Gambar 4.48. Rancangan User Interface Login Untuk dapat menggunakan sistem, user harus memasukkan Id_Karyawan pada textboxId Userdan password pada textbox passwordterlebih dahulu. Sistem akan memvalidasi input yang dilakukan user. Jika usersalah memasukkan Id_Karyawan atau password, maka akan muncul pesan “Login gagal”. Berikut adalah tampilan gagal login : Gambar 4.49. Rancangan User Interface Gagal Login 4.2.2.1.2. Rancangan User Interface Form Penjualan Tunai User yang dapat mengakses untuk membuat form penjualan tunai adalah kasir. Form penjualan tunai digunakan ketika kasir menginput penjualan yang dilakukan di toko atau booth pameran. Nomor Id Form Penjualan Tunai akan tergenerate secara otomatis oleh sistem. Kasir akan menginput kode barang yang akan dibeli oleh pelanggan, setelah selesai input nama barang, satuan, harga dan diskon akan muncul secara otomatis. Kasir akan menginput jumlah barang yang akan dibeli, Form Penjualan Tunai yang berisi data keterangan pemesanan barang yang akan dibeli oleh pelanggan, terdiri dari IdBarang, TanggalTransaksi, NamaBarang Satuan, HargaBarang, Jumlah, Total, TotalBarang, TotalHarga, Pembayaran dan Kembalian. Tombol “cari data barang” berfungsi untuk mencari data barang.Dalam tampilan pencarian data barang, kasir dapat mencari data barang dengan menginput nama barang, kemudian data barang akan muncul. Tampilan yang akan muncul ketika mengklik tombol cari barang adalah sebagai berikut : Gambar 4.50. Rancangan User Interface Pencarian Barang Gambar 4.51. Rancangan User InterfacePencarian Nama Barang Ketika kasir menginput nama barang yang tidak ada dalam database barang, maka yang akan muncul adalah message box “Barang Tidak Ada”, tampilannya adalah sebagai berikut : Gambar 4.52. Rancangan User InterfaceMessage Box “Data Barang Tidak Ada!” Kasir menginput data barang yang diinginkan oleh pelanggan ke dalam form penjualan tunai. Sistem akan otomatis menghitung total dari harga barang dan jumlah barang, total barang yang dibeli, total harga, kemudian kasir menginput jumlah diskon yang diberikan dalam persen, kemudian sistem secara otomatis akan menghitung kedalam jumlah rupiah diskon yang diberikan dan grand total harga yang harus dibayar oleh pelanggan. Kasir akan menginput total uang yang diterima dari pelanggan,bila total uang yang diinput oleh kasir sama dengan atau lebih dari jumlah yang tertera pada grand total, maka sistem akan menghitung jumlah kembalian yang harus dikembalikan ke pelanggan. Gambar 4.53. Rancangan User Interface Form Penjualan Tunai Apabila total uang yang diinput oleh kasir kurang dari jumlah grand total akan muncul message box “Pembayaran Kurang “. Tampilan darimessage box tersebut adalah : Gambar 4.54. Rancangan User Interface message box “ Pembayaran Kurang “ Tombol “Batal” berfungsi untuk membersihkan layar penginputan data yang salah ,tombol “Simpan” berfungsi untuk menyimpan data ke database penjualan tunai dan bukti pembayaran ,jurnal penjualan tunai akan terbentuk dan bukti pembayaran akan siap cetak. Tombol “Batal” untuk membatalkan transaksi.Apabila kasir klik tombol “Simpan”, maka transaksi penjualan disimpan dalam database penjualan tunai, jurnal penjualan tunai akan terbentuk dan bukti pembayaran akan siap cetak. 4.2.2.1.3. Rancangan User Interface Form Bukti Kas Masuk User yang dapat mengakses untuk membuat form penjualan tunai adalah kasir.Kasir menginput form bukti kas masuk setelah melakukan setoran ke BANK atas penjualan tunai harian yang dihasilkan. Setelah menekan tombol simpan, maka jurnal penerimaan kas akan terbentuk. Berikut ini adalah tampilan form bukti kas masuk : Gambar 4.55. Rancangan User Interface Bukti Kas Masuk 4.2.2.1.4. Rancangan User Interface Surat Kontrak Konsinyasi User yang dapat mengakses untuk membuat surat kontrak konsinyasi adalah staff penjualan.Staff penjualan akan menginput surat kontrak konsinyasi, dimana id surat kontrak dan id konsinyi akan otomatis tergenerate oleh sistem. Ketika surat kontrak konsinyasi disimpan, maka atribut data konsinyi akan tersimpan kedalam database konsinyi. Penentuan harga jual barang berdasarkan kesepakatan, bila harga jual barang ditentukan oleh pihak pertama, maka terdapat komisi. Bila harga