BAB V PENUTUP A. Kesimpulan Berdasarkan rumusan masalah

advertisement
100
BAB V
PENUTUP
A. Kesimpulan
Berdasarkan rumusan masalah, hipotesis dan hasil analisis data melalui
bantuan program SPSS mengenai pengaruh promosi dan produk terhadap
peningkatan jumlah transaksi pada Bank Syariah Mandiri Cabang Palangka Raya
maka dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut :
1. Dari hasil Uji t variabel promosi mempunyai pengaruh signifikan terhadap
peningkatan jumlah transaksi pada Bank Syariah Mandiri Cabang Palangka
Raya. Hal ini dapat dibuktikan dengan melihat nilai t hitung > t tabel (3.944>
1, 64). Kemudian dari hasil analisis regresi membuktikan bahwa Koefisien
regresi X1 (Promosi) = 0.230 artinya : Apabila terdapat peningkatan variabel
promosi sebesar satu satuan sementara variabel independen lainnya tetap,
maka Peningkatan Jumlah Transaksi Nasabah akan mengalami peningkatan
sebesar 0. 230.
2. Dari hasil Uji t variabel produk mempunyai pengaruh signifikan terhadap
peningkatan jumlah transaksi pada Bank Syariah Mandiri Cabang Palangka
Raya. Hal ini dapat dibuktikan dengan melihat nilai t hitung > t tabel (1.950>
1, 64). Kemudian dari hasil analisis regresi membuktikan bahwa Koefisien
regresi X1 (Produk) = 0.071 artinya : Apabila terdapat peningkatan variabel
promosi sebesar satu satuan sementara variabel independen lainnya tetap,
maka Peningkatan Jumlah Transaksi Nasabah akan mengalami peningkatan
sebesar 0.071.
100
101
3. Mengacu kepada hasil penelitian dan pengelolaan data analisis regresi ganda
Koefisien regresi X1 (Promosi) = 0. 230 artinya : Apabila terdapat
peningkatan variabel promosi sebesar satu satuan sementara variabel
independen lainnya tetap, maka Peningkatan Jumlah Transaksi Nasabah akan
mengalami peningkatan sebesar 0. 230. kemudian Koefisien regresi X2
(Produk) = 0. 071 artinya : Apabila terdapat peningkatan variabel produk
sebesar satu satuan sementara variabel independen lainnya tetap, maka
Peningkatan Jumlah Transaksi Nasabah akan mengalami peningkatan sebesar
0. 071. jadi faktor yang paling dominan mempengaruhi peningkatan jumlah
transaksi adalah faktor promosi.
B. Saran
Melihat kesimpulan diatas beberapa saran yang dapat diberikan
adalah sebagai berikut.
1. Kepada Bank Syariah Mandiri cabang Palangka Raya agar lebih
meningkatkan lagi kegiatan promosinya supaya produk-produknya lebih
dikenal dan diingat oleh nasabah, sehingga nasabah akan terus
menggunakan jasa Bank Syariah Mandiri cabang Palangka Raya. Setelah
nasabah merasa loyal terhadap BSM secara otomatis nasabah akan terus
meningkatkan transaksinya.
2. Dalam hal produk Bank Syariah Mandiri diharapkan lebih menarik simpati
masyarakat dalam hal keuntungan dan juga manfaatnya, begitu juga
faktor-faktor yang lain seperti diferensiasi produkpun harus diperhatikan
102
agar nasabah lebih loyal dan akan terus meningkatkan jumlah
transaksinya.
3. Diharapkan juga kedua faktor yang telah dibahas dalam penelitian ini,
supaya ditingkatkan secara bersama-sama untuk membangun BSM yang
lebih diminati, dan dicintai oleh nasabah khususnya dan juga masyarakat
Palangka Raya umumnya.
103
DAFTAR PUSTAKA
A. Buku
Arikunto, Suharsimi, Manajemen Penelitian, Jakarta: PT. Renika Cipta, 2003.
Ali, Zainuddin, Hukum Perbankan Syariah, Jakarta: Sinar Grafika, 2008.
