07_ DFD dan FLOWMAP

advertisement
3/27/2012
Perangkat Lunak
FLOW-MAP
2
¨
¨
¨
¨
Alat bantu konvensional, disebut juga Mapping flow atau Process
Function chart atau Diagram aliran dokumen atau Diagram Sistem
Prosedur Kerja atau Paperwork Flowchart.
Merupakan diagram yg menggambarkan aliran dokumen pada
suatu prosedur kerja di organisasi
Merupakan diagram alir yg menunjukkan arus dari dokumen, aliran
data fisis, entitas-entitas sistem informasi dan kegiatan operasi yg
berhubungan dg sistem informasi.
Penggambaran biasanya diawali dengan mengamati dokumen apa
yang menjadi media data atau informasi. Selanjutnya ditelusuri
bagaimana dokumen tersebut terbentuk, ke bagian atau entitas
mana dokumen tersebut mengalir, perubahan apa yang terjadi
pada dokumen tersebut, proses apa yang terjadi terhadap dokumen
tersebut, dan seterusnya.
1
3/27/2012
Simbol-simbol flow map
• Menggunakan simbol/notasi flowchart sbb:
3
Terminator
Dokumen
input / output
operasi
Manual
Proses pengolahan
data/komputer
Input manual
Penyimpanan dt
Penyim
panan
Dlm
tape
seleksi
: anotasi /
catatatan
penjelasan
disk
Display /
layar
Terminator : Awal/akhir diagram
atau entitas eksternal
arsip
X
Data /
kumpulan
data
X
:konektor
Membuat Flow-map
4
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Bagi diagram ke dalam kolom-kolom
Setiap kolom diberi nama entitas yang terlibat (orang, bag./ unit
organisasi, perusahan lain, atau pimpinan)
Diagram harus dibaca dari atas ke bawah dan dari kiri ke kanan
Setiap kolom terdapat siklus pengolahan data : I-P-O (inputproses-output) bila kolom tsb. adalah entitas yg melakukan
kegiatan
Ketika menyebrangi garis yg memisahkan antara satu kolom dg
kolom lain, gunakan simbol konektor.
Cara mengakses file komputer adalah melalui simbol proses
komputer
Prosedur kerja yang kejadiannya tidak bersamaan dapat
digambarkan melalui flowmap yang terpisah.
2
3/27/2012
Contoh soal
5
Sebuah lembaga pendidikan mempunyai prosedur
penilaian sbb:
¨
¨
1.
Pengajar meyerahkan nilai kursus ke bag. Adminstrasi untuk
dicatat / diinput ke komputer setelah seluruh nilai terkumpul.
2.
Kumpulan nilai tadi disimpan ke file nilai dengan mengakses
file siswa.
3.
Berdasarkan file nilai, petugas menghitung nilai akhir dan
membuat transkrip nilai untuk diserahkan ke siswa.
Gambarkan flow-map prosedur di atas.
Penyelesaian
6
¨
Daftar entitas :
¤
¤
¤
¨
Dokumen :
¤
¤
¤
¨
Pengajar
Bag. Administrasi
Siswa
Nilai kursus
Kumpulan nilai
Transkrip nilai
File :
¤
¤
siswa
nilai
3
3/27/2012
Tabel Entitas dan Kegiatan
7
¨
¨
Digunakan untuk memperjelas informasi yang ada
dalam uraian prosedur serta dapat membantu
mempermudah penyelesaian diagram prosedur /
flowmap secara benar.
Cara membuat :
Tuliskan masing-masing entitas di bagian kiri tabel
(kolom ke-1) dan kegiatan setiap entitas di
bagian kanan tabel (kolom ke-2).
Dari contoh-1
Tabel Entitas dan Kegiatan alternatif-1:
No. Entitas
Kegiatan
1
Pengajar
1. Menyerahkan Nilai kursus
2
Bag.Akademik
3
Siswa
2. Mengumpulkan nilai-nilai
3. Memasukkan data
4. Menghitung dan merekam nilai
5. Mencetak transkrip nilai
6. Menerima Transkrip nilai
8
4
3/27/2012
Tabel Entitas dan Kegiatan alternatif-2
Entitas
Pengajar
Bag.Akademik
Siswa
1. Menyerahkan
Nilai kursus
2. Mengumpulkan
nilai-nilai
6. Menerima
Transkrip nilai
3. Memasukkan data
Kegiatan
4. Menghitung dan
merekam nilai
5. Mencetak transkrip
nilai
9
Flowmap Prosedur Pengolahan Nilai
10
5
3/27/2012
Contoh-2 (Sistem Penjualan)
Sistem Penjualan barang tunai secara langsung di PD Jual :
Pembeli membawa barang-barang yang dibeli ke Bagian Kasir
Petugas Kasir menghitung jumlah barang yg dibeli dan membuat Bon
Penjualan sebagai bukti transaksi penjualan barang utk pembeli setelah
menyerahkan pembayaran.
