mata pelajaran : busana butik jenjang pendidikan : smk

advertisement
MATA PELAJARAN
JENJANG PENDIDIKAN
:
:
BUSANA BUTIK
SMK
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Paedagodik
Kompetensi Inti
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
Menguasai karakteristik
peserta didik dari aspek
fisik, moral, spiritual,
sosial,kultural,
emosional,dan intelektual.
1.1Memahami karakteristik peserta
didik yang berkaitandengan
aspek fisik, intelektual,sosialemosional, moral, spiritual, dan
latar belakang sosial-budaya.
1.2Mengidentifikasi potensi pe-serta
didik dalam mata pela-jaran
yang diampu.
1.2. Mengidentifikasi potensi peserta
didik dalam bidang keahlian
Busana Butik
1.3.Mengidentifikasi bekal-ajar awal
peserta didik dalam
matapelajaran yang diampu.
1.4. Mengiden-tifikasi kesulitan
belajar peserta didik dalam
mata pelajaran yang diampu.
Menguasai teori bel-ajar
dan prinsip-prinsip
pembela-jaran yang
mendidik.
Halaman 1 dari 14
2.1Memahami berbagai teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik terkait
dengan mata pelajaran yang
diampu.
2.2.Menerapkan berbagai
pendekatan, strategi, metode,
dan teknik pembe-lajaran yang
mendidik secara kreatif dalam
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
1.1.1. 1Menentukan
perkembangan sosial peserta
didik dalam kompetensi keahlian
1.2,.1
Menganalisis latar belakang sosial
budaya yang mempengaruhi
peserta didik
1.2.1. mMenetapkan indicator
penilaian potensi peserta didik
dalam bidang keahlian busana
butik
1.3.1. Menentukan tingkat
penguasaan kompetensi awal
peserta didik
1.4.1. Menganalisis kesulitan
belajar peserta didik dalam teori
busana butik
1.4.2.
Menganalisis kesulitan belajar
peserta didik dalam praktek
busana butik
2.1.1. Menguraikan beberapa
teori belajar dalam pembelajaran
teori/praktek busana butik
2.21. Memilih strategi
pembelajaran, metode dan teknik
pembelajaran yang mendidik
secara kreatif dalam mata
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
mata pelajaran yang diampu.
Mengembangkankurikulu
m yang terkait dengan
matapelajaran yang
diampu.
3.1Memahami prinsip-prinsip pengembangan kurikulum.
3.2Menentukan tujuan pembelajaran yang diampu.
3.3.Memilih materi
pembelajaranyang diampu yang
terkait dengan pengalaman
belajar dan tujuan
pembelajaran.
3.4. Menata materi pembelajaran
secara benar sesuai dengan
pendekatan yang dipilih dan
karakteristik peser-ta didik.
3.5. Mengembangkan indikator
daninstrumen penilaian.
Menyelenggarakan
pembelajaran yang
mendidik.
4.1Memahami prinsip-prinsip
perancangan pembelajaran
yang mendidik.
4.2Mengembangkan komponenkomponen rancangan
pembelajaran.
4.3Menyusun rancangan pembelajaran yang lengkap, baik
untuk kegiatan di dalam
Halaman 2 dari 14
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
pelajaran yang diampu secara
tepat
3.1.1. Merumuskan tujuan
pembelajaran berdasarkan SK
dan KD yang diharapkan dari
peserta didik
3.21. Menetapkan pengalaman
belajar yang sesuai dengan
tujuan pembelajaran yang
diharapkan
3.3.1. Menetapkan materi
pembelajaran yang sesuai
dengan tujuan pembelajaran
3.4.1. Menyusun materi
pembelajaran yang benar sesuai
dengan kompetensi yang dicapai
3.5.1. Menentukan indikator dan
instrumen
penilaian
berdasarkan tujuan
pembelajaran yang telah
ditentukan
4.1.1. Merancang pembelajaran
yang lengkap
sesuai struktur
dan standar
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Memanfaatkan teknologi
informasi dankomunikasi
untuk kepentingan pembelajaran.
