Uploaded by User82094

Aspek Pengolahan hasil pertanian

advertisement
ASPEK PENGOLAHAN
HASIL PERTANIAN
Triara Juniarsih, SP., MP.
Pengolahan hasil pertanian
Merupakan komponen kedua dalam kegiatan
agribisnis setelah komponen produksi pertanian.
Banyak pula dijumpai petani yang tidak
melaksanakan pengolahan hasil yang disebabkan
oleh berbagai sebab, padahal disadari bahwa
kegiatan pengolahan ini dianggap penting, karena
dapat meningkatkan nilai tambah.
Pentingnya Pengolahan Hasil





Meningkatkan nilai tambah
Meningkatkan kualitas hasil
Meningkatkan penyerapan tenaga kerja
Meningkatkan keterampilan produsen
Meningkatkan pendapatan produsen
Diversifikasi Produksi
Strategi diversifikasi produksi bagi suatu
perusahaan sebenarnya merupakan upaya untuk
membagi risiko, yaitu kerugian yang diderita
dengan memproduksi (dan menjual) satu macam
produk dapat ditutup dari kemungkinan
mendapatkan keuntungan dari produk lainnya
yang dihasilkan.
Pertimbangan dalam Strategi
Diversifikasi Produksi




Dilihat dari sisi supply, apakah diversifikasi produksi
dilakukan, karena alasan ingin memanfaatkan supply
produksi yang berlebihan
Dilihat dari sisi demand, apakah konsumen
mengkehendaki produk-produk yang baru dari bahan
baku yang sama
Dilihat dari ancaman atau risiko, apakah sudah
waktunya melakukan strategi diversifikasi produki.
Dilihat dari sisi bisnis, apakah ada kesempatan
mendapatkan keuntungan yang lebih besar bila
dilakukan introduksi produk yang baru tersebut.
Pilihan yang dapat ditempuh melalui
strategi diversifikasi



Diversifikasi horisontal (penganekaragaman produk
secara menyamping)
Diversifikasi vertikal (penganekaragaman produk
dalam suatu jajaran yang utuh)
Diversifikasi konglomerisasi (penganekaragaman
produk yang satu sama lain tidak ada kaitannya,
tetapi hanya didasarkan pada komoditi mana yang
profitable)
Sekian dan Terima Kasih
Download