Di akhir jam kerja, petugas Kasir menghitung jumlah uang yang diterima
dari seluruh transaksi penjualan barang dan membuat Laporan Penjualan.
Salinan Bon dan Laporan Penjualan diserahkan ke Supervisor Administrasi
Penjualan.
Supervisor administrasi penjualan memeriksa apakah jumlah uang yang
diterima sesuai dengan Laporan Penjualan dan Bon penjualannya.
Jika sudah sesuai,maka Supervisor akan memberi paraf dan mengarsipkan
Laporan dan Bon tersebut. Jika tidak sesuai, Supervisor administrasi
penjualan akan mengoreksinya sebelum memberi paraf dan
mengarsipkannya.
Laporan Penjualan diarsipkan oleh Supervisor bagian Administrasi
Penjualan.
Buatlah tabel entitas-kegiatannya serta flowmapnya
¨
111.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
v
Penyelesaian
No.
Entitas
Kegiatan
1
Pembeli
1. Menyerahkan barang terjual
3. Menyerahkan pembayaran
4. Menerima Bon Penjualan
2
Kasir
2.Menghitung barang
Penjualan
dan
membuat
Bon
5. Membuat Laporan Penjualan
3
Supervisor
Administrasi
Penjualan
6. Menerima Laporan Penjualan
7.Memeriksa Laporan, jika sesuai memberi
paraf jika tidak mengoreksi dan paraf
Laporan Penjualan
12
6
3/27/2012
Flowmap Sistem Penjualan
13
Perangkat Lunak
7
3/27/2012
Tahapan Pemodelan Terstruktur
No.
Tahap
Hasil Pemodelan
Keterangan
1
Analisis
Diagram Konteks
DFD level-0, 1, 2, …
Spesifikasi proses
Model proses
Kamus data
Diagram E-R
Model Data
Deskripsi kebutuhan perangkat
keras
2
Perancangan
Model data fisis
Deskripsi tabel basis data
Rancangan Data
Structure chart
Tata letak layar
Tata letak dokumen masukan
Tata letak dokumen keluaran
Pseudo-code
Rancangan Program
Konfigurasi perangkat keras
Penggambaran DFD
Ada 2 pendekatan :
1.
Penggambaran secara Fisik
2.
Penggambaran secara Logik
8
3/27/2012
Penggambaran DFD Fisik
¨
¨
Menggambarkan apa atau siapa yang
mengerjakan proses-proses dalam sistem
Efektif untuk mengkomunikasikan sistem pada pihak
pemakai, karena :
¤ pihak
pemakai dapat memahami sistem dari sudut
pandangnya
¤ verifikasi dari pemakai dapat diperoleh dengan
mudah
Penggambaran DFD Logik
¨
¨
Menggambarkan proses atau fungsi transformasi
data yang ada dalam sistem (bukan apa atau
siapa yang mengerjakan)
Dapat dibuat dari DFD fisik dengan cara
mentranslasikan menjadi deskripsi logika yang
fokus pada data dan proses
9
3/27/2012
Penggambaran DFD Logik
¨
Dibuat hanya untuk menggambarkan proses yang
akan dikerjakan oleh komputer bukan proses yang
sifatnya fisik atau manual
Cara penggambaran DFD Logik
¨
¨
¨
¨
Identifikasi data aktual (bukan dokumen) yang
berhubungan dengan proses
Hilangkan aliran informasi yang melalui
orang/unit/kantor, yang muncul hanya prosesnya saja
Hilangkan fungsi alat atau perlatan lain
Hilangkan proses yang tidak penting, yang tidak
mengubah data/aliran data; misal proses mencopy
data
10
3/27/2012
Pemodelan Persoalan (Workflow
(Workflow))
21
3
1
2
5
6
Pelanggan
4
Cash Register
Kasir
1. Menyerahkan barang
2. Mencatat data transaksi penjualan
3. Memberikan pembayaran
4. Mencatat data transaksi pembayaran
5. Mencetak struk
6. Menerima struk, barang, dan kembalian
Deskripsi Kebutuhan Fungsional
No.