Memfasilitasi
pengembangan po-tensi
peserta didikuntuk
mengaktuali-sasikan
berbagaipotensi yang
dimiliki.
Halaman 3 dari 14
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
kelas,laboratorium, maupun
lapang-an.
4.4Melaksanakan pembelajaranyang
mendidik di kelas, di laboratorium, dan di
lapangandengan
memperhatikan stan-dar
keamanan yang dipersyaratkan.
4.5Menggunakan media pembelajaran dan sumber
belajaryang relevan dengan
karak-teristik peserta didik dan
matapelajaran yang diampu
untukmencapai tujuan
pembelajaransecara utuh.
4.6Mengambil keputusan transaksional dalam
pembelajaranyang diampu
sesuai dengansituasi yang
berkembang.
5.1Memanfaatkan teknologi
informasi dan komunikasi dalam
pembelajaran yang diampu.
6.1Menyediakan berbagai kegiatan
pembelajaran untuk mendorong
peserta didik men-capai prestasi
secara optimal.
6.2Menyediakan berbagai ke-giatan
pembelajaran
untukmengaktualisasikan
potensipeserta didik, termasuk kreativitasnya.
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
4.5.1. Menetapkan jenis media
yang sesuai dengan karakteristik
mata pelajaran dan peserta didik
5.1.1. Menerapkan model
pembelajaran berbasis
teknologi informasi dan
komunikasi dalam
pembelajaran yang diampu
6.1.1. Menentukan kegiatan
pembelajaran yang tepat
sehingga dapat mengoptimalkan
prestasi peserta didik
6.2.1. Merancang strategi
pembelajaran yang dapat
mendorong munculnya berbagai
jenis luapan pikiran/aktivitas
untuk mengembangkan
kreativitas peserta didik
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Berkomunikasi secara
efektif, empatik,dan
santun dengan peserta
didik.
Menyelenggarakanpenilai
an dan eva-luasi proses
dan ha-sil belajar.
Halaman 4 dari 14
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
7.1 Memahami berbagai strategi
berkomunikasi yang efektif, empatik,
dan santun, secara lisan, tulisan,
dan/atau bentuk lain.
7.2 Berkomunikasi secara efektif
,empatik, dan santun dengan
peserta didik dengan bahasa yang
khas dalam interaksi
kegiatan/permainan yang mendidik
yang terbangun se-cara siklikal dari
(a) penyiapan kondisi psikologis
peserta didik untuk ambil bagian
dalam permainan melalui bujukan
dan contoh, (b) ajakan kepada
peserta didik untuk ambil bagian, (c)
respons peserta didik terhadap
ajakan guru, dan (d) reaksi guru
terhadap respons peserta didik, dan
seterusnya.
8.1Memahami prinsip-prinsip penilaian dan evaluasi proses
danhasil belajar sesuai dengan
ka-rakteristik mata pelajaran
yangdiampu.
8.2Menentukan aspek-aspekproses
dan hasil belajar yangpenting
untuk dinilai dan die-valuasi
sesuai dengan karak-teristik
mata pelajaran yangdiampu.
8.3Menentukan prosedur
penilaiandan evaluasi proses
dan hasilbelajar.
8.4Mengembangkan
instrumenpenilaian dan evaluasi
prosesdan hasil belajar.
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
7.1.1 Menyampaikan pendapat
baik lisan maupun tertulis atau
bentuk lain tentang bidang
keahliannya secara efektif,
empatik dan santun
8.1.1. Menganasis prinsip
penilaian dan evaluasi proses dan
hasil belajar sesuai karakteristik
program keahlian busana butik
8.2. 1. Menyusun aspek dan
diagnosti esensial dari materi
pembelajaran yang diujikan
8.3.1. Menentukan teknik
evaluasi yang sesuai dengan
tujuan pembelajaran
8.4.1. Menyusun kisi-kisi tes
proses dan hasil pembelajaran di
kelas, laboratorium dan
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Memanfaatkan
hasilpenilaian dan evaluasi untuk kepen-tingan
pembela-jaran.