jual ditentukan oleh pihak kedua maka tidak terdapat komisi. Berikut ini adalah tampilan surat kontrak konsinyasi : Gambar 4.56. Rancangan User Interface Surat Kontrak Konsinyasi Harga Jual Ditentukan Pihak Pertama Gambar 4.57. Rancangan User Interface Surat Kontrak Konsinyasi Harga Jual Ditentukan Pihak Kedua 4.2.2.1.6. Rancangan User Interface Memo Penjualan Konsinyasi User yang dapat mengakses untuk membuat memo penjualan konsinyasi adalah staff penjualan.Didalam memo penjualan konsinyasi, Id memo penjualan akan tergenerate secara otomatis oleh sistem. Id konsinyi akan dipilih sesuai dengan status surat kontrak konsinyasi. Bila status surat kontrak konsinyasi tidak aktif, maka Id konsinyi tidak akan muncul. Alamat pengiriman dapat diubah sesuai permintaan konsinyi. Staff penjualan menginput IdBarang dan jumlah barang konsinyasi.Bila Staff penjualan salah input kode barang atau salah input jumlah barang, maka dapat menekan tombol escape, maka data yang salah input akan otomatis terhapus. Ketika di klik tombol simpan, maka jurnal akan terbentuk dan memo penjualan konsinyasi siap untuk dicetak sebanyak tiga rangkap. Gambar 4.58. Rancangan User Interface Memo Penjualan Konsinyasi 4.2.2.1.7. Rancangan User Interface Surat Jalan User yang dapat mengakses untuk membuat surat kontrak konsinyasi adalah staff gudang .Didalam Surat Jalan, Id surat jalan, Tanggal akan tergenerate secara otomatis oleh sistem. Id konsinyi akan dipilih sesuai dengan memo penjualan konsinyasi yang telah dibuat, tetapi pada surat jalan tidak tertera harga ketika dicetak. pada saat surat jalan disimpan jurnal pengiriman barang ke konsinyi akan dibuat otomatis oleh sistem. Gambar 4.59. Rancangan User Interface Surat Jalan 4.2.2.1.8. Rancangan User Interface Form Penjualan Konsinyasi User yang dapat mengakses untuk membuat surat kontrak konsinyasi adalah bagian akuntansi. Form penjualan konsinyasi akan diinput ketika bagian akuntansi telah menerima laporan dan bon konsinyasi dari konsinyi berdasarkan id memo penjualan konsinyasi. Setiap barang yang telah terjual diinput kedalam sistem. ketika klik tombol simpan, maka terbentuklah jurnal penjualan konsinyasi dan form penjualan konsinyasi siap untuk dicetak. Gambar 4.60. Rancangan User Interface Form Penjualan Konsinyasi 4.2.2.1.9. Rancangan User Interface Form Retur Penjualan Tunai User yang dapat mengakses untuk membuat form retur penjualan tunai adalah kasir. Form retur penjualan tunai dapat dibuat dengan Id Form Penjualan yang tidak lebih dari dua hari. Rincian barang akan tampil berdasarkan Id formpenjualan tunai. ` Gambar 4.61. Rancangan User Interface Form retur penjualan tunai 4.2.2.1.10. Rancangan User InterfaceMembuat Form Barang Sisa Form barang sisa dapat dibuat ketika telah mendapatkan laporan konsinyasi. Form barang sisa diinput oleh bagian akuntansi. Tampilan awal form barang sisa adalah sebagai berikut : Gambar 4.62. Rancangan User Interface Membuat Form Barang Sisa User akan menginput IdMemoPenjualanKonsinyasi, dimana setelah memilih IdMemoPenjualanKonsinyasi akan muncul tampilan barang berikut dengan jumlah dan harga. Berikut ini adalah tampilannya : Gambar 4.63. Rancangan User Interface Membuat Form Barang Sisa User akan menginput jumlah barang yang tersisa berdasarkan laporan penjualan konsinyasi dari konsinyi, dimana setelah menginput jumlah barang sisa akan muncul Total, TotalBarang dan TotalHarga. 4.2.2.1.11. Rancangan User Interface Mengupdate Data Konsinyi Data konsinyi dapat diupdate bila terdapat perbaruan data dari konsinyi.Atribut data konsinyi yang tidak dapat diupdate adalah IdKonsinyi.User yang dapat melakukan perubahan data adalah bagian penjualan. Berikut ini adalah tampilan awal saat akan melakukan perubahan data konsinyi : Gambar 4.64. Rancangan User Interface Mengupdate Data Konsinyi User dapat menginput IdKonsinyi dengan dua cara, cara yang pertama adalah dengan mengklik table dengan atribut IdKonsinyi, kemudian akan tampil secara otomatis data yang akan diperbarui. berikut ini adalah tampilannya : Gambar 4.65. Rancangan User Interface Klik Tabel Data Konsinyi Cara yang kedua adalah dengan menginput nama konsinyi. Bila nama konsinyi yang diinput tidak terdapat dalam database, maka akan muncul message box “Data tidak ditemukan”, berikut ini adalah tampilannya : Gambar 4.66. Rancangan User Interface message box “Data tidak ditemukan” Bila nama konsinyi yang diinput terdapat dalam database, maka akan muncul message box“Data ditemukan”. berikut ini adalah tampilannya : Gambar 4.67. Rancangan User Interface message box “Data ditemukan” Ketika selesai melakukan perbaruan data konsinyi, maka tekan tombol simpan. Setelah menekan tombol simpan, maka akan muncul message box “Data berhasil diupdate”, berikut ini adalah tampilannya : Gambar 4.68. Rancangan User Interface message box “Data berhasil diupdate”. 