berikut ini - Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris STKIP AH

advertisement
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN AGAMA HINDU SINGARAJA
JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS
Alamat : Jalan Pulau Timor No. 24 Singaraja, Telp. (0362) 21275
KRITERIA SELEKSI
PENERIMA BEASISWA PPA
I. PENJELASAN UMUM
Mulai tahun ajaran 2014/2015 proses seleksi mahasiswa penerima bantuan beasiswa di Prodi.
Pendidikan Bahasa Inggris akan dilaksanakan dengan melihat tiga aspek berikut:
a. IPK
Poin IPK akan dihitung sebagai berikut:
Poin IPK = (IPK x 250)
Misal, IPK mahasiswa adalah 3,5, maka poin IPKnya adalah:
Poin IPK = (3,0 x 250)
Poin IPK = 750
b. Keaktifan
Keaktifan harus dibuktikan dengan SK, sertifikat, atau piagam asli (bukan fotocopy). Untuk
masing-masing piagam akan dikonversi sebagai berikut:
No
Jenis Bukti
Skor
Piagam/Sertifikat/SK dari HMPS/BEM di
1.
lingkungan STKIP
a. Pengurus/pelaksana inti (Ketua, Wakil,
2
Sekretaris, Bendahara, Koordinator)
b. Anggota pengurus/pelaksana biasa
1
Piagam/Sertifikat sebagai peserta
1
2.
seminar/pelatihan lokal (Kampus,
Kota/Kabupaten)
Piagam/Sertifikat sebagai peserta
2
3.
seminar/pelatihan/konferensi nasional
Piagam/Sertifikat sebagai peserta
5
4.
seminar/pelatihan/konferensi internasional
(dengan bukti daftar pembicara dan peserta
asing min. Dari 5 negara)
Piagam/Sertifikat sebagai pembicara/moderator
2
5.
seminar/pelatihan lokal (Kampus,
Kota/Kabupaten)
Piagam/Sertifikat sebagai pembicara/moderator
3
6.
seminar/pelatihan/konferensi nasional
Piagam/Sertifikat sebagai pembicara/moderator
10
7.
seminar/pelatihan/konferensi internasional
(dengan bukti daftar pembicara dan peserta)
asing min. Dari 5 negara)
Piagam/Sertifikat sebagai peserta lomba
3
8.
mewakili STKIP Agama Hindu Singaraja di
tingkat lokal (Kampus/Kota/Kabupaten)
Piagam/Sertifikat sebagai peserta lomba
5
9.
mewakili STKIP Agama Hindu Singaraja di
tingkat nasional
Piagam/Sertifikat sebagai juara I, II, III lomba
5
10.
mewakili STKIP Agama Hindu Singaraja di
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN AGAMA HINDU SINGARAJA
JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS
Alamat : Jalan Pulau Timor No. 24 Singaraja, Telp. (0362) 21275
11.
tingkat lokal (Kampus/Kota/Kabupaten)
Piagam/Sertifikat sebagai juara I, II, III lomba
mewakili STKIP Agama Hindu Singaraja di
tingkat nasional
15
Poin bukti keaktifan akan dihitung sebagai berikut. Setiap bukti keaktifan akan dikonversi dan
dihitung. Jumlah keseluruhan poin akan dikalikan 10.
c. Penghasilan Orang Tua
Penghasilan orang tua akan dihitung sebagai berikut:
No
Penghasilan
1
> 5.000.000
2
4.000.000 – < 5.000.000
3
3.000.000 - < 4.000.000
4
2.000.000 - < 3000.000
5
< 2.000.000
Skor
25
50
75
100
125
Keseluruhan skor masing-masing mahasiswa akan ditabulasi pada lembar penilaian seperti yang
terlihat pada Lampiran 1. Skor dari keseluruhan pelamar beasiswa akan diranking. Penerima beasiswa
adalah pelamar dengan skor tertinggi dengan jumlah sesuai dengan kuota yang tersedia.
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN AGAMA HINDU SINGARAJA
JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS
Alamat : Jalan Pulau Timor No. 24 Singaraja, Telp. (0362) 21275
Lampiran 1. Form Penilaian Calon Penerima Beasiswa
FORM PENILAIAN CALON PENERIMA BEASISWA
Nama
: _____________________________
NIM
: _____________________________
Kelas
: _____________________________
No
Jenis Penilaian
Bobot
1.
IPK
1
2.
Keaktifan
2
3.
Penghasilan orang tua
1
Skor
Jumlah
Total
Singaraja, ...........................................
Pemeriksa,
Ka. Prodi. Pend. B. Inggris
I Ketut Trika Adi Ana, S.Pd., M.Pd.
NIDN 0802088502
Download