Melakukan tindak-an
reflektif untukpeningkatan
kuali-tas pembelajaran.
Halaman 5 dari 14
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
8.5Mengadministrasikan
penilaianproses dan hasil
belajar
secaraberkesinambungan
denganmengunakan berbagai
instru-men.
8.6Menganalisis hasil
penilaianproses dan hasil
belajar untukberbagai tujuan.
9.1Menggunakan informasi
hasilpenilaian dan evaluasi
untukmenentukan ketuntasan
bela-jar
9.2Menggunakan informasi hasi
lpenilaian dan evaluasi untuk
merancang program remedial
dan pengayaan.
9.3 Mengkomunikasikan hasil
penilaian dan evaluasi kepada
pemangku kepentingan.
9.4Memanfaatkan informasi
hasilpenilaian dan evaluasi
pem-belajaran untuk
meningkatkankualitas
pembelajaran.
10.1Melakukan refleksi
terhadappembelajaran yang
telahdilaksanakan.
10.2Memanfaatkan hasil
refleksiuntuk perbaikan dan
pengem-bangan pembelajaran
dalammata pelajaran yang
diampu.
10.3Melakukan penelitian
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
workshop
8.5.1. Memilah berbagai jenis
penilaian
proses dan hasil
belajar secara berkesinambungan
8.6.1. Menganalisis hasil
penilaian untuk keperluan
penentuan nilai
9.1.1. Menentukan posisi peserta
didik dilihat dari ketuntasan
belajar yang telah ditetapkan
9.2.1. Merancang program
remedial berdasarkan hasil
penilaian
9.3.1. Merancang upaya
peningkatan kualitas
pembelajaran dengan
memanfaatkan hasil belajar
peserta didik
10.1.1. Melakukan refleksi
terhadap pembelajaran yang
telah dilaksanakan
10.2.1. Menyusun rencana
perbaikan dan pengembangan
pembelajaran berdasarkanhasil
refleksi
10.3.1. Menyusun strategi
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kepribadian
Kompetensi Inti
Bertindak sesuaidengan
normaagama, hukum, sosial, dan kebuda-yaan
nasional Indo-nesia.
Menampilkan dirisebagai
pribadiyang jujur, berakhlak mulia, dan te-ladan
bagi pesertadidik dan
masyara-kat.
Menampilkan dirisebagai
pribadiyang mantap, stabil, dewasa, arif,dan
berwibawa.
Menunjukkan etoskerja,
tanggung ja-wab yang
tinggi,rasa bangga menjadi guru, dan rasapercaya
diri.
Halaman 6 dari 14
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
tindakankelas untuk
meningkatkankualitas
pembelajaran dalammata
pelajaran yang diampu.
11.1Menghargai peserta didiktanpa
membedakan keya-kinan yang
dianut, suku, adat-istiadat,
daerah asal, dangender.
11.2Bersikap sesuai dengannorma
agama yang dianut,hukum dan
sosial yang ber-laku dalam
masyarakat, dankebudayaan
nasional Indo-nesia yang
beragam
12.1Berperilaku jujur, tegas,
danmanusiawi.
12.2Berperilaku yang mencerminkan ketakwaan dan
akhlakmulia.
12.3Berperilaku yang
dapatditeladan oleh peserta
didikdan anggota masyarakat
disekitarnya.
13.1Menampilkan diri
sebagaipribadi yang mantap
danstabil.
13.2Menampilkan diri sebagai pribadi yang dewasa, arif,
danberwibawa.
14.1Menunjukkan etos kerja
dantanggung jawab yang
tinggi.
14.2Bangga menjadi guru
danpercaya pada diri sendiri.
14.3Bekerja mandiri
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
pelaksanaan penelitian
tindakan kelas untuk
meningkatkan kualitas
pembelajaran
1.1.1
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Menjunjung tinggikode
etik profesiguru.
Sosial
Bersikap inklusif,bertindak
objektif,serta tidak diskriminatif karena pertimbangan jeniskelamin,
agama,ras, kondisi fisik, latar belakang ke-luarga,
dan statussosial ekonomi.
