layanan publik bidang pendidikan - acch-kpk

advertisement
LAYANAN PUBLIK
BIDANG PENDIDIKAN
Bahan Dialog pada
Konferensi Nasional Pemberantasan Korupsi (KNPK)
23 November 2016
Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah
KERANGKA STRATEGIS KEMDIKBUD DIKBUD 2015-2019
Terbentuknya insan serta ekosistem Pendidikan dan Kebudayaan
yang berkarakter dengan dilandasi semangat gotong-royong.
STRATEGI 1
Penguatan pelaku
pendidikan dan kebudayaan
 Menguatkan siswa, guru,
kepala sekolah, orangtua dan
pemimpin institusi pendidikan
dalam ekosistem pendidikan.
 Memberdayakan pelaku budaya
dalam pelestarian dan
pengembangan kebudayaan.
 Fokus kebijakan diarahkan
pada penguatan perilaku yang
mandiri dan berkepribadian.
STRATEGI 2
Peningkatan mutu dan
akses
 Meningkatkan mutu pendidikan sesuai
lingkup Standar Nasional Pendidikan
untuk mengoptimalkan capaian Wajib
Belajar 12 tahun.
 Meningkatkan ketersediaan serta
keterjangkauan layanan pendidikan,
khususnya bagi masyarakat yang
terpinggirkan.
 Fokus kebijakan didasarkan pada
percepatan peningkatan mutu dan akses
untuk menghadapi persaingan global
dengan pemahaman akan
keberagaman, penguatan praktik baik
dan inovasi.
STRATEGI 3
Pengembangan efektivitas birokrasi
melalui perbaikan tata kelola dan
pelibatan publik
 Melibatkan publik dalam seluruh aspek
pengelolaan kebijakan dengan berbasis
data, riset dan bukti lapangan.
 Membantu penguatan kapasitas tata
kelola pada birokrasi pendidikan di
daerah.
 Mengembangkan koordinasi dan
kerjasama lintas sektor di tingkat nasional.
 Fokus kebijakan dimulai dari mewujudkan
birokrasi Kemdikbud RI yang menjadi
teladan dalam tata kelola yang bersih,
efektif dan efisien serta melibatkan
publik.
2
Layanan Dikdasmen
Pelayanan meliputi:
1. Sistem izin belajar peserta didik WNA di sekolah asing/nasional di
Indonesia;
2. Sistem penyaluran peserta didik WNI dari luar negeri;
3. Sistem penyetaraan ijazah sekolah
4. Sistem Program Indonesia Pintar
5. Sistem Takola
Layanan online:
dikdasmen.kemdikbud.go.id
1. Layanan Penyetaraan Ijazah
Persyaratan
Pas Foto
Ijazah/ Diploma/
Sertifikat
Transkrip
Nilai
Passport
Surat Keterangan
(Perwakilan RI
Setempat/
Perwakilan Negara
Asing/ Sekolah Asal)
Rapor Kelas 1,2,3
(SMP, SMA, SMK) ;
Akta Kelahiran/
Rapor 3 tahun
Surat Kenal Lahir
terakhir (SD)
Contoh:
Surat Keterangan Penyetaraan Ijazah
2. Layanan Rekomendasi Penyaluran Siswa
Syarat:
Ke
Dari
Sekolah Luar Negeri  Sekolah Dalam Negeri
• Passport
• Surat keterangan pindah dari sekolah sebelumnya dan atau
• Surat keterangan dari perwakilan RI setempat
• Transkrip nilai/ rapor kelas terakhir
Dari
SPK
Ke
Sekolah Nasional

• Surat keterangan pindah dari kepala sekolah asal
• Transkrip nilai/ rapor kelas terakhir
Contoh:
Hasil Permohonan Penyaluran Siswa
3. Layanan Rekomendasi Izin Belajar
Siswa Warganegara Asing
Syarat:
Izin Baru
Izin Perpanjangan
Passport Siswa
Passport Siswa
Rapor Kelas Terakhir
KITAS (Kartu Izin Tinggal Sementara
dari Kantor Imigrasi
Surat Pernyataan Tidak Bekerja/
Tidak akan Bekerja Selama Belajar
Bermeterai 6000
STM (Surat Tanda Melapor dari
Kepolisian, POLSEK/POLRES
Surat Jaminan Pembiayaan dari
Orang Tua/ Sponsor Bermeterai
6000
Surat Keterangan dari Sekolah Yang
Dituju di Indonesia
Surat Keterangan dari Sekolah Yang
Dituju di Indonesia
Rapor Kelas Terakhir
Passport Orang Tua/ KTP (bagi
sponsor perorangan)
Contoh:
Surat Hasil Permohonan Izin Belajar
Siswa Asing
4. Layanan Program Indonesia Pintar Melalui
Dapodik
Usulan Penerima Program Indonesia Pintar
Contoh:
Surat Hasil Permohonan Izin Belajar
Siswa Asing
Contoh:
Hasil Usulan Siswa Penerima Program
Indonesia Pintar
Contoh:
5. Layanan Rehabilitasi Ruang Kelas Rusak
http://takola.ditpsd.net/home
Contoh:
Hasil Pendataan Ruang Kelas Rusak
http://takola.ditpsd.net/home
TERIMA KASIH
[email protected]
(021) 5725058
Download