4.2.2.1.12. Rancangan User Interface Mencari Surat Kontrak Konsinyasi Dengan pencarian surat kontrak konsinyasi, bagian penjualan dapat mengetahui data lengkap surat kontrak, bagian penjualan mengklik idsuratkontrak atau nama konsinyi, dengan begitu data – data akan tampil. Gambar 4.69. Rancangan User Interface Mencari Surat Kontrak Konsinyasi 4.2.2.1.13. Rancangan User Interface Mencari Surat Jalan Dalam menu pencarian surat jalan, user menginput id memo penjualan konsyinyasi. Kemudian data – data detail surat jalan akan tampil. Gambar 4.70. Rancangan User InterfaceMencari Surat Jalan 131 4.2.2.1.13. Rancangan User Interface Mencari Memo Penjualan Konsinyasi Dalam menu pencarian memo penjualan konsinyasi, user menginput id memo penjualan konsyinyasi. Kemudian data – data detail memo penjualan konsinyasi akan tampil. Berikut ini adalah tampilan dari menu pencarian memo penjualan konsinyasi. Gambar 4. 71. Rancangan User Interface Mencari Memo Penjualan Konsinyasi 4.2.2.1.14. Rancangan User Interface Membuat Laporan Penjualan Tunai Untuk membuat laporan, user hanya perlu mengklik laporan yang butuhkan. Berdasarkan hari bulan dan periode pelaporan. Gambar 4.72. Rancangan UserInterface Membuat Laporan Penjualan Tunai 4.2.2.1.15. Rancangan User Interface Laporan Penjualan Konsinyasi Untuk membuat laporan, user hanya perlu mengklik laporan yang butuhkan. Berdasarkan hari bulan dan periode pelaporan. Gambar 4.73. Rancangan UserInterface Membuat Laporan Penjualan Konsinyasi 4.2.2.1.15. Rancangan User Interface Laporan Penerimaan Kas Untuk membuat laporan, user hanya perlu mengklik laporan yang butuhkan. Berdasarkan hari bulan dan periode pelaporan. Gambar 4.74. Rancangan UserInterface Membuat Laporan Penerimaan Kas 4.2.2.1.15. Rancangan User Interface Laporan Jurnal Untuk membuat laporan, user hanya perlu mengklik laporan yang butuhkan. Berdasarkan hari bulan dan periode pelaporan. Gambar 4.75. Rancangan UserInterface Membuat Laporan Jurnal 4.2.2.1.15. Rancangan User Interface Hak Akses Gambar 4.76. Rancangan UserInterface Hak Akses 4.2.2.1.15. Rancangan User Interface Log Gambar 4.77. Rancangan User Interface Log 4.2.2.1 Rancangan System Output 4.2.2.1.1. Rancangan System Output Bukti Pembayaran Gambar 4.78. Rancangan System Output Bukti Pembayaran 4.2.2.1.2. Rancangan System Output Bukti Retur Penjualan Tunai Gambar 4.79. Rancangan System Output Bukti Retur Penjualan Tunai 4.2.2.1.3. Rancangan System Output Memo Penjualan Konsinyasi Gambar 4.80. Rancangan System Output Memo Penjualan Konsinyasi 4.2.2.1.4. Rancangan System Output Surat Jalan Gambar 4.81. Rancangan System Output Surat Jalan 4.2.2.1.5. Rancangan System Output Laporan Penjualan Tunai Harian Gambar 4.82. Rancangan System Output Laporan Penjualan Tunai Harian 4.2.2.1.6. Rancangan System Output Laporan Penjualan Tunai Perperiode Gambar 4.83. Rancangan System Output Laporan Penjualan Tunai Perperiode 4.2.2.1.7. Rancangan System Output Laporan Penjualan Tunai Bulanan Gambar 4.84. Rancangan System Output Laporan Penjualan Tunai Bulanan 4.2.2.1.8. Rancangan System Output Laporan Penjualan Konsinyasi Gambar 4.85. Rancangan System Output Laporan Penjualan Konsinyasi Harian 4.2.2.1.9. Rancangan System Output Laporan Penerimaan Kas Penjualan Tunai Gambar 4.86. Rancangan System Output Laporan Penerimaan Kas Penjualan Tunai 4.2.2.1.10. Rancangan System Output Laporan Penerimaan Kas Penjualan Konsinyasi Gambar 4.87. Rancangan System Output Laporan Penerimaan Kas Penjualan Konsinyasi 4.2.2.1.10. Rancangan System Output Laporan Jurnal Gambar 4.88. Rancangan System Output Laporan Jurnal