Berkomunikasi se-cara
efektif, empatik,dan
santun dengansesama
pendidik,tenaga
kependidikan,orang tua,
dan ma-syarakat.
Halaman 7 dari 14
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
secaraprofesional.
15.1Memahami kode etik
profesiguru.
15.2Menerapkan kode etik
profesiguru.
15.3Berperilaku sesuai dengankode
etik profesi guru.
16.1Bersikap inklusif dan
objektifterhadap peserta didik,
temansejawat dan
lingkungansekitar dalam
melaksanakanpembelajaran.
16.2Tidak bersikap
diskriminatifterhadap peserta
didik, temansejawat, orang tua
pesertadidik dan lingkungan
sekolahkarena perbedaan
agama,suku, jenis kelamin,
latarbelakang keluarga, dan
statussosial-ekonomi.
17.1Berkomunikasi
denganteman sejawat
dankomunitas ilmiah
lainnyasecara santun, empatik
danefektif.
17.2Berkomunikasi
denganorang tua peserta didik
danmasyarakat secara
santun,empatik, dan efektif
tentangprogram pembelajaran
dankemajuan peserta didik.
17.3Mengikutsertakan orang
tuapeserta didik dan masyarakat dalam program pembelajaran dan dalam mengatasi kesulitan
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Beradaptasi di tem-pat
bertugas di se-luruh
wilayah Repu-blik
Indonesia yangmemiliki
keragam-an sosial budaya.
Berkomunikasi de-ngan
komunitas pro-fesi sendiri
dan pro-fesi lain secara
lisandan tulisan atau bentuk lain.
Profesional
Menguasai
materi,struktur, konsep,
danpola pikir
keilmuanyang
mendukungmata pelajaran
yangdiampu.
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
belajarpeserta didik.
18.1Beradaptasi dengan lingkungan tempat bekerja da-lam
rangka
meningkatkanefektivitas
sebagai pendidik.
18.2Melaksanakan
berbagaiprogram dalam
lingkungankerja untuk
mengembang-kan dan
meningkatkankualitas
pendidikan di dae-rah yang
bersangkutan.
19.1Berkomunikasi dengan teman sejawat, profesi
ilmiah,dan komunitas ilmiah
lain-nya melalui berbagai
mediadalam rangka meningkatkan kualitas pembela-jaran.
19.2Mengkomunikasikan hasilhasil inovasi
pembelajarankepada
komunitas profesisendiri
secara lisan dan tu-lisan
maupun bentuk lain.
A.DASAR KOMPETENSI
KEJURUAN.
Menguasai materi, struktur, konsep
dan pola pikir keilmuan bidang
busana yang mendukung dasar
kompetensi kejuruan
Standar Isi
Standar Kompetensi
Menerapkan
keselamatan & kesehatan
kerja & lingkungan hidup
(K3LH)
Kompetensi Dasar
1.1 Melaksanakan
prosedur K3
1.2 Menerapkan konsep
lingkungan hidup
Halaman 8 dari 14
Indikator Esensial
1.1.1.
Menerapkan prosedur K3 sesuai
dengan pekerjaan
1.2.1
Merumuskan penerapan konsep
lingkungan hidup yang sesuai
dengan lingkungan kerja
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
Standar Isi
Standar Kompetensi
1. Melaksanakan
pemeliharaan kecil
mesin jahit
Kompetensi Dasar
1.3 Menerapkan
ketentuan pertolongan
pertama pada
kecelakaan
2.1 Mengidentifikasi
jenis-jenis alat jahit
2.2.
Mengoperasikan mesin
dan menguji kinerjanya
2.3 Memperbaiki
kerusakan kecil
pada mesin
2.4 Memelihara mesin
3.Melaksanakan layanan
secara prima kepada
pelanggan
B.KOMPETENSI KEJURUAN
Menguasai materi, struktur, konsep
dan pola pikir keilmuan bidang
busana yang mendukung kompetensi
kejuruan
Halaman 9 dari 14
1. Menggambar busana
Indikator Esensial
1.3.1.