Kode
Deskripsi Kebutuhan
1
REQ-100
Mengolah data transaksi dan
membuat tanda buktinya
2
REQ-110
Mencatat data transaksi penjualan
3
REQ-120
Mencatat data transaksi
pembayaran dan mencetak struk
Asumsi: Data Barang sudah ada (tersedia)
22
11
3/27/2012
Pembuatan Diagram Konteks (1)
23
3
1
2
4
5
6
Pelanggan
abstraksi
perangkat lunak
Cash Register
Kasir
abstraksi sistem
informasi
1. Menyerahkan barang
2. Mencatat data transaksi penjualan
3. Memberikan pembayaran
4. Mencatat data transaksi pembayaran
sumber/tujuan data
(entitas eksternal)
lingkup/konteks
perangkat lunak
5. Mencetak struk
6. Menerima struk, barang, dan kembalian
Pembuatan Diagram Konteks (2)
24
penjualan
pembayaran
Kasir
PL Aplikasi
Cash
Register
struk
12
3/27/2012
Workflow Penjualan Barang
1
2
Diagram Aliran Data (DAD)
3
Basis
Data
Workstation
25
Kasir
penjualan
4
Catat Data
Penjualan
Kasir
Pelanggan
1. Baca kode barang
2. Cari dan
Spesifikasi
1. Catat data tampilkan
Proses
penjualan
data barang
3. Baca banyak barang
4. Hitung dan
tampilkan jumlah
5. Rekam data penjualan
ke basis data; update
stok barang
1. Menyerahkan
barang
Kamus Data
Barang
Jual
Sketsa Tampilan Layar
1. barang yang dibeli
=
+ banyak
2. penjualan
kode_brg
3. Barang = @kode_brg + nama_brg + harga + stok
4. Jual = @no_faktur + @kode_brg +
banyak
Entry Penjualan Barang
Kode Barang
BRG-101
Nama Barang
KERTAS A4 80 GR.
Harga (Rp.)
27,500
Banyaknya
2
Jumlah (Rp.)
55,000
X
Rekam
Workflow Pembayaran
Diagram Aliran Data (DAD
(DAD Level 1)
6
5
7
Basis
Data
9
26
Pelanggan
8
Kasir
penjualan
Catat Data
Penjualan
Workstation
pembayara
n
Kasir
Spesifikasi
1. Hitung dan
tampilkan total Proses
1. Memberikan
1. Akhiri
2. Baca jumlah bayar
pembayaran
penjualan
2. Catat data 3. Hitung dan tampilkan
2. Menerima struk,
jumlah kembalian
4. Rekam data pembarang dan
pembayaran;
bayaran ke basis
kembalian
cetak struk data
5. Cetak struk
Barang
struk
total
Jual
Catat Data
Pembayaran
& Cetak Struk
Bayar
Kamus Data
1. barang yang dibeli
=
2. penjualan
+ banyak
kode_brg
3. Barang = @kode_brg + nama_brg + harga + stok
4. Jual = @no_faktur + @kode_brg +
banyak
5. uang
6.
= jml_bayar
pembayaran
7. Bayar = @no_faktur + tanggal + total
8. struk = no_faktur + tanggal + {nama_brg + harga +
banyak
+ jumlah} + total + bayar + kembali
9. struk, barang dan kembalian
total = no_faktur + {kode_brg + nama_brg + harga + banyak} +
total
Sketsa Tampilan Layar
Entry Penjualan
Barang
Entry
Pembayaran
Total
Kode (Rp.)
Barang
55,000
BRG-101
Nama Barang
Jumlah
Bayar
60,000
KERTAS A4 80 GR.
Harga
Kembali(Rp.)
Banyaknya
27,500
5,000
2
Jumlah (Rp.)
55,000
X
RekamStrukPembayaran
Cetak
13
3/27/2012
Spesifikasi Proses
¨
¨
Proses 1.0 Catat Data Penjualan
Begin
Buka file Barang
Input data barang dan jumlahnya
Update file Barang
Hitung total harga penjualan
Cata transaksi penjualan ke file Jual
End
Proses 2.0 Catat Data Penjualan dan Cetak Struk
Begin
Baca total harga penjualan
Catat transaksi pembayaran ke file Bayar
Cetak struk penjualan
End
14
Download