Alma, Buchari, & Priansa, Donni Juni, Manajemen Bisnis Syariah, Bandung,
Alfabeta, 2009.
Arif, M. Nur Rianto, Dasar-Dasar Pemasaran Bank Syariah, Bandung: Alfabeta,
2010.
Arikunto, Prosedur Penelitian, Jakarta: Rineka Cipta, 2002.
Bungin, Burhan, Metodologi Penelitian Kuantitatif, Jakarta: Prenada Media
Group, 2006.
Hurriyati, Ratih, Bauran Pemasaran & Loyalitas Konsumen, Bandung: IKAPI,
2005.
Karim, Adiwarman A., Bank Islam Analisis Fiqih dan Keuangan, PT Raja
Grafindo Persada. Jakarta, 2004.
Kartajaya, Hermawan, & Sula, Muhammad Syakir, Syariah Marketing,
Bandung: Mizan, 2006.
Laksana, Fajar, Manajemen Pemasaran “Pendekatan Praktis”, Yogyakarta:
Graha Ilmu, 2008.
Lupiyoadi, Rambat, & Hamdani, A., Manajemen Pemasaran Jasa, Jakarta:
Salemba Empat, 2006.
Muhammad, Rifqi, Akuntansi Keuangan Syariah, Yogyakarta: P3EI Press, 2008.
Muhammad, Lembaga Ekonomi Syari’ah, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2007.
__________, Metodologi Penilitian Ekonomi Islam Pendekatan Kuantitatif,
Jakarta Rajawali Pers, 2008.
Mandiri Syariah, BSM Basic Training, Jakarta: PT. Bank Syariah Mandiri, 2010.
Nazir, Moh., Metodologi Penelitian Graha Indonesia 2005.
Prasetyo, Bambang dan Jannah, Lina Miftahul, Metodologi Penelitian Kuantitatif
Teory dan Aplikasi, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2005.
Riduwan & Sunarto, Pengantar Statistika Untuk Penelitian Pendidikan, Sosial,
Ekonomi Komunikasi, dan Bisnis, Bandung: Alfabeta, 2007.
Sigit & Sujana, Kamus Besar Ekonomi, Bandung: CV Pustaka Gravika 2007.
Sudarsono, Heri, Bank dan Lembaga Keuangan Syariah Deskripsi dan Ilusttrasi,
Yogyakarta: Ekonosia, 2003.
104
Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R &
D, Bandung: Alfabeta, 2009.
________, Statistik Untuk Penelitian, Bandung, Alfabeta, 2009.
TIM, Pedoman Penulisan Skripsi Mahasiswa STAIN Palangka Raya, Palangka
Raya: Tanpa Penerbit, 1999
Wirdyaningsih, dkk., Bank dan Asuransi Islam di Indonesia, Jakarta: Kencana,
2005.
B. Internet
http://dearywagia.blogspot.com/2007/12/kenapa-harus-bank-syariah.html
http://dearywagia.blogspot.com/2007/12/kenapa-harus-bank-syariah.html
http://digilib.uns.ac.id/pengguna.php?mn=detail&d_id=7869
http://lib.unnes.ac.id/2673/
http://eprints.undip.ac.id/24767/1/Sigit_Sujarwo.pdf
http// pengertiantransaksi/blogspot.com.online
http://duwiconsultant.blogspot.com/2011/11/uji-linieritas.html?m=1
C. Lain-lain
Lampiran III Surat Edaran Ekstern Bank Indonesia No. 11/ 31 / DPNP tanggal 30
November 2009
Muhammad, “Kekuatan Ekonomi Islam Dalam Menciptakan Kesejahteraan
Masyarakat”, Makalah disajikan dalam seminar Nasional Ekonomi
Islam diselenggarakan LPM Equator Kalimantan Tengah, Februari
2011, h. 1, di Palangka Raya.
Sudarman, Promosi Produk Unggulan Dari Bank Syariah Mandiri (BSM),
makalah dipresentasikan dalam seminar regional ekonomi syariah di
Aula STAIN Palangka Raya pada hari Sabtu, 30 April 2011, Slide
Download