Melakukan tindakan pertolongan
pertama pada kecelakaan di
tempat kerja
2.1.1
Membedakan alat jahit sesuai
fungsinya
2.2.1
Mendeskripsikan pengoperasian
alat jahit
2.3.1
Menentukan langkah perbaikan
kerusakan pada mesin jahit
2.4.1
Menyusun jadwal pemeliharaan
mesin sesuai dengan fungsinya.
3.1 Melakukan
1.2.2.
komunikasi ditempat
Menerapkan berbagai macamkerja
macam teknik berkomunikasi
dalam melayani pelanggan
3.2 Memberikan bantuan 3.2.1.
pelanggan eksternal dan Memberikan pelayanan prima
internal
kepada pelanggan berdasarkan
kebutuhan pelanggan
3.3 Melakukan pekerjaan 3.3.1
dalam satu tim
Mengidentifikasi pedoman
bekerja dalam tim berdasarkan
kepercayaan , perbedaan sosial
budaya dan tanggung jawab
1.1 Memahami bentuk
1.1.1
bagian-bagian busana
Mengidentifikasi bentuk bagianbagian busana
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
1.2 Mendeskripsikan
bentuk proporsi dan
anatomi beberapa tipe
tubuh
1.3 Menerapkan teknik
menggambar busana
1.4 Menyelesaikan
pembuatan gambar
2. Membuat Pola Busana
2.1 Menguraikan
macam-macam teknik
pembuatan pola (teknik
konstruksi dan teknik
draping)
2.2 Membuat pola
3.Membuat busana wanita
Halaman 10 dari 14
3.1.
Menge-lompokkan jenis
busana wanita
3.2.
Memotong bahan
Indikator Esensial
1.2.1
Menganalisis bentuk proporsi dan
anatomi beberapa tipe tubuh
manusia
1.2.2
Membandingkan proporsi dan
anatomi bebe-rapa tipe tubuh
manusia
1.3.1
Menggambar busana
1.4.1
Menggambar busana dengan
menerapkan teknik penyelesaian
2.1.1 Menganalisis macammacam teknik pembuatan pola
(teknik konstruksi dan draping)
2.1.2 Membandingkan macammacam teknik pembuatan pola
(teknik konstruksi dan draping)
2.2.1. Menguraikan cara
pembuatan pola konstruksi dan
draping.
3.1.1 Mengidentifikasi jenis
busana wanita
3.2.1
Menentukan teknik memotong
bahan
3.2.2 Mendeskripsikan tandatanda pola
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
3.3.
Menjahit busana
wanita
3.4.
Menyelesaikan busana
wanita dengan
penyelesaian jahitan
tangan.
3.5.
Menghitung harga jual
3.6.
Melakukan pengepresan
4.Membuat busana pria
1.1. Melakukan pengepresan
Halaman 11 dari 14
4.1
Mengelompokkan jenis
busana pria
Indikator Esensial
3.2.3 Merancang kebutuhan
bahan dan harga sesuai desain.
3.3.1 Menggabungkan komponen
bagian busana sesuai teknik
menjahit busana wanita
3.4.1
Menerapkan teknik penyelesaian
busana wanita sesuai desain.
3.5.1
Menganalisis komponen biaya
harga jual
3.6.1
Menentukan jenis pengepresan
yang tepat sesuai desain dan
bahan
4.1.1.
Menganalisis berbagai jenis
busana pria
4.2
Memotong bahan
4.3
Menjahit busana pria
4.2.1 Merancang pele-takan pola
pada bahan sesuai desain.
4.3.1 Menerapkan teknik
menjahit bagian-bagian busana
pria.
4.4
Menyelesaikan busana
pria
4.5
Menghitung harga jual
4.4.1 Menyelesaikan busana pria
sesuai desain.
4.5.1 Menetapkan harga jual
1.1.1.
MMen
entukan teknik pengepresan
busana pria
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
Standar Isi
Standar Kompetensi
5.Membuat busana anak
Kompetensi Dasar
5.1
Mengelompokkan jenis
busana anak
5.1.1
Mengidentifikasi jenis busana
anak
5.2
Memotong bahan
5.2.1
Menghitung kebutuhan bahan
dan harga sesuai desain.
