................................
Tabel 37. Jenis Penggunaan Lahan Rentan Bahaya Tanah Longsor din
Kecamatan Munjungan .............................................................
Tabel 38. Luas Wilayah Rentan Tanah Longsor Menurut Tingkat
Kerentanan Sosial di Kecamatan Munjungan ...........................
Tabel 30. Luas wilayah Rentan Longsor Menurut Tingkat Kerentanan
Ekonomi di Kecamatan Munjungan .........................................
Tabel 40. Luas Wilayah Rentan Tanah Longsor Menurut Tingkat
Kerentanan Fisisk di Kecamatan Munjungan ...........................
Tabel 41. Luas Wilayah Rentan Longsor Menurut Tingkat Kerentanan
Lingkungan di Kecamatan Munjungan ....................................
Tabel 42. Luas Wilayah Rentan Bahaya Tanah Longsor Menurut Tingkat
Kerentanan Total di Kecamatan Munjungan ............................
Tabel 43. Persebaran Tingkat Kerentanan Tanah Longsor Kecamatan
Munjungan Tahun 2016
xiv
83
84
85
87
89
92
95
98
100
102
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. Kerangka Pemikiran .......................................................................
Gambar 2. Peta Administratif Kecamatan Munjungan ....................................
Gambar 3. Peta Jenis Penggunaan Lahan Kecamatan Munjungan ..................
Gambar 4. Peta Tingkat Kerentanan Sosial Kecamatan Munjungan ...............
Gambar 5. Peta Tingkat Kerentanan Ekonomi Kecamatan Munjungan ..........
Gambar 6. Peta Tingkat Kerentanan Fisik Kecamatan Munjungan .................
Gambar 7.Peta Tingkat Kerentanan Lingkungan Kecamatan Munjungan .......
Gambar 8. Peta Tingkat Kerentanan Longsor Kecamatan Munjungan ............
xv
42
65
88
91
94
97
99
101
DAFTAR LAMPIRAN
1. Instrumen Penelitian
a. Lembar Observasi .............................................................................
2. Dokumentasi ...........................................................................................
3. Data Atribut
a. Data Atribut Kerentanan Sosial .........................................................
b. Data Atribut Kerentanan Ekonomi ....................................................
c. Data Atribut Kerentanan Fisik ...........................................................
d. Data Atribut Kerentanan Lingkungan ...............................................
e. Data Atribut Tingkat Kerentanan Tanah Longsor ............................
4. Surat Perizinan ........................................................................................
xvi
107
110
112
112
113
113
122
125
Download