5.3
Menjahit busana anak
5.3.1
Menerapkan teknik menjahit
busana anak sesuai desain
busana anak.
5.4.1
Menyelesaikan busana anak
sesuai dengan teknik
penyelesaian yang tepat.
5.5.1
Menentukan harga jual busana
anak sesuai desain
5.6.1
Menentukan teknik pengepresan
pengepresan
6.1.1.
Mengidentifikasi jenis busana
bayi
5.4
Menyelesaikan busana
anak
5.5.
Menghitung harga jual
5.5
Melakukan pengepresan
6.Membuat busana bayi
7.Memilih bahan baku
busana
Halaman 12 dari 14
Indikator Esensial
6.1
Mengelompokkan
macam-macam busana
bayi
6.2
Menjahit busana bayi
7.1
Mengidentifikasi jenis
bahan utama dan bahan
pelapis
7.2
6.2.1 Menerapkan teknik
menjahit dalam pembuatan
busana bayi
7.1.1.
Membedakan jenis bahan utama
dan bahan pelapis
7.2.2. Menganalisis pemeliharaan
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Standar Isi
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Mengindentifikasi
pemeliharaan bahan
tekstil
7.3
Menentukan bahan
pelengkap
8.
Membuat Hiasan pada
busana (embroidery)
9. Mengawasi mutu
busana
10.
Menguasai
standarkompetensi
dankompetensi dasarmata
pelajaran yangdiampu.
Mengembangkanmateri
Halaman 13 dari 14
21.1Memahami standar
kompe-tensi mata pelajaran
yangdiampu.
21.2Memahami kompetensi
da-sar mata pelajaran
yangdiampu.
21.3Memahami tujuan pembelajaran yang diampu.
22.1Memilih materi
Indikator Esensial
bahan tekstil sesuai dengan asal
serat
7.3.1.
Menganalisis kebutuhan bahan
pelengkap dalam pembuatan
busana
8.1
8.1.1
Mengindentifikasi hiasan Menggolongkan jenis – jenis
busana
hiasan busana
8.2
8.1.2 Membedakan berbagai
ragam hias sesuai dengan jenis
hiasan.
8.3
8.2.1.
Membuat hiasan pada
Mendesain hiasan pada kain atau
kain atau busana
busana
9.1
9.1.1 Mengidentifikasi kualitas
Memeriksa kualitas
bahan utama
bahan utama
9.2
9.2.1 Mengidendifikasi bahan
Memeriksa kualitas
pelengkap
bahan pelengkap
9.3
9.3.1
Memeriksa mutu pola
Mendiagnosis mutu pola
9.4
9.4.1 Menentukan kualitas
Memeriksa hasil jahitan.
jahitan
Standar Kompetensi Guru
Kompetensi
Utama
Kompetensi Inti
Kompetensi Guru Mapel/Guru Kelas
pembelajar-an yang
diampusecara kreatif.
pembelajaranyang diampu
sesuai dengantingkat
perkembangan peser-ta didik.
22.2Mengolah materi pelajaranyang
diampu secara kreatifsesuai
dengan tingkat perkembangan peserta didik.
23.1Melakukan refleksi
terhadapkinerja sendiri secara
terusmenerus.
23.2Memanfaatkan hasil
refleksidalam rangka
peningkatankeprofesionalan.
23.3Melakukan penelitian
tindakankelas untuk
peningkatankeprofesionalan.
23.4Mengikuti kemajuan
zamandengan belajar dari
berbagaisumber.
24.1Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi da-lam
berkomunikasi.
24.2Memanfaatkan
teknologiinformasi dan
komunikasi un-tuk
pengembangan diri.
Mengembangkankeprofesi
onalansecara berkelanjutan dengan me-lakukan
tindakanreflektif.
Memanfaatkanteknologi
informasidan
komunikasiuntuk
mengem-bangkan diri.
Halaman 14 dari 14
Standar Isi
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Esensial
Download